Anda di halaman 1dari 5

SILABUS

NAMA SEKOLAH : SMK SMTI MAKASSAR


MATA PELAJARAN : PEMBIAKAN TANAMAN
KELAS/SEMESTER : X/2
STANDAR KOMPETENSI : MEMBIAKKAN TANAMAN SECARA GENERATIF (MTG)
ALOKASI WAKTU : 16 JP X @ 45 MENIT

STRATEGI PEMBELAJARAN SUMBER


KOMPETENSI
MATERI POKOK/ METODE ALOKASI WAKTU SOFT SKILL BELAJAR
DASAR INDIKATOR MEDIA PENILAIAN
PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN TM PS PI
1. Menjelaskan • Mengidentifikasi kriteria pohon • Bahan tanam biji/benih • Ceramah singkat • Lahan • Siswa mampu memilih 4 2 Cermat, • Modul
prinsip induk yang baik • Petunjuk /prosedur • Observasi praktik biji/benih yang baik dan (4) Komunikasi • Kepustakaan
pembiakan • Memilih pohon induk yang baik pemilihan pohon induk. • Diskusi kelompok • Lembar sehat lisan • Lahan
tanaman secara • Mengidentifikasi kelemahan dan • Tehnik-tehnik pembiakan • Presentasi hasil kerja Kerja Dalam Praktek
generatif (tehnik kelebihan hasil pembiakan tanaman generatif diskusi • LCD tim • Bahan kimia
perbanyakan secara generatif. • Alsintan
generatif,
misalnya kawin
silang dan
hibridisasi)

2. Melakukan • Mengidentifikasi alat pembiakan • Perkawinan sendiri • Ceramah singkat • Lahan • Siswa mampu 3 2
pembiakan secara generatif. • Hibridisasi • Observasi praktik melakukkan (4)
tanaman secara • Mengidentifikasi bunga dewasa • Perkawinan silang • Diskusi kelompok • Lembar perbanyakan generatif
generatif siap kawin. • Presentasi hasil kerja dengan berbagai tehnik.
• Melakukan penyerbukan buatan. diskusi • LCD

3. Memelihara • Mengidentifikasi buah/biji • Penjagaan kesehatan • Ceramah singkat • Lahan • Siswa dapat memelihara 3 2
benih hasil matang fisiologis. bahan-bahan pesemaian • Observasi praktik bahan-bahan (4)
pembiakan • Melakukan panen tanaman berupa benih, • Diskusi kelompok • Lembar persemaian/perbanyakan
secara generatif • Melakukan pengeringan kecambah dan bibit • Presentasi hasil kerja generatif.
pendahuluan diskusi • LCD
• Melakukan Ekstrasi
• Melakukan pengeringan
• Melakukan cleaning dan sortasi
• Melakukan seed treatmen
• Mengemas benih
• Menyimpan benih

Mengetahui : Makassar, November 2022


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran Produktif,

Basri Nur, S. Pd. M. Pd. Rusni Rahmasari


NIP. 19590606 198703 1 018 NIP. 200207502023
SILABUS
NAMA SEKOLAH : SMK SMTI MAKASSAR
MATA PELAJARAN : PEMBIAKAN TANAMAN
KELAS/SEMESTER : X/2
STANDAR KOMPETENSI : MEMBIAKKAN TANAMAN SECARA VEGETATIF (MTV)
ALOKASI WAKTU : 36 JP X @ 45 MENIT

STRATEGI PEMBELAJARAN SUMBER


KOMPETENSI
MATERI POKOK/ METODE ALOKASI WAKTU SOFT SKILL BELAJAR
DASAR INDIKATOR MEDIA PENILAIAN
PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN TM PS PI
1. Menjelaskan • Mengidentifikasi sifat totipotensi • Sifat totipotensi tanaman. • Ceramah singkat • Lahan • Tes tertulis 6 4
prinsip tanaman. • Pembiakan tanaman cara • Observasi praktik • Tes lisan (8)
pembiakan • Mengidentifikasi pembiakan setek • Demontrasi • Lembar • Penilaian sikap
tanaman secara tanaman cara setek • Pembiakan tanaman cara • Praktik kerja • Penilaian diri
vegetatif • Mengidentifikasi pembiakan mencangkok • LCD • Penilaian hasil kerja
tanaman cara mencangkok • Pembiakan tanaman cara
• Mengidentifikasi pembiakan menyambung (grafting)
tanaman cara menyambung • Pembiakan tanaman cara
(grafting) mengokulasi
• Mengidentifikasi pembiakan
tanaman cara mengokulasi

2. Melakukan • Menyiapakan bahan tanaman, • Setek • Ceramah singkat • Lahan • Tes tertulis 6 6 2
pembiakan batang bawah dan batang atas • Cangkok • Observasi praktik • Tes lisan (12) (8)
tanaman secara • Menyiapkan bibit setek • Okulasi • Demontrasi • Lembar • Penilaian sikap
vegetatif • Menyiapkan bibit cangkok. • Menyambung • Praktik kerja • Penilaian diri
• Menyiapkan bibit okulasi • Merunduk • LCD • Penilaian hasil kerja

3. Memelihara • Menempatkan bibit pada • Manfaat naungan • Ceramah singkat • Lahan • Tes tertulis 6 6
bibit hasil naunagan pembibitan. pembibitan. • Observasi praktik • Tes lisan (12)
pembiakan • Mengairi bibit • Pengairan bibit • Demontrasi • Lembar • Penilaian sikap
secara vegetatif • Memupuk • Pemupukan • Praktik kerja • Penilaian diri
• Mengendalikan gulma • Mengendalikan gulma • LCD • Penilaian hasil kerja
• Mengendalikan hama da • Pengendalian hama da
penyakit. penyakit.

Mengetahui : Makassar, November 2022


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran Produktif,

Basri Nur, S. Pd., M. Pd. Rusni Rahmasari


NIP. 19590606 198703 1 018 NIP. 200207502023
SOAL HOTS

1. Kegiatan memotong dahan suatu tumbuhan untuk memperbanyak tumbuhan tersebut disebut
dengan...
a. Cangkok d. Menyetek
b. Okulasi e. Stek
c. Mengenten
Jawaban : a

2. Contoh tumbuhan yang dapat diperbanyak dengan metode merunduk adalah...


a. Singkong d. Anggur
b. Jambu e. Mangga
c. Rambutan
Jawaban : d

3. Yang meerupakan kelompok reproduksi vegetatif buatan adalah ….


a. Rhizoma, enten, tunas adventif d. Merunduk, enten, umbi lapis
b. Okulasi, stolon, tunas adventif e. Enten, Stolon, Okulasi
c. Merunduk, enten, okulasi
Jawaban : c

4. Data nama-nama tumbuhan:


1) Dalia 6) Lengkuas
2) Kentang 7) Ubi jalar
3) Cocor bebek 8) Wortel
4) Alang-alang 9) Kunyit
5) Bunga tasbih 10) Pisang
Tumbuhan yang berkembangbiak dengan batang menjalar di dalam tanah adalah ….
a. 4, 5, 6, 9 d. 3, 5, 6, 7
b. 4, 6, 8, 10 e. 1, 2, 9,10
c. 1, 2, 4, 5
Jawaban: a

5. Tumbuhan yang bereproduksi dengan cara tidak kawin dengan bantuan manusia disebut ….
a. Generatif
b. Vegetatif buatan
c. Vegetatif alami
d. Aseksual alami
e. Seksual
Jawaban: B
INSTRUMEN TELAAH SOAL HOTS
PILHAN GANDA

Nama Pengembang Soal : Rusni Rahmasari


Mata Pelajaran : Pembiakan Tanaman
Kelas / semester :X/2

Butir Soal **)


No Aspek Yang di telaah
1 2 3 4 5
1. Soal sesuai dengan indikator √ √ √ √ √
2. Pilihan jawaban homogen dan logis. √ √ √ √ √
3. Setiap soal hanya ada satu jawaban yang benar. √ √ √ √ √
4. Soal menggunakan stimulus yang menarik (baru, mendorong √ √ √ √ √
peserta didik untuk membaca).
5. Soal menggunakan stimulus yang kontekstual (gambar/grafik, teks, √ √ √ √ √
visualisasi, dll, sesuai dengan dunia nyata *)
6. Soal mengukur level kognitif penalaran (menganalisis, √ √ √ √ √
mengevaluasi, mencipta) yang dalam penyelesaiannya dicirikan
dengan salah satu atau lebih tahapan proses berpikir berikut:
a. Transfer satu konsep ke konsep lainnya
b. Memproses dan menerapkan informasi
c. Mencari kaitan dari berbagai informasi yang berbeda- beda
d. Menggunakan informasi untuk menyelesaikan masalah
e. Menelaah ide dan informasi secara kritis
7. Jawaban tersirat pada stimulus. √ √ √ √ √
8. Soal tidak mengandung unsur SARAPP (Suku, Agama, Ras, √ √ √ √ √
Anatargolongan, Pornografi, dan Politik).
9. Pokok soal dirumuskan dengan singkat, jelas, dan tegas. √ √ √ √ √
10. Rumusan pokok soal dan pilihan jawaban merupakan pernyataan √ √ √ √ √
yang diperlukan saja.
11. Pokok soal tidak memberi petunjuk kunci jawaban. √ √ √ √ √
12. Pokok soal bebas dari pernyataan yang bersifat negatif ganda. √ √ √ √ √
13. Gambar, grafik, tabel, diagram, atau sejenisnya jelas dan berfungsi. √ √ √ √ √
14. Panjang pilihan jawaban relatif sama. √ √ √ √ √
15. Pilihan jawaban tidak menggunakan pernyataan "semua jawaban di √ √ √ √ √
atas salah” atau “semua jawaban di atas benar" dan sejenisnya.
16. Pilihan jawaban yang berbentuk angka/waktu disusun berdasarkan √ √ √ √ √
urutan besar kecilnya angka atau kronologisnya.
17. Butir soal tidak bergantung pada jawaban soal sebelumnya. √ √ √ √ √
18. Menggunakan bahasa yang sesuai dengan kaidah bahasa Indonesia, √ √ √ √ √
untuk bahasa daerah dan bahasa asing sesuai kaidahnya.
19. Tidak menggunakan bahasa yang berlaku setempat/tabu. √ √ √ √ √
20. Pilihan jawaban tidak mengulang kata/kelompok kata yang sama, √ √ √ √ √
kecuali merupakan satu kesatuan pengertian.
*) Khusus mata pelajaran bahasa dapat menggunakan teks yang tidak kontekstual (fiksi, karangan, dan
sejenisnya).
**) Pada kolom nomor soal diisikan tanda silang (X) bila soal tersebut tidak memenuhi kaidah.

Makassar, November 2022


Penelaah

Rusni Rahmasari
NIP. 200207502023

Anda mungkin juga menyukai