Anda di halaman 1dari 1

Tujuan Pelaksanaan

memberi kesempatan kepada Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega untuk menambah
pengetahuan, keterampilan dan pengalaman dalam pengelolaan organisasi, pengembangan bakat
kepemimpinan dalam rangka upaya pengembangan pribadi dan pengabdiannya kepada Gerakan
Pramuka, masyarakat, bangsa dan negara.

Hasil Pembahasan

Dari proses pelaksanaan kegiatan Pergantian Antar Waktu Dewan Kerja Ranting Margahayu
mendapatkan hasil :

1. Kurangnya antusias dari para peserta sehingga pasif dalam beberapa pertanyaan yang
dilontarkan panitia
2. Banyak terulurnya waktu dan acara tidak sesuai rundown dikarenakan beberapa peserta
terlambat
3. Persiapan yang terlalu mepet alhasil banyak kegiatan kurang berjalan lancar
4. Terbatasnya panitia membuat beberapa kegiatan menjadi keteteran
5. Banyaknya peserta tidak masuk standar dewan kerja, karena faktor covid 19 berujung para
peserta belum bantara

Anda mungkin juga menyukai