Anda di halaman 1dari 5

Small Caps Vibes

Informasi & Edukasi

Oktober 2022
PT. Eastparc Hotel Tbk (EAST)
EAST "PT Eastparc Hotel Tbk” menjalankan usaha di bidang perhotelan dan restoran di Yogyakarta.

Kuartal 3 2022, pendapatan EAST naik +98,87% yoy dan laba periode berjalan naik +312,44% yoy.
Market
ROE NPM DER PBV
Cap

● Pendapatan kuartal 3 2022 sebesar Rp 60,39 miliar, dimana EAST 478,66M 10,80% 33,11% 0,08X 1,92X
juga berhasil melakukan efesiensi, khususnya pada beban keuangan
yang turun dari Rp 408 miliar menjadi Rp 315,4 miliar (-22,69% yoy). Rp. Miliar
100
● EAST merevisi target pendapatan untuk 2022. Tahun ini, EAST
80
80.53

meningkatkan target pendapatannya menjadi Rp 78 miliar-Rp 88 64.09


60 51.02
miliar dari sebelumnya Rp 75 miliar-Rp 85 miliar.
37.07
40 26.67
● EAST menargetkan rata-rata tingkat okupansinya sebesar 79,69%.
20 9 12.15
Rata-rata tingkat okupansi untuk awal tahun hingga September 2022 5.18

sudah melebihi target tersebut, dimana tingkat okupansinya mencapai 0


2019 2020 2021 2022*
88,55%.
Pendapatan Laba
*Annualized

Small Cap Vibes (SCV) berisikan informasi mengenai saham-saham dengan kapitalisasi pasar kecil yang mungkin saja memiliki cerita
OKTOBER 2022
menarik untuk diikuti sejalan dengan kebutuhan investasi anda. Ini adalah bagian dari edukasi bukan ajakan menjual atau membeli.
PT. Suryamas Dutamakmur Tbk (SMDM)
SMDM "PT Suryamas Dutamakmur Tbk“ merupakan salah satu pengembang perumahan premium di Kota Bogor yang mengembangkan
fasilitas Rancamaya Golf & Country Club, R hotel Rancamaya, dan Royal heights (Low Rise Apartment).

Kuartal 2 2022, pendapatan SMDM naik +27,86% yoy dan laba berjalan naik +152,41% yoy.

● SMDM menargetkan pendapatan hingga akhir tahun 2022 dapat mencapai


Market
Cap
ROE NPM DER PBV

Rp 558,39 miliar (-1,5% yoy), tetapi SMDM tetap menargetkan peningkatan 1,47T 8,42% 26,58% 0,23X 0,74X
sekitar 27,50% yoy - 36% yoy (Rp 150 miliar sampai Rp 160 miliar) pada laba
bersih di tahun 2022. Rp. Miliar
700 663.76
● SMDM memiliki persediaan landbank di Rancamaya Golf Estate seluas 780 600
569.37 567.05
Ha (60% sudah dikembangkan), di Harvest City seluas 1,350 Ha (30% sudah 500
386.54
dikembangkan), dan Royal Tajur seluas 68 Ha (50% sudah dikembangkan). 400
300 201.88
● Jumlah saham beredar SMDM sebesar 3,38%, dimana dibawah ketentuan “free 200
73.37 117.65
float” BEI sebesar 7,50%. Untuk itu, SMDM berkemungkinan untuk melakukan 100 18.71
0
aksi koporasi seperti right issue atau go private kedepannya untuk memenuhi 2019 2020 2021 2022*
ketentuan BEI.
Pendapatan Laba
*Annualized

Small Cap Vibes (SCV) berisikan informasi mengenai saham-saham dengan kapitalisasi pasar kecil yang mungkin saja memiliki cerita OKTOBER 2022
menarik untuk diikuti sejalan dengan kebutuhan investasi anda. Ini adalah bagian dari edukasi bukan ajakan menjual atau membeli.
PT. TBS Energi Utama Tbk (TOBA)
TOBA "PT TBS Energi Utama Tbk“ merupakan perusahaan energi terintegrasi yang fokus pada pengembangan energi bersih dan
terbarukan. Bisnis perseroan mencakup listrik, pertambangan batu bara, dan perkebunan kelapa sawit.

Kuartal 2 2022, Pendapatan TOBA naik +48,08% yoy dan laba periode berjalan naik +70,50% yoy.
Market
Cap ROE NPM DER PER

● Pendapatan kuartal 2 2022 TOBA sebesar USD 279,52 juta (+48,08% yoy).
Kenaikan ini didorong oleh kenaikan pada harga jual rata-rata sebesar 82,5%, 5,23T 21,56% 12,39% 1,52X 5,09X

serta PLTU Sulut-3 dan Sulbagut-1 yang mulai beroperasi secara penuh.
Dollar AS Juta
● Solar Panel, Hidro, Tenaga Angin/Bayu, dll menjadi fokus TOBA saat ini. 600 525.52 559.04
462.67
Belanja modal 2022 (35 juta USD) sebagian besarnya akan dialokasikan untuk 500
bisnis Kendaraan Listrik dan bisnis Energi Terbarukan. TOBA menargetkan 400 331.93
investasi mencapai 500 juta USD pada tahun 2025 untuk kedua bisnis tersebut. 300
200
102.34
● TOBA dalam proses pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Mini Hidro 100 43.75 35.08 65.61

(PLTMH) berkapasitas 6 MW, dimana ditargetkan untuk memulai Commercial 0


2019 2020 2021 2022*
Operations Data (COD) pada Juni 2024.
Pendapatan Laba
*Annualized

Small Cap Vibes (SCV) berisikan informasi mengenai saham-saham dengan kapitalisasi pasar kecil yang mungkin saja memiliki cerita OKTOBER 2022
menarik untuk diikuti sejalan dengan kebutuhan investasi anda. Ini adalah bagian dari edukasi bukan ajakan menjual atau membeli.
Disclaimer
Pandangan di atas merupakan pandangan dari
PanenSAHAM, bukan ajakan membeli dan menjual.
Semua keputusan ada di tangan investor. Tujuan
pandangan investasi ini bertujuan untuk memberikan
edukasi dan bukanlah rekomendasi untuk melakukan
pembelian maupun penjualan atau aktivitas lain yang
memiliki hubungan dengan transaksi di pasar modal.
Investasi saham memiliki resiko dan imbal hasil yang
tinggi, para investor diwajibkan untuk mempelajari
sebelum mengambil keputusan.

Panensaham Panensaham @panensaham

@panensaham Komunitas
Panensaham

Anda mungkin juga menyukai