Anda di halaman 1dari 5

KISI KISI PERTANYAAN ASESOR TERKAIT SKP 2 SBAR (MENINGKATKAN

KOMUNIKASI YANG EFEKTIF)

N PERTANYAAN JAWABAN
O
1. Dapatkah anda menjelaskan  Rumah sakit menggunakan tehnik SBAR
tentang cara komunikasi yang (Situation-Background-Assesment-
efektif di rumah sakit ? Recommendation) dalam melaporkan kondisi
pasien untuk meningkatkan efektivitas
komunikasi antar pemberi layanan.
 Situation : kondisi terkini yang terjadi pada
pasien.
 Background : Informasi penting apa yang
berhubungan dengan kondisi pasien terkini.
 Assesment : Hasil pengkajian kondisi
pasien terkini
 Recommendation : Apa yang perlu
dilakukan untuk mengatasi masalah pasien
saat ini.

Rumah sakit konsisten dalam melakukan verifikasi


terhadap akurasi dari komunikasi lisan/Telpon
dengan (TBAK)
 Petugas mencatat rekomendasi (TULIS
LENGKAP)
 Petugas membacakan ulang rekomendasi
dari konsulen/DPJP (Read Back/Baca
Ulang)
 Petugas mendokumentasikan rekomendasi
konsulen/DPJP ke Lembar CPPT dan
mengingatkan konsulen/DPJP untuk
melakukan ( KONFIRMASI )
Petugas meminta konsulen/DPJP untuk Konfirmasi
dalam waktu 1x24 jam, dengan cara konsulen/DPJP
menuliskan Nama, Paraf/Ttd, Tanggal, dan Jam saat
kehadiran dikolom stempel konfirmasi.
2 Contoh simulasi komunikasi Perawat : Assalamualaikum dokter tejo
lisan/telpon dengan metode
SBAR
IDENTITY Perawat: saya Sabar perawat ruang Teratai
penyakit Dalam RSUD Kota Bekasi, apakah ini
dokter tejo sendiri?

Dokter : iya..

Perawat: ini dokter ini saya ingin melaporkan


SITUASION kondisi pasien tn.A tanggal lahir 18/07/1980
dengan MR :123456, diagnosa CKD saat ini
mengalami sesak berat sejak 15 menit yang
lalu.
BACKGROUND
Adapun TTV saat ini TD: 140/90 mmhg , RR:
30x/menit Nadi: 86x/menit Suhu: 37 C tingkat
kesadaran CM untuk hasil lab terbaru HB: 9,5
ureum: 78 kreatinin: 4,9
ANALISA & ASSASMENT
Menurut saya saat ini pasien mengalami
gangguan Pola napas sehingga paien tampak
gelisah dokter.. terus dari kami sudah kami
berikan O2 nasal 5 lpm dokter
RECOMENDATION
Mohon advicenya dokter..?

Dokter: tolong Berikan Terapi LASIK extra 1


ampul bolus selanjutnya 3 x 1 amp/ hari dan
naikan oksigen menjadi 10 Lpm Rebriting Mask

Perawat : baik dokter saya ulang terapi dokter


ya.. 1. Terapi LASIX ( L: lima , A: alfa , S: sila ,
I: Indonesia, K : kilo ) extra 1 ampul bolus ya
METODE TBAK (TULIS dokter.. terus oksigen dinaikan menjadi 10 Lpm
LENGKAP, BACA ULANG, rebriting mask
KOMFIRMASI)
Dokter: ya betul

Perawat: maaf dokter. Mau melihat dan visit ke


pasiennya kapan?

Dokter : saya ke situ 2 jam lagi ya

Perawat: siap dokter di tunggu ya.. terima kasih


KOMUNIKASI / KONSUL SBAR VIA TELPON

Dokumen No. Revisi Halaman


RSUD 95/RSUD/SPO- 3 1/2
dr.Chasbullah Abdulmadjid
PRW/ XI /2018
Kota Bekasi
Jl.Pramuka No.55
Tanggal Terbit Ditetapkan
Direktur RSUD dr. Chasbullah
STANDAR 26 November 2018 Abdulmadjid Kota Bekasi
PROSEDUR
OPERASIONAL
dr. H. Kusnanto Saidi, MARS
Nip. 19730618 200312 1001
PENGERTIAN Suatu kegiatan dalam komunikasi dengan dokter untuk
melaporkan kondisi pasien
TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah didalam komunikasi
dengan dokter saat melaporkan kondisi pasien dan menerima
advice dari dokter tersebut.
KEBIJAKAN Keputusan direktur RSUD dr. Chasbullah Abdulmadjid Kota
Bekasi. Nomor : 188.4/384-RSUD/X/2018 tentang
Pemberlakuan kebijakan Pelayanan Unit Instalasi Rawat Inap
di lingkungan RSUD dr. Chasbullah Abdulmadjid Kota Bekasi.
PROSEDUR SITUATION
1. Petugas mengucapkan salam dan memperkenalkan diri
a. Selamat pagi/siang/sore
b. Saya ...........,perawat/dokter ruang ........RSUD dr. Chasbullah
Abdulmadjid Kota Bekasi.
c. Saya mau melaporkan pasien.
d. Petugas menceritakan kondisi pasien
Nama, Umur, Jenis kelamin, Berat badan (kalau perlu),
Diagnosis Medik, Keadaan/kondisi saat di laporkan, status
Mental.
BACKGROUND
KOMUNIKASI / KONSUL SBAR VIA TELPON

Dokumen No. Revisi Halaman


RSUD 95/RSUD/SPO- 3 1/2
dr.Chasbullah Abdulmadjid
PRW/ XI /2018
Kota Bekasi
1. Petugas melaporkan riwayat riwayat sakit/medik pasien
yang di perlukan/penting.
ASSESSMENT
1. Petugas melaporkan hal-hal yang telah dilakukan terhadap
pasien tersebut, data terkini yang berkaitan dengan pasien
RECOMMENDATION/REQUEST
1. Petugas minta rekomendasi dari konsulen tindakan yang
harus di berikan
2. Petugas mencatat rekomendasi (TULIS)
3. Petugas membacakan ulang rekomendasi dari konsulen/DPJP
(Read Back/Baca Ulang)
4. Petugas mendokumentasikan rekomendasi konsulen/DPJP ke
Lembar CPPT dan mengingatkan konsulen/DPJP untuk
melakukan KONFIRMASI
5. Petugas meminta konsulen/DPJP untuk Konfirmasi dalam
waktu 1x24 jam, dengan cara konsulen/DPJP menuliskan
Nama, Paraf/Ttd, Tanggal, dan Jam saat kehadiran dikolom
stempel konfirmasi.

BUKTI PENGESAHAN
Pemakaian Cap Stempel KONFIRMASI dilakukan oleh setiap
petugas yang melakukan konsul via telephone.
UNIT TERKAIT 1. IGD
2. Poli klinik / rawat jalan
3. Rawat Inap
4. Kamar operasi
CONTOH TEMUAN YANG DIDAPAT DILAPANGAN TERKAIT SBAR

KONFIRMASI SEBAGAI PENGESAHAN DARI DPJP TIDAK DI ISI LENGKAP


(Nama,Tanda tangan,tanggal,jam ) kehadiran DPJP

Anda mungkin juga menyukai