Anda di halaman 1dari 33

sss

Your Logo or Name Here


Potensi dan Persebaran
Pertambangan di Indonesia

Your Logo or Name Here


Your Logo or Name Here
Sumberdaya pertambangan di Indonesia, menurut
UU No. 11 Tahun 1967

Golongan A Golongan B Golongan C


• Golongan bahan galian strategis • golongan bahan galian vital. • Bahan galian yang tidak
• Bahan galian ini untuk termasuk kedalam golongan A
• Bahan galian ini penting dan B.
pertahanan/keamanan untuk memenuhi hajat
negara atau untuk menjamin hidup orang banyak. • contoh: pasir, batu, marmer,
perekonomian negara granit, dsb.
• Contoh: emas, perak,
• Contoh: batu bara, minyak
bumi, timah, mangan, nikel
magnesium, seng, batu
dsb permata, mika, asbes, dsb

Your Logo or Name Here


UU Nomor 4 Tahun 2009 mengatur usaha
pertambangan dikelompokkan menjadi
pertambangan mineral dan pertambangan batubara

1. Mineral radioaktif, seperti tellurium, vanadium, zirconium,


samarium, rubidium, thorium, uranium, radium, monasit.
2. Mineral logam, seperti tembaga, timbal, seng, alumnia, kalium,
bauksit, galena.
3. Mineral bukan logam, seperti intan, korundum, grafit, arsen, pasir
kuarsa, fluorspar, kriolit, yodiumdolomit, kalsit, rijang, pirofilit,
kuarsit, batu kuarsa, clay.
4. Pertambangan batuan, seperti pumice, tras, toseki, obsidian,
marmer, perlit, tanah diatome, slate, granit, granodiorit, andesit,
gabro, peridotit, basalt.

Your Logo or Name Here


Bijih Logam

Bijih logam merupakan salah satu


hasil tambang yang biasanya masih
berbentuk butiran atau gumpalan
dan masih bercampur dengan bahan
atau mineral lainnya seperti seperti
tembaga, emas, dan bijih besi

Your Logo or Name Here


Meulaboh
Potensi Bijih Logam

Kutai

Sumalata
Sambar

Salida

Pleihari
Simau

Cikotok Bogor

Your Logo or Name Here


Gas Alam
Gas alam adalah bahan bakar fosil yang berasal dari
sisa-sisa tanaman, hewan dan mikroorganisme,
tersimpan dalam di bawah tanah selama jutaan
tahun

• Triliun meter kubik


• https://databoks.katadata.co.id Your Logo or Name Here
Arun Potensi Gas Alam
Tandam
Kepulauan Natuna

Bontang

Sumatera Selatan

Jawa Barat

Your Logo or Name Here


Batubara
1. Batu terbentuk dari tumbuh-tumbuhan yang
telah tertimbun dalam lapisan batuan sedimen
selama jutaan tahun.
2. Proses pembentukan batubara ini disebut
inkolen, proses inkolen terbagi menjadi proses
biokimia dan proses metamorphosis
• Proses biokimia adalah proses pembentukan
batu bara yang dilakukan oleh bakteri anaerob
dan sisa-sisa tumbuhan yang menjadi keras
karena beratnya sendiri.
• Proses metamorphosis merupakan proses
yang terjadi karena pengaruh tekanan yang
sangat tinggi dan berlangsung dalam waktu
yang sangat lama.

Your Logo or Name Here


Manfaat Batubara

• Sebagai bahan bakar untuk keperluan rumah tangga


• Sebagai bahan bakar untuk PLTU
• Sebagai sumber energy bagi keperluan industry
• Sebagai bahan bakar alat transportasi, seperti kereta api
dan kapal laut.

Your Logo or Name Here


Potensi Batubara

Sungai Berau

Umbilin

Kota Baru
Tanjung Enim

Tanjung Baru

Your Logo or Name Here


Minyak Bumi
Minyak bumi berasal dari mikroplankton
yang terdapat di danau, rawa, teluk
maupun laut.
Sesudah mati, mikroplankton tersebut
mengendap di dasar laut dan bercampur
dengan lumpur. Oleh karena adanya
tekanan dari lapisan atas dan panas dari
magma sehingga terbentuk minyak
bumi.

Your Logo or Name Here


Lhokseumawe
Potensi Minyak Bumi

Pulau Bunyu

Dumai

Surolangun Kembatin Babo


Pl. Seram
Klamano
Plaju

Delta S. Brantas
Cepu

Your Logo or Name Here


Mangan
Mangan termasuk logam berat dan sangat rapuh
tetapi mudah teroksidasi (bercampur dg benda
lainnya)
Berikut ini manfaat dan kegunaan mangaan:
1. Sekitar 90% mangan dunia digunakan untuk
tujuan metalurgi, yaitu untuk proses produksi
besi-baja
2. Penggunaan mangan untuk tujuan non-
metalurgi antara lain untuk produksi baterai
kering, keramik, gelas, dll
3. Untuk menghilangkan warna hijau pada gelas.
4. Bahan dasar industri baterai.

Your Logo or Name Here


Potensi Mangan

Tanggamus

Tasikmalaya
Kliripan

Your Logo or Name Here


Tembaga
Tembaga merupakan unsur kimia yang berbentuk logam
kemerahan. Salah satu sifat tembaga yang terpenting adalah
kemampuannya menyatu dengan logam lain dan membentuk
suatu campuran logam yang lebih kuat dari tembaga murni

Manfaat
1. Penghantar panas
2. Pembuat uang logam
3. Bahan pembuat perhiasan dan alat rumah
tangga
4. Menjadi pewarna
5. Pembunuh serangga dan hama

Your Logo or Name Here


Potensi Tembaga

Sangkar
api Kompara

Cikotok

Tirtamaya

Your Logo or Name Here


Emas
Emas merupakan logam yang lunak dan tahan terhadap
reaksi bahan kimia.
Kadar emas dinyatakan dengan karat, emas murni adalah
24 karat.

Manfaat emas
1. Sebagai cadangan kekayaan negara
2. Sebagai mata uang
3. Untuk perhiasan
4. Dipakai untuk campuran logam dan
medali, serta kebutuhan lainnya.

Your Logo or Name Here


Potensi Emas

Bengkalis

Logas

Rejang Lebong

Cikotok

Your Logo or Name Here


Belerang
Belerang yang masih murni bisa ditemukan pada
sumber lingkungan yang dekat dengan gunung api
atau gunung api yang sudah tidak aktif. Hal ini
disebabkan karena adanya sumber gas hidrogen
sulfida yang dibentuk dari bagian bawah permukaan
bumi dan terpengaruh oleh oksigen.

Manfaat belerang
1. Komponen Produksi Pupuk
2. Bahan Pembuatan Korek Api
3. Untuk membuat cat
4. Produksi Kembang Api
5. Campuran Bahan Kosmetik
6. Bahan Pembersih Air

Your Logo or Name Here


Potensi Belerang

Jawa Barat
Kawah Gn.
Merapi dan
Dieng

Your Logo or Name Here


Intan
Intan adalah mineral yang secara kimia merupakan bentuk
kristal dari karbon. Intan terkenal karena memiliki sifat-sifat
fisika yang istimewa, terutama faktor kekerasannya dan
kemampuannya membiaskan cahaya.

Manfaat intan
1. Perhiasan
2. Koleksi
3. Menunjukkan status sosial

Intan biasanya dibuat menjadi bubuk intan untuk kemudian menjadi


bahan campuran dalam pemnbuatan berbagai macam barang seperti
gergaji, pisau bedah, mata bor, alat elektronik dan bagian – bagian
sirkuit elektronik, komponen dari pesawat terbang dan roket.

Your Logo or Name Here


Potensi Intan

Kutai
Sei. Siabu Mengkiang

Martapura

Your Logo or Name Here


Marmer
Batuan marmer ini merupakan salah
satu jenis batuan metamorf.
Terbentuknya batu marmer ini karena
diakibatkan oleh proses metamorfosis
batu kapur atau batu gamping

Batu marmer seringkali kita temukan


sebagai batu yang menghiasi rumah,
sebagai batu yang digunakan untuk
lantai, dinding, bahkan furniture seperti
meja, bangku, dan lain sebagainya

Your Logo or Name Here


Potensi Marmer

Sumatera Barat

Lampung

DIY
Tulung Agung

Your Logo or Name Here


Garam batu
Garam batu atau yang sering dikenal sebagai rock
salt dan termasuk ke dalam batuan sediment

Batu garam ini umumnya terbentuk di daerah


danau yang mengering akibat penguapan, teluk-
teluk yang relative tertutup, daerah estuarine yang
ada di daerah arid (gersang).

Your Logo or Name Here


Potensi Garam Batu

Kep. Kei

Your Logo or Name Here


Timah
Timah merupakan logam berwarna putih
keperakan, dengan kekerasan yang rendah,
mempunyai sifat konduktivitas panas dan listrik
yang tinggi, relatif lunak, tahan karat dan memiliki
titik leleh yang rendah.

Your Logo or Name Here


Potensi Timah Putih

Pl.Singkep

Bangka

Belitung

Your Logo or Name Here


Batu Gamping
Batu gamping (batu kapur) kebanyakan
merupakan batuan sedimen organik yang
terbentuk dari akumulasi cangkang, karang,
alga, dan pecahan-pecahan sisa organisme

Nilai paling ekonomis dari sebuah deposit


batu gamping yaitu sebagai bahan utama
pembuatan semen

Your Logo or Name Here


Potensi Batu Gamping

Sumatera Barat

Pegunungan
Seribu

Your Logo or Name Here


Latihan
1. Dari beberapa potensi barang tambang yang telah dibahas tersebut. Pilihlah
2 jenis barang tambang tersebut dan wilayah persebarannya di Indonesia,
kemudian jelaskan mengapa barang tambang (dua yang dipilih) banyak di
wilayah tersebut.
2. Jelaskan manfaat barang tambang tersebut (dua barang yang anda pilih)
dalam kehidupan sehari-hari.
3. Ketersediaan barang tambang tersebut suatu saat nanti pasti akan habis di
Indonesia jika dalam pemanfaatannya tidak bijaksana. Menurut pendapat
Anda, bagaimanakah upaya yang dapat dilakukan agar ketersediaan barang
tambang masih bisa dinikmati oleh generasi Indonesia berikutnya! Jelaskan!

Your Logo or Name Here

Anda mungkin juga menyukai