Anda di halaman 1dari 53

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
PUTUSAN

a
Nomor : 733/Pdt.G/2020/PN Dps

si
“DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA”

ne
ng
Pengadilan Negeri Denpasar yang memeriksa dan memutus perkara perdata
pada tingkat pertama, telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara

do
gu
gugatan antara:
JULIAN EDWARD ZIELONKA, laki-laki, Warga Negara Amerika Serika, lahir di
California, Amerika Serikat pada tanggal 11 Mei 1987, pekerjaan

In
A
Direktur PT TYGR FOOD CONCEPTS, beralamat di Jl. Pantai
Berawa No. 999x, Tibubeneng, Kec. Kuta Utara, Kab. Badung, Bali,
ah

lik
pemegang Paspor No. 549843144 / 15-06-2027, dalam hal ini
menyarahkan kuasa kepada Denny Sedana, S.H., Yoga Fitrana
am

ub
Cahyadi, S.H.,M.H., dan Hamzah Adi Raharjo, S.H., masing -
masing Advokat, beralamat di Kantor Advokat / Penasihat Hukum “
Setya Karya Yustisia Law Office”, Jalan Trijata No. 19 Denpasar -
ep
k

Bali, berdasarkan Surat Kuasa Khusus tanggal 29 Juli 2020, yang


ah

telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Denpasar


R

si
tanggal 3 Agustus 2020 selanjutnya disebut sebagai Penggugat ;

Melawan;

ne
ng

1. I GEDE WARDITA MITCHELL, laki-laki, lahir di Jakarta pada

do
tanggal 18 September 1980, pekerjaan Swasta, beralamat
gu

diPerumahan Kesambi Baru No. B29 Kerobokan, Kec. Kuta Utara,


Kab. Badung, Bali, dan / atau Jl. Tukad Jinah Prima Renon Residen
In
A

No. 4 Renon, Kota Denpasar, Bali, yang saat ini sedang menjalani
hukuman pidana penjara di Lembaga Pemasyarakatan (LP)
ah

lik

Kerobokan; selanjutnya disebut sebagai Tergugat I ;


2. Pimpinan PT Bank MandiriTbk. Kantor Cabang Pembantu (KCP)
Canggu Brawa, beralamat diPertokoan Canggu Square Unit 5 & 6,
m

ub

Jl. Raya Pantai Brawa, Bj. Tegal Gunung, Kel. Canggu, Kec. Kuta
ka

Utara, Kab. Badung, Bali, selanjutnya disebut sebagai Tergugat II,


ep

Pengadilan Negeri tersebut;


ah

Setelah membaca berkas perkara beserta surat-surat yang bersangkutan;


R

es

Setelah mendengar keterangan saksi-saksi;


M

Setelah mendengar kedua belah pihak yang berperkara;


ng

on

Halaman 1 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
TENTANG DUDUK PERKARA

a
Menimbang, bahwa Penggugat dengan surat gugatannya tanggal 5

si
Agustus 2020 yang diterima dan didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri
Denpasar pada tanggal 6 Agustus 2020 dalam Register Nomor : 733/Pdt.G/2020/PN

ne
ng
Dps, telah mengemukakan hal-hal yang pada pokoknya sebagai berikut :
1. Bahwa sekitar awal tahun 2017, Penggugat mendirikan perseroan terbatas (PT)

do
gu TYGR FOOD CONCEPTS yang bergerak di bidang penjualan makanan dan
minuman, berkedudukan di Kab. Badung, Bali, sesua idengan Akta Pendirian
Perseroan Terbatasa.n. PT TYGR FOOD CONCEPTS No. 68 tanggal 8 Februari

In
A
2017 yang dibuat di Notaris Ni Kadek Sintawati, S.H. dan telah mendapatkan
pengesahan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia R.I. sebagaimana
ah

lik
Surat Keputusan No. AHU-0015697.AH.01.01 tahun 2017 pada tanggal 4 April
2017.
am

2. Bahwa pada saatitu, kedudukan Penggugat dalam Akta Pendirian Perseroan

ub
Terbatasa.n. PT TYGR FOOD CONCEPTS adalah sebagai Direktur utama,
sedangkan Tergugat I merupakan Direktur.
ep
k

3. Bahwa tempat usaha PT TYGR FOOD CONCEPT dikenal setempat dengan


nama Restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar. Tergugat I sekaligus bekerja
ah

R
sebagai Manager Restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar yang bertugas

si
mengurus operasional seperti penerimaan dan training karyawan, belanja

ne
ng

bangunan untuk pembangunan PT, belanja barang, laporan keuangan,


pembuatan menu, urusan banjar, dan lain sebagainya.
4. Bahwa tahap awal operasional, pembayaran transaksi penjualan makanan dan

do
gu

minuman di Restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar menggunakan cara


pembayaran tunai /cash dan non tuna i/kartu dengan menggunakan 1 (satu)
In
A

mesin EDC Bank Central Asia (BCA) yang langsung masuk / transfer ke
rekening Bank Permata No. Rekening 7021641869 atas nama PT TYGR FOOD
CONCEPTS.
ah

lik

5. Bahwa pada tanggal 7 Juli 2017 TergugatI membuka rekening di Bank Mandiri
KK Canggu Brawa (Tergugat II) No. Rekening 175-000057671 atas nama I
m

ub

Gede Wardita Mitchell.


6. Bahwa tanpa sepengetahuan Penggugat, pada tanggal 21 Juli 2017 Tergugat I
ka

ep

mengajukan permohonan ke Bank Mandiri KK Canggu Brawa untuk


pemasangan mesin EDC di Restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar dilengkapi
ah

dengan ketentuan persyaratan pengajuan mesin EDC untuk nasabah


R

perseorangan berupa pengisian formulir aplikasi merchant yang dilampiri


es
M

dokumen pendukung seperti KTP, NPWP, dan Surat Keterangan Tempat Usaha
ng

(SKTU).
on

Halaman 2 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
7. Bahwa dalam pengajuan mesin EDC Bank Mandiri tersebut, Tergugat I juga

a
mencantumkan rekening penampungan mesin EDC Bank Mandiri adalah

si
rekening pribadinya yaitu No. Rekening Bank Mandiri 175-000057671 atas
nama I Gede Wardita Mitchell.

ne
ng
8. Bahwa dalam Pasal 12 ayat (2) huruf b Anggaran Dasar Perseroan berbunyi,
“Dalam hal Direktur Utama tidak hadir atau berhalangan karena

do
gu sebabapapun juga, yang tidak perlu dibuktikan kepada pihak ketiga maka
2 (dua) anggota Direksi lainnya secara bersama - sama berhak dan
berwenang untuk bertindak untuk dan atas nama Direksi serta mewakil

In
A
iperseroan.”
Bahwa berdasarkan ketentuan khusus diatas, dikarenakan selain Direktur
ah

lik
Utama (Penggugat) hanya ada 1 (satu) Direktur di PT TYGR FOOD
CONCEPTS yaitu Tergugat I, maka seharusnya Tergugat II melakukan
am

konfirmasi kepada Penggugat apakah benar tindakan Tergugat I yang

ub
mengajukan permohonan pemasangan mesin EDC Bank Mandiri sekaligus
mencantumkan rekening pribadinya sebagai rekening penampung mesin EDC
ep
k

Bank Mandiri sudah sepengetahuan Penggugat atau belum. Namun, Tergugat II


tidak melakukannya. Tergugat II seolah tutup mata dan tidak mempertanyakan
ah

R
fakta bahwa posisi Tergugat II di Restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar hanya

si
sebagai manager,tetapi berani mencantumkan rekening pribadi sebagai

ne
ng

rekening penampung transaksi, bukan rekening PT TYGR FOOD CONCEPTS.


9. Bahwa tindakan Tergugat II yang mengizinkan Tergugat I untuk membuka
rekening atas nama PT TYGR FOOD CONCEPTS tanpa membaca dan

do
gu

mempelajari Pasal 12 ayat (2) huruf b Anggaran Dasar Perseroan tersebut


melanggar prinsip kehati-hatian sebagai mana ketentuan Pasal 2 Undang-
In
A

Undang No. 10 Tahun 1998 tentang Perubahan Atas Undang-Undang No. 7


Tahun 1992 tentang Perbankan yang menyatakan Perbankan Indonesia dalam
melakukan usahanya berasaskan demokrasi ekonomi dengan menggunakan
ah

lik

prinsip kehati-hatian.
10. Bahwa di kemudian hari diketahui bahwa SKTU yang diajukan Tergugat I
m

ub

sebagai mana posita angka 6 gugatan ini adalah palsu karena Kelian Banjar
Dinas Canggu, Desa Canggu, Kec. Kuta Utara, Kab. Badung, Bali belum pernah
ka

ep

menerbitkan SKTU a.n. TYGR Sushi Hand Roll Bar dan perusahaan tersebut
berada di wilayah Desa Tibubeneng, Kec. Kuta Utara, Kab. Badung, Bali.
ah

11. Bahwa Tergugat II mengabaikan prinsip mengenal nasabah dengan tidak


R

melakukan verifikasi tentang kebenaran dokumen pendukung yang disampaikan


es
M

Tergugat I, sesuai ketentuan Pasal 4 ayat (3) Peraturan Bank Indonesia No.
ng

on

Halaman 3 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
3/10/PBI/2001 tentang Penerapan Prinsip Mengenal Nasabah (Know Your

a
Customer Principles) yang berbunyi,

si
“Bank wajib meneliti kebenaran dokumen pendukung calon Nasabah
sebagai mana dimaksud dalam ayat (2)”

ne
ng
12. Bahwa pada tanggal 27 Agustus 2017 mesin EDC Bank Mandiri terpasang di
Restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar. Tergugat I menyampaikan kepada para

do
gu karyawan supaya transaksi di atas Rp 500.000,00 ( lima ratusribu rupiah)
menggunakan mesin EDC Bank Mandiri karena akan mendapatkan bonus cash
back dari Bank Mandiri yang nantinya akan dibagi-bagi kepada para karyawan.

In
A
13. Bahwa pada tanggal 2 Oktober 2017, tanpa sepengetahuan Penggugat,
Tergugat I membuka lagi rekening tabungan bisnis a.n. perusahaan PT TYGR
ah

lik
FOOD CONCEPTS di Bank Mandiri KK Canggu Brawa No. Rekening 175-
0005576789 dengan melampirkan beberapa dokumen, termasuk SKTU sebagai
am

mana angka 5 dan 6 Gugatan ini dan Akta Pendirian PT TYGR FOOD

ub
CONCEPTS. Bahwa tindakan Penggugat I ini juga menyalahi ketentuan Pasal
12 ayat (2) huruf b Anggaran Dasar Perseroan sebaga imana tercantum pada
ep
k

posita angka 8 gugatan ini.


14. Bahwa tindakan Tergugat II yang mengizinkan Tergugat I untuk membuka
ah

R
rekening atas nama PT TYGR FOOD CONCEPTS tanpa membaca dan

si
mempelajari Pasal 12 ayat (2) huruf b Anggaran Dasar Perseroan tersebut

ne
ng

melanggar prinsip kehati-hatian sebagai mana ketentuan Pasal 2 Undang-


Undang No. 10 Tahun 1998 tentang Perubahan Atas Undang-Undang No. 7
Tahun 1992 tentang Perbankan yang menyatakan Perbankan Indonesia dalam

do
gu

melakukan usahanya berasaskan demokrasi ekonomi dengan menggunakan


prinsip kehati-hatian.
In
A

15. Bahwa pada akhirnya Penggugat mengetahui penggunaan mesin EDC Bank
Mandiri tersebut dan mempertanyakannya kepada Tergugat I karena mesin
EDC Bank Mandiri tersebut dipasang tanpa sepengetahuannya. Namun,
ah

lik

Tergugat I mengatakan bahwa semua transaksi menggunakan mesin EDC Bank


Mandiri, uangnya langsung masuk ke rekening Bank Permata No. Rekening
m

ub

7021641869 a.n. PT TYGR FOOD CONCEPTS, seperti transaksi mesin EDC


BCA, sehingga Penggugat tidak terlalu mempermasalahkannya.
ka

ep

16. Bahwa dalam kurun waktu antara tanggal 29 Agustus 2017 sampai 20
November 2018, uang hasil transaksi menggunakan mesin EDC Bank Mandiri
ah

ternyata tidak langsung masuk ke rekening Bank Permata No. Rekening


R

7021641869 atas nama PT TYGR FOOD CONCEPTS, tetapi masuk ke


es
M

rekening pribadi Tergugat di Bank Mandiri No. Rekening175-000057671 sebesar


ng

total Rp 1.371.279.980,00 (satu miliar tiga ratus tujuh puluh satu juta dua ratus
on

Halaman 4 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
tujuh puluh Sembilan ribu Sembilan ratus delapan puluh rupiah), dengan

a
perincian sebagai berikut:

si
NO WAKTU TOTAL MASUK

1. Agustus 2017 5.834.547

ne
ng
2. September 2017 55.289.389

3. Oktober 2017 69.369.907

do
gu 4. November 2017 73.162.350

5. Desember 2017 96.892.904

In
A
6. Januari 2018 72.880.789

7. Februari 2018 59.399.464


ah

lik
8. Maret 2018 97.260.857

9. April 2018 116.597.709


am

ub
10. Mei 2018 100.016.201

11. Juni 2018 115.438.557


ep
k

12. Juli 2018 108.391.448


ah

13. Agustus 2018 104.665.942


R

si
14. September 2018 115.549.901

15. Oktober 2018 98.222.945

ne
ng

16. November 2018 82.307.063

Total 1.371.279.980

do
gu

17. Bahwa dari sejumlah Rp 1.371.279.980,00 itu, sebesar Rp 322.415.513,00 ( tiga


In
A

ratus dua puluh dua juta empat ratus lima belas ribu lima ratus tiga belas rupiah)
telah ditransfer ke Rekening Bank Mandiri PT TYGR FOOD CONCEPTS No.
ah

175-0005576789 dan kemudian ditransfer lagi ke Rekening Bank Permata PT


lik

TYGR FOOD CONCEPTS No. 7021641869, dengan perincian sebagai berikut:


m

ub

NO WAKTU TOTAL MASUK


ka

ep

1. Oktober 2017 33.780.757

2. November 2017 22.595.594


ah

3. Desember 2017 16.522.309


es

4. Januari 2018 67.247.948


M

ng

5. Februari 2018 22.402.360


on

Halaman 5 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
6. Maret 2018 36.789.536

a
7. April 2018 33.098.922

si
8. Mei 2018 22.754.033

ne
9. Juni 2018 13.857.150

ng
10. Juli 2018 14.730.000

do
11. Agustus 2018 11.800.000
gu 12. September 2018 26.829.904

Total : 322.415.513

In
A
18. Bahwa dengan demikian, selisih antara jumlah uang yang masuk ke rekening
ah

lik
pribadi Tergugat I dengan jumlah uang yang sudah ditransfer untuk
dikembalikan ke rekening PT TYGR FOOD CONCEPTS sebesar Rp
am

ub
1.371.279.980,00 – Rp 322.415.513,00 = Rp 1.048.864.467,00 (satu miliar
empat puluh delapan juta delapan ratus enam puluh empat ribu empat ratus
enam puluh tujuh rupiah). Jumlah sebesar itulah yang telah digunakan oleh
ep
k

Tergugat untuk kepentingan pribadi, seperti untuk makan, biaya sekolah anak,
ah

dan kebutuhan lainnya.


R

si
19. Bahwa perbuatan Tergugat I sebagai mana diuraikan diatas telah dilaporkan
kepada pihak kepolisian dan telah diputus Pengadilan Negeri Denpasar No.

ne
ng

74/Pid.B/2019/PN Dps yang telah berkekuatan hukum tetap yang amarnya


menyatakan Tergugat terbukti secara sah dan meyakinkan telah melakukan

do
tindak pidana penggelapan karena pekerjaan atau pencaharian atau karena
gu

mendapatkan upah, serta menjatuhkan pidana penjara selama 3 (tiga) tahun


dan 6 (enam) bulan.
In
A

20. Bahwa perbuatan TergugatI yang telah nyata-nyata dari awal mengajukan
ah

lik

pemasangan mesin EDC Bank Mandiri tanpa sepengetahuan Penggugat,


mengajukan rekening pribadinya sebagai rekening penampung atas hasilt
ransaksi mesin EDC Bank Mandiri, dan menggelapkan uang Penggugat
m

ub

sebesar Rp 1.048.864.467,00 merupakan perbuatan melawan hukum yang


ka

menimbulkan kerugian bagi Para Penggugat.


ep

21. Bahwa perbuatan Tergugat II yang juga telah menerima permohonan


pemasangan mesin EDC Bank Mandiri yang diajukan oleh Tergugat I dan
ah

menerima begitu saja permohonan Tergugat I yang mengajukan rekening


es

pribadinya sebagai rekening penampung hasiltransaksi mesin EDC Bank


M

Mandiri pada hal penggunaannya untuk usaha perseroan yaitu Restoran TYGR
ng

on

Halaman 6 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Sushi Hand Roll Bar, tanpa membaca dan mempelajari ketentuan khusus dalam

a
Pasal 12 ayat (2) huruf b Anggaran Dasar Perseroan tersebut;

si
serta tidak memeriksa kebenaran dokumen pendukung yang diajukanTergugat I
untuk keperluan pemasangan mesin EDC maupun pembukaan rekening atas

ne
ng
nama PT TYGR FOOD CONCEPTS yang berupa SKTU palsu; merupakan
perbuatan melawan hukum yang menimbulkan kerugian bagi Penggugat.

do
22. Bahwa Para Tergugat sebagai mana diuraikan diatas merupakan perbuatan
gu melawan hukum sebagi mana termaktub dalam ketentuan Pasal 1365 Kitab
Undang-Undang Hukum Perdata (KUHPer) menetapkan, “Tiap perbuatan

In
A
melawan hukum, yang membawa kerugian kepada seorang lain,mewajibkan
orang yang karena salahnya menimbulkan kerugian itu, untuk mengganti
ah

lik
kerugian tersebut.
23. Bahwa berdasarkan Pasal 1365 KUHPer, Penggugat berhak mendapatkan ganti
am

kerugian dari Tergugat atas perbuatan melawan hukum yang dilakukannya

ub
kepada Penggugat, yang dalam hal ini sebesar Rp 2.500.000.000,00 (dua miliar
lima ratusjuta rupiah), dengan perincian sebagai berikut:
ep
k

a) Kerugian Materiil sebesar Rp 1.174.728.201 (satu miliar seratus tujuh


puluh empat juta tujuh ratus dua puluh delapan ribu dua ratus satu rupiah)
ah

R
yang dirinci:

si
Kerugian atas uang Penggugat yang telah nyata digelapkan oleh

ne
ng

Tergugat I sebesar Rp 1.048.864.467,00 (satu miliar empa tpuluh


delapan juta delapa ratus senam puluh empat ribu empat ratus enam
puluh tujuh rupiah),

do
gu

Bunga mengacu Pasal 1250 KUHPerdata jo. Stb. No. 22/1848 sebagai
potensi keuntungan yang seharusnya diperoleh Penggugat jika uang
In
A

milik Penggugat sebesar Rp 1.048.864.467,00 yang digelapkan


Tergugat I sejak terakhir bulan November 2018 sampaibulan November
2020 sebagai perkiraan putusan gugatan ini sehingga setidak-tidaknya
ah

lik

terdapat rentang waktu selama 2 (dua) tahun sedemikian uang milik


Penggugat sebesar Rp 1.048.864.467,00 itumenjadi diam (idle) tanpa
m

ub

mendatangkan manfaa tekonomi bagiPenggugat, total sebesar Rp


1.048.864.467,00 X 6% = Rp 62.931.867,00 (enam puluh dua juta
ka

ep

Sembilan ratus tiga puluh satu ribu delapan ratus enam puluh tujuh
rupiah) X 2 tahun = Rp 125.863.734 (seratus dua puluh lima juta
ah

delapan ratus enam puluh tiga ribu tujuh ratus tiga puluh empat) ;
R

b) Kerugian Immaterial berupa perasaan kesal, marah, dan stress yang


es
M

berlarut – larut karena ulah Tergugat tersebut di atas yang apabila dinilai
ng

dengan uang senilai Rp1.325.271.799,00 (satu miliar tiga ratus dua puluh
on

Halaman 7 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
lima juta dua ratus tujuh puluh satu ribu tujuh ratus Sembilan puluh

a
sembilan rupiah).

si
Bahwa berdasarkan uraian tersebut di atas, Para Penggugat memohon kepada Yang
Mulia Majelis Hakim yang memeriksa dan mengadili perkara ini untuk memberikan

ne
ng
putusan yang amarnya berbunyi sebagai berikut:
1. Mengabulkan Gugatan Penggugat untuk seluruhnya;

do
2. gu Menyatakan Para Tergugat telah melakukan Perbuatan Melawan Hukum yang
merugikan Penggugat;
3. Menghukum Para Tergugat secara tanggung renteng untuk membayar ganti

In
A
kerugian sebesar Rp 2.500.000.000,00 (dua miliar lima ratus juta rupiah)
kepada Penggugat, dengan perincian sebagai berikut:
ah

lik
a) Kerugian Materiil sebesar Rp 1.174.728.201 (satu miliar seratus tujuh
puluh empat juta tujuh ratus dua puluh delapan ribu dua ratus satu rupiah)
am

yang dirinci:

ub
kerugianatasuangPenggugat yang telahnyatadigelapkan oleh Tergugat
I sebesar Rp 1.048.864.467,00 (satu miliar empat puluh delapan juta
ep
k

delapanr atus enam puluh empat ribu empat ratus enam puluh tujuh
rupiah ).
ah

R
Bunga sebagai potensi keuntungan yang seharusnya diperoleh

si
Penggugat jika uang milik Penggugat sebesar Rp 1.048.864.467,00

ne
ng

yang digelapkan Tergugat I sejak terakhir bulan November 2018


sampai bulan November 2020 sebagai perkiraan putusan gugatan ini
sehingga setidak-tidaknya terdapat rentang waktu selama 2 (dua)

do
gu

tahun sedemikian uang milik Penggugat sebesar Rp


1.048.864.467,00 itu menjadi diam (idle) tanpa mendatangkan
In
A

manfaat ekonomi bagi Penggugat, total sebesar Rp


1.048.864.467,00 X 6% = Rp 62.931.867,00 (enam puluh dua juta
Sembilan ratus tiga puluh satu ribu delapan ratu senam puluh tujuh
ah

lik

rupiah) X 2 tahun = Rp 125.863.734 (seratus dua puluh lima juta


delapan ratus enam puluh tiga ribu tujuh ratus tiga puluh empat
m

ub

rupiah );
b) Kerugian Immaterial berupa perasaan kesal, marah, dan stress yang
ka

ep

berlarut - larut karena ulah Tergugat tersebut di atas yang apa bila dinilai
denganuang senilai Rp1.325.271.799,00 (satu miliar tiga ratus dua puluh
ah

lima juta dua ratus tujuh puluh satu ribu tujuh ratus Sembilan puluh
R

sembilan rupiah).
es
M

4. Menghukum Para Tergugat untuk membayar biaya perkara yang timbu ldalam
ng

perkara ini.
on

Halaman 8 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
atau

a
Apabila Majelis Hakim Yang Mulia yang memeriksa dan mengadili perkara ini

si
berpendapat lain, kami memohon putusan yang seadil-adilnya (exaequoetbono).
Menimbang, bahwa pada hari persidangan yang telah ditentukan untuk

ne
ng
Penggugat hadir Kuasa Hukumnya Hamzah Adi Raharjo, S.H, dan untuk Tergugat I
hadir Kuasa Hukumnya Aji Donda Purbarita Silaban, SH, dkk, Peradi Denpasar, yang

do
beralamat di Komplek Rukan Niti Mandala No. 16 Jalan Raya
gu Puputan Renon
Denpasar- Bali berdasarkan Surat Kuasa tertanggal 2 Nopember 2020, yang telah
didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Denpasar tanggal 16 Nopember

In
A
2020, Reg No.2788/Daf/2020, sedangkan Tergugat II hadir Kuasa Hukumnya Gabriel
Agustinus Usmanij, SH, dkk. Team Leader Regional Legal Team PT Bank Mandiri
ah

lik
( Persero ) Tbk Regional XI / Bali dan Nusa Tenggara, berdasarkan Surat Kuasa
Tertanggal 3 September 2020, yang telah didaftarkan di Kepaniteraang Pengadilan
am

Negeri Denpasar tanggal 21 September 2020 Reg No. 2198/Daf/2020 ;

ub
Menimbang, bahwa Majelis Hakim telah mengupayakan perdamaian diantara
para pihak melalui mediasi sebagaimana diatur dalam Perma Nomor 1 Tahun 2016
ep
k

tentang Prosedur Mediasi di Pengadilan dengan menunjuk Angeliky Handajani Day,


SH.MH., Hakim pada Pengadilan Negeri Denpasar sebagai Mediator.
ah

R
Menimbang, bahwa berdasarkan laporan Mediator tanggal 10 Nopember

si
2020, upaya perdamaian tersebut tidak berhasil.

ne
ng

Menimbang, bahwa oleh karena itu maka pemeriksaan perkara dilanjutkan


dengan membacakan Surat Gugatan yang isinya tetap dipertahankan oleh
Penggugat.

do
gu

Menimbang, bahwa terhadap gugatan Penggugat tersebut Kuasa Tergugat I


memberikan jawaban pada pokoknya sebagai berikut :
In
A

Dalam Eksepsi
1. Kapasitas Penggugat sangat kabur.
Bahwa setelah diteliti dengan cermat ternyata gugat menggugat sangat kabur
ah

lik

karena identitas Penggugat yang dituangkan dalam surat kuasa dengan dalil
gugatan tidak sinkron, disatu sisi dalam surat kuasa disebutkan kapasitasnya
m

ub

sebagai Direktur PT. TYGR FOOD CONCEPTS, sedangkan dalam dalil


gugatan disebutkan sebagai Direktur Utama PT. TYGR FOOD CONCEPTS ,
ka

ep

padahal kita ketahui bersama antara Direktur dan Direktur Utama memiliki
tugas pokok dan fungsi yang berbeda . Dan ditegaskan dalam Akta Pendirian
ah

PT. TYGR FOOD CONCEPTS. Sehingga dengan ketidaksinkronan mngenai


R

kapasitas ini maka gugat menggugat tidak memenuhi salah satu persyaratan
es
M

gugatan yakni syarat formil dan syarat materiil sesuai dengan Pasal 8 nomor
ng

3 Rv (Reglement of de Rechtsvordering) dan salah satunya yang tidak


on

Halaman 9 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
terpenuhi yaitu dalam syarat Materilnya mengenai dasar gugatan atau dasar

a
tuntutan (fundamentum petendi), Sehingga gugatan tersebut tidak diterima

si
oleh majelis hakim;
Dalam Pokok Perkara

ne
ng
1. Bahwa apa yang telah diuraikan dalam eksepsi adalah satu kesatuan yang
tidak terpisahkan dengan pokok perkara; -

do
2. Bahwa Penggugat dan Tergugat I bersepakat pada sekitar awal tahun 2017,
gu untuk mendirikan PT. TYGR FOOD CONCEPTS yang bergerak di bidang
penjualan makanan dan minuman, berkedudukan di Badung, Bali, sesuai

In
A
dengan akta pendirian Perseroan Terbatas a.n. PT. TYGER FOOD
CONCEPTS No. 68 tanggal 8 Pebruari 2017 yang dibuat di Notaris Ni Kadek
ah

lik
Sintiawati, S.H. dan telah mendapatkan pengesahan dari Mentri Hukum dan
Hak Asasi Manusia R.I. sebagaiman Surat Keputusan No. AHU-
am

0015697.AH.0101 tahun 2017 pada tanggal 4 April 2017;

ub
3. Bahwa memang kedudukan Penggugat dalam Akta Pendirian Perseroan
Terbatas a.n. PT. TYGER FOOD CONCEPTS adalah sebagai Direktur Utama,
ep
k

sedangkan Tergugat sebagai Direktur; -


4. Bahwa memang tempat usaha PT. TYGER FOOD CONCEPTS sempat dikenal
ah

R
dengan restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar. Tergugat I sekaligus bekerja

si
sebagai Manager Restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar yang bertugas

ne
ng

mengurus operasional seperti penerimaan dan training karyawan, belanja


bangunan untuk pembangunan PT, belanja barang, membuat laporan
keuangan, membuat menu, urusan banjar, dan hal lainya; -

do
gu

5. Bahwa pada tahap awal operasional, pembayaran tansaksi penjualan


makanan dan minuman di TYGR Sushi Hand Roll Bar menggunakan cara
In
A

pembayaran cash/tunai dan non tunai/kartu dengan menggunakan 1(satu)


mesin EDC Bank Central Asia (BCA) yang langsung masuk /transfer ke
rekening Bank Permata No. Rekening 7021641869 atas nama PT. TYGER
ah

lik

FOOD CONCEPTS;-
6. Bahwa memang pada tanggal 7 Juli 2017 Tergugat I membuka rekening di
m

ub

Bank Mandiri KK Canggu Brawa (Tergugat II) No. Rekening 175-000057671


atas nama I Gede Wardita Mitchell, untuk membantu pembayaran restoran
ka

ep

dan mencantumkan rekening penampungan mesin EDC Bank Mandiri atas


nama I Gede Wardita Mitchell agar transaksi diatas Rp 500.000,- (lima ratus
ah

ribu rupiah) mengunakan mesin EDC Bank Mandiri supaya mendapatkan


R

bonus Cash Back dari Bank Mandiri yang nantinya akan dibagikan kepada
es
M

para karyawan;
ng

7. Point nomor 8, 9, 10, 12 adalah kewenangan Tergugat II untuk menjawab;


on

Halaman 10 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 10
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
8. Bahwa Tergugat I menolak tegas dalil Penggugat yang mendalilkan SKTU

a
yang diajukan Tergugat I dalam membuka rekening PT TYGER FOOD

si
CONCEPTS ini bukan dibuat oleh Tergugat I melainkan dibuat dan diurus oleh
agen, sehingga Tergugat I tidak bertanggung jawab terhadap SKTU tersebut;

ne
ng
9. Bahwa memang uang hasil transaksi menggunakan mesin EDC Bank Mandiri
dengan total jumlah Rp 1.371.279.980,00 (satu milyar tiga ratus tujuh puluh

do
gu satu juta dua ratus tujuh puluh Sembilan ribu Sembilan ratus delapan puluh
rupiah) telah disetorkan kembali kepada rekening PT. TYGR FOOD
CONCEPTS sebesar Rp 322.415.513,00 (tiga ratus dua puluh dua juta empat

In
A
ratus lima belas ribu lima ratus tiga belas rupiah) kemudian sisanya akan
ditransfer lagi ke bank Permata dengan No. Rekening 7021641869 a.n PT
ah

lik
TYGR FOOD CONCEPTS, namun belum sempat dilakukan karena Penggugat
melaporkan Tergugat ke Polisi ;
am

10. Bahwa tergugat I menolak dengan tegas dalil gugatan penggugat pada

ub
mengenai adanya Putusan Pengadilan Negeri Denpasar dengan No Perkara
74/Pid B/2019/PN Dps sebagai dasar untuk pengembalian sejumlah uang
ep
k

kepada Penggugat, karena putusan pidana tidak serta merta dapat dijadikan
dasar dalam mendalilkan gugatan aquo terhadap Tergugat I, sebab dalam
ah

R
hubungan bisnis kerjasama yang telah disepakati baik untung dan kerugiannya

si
akan menjadi tanggung jawab kedua belah pihak;

ne
ng

Berdasarkan uraian tersebut Tergugat I diatas, maka Tergugat I mohon kepada


majelis hakim yang memeriksa perkara ini agar memberikan putusan yang amarnya
berbunyi sebagai berikut:

do
gu

Dalam eksepsi:
1. Menerima eksepsi Tergugat I untuk seluruhnya;
In
A

2. Menyatakan gugatan Penggugat tidak dapat diterima;


Dalam Pokok Perkara
1. Menyatakan gugatan Penggugat ditolak seluruhnya;
ah

lik

2. Menghukum Penggugat untuk membayar biaya perkara sesuai ketentuan yg


berlaku;
m

ub

Atau
Apabila majelis hakim memiliki pendapat lain, Tergugat I mohon memberikan putusan
ka

ep

yang seadil- adilnya (ex aequo et bono).


Menimbang, bahwa terhadap gugatan Penggugat tersebut Kuasa Tergugat II
ah

memberikan jawaban pada pokoknya sebagai berikut :


R

A. DALAM EKSEPSI
es
M

1. Bahwa Tergugat II menolak dengan tegas semua dalil-dalil Gugatan yang


ng

diajukan Penggugat, kecuali apabila Tergugat II mengakuinya secara tegas.


on

Halaman 11 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 11
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
2. EKSEPSI PENGGUGAT KELIRU PIHAK YANG DITARIK SEBAGAI

a
TERGUGAT (EXCEPTIO ERROR IN PERSONA)

si
A. Bahwa sengketa didalam Gugatan ini adalah sengketa antara Penggugat
dengan Tergugat I merupakan sengketa internal yang terjadi di PT TYGR

ne
ng
FOOD CONCEPTS (untuk selanjutnya disebut sebagai “Perseroan”) dan
uang milik Perseroan.

do
gu
B. Bahwa sangat jelas dalam Amar Putusan Majelis Hakim Pengadilan Negeri
Denpasar yang mengadili Perkara Nomor 1264/Pid.B/2019/PN.Dps yang

In
A
menyatakan “Mengadili : 1. Menyatakan Terdakwa I GEDE WARDITA
MITCHELL (i.c Tergugat I) tersebut diatas telah terbukti secara sah dan
meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana PENGGELAPAN KARENA
ah

lik
PEKERJAAN ATAU PENCAHARIAN ATAU KARENA MENDAPATKAN UPAH
sebagaimana dalam dakwaan Primair” sangatlah tepat dan mencerminkan
am

ub
adanya penggelapan yang dilakukan oleh Tergugat I karena jabatannya
sebagai Direktur dan Karyawan Perseroan.
ep
C. Berdasarkan sumber hukum lain yaitu Putusan Kasasi Mahkamah Agung RI
k

Nomor 639 K/Sip/1975 tanggal 28 Mei 1977, menyatakan bahwa bila salah
ah

satu pihak dalam suatu perkara tidak ada hubungan hukum dengan objek
R

si
perkara, maka gugatan harus dinyatakan tidak dapat diterima;

ne
ng

D. Bahwa terhadap Putusan Pidana tersebut diatas terjadi didalam lingkup


Perseroan, dimana Julian Edward Zielonka dan Tergugat II sebagai Direksi
Perseroan tersebut diatas berdasarkan pada Pasal 97 Undang-undang

do
gu

Nomor 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas yang menyatakan “Setiap


anggota Direksi bertanggung jawab penuh secara pribadi atas kerugian
In
A

Perseroan apabila yang bersangkutan bersalah atau lalai menjalankan


tugasnya sesuai dengan ketentuan sebagaimana dimaksud pada ayat (2).”,
ah

sehingga berdasarkan Putusan Pidana dan MA tersebut diatas seluruh hal


lik

yang terjadi didalam Perseroan merupakan tanggung jawab Direksi


Perseroan dan PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk cq. Tergugat II adalah pihak
m

ub

lain diluar Perseroan yang tidak memiliki hubungan hukum apapun dengan
Perseroan yang tidak bertanggung jawab terhadap hal yang terjadi didalam
ka

ep

Perseroan.

E. Sehingga dapat disimpulkan bahwa Tergugat II bukan merupakan bagian dari


ah

Perseroan dan pihak lain diluar Perseroan yang tidak terlibat dalam urusan
es

kegiatan sehari-hari Perseroan, sehingga sangat keliru (gemis aanhoeda


M

ng

nigheid) ketika Penggugat menempatkan Tergugat II sebagai pihak dalam


Perkara a quo. Oleh karenanya gugatan ini yang merupakan sengketa
on

Halaman 12 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 12
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
internal Perseroan dimana hal yang disengketakan adalah uang milik

a
Perseroan dan Tergugat II bukan merupakan bagian dari Perseroan, dengan

si
ini Tergugat II memohon Majelis Hakim Pengadilan Negeri Denpasar yang
memeriksa perkara a quo untuk menyatakan gugatan PENGGUGAT tidak

ne
ng
dapat diterima (niet ontvankelijk verklaard) karena merupakan Gugatan Error
in Persona.

do
3. EKSEPSI KURANG PIHAK (EXCEPTIO PLURIUM LITIS CONSORTIUM)
gu
a. Bahwa inti dari Gugatan a quo adalah mempermasalahkan tentang kerugian
keuangan Perseroan yang dikarenakan kesalahan Pengurus dalam

In
A
melakukan pengelolaan uang Perseroan dan tidak berjalannya fungsi
Pengawasan yang seharusnya dilakukan oleh Dewan Komisaris didalam
ah

lik
Perseroan.

b. Pasal 1 Undang-undang Nomor 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas


am

ub
(untuk selanjutnya disebut sebagai “UUPT”) menyatakan bahwa “Dewan
Komisaris adalah Organ Perseroan yang bertugas melakukan pengawasan
ep
secara umum dan/atau khusus sesuai dengan anggaran dasar serta memberi
k

nasihat kepada Direksi.”


ah

c. Selain daripada itu Pasal 108 jo. Pasal 114 ayat 1, 2 dan 3 UUPT
R

si
menyatakan

ne
ng

(1) Dewan Komisaris bertanggung jawab atas pengawasan Perseroan


sebagaimana dimaksud dalam Pasal 108 ayat (1);

do
(2) Setiap anggota Dewan Komisaris wajib dengan itikad baik, kehati-hatian,
gu

dan bertanggung jawab dalam menjalankan tugas pengawasan dan


pemberian nasihat kepada Direksi sebagaimana dimaksud dalam Pasal
In
A

108 ayat (1) untuk kepentingan Perseroan dan sesuai dengan maksud
dan tujuan Perseroan;
ah

lik

(3) Setiap anggota Dewan Komisaris ikut bertanggung jawab secara pribadi
atas kerugian Perseroan apabila yang bersangkutan bersalah atau lalai
m

menjalankan tugasnya sebagaimana dimaksud pada ayat (2).


ub

d. Sehubungan dengan hal tersebut diatas, UUPT mewajibkan agar Dewan


ka

Komisaris Perseroan melakukan pengawasan terhadap Perseroan dan kinerja


ep

Direksi Perseroan, termasuk tetapi tidak terbatas kepada keadaan keuangan


ah

Perseroan dan laporan rugi laba, sehingga berdasarkan hal tersebut Dewan
R

Komisaris Perseroan dapat mencegah terjadinya kesalahan pengelolaan


es

keuangan Perseroan yang dilakukan oleh Direksi. Akan tetapi hal tersebut
M

ng

tidak dilakukan oleh Dewan Komisaris Perseroan sehingga Perseroan


on

Halaman 13 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 13
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
menderita suatu kerugian dan berdasarkan hal tersebut sudah sepantasnya

a
Dewan Komisaris ditarik dan diikutsertakan menjadi Pihak Tergugat karena

si
akibat lemahnya pengawasan yang dilakukan Dewan Komisaris Perseroan.

e. Dengan tidak ditarik dan diikutsertakannya Dewan Komisaris Perseroan yang

ne
ng
bertanggung jawab mengawasi Perseroan sebagai salah satu Pihak Tergugat
maka gugatan ini tidak lengkap, dikualifikasikan mengandung cacat formil

do
gu (vide Putusan Mahkamah Agung No. 1125 K/Pdt/1984) keliru / salah dan
menjadi kurang pihak (plurium litis consortium) sehingga Tergugat II
memohon kepada Majelis Hakim Pengadilan Negeri Denpasar yang

In
A
memeriksa perkara a quo untuk menyatakan gugatan PENGGUGAT tidak
dapat diterima (niet ontvankelijk verklaard) dan mengandung cacat formal
ah

lik
karena merupakan Gugatan Kurang Pihak (Plurium Litis Consortium).
4. EKSEPSI PENGGUGAT TELAH MELAKUKAN TIPU MUSLIHAT DAN DALAM
am

ub
PENDIRIAN USAHA PT TYGR FOOD CONCEPTS (EXCEPTIO DOLI MALI)

a. Bahwa Penggugat dan Jason William Zielonka selaku Pendiri dan


ep
Pemegang Saham Perseroan telah melakukan penyelundupan terhadap
k

hukum Indonesia dengan mengangkat Tergugat I sebagai Direktur padahal


ah

Penggugat nyata-nyata mengetahui dan memberikan kesaksian didalam


R

si
perkara pidana tersebut diatas yang dituangkan didalam Amar Putusan
bahwa Tergugat I hanya merupakan Karyawan dan Konsultan Perseroan

ne
ng

yang membantu terkait kegiatan Perseroan di Bali yaitu ”Bahwa saksi kenal
dengan terdakwa I GEDE WARDITA MITCHELL, pertengahan tahun 2014

do
gu

tidak ada hubungan keluarga dan Terdakwa adalah pegawai di


Restaurannya.”.
In
b. Dengan demikian dapat dikatakan bahwa Penggugat melakukan
A

penyelundupan dan mengakali hukum di Indonesia dengan menggunakan


Tergugat I sebagai Direktur untuk memenuhi persyaratan formalitas belaka
ah

lik

dalam melakukan pendirian Perseroan sehingga dimudahkan dalam


mendapatkan Perijinan Berusaha di Indonesia karena memiliki Warga Negara
m

ub

Indonesia dalam jajaran Pengurusnya, yang merupakan suatu kewajiban


didalam pendirian sebuah Perseroan Terbatas.
ka

ep

c. Bahkan saat ini Perseroan telah melakukan Pelanggaran Hukum yaitu


melanggar Keputusan Menteri Tenaga Kerja Nomor 349 Tahun 2019 tentang
ah

Jabatan Tertentu Yang Dilarang Diduduki Oleh Tenaga Kerja Asing dengan
R

tidak adanya Warga Negara Indonesia yang menduduki kursi Direktur


es
M

Personalia, hal mana Direksi serta Dewan Komisaris Perseroan,


ng

berdasarkan Data Perseroan yang ditarik oleh Tergugat II melalui situs resmi
on

Halaman 14 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 14
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
AHU Online, hanya memiliki 2 Pengurus Warga Negara Asing yaitu

a
Penggugat dan Jason William Zielonka. Sehingga Perseroan telah melakukan

si
pelanggaran terhadap Keputusan Menteri tersebut diatas.

d. Selain daripada itu, Perseroan yang didirikan oleh Penggugat dan Jason

ne
ng
William Zielonka berdasarkan Akta Pendirian Perseroan Terbatas an PT.
TYGR FOOD CONCEPTS Nomor 68 yang dibuat oleh Ni Kadek Sintawati,

do
gu SH., Notaris di Kabupaten Badung yang telah mendapat Persetujuan Menteri
Hukum dan HAM Nomor AHU-0015697.AH.01.01 Tahun 2017 tanggal 4 April
2017, hanya merupakan akal-akalan dari Penggugat dan Jason William

In
A
Zielonka untuk mengelabui hukum Indonesia secara nyata. Hal ini
dibuktikan,selain daripada rangkap jabatan Tergugat I yang menjadi Direktur
ah

lik
serta Konsultan dan Karyawan Perseroan sebagai formalitas pendirian
Perseroan, dengan adanya kerancuan dan ketidaksesuaian antara Pasal 12
am

ub
Ayat 2 dengan Pasal 20 ayat 2 Akta Pendirian Perseroan Terbatas an PT.
TYGR FOOD CONCEPTS Nomor 68 yang dibuat oleh Ni Kadek Sintawati,
SH., Notaris di Kabupaten Badung yang telah mendapat Persetujuan Menteri
ep
k

Hukum dan HAM Nomor AHU-0015697.AH.01.01 Tahun 2017 tanggal 4 April


ah

2017.
R

si
e. Dimana dijelaskan didalam Pasal 12 Ayat 2 Akta tersebut diatas
menyatakan “Dalam hal Direktur Utama tidak hadir atau berhalangan karena

ne
ng

sebab apapun juga, yang tidak perlu dibuktikan kepada Pihak Ketiga maka 2
(dua) anggota Direksi lainnya secara bersama-sama berhak dan berwenang

do
gu

bertindak untuk dan atas nama Direksi serta mewakili Perseroan.” Di sisi lain
Pasal 20 Ayat 2 menyatakan “Menyimpang dari ketentuan dalam Pasal 8 dan
Pasal 11 Anggaran Dasar ini mengenai tata cara pengangkatan anggota
In
A

Direksi dan Komisaris telah diangkat sebagai : Direktur Utama : Penghadap


Tuan Julian Edward Zielonka; Direktur : Tuan I Gede Wardita Mitchell lahir di
ah

lik

Jakarta pada tanggal 18-09-1980 (delapan belas September seribu sembilan


ratus delapan puluh), wiraswasta, Warga Negara Indonesia, bertempat tinggal
m

ub

di Perumahan Kesambi Baru B9, Kelurahan/Desa kerobokan, Kecamatan


Kuta Utara, Kabupaten Badung, Pemegang Kartu Tanda Penduduk Nomor
ka

5103061809800018; Komisaris : penghadap Tuan Jason William Zielonka.”.


ep

f. Terlihat jelas bahwa kedua pasal diatas kontradiktif, karena syarat


ah

bertindak Direksi lainnya jika Direktur Utama Perseroan berhalangan hadir


R

tidak akan pernah terpenuhi karena anggota Direksi yang tersisa hanyalah 1
es

(satu) Orang, yaitu Tergugat II sedangkan Pasal 12 mensyaratkan minimal 2


M

ng

(dua) Direktur lainnya. Hal ini dilakukan Penggugat agar supaya kegiatan
on

Halaman 15 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 15
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
usaha yang dilakukan oleh Penggugat terlihat taat hukum padahal didasari

a
oleh tipu daya, penggelapan hukum dan juga dengan mengeksploitasi

si
Tergugat I sebagai Direktur Perseroan tanpa memiliki kewenangan mengurus
Perseroan, sehingga Penggugat dapat terbebas dari kewajiban-kewajiban

ne
ng
hukum lainnya yang dapat dikenakan oleh Pemerintah Republik Indonesia
maupun Pemerintah Daerah kepada Warga Negara Asing yang menjalankan

do
gu usahanya di Indonesia.

g. Oleh karena itu, sudah selayaknya Tergugat II memohon kepada Majelis


Hakim Pengadilan Negeri Denpasar yang memeriksa perkara a quo untuk

In
A
menyatakan gugatan Penggugat tidak dapat diterima (niet ontvankelijk
verklaard) karena Penggugat telah melakukan Tipu Muslihat dan
ah

lik
Penyelundupan Hukum Indonesia didalam menjalankan kegiatan usahanya
(Exceptio Doli Mali).
am

ub
5. EKSEPSI GUGATAN TIDAK JELAS DAN KABUR (OBSCUUR LIBEL)

a. Bahwa didalam Gugatannya, Penggugat mendalilkan bahwa Tergugat II telah


ep
melanggar Prinsip Kehati-hatian sesuai dengan ketentuan Pasal 2 Undang-
k

undang Nomor 10 Tahun 1998 tentang Perubahan Atas Undang-undang


ah

Nomor 7 Tahun 1992 tentang Perbankan (untuk selanjutnya disebut sebagai


R

si
”UU Perbankan”) serta Pasal 4 Ayat 93) Peraturan Bank Indonesia Nomor.
3/10/PBI/2001 tentang Penerapan Prinsip Mengenal Nasabah, dimana

ne
ng

pelanggaran terhadap peraturan tersebut diatas merupakan Delik Pidana dan


bukan bersifat keperdataan / Privat. Sehingga dengan memasukkan Delik

do
gu

Pidana dengan Gugatan Perdata membuat Gugatan ini menjadi tidak jelas
dan Kabur.
In
b. Bahwa Putusan Mahkamah Agung No.556 K/Sip/1973 tanggal 21 Agustus
A

1974 menyatakan “Kalau objek gugatan tidak jelas, maka gugatan tidak dapat
diterima”; sebagaimana tercantum didalam gugatan ini, Penggugat tidak
ah

lik

secara jelas menguraikan didalam Fundamentum Petendi Obyek apakah


yang disengketakan didalam perkara ini. Penggugat tidak mencantumkan
m

ub

secara jelas apakah yang disengketakan adalah Uang Perseroan,


Pembukaan Rekening Perseroan oleh Tergugat I , Mesin Electronic Data
ka

Capture (EDC) milik Tergugat II ataupun kewenangan bertindak Tergugat I


ep

sebagai Direktur Perseroan.


ah

c. Sehingga berdasarkan Putusan Mahkamah Agung No.556 K/Sip/1973 tanggal


R

21 Agustus 1974 tersebut, sudah selayaknya Tergugat II memohon kepada


es
M

Majelis Hakim Pengadilan Negeri Denpasar yang memeriksa perkara a quo


ng

untuk menyatakan gugatan Penggugat tidak dapat diterima (niet ontvankelijk


on

Halaman 16 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 16
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
verklaard) karena Gugatan Penggugat Tidak Jelas dan Kabut (Exceptio

a
Obscuur Libel).

si
B. DALAM POKOK PERKARA
1. Bahwa hal-hal yang telah diuraikan dalam eksepsi di atas, mohon dianggap

ne
ng
terulang kembali dalam Jawaban pokok perkara ini, dan Tergugat II menolak
dengan tegas seluruh dalil Penggugat dalam Gugatannya, kecuali yang diakui

do
secara tegas oleh Tergugat I dan Tergugat II.
gu
2. Bahwa pada dasarnya Gugatan ini merupakan Gugatan tentang Sengketa
Internal Para Pengurus PT. TYGR FOOD CONCEPTS (Perseroan) Perseroan

In
A
antara Penggugat dengan Tergugat I yang diakibatkan oleh kurangnya
pengawasan terhadap kinerja Tergugat I sebagai Direktur yang seharusnya
ah

lik
dilakukan oleh Penggugat dan Dewan Komisaris Perseroan, yang membawa
dampak kerugian financial bagi Perseroan.
am

ub
3. Pada Posita Nomor 2 Gugatan a quo, Penggugat menyatakan bahwa
Tergugat I merupakan Direktur Perseroan akan tetapi didalam Posita Nomor 3
ep
dinyatakan bahwa Tergugat I bekerja sebagai Manager Restoran Tygr Sushi
k

Hand Roll Bar milik Perseroan. Sehingga dapat disimpulkan bahwa Tergugat I
ah

memiliki jabatan rangkap yaitu Direktur sekaligus Manager / Karyawan di dalam


R

si
Perseroan dan hal tersebut disetujui dan berjalan untuk waktu yang lama oleh
Penggugat dan Jason William Zielonka selaku pemilik dan pemegang saham

ne
ng

Perseroan.

4. Perlu diketahui bahwa jika seorang karyawan bekerja dalam hubungan

do
gu

kerja (berdasarkan perjanjian kerja), maka tentunya tunduk pada Undang-undang


Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan dan peraturan-peraturan
In
pelaksanaannya (untuk selanjutnya disebut sebagai “UU Ketenagakerjaan”).
A

Sedangkan, seorang anggota Direksi yang bekerja dalam hubungan hukum


Perusahaan tunduk pada Undang-undang No. 40 Tahun 2007 tentang Perseroan
ah

lik

Terbatas (untuk selanjutnya disebut “UU PT”). Dengan demikian menurut hukum
terdapat beberapa perbedaan antara karyawan dengan anggota Direksi antara
m

ub

lain :

a. Hubungan hukum antara seorang karyawan dengan manajemen perusahaan


ka

ep

(hubungan kerja) adalah hubungan atasan-bawahan (dientsverhouding) atau


hubungan yang bersifat sub-ordinasi (“atasan” kepada “bawahan”).
ah

Sedangkan, hubungan hukum antara anggota Direksi dengan Pemilik atau


R

RUPS adalah hubungan kepercayaan (fiduciary duties) dan pemberian


es
M

amanat (legal mandatory), atau hubungan yang bersifat ko-ordinasi


ng

(partnership), tidak ada atasan- bawahan.


on

Halaman 17 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 17
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
b. Pada hubungan atasan-bawahan, ada unsur-unsur yang merupakan

a
ciri hubungan kerja yaitu adanya pekerjaan, upah dan perintah (vide pasal 1

si
angka 15 UU Ketenagakerjaan).
Dengan penjelasan sebagai berikut :

ne
ng
- Pekerjaan yang dimaksudkan dalam hubungan kerja adalah pekerjaan
yang telah ditentukan spesifikasinya dan lokasi tempat kerjanya, bahkan

do
gu ditentukan syarat jabatan atau spesialisasinya (vide pasal 54 ayat 1huruf c
dan huruf d jo pasal 52 ayat 1 huruf c UU Ketenagakerjaan). Sedangkan,
anggota Direksi tidak ditentukan secara spesifik pekerjaannya, akan tetapi

In
A
secara umum harus mengurus semua pekerjaan yang diamanatkan
kepadanya, termasuk mewakili perseroan baik di dalam maupun di luar
ah

lik
pengadilan (lihat pasal 98 ayat 1 UUPT).
- Yang dimaksud perintah dalam hubungan kerja adalah perintah yang tidak
am

ub
menimbulkan tanggung jawab langsung (vicarious liability) (vide pasal 1
angka 14 jo angka 4 UU Ketenagakerjaan). Sedangkan “perintah”
(pemberian amanat/kepercayaan) pada hubungan hukum korporasi
ep
k

(partnership) adalah “perintah” dengan tanggung jawab langsung (strict


ah

liability) (vide pasal 97 ayat 1 dan ayat 3 UU PT);


R

si
- Pada hubungan kerja, pembayaran upah karyawan adalah merupakan
imbalan dari pengusaha sesuai perjanjian kerja atau peraturan perundang-

ne
ng

undangan sebagai kontra prestasti terhadap suatu pekerjaan yang telah


ditentukan (vide pasal 1 angka 30 jo pasal 90 ayat 1 dan pasal 91 ayat 1 jo

do
gu

pasal 89 ayat 1 UU Ketenagakerjaan). Sedangkan, gaji anggota Direksi


adalah merupakan pembayaran yang ditetapkan oleh RUPS sesuai
dengan Anggaran Dasar (tanpa harus mengindahkan peraturan
In
A

perundang-undangan mengenai pengupahan) yang merupakan kontra


prestasi atas amanat tugas/wewenang yang diemban sebagai Pemegang
ah

lik

Mandat dari Pemegang Saham (vide pasal 96 ayat 1 UU PT);


5. Berdasarkan hal tersebut diatas, maka sudah seharusnya jika Karyawan
m

ub

ingin diangkat sebagai Direktur dalam Perseroan seharusnya Perseroan


memberhentikan Karyawan tersebut terlebih dahulu, menyelesaikan seluruh
ka

kewajiban Perseroan kepada Karyawan tersebut dan melakukan mekanisme


ep

pengangkatan Direksi sesuai dengan ketentuan yang berlaku di UU PT. Akan


ah

tetapi apa yang dilakukan oleh Penggugat sangatlah bertolak belakang dengan
R

penjelasan diatas, Penggugat mengangkat Tergugat I yang adalah Karyawan


es

Perseroan sebagai Direktur dengan maksud dan tujuan untuk memudahkan


M

ng

pengurusan perijinan Perseroan karena dengan diangkatnya Tergugat I maka


on

Perseroan memiliki Direktur yang berkewarganegaraan Indonesia. Hal ini


Halaman 18 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 18
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
menggambarkan bahwa sejak semula Penggugat memang memiliki itikad tidak

a
baik, melakukan penyelundupan hukum dan dengan menggunakan Tergugat I

si
sebagai alat untuk memuluskan membuka Restoran dan berusaha di Bali.

6. Pada Posita Nomor 6 dan 7, Penggugat kembali mendalilkan hal yang

ne
ng
mengada-ada dan mencoba menutup-tutupi kesalahan Penggugat sebagai
Pengurus Perseroan yang buruk dalam mengurus Perseroan sehingga

do
gu
Perseroan mengalami kerugian akibat perbuatan Tergugat I. Perlu Tergugat II
jelaskan bahwa Tergugat I mengajukan pembukaan rekening pribadinya pada
Bank Mandiri Cabang Canggu Berawa pada tanggal 7 Juli 2017 dan mengajukan

In
A
pemasangan mesin Electronic Data Capture (EDC) Bank Mandiri yang juga atas
nama pribadi Tergugat I. Pada saat pembukaan Rekening Pribadi tersebut,
ah

lik
Tergugat I mencantumkan sebagai Pemilik dari Restoran Tygr Sushi Hand Roll
Bar termasuk pada saat pengajuan pemasangan mesin EDC untuk dan
am

ub
atasnama pribadi Tergugat I.

7. Terhadap permintaan Tergugat I untuk memasang Mesin EDC di Restoran


ep
Tygr Sushi Hand Roll Bar , pada tanggal 19 Juli 2017, staff dari Tergugat II
k

melakukan site visit atau kunjungan lapangan ke Restoran Tygr Sushi Hand Roll
ah

Bar sebagai syarat untuk mengajukan pemasangan mesin EDC dan setelah
R

si
melakukan site visit, maka staff Tergugat II meminta agar Tergugat I
menandatangani formulir site visit sebagai bukti bahwa Tergugat II sudah

ne
ng

melakukan tugasnya secara benar. Bahwa dalam membuka Rekening Pribadi


serta pengajuan pemasangan mesin EDC, Tergugat I selalu menyatakan dirinya

do
gu

sebagai Pemilik Restoran tersebut dan tidak ada tanda-tanda maupun bantahan
dari Karyawan Penggugat maupun Penggugat pada saat staff Tergugat II
melakukan site visit. Dalam melakukan tugasnya melakukan site visit, staff dari
In
A

Tergugat II memasuki Restoran dengan selalu mengenakan Atribut dan Tanda


Pengenal Bank Mandiri, sehingga seluruh Karyawan maupun orang lain yang
ah

lik

berada didalam Restoran tersebut mampu mengenali staff Tergugat II merupakan


Karyawan Bank Mandiri, termasuk dalam hal ini Penggugat. Berdasarkan hal
m

ub

tersebut diatas membuktikan bahwa Penggugat sangat lalai dalam mengurus


kegiatan usahanya dimana seharusnya Penggugat sebagai Pengurus Perseroan
ka

secara aktif dapat menghentikan atau setidaknya menanyakan kepada staff


ep

Tergugat II maksud kedatangan staff tersebut ke Restoran tersebut ataupun


ah

setidaknya Penggugat selaku owner Restoran pasti akan diberitahukan oleh para
R

Karyawan terutama bagian Kasir bahwa staff Tergugat II berkunjung ke dan


es

melakukan survei terhadap Restoran untuk pemasangan mesin EDC, akan tetapi
M

ng

Penggugat sengaja membiarkan hal ini terjadi dan tidak terlalu memperdulikan
on

Halaman 19 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 19
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
informasi ini, di sisi lain Tergugat II, yang diwakili oleh staffnya, telah melakukan

a
pekerjaannya dengan benar dan menerapkan prinsip kehati-hatian.

si
8. Selain daripada itu pada tanggal 4 Agustus 2017, Tergugat I mengisi dan
menandatangani Formulir Aplikasi dan Perjanjian Merchan Bank Mandiri, dimana

ne
ng
didalam Pasal 15 ayat 4 huruf a menyatakan bahwa “ Dengan menandatangani
Perjanjian maka Merchant menjamin bahwa yang bersangkutan mempunyai hak

do
gu
dan wewenang yang penuh, sesuai dengan ketentuan anggaran dasar, untuk
menandatangani Perjanjian maupun tambahan-tambahan dan perubahan-
perubahannya serta melaksanakan kewajiban-kewajibannya berdasarkan

In
A
Perjanjian.” Jo huruf d “Merchan mempunyai semua izin-izin dan/atau
persetujuan-persetujuan yang diperlukan dalam melaksanakan Perjanjian baik
ah

lik
berdasarkan anggaran dasar dan/atau peraturan-peraturan yang berlaku.”.
Karena menurut keterangan Tergugat I menyatakan bahwa Restoran tersebut
am

ub
merupakan milik pribadi dari Tergugat I, maka Tergugat II meminta perijinan
usaha pribadi yang dimiliki sebagai syarat pengajuan pemasangan mesin EDC.
Bahwa sampai dengan saat ini EDC tersebut tetap tercatat, diajukan dan
ep
k

terhubung dengan Rekening Pribadi atas nama Tergugat I dan bukan atasnama
ah

Penggugat, karena vide Formulir Aplikasi dan Perjanjian Merchan Bank Mandiri,
R

si
dimana didalam Pasal 15 ayat 5, Tergugat I tidak pernah melakukan permintaan
perubahan apapun terhadap mesin EDC milik Tergugat II.

ne
ng

9. Terhadap Posita Nomor 8, Tergugat II kembali menegaskan bahwa


Tergugat I mengajukan permintaan pemasangan mesin EDC selaku Pemilik yaitu

do
gu

secara pribadi dan bukan wakil maupun kuasa dari Perseroan sebagaimana
dicatatkan didalam Formulir Aplikasi dan Perjanjian Merchan Bank Mandiri yang
ditandatangani oleh Tergugat I. Rekening yang dimohonkan untuk menampung
In
A

transaksi didalam mesin EDC pada saat pemasangan mesin EDC tersebut
adalah Rekening Pribadi Tergugat I. Mengingat pada saat melakukan site visit
ah

lik

pada tanggal 19 Juli 2017, Penggugat tidak pernah memasang tanda-tanda yang
jelas dan nampak secara fisik sehingga dapat langsung dibuktikan bahwa
m

ub

Restoran itu adalah milik Penggugat, bahkan di plang luar Restoran hanya
bergambar Harimau, sehingga Tergugat II tidak pernah tahu bahwa Restoran
ka

tersebut adalah milik Perseroan. Seharusnya jika Penggugat menginginkan


ep

Pihak Ketiga mengerti bahwa Restoran tersebut milik Penggugat, Penggugat


ah

wajib memasang informasi yang jelas, dilihat secara nyata dan menyatakan
R

bahwa Restoran ini milik PT. TYGR FOOD CONCEPTS sehingga semua orang
es

mengerti bahwa Restoran ini memang nyata-nyata dan benar milik Penggugat.
M

ng

on

Halaman 20 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 20
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
10. Selain daripada itu, Posita Nomor 8 menjelaskan bahwa Penggugat adalah

a
Pengurus Perseroan yang buruk dimana Penggugat membiarkan bahwa

si
Manager yang merangkap sebagai Direktur mengajukan pemasangan mesin
EDC atas nama Pribadinya. Mengingat bahwa mesin EDC milik Tergugat II

ne
ng
berwarna Kuning yang merupakan warna mencolok dan kasat mata terlihat jelas
dan biasanya ditempatkan didekat Kasir, yang setiap hari seharusnya dilihat oleh

do
Penggugat sehingga jika Penggugat ingin menanyakan sesuatu tentang
gu
keberadaan EDC tersebut di Restoran Penggugat dapat langsung menghubungi
nomor telepon milik Tergugat II yang tertera pada mesin EDC tersebut, namun

In
A
hal tersebut tidak pernah dilakukan oleh Penggugat sampai dengan terjadinya
peristiwa kerugian didalam Perseroan.
ah

lik
11. Tergugat II dengan ini menambahkan jawaban untuk Posita Nomor 8, serta
menjawab secara sekaligus Posita Nomor 9, 13 dan 14 sebagai berikut :
am

ub
a. Bahwa sejak awal Rekening Penampungan untuk transaksi di Mesin EDC
yang diajukan oleh Tergugat I pada tanggal 14 Agustus 2017 tetap tidak
ep
berubah yaitu Rekening Pribadi Tergugat I, dimana Tergugat I mengaku
k

sebagai Pemilik dari Restoran tersebut dan tidak pernah menyinggung


ah

maupun menyebutkan nama Perseroan maupun Penggugat.


R

si
b. Bahwa Penggugat seharusnya lebih mencermati ketentuan yang lebih tinggi
dari Anggaran Dasar milik Penggugat yaitu Undang-undang 40 Tahun 2007

ne
ng

tentang Perseroan Terbatas (UUPT) dimana kewenangan bertindak untuk


atas nama dan mewakili Perseroan secara umum seharusnya mengacu

do
gu

kepada ketentuan Pasal 98 UUPT.

c. Pada Pasal 98 ayat (1) UUPT, jelas disebutkan bahwa Direksi berwenang
In
A

mewakili Perseroan baik di dalam maupun diluar Pengadilan.

d. Pada Pasal 98 ayat (2) UUPT, mengatur bahwa dalam hal anggota Direksi
ah

lik

terdiri lebih dari 1 (satu) orang, maka yang berwenang mewakili Perseroan
adalah setiap Direksi. Lebih lanjut pada Penjelasan Pasal 98 ayat (2) UUPT,
m

menyatakan bahwa UUPT menganut sistem perwakilan kolegial yang berarti


ub

tiap-tiap anggota Direksi berwenang mewakili Perseroan. Ketentuan Pasal 98


ka

ayat (2) UUPT merupakan prinsip umum terkait kewenangan bertindak


ep

anggota Direksi dalam mewakili suatu Perseroan Terbatas.


ah

e. Bahwa Pasal 12 ayat (2) Anggaran Dasar Perseroan adalah aturan khusus
R

yang merupakan penerapan pengecualian prinsip umum terkait kewenangan


es

bertindak anggota Direksi PT yang yang menganut sistem perwakilan kolegial


M

ng

tersebut. Berdasarkan Pasal 12 ayat (2) huruf a Anggaran Dasar Perseroan,


on

Halaman 21 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 21
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
maka pihak yang berwenang bertindak untuk dan atas nama Direksi dan

a
mewakili Perseroan adalah Direktur Utama.

si
f. Sedangkan pada Pasal 12 ayat (2) huruf b Anggaran Dasar Perseroan,
mengatur tentang pihak yang berwenang bertindak untuk dan atas nama

ne
ng
Direksi dan mewakili Perseroan dalam hal Direkur Utama berhalangan hadir
adalah 2 (dua) anggota Direksi lainnya.

do
gu
g. Sehingga berdasarkan interpretasi / penafsiran secara gramatikal, maka
pencantuman kata “lainnya”, dapat diartikan bahwa dalam hal Direktur Utama

In
A
berhalangan hadir karena sebab apapun, maka yang dapat bertindak untuk
atas nama dan mewakili Perseroan adalah 2 (dua) anggota Direksi (sebagai
Lembaga / organ) yaitu 2 (dua) Direktur selain Direktur Utama. Mengacu
ah

lik
pada uraian tersebut di atas, maka penerapan Pasal 12 ayat (2) b
Anggaran Dasar Perseroan akan efektif / dapat dilakukan apabila
am

ub
Perseroan memiliki minimal 3 (tiga) Direktur, dimana salah satunya
adalah Direktur Utama.
ep
h. Bahwa penerapan isi Pasal 12 ayat (2) huruf b Anggaran Dasar juga tidak
k

dapat terlepas dari ketentuan jumlah anggota Direksi Perseroan sebagaimana


ah

diatur dalam Pasal 11 ayat (1) Jo Pasal 20 Anggaran Dasar Perseroan .


R

si
Sebagaimana disampaikan di atas, berdasarkan Pasal 11 ayat (1) Jo Pasal
20 Anggaran Dasar Perseroan, bahwa Direksi PT. TYGR FOOD CONCEPTS

ne
ng

terdiri dari 2 (dua) anggota Direksi.

i. Bahwa dengan dengan mengacu pada ketentuan Pasal 11 ayat (1) jo Pasal

do
gu

30 Anggaran Dasar Perseroan, maka dapat disimpulkan bahwa dengan


hanya terdapat 2 anggota Direksi dalam PT. TYGR FOOD
In
A

CONCEPTS/Perseroan, maka ketentuan khusus dalam Pasal 12 ayat (2)


huruf b Anggaran Dasar Perseroan menjadi tidak dapat dilaksanakan.
ah

lik

j. Bahwa dengan mempertimbangkan Pasal 12 ayat (2) huruf b Anggaran


Dasar tidak dapat dilaksanakan secara efektif, maka dalam hal suatu
m

Perseroan Perbatas akan melakukan perbuatan hukum, perlu mengacu pada


ub

ketentuan hukum yang berlaku dan dikembalikan pada ketentuan prinsip


ka

umum yang berlaku dalam ketentuan UUPT.


ep

k. Mengacu pada pasal 98 ayat (2) UUPT, dalam hal pada anggota Direksi
ah

pada suatu Perseroan Terbatas lebih dari 1 (satu) orang, maka setiap anggota
R

Direksi berwenang mewakili Perseroan Terbatas. Hal demikian dalam


es

penjelasan Pasal 98 ayat (2) UUPT merupakan penerapan sistem perwakilan


M

ng

kolegial yang dianut dalam UUPT.


on

Halaman 22 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 22
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
l. Bahwa dalam penerapan sistem perwakilan kolegial terkait dengan penilaian

a
kewenangan pihak dalam mewakili Perseroan Terbatas dimana dalam PT

si
tersebut terdapat lebih dari 1 anggota Direksi, maka pembagian tugas antar
anggota Direksi hanya berlaku secara internal, dan dengan demikian pihak

ne
ng
ketiga yang beritikad baik tidak boleh dirugikan dengan adanya pembagian
tugas demikian, termasuk dalam hal ini Tergugat II yang merupakan Pihak

do
gu Ketiga yang beritikad baik dan tidak boleh dirugikan sehubungan dengan
adanya pembagian tugas Direksi Perseroan.

m. Bahwa dengan demikian pembukaan Rekening Perseroan yang dilakukan

In
A
oleh Tergugat II adalah berdasarkan penerapan Sistem Perwakilan Kolegial
yang mengacu kepada Penjelasan Pasal 98 ayat (2) UUPT adalah sudah
ah

lik
sesuai dengan Peraturan Perundang-undangan sehingga Tergugat II berhak
bertindak untuk atas nama serta mewakili Perseroan karena Anggaran Dasar
am

ub
Perseroan terutama Pasal 12 ayat (2) huruf b tidak dapat secara efektif
diterapkan karena adanya kerancuan dan ketidakjelasan didalam Anggaran
Dasar Perseroan.
ep
k

n. Sehingga apa yang dilakukan Tergugat II tidak pernah sedikitpun melanggar


ah

prinsip Prudential Banking / prinsip Kehati-hatian Perbankan sebagaimana


R

si
diatur didalam Pasal 2 Undang-undang nomor 10 Tahun 1998 tentang
Perubahan Atas Undang-undang Nomor 7 Tahun 1992 tentang Perbankan

ne
ng

karena adanya Sistem Perwakilan Kolegial yang diatur didalam Undang-


undang Nomor 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas.

do
gu

12. Bahwa Tergugat II selaku Lembaga Perbankan yang terkemuka di


In
Indonesia, selalu mengedepankan Prinsip Prudential Banking sebagaimana
A

diatur didalam Peraturan Perundang-undangan maupun Peraturan Bank


Indonesia maupun Otoritas Jasa Keuangan. Tergugat II, memenuhi permintaan
ah

lik

Tergugat I selaku Nasabah Perbankan yang mengaku sebagai Pemilik Restoran


untuk melakukan pemasangan EDC, dengan terlebih dahulu meminta seluruh
m

ub

dokumentasi terkait dengan usahanya dan telah melakukan site visit ke tempat
usaha Tergugat I pada tanggal 19 Juli 2017 sesuai dengan peraturan yang
ka

berlaku. Dan kemudian berdasarkan permintaan Tergugat I sebagai Pemilik


ep

Restoran yang meminta Rekening Penampungan untuk EDC tersebut ditujukan


ah

kepada Rekening Pribadi Tergugat I, sehingga Tergugat II tidak memiliki alasan


R

untuk tidak melakukan sesuai yang dimintakan oleh Nasabah.


es
M

13. Bahwa, terhadap Pasal 12 ayat (2) huruf b Anggaran Dasar Perseroan,
ng

Tergugat II menanggapi bahwa Penggugat memang sengaja melakukan


on

Halaman 23 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 23
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
penyelundupan hukum dan tipu daya dengan memasukkan klausula yang saling

a
bertentangan dengan antara Pasal 12 ayat (2) huruf b dengan Pasal 11 ayat (1)

si
Jo Pasal 20 Anggaran Dasar Perseroan, yang bertujuan tidak lain yaitu untuk
menjebak Lembaga Perbankan di Indonesia dan Pihak-pihak lain yang mungkin

ne
ng
akan berhubungan dengan Perseroan, sehingga Penggugat dapat mencari
keuntungan dengan memanfaatkan kesalahan pada Anggaran Dasarnya

do
tersebut.
gu
14. Bahwa dalam menanggapi Posita Nomor 10, Tergugat II menyatakan
bahwa sampai dengan disusunnya Jawaban ini, tidak pernah ada satu Putusan

In
A
Pengadilan pun yang menyatakan bahwa SKTU an TYGR Sushi Hand Roll Bar
tersebut Palsu. Tergugat II dengan ini mengingatkan kepada Penggugat agar
ah

lik
Penggugat perlu banyak baca buku hukum kembali dan belajar lebih banyak lagi
bahwa untuk menentukan sebuah dokumen itu otentik atau palsu diperlukan
am

ub
syarat-syarat tertentu.

15. Bahwa tuduhan Penggugat pada Posita Nomor 11, sangatlah tendensius
ep
dan tidak berdasar. Tergugat II, seperti yang sudah dijelaskan pada Posita
k

Jawaban Tergugat angka 10 (sepuluh) diatas, Tergugat II telah melakukan


ah

seluruh persyaratan yang dibutuhkan dalam melakukan pembukaan Rekening


R

si
Pribadi dan Pengajuan Pemasangan Mesin EDC yang dilakukan oleh Tergugat I
dan selaku Lembaga Perbankan yang terkemuka di Indonesia, Tergugat II selalu

ne
ng

mematuhi seluruh ketentuan yang mengatur tentang Perbankan dan sampai saat
ini belum pernah mendapatkan himbauan, teguran maupun peringatan dari pihak

do
gu

Otoritas Jasa Keuangan mengenai permasalahan ini atau pun hal lain yang
menyatakan bahwa Tergugat II telah melakukan pengabaian terhadap prinsip
Know Your Customer.
In
A

16. Terhadap Posita Nomor 12, Tergugat II menyatakan bahwa Tergugat II tidak
pernah menyatakan berjanji memberikan cash back maupun bonus kepada
ah

lik

Tergugat I maupun pihak lain sebagai ganti pemakaian EDC yang melampaui
target. Hal ini merupakan pernyataan yang mengada-ada dan tidak dapat
m

ub

dibuktikan kebenarannya oleh Penggugat.

17. Terhadap Posita Nomor 15, 16, 17 dan 18, Tergugat II kembali menyatakan
ka

ep

bahwa hal tersebut merupakan kelalaian dan bukti ketidakmampuan Penggugat


dalam mengurus permasalahan internal Perseroan. Jika Penggugat merupakan
ah

Pengurus Perseroan yang baik tentunya Penggugat tidak begitu saja percaya
R

kepada perkataan dan perbuatan Tergugat I, dalam kedudukan yang Penggugat


es
M

nyatakan didalam gugatannya yaitu sebagai Karyawan / Manager, akan tetapi


ng

melakukan pengawasan dan pengendalian terhadap seluruh tindakan Tergugat I


on

Halaman 24 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 24
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
dalam Restoran, termasuk dalam hal penempatan Mesin EDC milik Tergugat II di

a
Restoran Penggugat. Seharusnya Penggugat menanyakan keberadaan Mesin

si
EDC tersebut kepada Tergugat II, mengingat didalam Mesin EDC tersebut
terdapat nomor telepon Tergugat II yang dapat dihubungi, mengapa Mesin EDC

ne
ng
tersebut ada di Restoran? Terhubung ke Rekening Penampungan mana Mesin
EDC tersebut? Melakukan pengecekan antara Transaksi Penjualan yang terjadi

do
dengan Transaksi yang ada di Mesin EDC tersebut. Jika ketiga hal ini saja
gu
dilakukan Penggugat maka kerugian Perseroan dapat dihindari, akan tetapi
karena Penggugat bukanlah Pengurus Perseroan yang benar, sangat percaya

In
A
kepada Tergugat I, bahkan diakui didalam Gugatan Penggugat pada Posita 15
bahwa Penggugat tidak terlalu mempermasalahkan keberadaan Mesin EDC
ah

lik
tersebut maka dengan bebas Tergugat I melakukan aksi penggelapan terhadap
uang Perseroan di Restoran Penggugat. Hal mana bukan merupakan tanggung
am

jawab Tergugat II, karena Tergugat II bukanlah pihak yang menjalankan dan

ub
mengawasi Perseroan dalam kegiatannya sehari-hari.

18. Terhadap Posita Nomor 19 dan 20, Penggugat dalam gugatannya


ep
k

menyatakan bahwa Tergugat I telah dipidana berdasarkan Pasal 374


ah

KUHPidana, yang berbunyi “Penggelapan yang dilakukan oleh orang yang


R

si
penguasaannya terhadap barang disebabkan karena ada hubungan kerja atau
karena pencarian atau karena mendapat upah untuk itu, diancam dengan pidana

ne
ng

penjara paling lama lima tahun.” Selama 3 Tahun 6 Bulan. Berdasarkan Putusan
Pengadilan Negeri Denpasar Nomor 74/Pid.B/2019/PN.Dps tersebut disimpulkan

do
bahwa Tergugat I melakukan tindak pidana karena jabatannya selaku Direktur
gu

atau setidaknya karena adanya hubungan kerja atau pencahariannya didalam


Perseroan, dimana Tergugat I melakukan penggelapan terhadap uang didalam
In
A

Perseroan.

19. Hal ini semakin menjelaskan bahwa hal yang terjadi sebenarnya adalah
ah

lik

Konflik Internal Perseroan antara Penggugat dengan Tergugat I yang


dikarenakan dikarenakan Pengurus Perseroan tidak mampu menjalankan tugas
m

ub

dan kewenangannya didalam Perseroan dan dengan minimnya Pengawasan


yang dilakukan oleh Dewan Komisaris Perseroan menjadikan Tergugat I yang
ka

merupakan Direktur yang merangkap Karyawan bebas melakukan penggelapan


ep

atas uang Perseroan. Konflik tersebut merupakan Urusan Internal Perseroan


ah

yang tidak ada hubungannya sama sekali dan terpisah dengan Tergugat II.
R

20. Terhadap Posita Nomor 21, 22 dan 23, kembali Tergugat II menjelaskan,
es

sebagaimana sudah dijelaskan oleh Tergugat II pada Posita Jawaban 6, 7 dan 8


M

ng

Jawaban ini, bahwa Tergugat I mengajukan pembukaan terhadap Rekening


on

Halaman 25 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 25
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Pribadi dan pemasangan Mesin EDC secara perorangan dan bukan sebagai

a
Direksi Perseroan, dimana seluruh prosedur dan dokumen yang diberikan sudah

si
sesuai dengan ketentuan, hal mana akan dibuktikan pada proses pembuktian
oleh Tergugat II. Dan sampai dengan dengan saat ini Rekening Penamping untuk

ne
ng
menampung uang hasil dari transaksi Mesin EDC tersebut tetap ditampung pada
Rekening Pribadi Tergugat I dan bukan Rekening Perseroan karena tidak ada

do
permintaan kepada Tergugat II untuk mengalihkan Rekening Penampungan
gu
tersebut kepada Rekening lain.

21. Bagaimana mungkin Penggugat dapat mendalilkan bahwa Tergugat II

In
A
merupakan pihak yang ikut bertanggung jawab atas konflik internal Perseroan?
Sedangkan konflik tersebut berawal dari kelalaian Penggugat serta Dewan
ah

lik
Komisaris Perseroan yang terlalu percaya kepada Tergugat I selaku Direktur dan
Karyawan, sehingga berujung kepada kerugian financial Perseroan yang
am

ub
diakibatkan oleh penggelapan dalam jabatan yang dilakukan oleh Tergugat I.
Padahal jika Penggugat menjalankan fungsi kepengurusan dan pengawasan
Perseroan secara benar kerugian tersebut tidak mungkin terjadi. Terlebih lagi
ep
k

Penggugat secara premature mendalilkan bahwa dokumen SKTU merupakan


ah

dokumen palsu padahal tidak pernah Putusan Pengadilan manapun yang


R

si
menyatakan bahwa dokumen tersebut adalah palsu, hal ini tentunya merupakan
klaim sepihak tanpa dasar dari Penggugat.

ne
ng

22. Bahwa berdasarkan seluruh penjelasan diatas, Tergugat II menyatakan


bahwa Gugatan ini terjadi karena adanya Konflik Internal Perseroan antara

do
gu

Tergugat I dengan Penggugat beserta Dewan Komisaris Perseroan, dimana


Tergugat I telah melakukan Penggelapan dalam jabatan sesuai dengan yang
diatur didalam Pasal 374 Kitab Undang-undang Hukum Pidana sebagaimana
In
A

Putusan Pengadilan Negeri Denpasar yang telah berkekuatan hukum tetap,


dimana penggelapan tersebut dapat terjadi karena ketidakmampuan, kelalaian
ah

lik

dan kurangnya pengawasan yang dilakukan Penggugat dan Dewan Komisaris


Perseroan terhadap Tergugat I dalam mengelola keuangan Perseroan. Dan
m

ub

Tergugat II sebagai pihak ketiga diluar Perseroan, yang tidak bertanggung jawab
terhadap urusan dan kegiatan n Perseroan sehari-hari sehingga seharusnya
ka

menjadi pihak ketiga yang beritikad baik, dilindungi dan tidak ditarik sebagai
ep

Pihak didalam Perkara ini.


ah

23. Bahwa Tergugat II menolak petitum Gugatan a quo selain dan


R

selebihnya karena tidak berdasar hukum dan patut diduga Gugatan a quo
es

hanya merupakan akal-akalan Penggugat untuk mencari uang pengganti


M

ng

kerugian akibat perbuatan Tergugat I, yang merupakan konflik internal


on

Halaman 26 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 26
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Perseroan antara Penggugat dengan Tergugat I karena Pengurus Perseroan

a
tidak mampu menjalankan tugas dan kewenangannya didalam Perseroan,

si
serta minimnya Pengawasan yang dilakukan oleh Dewan Komisaris
Perseroan, sehingga menjadikan Tergugat I yang merupakan Direktur

ne
ng
merangkap Karyawan, bebas melakukan penggelapan atas uang Perseroan.
Sehubungan dengan telah dilumpuhkannya dalil Penggugat di dalam posita

do
Gugatan a quo secara keseluruhan oleh Tergugat II, karenanya Tergugat II
gu
mohon agar Majelis Hakim yang terhormat menolak Gugatan Penggugat untuk
seluruhnya.

In
A
Berdasarkan alasan-alasan yang telah diuraikan di atas, Tergugat II mohon kepada
Majelis Hakim yang memeriksa perkara No. 733/Pdt.G/2020/PN.Dps agar berkenan
ah

lik
menjatuhkan putusan sebagai berikut :

Dalam Eksepsi:
am

ub
1. Menerima dan mengabulkan Eksepsi Tergugat II untuk
seluruhnya.
ep
k

2. Menyatakan Gugatan Penggugat tidak dapat diterima.


3. Menghukum Penggugat untuk membayar seluruh biaya
ah

R
perkara.

si
Dalam Pokok Perkara:

ne
ng

1. Menolak gugatan Penggugat untuk seluruhnya.


2. Menghukum Penggugat untuk membayar seluruh biaya perkara.

do
Atau apabila Majelis Hakim berpendapat lain, mohon putusan yang seadil-adilnya (ex
gu

aquo et bono)

Menimbang, bahwa terhadap jawaban Para Tergugat tersebut Kuasa


In
A

Penggugat mengajukan Replik secara tertulis tertanggal 7 Desember 2020,


selanjutnya atas Replik Penggugat tersebut, Kuasa Para Tergugat juga telah
ah

lik

mengajukan duplik tertanggal 14 Desember 2020, dan untuk mempersingkat uraian


putusan perkara ini replik maupun duplik tersebut yang isinya dianggap telah
m

ub

termasuk dalam dan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari putusan perkara
ini;
ka

Menimbang, bahwa untuk mempertahankan dan meneguhkan dalil-dalil


ep

gugatan tersebut, pihak penggugat telah mengajukan surat - surat bukti berupa;
ah

1. Foto copy Akta Pendirian Terbatas an. PT. TYGR FOOD CONCEPTS No. 68
R

Februari 2017 yang dibuat di Notaris Ni Kadek Sintawati, diberi tanda ( P-1 );
es
M

ng

on

Halaman 27 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 27
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
2. Foto copy Keputusan Menteri Hukum dan HAM RI tentang Pengesahan

a
Pendirian Badan Hukum Perseroan Terbatas PT. TYGR FOOD CONCEPTS,

si
diberi tanda ( P-2 );
3. Foto copy Putusan Pidana Pengadilan Negeri Denpasar No. 74/Pid.B/2019/PN

ne
ng
Dps yang telah berkekuatan Hukum tetap, diberi tanda ( P-3 ) ;
4. Foto copy Surat Keterangan Tempat Usaha (SKTU) TYGR Sushi Hand Roll Bar

do
yang diterbitkan Kelian Br. Dinas Canggu, Perbekel Desa Canggu, diberi tanda
gu
( P-4);
5. Foto copy Surat Keterangan dari Kelian Br. Dinas Canggu, Perbekel Desa

In
A
Canggu, yang menyatakan bahwa Kelian Br.Dinas Canggu belum pernah
menerbitkan Surat Keterangan Tempat Usaha (SKTU) atas nama TYGR Sushi
ah

lik
Hand Roll Bar, diberi tanda ( P-5 ) ;
6. Foto copy Surat Keterangan Tempat Tinggal Usaha (SKTTU) yang menerangkan
am

bahwa Gede Wardita ( Tergugat I ) adalah merupakan Direktur PT TYGR FOOD

ub
CONCEPTS yang diterbitkan Kelian Br. Dinas Berawa , Perbekel Desa
Tibubeneng, diberi tanda ( P-6 );
ep
k

7. Foto copy dari hasil cetakan dokumen elektronik di website google maps tentang
lokasi Restoran TYGR Sushi, diberi tanda ( P-7 ) ;
ah

R
8. Foto copy formulir pembukaan rekening tabungan bisnis Bank Mandiri atas nama

si
perorangan I Gede Wardita Mitchell yang diterbitkan oleh Bank Mandiri KK

ne
ng

Canggu Brawa, diberi tanda ( P-8 ) ;


9. Foto copy formulir pembukaan rekening tabungan Bank Mandiri atas nama
perusahaan PT TYGR FOOD CONCEPTS yang diterbitkan oleh Bank Mandiri

do
gu

KK Canggu Brawa, diberi tanda ( P-9 ) ;


10. Foto copy dari hasil cetakan dokumen elektronik di website Bank Mandir
In
A

https//www.bankmadiri.co.id/mandiri-sms1, tentang syarat pemasaran mesin EDC


Bank Mandiri, diberi tanda ( P-10 ) ;
ah

lik

Surat – surat bukti tersebut telah diberi meterai cukup dan setelah
dicocokkan sesuai dengan aslinya, kecuali P-2, P-4, P-6, P-7, P-8, P-9, P-10 sesuai
m

ub

dengan foto copy, selanjutnya foto copy tersebut dilampirkan dalam berkas perkara
dan aslinya dikembalikan kepada Kuasa Penggugat ;
ka

Menimbang, bahwa untuk lebih menguatkan dalil-dalil gugatannya tersebut


ep

Kuasa Penggugat juga mengajukan 2 ( dua ) orang saksi dan 1 ( satu ) orang Ahli
ah

yang masing – masing telah didengar keterangannya di bawah sumpah di


R

persidangan yang pada pokoknya menerangkan sebagai berikut :


es
M

1. Saksi Ni Ketut Widiastuti.


ng

on

Halaman 28 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 28
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
- Bahwa saksi kenal dengan Penggugat tetapi tidak ada hubungan keluarga,

a
dan kenal dengan Tergugat I tetapi tidak ada hubungan keluarga saksi tahu

si
dengan Tergugat II tetapi tidak ada hubungan keluarga ;

ne
- Bahwa Saksi sebagai akunting di PT TYGR FOOD CONCEPTS dan Saksi

ng
bekerja di PT TYGR FOOD CONCEPTS sejak Juli 2017 sampai sekarang ;

do
-
gu Bahwa saksi kenal dengan Tergugat I karena Tergugat I adalah atasan saksi
dan Di PT TYGR FOOD CONCEPTS Tergugat I sebagai penanggungjawab
di restoran tersebut dan juga di bagian keuangan ;

In
A
- Bahwa yang saksi ketahui terkait permasalahan yang terjadi di PT TYGR
FOOD CONCEPTS ada penggelapan yang dilakukan oleh Tergugat I yang
ah

lik
mentransfer uang penjualan PT ke rekening bank Mandiri pribadinya dan
Tergugat I juga membuat rekening atas nama PT tanpa sepengetahuan dari
am

ub
pemilik perusahaan tersebut, jadi secara umum uang penjualan masuk ke
rekening pribadi Tergugat I ;
ep
- Bahwa cara Tergugat I memasukkan uang penjualan ke rekening pribadinya
k

adalah untuk transaksi besar Tergugat I menyuruh karyawan swipe di mesin


ah

R
EDC bank Mandiri karena dari mesin EDC bank Mandiri itu langsung masuk

si
ke rekening pribadi Tergugat I yang kemudian ditransfer ke rekening Mandiri

ne
atas nama PT TYGR FOOD CONCEPTS tetapi rekening PT ini tidak
ng

diketahui oleh pemilik perusahaan dan setelah itu baru dikirim lagi ke
rekening PT TYGR FOOD CONCEPTS yang diketahui oleh pemilik

do
gu

perusahaan ;

- Bahwa saksi tidak tahu yang melakukan pemasangan mesin EDC tersebut
In
A

dan di restoran itu ada 2 ( dua ) mesin EDC yaitu BCA dan Mandiri ;

- Bahwa Tergugat I melakukan penggelapan melalui rekening bank Mandiri


ah

lik

akan tetapi saksi kurang tahu kalau masalah ada orang datang tetapi kalau
masalah menerima telpon saksi tidak pernah menerima telpon dari bank
m

ub

Mandiri ;
ka

- Bahwa tidak ada bentuk tanggungjawab yang dilakukan oleh Tergugat I


ep

terkait dengan permasalahan ini tetapi sebelumnya pernah dilakukan mediasi


dengan Tergugat I dan Tergugat I mengatakan akan mentransfer tetapi
ah

Tergugat I mengirimkan bukti transfer palsu dan sampai sekarang tidak ada
es

ditransfer oleh Tergugat I ;


M

ng

- Bahwa kalau tidak salah Tergugat I dipenjara selama 3,5 tahun ;


on

Halaman 29 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 29
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
- Bahwa yang mengajukan permohonan pemasangan mesin EDC di Restoran

a
TYGR Sushi Hand Roll Bar tersebut sepengetahuan saksi dari pemilik

si
perusahaan bahwa yang mengajukan permohonan pemasangan mesin EDC
tersebut adalah Tergugat I ;

ne
ng
- Bahwa saksi tidak tahu kapan dilakukan pemasangan mesin EDC tersebut,
akan tetapi Mesin EDC mulai digunakan sekitaran bulan Juli 2017 untuk

do
gu pembayaran – pembayaran konsumen melalui mesin EDC tersebut ;

- Bahwa keuangannya itu masuk ke rekening pribadinya Tergugat I setelah

In
A
masuk ke rekening Tergugat I baru ditransfer ke perusahaannya dan Tergugat
I memiliki satu rekening yang diketahui oleh pemilik perusahaan yaitu
ah

lik
rekening bank Permata ;

- Bahwa ada 2 mesin EDC di restoran tersebut yaitu mesin EDC dari bank
am

ub
BCA dan bank Mandiri, dari mesin EDC BCA langsung masuk ke rekening
Permata sedangkan dari mesin EDC Mandiri masuk ke rekening Tergugat I
dan setelah itu Tergugat I membuat lagi rekening atas nama PT yang tidak
ep
k

diketahui oleh pemilik perusahaan ;


ah

R
- Bahwa Pemilik perusahaan tidak pernah bertanya kepada saksi karena

si
menurut pemilik perusahaan semua transaksi yang masuk ke rekening

ne
Permata karena dari rekening Mandiri pun pada akhirnya juga masuk ke
ng

rekening Permata tetapi bayarnya dari rekening pribadi ke rekening Mandiri


atas nama PT kemudian setelah itu baru di kirim ke rekening Permata ;

do
gu

- Bahwa sebelum kejadian ini PT TYGR FOOD CONCEPTS belum pernah


melakukan audit internal dan selama saksi bekerja di PT TYGR FOOD
In
A

CONCEPTS tersebut dan sebelum terjadi permasalahan ini belum pernah


dilakukan audit internal ;
ah

lik

- Bahwa saat ini Tergugat I berada di LP Kerobokan atas dasar penggelapan


dalam jabatan ;
m

ub

- Bahwa mesin EDC Mandiri sudah ada di restoran sejak bulan Juli 2017 ;
ka

- Bahwa Pemilik perusahaan adalah Penggugat tidak setiap hari datang ke


ep

restoran, yang memeriksa semua keuangannya adalah Tergugat I kemudian


ah

Tergugat I melaporkan hal tersebut awal bulan Agustus 2018 ;


R

es

- Bahwa saksi tahu ada penggelapan dari pemilik perusahaan dan dari laporan
M

bank dan saksi bisa mengetahui adanya kesenggangan antara penjualan dan
ng

penerimaan di PT TYGR FOOD CONCEPTS tersebut saksi memang tidak


on

Halaman 30 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 30
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
mengetahui laporan secara keseluruhan tetapi sepengetahuan saksi ada

a
banyak senggangan tidak ada yang masuk ke rekening Permata tersebut dan

si
dari sana saksi curiga kemudian saksi bertanya kepada Tergugat I tetapi tidak
ada respon kemudian saksi bertanya kepada pemilik perusahaan dan

ne
ng
kemudian pemilik perusahaan mengecek ke bank Mandiri kenapa tidak
pernah ada uang masuk ;

do
gu
- Bahwa yang menemukan adanya kesenggangan antara penjualan dan
penerimaan di PT TYGR FOOD CONCEPTS tersebut adalah Pemilik

In
perusahaan dan saksi yang mengecek ke pihak bank kemudian dari prinan
A
semua rekening bank terlihat adanya transaksi masuk ke rekening Tergugat I
dan ke rekening perusahaan ;
ah

lik
- Bahwa di dalam restoran tidak ada petunjuk yang menyatakan bahwa
restoran ini adalah milik PT TYGR FOOD CONCEPTS tetapi di bil hanya
am

ub
tertulis TYGR Sushi ;

- Bahwa selain sebagai keuangan pekerjaan Tergugat I di PT TYGR FOOD


ep
k

CONCEPTS tersebut adalah sebagai penanggungjawab di restoran ;


ah

R
- Bahwa terhadap keterangan saksi tersebut akan di tanggapi olah masing-

si
masing pihak dalam kesimpulan ;

ne
ng

2. Saksi I Gede Agus ;

- Bahwa saksi tidak kenal dengan Penggugat dan tidak ada hubungan

do
gu

keluarga, dan kenal dengan Tergugat I tetapi tidak ada hubungan keluarga
saksi tahu dengan Tergugat II tetapi tidak ada hubungan keluarga ;
In
A

- Bahwa Tergugat I ada membuat surat SKTU (surat keterangan tempat


usaha) ke tempat saksi dan saksi pernah melihat Surat Keterangan Tempat
ah

lik

Tinggal Usaha (SKTTU) yang menerangkan bahwa Gede Wardita ( Tergugat I


) adalah merupakan Direktur PT TYGR FOOD CONCEPTS yang diterbitkan
Kelian Br. Dinas Berawa , Perbekel Desa Tibubeneng ;
m

ub

- Bahwa saksi ada membuat SKTU (surat keterangan tempat usaha) dan
ka

sudah juga masuk ke buku besar di perangkat desa saksi dan ini benar
ep

nomor SKTUnya dan di dalam SKTU (surat keterangan tempat usaha)


ah

tersebut atas nama Gede Wardita ;


R

es

- Bahwa Tergugat I pernah datang kepada saksi untuk membuat surat izin
M

wajib pajak untuk alamat perusahaan dan salah satunya juga meminta mesin
ng

EDC untuk kepengurusan izin tersebut dan sepengetahuan saksi Tergugat I


on

Halaman 31 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 31
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
di perusahaan PT TYGR FOOD CONCEPTS tersebut sebagai Direktur di

a
perusahaan yang saksi lupa namanya ;

si
- Bahwa PT TYGR FOOD CONCEPTS beralamat di Jalan pantai Berawa,

ne
Banjar Berawa, Desa Tibubeneng, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten

ng
Badung ;

do
-
gu Bahwa PT TYGR FOOD CONCEPTS bergerak di bidang restoran akan
tetapi saksi tidak tahu siapa manager PT TYGR FOOD CONCEPTS
tersebut dan saksi tidak tahu siapa yang mengelola PT TYGR FOOD

In
A
CONCEPTS tersebut ;

- Bahwa saksi tidak pernah melihat di restoran tersebut dipasang mesin EDC
ah

lik
- Bahwa setelah surat yang saksi buat itu keluar selanjutnya surat itu harus
ditandatangani oleh saksi kemudian kepala desa lalu ke camat dan setelah
am

ub
itu baru ke Kabupaten ;

- Bahwa saksi tidak tahu setelah surat tersebut sampai di Kabupaten apa
ep
k

Tergugat I diizinkan membuka PT TYGR FOOD CONCEPTS tersebut karena


ah

tidak ada pemberitahuan ;


R

si
- Bahwa pada waktu pertamakali saksi datang ke restoran TYGR Sushi Hand

ne
Roll Bar tersebut hanya untuk memastikan tempat usaha tersebut dan pada
ng

saat itu belum ada mesin EDC ;

do
- Bahwa setelah itu saksi tidak pernah datang lagi ke restoran TYGR Sushi
gu

Hand Roll Bar tersebut ;


In
- Bahwa saksi tidak tahu ada berapa pemilik di perusahaan tersebut karena
A

tidak pernah dijelaskan dan saksi pernah meminta akta pendirian PT TYGR
FOOD CONCEPTS tersebut ;
ah

lik

- Bahwa Tergugat I datang sendiri pada saat meminta rekomendasi kepada


saksi tersebut dan Tergugat I tidak pernah menyuruh orang lain pada saat
m

ub

meminta rekomendasi kepada saksi ;


ka

- Bahwa harus satu orang karena di surat tersebut akan tertera siapa yang
ep

sebagai pemohon kalau PT dia harus perorangan siapa yang dipakai di


ah

dalam perusahaan tersebut ;


R

es

- Bahwa sudah seharusnya siapapun yang terlibat dalam perusahaan tersebut


M

tahu terhadap pengajuan izin tersebut ;


ng

on

Halaman 32 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 32
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
- Bahwa dalam pencatatan surat tersebut keluarnya surat dan tanggal

a
pembuatan surat harus sama dengan pencatatannya dan di surat tersebut

si
ada perbedaan tanggal antara penerima surat dengan pencatatan karena
setelah diambil baru di beri nomor dan tanggal ;

ne
ng
- Bahwa terhadap keterangan saksi tersebut akan di tanggapi olah masing-
masing pihak dalam kesimpulan ;

do
gu
3. Ahli Ahli : A.A.A. Ngurah Sri Rahayu G, SH. MM,;
- Bahwa Ahli tidak kenal dengan Penggugat dan tidak ada hubungan keluarga,

In
A
dan tidak kenal Para Tergugat dan tidak ada hubungan keluarga ;
- Bahwa Ahli berasal dari Universitas Pendidikan Nasional Denpasar dan Ahli
ah

lik
sebagai dosen hukum bisnis di Universitas Pendidikan Nasional Denpasar ;
- Bahwa Direksi merupakan salah satu organisasi perusahaan yang memiliki
kewenangan penuh menjalankan perseroan ;
am

ub
- Bahwa Direktur utama adalah pimpinan yang mengkoordinir para direksi
dimana dia adalah organ yang memiliki kewenangan untuk membuat suatu
ep
k

program maupun strategi untuk perseroan tersebut;


- Bahwa Komisaris merupakan organ perseroan yang memiliki kewenangan
ah

R
untuk mengawasi dan memberikan nasihat – nasihat terhadap direksi di

si
dalam menjalankan suatu perseroan ;

ne
- Bahwa yang dimaksud dengan RUPS adalah wadah daripada para
ng

pemegang saham dalam menyampaikan pendapatnya yang merupakan hal


tertinggi di dalam suatu perseroan ;

do
gu

- Bahwa yang berhak mengadakan RUPS itu bisa diadakan oleh para
pemegang saham dimana RUPS dapat dilaksanakan dalam dua periode
In
yaitu RUPS tahunan yang biasa dilakukan setiap tahun terkait ada atau
A

tidaknya persoalan dan RUPS luar biasa yang dilakukan apabila pemegang
saham ada mengalami persoalan – persoalan ;
ah

lik

- Bahwa dari organ – organ perseroan yang memiliki tanggungjawab secara


formal terhadap perseroan di dalam perseroan terbatas yang memiliki
m

ub

kewenangan adalah direksi sebagaimana Pasal 92 Undang – undang


perseroan terbatas ;
ka

ep

- Bahwa yang dimaksud dengan prinsip kolektif kolegial merupakan perwakilan


daripada suatu perseroan bahwa setiap direksi satu atau lebih bisa
ah

bertanggungjawab secara bersama – sama di dalam kepengurusan


R

perseroan tetapi apabila salah satu direksi bisa membuktikan bahwa dirinya
es
M

tidak ikut di dalam itikad yang tidak baik tersebut dia bisa tidak
ng

bertanggungjawab terhadap suatu perusahaan ;


on

Halaman 33 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 33
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
- Bahwa seorang direktur dapat melakukan sesuatu tanpa adanya

a
pemberitahuan kepada direktur utama dan komisaris kewenangan untuk

si
mengelola perseroan itu dikelola penuh oleh direksi dan sudah ada aturan di
dalam Undang – undang perseroan terbatas dimana direksi diberikan

ne
ng
kewenangan tanpa batas dan syarat karena fungsi direksi ada 2 yaitu fungsi
manajemen dia adalah pengelola dan fungsi rektositas ;

do
-
gu Bahwa direksi di dalam ketentuan Pasal 92 Undang – undang perseroan
terbatas sudah dijelaskan bahwa direksi melakukan kegiatan pengurusan
perseroan atas itikad yang baik sehingga konsekuensinya ditanggungjawab

In
A
oleh direksi apabila direksi tidak melakukan dengan itikad yang baik maka
direksi bertanggungjawab penuh terhadap perusahaannya ;
ah

lik
- Bahwa direksi mempunyai 2 fungsi kewenangan yaitu kewenangan sebagai
manajemen dan fungsi rektositas yang artinya dimana direksi mempunyai
am

kewajiban melakukan kegiatan baik di dalam maupun di luar pengadilan dan

ub
yang dimaksud di luar pengadilan bahwa direksi mempunyai kewenangan
melakukan transaksi ataupun kontrak maka secara otomatis direksi berhak
ep
k

melakukan hubungan dengan pihak kemudian terkait apakah itu itikad baik
atau tidak baik itu dilihat dari proses berjalannya perseroan tersebut dan
ah

R
apabila terjadi penyelewengan terhadap kewenangan itu misalnya

si
memperkaya diri sendiri jadi secara otomatis dia harus bertanggungjawab

ne
ng

penuh terhadap perbuatannya tersebut ;


- Bahwa kalau kita selaku direksi mewakili perseroan untuk melakukan hal
terhadap pihak ketiga wajib kita melihat aturan – aturan karena pihak ketiga

do
gu

bisa saja menanyakan apakah benar kamu direktur atau apakah ada bukti
pengangkatan sebagai direktur yang bisa dilihat dari struktur organisasi atau
In
A

anggaran dasar dan terhadap lokasi perusahaan juga penting untuk diketahui
- Bahwa menurut pendapat ahli mengenai Pasal 12 ayat (2) huruf b Undang –
undang perseroan terbatas tersebut artinya direksi bisa mewakili karena
ah

lik

kewenangan dari direksi adalah mewakili perseroan di dalam maupun di luar


pengadilan ;
m

ub

- Bahwa dalam suatu perseroan terbatas ternyata hanya ada 1 direktur utama
dan 1 direktur tetap bisa melakukan tindakan tersebut karena ada aturannya
ka

ep

di dalam Undang – undang perseroan terbatas yaitu berhak mewakili 1 atau 2


dan bisa lebih ;
ah

- Bahwa dalam suatu anggaran dasar terdapat pertentangan antar pasal bisa
R

dikembalikan ke Undang – Undang perseroan terbatas karena di dalam


es
M

Undang – undang perseroan terbatas disebutkan seorang atau lebih direksi


ng

jadi bisa 1 atau bisa lebih ;


on

Halaman 34 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 34
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
- Bahwa terjadi salah penyebutan antara direktur utama dan direktur itu fatal

a
akibatnya karena direktur utama dan direktur itu memiliki kewenangan

si
masing – masing ;
- Bahwa bisa di dalam suatu perusahaan direktur diangkat sebagai manager

ne
ng
kalau kita berbicara tentang efisiensi suatu perusahaan karena perseroan
terbatas itu adalah perusahaan swasta jadi struktur organisasi ditentukan

do
gu dengan kemampuan perseroan terbatas itu sendiri ;
- Bahwa kalau misalkan direksi mengambil kewenangan di luar
kewenangannya yang sudah ditetapkan dalam anggaran dasar perseroan

In
A
maka direksi harus bertanggungjawab penuh karena masing – masing sudah
memiliki kewenangan kecuali kalau direksi bisa membuktikan apa yang
ah

lik
dilakukan dalam perseroan itu adalah untuk itikad yang baik membesarkan
perseroan tetapi berdampak kepada kerugian perseroan maka dia bisa
am

dilepas dari tanggungjawabnya tetapi tidak diperbolehkan kalau mengambil

ub
uang untuk keuntungan sendiri ;
- Bahwa klasifikasi pendidikan Ahli S1 di Universitas Pendidikan Nasional, S2
ep
k

di Universitas Mahendradata dan di Universitas Erlangga sedangkan S3 di


Universitas Brawijaya mengambil disertasi tentang perbankan ;
ah

R
- Bahwa menurut ahli prinsip kolektif kolegial adalah prinsip tanggung jawab

si
bersama ;

ne
ng

- Bahwa tanggung jawab pihak ketiga lainnya yang berhubungan dengan


direktur kalau berprinsip dengan sistem kolektif kolegial tentang tanggung
jawab bersama di dalam perseroan itu sendiri kalau misalnya pihak ketiga

do
gu

ikut terlibat berarti ikut bertanggungjawab ;


- Bahwa direktur lain bisa bertindak untuk dan atas nama perseroan jika
In
A

direktur utama tidak hadir berdasarkan prinsip kolektif kolegial tersebut


karena di dalam pasal 92 Undang – undang perseroan terbatas dijelaskan
direksi memiliki kewenangan penuh dan apabila menyimpang dari
ah

lik

kewenangannya atau digunakan untuk kepentingannya pribadi adalah


menjadi tanggung jawab direksi itu sendiri sedangkan apabila untuk
m

ub

membesarkan perusahaannya itu ditanggung oleh perusahaannya ;


- Bahwa keterangan Ahli tersebut akan ditanggapi oleh masing – masing pihak
ka

ep

dalam kesimpulan ;

Menimbang, bahwa Tergugat I untuk menguatkan dalil sangkalannya telah


ah

mengajukan alat bukti surat berupa:


es

1. Foto copy Kartu Tanda Penduduk (KTP ) NIK No. 510306189800018


M

ng

atas nama I Gede Wardita Mitchell, diberi tanda ( TI -1 );


on

Halaman 35 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 35
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
2. Foto copy Akta Pendirian Perseroan Terbatas No. 68- an. PT.TYGR FOOD

a
CONCEPTS tanggal 08 Pebruari 2017 dibuat oleh Kantor Notaris Ni Kadek

si
Sintawati, SH. Pejabat Pembuat Akta Tanah seluruh Kecamatan di Kabupaten
Tabanan, diberi tanda ( TI - 2 );

ne
ng
3. Foto copy Salinan Putusan Nomor 1264/Pid.B/2019/PN Dps atas nama
Terdakwa I Gede Wardita Mitchell, diberi tanda ( TI -3 );

do
gu Surat – surat bukti tersebut telah diberi meterai cukup dan setelah
dicocokkan sesuai dengan foto copy, selanjutnya foto copy tersebut dilampirkan

In
dalam berkas perkara dan aslinya dikembalikan kepada Kuasa Tergugat I ;
A
Menimbang, bahwa di Persidangan Kuasa Tergugat I tidak mengajukan saksi
ah

lik
– saksi ;

Menimbang, bahwa Tergugat II untuk menguatkan dalil sangkalannya telah


am

ub
mengajukan alat bukti surat berupa:
1. Foto copy Aplikasi Pembukaan Rekening Produk Dana Perorangan tanggal 7 Juli
2017 dan KTP an. I Gede Wardita Mitchell NOMOR NIK No. 510306189800018,
ep
k

diberi tanda ( TII -1 );


2. Foto copy Undang- undang Republik Indonesia Nomor 13 Tahun 2003 tentang
ah

R
Ketegakerjaan, diberi tanda ( TII - 2 );

si
3. Foto copy Formulir Site Visit Merchant tanggal 19 Juli 2017, diberi tanda ( TII-3) ;

ne
ng

4. Foto copy Formulir Aplikasi dan Perjanjian Merchant Bank Madiri tanggal 4
Agustus 2017, diberi tanda ( TII-4 ) ;
5. Foto copy Aplikasi Pembukaan Rekening Produk Dana Nasaban Badan tanggal 2

do
gu

Oktober 2017, diberi tanda ( TII-5 ) ;


6. Foto copy Paspor Amerika Serikat Nomor 511765934 atas nama Julian Edward
In
A

Zielonka, diberi tanda ( TII-6 ) ;


7. Foto copy Akta Pendirian Perseroan Terbatas PT Tygr Food Concepts nomor 68
ah

tanggal 8 Februari 2017 yang dibuat dihadapan Kadek Sintawati, SH Notaris di


lik

Kabupaten Tabanan, diberi tanda ( TII-7 ) ;


8. Foto copy Undang- undang Republik Indonesia Nomor 40 Tahun 2007 tentang
m

ub

Perseroan Terbatas, diberi tanda ( TII-8 ) ;


9. Foto copy Keputusan Menteri Tenaga Republik Indonesia Nomor 349 Tahun 2019
ka

ep

tentang Jabatan Tertentu yang dilarag diduduki oleh Tenaga Kerja Asing, diberi
tanda ( TII-9) ;
ah

10. Foto copy Akta Pernyataan Keputusan Rapat Umm Pemegang Saham PT. Tygr
R

Food Concepts Nomor 17 tanggal 28 Januari 2019 yang dibuat dihadapan Anak
es
M

Agung Ade Jaya Wibawa, SH, M.Kn. Noyaris di Kota Denpasar, diberi tanda
ng

( TII-10 ) ;
on

Halaman 36 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 36
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
11. Foto copy Surat Edaran Menteri Tenaga Karja, Transmigrasi dan Koperasi

a
Republik Indonesia Nomor 482/DD II/KPS JS/73 Tahun 1973 tentang Status

si
seorang Direktur Perusahaan, diberi tanda ( TII-11 ) ;

ne
12. Foto copy Keteranagn Ahli Hukum Perseroan dalam Perkara No.

ng
733/Pdt.G/2020/PN Dps, tanggal 9 Agustus 2020 antara PT Tygr Food Concepts
selaku Penggugat melawan PT Bank Mandiri ( Persero ) Tbk selaku Tergugat II,

do
gu
diberi tanda ( TII -12 );
Surat – surat bukti tersebut telah diberi meterai cukup dan setelah

In
dicocokkan sesuai dengan foto copy, kecuali TII-2, TII-6, TII-7, T-8, TII-9, TII-10, TII-
A
11, sesuai dengan foto copynya, selanjutnya foto copy tersebut dilampirkan dalam
berkas perkara dan aslinya dikembalikan kepada Kuasa Tergugat II ;
ah

lik
Menimbang, bahwa untuk lebih menguatkan dalil-dalil jawaban tersebut
Tergugat II juga mengajukan 1 ( satu ) orang saksi dan 1 ( satu ) Ahli yang masing –
am

ub
masing telah didengar keterangannya di bawah sumpah di persidangan yang pada
pokoknya menerangkan sebagai berikut ;
ep
1. Saksi Akbar Ali;
k

- Bahwa saksi tahu Penggugat dan tidak ada hubungan keluarga, dan kenal
ah

dengan Tergugat I tetapi tidak ada hubungan keluarga saksi tahu dengan
R

si
Tergugat II tetapi tidak ada hubungan keluarga ;
- Bahwa saat ini saksi bekerja di salah satu perusahaan startup, yang dulu

ne
ng

saksi pernah bekerja di Bank Mandiri, pada saat saksi bekerja di Bank Mandiri
sebagai sales presentatif di Bank Mandiri pada tahun 2016 sampai dengan

do
gu

tahun 2018 dan dulu di Bank Mandiri saksi sebagai sales presentatif untuk
EDC ;
- Bahwa tugas saksi di Bank Mandiri yaitu menawarkan untuk pemasangan
In
A

EDC dan mengumpulkan dokumen sesuai dengan persyaratan yang


dibutuhkan oleh Bank Mandiri ;
ah

lik

- Bahwa saksi tahu restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar dan saksi mengurus
dokumen pemasangan EDC sedangkan kalau untuk pemasangan alat EDC di
m

ub

restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar adalah dari pihak vendor ;
ka

- Bahwa sebelum melakukan pemasangan EDC saksi sempat ke lokasi


ep

restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar berlokasi di Desa Tibubeneng, setelah
ah

saksi mengetahui lokasi restoran TYGR Su shi Hand Roll Bar tersebut dan
R

saat pengumpulan dokumen itu dilakukan di kantor TYGR Sushi Hand Roll Bar
es

tersebut ;
M

ng

on

Halaman 37 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 37
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
- Bahwa Tergugat I yang mengajukan pemasangan EDC di restoran TYGR

a
Sushi Hand Roll Bar tersebut dan Pengajuan pemasangan EDC di restoran

si
TYGR Sushi Hand Roll Bar tersebut adalah atas nama Tergugat I ;

ne
- Bahwa kalau untuk pengajuan pemasangan EDC itu menggunakan dokumen

ng
pribadi dan saksi kenal dengan Tergugat I setelah adanya proses pemasangan
EDC tersebut ;

do
gu
- Bahwa Penandatanganan pengajuan dokumen pemasangan EDC tersebut
dilakukan di kantor TYGR Sushi Hand Roll Bar, yang Lokasi kantornya masuk

In
A
dari restoran kemudian disebelah kanannya itulah kantornya jadi pas disebelah
kasir ;
ah

lik
- Bahwa pada saat di restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar tersebut saksi
bertemu dengan Tergugat I dan kemudian Tergugat I mengatakan kalau ada 2
am

ub
Warga Negara Asing yang merupakan partner bisnisnya, akan tetapi pada
saat penandatanganan pengajuan pemasangan EDC itu ada 3 orang ;
ep
- Bahwa saksi berinteraksi dengan Tergugat I kemudian Tergugat I menjadi
k

penerjemah ke orang asing itu jadi setelah saksi menjelaskan lalu Tergugat I
ah

R
menjelaskan kepada orang asing tersebut ;

si
- Bahwa pada saat itu saksi menanyakan detail siapakah orang asing itu

ne
ng

selanjutnya saksi menjelaskan dengan Bahasa Indonesia kepada Tergugat I


sedangkan orang asing itu menggunakan Bahasa Inggris kepada Tergugat I

do
dan seingat saksi nama orang asing yang ada diruangan tersebut adalah
gu

Julian ;
In
- Bahwa Julian ikut menyaksikan pada saat Tergugat I melakukan
A

penandatanganan dokumen pemasangan EDC tersebut ;


ah

lik

- Bahwa saksi pernah melihat Formulir Site Visit Merchant tanggal 19 Juli 2017
dan saksi melihat pengisian dokumen ini ;
m

ub

- Bahwa kebetulan pada saat saksi melakukan survey saksi sendiri yang
melakukan pengambilan foto tersebut dan memang SOP dari bank seperti itu
ka

dan pada saat itu saksi juga sudah bertemu dengan Tergugat I ;
ep

- Bahwa orang yang ada di dalam foto ini adalah orang yang sama dengan
ah

yang ada diruangan kantor TYGR Sushi Hand Roll Bar tersebut kalau tidak
R

es

salah orang itu adalah Julian dan Tergugat I yang menunjukan kepada saksi
M

bahwa orang ini adalah Julian;


ng

on

Halaman 38 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 38
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
- Bahwa setiap bulan saksi datang ke restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar

a
tersebut dan beberapakali saksi melihat orang yang sama keluar masuk kantor

si
karena posisi pintu kantor pas disebelah meja kasir ;

ne
- Bahwa Tergugat I mengatakan Julian adalah partner bisnisnya ;

ng
- Bahwa yang melakukan pemasangan mesin EDC itu adalah dari tim vendor

do
gu akan tetapi pada saat saksi tidak ikut pada waktu tim vendor melakukan
pemasangan EDC tersebut

In
- Bahwa yang melakukan permohonan pemasangan mesin EDC Bank Mandiri
A
di restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar tersebut adalah Tergugat I, kemudian
saksi tidak tahu siapa pemilik restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar tersebut
ah

lik
tetapi saat saksi berinteraksi dengan Tergugat I dia mengaku sebagai
penanggungjawab di restoran tersebut ;
am

ub
- Bahwa pada saat mengajukan permohonan pemasangan EDC Tergugat I
mengaku sebagai manager di restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar tersebut ;
ep
k

- Bahwa pada waktu pemasangan mesin EDC Bank Mandiri rekeningnya atas
ah

nama Tergugat I dan di permohonan itu tertera pemilik restoran TYGR Sushi
R

si
Hand Roll Bar adalah Tergugat I ;

ne
- Bahwa dalam rangka untuk melengkapi persyaratan untuk mendapatkan
ng

mesin EDC, saksi datang sendiri ke restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar,
kemudian saksi melakukan pengambilan foto itu sebelum mesin EDC

do
gu

dipasang, yang selanjutnya saksi lihat di restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar
tersebut ada mesin EDC lain dari bank Bank BCA dan saksi tidak tahu atas
In
nama siapa rekening EDC BCA tersebut ;
A

- Bahwa pada waktu pemasangan mesin EDC Bank Mandiri ada 1 ( satu )
ah

lik

rekening yang digunakan yaitu atas nama Tergugat I bukan atas nama Julian ;

- Bahwa tidak ada penolakan ataupun pencegahan dari pihak orang asing
m

ub

tersebut ketika penandatanganan dokumen pengajuan pemasangan EDC


yang dilakukan di ruangan kantor TYGR Sushi Hand Roll Bar tersebut ;
ka

ep

- Bahwa tidak ada perdebatan setelah Tergugat I menjelaskan dan


menerjemahkan kepada Julian ;
ah

- Bahwa pada waktu penandatanganan dokumen pengajuan pemasangan EDC


es

tersebut tidak ada jawaban atau terjemahan dari Julian yang disampaikan oleh
M

ng

on

Halaman 39 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 39
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Tergugat I kepada saksi karena Tergugat I hanya menjelaskan kalau Julian

a
adalah partner bisnisnya ;

si
- Bahwa saksi bisa yakin kalau di dalam foto ini adalah Julian karena saksi

ne
yang melakukan pengambilan foto tersebut ;

ng
- Bahwa pengajuan pemasangan EDC dengan pembukaan rekening itu

do
gu berbarengan ;

- Bahwa saksi pernah melihat foto copy formulir pembukaan rekening

In
tabungan bisnis Bank Mandiri atas nama perorangan I Gede Wardita Mitchell
A
yang diterbitkan oleh Bank Mandiri KK Canggu Brawa, karena saksi pernah
membaca dan melihat isinya pada waktu pembukaan rekening
ah

lik
- Bahwa form ini bukan saksi yang mengisi jadi pada saat saksi menerima
form pembukaan rekening ini kemudian bukan kewenangan saksi untuk
am

ub
menanyakan apa – apa karena saksi hanya menerima form tersebut dan
kemudian menyetorkannya kepada bagian customer service untuk dilakukan
pembukaan rekening tersebut ;
ep
k

- Bahwa saksi tidak tahu apa ada persetujuan dari Julian untuk melakukan
ah

pemasangan mesin EDC di restoran TYGR Sushi Hand Roll Bar tersebut ;
R

si
- Bahwa Tergugat I tidak ada mengatakan bahwa partner bisnisnya setuju
terkait pemasangan mesin EDC Bank Mandiri tersebut dan saksi juga tidak

ne
ng

tahu apakah Tergugat I ada menanyakan persetujuan terkait pemasangan


mesin EDC Bank Mandiri kepada Julian karena saksi tidak mengerti Bahasa

do
Inggris tetapi yang jelas pada waktu Tergugat I mengisi form disana juga ada
gu

orang asing itu ;


- Bahwa saksi ingat syarat dokumen yang harus dikumpulkan adalah foto KTP,
In
A

foto plang usaha, rekening dan SKTU (Surat Keterangan Tempat Usaha) ;
- Bahwa saksi sudah tidak ingat SKTU (Surat Keterangan Tempat Usaha) yang
ah

lik

diberikan oleh Tergugat I karena itu sudah lama ;


- Bahwa pada waktu pengambilan foto itu saksi meminta izin kepada Tergugat I
m

karena Tergugat I yang melakukan permohonan pengajuan pemasangan


ub

EDC tersebut ;
ka

- Bahwa pada saat pemasangan mesin EDC saksi tidak ada di restoran TYGR
ep

Sushi Hand Roll Bar tersebut karena yang melakukan pemasangan EDC itu
beda tim ;
ah

- Bahwa saksi bertemu dengan Julian pada saat pengajuan pemasangan


es

mesin EDC tersebut ;


M

ng

on

Halaman 40 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 40
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
- Bahwa Julian tidak ada bertanya kepada saksi karena Julian hanya bertanya

a
kepada Tergugat I jadi setiap saksi menjelaskan Tergugat I yang

si
menerjemahkan ke dalam Bahasa Inggris ;
- Bahwa pada waktu pengajuan pemasangan EDC tersebut tidak ada

ne
ng
memerlukan tandatangan Julian karena pengajuan pemasangan EDC
tersebut tertera atas nama Tergugat I ;

do
-
gu Bahwa sebagian besar saksi tidak memahami isi pembicaraan antara
Tergugat I dengan Julian ;
- Bahwa keterangan saksi akan di tanggapi dalam kesimpulan oleh masing-

In
A
masing pihak ;
Menimbang, bahwa untuk lebih menguatkan dalil-dalil jawaban tersebut
ah

lik
Tergugat II juga telah mengajukan 1 (satu) orang Ahli yang bernama Dr. I Ketut
Westra, SH. MH, yang telah didengar Pendapatnya di bawah sumpah di persidangan
am

yang pada pokoknya sebagai berikut ;

ub
- Bahwa Ahli tidak kenal dengan Penggugat dan tidak ada hubungan
keluarga, dan tidak kenal dengan Para Tergugat dan tidak ada hubungan
ep
k

keluarga ;
ah

- Bahwa Direksi merupakan salah satu bagian dari organ perseroan bahwa di
R

si
dalam Undang – undang No. 40 tahun 2007 disebutkan ada organ
perseroan yang terdiri dari RUPS, direksi dan komisaris yang masing –

ne
ng

masing memiliki tugas dan kewenangan yang berbeda kalau direksi memiliki
tugas dan kewenangan untuk menjalankan perseroan dan mewakili

do
gu

perseoran baik didalam maupun diluar pengadilan sesuai dengan ketentuan


pasal 98 ayat (1) Undang – undang No. 40 tahun 2007 tentang perseroan
terbatas ;
In
A

- Bahwa Komisaris juga merupakan salah satu organ perseroan namun tugas
dan kewenangannya berbeda dengan direksi dimana komisaris memiliki
ah

lik

kewenangan atau tugas untuk mengawasi pelaksanaan dari direksi artinya


dia melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan direksi dalam
m

ub

menjalankan perseroan maupun dalam mewakili perseroan baik didalam


maupun diluar pengadilan ;
ka

- Bahwa kalau berbicara tentang perseroan terbatas dalam Undang – undang


ep

No. 40 tahun 2007 sudah jelas dikatakan bahwa yang dapat menimbulkan
kerugian di dalam perseroan terbatas itu bisa direksi atau komisaris atau
ah

yang lainnya kalau direksi dalam menjalankan tugasnya sepanjang dia telah
es

mengikuti aturan – aturan dalam anggaran dasar perseroan sebagai undang


M

ng

– undang daripada perseroan dan tidak melampaui kewenangannya dalam


on

menjalankan tugas sehingga dia tidak melanggar doktrin ultra vires maka
Halaman 41 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 41
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
ketika menimbulkan kerugian maka kerugian itu merupakan kerugian

a
perseroan terbatas tetapi apabila dia terbukti dalam menjalankan tugasnya

si
melanggar anggaran dasar melampaui kewenangan yang diberikan
termasuk juga melanggar doktrin ultra vires yang menimbulkan kerugian

ne
ng
maka kerugian itu menjadi tanggung jawab pribadi dari direksi dan tidak
terbatas yang artinya sampai harta kekayaan pribadinya pun akan dipakai

do
gu sebagai tanggungan atas hutang – hutang yang timbul sebagai akibat dari
perbuatannya ;
- Bahwa apabila direksi dalam melakukan tugasnya atau fungsinya

In
A
melanggar doktrin ultra vires dimana doktrin ultra vires ini pada prinsipnya
menentukan suatu doktrin yang mengajarkan bahwa direksi dalam
ah

lik
menjalankan tugasnya tidak boleh melampaui kewenangan yang diberikan
atau tidak boleh bertentangan dengan anggaran dasar perseroan dan ketika
am

dia melanggar ini maka tanggung jawabnya akan menjadi tanggung jawab

ub
pribadi bukan tanggung jawab perseroan ;
- Bahwa dalam hal ini bahwa kerugian yang dialami oleh perseroan tidak
ep
k

semata – mata karena tidak adanya pengawasan dari direksi karena bisa
saja direksi sudah melakukan tugas dan fungsinya sesuai dengan anggaran
ah

R
dasar perseroan dan Undang – undang No. 40 tahun 2007 namun ketika

si
direksi melakukan perbuatan diluar dari kontrol yang dilakukan oleh

ne
ng

komisaris maka disini bisa saja menimbulkan kerugian dan ketika itu
menimbulkan kerugian dimana kerugian itu bukan lagi kerugian perseroan
melainkan kerugian pribadi masing – masing, jadi sepanjang bisa dibuktikan

do
gu

bahwa komisaris sudah melakukan tugas dan fungsinya sesuai dengan


anggaran dasar perseroan maka dia dapat dikatakan sudah melaksanakan
In
A

tugas pengawasan dengan baik ;


- Bahwa Prinsip atau asas kolektif kolegial ini merupakan prinsip umum yang
biasanya digunakan dalam obyeksasi pemerintahan dimana prinsip kolektif
ah

lik

kolegial ini berkaitan dengan masalah kewenangan dan pelaksanaan tugas


secara bersama – sama di dalam pengambilan suatu keputusan untuk
m

ub

musyawarah mufakat jadi prinsip ini bersifat universal, namun dalam


perkembangannya prinsip kolektif kolegial juga dipergunakan dalam praktek
ka

ep

bisnis dan khususnya juga diterapkan dalam Undang – undang No. 40


tahun 2007 tentang perseroan terbatas jadi prinsip kolektif kolegial dalam
ah

Undang – undang perseroan terbatas khususnya dalam Pasal 98 ayat (2)


R

apabila perseroan memiliki 2 atau lebih direksi maka yang dapat mewakili
es
M

perseroan adalah masing – masing direksi tanpa ada terbatas dan


ng

perbuatan hukum yang lain yang artinya dia dapat melakukan perbuatan
on

Halaman 42 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 42
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
mewakili perseroan secara bersama – sama tanpa memerlukan kuasa lagi

a
dari direktur yang lain kecuali diatur dalam anggaran dasar perseroan dan

si
Undang – undang No. 40 tahun 2007 tersebut dan secara prinsip bahwa
asas kolektif kolegial berkaitan dengan kewenangan dan tanggung jawab

ne
ng
dari direksi atau dari dewan direksi
- Bahwa dalam asas sistem kolektif kolegial ini masing – masing direktur

do
gu dapat bertindak secara sendiri – sendiri untuk dan atas nama serta mewakili
perseroan terbatas tanpa memerlukan kuasa dari direktur yang lain ;
- Bahwa anggaran dasar merupakan rujukan atau dasar atau undang –

In
A
undang bagi perseroan terbatas dimana anggaran dasar tersebut tidak
boleh bertentangan dengan Undang – undang No. 40 tahun 2007 tentang
ah

lik
perseroan terbatas karena anggaran dasar merupakan implementasi atau
pelaksanaan dari undang – undang perseroan terbatas tersebut, dalam hal
am

ini apabila direktur utama berhalangan tanpa harus diketahui oleh pihak

ub
ketiga maka direksi berikutnya dapat mewakili secara bersama – sama
tanpa perlu mendapat kuasa lagi dari direktur utama inilah prinsip kolektif
ep
k

kolegial namun dalam pasal berikutnya apabila perseroan hanya


mengangkat 1 direksi bisa terjadi konflik norma didalam anggaran dasar
ah

R
karena apabila direktur ini berhalangan siapa yang akan mewakili jadi tidak

si
mencerminkan prinsip kolektif kolegial, jadi ahli secara teoritisnya

ne
ng

berpendapat bahwa ini adalah konflik norma kreatikal artinya dalam satu
tatanan peraturan ada 2 pasal yang bertentangan ;
- Bahwa ketika dalam suatu anggaran dasar perseroan terdapat konflik

do
gu

norma artinya ada 2 norma yang bertentangan atau dapat dikatakan tidak
adanya harmonisasi atau sinkronisasi pengaturan sehingga akan
In
A

menimbulkan persoalan di dalam pengambilan suatu keputusan atau


mewakili perseroan baik didalam maupun diluar pengadilan, jadi ketika
terjadi suatu konflik norma maka cara penyelesaiannya adalah interprestasi
ah

lik

akibat dari suatu anggaran dasar ada konflik norma mengakibatkan


anggaran dasar menjadi cacat hukum secara hukum sehingga apabila ini
m

ub

dipakai sebagai dasar dalam melakukan perbuatan atau menjalankan


perseroan maka perbuatan itu akan cacat karena digantungkan pada suatu
ka

ep

anggaran dasar yang cacat tersebut ;


- Bahwa pada prinsipnya terhadap pihak – pihak yang beritikad baik itu wajib
ah

mendapat perlindungan hukum jadi sesuai dengan teori perlindungan


R

hukum apabila dalam suatu perseroan dewan direksi sudah menganut


es
M

prinsip kolektif kolegial maka siapapun yang mewakili perseroan untuk


ng

on

Halaman 43 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 43
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
melakukan perbuatan hukum atau perjanjian dengan pihak ketiga maka itu

a
sudah sah berdasarkan

si
prinsip kolektif kolegial yang artinya bahwa disini ada 2 hubungan hukum
yaitu hubungan hukum antara direksi dengan perseroan dan hubungan

ne
ng
hukum antara direksi dengan pihak ketiga atau pihak yang melakukan
kerjasama dimana ini akan menimbulkan pertanggungjawaban yang

do
gu berbeda dan ketika hubungan hukum antara direksi dengan perseroan
maka itu tanggung jawab direksi kepada perseroan sedangkan ketika
hubungan hukum antara direksi dengan pihak ketiga maka disini direksi

In
A
adalah sebagai organ perseroan yang memiliki kewenangan untuk mewakili
perseroan apabila terjadi sesuatu tanpa pelanggaran asas ultra vires maka
ah

lik
direksi bertanggung jawab kepada perseroan, jadi disini terhadap pihak
ketiga yang memang benar – benar sudah menjalankan itikad baik maka
am

wajib mendapat perlindungan hukum dan yang dilindungi adalah hak – hak

ub
dari pihak ketiga dalam perbuatan hukum yang bersangkutan ;
- Bahwa dalam Pasal 48 Undang – undang No. 40 tahun 2007 tentang
ep
k

perseroan terbatas direksi memiliki tugas dan kewenangan untuk


menjalankan kegiatan operasional perusahaan dan mewakili perusahaan
ah

R
baik di dalam maupun di luar pengadilan ;

si
- Bahwa ketika penerapan prinsip kolektif kolegial tidak lagi memerlukan izin

ne
ng

apapun karena itu sudah kewenangan yang diberikan oleh anggaran dasar
dan anggaran dasar merujuk pada Undang – undang No. 40 tahun 2007
tentang perseroan terbatas jadi tetap tidak memerlukan persetujuan ;

do
gu

- Bahwa dalam hal ini direktur utama termasuk dalam jajaran direktur jadi dia
merupakan satu kesatuan sebagai organ perseroan yang diberikan
In
A

kewenangan oleh undang – undang untuk menjalankan atau mewakili


perseroan ;
- Bahwa ada persyaratan bilamana perseroan terbatas memiliki nama dewan
ah

lik

direksi dan dewan komisaris artinya bagi perseroan yang memiliki harta
kekayaan asset ataupun modal atau lingkup kekuasaannya lebih dari
m

ub

berapa milyar harus ada dewan direksi dan dewan komisaris, intinya ketika
terjadi halangan yang sifatnya sementara maka ada pihak lain yang
ka

ep

menjalankan perusahaan sehingga perusahaan tidak menjadi macet ;


- Bahwa direksi akan bertindak sesuai dengan kewenangannya dan sesuai
ah

dengan anggaran dasar artinya dia tidak boleh bertindak diluar dari
R

kewenangan atau diluar dari tugas – tugas direksi dan karena menganut
es
M

prinsip kolektif kolegial sudah tentu dalam pelaksanaannya sendiri – sendiri


ng

tetapi nanti dalam rapat – rapat apapun juga disampaikan, bahwa ada
on

Halaman 44 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 44
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
putusan Mahkamah Agung No. 2332/K/Pdt/1985 yang menerangkan prinsip

a
kolektif kolegial di putusan Mahlamah Agung itu diputuskan bahwa dalam

si
penerapan prinsip kolektif kolegial dalam suatu perseroan terbatas maka
dewan direksi atau yang lainnya tidak perlu mendapat persetujuan akan

ne
ng
berbeda halnya dengan koordinasi setelah mereka melakukan jadi
koordinasi itu adalah tanggung jawab daripada perbuatan yang dilakukan

do
gu yang nanti akan dipertanggungjawabkan kepada perseroan terbatas ;
- Bahwa yang dimaksud bersama – sama di dalam undang – undang itu
kewenangannya bersama – sama sehingga ketika nanti terjadi apa – apa

In
A
pertanggungjawabannya menjadi pertanggungjawaban bersama – sama ini
dalam kata pengambilan suatu keputusan yang bersifsat musyawarah dan
ah

lik
mufakat tetapi kalau tanpa izin pun dari sejak awal prinsip kolektif kolegial
ini sudah memiliki kewenangan untuk bertindak mewakili perseroan kalau
am

memang direktur utama tidak ada dan terhadap kewenangannya tersebut

ub
bisa bertindak sendiri – sendiri ;
- Bahwa dalam hal ini direksi diperbolehkan untuk melakukan pengambilan
ep
k

uang di bank atau membuka rekening dan lain sebagainya dengan pihak
bank berdasarkan Pasal 12 ayat (1) Undang – undang No. 40 tahun 2007
ah

R
tentang perseroan terbatas kecuali yang tidak boleh dilakukan jadi dalam

si
hal direksi melakukan tindakan tetap mengacu kepada anggaran dasar

ne
ng

perseroan apabila direksi akan menjaminkan asset – asset perseroan dan


menjual asset – asset lainnya harus mendapatkan izin RUPS, terhadap
pengecualian tersebut merupakan suatu tindakan dari direksi dalam

do
gu

melakukan tindakan mewakili perseroan baik didalam maupun diluar


pengadilan ;
In
A

- Bahwa keterangan Ahli tersebut akan ditanggapi oleh masing – masing


pihak dalam kesimpulan ;
Menimbang, bahwa selanjutnya para pihak masing-masing telah
ah

lik

mengajukan kesimpulannya pada hari Rabu, tangal 17 Maret 2021 dalam


persidangan;
m

ub

Menimbang, bahwa akhirnya para pihak menyatakan sudah tidak ada hal-hal
yang diajukan lagi dan mohon putusan;
ka

ep

Menimbang, bahwa selanjutnya segala sesuatu yang termuat dalam Berita


Acara persidangan perkara ini, untuk mempersingkat putusan ini dianggap telah
ah

termuat dan menjadi bagian yang tak terpisahkan dengan putusan ini;
R

es
M

TENTANG PERTIMBANGAN HUKUM


ng

on

Halaman 45 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 45
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Menimbang, bahwa Tergugat I dalam dalil Eksepsinya pada pokoknya

a
mengemukakan sebagai berikut ;

si
 Kapasitas Penggugat sangat kabur ;

ne
Menimbang, bahwa Tergugat II dalam dalil Eksepsinya pada pokoknya

ng
mengemukakan sebagai berikut ;

do
gu  Penggugat keliru pihak yang ditarik sebagai Tergugat (Exceptio Error In
Persona) ;
 Kurang pihak (Exceptio Plurium Litis Consortium)

In
A
 Penggugat telah melakukan tipu muslihat dan dalam pendirian usaha PT
Tygr Food Concepts (Exeptio doli mali);
ah

lik
 Gugatan tidak jelas dan kabur (obscuur libel) ;
Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim membaca eksepsi Tergugat,
Majelis melihat bahwa ada beberapa materi eksepsi, terhadap eksepsi tersebut
am

ub
Majelis Hakim akan mempertimbangkan terlebih dahulu mengenai Gugatan salah
pihak (error In Persona);
ep
k

Menimbang, bahwa terhadap Eksepsi Tergugat II tentang Penggugat error in


ah

pesona (kekeliruan mengenai orang) dalam perkara a quo, Majelis Hakim


R

si
mempertimbangkan bahwa dalam gugatan perdata yang berbentuk contentiosa
terlibat dua pihak, dimana pihak yang satu bertindak dan berkedudukan sebagai

ne
ng

Penggugat, sedangkan yang satu lagi ditarik dan berkedudukan sebagai Tergugat,
oleh karenanya yang bertindak sebagai Penggugat maupun Tergugat tentunnya

do
haruslah memiliki kedudukan dan kapasitas yang menurut hukum karena keliru dan
gu

salah bertindak sebagai Penggugat, maka akan mengakibatkan gugatan


mengandung cacat formil dan lebih lanjut gugatan harus dinyatakan tidak dapat
In
A

diterima (niet-ontvankelijke verklaard);


Menimbang, bahwa setelah Majelis Hakim mencermati Gugatan Penggugat ,
ah

lik

dalam Jawaban, Replik, Duplik maupun bukti – bukti surat, saksi – saksi yang telah
diajukan oleh Penggugat maupun Tergugat I maupun Tergugat II telah jelas bahwa
m

ub

Penggugat berkedudukan sebagai Direktur Utama PT Tygr Food Concepts


sedangkan Tergugat I berkedudukan sebagai Direktur PT Tygr Food Concepts
ka

sebagaimana bukti P-1 dan bukti T.I-2 (Akta Pendirian Perserroan Terbatas atas
ep

nama PT TYGR FOOD CONCEPS) dan Tergugat II selaku Pimpinan PT Bank Mandiri
Tbk. Kantor Cabang Pembantu (KCP) Canggu Brawa, beralamat diPertokoan
ah

Canggu Square Unit 5 & 6, Jl. Raya Pantai Brawa, Bj. Tegal Gunung, Kel. Canggu,
es

Kec. Kuta Utara, Kab. Badung, Bali, selaku Bank yang melakukan Pemasangan
M

ng

mesin EDC serta pembukaan rekening penampung atas nama Tergugat I yang
on

berkedudukan sebagai Direktur PT Tygr Food Concepts;


Halaman 46 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 46
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Menimbang, bahwa Tergugat II menyatakan gugatan Penggugat di dasari dari

a
akibat hubungan hukum yang terjadi antara Penggugat dengan Tergugat I berkenan

si
dengan pemasangan mesin EDC Bank Mandiri yang berakibat menggelapkan uang
Penggugat sebesar Rp.1.048.864.467.000 ;

ne
ng
Menimbang, bahwa berdasarkan uraian bertimbangan diatas apabila di
dihubungkan dengan bukti surat P-1 dan bukti T.I-2 (Akta Pendirian Perserroan

do
Terbatas atas nama PT TYGR FOOD CONCEPS), bukti surat P-3 dan T.1-3 (Putusan
gu
Nomor.1264/Pid.B/2019/PN Dps), telah jelas bahwa sengketa antara Penggugat
dengan Tergugat I merupakan sengketa Internal di PT TYGR FOOD CONCEPS,

In
A
sebagaimana Putusan Nomor.1264/Pid.B/2019/PN Dps.bahwa Tergugat I telah
melakukan Penggelapan karena jabatannya sebagai Direktur dan Karyawan PT
ah

lik
TYGR FOOD CONCEPS. Sehingga sudah jelas bahwa Penggugat tidak memiliki
kapasitas untuk mengajukan gugatan kepada Tergugat II. sebagaimana
am

Yurisprudensi Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia No.639/K/Sip/1975

ub
tahun 1997 tanggal 28 Mei 1977 yang menyatakan “ bila salah satu pihak dalam
suatu perkara tidak ada hubungan hukum dengan objek perkara, maka gugatan
ep
k

harus dinyatakan tidak dapat diterima” ;


Menimbang, bahwa berdasarkan uraian pertimbangan diatas, telah jelas
ah

R
bahwa Tergugat II bukan merupakan bagian dari PT TYGR FOOD CONCEPS dan

si
pihak lain diluar PT TYGR FOOD CONCEPS yang tidak terlibat dalam urusan

ne
ng

kegiatan sehari-hari PT TYGR FOOD CONCEPS, sehingga sangat keliru (gemis


aanhoeda nigheid) ketika Penggugat menempatkan Tergugat II sebagai pihak dalam
Perkara a quo. Oleh karenanya gugatan ini yang merupakan sengketa internal

do
gu

Perseroan dimana hal yang disengketakan adalah uang milik PT TYGR FOOD
CONCEPS yang di gelapkan oleh Tergugat I selaku Direktur dan Tergugat II bukan
In
A

merupakan bagian dari PT TYGR FOOD CONCEPS. Dengan demikian, tidak ada
kewenangan Tergugat II terhadap obyek gugatan a quo, maka majelis Hakim
berpendapat Gugatan Penggugat mengandung Gugatan salah pihak (error In
ah

lik

Persona) ;
m

ub

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan di atas,


Majelis Hakim menilai bahwa dalam Eksepsi Penggugat mengandung Gugatan salah
ka

pihak (error In Persona) dinyatakan dikabulkan;


ep

Menimbang, bahwa oleh karena eksepsi Tergugat II tersebut dinyatakan


ah

dikabulkan, maka eksepsi selebihnya tidak perlu dipertimbangkan lagi;


R

es

DALAM POKOK PERKARA


M

ng

on

Halaman 47 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 47
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Menimbang, bahwa maksud dan tujuan Gugatan Penggugat pada pokoknya

a
adalah mengenai Para Tergugat telah melakukan Perbuatan melawan hukum;

si
Menimbang, bahwa sebagaimana telah dipertimbangkan dalam pertimbangan

ne
tentang eksepsi di atas, gugatan Penggugat mengandung Gugatan salah pihak

ng
(error In Persona);

Menimbang, bahwa berdasarkan uraian pertimbangan diatas, telah jelas

do
gu
bahwa, telah jelas bahwa Tergugat II bukan merupakan bagian dari PT TYGR
FOOD CONCEPS dan pihak lain diluar PT TYGR FOOD CONCEPS yang tidak

In
A
terlibat dalam urusan kegiatan sehari-hari PT TYGR FOOD CONCEPS, sehingga
sangat keliru (gemis aanhoeda nigheid) ketika Penggugat menempatkan Tergugat II
ah

lik
sebagai pihak dalam Perkara a quo. Oleh karenanya gugatan ini yang merupakan
sengketa internal Perseroan dimana hal yang disengketakan adalah uang milik PT
TYGR FOOD CONCEPS yang di gelapkan oleh Tergugat I selaku Direktur dan
am

ub
Tergugat II bukan merupakan bagian dari PT TYGR FOOD CONCEPS. Dengan
demikian, tidak ada kewenangan Tergugat II terhadap obyek gugatan a quo, maka
ep
majelis Hakim berpendapat Gugatan Penggugat mengandung Gugatan salah pihak
k

(error In Persona) dan menyatakan gugatan Penggugat tidak dapat diterima (Niet
ah

Ontvankelijk Verklaard) ;
R

si
Menimbang, bahwa oleh karena gugatan Penggugat tidak dapat diterima,
maka Penggugat harus dihukum untuk membayar biaya perkara;

ne
ng

Memperhatikan ketentuan perundang-undangan yang bersangkutan dengan

do
perkara ini, khususnya ketentuan yang terdapat dalam Hukum Acara Perdata/RBg;
gu

MENGADILI:
In
A

DALAM EKSEPSI :

- Mengabulkan eksepsi Tergugat II ;


ah

lik

DALAM POKOK PERKARA :


m

ub

- Menyatakan Gugatan Penggugat Tidak Dapat Diterima ( Niet Ontvankelijke


Verkaard );
ka

ep

- Menghukum Penggugat untuk membayar biaya perkara yang hingga saat ini
dihitung sebesar Rp. 1.215.000,- ( satu juta dua ratus lima belas ribu rupiah );
ah

Demikian diputuskan dalam sidang permusyawaratan Majelis Hakim


es

Pengadilan Negeri Denpasar, pada hari Kamis tanggal 25 Maret 2021, oleh kami,
M

ng

Kony Hartanto, S.H., M.H., sebagai Hakim Ketua, Heriyanti, S.H., M.Hum. dan
on

Halaman 48 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 48
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Angeliky Handajani Day, S.H.,M.H., masing-masing sebagai Hakim Anggota, yang

a
ditunjuk berdasarkan Surat Penetapan Ketua Pengadilan Negeri Denpasar Nomor

si
733/Pdt.G/2020/PN Dps tanggal 1 Februari 2021 putusan tersebut diucapkan pada
hari Rabu, tanggal 21 April 2021, dalam persidangan terbuka untuk umum oleh

ne
ng
Hakim Ketua dengan dihadiri oleh para Hakim Anggota tersebut, dengan dibantu
oleh Ni Nyoman Suriani, S.H, Panitera Pengganti serta dihadiri oleh Kuasa

do
Penggugat dan Kuasa Tergugat I tanpa hadirnya Tergugat II ;
gu

In
A
Hakim Anggota Hakim Ketua
ah

lik
Heriyanti, S.H, M.Hum. Kony Hartanto, S.H, M.H
am

ub
ep
Angeliky Handajani Day, S.H, M.H.
k
ah

si
Panitera Pengganti

ne
ng

Ni Nyoman Suriani, S.H

do
gu

In
A
ah

lik

Perincian Biaya Perkara:


m

ub

1. Biaya Pendaftaran Gugatan………. Rp. 30.000,-


ka

2. Biaya proses………………….. …….Rp. 50.000,-


ep

3. Biaya Panggilan……………………. Rp. 1.050.000,-


ah

4. PNBP Relas Panggilan…………… Rp. 30.000,-


R

es

5. Biaya Penggandaan ………………..Rp. 35.000,-


M

ng

6. Redaksi putusan……………………..Rp. 10.000,-


on

Halaman 49 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 49
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
7. Materai ………………………………..Rp. 10.000,-

a
Jumlah…………………………………….Rp. 1.215.000,- ( satu juta dua ratus lima

si
belas ribu rupiah );

ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
am

ub
ep
k
ah

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik

Catatan: I
m

ub

Dicatat disini bahwa : Pada hari : Rabu, tanggal 28 April 2021, putusan
ka

Pengadilan Negeri Denpasar tanggal 21 April 2021, Nomor : 733Pdt.G/2020/PN.Dps.


ep

telah diberitahukan kepada pihak Tergugat II ( PT Bank MandiriTbk. Kantor Cabang


ah

Pembantu (KCP) ) Canggu Brawa,;


R

es
M

ng

on

Panitera
Halaman 50 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 50
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Rotua Roosa Mathilda.T, SH.MH.

si
ne
ng
Catatan :II

Dicatat disini bahwa tenggang waktu untuk mengajukan Banding terhadap

do
putusan
gu Pengadilan Negeri Denpasar, tanggal 21 April 2021, Nomor :

733/Pdt.G/2020/PN.Dps tersebut telah lewat, sehingga Putusan tersebut sejak

In
A
tanggal 13 Mei 2021, Berkekuatan Hukum Tetap ;
ah

lik
Panitera
am

ub
ep
Rotua Roosa Mathilda.T, SH.MH.
k
ah

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik

Catatan :

Dicatat disini bahwa salinan Putusan Pengadilan Negeri Denpasar tanggal


m

ub

tanggal 21 April 2021, Nomor : 733/Pdt.G/2020/PN.Dps. ini diberikan kepada dan


atas permintaan Tergugat II melalui Kuasa Hukumnya Gabriel Agustinus Usmanij,
ka

SH, pada hari : _________ ,tanggal Mei 2021, ;


ep
ah

es

Panitera
M

ng

on

Halaman 51 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 51
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Rotua Roosa Mathilda.T, SH.MH.

si
NIP. 19700305 199103 2 001.

ne
ng
Dengan perincian biaya sebagai berikut;

do
-

-
gu
Meterai

Upah tulis
….……… Rp.

……………Rp.
10.000,-

25.000,-

In
A
J u m l a h… Rp. 35.000,- ( tiga puluh lima ribu rupiah ) ;
ah

lik
am

ub
ep
k
ah

si
ne
ng

do
gu

In
A

Catatan :
ah

lik

Dicatat disini bahwa salinan Putusan Pengadilan Negeri Denpasar tanggal

tanggal 21 April 2021, Nomor : 733/Pdt.G/2020/PN.Dps. ini diberikan kepada dan


m

ub

atas permintaan Penggugat melalui Kuasa Hukumnya Denny Sedana, S.H.


ka

dkk pada hari : _________ ,tanggal Mei 2021, ;


ep
ah

An. Panitera
es

Panitera Muda Perdata


M

ng

on

Halaman 52 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 52
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
I Ketut Suryawan, SH.

si
NIP. 19651231 198503 1 021.

ne
ng
Dengan perincian biaya sebagai berikut;

do
-

-
gu
Meterai

Upah tulis
….……… Rp.

……………Rp. 23.000,-
6.000,-

In
A
J u m l a h……. Rp. 29.000,- ( dua puluh sembilan ribu rupiah ) ;
ah

lik
am

ub
ep
k
ah

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on

Halaman 53 dari 50 Putusan Perdata Gugatan Nomor 733/Pdt.G/2020/PN Dps


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 53

Anda mungkin juga menyukai