Anda di halaman 1dari 13

PERJANJIAN JASA PERPAJAKAN TAX SERVICES AGREEMENT

NOMOR: 008/PJP/TTE-GAC/XI/2022 NUMBER: 008/PJP/TTE-GAC/XI/2022

Pada hari ini Senin tanggal 07-11-2022 (07 Today Monday date 11-07-2022
November 2022), telah dilakukan (November 7th 2022), the Tax Service
penandatangan Perjanjian Jasa Perpajakan Agreement (hereinafter referred to as
(selanjutnya disebut “Perjanjian”) oleh dan “Agreement”) has been signed by and
antara: between:

1. PT TRUST TECH ENGINEERING 1. PT TRUST TECH ENGINEERING


SERVICE INDONESIA, perusahaan SERVICE INDONESIA, a company
yang didirikan berdasarkan dan tunduk established under and subject to the laws of
pada hukum negara Republik Indonesia, the Republic of Indonesia, having its
beralamat di Ruko Fresno Blok B No. 1 address at Ruko Fresno Blok B No. 1
Zona Amerika Deltamas, Cikarang Deltamas America Zone, Central Cikarang,
Pusat, Kabupaten Bekasi dalam hal ini Bekasi Regency in this case represented by
diwakili oleh MINORU SUZUKI dalam MINORU SUZUKI in his position as
jabatannya selaku Direktur Utama. President Director.
(selanjutnya disebut Pihak Pertama) (hereinafter referred to as the First Party)

2. CV GLOBAL ANDALAN 2. CV GLOBAL ANDALAN CONSULTING,


CONSULTING, perusahaan yang a company established under and subject
didirikan berdasarkan dan tunduk pada to the laws of the Republic of Indonesia,
hukum negara Republik Indonesia, having its address at Ruko Mitra Bahari II
beralamat di Ruko Mitra Bahari II Blok E Blok E No. 24,Penjaringan, North Jakarta,
No. 24,Penjaringan, Jakarta Utara in this case, represented by HOKIYONO
dalam hal ini diwakili oleh HOKIYONO SULTANTO in his position as Director.
SULTANTO dalam jabatannya selaku (hereinafter referred to as the Second
Direktur. Party)
(selanjutnya disebut Pihak Kedua)

The First Party and the Second Party are


Pihak Pertama dan Pihak Kedua secara collectively hereinafter referred to as the
bersama-sama selanjutnya disebut Para Parties and individually hereinafter referred
Pihak dan secara sendiri-sendiri to as the Party.
selanjutnya disebut Pihak.

Bahwa Pihak Pertama bermaksud untuk That the First Party intends to use services
menggunakan jasa yang terkait dengan related to Tax which will then be carried out
perpajakan yang selanjutnya akan by the Second Party and thus the Second
dilakukan oleh Pihak Kedua dan demikian Party is a company engaged in services
Pihak Kedua merupakan perusahaan yang and consulting related to Tax which will
bergerak dalam bidang layanan dan provide such services to the First Party.
konsultasi terkait perpajakan akan
memberikan layanan tersebut kepada
Pihak Pertama.

Para Pihak selanjutnya akan tunduk pada The Parties will further comply with the
ketentuan dan persyaratan yang diatur terms and conditions outlined in this
dalam Perjanjian ini sebagai berikut: Agreement as follows:

1. Interprestasi 1. Interpretation
1.1 CV Global Andalan Consulting atau 1.1 CV Global Andalan Consulting or
selanjutnya disebut “GAC” adalah hereinafter referred to as “GAC” is
Pihak Kedua sebagai pemberi jasa the Second Party as a service
atas layanan yang terkait dengan provider for services related to Tax
Jasa Perpajakan menurut Surat Services according to the Offer
Penawaran atau Perjanjian ini. Letter or this Agreement.

1.2 Klien adalah Pihak Pertama 1.2 The client is the First Party as the
sebagai penerima jasa atas recipient of services for services
layanan yang terkait dengan Jasa related to Tax Services provided by
Perpajakan yang diberikan oleh GAC according to the Offer Letter or
GAC menurut Surat Penawaran this Agreement.
atau Perjanjian ini.
1.3 Tax Services are services related to
1.3 Jasa Perpajakan adalah layanan Tax according to the laws of the
yang terkait dengan perpajakan Republic of Indonesia that GAC may
menurut hukum negara Republik provide to Clients based on Offer
Indonesia yang dapat diberikan Letters approved by Clients.
oleh GAC kepada Klien
berdasarkan Surat Penawaran 1.4 Personnel is parties who represent
yang disetujui oleh Klien. GAC to provide Tax Services to
Clients according to their
1.4 Personil adalah pihak yang professional competence and
menjadi representasi dari GAC qualifications.
untuk memberikan Jasa
Perpajakan kepada Klien sesuai 1.5 Work Location is the legal area
kompetensi dan kualifikasi where the Client is registered as a
profesionalnya. taxpayer who is legally registered at
a KPP.
1.5 Lokasi Kerja adalah wilayah
hukum tempat Klien terdaftar 1.6 Tax Service Office or hereinafter
sebagai wajib pajak yang tercatat referred to as “KPP” is the tax
secara sah pada suatu KPP. service office where the Client is
registered as a taxpayer.
1.6 Kantor Pelayanan Pajak atau
selanjutnya disebut “KPP” adalah 1.7 Tax Officer is an official who has
kantor pelayanan pajak tempat authority in the field of Tax at all
Klien terdaftar sebagai wajib pajak. levels within the scope of the
Directorate General of Taxes in the
1.7 Petugas Pajak adalah pejabat Republic of Indonesia.
yang memiliki kewenangan
dibidang perpajakan pada seluruh 1.8 An Offer Letter is a document
tingkatan dalam lingkup Direktorat stating an offer for Tax Services
Jenderal Pajak di negara Republik prepared by GAC for approval by
Indonesia. the Client.

1.8 Surat Penawaran adalah 1.9 The honorarium is a service fee


dokumen yang menyatakan suatu that must be paid by the Client to
penawaran atas Jasa Perpajakan GAC for work related to Tax
yang disiapkan oleh GAC untuk Services as agreed or stated in the
disetujui oleh Klien. Offer Letter.

1.9 Honorarium adalah biaya jasa 1.10 Government is the state


yang harus dibayarkan oleh Klien government of the Republic of
kepada GAC atas pekerjaan yang Indonesia which is legal at every
terkait dengan Jasa Perpajakan institution and level according to the
sebagaimana disepakati atau provisions of the applicable laws.

Hal. 2
tercantum dalam Surat Penawaran.
1.10 Pemerintah adalah pemerintah
negara Republik Indonesia yang
sah pada setiap instansi maupun
tingkatan menurut ketentuan
perundang-undangan yang
berlaku.

2. Ruang Lingkup 2. The Scope


2.1 Ruang lingkup dalam Perjanjian ini 2.1 The scope of this Agreement
mencakup layanan-layanan yang includes services related to Tax
terkait dengan perpajakan including but not limited to:
termasuk namun tidak terbatas 2.1.1 Review of monthly financial
pada: and tax reports September to
2.1.1 Peninjauan (Review) December November 2022;
Laporan keuangan dan 2.1.2 Annual Tax Return 2022;
pajak bulanan September 2.1.3 Internal Audit Report 2022;
sampai November 2022; 2.1.4 Minoru Suzuki's Personal
2.1.2 Pelaporan pajak SPT Income Tax in 2022.
Tahunan 2022
2.1.3 Laporan Audit Internal 2.2 In providing Tax Service services,
2022. the Parties must in advance make
2.1.4 PPh OP Minoru Suzuki an agreement based on the Letter of
tahun 2022 Offer prepared by GAC and
approved by the Client as a request
2.2 Dalam memberikan layanan Jasa to provide Tax Services from GAC
Perpajakan, Para Pihak to the Client.
sebelumnya harus membuat suatu
persetujuan berdasarkan Surat 2.3 There is no form of approval
Penawaran yang disiapkan oleh whatsoever to carry out any work
GAC dan disetujui oleh Klien related to Tax Services prior to the
sebagai permintaan untuk approval of the Letter of Offer that
memberikan Jasa Perpajakan dari will be prepared by GAC to the
GAC kepada Klien. Client.

2.3 Tidak ada suatu bentuk


persetujuan apapun untuk
melaksanakan suatu pekerjaan
yang berkaitan dengan Jasa
Perpajakan sebelum adanya
persetujuan atas Surat Penawaran
yang akan disiapkan oleh GAC
kepada Klien.

3. Hubungan Hukum Para Pihak 3. The Legal Relationship of the Parties


3.1 Para Pihak mengakui bahwa 3.1 The Parties acknowledge that
sebelum adanya persetujuan before the existence of specific
secara khusus yang dituangkan approvals outlined in the Offer
dalam Surat Penawaran, tidak ada Letter, there is no responsibility
tanggung jawab apapun yang whatsoever that must be given by
harus diberikan oleh Para Pihak the Parties for this Agreement.
atas adanya Perjanjian ini.
3.2 The Client must perform the
3.2 Klien harus melakukan kewajiban- obligations contained in this

Hal. 3
kewajiban yang tercantum dalam Agreement or stated in the Offer
Perjanjian ini atau yang tercantum Letter after an agreement has been
dalam Surat Penawaran setelah received.
adanya suatu persetujuan.
3.3 GAC can carry out the scope of Tax
3.3 GAC dapat melaksanakan ruang Services independently or by
lingkup Jasa Perpajakan secara selecting or appointing partners,
mandiri ataupun dengan memilih affiliates, or other parties who are
atau menunjuk rekanan, afiliasi competent to carry out Tax Services
atau pihak lain yang berkompeten to Clients.
untuk melaksanakan Jasa
Perpajakan kepada Klien.

4. Dokumen yang Berkaitan dengan 4. Documents Related to Tax Services


Jasa Perpajakan
4.1 Klien wajib memastikan untuk 4.1 The Client is obliged to ensure to
menyediakan dan memberikan provide and provide every
setiap informasi, data, dokumen information, data, and document
yang dimiliki atau dibutuhkan oleh owned or required by GAC in
GAC dalam melaksanakan Jasa carrying out the Tax Services
Perpajakan secara lengkap dan completely and correctly.
benar.
4.2 Under certain conditions, GAC may
4.2 Dalam kondisi tertentu, GAC dapat request specific additional
meminta secara spesifik tambahan information, data, and documents
informasi, data, dokumen yang needed to maximize the Tax
dibutuhkan untuk memaksimalkan Services that will be provided, and
Jasa Perpajakan yang akan therefore, the Client must provide
diberikan dan oleh karenanya, the required information completely
Klien harus memberikan informasi and correctly.
yang dibutuhkan tersebut secara
lengkap dan benar. 4.3 The Client is obliged to maintain all
information, data, and documents
4.3 Klien wajib menjaga segala provided by the Client and make it
informasi, data, dokumen yang Confidential Information that cannot
diberikan oleh Klien dan be disclosed to other Parties as
menjadikannya sebagai Informasi stated in this Agreement or will be
Rahasia yang tidak dapat further regulated in a Privacy
diungkapkan kepada Pihak lain Agreement separate from this
sebagaimana ketentuan tersebut Agreement.( send the Draft)
diatur dalam Perjanjian ini atau
akan diatur lebih lanjut dalam 4.4 The Parties are committed to
Perjanjian Kerahasiaan yang building a good relationship by
terpisah dari Perjanjian ini. providing complete, correct, and
honest information, data, and
4.4 Para Pihak berkomitmen untuk documents to GAC. All
membangun suatu hubungan yang consequences arising from
baik dengan memberikan incomplete and correct information
informasi, data, dokumen secara including other information that is
lengkap, benar dan jujur terhadap not fully submitted to GAC will be
GAC. Segala konsekuensi yang the full responsibility of the Client.
ditimbulkan akibat adanya
informasi yang tidak lengkap dan
benar termasuk informasi lain yang

Hal. 4
tidak disampaikan secara
menyeluruh kepada GAC akan
menjadi tanggung jawab Klien
sepenuhnya.

5. Batasan 5. Boundary
5.1 GAC dalam memberikan pendapat 5.1 GAC in providing opinions or
atau jawaban atas konsultasi yang answers to consultations carried out
dilakukan terkait dengan Jasa related to Tax Services to Clients is
Perpajakan kepada Klien tidak not based on commercial benefits
berdasarkan manfaat komersial so Clients are fully responsible for
sehingga Klien bertanggung jawab any decisions taken based on
secara penuh atas setiap opinions or answers from the
keputusan yang diambil results of consultations provided by
berdasarkan pendapat atau GAC.
jawaban dari hasil konsultasi yang
diberikan oleh GAC. 5.2 GAC reserves the right to refuse to
do anything including Personnel in
5.2 GAC berhak untuk menolak places deemed by GAC to
melakukan sesuatu termasuk endanger the safety of the lives of
Personil ketempat yang dianggap GAC Personnel.
oleh GAC membahayakan
keselamatan jiwa Personil GAC. 5.3 The opinion or answer to the
consultation that GAC provides is
5.3 Pendapat atau jawaban atas based on the results of the
konsultasi yang GAC berikan examination, understanding,
berdasarkan hasil pemeriksaan, analysis, and interpretation carried
pemahaman, analisa dan out on the prevailing laws and
interprestasi yang dilakukan regulations at the time the opinion
terhadap peraturan perundang- or response to the consultation was
undangan yang berlaku pada saat given. Any changes to laws and
pendapat atau jawaban konsultasi regulations that may affect the
tersebut diberikan. Setiap opinion or response of the
perubahan terhadap peraturan consultation by GAC, unless
perundang-undangan yang dapat otherwise specified do not require
mempengaruhi pendapat atau GAC to make updates or changes.
jawaban konsultasi oleh GAC,
kecuali ditentukan lain tidak 5.4 A review of a document related to
mewajibkan GAC untuk melakukan Tax carried out by GAC is not an
pembaharuan atau perubahan. absolute thing that must be followed
by the Client. If the client has other
5.4 Peninjauan (review) terhadap decisions and opinions to make, it
suatu dokumen yang terkait will be the sole responsibility of the
dengan perpajkan yang dilakukan Client.
oleh GAC bukan merupakan hal
yang mutlak yang harus diikuti oleh
Klien. Apabila klien memiliki
keputusan dan pendapat yang lain
untuk dilakukan, maka akan
menjadi tanggung jawab
sepenuhnya Klien.

6. Jangka Waktu 6. Time Period

Hal. 5
6.1 Jangka waktu berlakunya 6.1 The validity period of this Agreement is
Perjanjian ini sebagaimana jangka as stated in the Offer Letter or the date
waktu yang tercantum dalam Surat the Client has approved the Offer
Penawaran atau tanggal Letter and will be valid as long as the
disetujuinya Surat Penawaran oleh work is still being carried out.
Klien dan akan berlaku sepanjang
pekerjaan masih dilaksanakan. 6.2 If a Tax Service has been completed
by GAC, then this Agreement is
6.2 Apabila suatu Jasa Perpajakan automatically invalidated. However, if
telah selesai dilakukan oleh GAC, at a later time the Client requests Tax
maka Perjanjian ini secara Services from GAC at any time, this
otomatis tidak berlaku. Namun Agreement will automatically apply.
apabila dilain waktu Klien meminta
layanan Jasa Perpajakan kepada
GAC dengan rentang waktu
kapanpun, secara otomatis juga
Perjanjian ini berlaku.

7. Honorarium dan Biaya Lain-Lain 7. Honorarium and Other Expenses


7.1 GAC berhak atas Honorarium 7.1 GAC is entitled to an Honorarium for
terhadap Jasa Perpajakan yang Tax Services that will be or have been
akan atau telah selesai dikerjakan completed as agreed or contained in
sebagaimana disepakati atau the Offer Letter.
termuat dalam Surat Penawaran.
7.2 Unless otherwise specified, the
7.2 Kecuali ditentukan lain, Honorarium must be paid by the Client
Honorarium harus dibayarkan oleh to GAC in full no later than
Klien kepada GAC secara penuh 40(Fourty)14 (fourteen) days after
paling lama 14 (empat belas) hari GAC issues the invoice either directly
setelah GAC menerbitkan tagihan or electronically, whichever is first
(invoice) baik secara langsung received by the Client.
maupun secara elektronik yang Or Or Within 30 days after the customer
mana yang lebih dahulu diterima receives the invoice
oleh Klien.
7.3 The honorarium paid by the Client to
7.3 Honorarium yang dibayarkan oleh GAC is a payment for Tax Services
Klien kepada GAC merupakan that have been or will be carried out by
pembayaran atas Jasa Perpajakan GAC. There is no payment used for an
yang telah atau akan dilakukan interest that can be categorized as
oleh GAC. Tidak ada suatu against the law or violating the
pembayaran yang digunakan untuk provisions of the legislation in force in
suatu kepentingan yang dapat the Republic of Indonesia.
dikategorikan melawan hukum atau
melanggar ketentuan perundang- 7.4 The honorarium paid by the Client to
undangan yang berlaku di negara GAC does not include official
Republik Indonesia. payments that arise and must be paid
by the Client including but not limited
7.4 Honorarium yang dibayarkan oleh to tax fees, levies, non-tax state
Klien kepada GAC tidak termasuk revenues (PNBP_, administration fees,
pembayaran resmi yang timbul dan and other official fees determined by
sewajibnya dibayarkan oleh Klien the Government.
termasuk namun tidak terbatas
pada biaya perpajakan, retribusi, 7.5 Further provisions regarding fees
penerimaan negara bukan pajak will be submitted by GAC to the

Hal. 6
(PNBP_, biaya administrasi dan Client for approval before GAC
biaya-biaya resmi lainnya yang carries out the Tax Service work.(
ditetapkan oleh Pemerintah. what is this provision?)

7.5 Ketentuan lebih lanjut tentang


biaya-biaya akan disampaikan oleh
GAC kepada Klien untuk disetujui
sebelum GAC melaksanakan
pekerjaan Jasa Perpajakan.

8. Benturan Kepentingan (Conflict 8. Conflict of Interest


of Interest)
8.1 Klien memahami bahwa dapat 8.1 The Client understands that may occur
terjadi di masa lalu atau di waktu in the past or the future, GAC provides
yang akan mendatang, GAC Tax Services to:
memberikan Jasa Perpajakan 8.1.1 client's competitors;
kepada: 8.1.2 government agencies directly
8.1.1 kompetitor Klien; related to the Client;
8.1.2 instansi pemerintah yang 8.1.3 Other parties who are against
terkait langsung dengan the Client in a dispute at any
Klien; court level within the
8.1.3 Pihak lain yang menjadi jurisdiction of the Republic of
lawan Klien dalam Indonesia.
sengketa di tingkat
pengadilan manapun di 8.2 There is no specific inspection carried
dalam yurisdiksi negara out by GAC or the Client before
Republik Indonesia. carrying out work related to Tax
Services in connection with a conflict
8.2 Tidak ada suatu pemeriksaan yang of interest with the Client. If in the
spesifik yang dilakukan oleh GAC future there is a conflict of interest
ataupun Klien sebelum melakukan between GAC and the Client, the
pekerjaan yang terkait dengan Client will release GAC from all claims,
Jasa Perpajakan sehubungan compensation, lawsuits, police reports,
dengan benturan kepentingan or any legal remedies.
dengan Klien. Apabila dikemudian
hari ditemukan adanya benturan 8.3 If the Client indicates or is concerned
kepentingan antara GAC dengan about a potential conflict of interest by
Klien, maka Klien akan GAC in providing Tax Services to the
membebaskan GAC dari segala Client, then the Client will give notice
tuntutan, ganti rugi, gugatan, to GAC and such notification is not a
laporan polisi atau upaya hukum termination of this Agreement.
apapun.

8.3 Apabila Klien mengindikasikan


atau mengkhawatirkan adanya
potensi benturan kepentingan yang
dilakukan oleh GAC dalam
memberikan Jasa Perpajakan
kepada Klien, maka Klien akan
memberikan pemberitahuan
kepada GAC dan pemberitahuan
tersebut bukanlah pengakhiran
Perjanjian ini.

Hal. 7
9. Asumsi dan Komitmen 9. Assumptions and Commitments
9.1 Terhadap seluruh data, informasi, 9.1 For all data, information, or documents
atau dokumen (selanjutnya disebut (hereinafter referred to as
“Informasi”) yang diberikan atau “Information”) provided or stated by the
dinyatakan oleh Klien kepada Client to GAC, GAC assumes the
GAC, maka GAC following:
mengasumsikannya sebagai 9.1.1 that any Information provided is
berikut: deemed correct according to the
9.1.1 bahwa Informasi apapun yang original incident that occurred by
diberikan dianggap benar sesuai the Client;
kejadian aslinya yang terjadi 9.1.2 that the written Information
oleh Klien; provided to GAC shall be deemed
9.1.2 bahwa terhadap Informasi to be the original document as
tertulis yang diberikan kepada well as the copy which is by the
GAC, dianggap sebagai original document.
dokumen asli demikian juga 9.1.3 that Information provided orally
terhadap salinannya yang and known to GAC is deemed to
sesuai dengan dokumen aslinya. have been submitted by the Client
9.1.3 bahwa Informasi yang diberikan and is deemed to be true;
secara lisan dan diketahui oleh 9.1.4 that Information that contains
GAC dianggap pernah numbers, whether it turns out to
disampaikan oleh Klien dan be nominal money or not resulting
dianggap sesuai dengan from activities that are carried out
sebenarnya; by the Client.
9.1.4 bahwa Informasi yang berisikan 9.1.5 That all written and unwritten
angka-angka, baik ternyata reports received by GAC from the
sebagai nominal uang ataupun Client to be further submitted by
bukan dihasilkan dari kegiatan GAC to the Tax Officer or KPP are
yang benar dilakukan oleh Klien. information sourced from the
9.1.5 Bahwa seluruh laporan tertulis Client and are correct information
maupun tidak tertulis yang and do not conflict with the
diterima oleh GAC dari Klien provisions of the applicable laws
untuk selanjutnya disampaikan and regulations.
oleh GAC kepada Petugas
Pajak atau KPP merupakan 9.2 The Client declares that the
informasi yang bersumber dari assumptions as stated in item 9.1
Klien dan merupakan informasi above are correct, and will seriously
yang benar serta tidak implement them in the future to be
berbenturan dengan ketentuan implemented.
perundang-undangan yang
berlaku. 9.3 If in the future, it is found directly or
indirectly by GAC, Tax Officers, or
9.2 Klien menyatakan bahwa asumsi- other parties who have legal authority
asumsi sebagaimana ternyata that the information provided by the
dalam angka 9.1 diatas adalah Client is false, untrue, fabricated, not
benar, dan akan melaksanakannya by actual events, or not accompanied
dengan sungguh-sungguh by legal evidence, the Client fully
dikemudian hari untuk diterapkan. releases GAC from all responsibilities
that arise, including replacing all
9.3 Apabila dikemudian hari, losses incurred, court fees, attorney
ditemukan secara langsung fees, court fees, other costs arising
ataupun tidak langsung oleh GAC, from the information provided.
atau Petugas Pajak atau pihak lain
yang memiliki otoritas secara 9.4 The parties are committed not to
hukum bahwa Informasi yang taking actions that are against the law

Hal. 8
diberikan oleh Klien merupakan or in conflict with the provisions of the
suatu informasi yang palsu, tidak legislation in force in the Republic of
benar, rekayasa, tidak sesuai Indonesia.
dengan kejadian sebenarnya, atau
tidak disertai dengan bukti-bukti
yang sah menurut hukum, maka
Klien sepenuhnya membebaskan
GAC dari seluruh tanggung jawab
yang timbul, termasuk mengganti
seluruh kerugian yang ditimbulkan,
biaya perkara, biaya jasa
pengacara, biaya pengadilan,
biaya lain-lain yang timbul atas
adanya Informasi yang diberikan
tersebut.

9.4 Para Pihak berkomitmen untuk


tidak melakukan tindakan-tindakan
yang melawan hukum atau
berbenturan dengan ketentuan
perundang-undangan yang berlaku
di Negara Republik Indonesia.

10. Kerahasiaan 10. Secrecy


10.1 Segala Informasi yang diberikan 10.1 Any Information provided by the
oleh Klien kepada GAC harus Client to GAC shall be considered
dianggap sebagai Informasi Confidential Information which GAC
Rahasia yang harus dijaga oleh shall safeguard against disclosing to
GAC untuk tidak diungkapkan other Parties.
kepada Pihak lain.
10.2 Confidential Information referred to in
10.2 Informasi Rahasia yang dimaksud this Agreement is all information
dalam Perjanjian ini adalah segala provided either orally or in writing,
informasi yang diberikan baik whether or not there is a sign of
secara lisan maupun secara tertulis confidentiality from the Client.
baik dicantumkan atau tidak
dicantumkannya tanda 10.3 All information to be provided to other
kerahasiaan dari Klien. parties shall be subject to the Client's
consent. However, if GAC has to
10.3 Seluruh informasi yang akan provide information to Tax Officers,
diberikan kepada pihak lain, harus the police, investigators,
berdasarkan persetujuan Klien. investigators, or other parties who
Akan tetapi, apabila GAC harus have legal authority where such
memberikan informasi kepada parties can request information by
Petugas Pajak, pihak kepolisian, force, then GAC can provide it and
penyelidik, penyidik, atau pihak lain can report the matter at a later date.
yang memiliki otoritas secara
hukum dimana pihak tersebut bisa 10.4 The Client agrees that GAC is not
meminta informasi secara paksa, responsible for Information with the
maka GAC dapat memberikannya following standards:
dan dapat melaporkan perihal 10.4.1 Information that is known to the
tersebut di kemudian hari. public at the time of submission
of the information or later
10.4 Klien menyetujui bahwa GAC tidak becomes known to the public

Hal. 9
bertanggung jawab terhadap through no fault of the GAC;
Informasi dengan kriteria sebagai 10.4.2 Information obtained or created
berikut: by GAC before the information is
10.4.1 Informasi yang diketahui publik submitted by the Client;
pada saat penyampaian 10.4.3 Information learned by GAC
informasi atau kemudian through lawful means other than
menjadi diketahui oleh publik the Client or a representative of
bukan karena kesalahan dari the Client; or;
GAC; 10.4.4 Information disclosed by GAC
10.4.2 Informasi yang diperoleh atau with the Client's prior written
dibuat oleh GAC sebelum consent.
informasi tersebut disampaikan
oleh Klien; 10.5 The Parties may enter into a
10.4.3 Informasi yang dipelajari oleh separate Privacy Agreement with
GAC melalui cara yang sah this Agreement which specifically
selain dari Klien atau perwakilan regulates the confidentiality
dari Klien; atau; provisions and forms an integral
10.4.4 Informasi yang diungkapkan part of this Agreement.(Send the
oleh GAC dengan persetujuan Draft)
tertulis terlebih dahulu dari Klien.

10.5 Para Pihak dapat membuat


Perjanjian Kerahasiaan yang
terpisah dengan Perjanjian ini yang
khusus mengatur ketentuan-
ketentuan tentang kerahasian dan
menjadi bagian yang tidak
terpisahkan dengan Perjanjian ini.

11. Perubahan, Pengakhiran dan Berlaku 11. Amendment, Termination, and


Kembalinya Perjanjian Resumption of Agreement
11.1 Perjanjian ini tidak dapat dilakukan 11.1 This Agreement may not be
perubahan atau pengakhiran tanpa modified or terminated without the
adanya kesepakatan tertulis dari written consent of the Parties.
Para Pihak.
11.2 This agreement terminates when:
11.2 Perjanjian ini berakhir apabila: 11.2.1 the completion of the Tax
11.2.1 telah selesainya pekerjaan Jasa Service work that has been
Perpajakan yang telah dilakukan carried out by GAC to the Client;
oleh GAC kepada Klien; atau or
11.2.2 adanya kesepakatan tertulis dari 11.2.2 there is a written agreement from
Para Pihak untuk mengakhir the Parties to terminate this
Perjanjian ini. Agreement.

11.3 Perjanjian ini berlaku kembali 11.3 This agreement is automatically


secara otomatis apabila terdapat reinstated if there is the
pelaksanaan Jasa Perpajakan oleh implementation of Tax Services by
GAC kepada Klien, dalam rentang GAC to the Client, at any time, after
waktu kapanpun, setelah Jasa the previous Tax Services have
Perpajakan sebelumnya telah been completed. For this, the Client
selesai. Atas hal tersebut Klien declares that he has understood all
menyatakan telah memahami the provisions of this Agreement and
seluruh ketentuan dalam Perjanjian will continue to apply.
ini dan berlaku seterusnya.

Hal. 10
12. Keadaan Kahar 12. Force Majeure
12.1 Tidak ada tanggung jawab yang 12.1 No liability arises from delay in
timbul dari keterlambatan kinerja performance or non-performance, in
atau non-kinerja, secara whole or in part, by either Party to
keseluruhan atau sebagian, oleh the extent that such delay or non-
salah satu Pihak sejauh penundaan performance is caused by an event
atau non-kinerja tersebut of Force Majeure.
disebabkan oleh peristiwa Keadaan
Kahar. 12.2 "Force Majeure" means an event
that is beyond the reasonable
12.2 "Keadaan Kahar" berarti peristiwa control of the inaction of the Party,
yang berada di luar kendali wajar including acts of God, strikes,
Pihak yang tidak melakukan closures or other industrial/labor
tindakan, termasuk tindakan Tuhan, disputes, wars, riots, civil
pemogokan, penutupan atau commotion, terrorist acts, harmful
perselisihan industri/perburuhan damages, epidemics, pandemics,
lainnya, perang, kerusuhan, quarantine, fire, flood, storm, or
keributan sipil, tindakan teroris, natural disaster.
kerusakan berbahaya, epidemi,
pandemi, karantina, kebakaran, 12.3 The Party experiencing the Force
banjir, badai, atau bencana alam. Majeure must, within 5 (five) days of
the occurrence of the Force Majeure
12.3 Pihak yang mengalami Keadaan event, provide written notice to the
Kahar harus dalam 5 (lima) hari other Party stating the nature of the
sejak terjadinya peristiwa Keadaan Force Majeure event, its anticipated
Kahar, memberikan pemberitahuan duration, and any action taken to
tertulis kepada Pihak lainnya yang avoid or minimize the effects of the
menyatakan sifat peristiwa Keadaan event.
Kahar, durasi yang diantisipasi dan
tindakan apa pun yang diambil 12.4 Any suspension of performance
untuk menghindari atau shall have no greater scope and
meminimalkan efek kejadian duration no longer than is
tersebut. reasonably necessary and the Force
Majeure Party shall use its best
12.4 Setiap penangguhan kinerja tidak efforts without being obliged to incur
akan memiliki ruang lingkup yang material costs to remedy its inability
lebih besar dan durasi tidak lebih to perform; provided, however, if the
lama dari yang diperlukan secara suspension of performance
wajar dan Pihak yang mengalami continues for sixty (60) days after
Keadaan Kahar harus melakukan the date on which it occurred and
upaya terbaik tanpa berkewajiban failure to perform would constitute a
mengeluarkan biaya material untuk material breach of this Agreement in
memperbaiki ketidakmampuannya the absence of such Force Majeure
untuk melakukan; asalkan, Event, the Parties will meet and
bagaimanapun, jika penangguhan discuss in good faith any
kinerja berlanjut selama enam puluh amendments to this Agreement. to
(60) hari setelah tanggal terjadinya allow the other Party to exercise its
dan kegagalan untuk melaksanakan rights under this Agreement.
akan merupakan pelanggaran
material dari Perjanjian ini dengan 12.5 If the Parties are unable to agree to
tidak adanya peristiwa Keadaan such amendments within thirty (30)
Kahar tersebut, Para Pihak akan days and if the suspension of
bertemu dan mendiskusikan dengan performance continues, the other
niat baik setiap amandemen

Hal. 11
Perjanjian ini untuk mengizinkan Party may immediately terminate
Pihak lainnya menggunakan haknya this Agreement by written
berdasarkan Perjanjian ini. notification to the Force Majeure
Party, in which case neither Party
12.5 Jika Para Pihak tidak dapat shall have any liability whatsoever.
menyetujui amandemen tersebut to other parties except for accrued
dalam waktu tiga puluh (30) hari dan rights and obligations before the
jika penangguhan kinerja berlanjut, termination date.
Pihak lain tersebut dapat segera
mengakhiri Perjanjian ini dengan
pemberitahuan tertulis kepada Pihak
Keadaan Kahar, dalam hal ini tidak
ada Pihak yang memiliki kewajiban
apa pun kepada pihak lain kecuali
untuk hak dan kewajiban yang
masih harus dibayar sebelum
tanggal pengakhiran.

13. Yurisdiksi dan Penyelesaian 13. Jurisdiction and Dispute Resolution


Perselisihan
13.1 Perjanjian ini tunduk pada hukum dan 13.1 This agreement is subject to the
peraturan perundang-undangan yang prevailing laws and regulations in the
berlaku di Republik Indonesia. Republic of Indonesia.

13.2 Segala bentuk perselisihan, 13.2 All disputes, controversies, or claims


kontroversi, atau klaim yang timbul arising out of or relating to the
atau terkait dengan Perjanjian Agreement are resolved amicably.
diselesaikan secara musyawarah.
13.3 In the event that the dispute cannot be
13.3 Dalam hal perselisihan tersebut tidak resolved by deliberation to reach a
dapat diselesaikan secara consensus, the Parties agree to
musyawarah untuk mufakat, maka choose their legal domicile at the
Para Pihak sepakat untuk memilih clerk's office of the North Jakarta
tempat kedudukan hukum di kantor District Court.
panitera Pengadilan Negeri Jakarta
Utara.

14. Bahasa 14. Language


Perjanjian ini dibuat menggunakan This agreement is made in Indonesian and
Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris. English. In the event of an inconsistency in
Dalam hal terjadi ketidakkonsistenan its interpretation, the reference to the
dalam penafsirannya, maka akan version in Indonesian shall prevail and bind
merujuk pada versi dalam Bahasa the Parties.
Indonesia akan berlaku dan mengikat
Para Pihak.

15. Lain-lain 15. Miscellaneous


15.1 Hal-hal lain yang belum diatur dalam 15.1 Other matters that have not been
Perjanjian ini akan diatur kemudian regulated in this Agreement will be
oleh Para Pihak berdasarkan arranged later by the Parties based on
persetujuan tertulis Para Pihak. the written consent of the Parties.

15.2 Perjanjian ini tidak dapat diubah, 15.2 This Agreement may not be modified,
ditambah, dialihkan, dibatalkan added, transferred, canceled, and/or

Hal. 12
dan/atau diakhiri tanpa mendapatkan terminated without obtaining written
persetujuan secara tertulis dari Para consent from the Parties.
Pihak.

Demikian Perjanjian ini dibuat dan Thus this Agreement is made and signed
ditandatangani oleh Para Pihak pada by the Parties on the date as stated at the
tanggal sebagaimana disebutkan pada beginning of this Agreement and is made in
awal Perjanjian ini dan dibuat dalam 2 (dua) 2 (two) copies with sufficient stamp duty
rangkap bermaterai cukup dan keduanya and both have the same legal force.
memiliki kekuatan hukum yang sama.

PIHAK PERTAMA / THE FIRST PARTY PIHAK KEDUA / THE SECOND PARTY
PT TRUST TECH ENGINEERING CV GLOBAL ANDALAN CONSULTING
SERVICE INDONESIA

MINORU SUZUKI HOKIYONO SULTANTO


Direktur Direktur

Hal. 13

Anda mungkin juga menyukai