Anda di halaman 1dari 2

ANALISIS RAPOR PENDIDIKAN PEMERINTAH DAERAH

(PRAKTIK PERENCANAAN BERBASIS DATA)


Nama Pejabat/Perencana :
Jabatan :
Kab/Kota dan Provinsi :

IDENTIFIKASI: REFLEKSI: BENAHI:


BENAHI:
NO. Memilih dan Menetapkan Merumuskan Akar Menentukan Program
Deskripsi Kegiatan
Masalah Masalah dan Kegiatan
1. Jumlah anak usia 7-15 Tahun yang 1.1. Berapa jumlah anak usia 7- 01.02.2.02.51. 1.1.1. Pendataan warga negara usia 7 - 15
berpartisipasi dalam pendidikan 15 Tahun yang tidak Koordinasi, Perencanaan, tahun yang tida bersekolah
dasar (APS): 99,37 bersekolah Supervisi dan Evaluasi
1.2. Peserta didik wanita nikah Layanan di Bidang 1.2.1. Melakukan Pendampingan secara
pada usia dini Pendidikan intensif & per individu siswa rentan putus
sekolah sehingga dapat menyelesaikan
pendidikan
1.2.2.Melakukan Advokasi kepada orang tua
tentang pentingnya pendidikan anak
1.2.3. Strategi pencegahan dini siswa putus
sekolah dapat dilakukan dengan
mengidentifikasi siswa yang rentan putus
sekolah (banyak absen, berperilaku
indisipliner, perkembangan belajar terganggu)

1.2.4. Melibatkan Pemerintah Desa untuk


membuat regulasi tentang wajib belajar 12
tahun

1.3. Peserta didik terkendala 1.01.02.2.02.32. 1.3.1. Pemberian biaya pendidikan kepada peserta
biaya operasional Penyediaan Biaya Personil didik dari keluarga tidak mampu
Peserta Didik

1. 3.2. Kegiatan Rertival (Mengajak kembali anak


ke sekolah bagi yang putus sekolah melalui
program sekolah)
IDENTIFIKASI: REFLEKSI: BENAHI:
BENAHI:
NO. Memilih dan Menetapkan Merumuskan Akar Menentukan Program
Deskripsi Kegiatan
Masalah Masalah dan Kegiatan
2. Rata-rata kompetensi Literasi 2. 1. Kualitas PTK dan/atau 1.01.02.2.02.40. 2.1.1. Memiliki data jumlah PTK beserta status
SMP berdasarkan Asesmen kualitas proses Pengembangan Karir Pendidik kualifikasi dan sertifikat pendidik yang terdata di
Nasional (Kualitas Hasil Belajar): pembelajaran perlu dan Tenaga Kependidikan Dapodik.
1.63 (dibawah kemampuan ditingkatkan pada Satuan Pendidikan
minimum) 2.1.1. Distribusi pendidik dan tenaga kependidikan
Sekolah Dasar
yang berkualitas untuk pemerataan pendidik dan
tenaga kependidikan

3. Rata-rata kompetensi Numerasi 3. 1. Kualitas PTK dan/atau 1.01.02.2.02.40. 3.1.1. Memiliki data jumlah PTK beserta status
SMP berdasarkan Asesmen kualitas proses Pengembangan Karir Pendidik kualifikasi dan sertifikat pendidik yang terdata di
Nasional (Kualitas Hasil Belajar): pembelajaran perlu dan Tenaga Kependidikan Dapodik.
1.52 (dibawah kemampuan ditingkatkan pada Satuan Pendidikan
minimum) Sekolah Dasar 3.1.2. Distribusi pendidik dan tenaga kependidikan
yang berkualitas untuk pemerataan pendidik dan
tenaga kependidikan

DATA ANAK USIA 7 -15 TH


KAB. …… TAHUN 2021
Usia Sekolah
Bersekolah Selisih
7-15 th

5.978 5.940 38

12.941 12.859 82

18.919 18.800 119

Anda mungkin juga menyukai