Anda di halaman 1dari 1

1. Apa itu Sakramen ?

 Tanda dan kehadiran Allah yang menyelamatkan.


2. Apa itu Amin ?
 Semoga demikian.
3. Apa itu Konsekrasi ?
 Pengucapan kata-kata Yesus atas Roti dan Anggur menjadi tubuh
dan darah Yesus oleh Pastor.
4. Siapa itu orang Kristen ?
 Orang yang percaya bawha Yesus Kristus itu Sang Penebus Umat
Manusia.
5. Mengapa Ekaristi adalah Sakramen yang termulia ?
 Karena Ekaristi adalah Sungguh-sungguh Tubuh dan Darah Kristus
Sendiri.
6. Apa bagian inti Liturgi Sabda ?
a. Bacaan-bacaan,
b. Kitab Suci,dan
c. Khotbah.
7. Apa itu Iman ?
 Percaya dan mempercayakan diri sepenuhnya kepada Allah.
8. Apakah yang kita buat sesudah menerima Sakramen Tobat ?
a. Bersyukur kepada Allah yang Maha Kasih.
b. Membuat Doa Penitensi.
9. Dimana manusia menerima kesepuluh perintah Allah ?
 Digunung Sinai.
10.Sebutkan 4 bagian Ekaristi ?
a. Semua Perayaan Sakramen.
b. Ibadat Sabda.
c. Ibadat Harian
d. Sakramen Tali.

Anda mungkin juga menyukai