Anda di halaman 1dari 12

Tugas Mata Kuliah

STRATEGI INVESTASI IT
 

TUGAS Kelompok A

INVESTASI SISTEM CRM PADA WEBSITE YPMN PEDULI MENGGUNAKAN


ANALISIS BALANCE SCORECARD

Dosen : Dr. Djajasukma Tjahjadi, S.E., M.T. 

&

Hartanto , S.T., M.Kom.

   

Oleh:

Davit Hermawan NPM 2021210059

Abudiman NPM 2021210008

Taufik Hidayat NPM 2021210030

Yayat Sutrayana NPM 2021210064


Nama Project : Pengembangan Sistem Informasi Crowdfunding - Investasi

Sistem CRM (Customer Relationship Management)

Sponsor Proyek : Lembaga Filantropi YPMN Peduli

Manajer Proyek : Business Strategist

Tim Proyek : System Analyst

UI/UX Designer

Full Stack Programmer

Quality Assurance

Trainer

Tujuan Proyek

Pengembangan Sistem Informasi Crowdfunding dengan menambahkan fungsi Customer

Relationship Management yang akan digunakan untuk kegiatan Digital Marketing pada

Lembaga Filantropi YPMN Peduli

Scope Proyek

1. Penambahan fitur CRM (Customer Relationship Management)

2. Bahasa pemrograman yang digunakan pada sistem adalah PHP Laravel

3. Menambahkan API Email dan Whatsapp

4. Training User
Business Case

Proses penggalangan dana pada YPMN Peduli sudah menggunakan sistem

berbasis website dengan memanfaatkan payment gateway mitdrans untuk memudahkan

proses transaksi. Website ini dibuat dengan System Development Life Cycle metode

waterfall dan memiliki dua level user yaitu pelanggan untuk menaruh dana dan admin

dengan kontrol penuh terhadap sistem yang akan menambahkan unit untuk dibuka slot

investasi.

Namun disamping itu, sistem tersebut masih mempunyai beberapa kekurangan

yaitu belum adanya fitur Customer Relationship Management (CRM) yang berfungsi untuk

melakukan remarketing terhadap donatur-donatur loyal. Dengan ditambahkan fitur CRM

ini diharapkan dapat membantu YPMN Peduli dalam mendata kebutuhan pelanggan.

Kebutuhan dan masukkan dari pelanggan adalah dua hal yang sangat penting dalam

memajukan perusahaan. Selain itu, dua hal tersebut juga penting untuk mengetahui

perusahaan akan strategi pemasaran atau marketing yang tepat sesuai minat pelanggan.

Strategi marketing yang tepat akan membuat perusahaan mendapat donasi yang

signifikan.

Return Of Investment YPMN Peduli

Tahun Total Donasi Biaya Marketing ROI (%)

2019 Rp.1.567.401.345 Rp.150.000.000 10,4%

2020 Rp.1.467.650.100 Rp.170.000.000 8.6%

2021 Rp.2.567.700.050 Rp.200.000.000 12,8%


Return Of Invesment YPMN Peduli dari tahun 2019, 2020, 2021 berturut - turut

adalah 10,4%, 8,6%, 12,8%. Dari tabel diatas diketahui bahwa pada tahun 2020 terjadi

penurunan ROI sebesar 1,8% dan pada tahun 2021 mengalami kenaikan yang cukup

signifikan yaitu sebesar 4,2%.

Tahun 2020 terjadi penurunan ROI disebabkan turunnya total donasi sebesar 6,3%

dan biaya marketing naik sebesar 13,3% sedangkan pada tahun 2021 ROI mengalami

kenaikan hal ini disebabkan naiknya total donasi sebesar 42% dan adanya penambahan

biaya marketing sebesar 15%.

Tabel 1
Konsep Pengukuran Kinerja YPMN Peduli Menggunakan Metode Balance Scorecard

Perspektif Keuangan

Strategi Ukuran Kinerja Tujuan Goal Solusi Skor

Meningkatkan Pertumbahan Peningkatan Melakukan CRM 5


penerimaan dana (Donasi) penerimaan dana (Customer
dana (donasi) Sebesar Relationship
Rp.500.000.000 Management)

Meningkatkan Meningkatkan Peningkatan Melakukan promosi 5


jumlah jumlah donatur database donatur digital
database sebesar 5000
donatur donatur baru

Meningkatkan Pertumbuhan Terjadinya repeat Membuat SI CRM 5


repeat donasi dana (Donasi) donasi dari donatur pada website
dari donatur sebesar 50% crowdfunding YPMN
Peduli

Perspektif Pelanggan (Donatur)

Membuat Memperbanyaknya Mencari bahan- 3


Memberikan Campaign - Campaign di bahan untuk
variasi Campaign yang website membuat campaign
Campaign yang dapat menarik crowdfunding YPMN baru
dapat donatur untuk Peduli sebanyak
memberikan donasi 100 Campaign per-
bulan
banyak pilihan
bagi donatur

Layanan Semakin Jumlah donatur Membuat artikel 3


pengembangan banyak yang meningkat 30% tentang pencapaian
media sosial akan jumlah sebelumnya donasi
lokal mengai mendukung
campaign- YPMN Peduli
campaign dan
pencapaian

Memberikan Peningkatan Peningkatan jumlah Memberi kemudahan 3


pelayanan yang kepuasan donatur sebesar kepada donatur
lebih donatur 30% untuk donasi dan
profesional membuat laporan
(cepat dan hasil donasi
tepat)

Perspektif Proses Internal

peningkatan Bertambahnya Satuan biaya SI CRM 5

fasilitasfasilitas perangkat lunak meningkat


Server cloud yang
berbasis teknologi dan perangkat
20-30% cepat
keras

Meng Uptime Meningkat Jumlah donatur Membuat laporan hasil 2

penerima manfaat sebanyak 25% penyaluran


jumlah donatur

melalui menambah mitra

penyaluran penyaluran

sumbangan.

peningkatan SDM mampu kinerja karyawan Mengadakan training 2

kualitas dan memahami dan


meningkat
kuantitas sumber melaksanakan

daya kompetensi selamat dengan

manusia yang
baik

Memperluas Semakin banyak Meningkatnya jumlah Kerjasama dengan 1

pasar YPMN yang akan media - media ternama


Donatur
Peduli mendukung terkait program -

campaign YPMN program YPMN

Peduli

Membuat Membagi level Mendapatkan data Menghasilkan level 5

Persona donatur donatur donatur potensial persona donatur

berdasarkan dengan jumlah donasi

Level (Banyaknya terbesar

Donasi)

Membuat level 1 Breakdown data Mengajukan kerjasam Membuat Proposal 5

persona donatur donatur by donasi campaign-campaign terkait campaign yang

(Jumlah Donasi > khusus akan dibuat

10jt

Membuat level 2 Breakdown data Melakukan repeat Mengirimkan email dan 2

persona donatur donatur by donasi donasi setiap bulan whatsapp blast secara

(Jumlah Donasi 3 rutin

- 10 jt

Membuat level 3 Breakdown data Melakukan repeat Mengirimkan emal dan 2

persona donatur donatur by donasi donasi setiap bulan whatsapp blast secara

(Jumlah donasi < rutin

2 Jt

Perspektif Pertumbuhan dan Pembelajaran


Peningkatan Melakukan Peningkatan jumlah Proses transparansi 1

kerjasama kerjasama mitra kerja sama terkait penggunaan

kemitraan dengan dengan pihak dana dari hasil

pihak terkait terkait campaign

pelatihan Meningkat Meningkatnya jumlah Melakukan training 1

peningkatan profesionalisme antara pihak internal


donatur
kinerja dan mitra
dan untuk
pemasaran
mempromosikan

kinerja

pemasaran

Rancangan Anggaran Biaya


Rincian Biaya Investasi Tahun 0 Tahun 1 Tahun 2

BIAYA – BIAYA

1. biaya pengadaan (procurement cost)

a. biaya pembelian perangkat keras 33.000.000

b. pembelian kebutuhan listrik dan jaringan 3.000.000

Total biaya pengadaan 36.000.000

2. biaya persiapan operasi (start-up cost)

a. biaya pembuatan perangkat lunak sistem

- biaya sistem analis (analisa awal dan 65.000.000

perancangan sistem) dengan lama

pengerjaan 1 (satu) bulan dan analisa

operasional sistem pada bulan ke 2 hingga

bulan ke 12
- biaya programming (membuat sistem awal)

dengan lama pengerjaan 1 (satu) bulan dan


60.000.000
pengembangan sistem pada bulan ke 2

hingga bulan ke 12

b. biaya instalasi perangkat keras dan 5.000.000

jaringan

c. biaya persiapan ruangan untuk perangkat 5.000.000

keras

Total biaya persiapan operasi 135.000.000

3.biaya operasi dan perawatan

a. biaya teknisi hardware dan jaringan 36.000.000 36.000.000 36.000.000

b. biaya overhead / operasional kantor

- biaya telepon 1.200.000 1.200.000 1.200.000

- biaya listrik 1.200.000 1.200.000 1.200.000


- biaya hosting 5.000.000 5.000.000 5.000.000

Total biaya operasi dan perawatan 43.400.000 43.400.000 43.400.000

Total biaya-biaya 214.400.000 43.400.000 43.400.000

Keuntungan Investasi

Di era perkembangan teknologi dan informasi yang pesat saat ini, banyak organisasi atau

perusahaan yang menyadari akan pentingnya teknologi informasi dengan mengalokasikan

dana untuk mengembangkan teknologi dan mengaplikasikannya ke dalam operasional

bisnis mereka. Karena tidak dapat dipungkiri bahwa peran teknologi dalam kemajuan suatu

organisasi atau perusahaan mempunyai pengaruh yang besar. Disisi lain sekalipun

kemajuan teknologi dan informasi begitu pesat dan punya dampak yang besar bagi

organisasi/perusahaan, ternyata ada beberapa organisasi /perusahaan masih puas dengan

cara lama, yaitu cara konvensional. Bahkan ada yang terlalu lama untuk mempertimbangkan

implementasi IT, padahal sudah sangat jelas bahwa sekarang sudah saatnya

bertransformasi kearah digital.

Adapun beberapa keuntungan investasi dalam project kami diantaranya adalah sebagai

berikut :

1. Investasi yang dilakukan bersifat jangka panjang, sehingga lebih menarik bagi

masyarakat yang ingin menabung untuk masa depan.


2. Investor memiliki hak penuh dan dapat secara langsung mengontrol instrumen

investasi yang dimilikinya.

3. Investor dapat menganalisis dan mengambil keputusan yang berkaitan dengan

investasi secara langsung tanpa perlu perantara.

4. Investor memiliki pengaruh dalam investasi yang mereka lakukan.

5. Bagi investor yang memiliki pengetahuan dan ketajaman konsep investasi, sangat

besar peluangnya untuk mendapatkan keuntungan yang cukup besar.

Waktu Pelaksanaan

Juli 2022 : Perencanaan Pengembangan Sistem

Agustus 2022 : Pembuatan Sistem

September 2022 : Pengujian Sistem

Oktober 2022 : Training User

Asumsi dan Kendala

Adapun Asumsi pelaksanaan proyek dan kendala yang mungkin dihadapi adalah:

1. Hari kerja Senin sampai Jumat

2. Biaya proyek tidak lebih dari Rp. 250.000.000

3. Target penyelesaian sebelum tanggal 1 Agustus 2022

4. Metode yang digunakan untuk pengembangan sistem ini adalah Metode Spiral

yang merupakan perbaikan dari metode waterfall dan prototyping. Model Spiral

menggabungkan keuntungan – keuntungan model waterfall dan prototyping

dengan memasukan aktivitas analisis resiko.


Risiko

Risiko dari sistem ini telah diidentifikasi. Manajer Proyek akan menentukan strategi apa

yang diperlukan untuk menghindari/meminimalkan kemungkinan risiko tersebut. Adapun

risiko yang telah teridentifikasi adalah sebagai berikut:

1. Terjadinya kebocoran data

2. Terjadinya bug apabila menjalankan aplikasi tidak sesuai caranya

3. Adanya informasi yang tidak valid akibat kesalahan manusia pada saat entry data

4. Web developer harus menggunakan bahasa pemrograman yang sama sesuai

dengan sistem yang ada sebelumnya.

Adapun bentuk tanggung jawab developer jika proyek belum selesai dalam waktu yang

sudah ditentukan, maka pihak web developer harus membayar denda 20% dari total budget

kepada pemberi proyek.

Anda mungkin juga menyukai