Anda di halaman 1dari 2

NAMA : GERANIUM DYNA HANDAYANI TRIATMOKO

KELAS : 1 MB 5

NIM : 22053132

A. IDENTITAS BUKU

Judul buku           :  Strategi sukses mengelola karir dan Bisnis

Pengarang            : Johanes Lim, Ph.D, CPC

Tahun penerbit   : 2002

Tahun                   : Pertama

Penerbit               : PT. Gramedia Pustaka Utama

Bahasa                 : Indonesia

Tebal halaman    : 199

ISBN 10                : 9792201335

B. SINOPSIS

 "bahwa sekali Anda memulai, atau mengayunkan langkah pertama, maka hasilnya akan segera terasa
dan langkah selanjutnya akan menjadi lebih mudah sampai membuahkan sukses." Sekalipun terdengar
sederhana, namun untuk mewujudkannya perlu komitmen total dan kerja keras.  Sukses harus ada
proses jika instan itu hanya sebuah angan-angan.

C. ULASAN

Buku ini sangat membantu para pemula. Buku ini menjelaskan bagaimana runtutan untuk memulai
bisnis. Dari awal sampai menjadi sukses. Di awal buku ini sudah menjelaskan tentang kepahitan di awal
bisnis, kita diajarkan untuk lebih kuat mental dalam menjalaninya karena hal itu akan menjadi hal biasa
dalam dunia perbisnisan.

A. IDENTITAS BUKU

 Judul buku esensi   : Pengantar MANAJEMEN (3 IN 1)

Genre                           : Pengetahuan

Penerbit                     : MEDIATERA

Penulis                       : Feriyanto, Andri, Shyta, Endang Triana

Tahun terbit             : 2015

Jumlah halaman      : 182 hlm

Nomor Edisi Terbit  : ISBN978-602-70569-1-6

B. SINOPSIS
  Resensi Buku Pengantar Manajemen (3 in 1) - Manajemen sudah ada sejak dahulu, di mana manusia
memenuhi kebutuhannya melalji bantuan orang lain. Sehingga manajemen terdapat dalam semua
kegiatan manusia baik dalam rumah tangga, sekolah, pemerintah, perusahaan, dan sebagainya.

C. ULASAN BUKU

Secara umum, dan dalam keadaan normal, tidak bisa seorang pun yang mencapai sukses secara
kebetulan. Sukses memerlukan perencanaan dan bertindak. Semua orang sukses menerima tanggung
jawab atas semua hasil tindakannya, baik maupun buruk. Jadi harus lebih banyak berfikir secara positif,
karena pikiran yang positif akan menghalau pikiran negatif.

A IDENTITAS BUKU

Judul Buku Resensi: Manajemen Pemasaran

Genre: Pengetahuan

Penerbit : PT. Damar Mulia Pustaka

Penulis/Hak.Cipta : Siswanto Sutojo

Tebal Buku : 95 Halaman

Tahun Terbit : 2008

Design Cover : Ulwiyah Ma'adSH

Kode DMP : M.15.08

Edisi Pertama : Diterbitkan oleh lembaga manajemen pemasaran PPM, Jakarta 1981

Edisi Kedua : Diterbitkan oleh PT.Damar Mulia Pustaka, Jakarta 2008

Genre: Pengetahuan

B. SINOPSIS

Buku ini adalah penulisan kembali dan penyempuraan bukukami " kerangka dasar

manajemen pemasaran". Jadi buku ini bukan buku baru. Tidak ada konsep atau teori dalam buku ini,
walaupun demikian ada suat uhal yang perlu dikemukakan dalam buku ini kami ingin menyajikan bacaan
praktis dan muda dimengerti, Oleh karena itu didalamnya, kami pergunakan berbagai macam contoh dan
studi kasus praktis.

C. ULASAN BUKU

Strategi pemasaran harus dirumuskan sedemikian rupa sehingga memberikan nilai kepada konsumen
dan menjaga keunggulan kompetitif abadi.

Anda mungkin juga menyukai