Anda di halaman 1dari 17

LAPORAN PRAKTEK KERJA

INDUSTRI (PKL) SMK NEGERI 3


MALANG

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Sesuai dengan kurikulum sekolah menengah kejuruan bahwa lulusan SMK


diharapkan menjadi siswa yang siap pakai di masyarakat. Didalam kurikulum
sekolah ditetapkan bahwa untuk mewujudkan program tersebut para siswa
diharuskan mengikuti dan melaksanakan prakerin antara lain : Ketentuan
kurikulum SMK, Pelaksaan pendidikan dan pelatihan berdasarkan pendekatan
pendidikan dan pelatihan dan berdasarkan pendekatan pelatihan Sistem Ganda,
Visi, Misi SMK.

Program pendidikan sistem ganda sangat dibutuhkan dalam penguasaan


kompetensi dan pembentukan sikap profesi siswa seperti tercemin dalam tujuan
pendidikan dan pelatihan SMK yaitu :

1. Pelaksanaan pendidikan dan pelatihan terutama bertujuan untuk membekali


peserta diklat.

2. Mengembangkan kepribadian, potensi akademik, dan dasar-dasar keahlian


yang kuat dan benar melalui pembelajaran program adaktif, normatif, dan
produktif.

3. Pendidikan dan pelatihan di dunia kerja bertujuan untuk memberikan


pengalaman kerja yang sesungguhnya agar peserta menguasai kompetensi
keahlian produktif standar, menginternalisasikan sikap nilai budaya industri yang
berorientasi kepada standar mutu, nilai-nilai ekonomi dan jiwa kewirausaan serta
etos kerja yang kritis, produktif, dan kompetitif.
A. Tujuan
1. Untuk membekali peserta prakerin mengembangkan kepribadian, akademik
dan dasar-dasar keahlian yang kuat dan benar melalui pembelajaran program
normatif, adaptif, dan produktif.

2. Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki keahlian profesional yaitu tenaga


kerja yang memiliki tingkat pengetahuan dan ketrampilan.
3. Meningkatkan efisiensi proses pendidikan dan pelatihan tenaga kerja yang
berkualitas.

4. Membiasakan siswa dengan membekali pengalaman yang terdapat dari luar.


B. Manfaat
1. Menghasilkan sumber daya manusia yang memiliki keahlian profesional, dengan
ketrampilan, pengetahuan, serta etos kerja yang sesuai dengan tuntutan jaman.
2. membentuk mental siswa-siswi dan memberi motivasi agar serius dan
bersemangat dalam mencapai cita-cita.
3. menambah kreativitas siswa-siswi untuk mengembangkan bakat dan minat.
C. Waktu dan Tempat Pelaksanaan
Awal masuk Praktek Kerja Lapangan dilaksanakan nakan pada tanggal 4
January 2022 sampai dengan tanggal 30 Juni 2022 yang ditempatkan di
Jonathan Salon tepatnya di Jl. Bondowoso no.15b.
D. Ruang Lingkup
Pada laporan kegiatan prakerin ini menjelaskan tentang proses kegiatan
pada divisi penulis yaitu perawatan kecantikan dengan memahami tentang
proses kegiatan yang mencakup tentang rambut. Dan pembuatan laporan
yang dimulai dari penerimaan berkas/dokumen intruksi hingga di
pembuatan laporan yang akan dikirim ke sekolah berdasarkan intruksi yang
diberikan standar operasional salon.
BAB II
GAMBARAN UMUM
A. Sejarah Singkat berdirinya jonathan salon
Jonathan salon telah berdiri sejak tahun 1999. Kini jonathan salon telah memiliki 6
cabang dikota malang diantara-Nya : Jl. Bondowoso no 15b, MOG Mall, MATOS
Mall, Jl. Terusan borobudur, Jl. Taman dieng, dan ada juga di SBY. Selain servis
penataan rambut yang menjadi keunggulan jonathan creative hair & make up juga
menjadi salah satu pioneer dalam servis perawatan rambut dan kulit kepala. Kini
jonathan salon telah berdiri selama 18 th dibidang kecantikan.
B. Kegiatan DUDI di jonathan salon
Di jonathan salon ini merupakan salon yang melayani konsumen dalam perawatan
maupun tata rias rambut dan muka. Salon ini sangat menjanjikan dan pastinya
sangat diminati oleh pengusaha awam, ataupun seseorang yang ingin
mengembangkan keterampilan dibidang kecantikan. dan salon jonathan
mempunyai keuntungan yang lumayan besar. Untuk tampil cantik seorang wanita
tidak segan-segan mengeluarkan uang yang cukup banyak untuk perawatan
tubuhnya. Di jonathan salon juga banyak menyediakan beberapa perawatan
seperti : potong Rambut, cuci blow,smoothing,rebonding,blow
permanen,pewarnaan dan perawatan lainnya disalon Jonathan juga menyediakan
tata rias make up tidak hanya rambut.
C. Struktur Organisasi di Jonathan salon

Pemilik salon
JONATHAN

Karyawati Karyawati
KIKI ASTER
D. Tujuan dan Fungsi DUDI yang terkait dengan bidangnya
Fungsi utama dari salon jonathan sebagai tempat untuk menyediakan jasa
dan layanan yang berhubungan dengan mempercantik fisik dan sekaligus
melakukan perawatan tubuh.

Sementara untuk tujuan adalah sebagai berikut:

o Memberikan penampilan baru bagi klien yang ingin


mengubah penampilan.

o Mengembalikan keseimbangan tubuh dengan


melakukan perawatan kecantikan.

o Tempat untuk mempercantik penampilan, karena


dengan mempercantik penampilan bisa membuat orang
percaya diri.
BAB III
KAJIAN TEORI

Di salon jonathan yang paling di minati yaitu blow permanent.


Blow permanent adalah perawatan rambut untuk menciptakan efek rambut
di-blow secara alami. Perawatan ini biasanya dilakukan mulai dari tengah
rambut hingga ke bawah, tergantung dari jenis rambut yang di miliki.
Perawatan blow permanent bisa bertahan sampai 3-6 bulan
tergantung dari tekstur dan cara merawat nya.Hasil dari blow permanen
akan semakin terlihat natural ketika rambut tumbuh. Karena efek
smoothing keratin blow ini akan terus berkurang, dan wajib melakukan
retouch atau perawatan ulang setelah 3 bulan. Di Jonathan salon kosmetik
yang digunakan untuk blow permanent biasanya memakai produk heona.
Blow permanent disini sangat diminati oleh pengunjung karena hasil
blow permanent bisa disesuaikan dengan keinginanmu. Konsep blow ini
adalah membuat rambutmu terlihat di-blow tanpa harus melakukannya
setiap hari. Jika melakukan blow permanent rambut pendek, hasilnya pasti
jauh lebih natural dibanding keriting rambut biasa.
Keunggulan dari blow permanent ini tidak akan membuat rambut
terlihat kusam dan kering. Perawatannya pun tak terlalu merepotkan.
Hanya perlu mencuci rambut seperti biasa dan dikeringkan dengan cara
tersendiri, karena tanpa perlu melakukan perawatan khusus pun rambut
tidak akan rusak.
Kekurangan dari blow perm Bahan kimia dari blow permanent bisa
merusak rambut. Biasanya, bagian rambut yang rusak akan berwarna lebih
terang dibanding yang masih sehat setelah pewarnaan.

BAB IV
PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI

A. Deskripsi Tugas dan Fungsi


Selama kami melakukan praktek kerja lapangan industri di Jonathan salon selama 6
bulan lamanya, ada pun waktu kerja selama praktek kerja industri di jonathan salon
sebagai berikut:
 Buka pukul 08.00-18.00
 Kegiatan kami selama praktek kerja lapangan di jonathan salon yaitu
Melakukan perawatan seperti :
-Penyampoan
-Creambath
-Blow dry
-Catok
-Catok ikal
-Catok pelurusan
-Oles colour
-Blow ikal
B. Hal Baru yang Didapatkan di jonathan salon
Selama praktek kerja lapangan di Jonathan salon mendapatkan hal baru seperti
tanggung jawab atas pekerjaan yang diberikan, kedisiplinan, serta mendapatkan
ilmu-ilmu perawatan kecantikan rambut dan lainnya.
C. Tantangan selama Praktek Kerja Lapangan di jonathan salon
Tantangan selama praktek kita diharuskan kerja cepat tapi harus dengan
hasil yang semaksimal mungkin tetapi harus berhati-hati dan juga harus sabar.
D. Permasalahan yang dihadapi selama Praktek Kerja Lapangan
Masalah yang biasa dihadapi pada saat belajar bow dry,catok pelurusan dan oles
colour karna membutuhkan waktu yang sangat lama dan juga kita masih belum
terbiasa dengan pekerjaan tersebut.
E. Pembahasan Penyelesaian Masalah
Berbeda jauh dengan teori karna pada saat praktek kerja lapangan kita dihadapkan
langsung di dunia kerja yang nyata dan berhadapan dengan klien. Dan
pembelajarannya kita lebih memahami yang ada di salon karna kita diharuskan
untuk bisa dalam hal yang dipelajari. Dan solusi dari permasalahan tersebut adalah
dengan kita belajar terus menerus yang akhirnya kita terbiasa dengan pekerjaan itu.
F. Hal Baik selama Praktek Kerja Lapangan
Kita diajarkan untuk tanggung jawab, disiplin tepat waktu, harus berhati-hati dalam
melakukan pekerjaan, mengenal banyak orang, dan memahami dunia kerja yang
nyata.
BAB V PENUTUP

A. Kesimpulan

6 bulan menjalani kegiatan prakerin penulis banyak mendapat pengalaman


dunia kerja dan berbagai ilmu kecantikan, prakerin menghasilkan pengalaman
tentang manfaat siswa menjadi lebih terampil, proffesional, dan dapat
mengembangkan bakat serta media untuk menuangkan ilmu yang didapat
selama disekolah.

B. Saran

Waktu yang akan datang prakerin supaya dilakukan tidak hanya dibulan
tertentu saja, supaya wawasan yang di peroleh lebih luas, persiapan prakerin
dengan mungkin, saat prakerin hendaknya dilakukan dengan sungguh-sungguh.
Manfaaatkan waktu yang ada dengan sebaik mungkin karena prakerin
merupakan bakal setelah lulus nanti untuk terjun ke DU/DI.
DAFTAR PUSTAKA

Daftar pustaka adalah sumber yang digunakan dalam penyusunan laporan.


Dapat berupa buku, jurnal, majalah, dan/atau sumber internet. Sumber
internet yang digunakan bukan berasal dari Wikipedia atau laman
sejenisnya. Adapun penulisan daftar pustaka dengan contoh sebagai
berikut :
Contoh:
Elfindri, dkk. 2011. Soft Skills Untuk Pendidik. Tanpa Kota: Baduose
Media Hendri, Nofri. 2020. Merdeka Belajar; Antara Retorika dan
Aplikasi. Padang: E-
Tech Volume 08 Number 01 2020, Universitas Negeri Padang.
Muqowim. 2012. Pengembangan Soft Skills Guru. Yogyakarta:
Pedagogia. Mustaghfiroh, Siti. 2020. Konsep “Merdeka Belajar”
Perspektif Aliran
Progresivisme John Dewey. Lampung: Jurnal Studi Guru dan
Pembelajaran, Vol. 3, No. 1, March 2020.
LAPORAN HASIL PRAKTIK KERJA
LAPANGAN
DI INDUSTRI SAMSUGA / CV DIAN ‘S PRINT
PROGRAM KEAHLIAN TATA BUSANA / TEKNIK KOMPUTER
DAN JARINGAN / TATA KECANTIKAN
PERIODE 1 ( 1 JANUARI – 30 JUNI 2022 )

Disusun oleh :

Nama: Dita kareena

sari

NIPD : 12148238120

Kelas: X1 kc L’oreal

PEMERINTAH PROPINSI JAWA TIMUR

DINAS PENDIDIKAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI MALANG NEGERI 3


MALANG
Jln. Surabaya No . 1 Malang Gading Kasri, Klojen 65115 Telp 0341- 551734
Fax. 0341- 586395, Email: smkn3_mlgyahoo.co.id

JULI 2022
LEMBAR PENGESAHAN I
PELAKSNAAN KEGIATAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN
DI JONATHAN SALON
PROGRAM KEAHLIAN TATA BUSANA/ TEKNIK KOMPUTER DAN
JARINGAN/ TATA KECANTIKAN

Laporan Kegiatan Praktik Kerja Lapangan , disusun oleh :

Nama : DITA KAREENA SARI

NIPD : 1214828120

Kelas : X1 KC L’OREAL

Telah disetujui untuk dilaporkan untuk dipresentasikan di depan siswa-siswa yang


lainnya sebagai penularan pengalaman dan informasi lainnya.

Disetujui di : Malang……………

Instansi/Institusi Dunia Kerja Kepala SMK Negeri 3 Malang

Pimpinan/ HRD/ General Manager Dra. LILIK SULISTYOWATI,


M.Si
……………………………………… NIP. 19650102 198512 2 001
LEMBAR PENGESAHAN 2
PELAKSNAAN KEGIATAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN
DI JONATHAN SALON
PROGRAM KEAHLIAN TATA BUSANA/ TEKNIK KOMPUTER DAN
JARINGAN/ TATA KECANTIKAN

Laporan Kegiatan Praktik Kerja Lapangan , disusun oleh :

Nama : DITA KAREENA SARI

NIPD : 12148238120

Kelas : X1 KC LOREAL

Telah disetujui untuk dilaporkan serta dipresentasikan di depan siswa-siswa yang


lainnya sebagai pertanggung jawaban telah melaksanakan kegiatan praktik
industry selama 6 bulan

Koordinator PKL Pembimbing

…………………..
………………..
NIP……………...
NIP……………

Mengetahui
Ka.Komli Anna meliastanti

………………………..
NIP……………………
Laporan Kegiatan Harian Peserta Didik Pelaksanaan PKL

Nama Siswa : DITA KAREENA SARI


Program Study/Keahlian: TATA KECANTIKAN RAMBUT
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Tempat Prakerin : JONATHAN CREATIVE HAIR & MAKE UP
Nama Instruktur(pembimbing PKL) : KIKI & ASTER

Aktivitas Hari/Tgl Mulai Selesai Paraf


NO Divisi/ Catatan
PKL pelaksanaan Dept Pukul Pukul Pembimbing instruktur

1 - selasa, 4 Di pusat
Cuci/penya Januari 2022- bondowoso
mpoan senin,30 mulai pukul
- Januari 2022 08.00
Pengeringan sampai
rambut dengan
dengan cara pukul 18.00
yang benar
menurut
salon
2 -Catok ikal senin, 1 Di pusat
-Catok lurus Februari 2022- bondowoso
-Catok kamis 28 april mulai pukul
lepas-lepas 2022 08.00
-Catok prek- sampai
prek(catok dengan
genteng) pukul 18.00
- misal
Creambath(k dicabang
epala,pungg atau di
ung dan matos
tangan) pukul 10.00
-Blow sampai
rambut dengan
pendek pukul 19.00
-Blow
rambut
panjang
-Blow bob
-Blow lurus
-Blow
masuk
-Blow ikal
-Catok selasa, 9 mei Di pusat
3 pelurusan 2022- 30 juni bondowoso
-Oles colour 2022 mulai pukul
08.00
sampai
dengan
pukul 18.00
misal
dicabang
atau di
matos
pukul 10.00
sampai
dengan
pukul 19.00

A. Format Penilaian PKL

Format Penilaian PKLKetiga Aspek penilaian; pengetahuan, sikap, dan


keterampilan.

Nama Peserta Didik : DITA KAREENA SARI

Kelas : X1 KC L’OREAL

Semester : 4

Kompetensi Keahlian : TATA KECANTIKAN RAMBUT & KULIT

Nama Industri : JONATHAN SALON CREATIVE HAIR & MAKE UP

Nama Instruktur : JONATHAN

No. Komponen Penilaian Skor Keterangan


(0-100)
1. Aspek Sikap
a. Penampilan dan kerapihan pakaian
b. Komitmen dan integritas
c. Menghargai dan menghormati
(kesopanan)
d. Kreativitas
e. Kerja sama tim
f. Disiplin dan tanggung jawab
2. Aspek Pengetahuan
a. Penguasaan keilmuan
b. Kemampuan mengidentifikasi
masalah
c. Kemampuan menemukan alternatif
solusi secara kreatif
3. Aspek Keterampilan
a. Keahlian dan keterampilan

No. Komponen Penilaian Skor Keterangan


(0-100)
b. Inovasi dan kreativitas
c. Produktivitas dan penyelesaian tugas
d. Penguasaan alat kerja
Nilai Rata-rata Nilai 1,2, & 3 (80%)
4. Nilai Laporan PKL (20%)
Nilai Akhir PKL

NA = (Nilai Rata-rata 1,2, &3) x 80% + (Nilai Laporan PKL) x 20%


KATA PENGANTAR

Dengan segala kerendahan hati penulis memanjatkan puji syukur Allah SWT atas berkat
dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan prakerin ini.
Laporan ini penulis susun sebagai salah satu syarat kenaikan kelas di SMKN 3
MALANG
Adapun kegiatan praktik yang kami laksanakan dimulai dari tanggal 04 januari 2022
sampai tanggal 30 juni 2022.
Yang bertempat di jonathan salon beralamat di Jl. Bondowoso no.15b
Disadari sepenuhnya akan keterbatasan kemampuan penulis dalam penyusunan Laporan
Praktik Kerja Industri ini masih banyak kekurangan baik dari segi penulisan, isi, dan lain
sebagainya.
Namun berkat dorongan dan bimbingan, maka penulis sangat mengharapkan kritik dan
saran yang membangun untuk pembuatan laporan selanjutnya.
Demikianlah sebagai pengantar kata, dengan iringan serta harapan semoga laporan praktik
kerja industri ini dapat diterima dan bermanfaat bagi pembaca.
DAFTAR ISI
LEMBAR PENGESAHAN 1
LEMBAR PENGESAHAN 2
KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
DAFTAR TABEL
DAFTAR GAMBAR
DAFTAR LAMPIRAN
BAB 1 PENDAHULUAN
H. Latar belakang
I. Tujuan
J. Manfaat
K. Waktu dan tempat pelaksanaan
L. Ruang lingkup
BAB II GAMBARAN UMUM
A. Sejarah DUDI tempat praktek kerja lapangan
B. Kegiatan DUDI tempat praktek lapangan
C. Struktur DUDI tempat praktek kerja lapangan
D. Tujuan dan fungsi DUDI yang terkait dengan bidangnya
BAB III KAJIAN TEORI
BAB IV PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI
A. Deskripsi fungsi & tugas
B. Hal baru yang di dapatkan
C. Tantangan selama praktek kerja lapangan
D. Permasalahan yang dihadapi selama praktek kerja lapangan
E. Pembahasan penyelesaian masalah
F. Hal baik selama praktek kerja lapangan
BAB V PENUTUP
A. Kesimpulan
B. Saran
DOKUMENTASI
DAFTAR PUSAKA
IDENTITAS SISWA
DAFTAR GAMBAR JONATHAN SALON

Anda mungkin juga menyukai