Anda di halaman 1dari 2

JAWABAN UAS

NAMA : Ai Widya Septiani


NIM : 220831032
KELAS : BK4.1
DOSEN : Bdn. Eka Vicky Yulivantina.,S.S.T.,M.Keb

1. Gambaran Tingkat pengetahuan remaja tentang dampak biologis pada pernikahan dini.
2.
a. Variabel Bebas dalam penelitian ini adalah tingkat pengetahuan remaja
b. Variabel Terikat dalam penelitian ini adalah dampak biologis
c. Skala data untuk kedua variabel penelitian tersebut adalah rasio
3. Populasi dalam penelitian ini adalah murid SMA yang ada di wilayah Kecamatan Bojonggambir
Kabupaten Tasikmalaya
4. Jenis data pada penelitian ini diperoleh dari data primer. Data primer yaitu data yang diperoleh
secara langsung dari responden melalui kuesioner yang disebarkan dan diisi oleh responden.

5. Analisa data yang digunakan adalah analisis univariat yang bertujuan untuk mendeskripsikan
variable yang diukur yaitu tingkat pengetahuan remaja tentang dampak biologis pada
pernikahan dini.

6. Ya, karena prinsip validitas adalah pengukuran dan pengamatan yang berarti prinsip keandalan
instrument dalam mengumpulkan data. Untuk mengetahui kusioner yang kita susun sudah
mampu mengukur apa hendak kita ukur, maka perlu diuji dengan uji korelasi antara skors (nilai)
tiap-tiap item (pertanyaan) dengan skor total kuesioner.

7. Rencarna uji validitas dalam penelitian ini akan menggunakan teknik produck moment pearson.

8.
PERNYATAAN KESEDIAAN MENJADI RESPONDEN PENELITIAN

Dengan menandatangani lembar ini, saya:

Nama :
Usia :
Alamat :

Memberikan persetujuan untuk menjadi responden dalam penelitian yang berjudul


“Gambaran tingkat pengetahuan remaja tentang dampak biologis pada pernikahan dini” yang
akan dilakukan oleh Ai Widya Septiani mahasiswi Program Studi Sarjana kebidanan Stikes Guna
Bangsa Yogyakarta.
Saya telah dijelaskan bahwa jawaban kuesioner ini hanya digunakan untuk keperluan
penelitian dan saya secara suka rela bersedia menjadi responden penelitian ini.
Tasikmalaya,…………….…….. 2023
Yang menyatakan

( )

Anda mungkin juga menyukai