Anda di halaman 1dari 42

APLIKASI ABSENSI MAHASISWA MAGANG DI

DISKOMINFOTIKSAN

LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN DI DINAS


KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN
PERSANDIAN, DUMAI, RIAU

Diajukan sebagai salah satu syarat


memenuhi pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan

Disusun Oleh:

AFINY KHAIRA
NIM : 2193013

JENJANG STUDI STRATA SATU (SI)


PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI
SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN
KOMPUTER (STMIK) DUMAI
2022
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN

Nama : AFINY KHAIRA

NIM : 2193013

Tanggal Pelaksanaan : 18 Juli 2022 s/d 24 September 2022

Program Studi : Sistem Informasi

Judul Laporan : Aplikasi Absensi Mahasiswa Magang di


DISKOMINFOTIKSAN

Diajukan sebagai syarat untuk memenuhi Praktek Kerja Lapangan


(PKL) pada Program Studi Sistem Informasi Sekolah Tinggi Manajemen
Informatika dan Komputer (STMIK) Dumai.

Dumai, 18 September 2022


Menyetujui,

Pembimbing Laporan PKL Pembimbing Lapangan

Nur Rubiati, M.Kom Neliyanti, S.Pi, M.Si


NIDN. 1029048301 Nip. 19791002 200312 2 005
Mengesahkan,
Ketua Prodi Sistem Informasi

Amat Sofiyan, M.Kom


NIDN. 1002069001

i
ABSTRAK

Laporan ini menjelaskan proses dan analisa penulis saat tugas magang kerja
di Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Kota Dumai selama
kurang lebih 2 bulan periode 18 Juli 2022 – 24 September 2022. Penulis
ditempatkan dibagian Statistik dan Persandian Kota Dumai. Sub Bidang tersebut
memiliki tugas untuk melakukan pendataan, Pengamanan, dan menjadi Walidata
untuk seluruh OPD yang ada di Kota Dumai. Hasil dari laporan magang ini adalah
adanya kendala atau hambatan dalam Mekanisme Absensi Untuk Anak Magang
yang ada di DISKOMINFOTIKSAN Dumai.

Kata Kunci : Absensi

ii
KATA PENGANTAR

Syukur alhamdulillah kehadirat Allah SWT yang telah memberikan Rahmat


dan Karunia-Nya, serta shalawat dan salam penulis sampaikan kepada junjungan
alam Nabi Muhammad SAW sehingga penulis dapat melaksanakan segala
aktivitas dalam merampungkan pembuatan Laporan Praktek Kerja Lapangan yang
berjudul “Aplikasi Absensi Mahasiswa Magang di DISKOMINFOTIKSAN”.

Dalam proses penyusunan laporan ini, penulis telah banyak menerima


bimbingan, nasehat dan dukungan serta bantuan tenaga dan pikiran dari berbagai
pihak, maka dari itu penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya
kepada seluruh pihak yang telah membantu dalam kelancaran pembuatan Laporan
Magang ini. Penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan kemudahan selama


mengikuti rangkaian Praktek Kerja Lapangan ini sehingga laporan ini
dapat terselesaikan.
2. Teristimewa kepada Ibu, Kerabat, dan Sahabat seperjuangan yang
memberikan dukungan materil dan moril.
3. Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Kota Dumai
yang telah memberikan kesempatan kepada penulis sehingga dapat
melaksanakan kegiatan Praktek Kerja Lapangan.
4. Bapak Edi Susanto, SE, MM, Ak, selaku ketua Yayasan Pendidikan
Makmur Ridar “YPMR” Dumai.
5. Bapak Asparizal, S.Kom, M.Kom selaku Ketua Sekolah Tinggi
Manajemen Informatika & Komputer “STMIK” Dumai.
6. Bapak Amat Sofiyan, S.Kom, M.Kom selaku Ketua Program Studi
Sistem Informasi “STMIK” Dumai
7. Ibu Neliyanti, S.Pi, M.Si selaku Instruktur Magang di
DISKOMINFOTIKSAN Dumai.

iii
8. Ibu Maysarah, S.SOS, M.Pd selaku Kepala Bidang Statistik dan
Persandian di DISKOMINFOTIKSAN Dumai
9. Ibu Nur Rubiati, S.Kom, M.Kom selaku Pembimbing Praktek Kerja
Lapangan.
10. Kepada seluruh Pegawai DISKOMINFOTIKSAN di Bagian Statistik
dan Persandian Dumai

Penulis menyadari bahwa Laporan ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh
karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari semua
pihak agar laporan ini dapat menjadi lebih baik lagi.

Akhir kata semoga laporan ini dapat diterima dengan baik dan dapat
bermanfaat bagi penulis, pembaca dan rekan-rekan semua.

Dumai, 18 September 2022

Penulis

iv
DAFTAR ISI

Contents
LEMBAR PENGESAHAN.................................................................................................i
ABSTRAK.........................................................................................................................ii
KATA PENGANTAR.......................................................................................................iii
BAB I PENDAHULUAN..................................................................................................1
1.1 Latar Belakang..........................................................................................1
1.2 Rumusan Masalah.....................................................................................2
1.3 Batasan Masalah........................................................................................2
1.4 Tujuan dan Manfaat...................................................................................3
1.5 Metodologi................................................................................................4
1.6 Sistematika Penulisan................................................................................5
BAB II TEMPAT PRAKTIK KERJA LAPANGAN.........................................................7
2.1 Sejarah Singkat Dinas Komunikasi,Informatika,Statistik,dan Persandian7
2.2 Visi Misi....................................................................................................8
2.3 Tujuan Pendirian.......................................................................................8
2.4 Struktur Organisasi....................................................................................9
2.5 Tugas dan Struktur Organisasi Pada Setiap Bidang................................10
BAB III METODE PRAKTIK KERJA LAPANGAN.....................................................17
3.1 Proses pra-Praktek Kerja Lapangan........................................................17
3.2 Tempat dan Waktu Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan......................18
3.3 Pengamatan Studi Kasus Pada Lokasi Praktekn Kerja Lapangan...........18
3.4 Usulan Penyelesaian Kasus.....................................................................18
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN..........................................................................19
4.1 Perancangan File.....................................................................................19
4.2 Hasil dan Pembahasan.............................................................................21
BAB V PENUTUP...........................................................................................................29
5.1 Kesimpulan..............................................................................................29
5.2 Saran........................................................................................................29
DAFTAR PUSTAKA........................................................................................................1

v
LAMPIRAN.......................................................................................................................1

vi
DAFTAR TABEL

Tabel 3. 1 Tabel Jadwal Hari Kerja.......................................................................18


Tabel 4.1. 1 Tabel Absensi
Tabel 4.1. 2 Tabel Divisi
Tabel 4.1. 3 Tabel Jam
Tabel 4.1. 4 Tabel User

vii
DAFTAR GAMBAR

Gambar 3. 1 Struktur DISKOMINFOTIKSAN...................................................10


Gambar 3. 2 Struktur Bidang Informasi dan Komunikasi Publik........................12
Gambar 3. 3 Struktur Layanan Infrastruktur E-GOVERNMENT.......................14
Gambar 3. 4 Struktur Bidang Layanan E-GOVERNMENT................................16
Gambar 4.2. 1 Tampilan Menu Login..................................................................22
Gambar 4.2. 2 Tampilan Menu Login Admin......................................................22
Gambar 4.2. 3 Gambar 4.2.3 Tampilan Profil (Admin).......................................23
Gambar 4.2. 4 Tampilan Jam Masuk dan Pulang Kerja (Admin)........................23
Gambar 4.2. 5 Tampilan Devisi Instansi (Admin)...............................................24
Gambar 4.2. 6 Tampilan Data Mahasiswa Magang (Admin)..............................24
Gambar 4.2. 7 Tampilan Input Data Mahasiswa Magang (Admin).....................25
Gambar 4.2. 8 Tampilan Daftar Absensi Mahasiswa Magang (Admin)..............25
Gambar 4.2. 9 Tampilan Detail Absensi Mahasiswa Magang (Admin)..............26
Gambar 4.2. 10 Tampilan Awal Setelah Login (User).........................................26
Gambar 4.2. 11 Tampilan Profil (User)................................................................27
Gambar 4.2. 12 Tampilan Absen Harian (User)...................................................27
Gambar 4.2. 13 Tampilan Detail Absensi (User).................................................28
Gambar 4.2. 14 Tampilan Cetak Laporan............................................................28

viii
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Dalam rangka menunjang aspek keahlian Program Studi Sistem Informasi


Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer telah menyediakan sarana
dan prasarana penunjang pendidikan dengan lengkap, menunjang aspek keahlian
profesional secara teori dan praktek. Di dalam dunia kerja dibutuhkan keterpaduan
antara pengetahuan teori dan praktek yang telah didapatkan dari bangku
perkuliahan dan pelatihan praktek di lapangan, untuk memberikan gambaran
tentang dunia kerja yang sebenarnya.

Magang merupakan perkuliahan di luar kampus melalui kegiatan bekerja


langsung di dunia kerja. Magang ini merupakan suatu kegiatan praktek bagi
mahasiswa dengan tujuan mendapatkan pengalaman dari kegiatan di tempat
magang secara langsung, yang nantinya dapat digunakan untuk pengembangan
profesi dan kemampuan. Kegiatan magang ini dilaksanakan di Dinas Komunikasi,
Informatika, Statistik dan Persandian Kota Dumai (DISKOMINFOTIKSAN). Di
sini saya meneliti tentang Aplikasi Absensi. Aplikasi absensi ini sudah
diterapkan disemua dinas di kota dumai. Aplikasi Absensi ini diluncurkan oleh
bidang aplikasi dibagian DISKOMINFOTIKSAN Dumai.

Aplikasi Absensi adalah sebuah kegiatan pengambilan data guna


mengetahui jumlah kehadiran karyawan di DISKOMINFOTIKSAN. Setiap
instansi yang membutuhkan informasi mengenai karyawan serta mahasiswa yang
magang di DISKOMINFOTIKSAN tentu akan melakukan absensi. Salah satu
kegunaan absensi antara lain adalah dalam perhitungan kemungkinan karyawan

1
atau mahasiswa magang hadir atau tidaknya. Pengambilan data absensi ini sendiri
dilakukan secara online, tetapi tidak untuk mahasiswa magang yang masih secara
manual. Kekurangan dari pengambilan data secara manual adalah hilang atau
rusaknya data yang ada. Kekurangan lain adalah kurangnya efisiensi dan
efektifitas pada pengolahan data.

Berdasarkan uraian di atas, maka judul dari laporan kerja praktek ini adalah
“Aplikasi Absensi Untuk Mahasiswa Magang di DISKOMINFOTIKSAN
Berbasis Web”.

1.2 Rumusan Masalah

Adapun Rumusan Masalah diambil berdasarkan pada latar belakang yang


telah diuraikan yaitu bagaimana membangun sebuah sistem informasi absensi
untuk mahasiswa magang di DISKOMINFOTIKSAN Kota Dumai

1.3 Batasan Masalah

Pembahasan di dalam laporan ini supaya lebih terarah dan tidak


menyimpang dari projek yang akan dikerjakan, maka saya membatasi ruang
lingkup pembahasan, yaitu:

1. Menjelaskan proses dalam aplikasi web absensi untuk mahasiswa


magang di DISKOMINFOTIKSAN Kota Dumai.
2. Menjalaskan setiap tahapan pembuatan dan penerapan Sistem Informasi
Absensi Untuk Mahasiswa Magang di DISKOMINFOTIKSAN Kota
Dumai.

2
1.4 Tujuan dan Manfaat

Adapun tujuan dan manfaat dilaksanakannya penelitian tersebut ialah :

1. Bagi STMIK Dumai :


a. Sebagai tolak ukur sejauh mana daya serap mahasiswa dengan
menerapkan teori yang telah di ajarkan dan dapat
mengaplikasikan ilmu yang telah didapat dari perkuliahan,
sehingga nantinya dapat menambah wawasan dan keterampilan
penulis dalam membuat program.
b. Sebagai bahan referensi bagi peneliti lain yang ingin meneliti
dibidang yang sama.

2. Bagi Mahasiswa :
a. Menambah wawasan setiap mahasiswa mengenai dunia kerja
yang sesungguhnya.
b. Menambah dan meningkatkan keterampilan serta keahlian di
bidang praktek
c. Untuk memenuhi persyaratan kelulusan dalam menempuh
mata kuliah Kerja Praktek Lapangan di STMIK Dumai
Program Studi Sistem Informasi

3. Bagi DISKOMINFOTIKSAN Kota Dumai :


a. Membangun Sistem Informasi Absensi Untuk Mahasiswa
Magang berbasis web yang mempermudah mahasiswa dalam
mendata kehadiran.
b. Meminimalisir resiko ketidakhadiran tanpa pemberitahuan.
c. Mengurangi penggunaan buku absensi.
d. Mempermudah mahasiswa dalam mengetahui kehadiran
selama di lokasi magang.

3
1.5 Metodologi

Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini yaitu :

1. Metode Studi Pustaka

Metode dilaksanakan dengan mengumpulkan data atau informasi


dari berbagai literatur baik buku maupun literature dari internet.

2. Metode Observasi

Mengadakan pengamatan dari hasil penelitian untuk mendapatkan


data-data akurat yang dihasilkan baik secara langsung maupun tidak
langsung serta pengujian sebagai bahan untuk pembuatan analisa
dalam penyusunan laporan magang ini.

3. Metode Pembangunan Perangkat Lunak


a. Analisis, yaitu menganalisa kebutuhan dari aplikasi yang akan
dibangun. Hasil analisis berupa Spesifikasi Kebutuhan Perangkat
Lunak (SKPL).
b. Perancangan, yaitu untuk mendapatkan deskripsi arsitektural
perangkat lunak, antarmuka, data, dan prosedural. Hasil
perancangan berupa Deskripsi Perancangan Perangkat Lunak
(DPPL).
c. Pengujian, yaitu proses pengujian fungsionalitas perangkat lunak.
Tahap ini dituliskan dalam dokumen Perencanaan, Deskripsi, dan
Hasil Uji Perangkat Lunak (PDHUPL).

4
1.6 Sistematika Penulisan

Sistematika penulisan merupakan tuntutan dalam laporan Praktek Kerja


Lapangan yang dibuat agar tidak jauh menyimpang dari permasalahan yang
diteliti. Adapun sistematika penelitian tersebut adalah :

BAB I PENDAHULUAN

Bab ini merupakan bab pendahuluan yang didalamnya berisi


tentang Latar Belakang, Rumusan Masalah, Batasan Masalah,
Tujuan dan Manfaat, Metodologi, dan Sistematika Penulisan.

BAB II TEMPAT PRAKTEK KERJA LAPANGAN

Bab ini berisikan tentang sekilas Tempat Praktek Kerja


Lapangan, visi misi, tujuan pendirian, struktur organisasi,
penjelasan kegiatan yang dilakukan pada tempat Praktek Kerja
Lapangan, Teknologi Informasi yang ditangani/dilaksanakan.

BAB III METODE PRAKTEK KERJA LAPANGAN

Bab ini memuat uraian dalam pelaksanaan Praktek Kerja


Lapangan, dimulai dari urutan proses pra-Praktek Kerja
Lapangan, tempat dan waktu pelaksanaan Praktek Kerja
Lapangan, pengamatan studi kasus pada lokasi Praktek Kerja
Lapangan dan usulan penyelesaian hingga selesai.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Bab ini memuat tentang pembuatan sistem atau implementasi


dari perencanaan pada berdasarkan hasil pengamatan/hasil

5
analisis permasalahan studi kasus pada bab sebelumnya dan
disertai pembahasan. Hasil usulan penyelesaian masalah dapat
disajikan dalam bentuk prototype/rancangan dapat berupa
perangkat lunak, perangkat keras, penyajian usulan rancangan
dan lain sebagainya serta harus disertai dengan pembahasan
untuk mendapatkan kesimpulan, dapat disajika dalam bentuk
teks, gambar atau table data yang telah diolah.

BAB V PENUTUP

Bagian penutup memuat kesimpulan dan saran. Kesimpulan


berisikan hasil jawaban permasalahan studi kasus yang
diuraikan pada Bab I dan Bab IV. Seluruh temuan dirangkum
dalam beberapa pernyataan secara tegas dan jelas. Pada bagian
saran memuat pernyataan tentang hal yang tidak tercapai dalam
pelaksanaan pengamatan studi kasus dan usulan pada masa yang
akan datang.

6
BAB II

TEMPAT PRAKTIK KERJA LAPANGAN

2.1 Sejarah Singkat Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik, dan


Persandian

Dinas Komunikasi dan Informatika (DISKOMINFO) Kota Dumai


mempunyai tugas membantu Walikota Dumai dalam melaksanakan urusan
pemerintahan bidang komunikasi dan informatika, urusan pemerintahan bidang
statistik dan persandian. Pembentukan DISKOMINFO Kota Dumai merupakan
implementasi dari Undang-Undang Nomor 23 tahun 2014 tentang Pemerintahan
Daerah dan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 18 Tahun 2016
tentang Perangkat Daerah yang mengamanatkan kepada setiap pemerintah daerah
untuk menyelenggarakan urusan pemerintahan.

Pada mulanya DISKOMINFO Kota Dumai merupakan salah satu Bagian


yang ada di Sekretariat Daerah Kota Dumai yaitu Bagian KOMINFO yang
dibentuk berdasarkan Peraturan Daerah Kota Dumai Nomor 12 Tahun 2016
tanggal 1 Desember 2016 dan Peraturan Walikota Dumai Nomor 45 Tahun 2016,
tanggal 30 Desember 2016. Bagian KOMINFO merupakan penggabungan dari
beberapa Tupoksi yang ada di OPD yaitu Kantor Perpustakaan, Arsip dan Data
Elektronik (Data Elektronik), Bappeda (Statistik) serta Dinas Perhubungan
(Infokom).

Seiring dengan dinamika perkembangan dan adanya penataan kelembagaan


baru Pemerintah Daerah Kota Dumai, sesuai dengan Peraturan Daerah Kota
Dumai Nomor 4 Tahun 2018 dan Peraturan Walikota Dumai Nomor 59 Tahun
2018 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas Dan Fungsi Serta Tata
Kerja Dinas Komunikasi Dan Informatika Kota Dumai, maka Bagian Komunikasi

7
dan Informatika menjadi Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Dumai sejak
ditetapkan pada tanggal 15 November 2018. Dinas Komunikasi dan Informatika
Kota Dumai merupakan gabungan dari Bagian KOMINFO, Bagian Humas, serta
Persandian yang ada di Bagian Umum Sekretariat Daerah Kota Dumai.

2.2 Visi Misi

1. Visi :

"Terwujudnya Masyarakat Dumai Yang Makmur Dan Madani


Pada Tahun 2022."

2. Misi :
a. Mewujudkan pemerintahan yang efektif.
b. Bersih melalui penyelenggaraan pemerintahan yang profesional.
c. Aspiratif
d. Partisipatif dan transparan.

2.3 Tujuan Pendirian

Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian


(DISKOMINFOTIKSAN) Kota Dumai mempunyai tugas membantu Walikota
Dumai dalam melaksanakan urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan
daerah dan tugas pembantuan yang diberikan kepada bidang komunikasi,
informatika, bidang statistik dan persandian. DISKOMINFOTIKSAN juga
mempunyai fungsi sebagai berikut :
1. Perumusan kebijaksanan pada Bidang Informasi dan Komunikasi
Publik, Layanan Infrastukutur E-Govemment, Bidang Layanan Aplikasi
E-Govemment, Bidang Statistik dan Persandian.
2. Pelaksanaan kebijakan pada Bidang Informasi dan Komunikasi Publik,
Bidang Layanan Infrastukutur E-Govemment, Bidang Layanan Aplikasi
E-Govemment, Bidang Statistik dan Persandian.

8
3. Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan pada Bidang Informasi dan
Komunikasi Publik, Layanan Infrastukutur E-Govemment, Bidang
Layanan Aplikasi E-Govemment, Bidang Statistik dan Persandian.
4. Pelaksanaan administrasi pada Bidang Informasi dan Komunikasi
Publik, Layanan Infrastukutur E-Govemment, Bidang Layanan Aplikasi
E-Govemment, Bidang Statistik dan Persandian.
5. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Walikota sesuai dengan
lingkup fungsinya.

2.4 Struktur Organisasi

Struktur organisasi adalah susunan serta hubungan antara tiap bagian dalam
organisasi, baik secara posisi maupun tugas, demi mencapai tujuan bersama.
Struktur organisasi berfungsi memperjelas hubungan pelaporan, agar para
anggotanya memahami apa tanggung jawab serta kepada siapakah mereka harus
bertanggung jawab. Adanya struktur organisasi membuat pihak atasan mengetahui
penempatan orang sesuai posisi dan keahliannya. Dengan demikian, pekerjaan
akan lebih efektif dan tujuan organisasi dapat tercapai, yang pada akhirnya
mempermudah pertumbuhan organisasi. Berikut gambar Struktur Organisasi
Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian.

9
Gambar 3. 1 Struktur Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan
Persandian

2.5 Tugas dan Struktur Organisasi Pada Setiap Bidang

Adapun tugas dan struktur organisasi dari masing-masing bidang dalam


struktur organisasi Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian.

1. Bidang Informasi Komunikasi Publik


a. Penyusunan bahan perumusan kebijakan pemerintahan daerah di
bidang pengelolaan opini dan aspirasi publik di lingkup
Pemerintah Daerah, pengelolaan informasi untuk mendukung
kebijakan nasional dan Pemerintah Daerah, pelayanan infonnasi
publik, penyediaan konten lintas sektoral dan pengelolaan media
komunikasi publik, layanan hubungan media dan penguatan
kapasitas sumber daya komunikasi publik dan penyediaan akses
informasi di daerah.
b. Penyiapan bahan pelaksanaan kebijakan di bidang pengelolaan
opini dan aspirasi publik di lingkup Pemerintah Daerah,
pengelolaan informasi untuk mendukung kebijakan nasional dan

10
Pemerintah Daerah, pelayanan informasi publik, penyediaan
konten lintas sektoral dan pengelolaan media komunikasi
publik, layanan hubungan media dan penguatan kapasitas
sumber daya komunikasi publik dan penyediaan akses informasi
di daerah.
c. Penyiapan bahan penyusunan norma, standar, prosedur, dan
kriteria penyelenggaraan di bidang pengelolaan opini dan
aspirasi publik di lingkup Pemerintah Daerah, pengelolaan
informasi untuk mendukung kebijakan nasional dan Pemerintah
Daerah, pelayanan informasi publik, penyediaan konten lintas
sektoral dan pengelolaan media komunikasi publik, layanan
hubungan media dan penguatan kapasitas sumber daya
komunikasi publik dan penyediaan akses informasi di daerah.
d. Penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan supervisi di
bidang pengelolaan opini dan aspirasi publik di lingkup
Pemerintah Daerah, pengelolaan infomasi untuk mendukung
kebijakan nasional dan Pemerintah Daerah, pelayanan informasi
publik, penyediaan konten lintas sektoral dan pengelolaan media
komunikasi publik, layanan hubungan media dan penguatan
kapasitas sumber daya komunikasi publik dan penyediaan akses
informasi di daerah.
e. Pemantauan, evaluasi dan pelaporan dibidang pengelolaan opini
dan aspirasi publik di lingkup Pemerintah Daerah, pengelolaan
informasi untuk mendukung kebijakan nasional dan Pemerintah
Daerah, pelayanan informasi publik, penyediaan konten lintas
sektoral dan pengelolaan media komunikasi publik, layanan
hubungan media dan penguatan kapasitas sumber daya
komunikasi publik dan penyediaan akses informasi di daerah.
f. Penyiapan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai
dengan lingkup fungsinya.

11
Gambar 3. 2 Struktur Bidang Informasi dan Komunikasi Publik

2. Statistik dan Persandian


a. Penyusunan bahan perumusan kebijakan Pemerintah Daerah di
bidang pendataan, pengolahan dan analisis data statistik
sektoral, penyajian data dan Informasi statistik sektoral,
keamanan informasi, tata kelola persandian untuk pengamanan
informasi dan pengelolaan informasi berklasifikasi di
lingkungan Pemerintah Daerah.
b. Penyiapan bahan pelaksanaan kebijakan di bidang pendataan,
pengolahan dan analisis data statistik sektoral, penyajian data
dan Informasi statistik sektoral, keamanan informasi, tata kelol
persandian untuk pengamanan informasi dan pengelolaan
informasi berklasifikasi di lingkungan Pemerintah Daerah.
c. Penyiapan bahan penyusunan norma, standar, prosedur, dan
kriteria penyelenggaraan di bidang pendataan, pengolahan dan
analisis data statistik sektoral, penyajian data dan Informasi
statistik sektoral, keamanan informasi, tata kelola persandian
untuk pengamanan informasi dan pengelolaan informasi
berklasifikasi di lingkungan Pemerintah Daerah.
d. Penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan supervisi di
bidang pendataan, pengolahan dan analisis data statistik

12
sektoral, penyajian data dan Informasi statistik sektoral,
keamanan informasi, tata kelola persandian untuk pengamanan
informasi dan pengelolaan informasi berklasifikasi di
lingkungan Pernerintah Daerah.
e. Pemantauan, evaluasi dan pelaporan di bidang pendataan,
pengolahan dan analisis data statistik sektoral, penyajian data
dan Informasi statistik sektoral, keamanan inforrnasi, tata kelola
persandian untuk pengamanan informasi dan pengelolaan
informasi berklasifikasi di lingkungan Pemerintah Daerah.
f. Penyiapan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai
dengan lingkup fungsinya.

3. Bidang Layanan Infrastruktur E-GOVERNMENT


a. Penyusunan bahan perumusan kebijakan pemerintahan daerah di
bidang layanan infrastruktur dasar data center, disaster recovery
center dan TIK, layanan pengembangan intranet dan
penggunaan akses internet, layanan manajemen data informasi
e-government, integrasi layanan publik dan kepemerintahan.
b. Penyiapan bahan pelaksanaan kebijakan dibidang layanan
infrastruktur dasar data center, disaster recovery center dan TIK,
layanan pengembangan intranet dan penggunaan akses internet,
layanan manajemen data dan informasi e-government, integrasi
layanan publik dan kepemerintahan.
c. Penyiapan bahan penyusunan norma, standar, prosedur dan
kriteria penyelenggaraan di bidang Iayanan infrastuktur dasar
data center, disaster recovery center dan TIK, layanan
pengernbangan Intranet dan penggunaan akses internet, layanan
manajernen data dan informasi e-government, integrasi layanan
publik dan kepemerintahan.

13
d. Penyiapan bahan pernberian bimbingan teknis dan supervisi di
bidang layanan infrastuktur dasar data center, disaster recovery
center dan TIK, layanan pengembangan intranet dan
penggunaan akses internet, Iayanan manajemen data dan
informasi e-government, integrasi layanan publik dan
kepemerintahan.
e. Pemantauan, evaluasi dan pelaporan di bidang layanan
infrastuktur dasar data center, disaster recovery center dan TIK,
layanan pengembangan intranet dan penggunaan akses internet,
layanan manajemen data dan informasi e-government, integrasi
layanan publik dan kepemerintahan.
f. Penyiapan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai
dengan lingkup fungsinya.

Gambar 3. 3 Struktur Layanan Infrastruktur E-GOVERNMENT

4. Bidang Layanan Aplikasi E-GOVERNMENT


a. Penyusunan bahan perumusan kebijakan Pemerintah Daerah di
bidang layanan pengembanga dan pengelolaan aplikasi generik,
spesifik dan suplemen yang terintegrasi, pengelenggaraan
ekosistem TIK smart city, layanan nama domain dan subdomain
bagi lembaga, pelayanan publik dan kegiatan, penyelenggaraan
Government Chief Information Officer (GCIO) di Pemerintah

14
Daerah, pengembangan sumber daya TIK Pemerintah Daerah
dan masyarakat di daerah.
b. Penyiapan bahan pelaksanaan kebijakan dibidang layanan
pengembangan dan pengelolaan aplikasi generik, spesifik dan
suplemen yang terintegrasi, pengelenggaraan Ekosistem TIK
smart city, layanan nama domain dan subdomain bagi lembaga,
pelayanan publik dan kegiatan, penyelenggaraan GCI0 di
Pemerintah Daerah, pengembangan sumber daya TIK
Pemerintah Daerah dan masyarakat di daerah.
c. Penyiapan bahan penyusunan norma, standar, prosedur dan
kriteria penyelenggaraan di bidang layanan pengembangan dan
pengelolaan aplikasi generik, spesifik dan suplemen yang
terintegrasi, pengelenggaraan Ekosistem TIK smart city,
layanan nama domain dan subdomain bagi lembaga, pelayanan
publik dan kegiatan, penyelenggaraan GCIO di Pemerintah
Daerah, pengembangan sumbet daya TIK Pemerintah Daerah
dan masyarakat di daerah.
d. Penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan supervisi
dibidang layanan pengembangan dan pengelolaan aplikasi
generik, spesifik dan suplemen yang terintegrasi,
pengelenggaraan Ekosistem TIK smart city, layanan nama
domain dan subdomain bagi lembaga, pelayanan publik dan
kegiatan, penyelenggaraan GCIO di Pemerintah Daerah,
pengembangan sumber daya TIK Pemerintah Daerah dan
masyarakat di daerah.
e. Pemantauan, evaluasi dan pelaporan dibidang layanan
pengembangan dan pengelolaan aplikasi generik, spesifik dan
suplemen yang terintegrasi, pengelenggaraan Ekosistem TIK
smart city, layanan nama domain dan subdomain bagi lembaga,
pelayanan publik dan kegiatan, penyelenggaraan GCIO di

15
Pemerintah Daerah, pengembangan sumber daya TIK
Pemerintah Daerah dan masyarakat di daerah.
f. Penyiapan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai
dengan lingkup fungsinya.

Gambar 3. 4 Struktur Bidang Layanan E-GOVERNMENT

16
BAB III

METODE PRAKTIK KERJA LAPANGAN

3.1 Proses pra-Praktek Kerja Lapangan

Adapun uraian dalam pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan dimulai dari :

1. Registrasi Tempat/Lokasi Praktek Kerja Lapangan

Hal pertama yang harus dilakukan untuk proses Pra-Praktek Kerja


Lapangan adalah melakukan registrasi tempat/lokasi Praktek Kerja
Lapangan dengan mengisi form-form yang telah di sediakan oleh pihak
kampus di website kampus yaitu www.stmikdumai.ac.id.

2. Pengurusan Surat Permohonan dan Persetujuan Praktek Kerja


Lapangan

Mengajukan surat permohonan Praktek Kerja Lapangan yang


telah di buat oleh Ketua Prodi masing-masing jurusan kepada Instansi
yang terkait sebagai tempat tujuan Praktek Kerja Lapangan. Setelah
mendapatkan persetujuan dari pihak Instansi, maka mahasiswa/i telah
di konfirmasi untuk melaksanakan Praktek Kerja Lapangan di Instansi
tersebut.

3. Pembekalan Praktek Kerja Lapangan

Pada kegiatan ini yang dilakukan adalah pemberian bekal untuk


mahasiswa/i yang akan melaksanakan Praktek Kerja Lapangan berupa
hal-hal tentang pengoperasian Microsoft Office, Photoshop, dan ilmu
computer lainnya.

17
3.2 Tempat dan Waktu Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan

Adapun tempat pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan yaitu di Dinas


Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Kota Dumai, yang waktu
pelaksanaannya kurang lebih 60 hari dari tanggal 18 Juli 2022 s/d 24 September
2022. Peserta melaksanakan magang sesuai jadwal jam kerja yang telah
ditetapkan sebagai berikut :

Keterangan Hari Waktu Jam Istirahat

Senin - Kamis 08.00 – 16.00 12.00 – 14.00


Jam Kerja
Jum’at 08.00 – 16.30 11.30 – 13.30

Libur Sabtu - Minggu - -

Tabel 3. 1 Tabel Jadwal Hari Kerja

3.3 Pengamatan Studi Kasus Pada Lokasi Praktekn Kerja Lapangan

Dalam melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL) kendala yang dihadapi


adalah Absensi Untuk Mahasiswa Magang yang masih manual dengan
menggunakan jurnal, yang di mana jurnal tersebut dapat saja hilang atau bahkan
rusak atau kotor.

3.4 Usulan Penyelesaian Kasus

Dari kendala yang dihadapi di atas, penulis mengusulkan untuk


menggunakan Sistem Informasi Absensi Untuk Mahasiswa Magang. Dimana
dengan menggunakan Sistem Informasi Untuk Mahasiswa Magang ini,
mahasiswa dapat dapat dengan mudah mengisi absensi sehingga mengurangi
resiko terjadinya jurnal yang hilang dan lain sebagainya.

18
BAB IV

HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Perancangan File

4.1.1 Perancangan File Absensi


Nama Database : absensi

Nama Tabel : absensi

Primary Key : id_absen

Panjang
Field Type Data Keterangan
Karakter

id_absen Int 11 Id

tgl Date Tanggal

Waktu Time Waktu

keterangan Enum Keterangan

id_user Int 11 Id User

Tabel 4.1. 1 Tabel Absensi

19
4.1.2 Perancangan File Divisi
Nama Database : absensi

Nama Tabel : divisi

Primary Key : id_divisi

Panjang
Field Type Data Keterangan
Karakter

id_divisi Smallint 3 Id Divisi

nama_devisi Varchar 50 Nama Devisi

Tabel 4.1. 2 Tabel Divisi

4.1.3 Perancangan File Jam


Nama Database : absensi

Nama Tabel : jam

Primary Key : id_jam

Panjang
Field Type Data Keterangan
Karakter

id_jam Tinyint 1 Id Jam

Start Time Start/Mulai

Finish Time Finish/Selesai

Keterangan Enum Keterangan

Tabel 4.1. 3 Tabel Jam

20
4.1.4 Perancangan
Nama Database : absensi

Nama Tabel : users

Primary Key : id_user

Panjang
Field Type Data Keterangan
Karakter

id_user Smallint 5 Id User

nik Varchar 20 NIM

nama Varchar 50 Nama

telp Varchar 15 No Telp

email Varchar 50 Email

foto Varchar 20 Foto Profil

divisi Smallint 5 Divisi Instansi

username Varchar 25 User Login

password Varchar 60 Password Login

level Enum Karyawan

Tabel 4.1. 4 Tabel User

4.2 Hasil dan Pembahasan

Berikut ini merupakan tampilan dari website Sistem Informasi Absensi


Untuk Mahasiswa Magang di DISKOMINFOTIKSAN Kota Dumai. Untuk dapat
mengakses dan menggunakan Sistem Absensi ini, user terlebih dahulu membuka

21
situs melalui browser dengan memasukkan alamat domain, maka akan muncul
tampilan menu-menu yang ada pada sistem seperti gambar dibawah ini :

4.2.1 Tampilan Menu Login Admin atau Mahasiswa

Berikut merupakan tampilan login dari website Absensi Mahasiswa


Magang di DISKOMINFOTIKSAN Dumai, yang dimana menggunakan
Username dan Password yang dapat di akses oleh Admin dan para
mahasiswa magang.

Gambar 4.2. 1 Tampilan Menu Login

4.2.2 Tampilan Menu Login Admin

Selanjutnya dapat kita lihat tampilan menu login yang terdiri dari
Profil, Jam Kerja, Divisi, Mahasiswa Magang, Absensi, dan Logout.

22
Gambar 4.2. 2 Tampilan Menu Login Admin

4.2.3 Tampilan Profil (Admin)

Setelah itu kita bisa lihat tampilan dari menu Profil yang berisikan
data diri dari Admin, yaitu NIM, Nama Lengkap, No. Telp, dan E-mail.
Selanjutnya dapat kita lihat bahwa terdapat Akun, dimana kita bisa
mengganti Password untuk akun Admin.

Gambar 4.2. 3 Gambar 4.2.3 Tampilan Profil (Admin)

4.2.4 Tampilan Jam Masuk dan Pulang Kerja (Admin)

Pada tampilan ini merupakan jam masuk dan pulang kerja.

23
Gambar 4.2. 4 Tampilan Jam Masuk dan Pulang Kerja (Admin)
4.2.5 Tampilan Devisi Instansi (Admin)

Tampilan berikut merupakan lima divisi yang terdapat di


DISKOMINFOTIKSAN Dumai.

Gambar 4.2. 5 Tampilan Devisi Instansi (Admin)

4.2.6 Tampilan Data Mahasiswa Magang (Admin)

Pada tampilan ini merupakan data dari mahasiswa magang yang telah
diinput. Kita bisa menambahkan data mahasiswa magang dengan mengklik
menu “+ Tambah” pada pojok kanan atas.

24
Gambar 4.2. 6 Tampilan Data Mahasiswa Magang (Admin)
4.2.7 Tampilan Input Data Mahasiswa Magang (Admin)

Setelah mengklik menu “+ Tambah” tersebut, maka akan keluar hasil


seperti gambar dibawah ini yang pada bagian Profil isinya terdiri dari NIM,
Nama Lengkap, No.TELP, E-Mail, dan Divisi. Sedangkan Akun terdapat
Username dan Password untuk membuat akun login bagi mahasiswa
magang. Setelah selesai kita dapat menyimpannya dengan mengklik
“Simpan”.

Gambar 4.2. 7 Tampilan Input Data Mahasiswa Magang (Admin)

4.2.8 Tampilan Daftar Absensi Mahasiswa Magang (Admin)

25
Berikut merupakan tampilan pada daftar absensi mahasiswa magang,
apabila kita ingin melihat detail absensinya, kita dapat mengklik “Detail”.

Gambar 4.2. 8 Tampilan Daftar Absensi Mahasiswa Magang (Admin)


4.2.9 Tampilan Detail Absensi Mahasiswa Magang (Admin)

Setelah mengklik “Detail” maka akan keluar hasil absensi setiap


mahasiswa magang seperti gambar dibawah ini.

Gambar 4.2. 9 Tampilan Detail Absensi Mahasiswa Magang (Admin)

4.2.10 Tampilan Awal Setelah Login (User)

26
Setelahnya kita beralih ke tampilan awal setelah Login menggunakan
akun mahasiswa magang, yang terdiri dari Profil, Absensi, Absensi Ku, dan
Logout.

Gambar 4.2. 10 Tampilan Awal Setelah Login (User)


4.2.11 Tampilan Profil Mahasiswa (User)

Setelah itu dapat kita lihat pada gambar dibawah yang merupakan
profil dari mahasiswa magang yang telah dibuat.

Gambar 4.2. 11 Tampilan Profil (User)

4.2.12 Tampilan Absen Harian (User)

27
Setelahnya kita beralih ke Absensi, dimana mahasiswa magang akan
melakukan absensi kehadiran dengan mengklik “Absen Masuk”, apabila
saat jam pulang mahasiswa magang dapat mengklik “Absen Pulang”

Gambar 4.2. 12 Tampilan Absen Harian (User)


4.2.13 Tampilan Detail Absensi (User)

Berikut merupakan tampilan detail apabila mahasiswa magang ingin


mengecek kehadirannya. Jika mahasiswa magang ingin mencetak
laporannya, dapat mengklik langsung menu “Cetak Laporan”.

Gambar 4.2. 13 Tampilan Detail Absensi (User)

4.2.14 Tampilan Cetak Laporan

28
Berikut merupakan tampilan hasil output dari laporan yang dapat di
cetak.

Gambar 4.2. 14 Tampilan Cetak Laporan

BAB V

PENUTUP

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan pelaksanaan Kerja Praktek yang dilaksanakan di kantor Dinas


Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Kota Dumai maka dapat
diambil kesimpulan sebagai berikut :

1. Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan dapat menambah ilmu tentang


jenis-jenis pekerjaan yang ada pada setiap bidang di Dinas Komunikasi,
Informatika, Statistik dan Persandian Kota Dumai.
2. Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan dapat menambah pengalaman
dalam dunia karja.

29
3. Perancangan Aplikasi Absensi Untuk Mahasiswa Magang Berbasis
Web di Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan persandian Kota
Dumai ini dapat membantu mahasiswa magang dalam melakukan
absensi.

5.2 Saran

Agar penerapan sistem dapat berjalan dengan baik, maka dalam kesempatan
ini penulis menyarankan agar Aplikasi Absensi Untuk Mahasiswa Magang
Berbasis Website di DISKOMINFOTIKSAN Kota Dumai yang telah dirancang
ini agar dapat dijadikan sistem untuk mempermudah mahasiswa yang magang di
Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Kota Dumai dalam
melakukan absensi.

30
DAFTAR PUSTAKA

Indrajani. 2011. Bedah Kilat 1 Jam Pengantar dan Sistem Basis Data. Elex
Media Komputindo.
Jogiyanto HM. Analisis dan Desaain Sistem Informasi : Pendekatan Terstruktur
Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis. Edisi III, Andi, Yogyakarta, 2005.
LAMPIRAN

<div class="row">     </div>

    <div class="col-12"> </div>

        <div class="card">

            <div class="card-header">

                <h4 class="card-title">Daftar <div class="row">


Mahasiswa Magang</h4>
    <div class="col-12">
            </div>
        <div class="card">
            <div class="card-body">
            <div class="card-header d-block">
                <table class="table table-striped">
                <h4 class="card-title float-left">Data
                    <thead> Mahasiswa</h4>

                        <th>No</th>                 <div class="d-inline ml-auto float-


right">
                        <th>Mahasiswa Magang</th>
                    <a href="<?=
                        <th>Aksi</th> base_url('karyawan/create') ?>" class="btn btn-
success btn-sm"><i class="fa fa-plus"></i>
                    </thead> Tambah</a>
                    <tbody>                 </div>
                        <?php foreach($karyawan as $i =>             </div>
$k): ?>
            <div class="card-body">
                            <tr>
                <div class="table-responsive">
                                <td><?= ($i+1) ?></td>
                    <table class="table table-striped
                                <td><?= $k->nama ?></td> datatable">
                                <td>                         <thead>
                                    <a href="<?=                             <th>No</th>
base_url('absensi/detail_absensi/' . $k->id_user) ?
>" class="btn btn-primary btn-sm"><i class="fa                             <th width="30%">Mahasiswa
fa-search"></i> Detail</a> Magang</th>

                                </td>                             <th>Kontak</th>

                            </tr>                             <th>Aksi</th>

                        <?php endforeach; ?>                             <!-- <th></th> -->

                    </tbody>                         </thead>

                </table>                         <tbody>

            </div>                             <?php foreach($karyawan as $i


=> $k): ?>
        </div>
                                <tr>
                                    <td><?= $i+1 ?></td>                                             Telp: <?= $k->telp ?>

                                    <td>                                         </address>

                                        <div class="row">                                     </td>

                                            <div class="col-4 pr-                                     <td>


1">
                                        <a href="<?=
                                                <img src="<?= base_url('karyawan/edit/' . $k->id_user) ?>"
base_url('assets/img/profil/' . $k->foto) ?>" class="btn btn-primary btn-sm"><i class="fa fa-
alt="Img Profil" class="img-thumbnail rounded- edit"></i> Edit</a>
circle w-100">
                                        <a href="<?=
                                            </div> base_url('karyawan/destroy/' . $k->id_user) ?>"
class="btn btn-danger btn-sm btn-delete ml-2"
                                            <div class="col-8 pl-1 onclick="return false"><i class="fa fa-trash"></i>
mt-3"> Hapus</a>

                                                <span class="font-                                     </td>


weight-bold"><?= $k->nama ?></span> <br>
                                </tr>
                                                <span class="text-
muted">Div. <?= $k->nama_divisi ?></span>                             <?php endforeach; ?>

                                            </div>                         </tbody>

                                        </div>                     </table>

                                    </td>                 </div>

                                    <td>             </div>

                                        <address>         </div>

                                            Email: <?= $k-     </div>


>email ?> <br>
</div>

Anda mungkin juga menyukai