Anda di halaman 1dari 10

KETIDAK ADILAN

PEMBAGIAN
BANTUAN SOSIAL
DI WILAYAH
KELURAHAN PASIR
BIRU KECAMATAN
CIBIRU RW 01
(BANDUNG TIMUR)
SEJARAH BLT

BLT pertama kali diciptakan di brazil pada


tahun 1990-an. Program ini siftnya adalah
bantuan langsung tunai bersyarat yang di
prakarsai oleh Luiz Inacio Lula Da Silva.
Bolsa Familia masih bertahan hingga saat
ini sebgai BLT bersyarat terbesar di dunia,
dan tekah berhasil menolong sekitar 26%
penduduk miskin di Brazil hingga tahun
2011 sehingga program ini ditiru negra-
negara lain.
ANALISIS PENGARUH
KEBIJAKAN
BANTUAN BLT
Bantuan ini pertama kali di berikan kepada masyarakat
pada tahun 2005. Penelitian ini menggunakan data
yang diberikan langsung oleh narasumber degan
menggunakan analisis dan korelasi kualitatif, namun
kebijakan program ini menuai protes karena
penyaluran dan pencairannya dinilai membingungkan
PENGARUH
PENGELOLAAN
DANA DESA/ BLT
Hasil penelitian ini menujukkan bahwa
akuntabilitas dalam pengelolaan keuangan
alokasi dana desa,kebijakan desa, dan
kelembagaan desa berpengaruh terhadap MANAJEMEN ALOKASI
kesejahteraan masyarakat
DANA & STRATEGI
MEWUJUDKAN SEDA
SEJAHTERA
Metode yang digunakaan adalah metode survey dan
penyampaian materi secara langsung serta simulasi dana desa
dengan membentuk rumah baca dan thafis quran serta di
bentuk kelompok-kelompok tani dalam upaya mewujudkan
kesejateraan desa dan mandiri..
PENCEGAHAN KORUPSI
DALAM PENGELOLAAN
DANA DESA
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui potensi, korupsi
dalam dana desa dan untuk mngetahui upaya
pencegahan korupsi dalam pengelolaan dana desa.

PENANGGULANGAN
DANA DESA/ BLT
Siste penyaluran bantuan sosial yang tidak merata dapat
di perbaiki mulai dari tingkat terendah, pemerintah desa
hingga tingkat pusat.
BENTUK BANTUAN LANGSUNG
TUNAI (BLT)
Upaya untuk meingkatkan kesejahteraan rakyat perlu
dilakukan program pembangunan lintas sektoral diantaranya
yaitu melalui berbagai upaya seperti penanggulanan
kemiskinan, pembangunan ketenaga kerjan, pemberdayaan
usaha mikro menengah, koperasi, pembangunan pertanian,
pangan dan pengairan, pembangunan sarana dan prasarana
pedesaan setra berkaitan dengan pengelolaan sumberdaya
alam lingkungan hidup.

SYARAT-SYARAT PENERIMA
BLT
A. Masyarakat desa yang masuk dalam pendataan RT/RW
dan berada di desa.
B. Tidak terdaftar sebagai penerima bantuan sosial (bansos),
Program Keluarga Harapan (PKH) , Kartu sembako, Paket
sembako, Bantuan Pangan Non Tunai (BNPT) lain.
MEKANISME LOKASI BLT
PELAKSANAAN BLT

Meliputi beberapa tahap yaitu:


1. pendataan
2. basis pendataan di RT/RW
3. musyawarah
4. legalitas dokumen

kelurahan Pasir Biru Kecamatan Cibiru Kota


Bandung Timur
HASIL PENELITIAN
A. HASIL WAWANCARA
Objek menyatakan bahwa di wilayah
tersebut kerap kali warga mengeluh
karena sebagian warga yang sudah
terdaftar atau yang akan
mendapatkan bantuan tidak ter
realisasikan dengan
merata,pembagian tidak tepat
sasaran sehingga menimbulkan
kecemburuan dan asumsi yang tidak
baik.
DATA PENERIMA
BLT PASIR BIRU
RW 01
TERIMAKASIH.

Anda mungkin juga menyukai