Anda di halaman 1dari 2

LEMBAGA PENDIDIKAN INSAN CENDIKIA

SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU(SDIT) INSAN CENDIKIA


Jln. Poros Pasiran Jaya KM 5,5 Kec.Dente Teladas Kab. Tulang Bawang
KISI-KISI SOAL SUMATIF

Mata Pelajaran : IPAS


Kelas / Semester : IV / 1
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Tujuan
Bentuk No.
No. Elemen Pembelajaran Materi Indikator
Soal Soal
(TP)
1. 1. Peserta didik Bagian Tubuh Disajikan tabel fungsi PG 1,2,3,
dapat Tumbuhan bagian tumbuhan ,peserta 4,5,6,
mengidentifikasi didik dapat 7,8,9
bagian-bagian
mengidentifikasi fungsi
tubuh dari
tumbuhan
dari bagian tumbuhan
dengan tepat esay 1
2. Peserta didik Disajikan 2 gambar jenis
memahami akar ,peserta didik dapat
fungsi dari menyebutkan jenis akar
masing-masing
bagian tubuh Disajikan gambar daun
tumbuhan
singkong,peserta didik
dengan benar.
Tumbuhan, dapat menyebutkan jenis
Sumber 3. Peserta didik
daun
Kehidupan dapat
di Bumi mengaitkan
fungsi bagian Peserta didik dapat
tubuh dengan
kebutuhan
menyebutkan fungsi
tumbuhan daun
untuk tumbuh,
mempertahank
an diri, serta
Disajikan tabel nama
berkembang tumbuhan ,peserta didik
biak dengan dapat menunjukkan jenis
percaya diri.. akarnya

Peserta didik dapat


menyebutkan jenis tulang
daun

Peserta didik dapat


menyebutkan jenis
batang

Peserta didik dapat


menyebutkan fungsi akar
Peserta didik dapat
menyebutkan bagian-
bagian tumbuhan

2. 1. Peserta didik Fotosintesis, Proses Peserta didik dapat PG


dapat Paling Penting di
menyebutkan proses 11,13,
memahami Bumi.
kebutuhan
fotosintesis, peserta didik 15
tumbuhan untuk dapat menyebutkan unsur
melakukan yang dibutuhkan dalam esay 2
proses proses
fotosintesis fotosintesis,peserta didik
serta hasil dari dapat menyebutkan
fotosintesis
dengan tepat.
bagian tumbuhan yang
2. Peserta didik melakukan fotosintesis isian 1,2,3,
dapat 4
memahami
dampak proses
fotosintesis dan
mengaitkan
dengan
pentingnya
menjaga
tumbuhan di
Bumi dengan
benar.
3. Peserta didik
dapat
mengaitkan
proses
fotosintesis
dengan
makhluk hidup
lain dengan
percaya diri.
1. Peserta didik Perkembangbiakan Peserta didik dapat PG 10,11,
bisa Tumbuhan
menyebutkan bagian 13,15
mengidentifikasi
bagian-bagian
tumbuhan yang berfungsi Isian
bunga dan sebagai tempat 5,6
fungsinya. berkembang biak,peserta
2. Peserta didik didi dapat menyebutkan esay
bisa bunga sempurna dan 3,4
mendeskripsika tidak sempurna
n cara
perkembangbia
kan tumbuhan Disajikan tabel peserta
berbunga. didik dapat
3. Peserta didik mengidentifikasi yang
bisa membantu penyerbukan
mendeskripsika
n macam-
Peserta didik dapat
macam cara
penyebaran biji. menjelaskan
4. Peserta didik penyerbukan dan
bisa mengaitkan penyebaran biji
hubungan
makhluk hidup
lain dan Peserta didik dapat
komponen menggambarkan bagian
abiotik. dalam bunga
membantu
perkembangbia
kan tumbuhan.
Wujud Zat 1. Peserta didik Zat, Makhluk apa itu Peserta didik dapat PG 12,14,
dan dapat
Perubahann menyebutkan 16,17,
mengenali
ya
materi dan
mahklukhidup dan tak 18,19,
karakteristiknya hidup,peserta didik dapat 20
dengan benar. menyebutkan satuan liter
2. Peserta didik dan milliliter,peserta Isian 7,8,9,
dapat didik dapat menyebutkan 10
mempelajari sifat benda ,peserta didik
karakteristik
wujud
dapat menyebutkan esay 5
zat/materi besaran benda ukuran
dengan baik. benda dan perubahan
3. Peserta didik wujud benda
dapat mencari
tahu bagaimana
perubahan
wujud zat terjadi
dengan bena
dengan tepat

Mengertahui Pasiran Jaya, 15 September 2023


Kepala Sekolah, Guru Kelas IV

Siti Khoiriyah, S.T, M. Pd Nia Kurniati, S.Pd., Eva Windriasari, S.Pd

Riska Cahya Safitri, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai