Anda di halaman 1dari 5

LAMPIRAN I

PERATURAN BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA


REPUBLIK INDONESIA
NOMOR 5 TAHUN 2019
TENTANG
TATA CARA PELAKSANAAN MUTASI
FORMULIR
ANALISIS JABATAN

INFORMASI JABATAN
1. Nama Jabatan PEMERIKSA JALAN DAN JEMBATAN
2. Kode Jabatan #N/A
(tidak usah diisi, terisi otomatis setelah jabatan terisi dengan benar)
3. Unit Kerja DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG, PERUMAHAN DAN KAWASAN
PEMUKIMAN
Eselon I
Eselon II
Eselon III KEPALA BIDANG BINA MARGA
Eselon IV KEPALA SEKSI PERALATAN DAN PEMELIHARAAN JALAN

4. Kedudukan dalam Struktur Organisasi

5. Ikhtisar Jabatan
Melakukan kegiatan pemeriksaan jalan dan jembatan

6. Uraian Tugas
1 Menyusun rencana kegiatan pemeriksaan jalan dan jembatan
2 Menyiapkan bahan dan data yang dibutuhkan dalam pelaksanaan penyusunan pemeriksaan
jalan dan jembatan
3 Mencatat kegiatan pemeriksaan jalan dan jembatan
4 Mendokumentasikan pelaksanaan pemeriksaan jalan dan jembatan
5 Melaksanakan koordinasi dengan pihak-pihak yang terkait dalam rangka pelaksanaan tugas
pemeriksaan jalan dan jembatan
6 Menghimpun data kegiatan pemeriksaan jalan dan jembatan
7 Membuat laporan pelaksanaan kegiatan pemeriksaan jalan dan jembatan

7. Bahan Kerja
No Bahan Kerja Penggunaan dalam tugas
1. Surat masuk pengolahan surat masuk
2. Peraturan Perundang-undangan Pedoman pelaksanaan tugas
3. Program kerja tahunan Pengolahan data Penyusunan rencana
program dan kegiatan
4. Data Dukung Penyiapan bahan kegiatan
pemeriksaan jalan dan jembatan

8. Perangkat/Alat kerja
No Perangkat Kerja Penggunaan dalam tugas
1. Renstra dan Renja pengolahan penyusunan rencana kegiatan/program
kerja seksi
2. Perbup SOTK dan Tata Kerja Melaksanakan tugas kedinasan lainnya
3. Alat Tulis Kantor Pengolahan data kegiatan pemeriksaan jalan dan
jembatan
4. laptop/komputer Pengetikan dan penggunaan internet

Page 1
catatan :

9. Hasil Kerja
No Hasil Kerja Jumlah Satuan Waktu Yang
Diperlukan
1. Tersusunnya rencana kegiatan pemeriksaan jalan Kegiatan 72000 Menit
dan jembatan

2. tersedianya bahan dan data yang dibutuhkan Dokumen 72000 Menit


dalam pelaksanaan penyusunan pemeriksanaan
jalan dan jembatan

3. tersedianya data kegiatan pemeriksaan jalan dan Dokumen 72000 Menit


jembatan
4. Terdokumentasikan pelaksanaan pemeriksaan Dokumen 72000 Menit
jalan dan jembatan

5. terlaksananya koordinasi dengan pihak-pihak Dokumen 72000 Menit


yang terkait dalam rangka pelaksanaan tugas
6 Terhimpunnya data kegiatan pemeriksaan jalan Dokumen 72000 Menit
dan jembatan

7 tersedianya laporan pelaksanaan kegiatan Dokumen 72000 Menit


pemeriksaan jalan dan jembatan

10. Tanggung Jawab


a. Kelancaran pelaksanaan tugas pengolahan pemeriksaan jalan dan jembatan

b. kebenaran, ketepatan dan kesesuaian pengolahan pemeriksaan jalan dan jembatan

c. keakuratan pemeriksaan jalan dan jembatan

d. kelengkapan laporan pemeriksaan jalan dan jembatan

Catatan :
Kata Kunci (keakuratan, kelancaran, kerahasiaan, kebenaran, kesesuaian, ketepatan,
keselamatan, kerapihan, keamanan, kualitas, kuantitas, keutuhan, kelengkapan, keefektifan,
kelayakan, keindahan, keharmonisan)

11. Wewenang
a. Menolak melaksanakan tugas lain-lain yang merupakan perbuatan melawan
hukum/bertentangan dengan peraturan perundang-undangan
b. Memberikan masukan kepada atasan tentang penyelenggaraan kegiatan
c. Menggunakan aset untuk terselenggaranya kegiatan

Catatan :
Kata Kunci (meminta, menolak, memberikan, memutuskan, mengeluarkan, mengunakan,
menentukan, menetapkan, menegur, memotivasi, menilai, dsb)

12. Korelasi jabatan


No Jabatan Unit Kerja/Instansi Dalam Hal
1. Kepala Dinas Dinas PUPRPKP konsultasi

2 Sekretaris Dinas PUPRPKP konsultasi

3 Kepala Bidang Dinas PUPRPKP konsultasi

4 Kepala Seksi Dinas PUPRPKP konsultasi, koordinasi dan


pelaporan pelaksanaan
tugas
5 JFU lainnya Dinas PUPRPKP koordinasi dalam
pelaksanaan tugas

Catatan :
Korelasi jabatan baik vertikal, diagonal maupun horisontal yang terkait dengan bidang
tugasnya

Page 2
Korelasi jabatan baik vertikal, diagonal maupun horisontal yang terkait dengan bidang
tugasnya

13. Kondisi Lingkungan Kerja :


No Aspek Faktor
1. Tempat kerja Dalam ruang tertutup
2. Suhu Dingin dengan perubahan
3. Udara Lembab
4. Keadaan ruangan Luas
5. Letak Di tempat rendah
6. Penerangan Sedang
7. Suara Cukup
8. Keadaan tempat kerja Cukup
9. Getaran -
Catatan :
Kondisi Lingkungan Kerja : Keadaan lingkungan pemegang jabatan dalam melakukan
tugasnya meliputi keadaan tempat kerja, keadaan udara, sinar cahaya, suara, getaran dan
letak.
14. Resiko bahaya :
No Fisik/Mental Penyebab
1 -

Catatan :
Dalam bekerja, pemegang jabatan mungkin menghadapi bahaya pisik, baik yang berupa
kecelakaan maupun yang berupa penyakit

15. Syarat Jabatan :


a. Pangkat/Golongan IIIa s/d IIId
b. Ruang
Pendidikan DIV s/d S1
Falkutas / Jurusan / Teknik Sipil/ Teknik Arsitektur atau bidang lain yang relevan dengan
Kejuruan tugas jabatan
c. Kursus/dilkat
1) Penjenjangan -
2) Teknis Sesuai dengan tugas jabatan
d. Pengalaman kerja Sesuai dengan tugas jabatan
e. Pengetahuan kerja Sesuai dengan tugas jabatan
f. Keterampilan kerja menggunakan alat komunikasi, komputer dll
g. Bakat kerja
1) G : Intelegensia
2) N : Numerik (Numerical aptitue)
3) M : Kecekatan tangan (manual dexterity)
4) Q : Ketelitian (clerical perception)

h. Temperamen kerja
1) S : Perfoming Under Stress (bekerja dengan ketegangan jiwa)
2) P : Dealing with People (berhubungan dengan orang lain)
3) T : Set of Limits (pencapaian yang tepat menurut perangkat batas)
4) V : Variety (berbagai tugas/sering berganti tugas)

i. Minat kerja
1) 1.a : Benda dan Obyek
2) 1.b : Komunikasi Data
3) 3.a : Rutin dan Teratur
4) 5.b : Kepuasan nyata dan dengan proses

j. Upaya fisik
1) Berdiri 5) Memegang
2) Duduk 6) Berbicara
3) Membawa 7) Mendengar
4) Menyimpan imbanga 8) Melihat

k. Kondisi fisik
1) Jenis kelamin Laki-laki / Perempuan
2) Umur 25 s/d Tahun
3) Tinggi badan 166 s/d Cm
4) Berat badan 68 s/d Kg
5) Postur tubuh Sehat
6) Penampilan menarik

Page 3
l. Fungsi jabatan
1) D.0 Memadukan data
2) D.2 Menganalisis data
3) O.8 Menerima instruksi
4) D.6 Membandingkan data

16. Prestasi Kerja yang Diharapkan :


No Hasil Kerja Jumlah Satuan Waktu yang Diperlukan
1 Kegiatan 10 72000 Menit
2 Dokumen 10 72000 Menit
3 Dokumen 10 72000 Menit
4 Dokumen 10 72000 Menit
5 Dokumen 10 72000 Menit
6 Dokumen 10 72000 Menit
7 Dokumen 10 72000 Menit
Catatan :
Hasil kerja yang ideal yang harus diselesaikan dalam jumlah satuan dan waktu tertentu

17. Butir Informasi Lain :

BUPATI REJANG LEBONG

Drs. SYAMSUL EFFENDI, MM

Page 4
ANALIS BEBAN KERJA
FORMULIR BEBAN KERJA UNTUK KEBUTUHAN PEGAWAI

Nama Jabatan PEMERIKSA JALAN DAN JEMBATAN


Unit Kerja KEPALA SEKSI PERALATAN DAN PEMELIHARAAN JALAN
Ikhtisar Jabatan Melakukan kegiatan pemeriksaan jalan dan jembatan

WAKTU WAKTU PEGAWAI


SATUAN BEBAN PEGAWAI YANG
NO URAIAN TUGAS PENYELE KERJA YANG ADA KET
HASIL KERJA DIBUTUHKAN
SAIAN EFEKTIF SAAT INI
1 2 3 4 5 6 7(4*6/5) 8 9
1 Menyusun rencana kegiatan pemeriksanaan jalan dan Kegiatan 250 18,000 4 0.0556
jembatan

2 Menyiapkan bahan dan data yang dibutuhkan dalam Dokumen 300 6,000 4 0.2000
pelaksanaan penyusunan pemeriksanaan jalan dan jembatan

3 Mencatat kegiatan pemeriksanaan jalan dan jembatan Dokumen 200 72,000 4 0.0111

4 Mendokumentasikan pelaksanaan pemeriksanaan jalan dan Dokumen 300 12,000 4 0.1000


jembatan

5 Melaksanakan koordinasi dengan pihak-pihak yang terkait Dokumen 300 18,000 4 0.0667
dalam rangka pelaksanaan tugas pemeriksanaan jalan dan
jembatan

6 Menghimpun data kegiatan pemeriksanaan jalan dan jembatan Dokumen 1500 18,000 4 0.3333

7 Membuat laporan pelaksanaan kegiatan pemeriksanaan jalan Dokumen 250 18,000 12 0.1667
dan jembatan

Jumlah 0.9333
Dibulatkan 1 2

BUPATI REJANG LEBONG

Drs. SYAMSUL EFFENDI, MM

Anda mungkin juga menyukai