Anda di halaman 1dari 6

BIOLOGI

PLANTAE
CIRI-CIRI UMUM DAN KLASIFIKASI
PLANTAE

Ciri-ciri kingdom plantae:


•Dinding sel tersusun dari selulosa
•Merupakan organisme eukariotik multiseluler
•Mempunyai klorofil yang berfungsih untuk proses foto sintesis
•Bersifat autotrof (bisa membuat makanan sendiri) dengan bantuan cahaya sinar
matahari
•Bereproduksi secara aseksual (tunas,cangkok,setek dan lain-lain) maupun seksual
(benang sari dan putik)
CIRI-CIRI UMUM DAN KLASIFIKASI
PLANTAE

Klasifikasi kingdom plantae:


Terdapat klasifikasi dalam kingdom plantae yang membantu para peneliti untuk
bisa dapat membedakan antara spesies yang satu dan spesies yang lain.
Berikut adalah tiga klasifikasi kingdom plantae:
Lumut merupakan tumbuhan talus (tidak dapat
dibedakan antara bagian akar,batang dan daun).
BRYOP HY TA Lumut tidak memiliki akar,dan daun sejati,serta
(T U M BU HAN LU M U T ) tidak mempunyai pembulu angkut (Xylem dan
floem).
Lumut umumnya tumbuh di berbagai tempat yang
lembab atau basah. Menariknya, lumut disebut
disebut sebagai tumbuhan perintis yang tumbuh di
suatu tempat sebelum tumbuhan lain mampu
tumbuh. Sebab,akar pada lumut yang bernama rizoit
mampu menembus lapisan batuan sehingga lama-
kelamaan batu akan mengalami kelapukan dan
terbentuklah lapisan tanah.
Lumut mengalami pergiliran keturunan
(metagensis) dengan alat perkembang biakan jantan
berupa antheridium dan alat perkembang biakan
betina berupa archegonium.

Lumut diklasifikasikan lagi menjadi 3,yaitu


1. Lumut daun
2. Lumut hati dan
3. Lumut tanduk
P T ER I DOP HY TA Tumbuhan paku memiliki akar,batang,dan daun
(T U M BU HAN PAK U ) sejati. Tumbuhan ini juga disebut sebagai
tumbuhan berpembuluh (tracheophyta) karena
mempunyai pembuluh angkut syilem dan floem
serta mempunyai klorofil.
Tumbuhan paku berkembang biak dengan
memanfaatkan spora. Spora terdapat didalam
kotak spora yang disebut sporangium. Kotak-
kotak spora tersebut terkumpul dalam sorus
yang terletak di permukaan bawah helayan
daun.
Terdapat berbagai jenis tumbuhan paku, yaitu
paku purba,paku kawat,paku ekor kuda, dan
paku sejati.
Spermatophyta berasal dari bahasa yunani,yaitu
sperma yang artinya biji,dan piton artinya
S P ER M ATOP HY TA tumbuhan.Berikut adalah ciri-ciri tumbuhan
(T U M BU HAN BE R BIJI) berbiji:
• Spermaophyta mempunyai batang,akar,dan daun
yang nyata
• Mempunyai organ biji yang berasal dari
strobilus atau bunga
• Bersifat autotrof
• Merupakan organisme dengan sel yang banya
(multiseluler)
• Memiliki syilem dan floem
Berdasarkan reproduksinya,tumbuhan
gymnospermae memiliki alat reproduksi bernama
strobilus. Ini merupakan kumpulan sprofil yang
mempunyai struktur seperti kerucut pada ujung
cabang. Sedangkan alat reproduksi pada
angiospermae merupakan bunga yang terdiri atas
putik sebagai alat reproduksi betina dan benang
sari sebagai alat reproduksi jantan. Pembuahan
akan terjadi saat benang sari masuk kedalam
kepala putik.

Anda mungkin juga menyukai