Anda di halaman 1dari 7

berfikir positif (positive vibes)

Belajar percaya akan diri sendiri, orang lain


dan keadaan

Bimbingan dan Konseling SMKN 6 Pandeglang


Memahami sudut pandang
Sudut pandang merupakan arah pandang, gambaran pikiran orang berdasarkan pengalaman,
ilmu dan pengetahuan yang telah di pelajari selama hidup seseorang. Bahkan orang
kembarpun tidak sama pengalamannya.
- Karena setiap individu itu unik, maka setiap orang punya pemikiran yang berbeda dalam
memahami suatu hal.
- Karena setiap individu itu berbeda, maka mempunyai pemikiran beda itu tidak apa-apa.
- Tidak perlu kecewa hanya karna kita beda pilihan
- Tidak perlu marah hanya karna tidak sejalan

- Perbedaan menjadikan kita berwarna warni, seperti pelangi yang memiliki banyak warna
itu indah.

Maka, dalam berkomunikasi atau ngobrol dengan teman, keluarga dan sosial media
sekalipun. Adanya perbedaan pendapat, adanya perdebatan dan hal berbeda lainnya itu
normal dan tidak apa apa. Luapkan emosi secukupnya, tidak perlu berlebihan untuk kecewa
Perilaku Berfikir
positif artinya kita
berbaik sangka terhadap
orang, keadaan serta
diri sendiri
“tetaplah berfikiran
positif meskipun
pikiran negatif lebih
mendominasi.”

—Sepositif
1. Kita berpikir positif, bukan karena semua orang pasti baik. Kita berpikir positif justru
untuk kebaikan diri kita sendiri. Kita menghindar dari sesuatu yang belum tentu, dan
menghindar dari dusta yang belum memiliki fakta. Sedangkan jika kita berpikiran negatif,
rasa cemas dan kebencian sudah pasti akan mengotori jiwa.
2. Terkadang untuk melawan pikiran negatif itu sangatlah sulit. Dimana kita harus melawan
diri kita sendiri dan anggapan-anggapan yang kita hasilkan dari pikiran negatif tersebut.
3. Namun disisi lain, jika negative thinking ini dibiarkan terlalu lama, maka bisa saja
menjadikan kita orang yang sombong, yang selalu berprasangka buruk, yang selalu
menyalahkan, dan yang selalu ingin dibenarkan.
4. Oleh karena itu, agar kita tidak berpikiran negatif, maka jangan terlalu memikirkan
sesuatu secara berlebihan.
5. Khawatir itu dibolehkan, itu tandanya kita ada rasa kepedulian. Namun jika dilakukan
secara berlebihan, maka pikiran negatif akan dihasilkan.
6. Belajarlah untuk selalu berpikiran positif, percayakan bahwa semuanya akan baik-baik
saja. Toh walaupun terjadi yang tidak baik, anggaplah semua itu takdir yang terbaik untuk
diri kita.
7. Sama seperti kata kata pikiran negatif berikut ini. Kalimat dan kutipan bijak dibawah ini
bisa kita jadikan caption, quotes, dan ucapan motivasi agar kita selalu berpikiran positif.
Berikut adalah kata kata tentang pikiran negatif.
● Orang berpikiran
positif menumbuhkan
motivasi untuk maju
karena melihat orang
lain berhasil, orang
berpikiran negatif
malah menumbuhkan iri.
Thank you

Anda mungkin juga menyukai