Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN

KETUA PROGRAM STUDI IH DAN IQT


STIU DARUSSALAM BANGKALAN
PERIODE 2020-2024

OLEH:
PANITIA KETUA PROGRAM STUDI IH DAN IQT
STIU DARUSSALAM PERIODE 2020-2024

STIU DARUSSALAM
BANGKALAN
2020

1
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadapan Tuhan Yang Maha Esa/Ida Sang Hyang Widhi Wasa
karena atas asung kertha waranugrahaNya maka laporan ini dapat diselesaikan dan
Ketua Program Studi IH dan IQT STIU Darussalam Bangkalan periode 2020-
2024 dapat terlaksana dengan baik dan lancar.

Lancarnya pelaksanaan pemilihan ini adalah berkat bantuan dan kerjasama


semua pihak, dan pada kesempatan ini kami menyampaikan ucapan terimakasih
kepada:

1. , Pembantu I, Pembantu II, dan Pembantu III STIU Darussalam yang


telah memberi kepercayaan kepada kami sebagai Panitia Pemilihan

2. Bapak/Ibu Calon Anggota Senat STIU Darussalam yang telah


menyatakan kesediaannya untuk mencalonkan diri

3. Bapak/Ibu Panitia Pemilihan yang telah bekerja keras dan meluangkan


waktunya mulai dari tahap persiapan sampai berakhirnya pemilihan

4. Bapak/Ibu Dosen STIU Darussalam yang telah hadir pada acara pemilihan

Semoga kedepannya lebih maju lagi.

Bangkalan, 20 Januari 2020

Penyusun

2
DAFTAR ISI

Hal

KATA PENGANTAR ........................................................................................................

i DAFTAR ISI ......................................................................................................................

ii

I. PENDAHULUAN .......................................................................................................
1

II. RENCANA KEGIATAN .............................................................................................


2

III. PELAKSANAAN DAN HASIL KEGIATAN .............................................................


3

VI. SIMPULAN DAN SARAN .........................................................................................


5

6.1. Simpulan ................................................................................................................. 5

6.2. Saran ....................................................................................................................... 5

LAMPIRAN-LAMPIRAN :

-SK Panitia pemilihan Ketua Program Studi IH dan IQT


-Daftar Hadir Rapat Panitia dan berita acara
-Daftar Hadir Pemilihan
-Berita Acara Hasil Pemilihan

3
I. PENDAHULUAN

Berdasarkan Tata Tertib Senat STIU Darussalam No.


38/J14.1.25/HK.00.16/2003 pada Bab 1 Ketentuan Umum pasal 1a disebutkan
bahwa Senat merupakan badan normatif dan perwakilan tertinggi di STIU
Darussalam. Senat
Peternakan STIU Darussalam merupakan suatu dewan yang
membahas/mensawalakan dan memutus norma secara bersama-sama. Selanjutnya,
dalam Bab 2 pasal 2a bahwa Senat STIU Darussalam adalah mitra kerja di dalam
merencanakan, merancang dan memutuskan norma atau aturan sebagai kebijakan
dan kebijaksanaan yang bersifat strategik. Mengingat pentingnya peranan Senat
maka setelah dilantiknya baru maka Ketua Program Studi IH dan IQTbarupun
dilaksanakan.
Ketua Program Studi IH dan IQT STIU Darussalam periode 2020-2024
dilaksanakan dengan memperhatikan Bab 3 pasal 5 Tata Tertib Senat STIU
Darussalam bahwa masa bakti Senat STIU Darussalam selama 4 tahun sesuai
dengan masa bakti . Dalam Bab 3 pasal 4 bahwa keanggotaan Senat mencakup:
a) para Guru Besar Tetap , Pimpinan yang meliputi , Pembantu I, Pembantu II,
dan Pembantu III, c) wakil dosen sebanyak 3 (tiga) orang yang dipilih melalui
musyawarah dan telah meperoleh mufakat dalam jurusan. Selain itu, sesuai
dengan pasal 52 ayat 5 Statuta STIU Darussalam Tahun 20017 yang mengatur
mengenai jumlah anggota Senat yang berasal dari Jurusan/Program Studi paling
banyak 3 (tiga) orang, maka oleh karena STIU Darussalam saat ini hanya terdiri
dari 1 (satu) Jurusan/Program Studi maka dipandang perlu mengadakan Ketua
Program Studi IH dan IQT yang baru sesuai dengan ketentuan Statuta Unud
tersebut di atas.
Syarat keanggotaan Senat menurut pasal 52 ayat 4 Statuta Unud tahun
2009 yang berhak menjadi anggota Senat wakil dosen dari Jurusan/Program Studi
dipersyaratkan dari dosen yang minimal menduduki jabatan akademik Lektor,
yang dipilih dari dan oleh dosen pada jurusan/PS bersangkutan. Kemudian
dibentuklah Panitia Pemilihan Angoota Senat STIU Darussalam Bangkalan.
Jumlah calon sampai batas waktu pendaftaran sampai dengan tanggal 11 Januari
2020 pukul 12.00 WIB, sebanyak 8 (delapan) orang dan urutan didasarkan pada

4
urutan tanggal pada surat pernyataan kesediaan menjadi calon. Kedelapan calon
adalah:
Nama Calon Tanggal Surat
No. Pernyataan
1. Dr. Ir. Tjokorda Gede Belawa Yadnya, M.Si. 11 Desember 2019
2. Dr. Ir. Ni Wayan Siti, M.Si. 14 Desember 2019
3. Dr. Ir. I Made Nuriyasa, MS. 14 Desember 2019
4. Ni luh Gede Sumardani, S.Pt,M.Si. 14 Desember 2019
5. Ir. I Gede Suranjaya, M.Si 21 Desember 2019
6. Ni Made WIBriadi, S.Pt,MP 27 Desember 2019
7. Dr. Ir. I Wayan Sudiastra, MS 29 Desember 2019
8. Drs. I Wayan Budiartha, M.Si. 11 Januari 2019

Setelah melalui tahap verifikasi maka kedelapan orang calon tersebut


memenuhi syarat untuk menjadi calon anggota Senat STIU Darussalam
Bangkalan, dan berhak mengikuti peilihan sebagai anngota Senat .
Akhirnya dengan terpilihnya anggota Senat STIU Darussalam diharapkan
mampu meningkatkan kualitas melalui kebijakan dan kebijaksanaan yang diambil
Senat.

II. RENCANA KEGIATAN

Rencana kegiatan yang akan dilaksanakan dituangkan dalam bentuk tabel


yang mencakup tahapan-tahapan pelaksanaan kegiatan sebagai pegangan mulai
dari proses awal pelaksanaan hingga berakhirnya pemilihan. Tujuannya agar
pelaksaan pemilihan dapat berjalan lancar sesuai dengan yang kita harapkan
bersama. Rencana kegiatan dapat dilihat pada tabel berikut:

NO. KEGIATAN TANGGAL


1. Penyusunan Pedoman tentang Tata Tertib 7-9 Desember 2019
dan Tata Cara Pencalonan dan Pemilihan
2. Penjaringan Calon Anggota Senat (setiap 10 Desember 2019 s/d
Lab. mengajukan 1 orang calon) 11 Januari 2020
3. Verifikasi Bakal Calon Anggota Senat 11 Januari 2020

5
4. Penetapan Calon Anggota Senat 11 Januari 2020
5. Ketua Program Studi IH dan IQT 12 Januari 2020
6. Penyusunan Laporan 13-22 Januari 2020
III. PELAKSANAAN DAN HASIL PEMILIHAN

Pemilihan Calon Anggota Senat STIU Darussalam Bangkalan periode


2020-2024 dilaksanakan pada hari Selasa, tanggal 12 Januari 2020 bertempat di
Ruang Sidang , Bukit Jimbaran. Registrasi pendaftaran dimulai pukul 13.00 WIB.
Pemilihan diawali dengan menandatangani daftar hadir dan menghitung jumlah
dosen yang hadir pada saat itu. Dosen tetap (pemilih) yang hadir pada hari
pemilihan berjumlah 14 orang dosen dan senat, sehingga pemilihan dapat
langsung dilaksanakan karena sudah melebihi status quorum. Sesuai dengan
Pedoman tentang Tata Tertib dan Tata Cara Pencalonan dan Ketua Program Studi
IH dan IQT STIU Darussalam Bangkalan Periode 2020-2024: poin III no. 3 yang
berbunyi pemilihan akan dilaksanakan apabila jumlah pemilih telah memenuhi
quorum sebanyak 50% + 1 dari seluruh dosen dosen STIU Darussalam. Apabila
status quorum tidak tercapai maka pemilihan akan diundur 2x15 menit untuk
memberi waktu sehingga qourum bisa tercapai. Namun apabila jumlah pemilih
yang hadir tetap tidak memenuhi quorum maka pemilihan akan tetap
dilaksanakan. Karena kehadiran pemilih sudah memenuhi status quorum maka
pemilihan dapat segera dilakukan.
Acara pemilihan diawali dengan laporan dari Ketua Panitia dan sambutan
dari STIU Darussalam sekaligus membuka acara pemilihan dimaksud. Panitia
juga membacakan tentang Tata tertib dan Tata Cara Pemilihan. Sebelum
pemilihan dilaksanakan, Panitia menjelaskan tentang tata cara pemilihan. Adapun
tata cara pemilihan melalui beberapa langkah yaitu:
1. Pembagian kertas untuk menulis nomor calon yang akan dipilih. Setiap
orang wajib memilih 3 orang calon dengan menulis nomor urut calon yang
ditampilkan di layar monitor
2. Pengumpulan suara dengan cara memanggil nama pemilih berdasarkan
nama-nama yang tercantum dalam daftar hadir
3. Penghitungan suara

6
Setelah melalui proses penghitungan suara maka jumlah suara yang
diperoleh masing-masing calon adalah sebagai berikut:

Daftar Calon Ketua Pgram Studi Ilmu al-Qur’an dan Tafsir


NO. NAMA CALON JUMLAH SUARA
1. Samaun, M.Ag 10
2. 2
3. 1
4. 1
Total 14

Daftar Calon Ketua Pgram Studi Ilmu Hadits


NO. NAMA CALON JUMLAH SUARA
1. Takwallo, M.Ag 9
2. 2
3. 2
4. 1
Total 14

Berdasarkan jumlah suara yang diperoleh maka terpilih 3 (tiga) orang


dengan suara terbanyak sebagai Ka Prodi Ih dan IQT STIU Darussalam
Bangkalan yaitu:
Ketua Prodi IQT : Samaun, M.Ag
Ketua Prodi IH : Takwallo,M.Ag

Pemilihan berjalan lancar dan diakhiri pukul 14.00 WIB. Hasil pemilihan tersebut
kemudian diserahkan oleh Panitia Ketua Program Studi IH dan IQT 2020-2024
kepada yang dituangkan dalam Berita Acara Serah Terima Hasil Ketua Program
Studi IH dan IQT STIU Darussalam Periode 2020-2024. Nama-nama anggota
Senat terpilih tersebut agar segera dapat ditetapkan sebagai anggota Senat STIU
Darussalam wakil dosen periode 2020-2024.

7
IV. SIMPULAN DAN SARAN

4.1. Simpulan
Dari uraian di atas dapat disimpulkan hal-hal sebagai berikut:
1. Ketua Program Studi IH dan IQT STIU DARUSSALAM BANGKALAN
Periode 2020-2024yang diselenggarakan pada hari Selasa tanggal 12
Januari 2020 tersebut berjalan dengan baik dan lancar.
2. Dari 8 (delapan) orang calon ka Prodi IQT dan IH , maka perolehan suara
terbanyak terpilih sebagai anggota ka Prodi IQT dan IH Darussalam
Bangkalan Periode 2020-2024 yaitu Ketua Prodi IQT: 1) Samaun, M.Ag
Ketua Prodi IH 2) Takwalloh, M.Ag.

4.2. Saran

Pada pelaksanaan pemilihan selanjutnya agar waktu yang diberikan kepada


Panitia lebih panjang lagi sehingga persiapan menjadi lebih matang. Disamping
itu tingkat kehadiran dosen perlu lebih ditingkatkan lagi.

Anda mungkin juga menyukai