Anda di halaman 1dari 2

Penanggung Jawab : Jodhi Rafinda Mei Putra

Kelas : XII MIPA 2

Tema : Ekonomi

Ekonomi kreatif merupakan proses ekonomi yang termasuk kegiatan produksi dan
distribusi barang serta jasa yang di dalamnya membutuhkan gagasan dan ide kreatif
serta kemampuan intelektual untuk membangunnya. Perekonomian Indonesia
berdasarkan besaran PDB atas dasar harga berlaku triwulan II-2022 mencapai Rp
4.919,9 Triliun dan atas dasar harga konstan 2010 mencapai Rp 2.923,7 Triliun.
Deskripsi Singkat : Sektor Pertumbuhan ekonomi kreatif Tertinggi adalah sektor Transportasi yaitu
sebesar 15.79%. Tiga negara tujuan komoditi ekspor ekonomi kreatif terbesar pada
April 2022 adalah Tiongkok sebanyak 27,65% , kemudian Jepang sebesar 7,4% dan
Amerika sebesar 4,5%. Pulau Jawa merupakan pemberi kontribusi terbesar terhadap
perekonomian Indonesia dengan pertumbuhan yang signifikan yaitu sekitar 56,55%.

1. https://www.bps.go.id/pressrelease/2022/08/05/1913/ekonomi-indonesia-
triwulan-ii-2022-tumbuh-5-44-persen--y-on-y-
Sumber Data : .html#:~:text=Perekonomian%20Indonesia%20berdasarkan%20besaran%20Produk,
mencapai%20Rp2
2. https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2022/05/10/sektor-transportasi-dan-
pergudangan-catat-pertumbuhan-tertinggi-pada-kuartal-i-2022
3. https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2022/05/17/ini-negara-tujuan-ekspor-
terbesar-indonesia-pada-april-2022

Penanggung Jawab

Jodhi Rafinda

Anda mungkin juga menyukai