Anda di halaman 1dari 45

`TAUHID

NAMA-NAMA NABI DAN ROSUL

1. Nabi Adam As 11. Nabi Yusuf As 21. Nabi Yunus As


2. Nabi Idris As 12. Nabi Ayub As 22. Nabi Zakaria As
3. Nabi Nuh As 13. Nabi Syu’aib As 23. Nabi Yahya As
4. Nabi Hud As 14. Nabi Musa As 24. Nabi Isa As
5. Nabi Shalih As 15. Nabi Harun As 25. Nabi Muhammad SAW
6. Nabi Ibrohim As 16. Nabi Zulkifli As
7. Nabi Luth As 17. Nabi Daud As
8. Nabi Ismail As 18. Nabi Sulaiman As
9. Nabi Ishaq As 19. Nabi Ilyas As
10. Nabi Ya’qub As 20. Nabi Ilyasa As

SIFAT WAJIB BAGI ROSUL

1. Shiddiq artinya benar


2. Amanah artinya dapat dipercaya(jujur)
3. Fathonah artinya cerdas
4. Tabligh artinya menyampaikan
ASMA’UL HUSNA

ASMA’UL HUSNA adalah nama-nama yang baik bagi Allah, jumlahnya ada 99.

1. Ar-Rahman
2. Ar-Rahim
3. Al-Malik
4. Al-Quddus
5. Al-Salam
6. Al-Mu’min
7. Al-Muhaimin
8. Al-Aziz
9. Al-Jabbar
10. Al-Mutakabbir
11. Al-Kholiq
12. Al-Baariy
13. Al-Mushowwiru
14. Al-Ghoffar
15. Al-Qohhar
16. Al-Wahab
17. Ar-Rozaaq
18. Al-Fatah
19. Al-Alim
20. Al-Qobid
Dst ............
AL-QUR’AN HADITS

Peserta didik mampu:

1. Menyukai belajar al-Qur‟an

2. Melafalkan Huruf Hijaiyah dengan tanda baca Tanwin

3. Melafalkan Huruf Hijaiyah dengan tanda baca Sukun

4. Melafalkan Huruf Hijaiyah bertasydid

PETA KOMPETENSI

 Mari Belajar Huruf Hijaiyah dan Tanda Bacanya


 Menerima keutamaan membaca al-Qur’an
 Membedakan bunyi huruf hijaiyah bersarkan harakat
 Melafalkan huruf hijaiyah bertanwin, bersukun dan bertasydid

BAB VII. MENGENAL TANDA BACA 3 TANWIN

ٌ ِ ً
Dhommatain Kasrohtain Fathahtain
(Dua Dhommah) (Dua Kasroh) (Dua Fathah)

Contohnya:

ٌ‫ا‬ ‫ٍا‬ ً‫ا‬ ‫ا‬


un In an Alif

ٌ‫ب‬ ٍ
‫ب‬ ً‫ب‬ ‫ب‬
bun Bin ban ba

‫ٌل‬ ‫ٍل‬ ‫ًل‬ ‫ل‬


lun Lin lan lam
MENGENAL HAROKAT SUKUN ْ
Harokat sukun letaknya di atas huruf hijaiyah

Huruf yang bersukun hurufnya mati

Contoh :

ْ‫اَ س‬ ْ‫اَ ح‬ ‫اَ ْم‬ ْ َ‫ا‬


‫ث‬ ْ َ‫ا‬
‫ت‬

ُ
ْ‫ت ُج ح‬ ‫ُر َم ْه‬ ‫ي ْم‬
َ ‫ب‬
َ ْ‫س يُ ر‬
َ ْ‫ك ن‬
َ ‫َم‬

MENGENAL HAROKAT TASYDID ( ّ )

Cara membacanya huruf ditahan

Contohnya :

ِّ ‫َر‬
‫ت‬ َّ‫س ي‬
َ ‫ك‬
ُّ ُ‫ب‬ َّ‫َم ن‬

‫س َّل َم‬
َ ‫ص َّل َح‬
َ َّ ‫َر‬
‫ت َل‬ ‫َع َّل َم‬

BAB VIII. MENGENAL SURAH AN-NASHR

Peserta didik mampu:

1. Menyatakan bahwa surah an-Nashr adalah firman Allah

2. Menentukan ayat yang termasuk dalam surah an-Nashr

3. Melafalkan surah an-Nashr

4. Menunjukkan hafalan surah an-Nashr

Al-Qur‟an adalah pedoman hidupku

Membaca Al-Qur‟an harus dengan baik dan benar


Aku suka membaca Al-Qur’an

‫اعوذ باهلل من الشيطان الرجيم‬


‫بسم هللا الرحمن الرحيم‬
‫اذا جاء نصر هللا و الفتح‬
‫ورايت الناس يدخلون في دين هللا افواجا‬
‫توابا‬ ‫فسبح بحمد ربك واستغفره انه كان‬

- Surah An-Nashr itu ada 3 ayat.


- An-Nashr artinya Pertolongan.
- Surah An-Nashr menceritakan kemenangan umat islam di Mekah, adalah karena
pertolongan Allah.
- Surah an-Nashr memperingatkan kita, untuk selalu bertasbih memuji-Nya dan
mohon ampunan.
- Surah An-Nashr dapat dibaca dalam shalat. Kita dapat membacanya setelah
surah Al-Fatihah.

BAB IX. MENGENAL SURAH AL-KAFIRUN

Peserta didik mampu:

1. Menyatakan bahwa surah Al-Kafirun adalah firman Allah

2. Menentukan ayat yang termasuk dalam surah Al-Kafirun

3. Melafalkan surah Al-Kafirun

4. Menunjukkan hafalan surah Al-Kafirun

‫اعوذ باهلل من الشيطان الرجيم‬


‫بسم هللا الرحمن الرحيم‬
‫قل يا ايها الكافرون‬
‫ال اعبد ما تعبدون‬
‫وال انتم عابدون ما اعبد‬
‫وال انا عابد ما ابد تم‬
‫وال انتم عابدون ما اعبد‬
‫لكم دينكم ولي دين‬

- Surah Al-Kafirun itu ada 6 ayat.


- Al-Kafirun artinya Orang-orang kafir.
- Surah Al-Kafirun juga mengajak kita menghormati agama lain.
- Surah Al-Kafirun dapat kita baca sewaktu shalat, Yaitu setelah membaca surah Al-
Fatihah.

BAB. X MENGENAL SURAH AL-KAUTSAR

Peserta didik mampu:

1. Menyatakan bahwa surah Al-Kautsar adalah firman Allah

2. Menentukan ayat yang termasuk dalam surah Al-Kautsar

3. Melafalkan surah Al-Kautsar

4. Menunjukkan hafalan surah Al-Kautsar

‫اعوذ باهلل من الشيطان الرجيم‬


‫بسم هللا الرحمن الرحيم‬
‫انا اعطيناك الكوثر‬
‫فصل لربك وانحر‬
‫ان شا نئك هو اال بتر‬

- Surah Al-Kautsar itu ada 3 ayat


- Al-Kautsar artinya nikmat yang banyak
- Kita telah diberi banyak nikmat oleh Allah
- Kita harus beribadah pada Allah Dengan melaksananakan shalat dan berkurban

BAB XI. MENGENAL SURAH AL-MA’UUN

Peserta didik mampu:

1. Menyatakan bahwa surah Al-Ma’uun Adalah firman Allah

2. Menentukan ayat yang termasuk dalam surah Al-Ma’uun

3. Melafalkan surah Al-Ma’uun

4. Menunjukkan hafalan surah Al-Ma’uun

‫اعوذ باهلل من الشيطان الرجيم‬


‫بسم هللا الرحمن الرحيم‬

‫ارايت الذي يكذب بد ين‬

‫فذلك الذي يدع اليتيم‬

‫وال يحض على طعام المسكين‬


D‫فويل للمصلين‬
‫الذين هم عن صال تهم ساهون‬
‫الذين هم يراءون‬
‫ويمنعون الما عون‬
- Surah Al-Ma’un itu ada 7 ayat
- Al-Ma’un artinya bantuan berupa barang yang berguna
- Surah Al-Ma’un mengajak kita:
1. Menyayangi anak yatim
2. Menganjurkan memberi makan orang miskin
3. Menjalankan shalat
4. Gemar menolong

BAB XII. MENGENAL SURAH QURAISY

Peserta didik mampu:

1. Menyatakan bahwa surah Quraisy adalah firman Allah

2. Menentukan ayat yang termasuk dalam surah Quraisy

3. Melafalkan surah Quraisy

4. Menunjukkan hafalan surah Quraisy

‫اعوذ باهلل من الشيطان الرجيم‬


‫بسم هللا الرحمن الرحيم‬
‫اليال ف قريش‬
‫ايال فهم رحلة الشتاء والصيف‬
‫فليعبدوا رب هذا البيت‬
‫الذي اطعمهم من جوع وامنهم من خوف‬
- Surah Quraisy itu ada 4 ayat.
- Quraisy artinya suku Quraisy.
- Quraisy adalah nama salah satu suku di Arab
- Suku Quraisy mendapat kehormatan untuk memelihara Ka'bah.
- Surah Quraisy menceritakan kenikmatan yang diberikan Allah pada suku Quraisy.
- Saat shalat kita bisa melafalkan Surah Al-Quraisy setelah membaca surah Al-
Fatihah

BAB XIII. AKU CINTA KEBERSIHAN

AKU BISA MELAFALKAN HADITS KEBERSIHAN

- Hadits merupakan sumber pedoman umat islam setelah Al-Qur’an


- Hadits itu sumbernya dari Nabi Muhammad
- Aku suka belajar hadits

‫عن ابي مالك االشعري قل قال رسول هللا ص الطهور شطر االيمان رواه مسلم‬
Dari Abi Malik al-Asya’ri berkata: Telah bersabda Rasulullah SAW “ Kebersihan adalah
sebagian dari iman”. (HR Muslim)

‫االيمان‬ ‫شطر‬ ‫الطهور‬


(dari) Iman Sebagian Kebersihan

Sekilas tentang hadits kebersihan

 Aku anak yang beriman


 Anak beriman selalu menjaga kebersihan
 Badanku bersih
 Pakaianku bersih
 Lingkunganku bersih
 Rasulullah mengajarkan kita untuk hidup bersih
 Bersih pangkal sehat

AKIDAH AHLAK
BAB VII

ASMAUL HUSNA (AR-RAHMAN DAN AR-RAHIIM)

a. Ar-Rahman (‫)الرحمن‬

Allah memiliki nama baik ar-Rahman artinya Maha Pengasih. Allah memberikan belas
kasih dan kenikmatan kepada semua makhluk ciptaan-Nya yang ada di bumi seperti
manusia, binatang, dan tumbuh-tumbuhan. Semua diberi rejeki tanpa dibeda-bedakan.

b. Ar-Rahiim ( ‫) الرحيم‬

Allah memiliki nama baik ar-Rahiim artinya Maha Penyayang. Allah selalu memberikan
rahmat dan kenikmatan kepada hamba-Nya yang beriman.

Orang yang beriman kepada Allah akan diberikan nikmat yang luar biasa di dunia dan
akhirat. Salah satunya adalah orang yang beriman akan diberikan kenikmatan di surga.

Ayo perhatikan pernyataan pada table berikut!

Sikap mencerminkan Ar-Rahman Sikap mencerminkan Ar-Rahiim


1. Suka bersedekah 1. menyayangi keluarga, teman, tetangga
2. Memberi hadiah kepada orang 2.Menjenguk teman yang sedang sakit
yang berbuat baik
3. Berinfaq dijalan Allah 3.Merawat dan menyayangi tumbuhan
4. Bersikap dan bertutur kata yang 4.Memberi makan hewan setiap hari
baik

BAB VIII.
RUKUN IMAN

Rukun iman ada enam, yaitu:

1. Iman kepada Allah


2. Iman kepada malaikat
3. Iman kepada kitab-kitab Allah
4. Iman kepada Rosul
5. Iman kepada hari akhir
6. Iman kepada qodo dan qodar

10 NAMA MALAIKAT DAN TUGASNYA

1  Jibril
 Menyampaikan wahyu
2  Mikail
 Memberikan rezeki
3  Isrofil
 Meniup terompet sangkakala
4  Izro’il
 Mencabut nyawa
5  Munkar
 Menanya di alam kubur(kebaikan)
6  Nakir
 Menanya di alam kubur ( kejelekan)
7  Rokib
 Mencatat amal perbuatan baik
8  Atid
 Mencatat amal perbuatan jelek
9  Malik
 Menjaga neraka
10  Ridwan
 Menjaga surge

NAMA-NAMA KITAB ALLAH


1  Kitab Zabur
 Diturunkan kepada Nabi Daud As
2  Kitab Taurat
 Diturunkan kepada Nabi Musa As
3  Kitab Injil
 Diturunkan kepada Nabi Isa As
4  Kitab Al-Qur’an
 Diturunkan kepaada Nabi Muhammad Saw

HADITS PILIHAN
BAB ADAB

Bulughul Maram (Hadits No 1480)

‫وعنه ان رسول هللا ص قال اذا اكل احدكم فليا كل بيمينه واذا شرب فليشرب بيمينه فان‬
‫ مسلم‬D‫الشيطان ياكل بشماله ويشرب بشماله اخرجه‬

Dan daripadanya, bahwasanya Rasulullah saw bersabda: “ Apabila seseorang diantara


kamu makan, maka hendaklah ia makan dengan kanannya. Dan apabila minum,
hendaklah minum dengan kanannya karena syetan makan dengan kirinya dan minum
dengan kirinya”. HR Muslim

Bulughul Maram (Hadits No 1481)

‫عن عمروبن شعيب عن ابيه عن جده قل قال رسول هللا ص كل وشرب ولبس وتصدق في‬
‫ ابو داود واحمد وعلقه البخاري‬D‫غير سرف وال مخيلة اخرجه‬

Dari Amr bin Syuaib, dari bapaknya, dari datuknya. Ia berkata, telah bersabda Rasulallah
saw: “ Makanlah dan minumlah dan berpakaianlah dan bershadaqahlah dengan tidak
berlebihan dan tidak sombong”. HR Abu Daud dan Ahamad dan dita’tiqan oleh Bukhori

Bulughul Maram (Hadits No 1485)

‫عن عبدهللا بن عمروبن العاص عن النبي ص قال رضى هللا في رضى الوالدين وسخط هللا في‬
‫ ابن حبانوالحاكم‬D‫ الترمذي وصححه‬D‫سخط الوالدين اخرجه‬

Dari Abdullah bin Amr bin Aash, dari Nabi saw. Ia bersabda: “ Keridhoan Allah ada pada
keridhoan ibu bapa, dan kemurkaan Allah ada pada kemurkaan ibu bapa”. HR Tirmidzi
dan di sahkan oleh Ibnu Hibban dan Hakim
Bulughul Maram (Hadits No 1467)

‫عن ابي هريرة قال قال رسول هللا ص انظر الى من هو اسفل منكم والتنظروا الى من هو فوقكم‬
‫فهو اجدر ان ال تزدروا نعمة هللا عليكم متفق عليه‬

Dari Abi Hurairah. Ia berkata: Telah bersabda Rasulullah saw, “ Lihatlah orang yang
(keadaannya) dibawah kamu, dan janganlah kamu lihat orang yang di atas kamu,
karena yang demikian, lebih patut (menyebabkan) bahwa kamu tidak menganggap
ringan ni’mat Allah kepada kamu”. HR Muttafaq Alaihi

Bulughul Maram (Hadits No. 1472)

‫عن ابي هريرة قال قال رسول هللا ص ليسلم الصغير على الكبير والمار على القاعد والقليل‬
‫على الكثير متفق عليه وفي رواية لمسلم والرا كب على الماشي‬

Dari Abi Hurairah. Ia berkata. Telah bersabda Rasulullah saw: “ Hendaklah yang muda
memberi salam kepada yang tua, dan yang berjalan kepada yang duduk, yang sedikit
kepada yang banyak. HR Muttafaq Alaihi . Dan pada satu riwayat bagi Muslim.” Dan
yang berkendaraan kepad3a yang berjalan”.

FIKIH
BAB IV. BERWUDU ITU MUDAH

URUTAN BERWUDU

1. Mencuci telapak tangan


2. Berkumur-kumur
3. Menghirup air ke hidung

4. Dibasuh wajahnya
5. Lalu dibasuh tangannya
6. Diusap kepalanya
7. Lalu basuh telinganya

8. Dibasuh kakinya
9. Sampai dua mata kaki
10. Menghadap ke kiblat
11. Lalu berdo’a setelah wudu

Do’a setelah wudu

‫اشهد ان ال اله اال هللا وحده ال شريك له و اشهد ان محمدا عبده ورسوله‬

Daftar Nilai Praktik Wudu Siswa


Nama siswa : Kelas: 1(satu)

No Urutan Wudu Nilai

Baik Cukup Kurang

1 Mencuci telapak tangan

2 Berkumur-kumur

3 Menghirup air ke hidung

4 Membasuh wajah

5 Membasuh tangan

6 Mengusap kepala

7 Membasuh telinga

8 Membasuh kaki

9 Berdo’a

Plered,.....................2023

Wali Kelas 1

Siti Rohimah, S.Pd

Apa itu wudu?

Wudu adalah cara bersuci dari hadas kecil.


Apa itu hadas?

Hadas adalah keadaan tidak suci sehingga tidak di perbolehkan ibadah salah satunya
adalah shalat.

Orang yang akan mengerjakan shalat harus wudu terlebih dahulu.

Do’a setelah wudu

‫اشهد ان ال اله اال هللا وحده ال شريك له‬

‫و اشهد ان محمدا عبده ورسوله‬

Artinya:

“Aku bersaksi bahwa tidak ada tuhan selain Allah yang satu dan tidak ada sekutu
baginya, dan aku bersaksi bahwa Muhammad itu hambanya dan utusannya”.

THOHAROH

Toharoh artinya bersuci

Bersuci dari hadas kecil dengan cara wudu

Bersuci dari hadas besar dengan cara mandi

Bersuci dari najis dengan cara dicuci

MANFAAT WUDU

1. Disayang Allah SWT


2. Membiasakan diri hidup bersih dan sehat
3. Menghilangkan kotoran yang menempel di badan
4. Jika hidup bersih maka di sukai banyak teman

BAB V. TAYAMUM

Apa itu tayamum?

Tayamum adalah cara bersuci pengganti wudu

Kapan tayamum dilakukan?

1. Jika kita tidak menemukan air, misalnya karena kemarau panjang , air sumur
menjadi kering bahkan tanahpun terlihat pecah
2. Jika kita dalam kondisi sakit yang menyebabkan dokter melarang badan kita
terkena air.

MANFAAT TAYAMUM

1. Tayamum bukti Allah SWT saying dengan kita


2. Tanah lebih mudah di dapatkan di sekeliling kita
3. Memudahkan manusia dalam beribadah
4. Mengingatkan asal mula penciptaan manusia

Hal-hal Yang Dapat Membatalkan Wudu


Nama Siswa: Kelas: 1

No Hal-hal yang membatalkan wudu

BAB IX

ADAB BELAJAR
Adab adalah ahlak yang baik.

Jadi adab dalam belajar ini dijelaskan bagaimana cara belajar dengan ahlak yang
baik agar setelah belajar kita mendapatkan ilmu yang bermanfaat. Bermanfaat bagi diri
sendiri dan juga bagi orang lain.

Diantara adab belajar adalah sebagai berikut:

1. Belajar dengan niat yang ikhlas karena Allah SWT


2. Tertib, disiplin dan tidak terlambat datang ke sekolah
3. Berdo’a sebelum dan sesudah belajar
4. Bersungguh-sungguh dalam belajar
5. Tidak boleh sombong dan tidak boleh malu dalam belajar
6. Menghormati guru dan berterimakasih setelah diberi pelajaran
7. Mendo’akan guru

Ayo ucapkan do’a sebelum belajar!

‫رب زدني علما وارزقني فهما‬

Artinya:

“Ya tuhan kami, tambahkanlah kepada kami ilmu dan pahamkanlah ilmu kepada kami”.

Ayo ucapkan do’a sesudah belajar!

‫سبحانك اللهم وبحمدك‬


‫اشهد ان ال اله اال انت‬
‫استغفرك واتوب اليك‬
Artinya:

“Maha suci engkau ya Allah, dan dengan memujimu aku bersaksi bahwa tidak ada tuhan
kecuali Engkau, aku mohon ampun dan bertaubat”.
BAB X

SIKAP HORMAT, KASIH SAYANG DAN SOPAN SANTUN

A. Sikap hormat, kasih saying dan sopan santun kepada orang tua

- Ayah dan ibu adalah orang tua kita


- Ibu telah mengandung dan melahirkan kita
- Ayah dan ibu merawat dan menyayangi kita dengan tulus dan ikhlas
- Sebagai anak yang sholih kita harus selalu menghormati ayah dan ibu,
- Mentaati semua perintah yang baik, menyayangi serta bersikap sopan dan
santun kepada mereka.

B. Sikap hormat, kasih sayang dan sopan santun kepada guru

- Guru adalah orang tua kita di sekolah


- Kita harus menghormati, menyayangi dan sopan santun kepada guru
Karena guru sangat berjasa
- Guru mendidik kita agar kita menjadi pandai
- Guru mengajari kita sehingga kita bias membaca, menulis, berhitung dan
mengenal banyak ilmu
- Guru juga mengajari kita agar kita memilikiperilaku yang baik

Nama : Mapel : Akidah Ahlak


Kelas : Hari/Tgl :

Ayo berlatih!
Carilah pasangan yang tepat dari pernyataan di bawah ini!

Ketika guru menasehati Menbantu

Ketika guru sedang


menerangkan Berbicara lemah lembut

Ketika berbicara dengan guru Mematuhi

Ketika guru kerepotan


membawa sesuatu Bertanya dengan sopan

Ketika ingin bertanya karena


belum paham memperhatikan

Nama : Mapel : Akidah Ahlak


Kelas : Hari/Tgl :

Ayo berlatih!
Ayo berikan tanggapanmu dengan memberi tanda ( ) pada kolom setuju atau
tidak setuju!

Tanggapan

No Pernyataan
Setuju Tidak Setuju

1 Seorang anak tidak pernah berpamitan

ketika akan pergi bermain keluar rumah

2 Tidak membantu ibu mencuci piring dan

menyapu

3 Ketika dipanggil ibu, Toni malah asyik

bermain dan pura-pura tidak mendengar

4 Seorang anak selalu mengeluh ketika di

suruh mengaji

5 Risa selalu bersikap sopan dan lemah

lembut kepada orang tuanya

BAB XI

BERKATA BAIK, BERPERILAKU JUJUR, DAN BERBUDAYA ANTRI


A. Berkata baik

- Sebagai seorang muslim kita harus menjaga lisan kita .


- Berbicara dengan orang tua harus lemah lembut dan sopan
- Berbicara dengan guru harus dengan baik dan sopan
- Berbicara dengan teman dan siapapun juga harus dengan baik dan sopan.

Ada pepatah mengatakan lisan lebih tajam daripada pedang

Beberapa cara agar kita bias berkata baik yaitu:

1. Berpikir terlebih dahulu sebelum berbicara


2. Tidak boleh menghina
3. Tidak boleh menjelek-jelekkan
4. Tidak boleh mengejek
5. Tidak boleh berkata bohong
6. Lebih baik diam daripada berbicara yang tidak ada manfaatnya

Perkataan yang baik dan sopan dapat mencegah kemungkaran terdapat dalam kalimat
thayyibah.

Beberapa kalimat thayyibah yang di ajarkan oleh islam antara lain:

Alhamdulillah Diucapkan ketika mendapat nikmat


Innalillahi wa inna ilahi Diucapkan ketika mendapakan musibah
rooji’uun
Subhanallah Diucapkan ketika mendengar atau melihat suatu
kebaikan

MasyaAllah Diucapkan ketika mendengar atau melihat sesuatu


yang tidak baik
Astagfirullah Diucapkan ketika melakukan kesalahan

B. Berperilaku jujur
Jujur merupakan sifat yang baik artinya tidak berbohong.

1. Jujur di lingkungan keluarga


2. Jujur di lingkungan sekolah
3. Jujur di lingkungan masyarakat

Manfaat berperilaku jujur:

 Hidup menjadi tenang


 Mendapatkan keberkahan
 Diselamatkan dari bahaya
 Dicintai oleh Allah SWT, rosulnya dan sesame manusia
 Mendapat pahala
 Dijamin masuk surga

C. Budaya Antri

Pernahkah kalian mengantri?


Dimana saja kalian pernah mengantri?

Ayo kita sebutkan!


1. Antri di rumah, Contoh:
-menggunakan kamar mandi
-dimeja makan
-ketika akan menyetrika pakaian

2. Di madrasah, Contoh:

- ketika akan masuk kelas

- jajan di kantin madrasah

- pinjam buku di perpustakaan

- di tempat wudu

- di toilet

3. Di tempat umum, contoh:

- di loket pemberian karcis

- di kasir super market

- di bank atau ATM

- di SPBU ketika maumembeli bahan bakar

BAHASA ARAB

BAB IV

‫ِي‬7ْ ‫( َب ْيت‬Rumahku)
‫َبي ٌ‬
‫ْت‬

‫َبابٌ‬

‫َناف َِذةٌ‬

‫ُغرْ َف ُة َن ْو ٍم‬

‫َر ْق ٌم‬

‫ِمسْ َبا ٌح‬


‫َحمّا ٌم‬

‫!‪Ayo membaca bacaan berikut dengan baik‬‬

‫هذا بيتي‬
‫بيتي جميل‬
‫بيتي رقم تسعة‬

‫في بيتي باب‬


‫ونافذة ومسباح‬

‫في بيتي غرفة نوم‬


‫ومطبخ وحمام‬

‫)‪َ (Angka‬ر ْق ٌم‬

‫‪1‬‬

‫‪2‬‬
‫‪3‬‬

‫‪4‬‬

‫‪5‬‬

‫‪6‬‬

‫‪7‬‬

‫‪8‬‬

‫‪9‬‬

‫‪10‬‬

‫ر‬
‫بُرْ ٌج‬ ‫َق َم ٌر‬
‫َر ْاسُ‬

‫َر ْاسٌ‬

‫َق َم ٌر‬

‫بُرْ ٌج‬

‫َن ِم ٌر‬

‫َرسْ ٌم‬

‫س‬
‫َشمْسٌ‬ ‫سدٌ‬
‫َج َ‬ ‫َس َم ٌ‬
‫ك‬

‫َس َم ٌ‬
‫ك‬

‫َج َسد‬

‫َشمْسٌ‬

‫ِمسْ ٌ‬
‫ك‬

‫يُسْ ٌر‬

‫‪BAB V‬‬

‫اَسْ َما ُء ْال َف َوا ِك ِه‬


‫)‪(Nama Buah-buahan‬‬
‫َف َوا ِك ُه‬

‫م‬

‫ُت َّفا ٌح‬

‫عنب‬ ‫موز‬ ‫تفاح‬

‫فراولة‬ ‫بطيخ‬ ‫برتقال‬


‫انانس‬ ‫جوافة‬

‫‪BAB VI‬‬

‫اَالَ ْل َوانُ‬
‫)‪(Warna-warna‬‬

‫اَحْ َم ٌر‬

‫اَ ْب َيضٌ‬

‫اَ ْخ َ‬
‫ض ٌر‬

‫اَ ْز َر ُق‬

‫اَسْ َو ُد‬

‫اَصْ َف ُر‬

‫َر َما دٍيُّ‬

‫ُب ِّنيُّ‬

‫َورْ دِيُّ‬

‫!‪Ayo berlatih‬‬

‫اَحْ َم ٌر‬
َ ‫اَ ْخ‬
‫ض ٌر‬

ُّ‫ُب ِّني‬

‫اَ ْز َر ُق‬

‫اَسْ َو ُد‬

DO’A-DO’A

 Do’a ketika masuk kedalam mesjid

‫اللهم افتح لي ابواب رحمتك‬


Artinya: “Ya Allah bukakanlah untukku pintu-pintu rahmatmu”.
 Do’a ketika keluar masjid

‫اللهم اني اسالك من فضلك‬


Artinya: “Ya Allah sesungguhnya aku memohon kepadaMu akan segala keutamaanMu”.

 Do’a ketika masuk kedalam rumah

‫اللهم اني اسالك خير المولج وخير المخرج‬


‫بسم هللا ولجنا وبسم هللا خرجنا و على هللا ربنا توكلنا‬
Artinya: “ Ya Allah sesungguhnya aku mohon kepadaMu baiknya tempat masuk dan
baiknya tempat keluar, dengan menyebut nama Allah kami masuk, dan dengan
menyebut nama Allah kami keluar dan kepada Allah Tuhan kami, kami bertawakal”.

 Do’a ketika keluar rumah

‫بسم هللا توكلت على هللا ال حول وال قوة اال باهلل‬
Artinya: “ Dengan nama Allah, aku bertawakal kepada Allah. Tiada daya dan kekuatan
kecuali dengan Allah”.

 Do’a naik kendaraan

‫سبحان الذى سخر لنا هذا وما كناله‬


‫مقرنين وانا الى ربنا لمنقلبون‬
Artinya: “ Maha suci Allah yang telah menundukan kendaraan ini untuk kami, dan tiada
kami akan mempersekutukan bagiNya, dan sesungguhnya kami akan kembali
kepadaNya”.

 Do’a ketika sakit badan

‫بسم هللا‬
Artinya: “ Dengan nama Allah”. (dibaca 3X )

‫اعوذ باهلل وقدرته من شرما اجد واحادر‬


Artinya: “ Aku berlindung kepada Allah dan kuasanya dari keburukan apa yang ku
rasakan dank u khawatirkan”. ( di baca 7X )

 Do’a ketika menjenguk orang sakit

‫اللهم رب الناس ااذهب الباس اشف انت الشافي‬


‫الشفاء اال شفاءوك شفاء اليغادر سقما‬
Artinya: “ Ya Allah, Engkaulah Rabb manusia. Hilangkanlah penyakitnya dan
sembuhkanlah dia. Engkaulah yang Maha menyembuhkan (penyakit). Tiada
kesembuhan terkecuali kesembuhan dari-Mu, kesembuhan yang tiada meninggalkan
sedikitpun penyakit”.

 Do’a mohon ilmu yang bermanfaat, rezeki yang halal dan amal yang diterima

‫اللهم اني اسالك علما نافعا ورزقا طيبا وعمال متقبال‬


Artinya: “ Ya Allah sesungguhnya aku meminta kepada-Mu ilmu yang
bermanfaat, rezeki yang halal dan amalan yang diterima”.

IMLA

MENYAMBUNG HURUF HIJAIYAH

‫بتثني‬
‫بني‬ ‫ي‬ ‫ن‬ ‫ب‬
‫تنب‬ ‫ب‬ ‫ن‬ ‫ت‬
‫بتث‬ ‫ث‬ ‫ت‬ ‫ب‬

‫جحخ‬
‫جبن‬ ‫ب ن‬ ‫ج‬ ‫ب ن‬ ‫ج‬
‫تخب‬ ‫خ ب‬ ‫ت‬ ‫خ ب‬ ‫ت‬
‫ثبح‬ ‫ب ح‬ ‫ث‬ ‫ب ح‬ ‫ث‬

‫‪HURUF-HURUF YANG TIDAK BISA DISAMBUNG DARI DEPAN‬‬

‫ا د ذ ر ز و‬
‫بحد‬ ‫ح د‬ ‫ب‬ ‫ح د‬ ‫ب‬
‫خد ن‬ ‫د ن‬ ‫خ‬ ‫د ن‬ ‫خ‬
‫ر جت‬ ‫ج ث‬ ‫ر‬ ‫ج ث‬ ‫ر‬
‫نزت‬ ‫ز ت‬ ‫ن‬ ‫ز ت‬ ‫ن‬
‫ا بج‬ ‫ب ج‬ ‫ا‬ ‫ب ج‬ ‫ا‬
‫و تب‬ ‫ت ب‬ ‫و‬ ‫ت ب‬ ‫و‬

‫!‪Ayo berlatih menyambung huruf‬‬


‫‪Nama :‬‬

‫‪Kelas :‬‬
‫ن‬ ‫ي‬ ‫ب‬

‫د‬ ‫ث‬ ‫ج‬

‫ب‬ ‫ح‬ ‫ا‬

‫ر ت‬ ‫خ‬

‫و‬ ‫ث‬ ‫ج‬

‫ي‬ ‫ز‬ ‫ت‬

‫ب‬ ‫خ‬ ‫د‬

‫ذ‬ ‫ز‬ ‫ح‬

‫ي‬ ‫و‬ ‫ت‬

‫ي‬ ‫ح‬ ‫ب‬

TANDA BACA

FATHAH, KASROH DAN DHOMAH

ُ ِ َ
ُ‫ا‬ ‫ِا‬ َ‫ا‬

ُ‫ب‬ ‫ب‬
ِ ‫ب‬
َ

ُ
‫ت‬ ‫ت‬
ِ َ
‫ت‬

ُ
‫ث‬ ‫ث‬
ِ َ
‫ث‬

‫ُج‬ ‫ِج‬ ‫َج‬

‫ُح‬ ‫ِح‬ ‫َح‬

‫ُخ‬ ‫ِخ‬ ‫َخ‬

ُ‫و‬ ‫ِو‬ ‫َو‬

Ayo berlatih!
Dengarkan baik-baik dan perhatikan dengan seksama, tulislah apa yang dibacakan oleh
gurumu!

Huruf latin Huruf hijaiyah

Ba Ya Na ‫بين‬ ‫ب ي ن‬
Kho Ba Ro ……………………

Tsa Wa Ta ……………………

Fa Ja Ro ……………………

Da Kho La ……………………
Ha Dza Na ……………………

Ja Ya Na ……………………

Ju Bi Ha ……………………

Bu Di Na ……………………

Tu Ji Bu …………………….

Di Ru Na …………………….
MODUL PEMBELAJARAN PAI
KELAS 1 SEMESTER 2(DUA)

MIS AL-MUNAWAROH PPI 36 PLERED


TAHUN PELAJARAN 2022-2023
MODUL PEMBELAJARAN PAI
KELAS 1 SEMESTER 2(DUA)

MIS AL MUNAWAROH PPI 36 PLERED


TAHUN PELAJARAN 2022-2023

Disusun Oleh:

Siti Rohimah, S.Pd


TANDA BACA SUKUN DAN TASYDID

Anda mungkin juga menyukai