Anda di halaman 1dari 1

CARA PEMBERIAN OBAT INJEKSI

INTRADIALISIS
No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :
00 1/1
RSUD Indrasari Rengat
KAB. INDRAGIRI HULU

Tanggal Terbit : Ditetapkan,


DIREKTUR RSUD INDRASARI
STANDAR RENGAT
PROSEDUR
OPERASIONAL
(SPO) dr. M. SOBRI
NIP. 19660601 199603 1 001
Pengertian Tata cara memasukkan obat injeksi intradialisis dengan tanpa
menyuntik bagian tubuh pasien yang lainnya.
Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk mengurangi
rasa sakit pasien.
Kebijakan Kebijakan Direktur RSUD Indrasari Rengat tentang Pelayanan
Hemodialisa.
Prosedur 1. Informasikan pemberian obat yang akan diinjeksikan pada
pasien.
2. Gunakan handscoen.
3. Siapkan obat yang akan diinjeksikan.
4. Obat dimasukkan melalui bubble trap vena atau di port
injeksi pada VBL, gunakan alkohol swab untuk disinfeksi
port injeksi pada VBL.
5. Beritahukan pasien bahwa obat sudah selesai diinjeksikan
dan meminta pasien memberitahu petugas bila ada
keluhan.
Unit Terkait 1. Unit Hemodialisa

Anda mungkin juga menyukai