Anda di halaman 1dari 2

FORMAT LAPORAN PEMBELAJARAN MANDIRI

PROSEDUR: PEMASANGAN NGT


Usia Pasien : Ny. K
Jenis kelamin : perempuan
Diagnosis medic : Ileus, CKD, HHD
NO KOMPONEN HASIL PEMERIKSAAN DAN ANALISIS
1 Indikasi tindakan
2 Tujuan tindakan 1. Memasukan makanan, obat pasien yang tidak bias
makan dari mulut
2. Mencegah distensi gaster
3. Melakukan bilas lambung

3 Persiapan pasien 1. Memberitahu pasien dan keluarga tentang tindakan yang


akan dilakukan
2. Pasien dan keluarga mengisi informed consent
3. Menyiapkan lingkungan pasien
4. Mengatur posisi tidur pasien terlentang
4 Hal yang perlu 1. Saat memasukan selang harus hati hati karena terdapat
diperhatikan nervus vagus
2. Bila klien batuk batuk saat selang masuk, harus
dihentikan atau di cabut
5 Prinsip tindakan
1. Cuci tangan
2. Memperkenalkan diri
3. Identifikasi Pasien
4. Persiapan alat
5. Jelaskan prosedur tindakan
6. Pasang sarung tangan bersih
7. Atur posisi klien dengan posisi semi foler untuk kllien
sadar penuh, posisikan klien supain (terlentang) kepala
posisi ektensi untuk klien yang mengalami penurunan
kesadaran.
8. Perlak / kain alas dibentangkan di dada pasien
9. Piala ginjal diletakkan di bawah dagu pasien
10. Mengukur panjangnya NGT (diukur dari dahi ke bagian
epigastrium , atau dari telinga ke hidung sampai
prosesus xifodius)
11. Member batas panjangnya NGT yang harus dimasukan
menggunakan plester
12. Member xylocain gel pada NGT
13. Memasukan NGT ke salah satu hidung yang bebas dari
polip, radang, trauma dengan posisi kepala menengadah
14. Setelah selang NGT masuk sampai percabangan
epiglottis posisi kepala menunduk sambil pasien
dianjurkan menelan
15. Pastikan masuk ke dalam lambung dengan cara
 Menghisap cairan lambung
 Memasukan udara secara cepat melalui selang
ke lambung sambil mendengarkan dengan
stetoskop didaerah epigastrium
 Memasukan ujung selang kedalam air bila
timbul gelembung berarti masuk kedalam
saluran pernafasan
16. Fixsasi dengan plester
17. Ujungnya harus dalam keadaan tertutupsebelum dan
sesudah pemasangan.
18. Pasien dirapikan, alat alat dibereskan dan dibersihkan
19. Cuci tangan
20. Dokumentasi tindakan

6 Hasil yang diperoleh Seleng NGT terpasang di lubang hidung sebelah kiri, no NGT
18

7 Analisa hasil Pemasangan NGT merupakan prosedur pemasangan pipa


melalui lubang hidung turun ke nasofaring kemudian ke
lambung, prosedur ini bermanfaat untuk tujuan diagnosis
maupun terapi. Pemasanga NGT dilakukan pada pasien yang
tidak sadar, pasien dengan masalah saluran pencernaan atas,
pasien yang tidak mampu menelan, pasien pasca operasi
saluran pencernaan atas.
Pada kasus Ny. K pasien sadar dan banyak cairan dan udara
didalam perut klien, pemasangan selang NGT dilakukan untuk
mengeluarkan cairan dan udara pada lambung klien
8 Rencana tindak lanjut 1. Memposisikan pasien semifowler
dan penkes 2. Mengkaji keseimbangan nutrisi dan cairan
3. Mengkaji adanya obstruksi jalan nafas klien

Anggota kelompok:
1. Danik Janiasti (202243015)
2. Fenina Silvia Parhusip (202243020)
3. Widdya Sari (202243057)
4. Yohanes Rossy Bhaktinendra (202243062)

Anda mungkin juga menyukai