Anda di halaman 1dari 3

Refleksi Terbimbing

TP 7 Merumuskan dampak keragaman gejala sosial yang terjadi dilingkungan


sekitar sebagai topik penelitian yang relevan dan melakukan penelitian
sosial deskripstif yang sesuai dengan metodologi ilmiah.

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan jujur dan bertanggun jawab. Dengan


menceklist di jawaban yang sesuai dengan pendapatmu!
No
. PertanyaanJawaban
Ya Tidak

1 ya
Apakah kamu dapat menjelaskan konsep penalaran?

2 ya
Apakah kamu dapat menjelaskan dasar mengapa
manusia melakukan penelitian?

3 ya
Dapatkah kamu menyimpulkan pengertian
penelitian sosial?

4 ya
Saya mampu mengidentifikasi tahapan-tahapan
pengolahan data?

5 ya
Dapatkah kamu menginterpretasikan materi
Sosiologi dalam kehidupan sehari-hari?

6 ya
Dapatkah kamu membuat judul penelitian sosial
yang datanya diperoleh dari wawancara dengan
warga sekolah?
7
ya
Dapatkah kamu membuat pedoman wawancara
secara sederhana?
Jika kamu menjawab “Ya” maka kamu dapat belajar lebih dengan mempertahankannya dan
dapat melanjutkan pembelajaran berikutnya dan sebaliknya bila kamu menjawab “Tidak”
maka segera lakukan pembelajaran ulang (review).

• Siswa menuliskan refleksi pembelajaran mengenai:

• Hal baru yang telah dipelajari pada Materi Penelitian Sosial


1. Saya menjadi tahu bahwa ada kaitan tentang penalaran yang akan
menghasilkan sebuah pertanyaan yang bisa menjadi bahan penelitian sosial.
2. Saya menjadi tahu bahwa seorang peneliti memiliki sikap sikap tertentu
untuk melakukan penelitiannya agar berjalan dengan lancar
3. Saya menjadi tahu lebih detailnya terkait bagaimana cara berpikir si peneliti
itu diterapkan saat menghadapi suatu permasalahan dalam melakukan
penelitian.
4. Saya menjadi tahu bahwa ada berbagai cara untuk mengumpulkan data yang
akan dijadikan suatu bukti atau gambaran dalam memecahkan persoalan
sosial.
5. Saya menjadi tahu bahwa ada berbagai jenis sampel yang bisa digunakan
untuk melaksanakan sebuah penelitian.

■ Hal menarik yang telah dipelajari selama proses kegiatan baik


materi maupun proses investigasi

1. Ternyata penelitian bukan hanya dilaksanakan sebagaimana


mau kita, melainkan ada berbagai macam jenis penelitian

yang bisa kita terapkan dan tentunya jenis jenis penelitian


tersebut memiliki cara penanganan yang berbeda beda.

2. Penelitian ini agak agak mirip dengan materi yang dipelajari


di kimia dan biologi yaitu metode ilmiah, hanya saja di

penelitian ini saya menemukan bahwa langkah langkah


pelaksanaannya lebih mendetail dibandingkan dengan

metode ilmiah, tapi sebetulnya sama sama meneliti

3. Ternyata perpustakaan itu bisa menjadi salah satu sumber


data yang banyak dan beragam karena ada berbagai sudut

pandang dan wawasan yang bisa diambil disana.


● Kesulitan atau kendala apa yang kamu hadapi dalam mempelajari materi penelitian
sosial
1. Saya masih sering kesulitan dalam membedakan cara pengumpulan data. 2.
Saya masih sering kebingungan dalam membedakan setiap langkah penelitian
yang menggunakan pendekatan kuantitatif mengenai sampel 3. Saya belum
terlalu menguasai prosedur pengumpulan data ketika melakukan penelitian
kualitatif.

Anda mungkin juga menyukai