Anda di halaman 1dari 1

PENGGUNAAN WALKER

No. Dokumen No. Revisi Halaman


00 1/1

Ditetapkan :
Direktur Mitra Keluarga Pratama Jatiasih
Tanggal Terbit
SPO

dr. Debby Puspitasari MARS

PENGERTIAN Walker adalah salah satu alat bantu berjalan yang kerangkanya terbuat dari bahan stainlees
steel, dimana alat ini dilengkapi dengan dua ganggang yang berfungsi sebagai tempat pegangan
serta menggunakan empat kaki sebagai penumpunya.
TUJUAN 1. Memelihara dan mengembalikan fungsi otot
2. Mencegah kelainan bentuk
3. Memelihara dan meningkatkan kekuatan otot
4. Mencegah komplikasi seperti otot mengecil dan kekuatan sendi
5. Meningkatkan rasa percaya diri pasien
6. Melatih keseimbangan berdiri pasien
KEBIJAKAN Memberikan pelayanan terapi untuk mengurangi / menghilangkan keadaan sakit/ nyeri / cacat
semaksimal mungkin melalui intervensi medik, keterapian fisik dan tenaga lainnya
PROSEDUR Persiapan Alat
1. Walker
Persiapan Pasien
1. Cuci tangan sebelum kontak dengan pasien
2. Terapis melakukan Identifikasi pasien dengan dengan menanyakan nama dan tanggal lahir
pasien kepada pasien atau keluarga.
3. Terapis memastikan metode jenis alat bantu yang akan pakai pasien untuk diukur sesuai
instruksi dokter
Pelaksanaan
1. Terapis menseting walker sesuai dengan tinggi pasien dengan cara menekan tombol kunci
di setaip kaki walker lalu menarik kaki walker sampai batas tinggi yang diperlukan lalu
mengunci kembali
2. Posisikan walker didepan pasien, pegang walker pada bagian atas sisi kanan dan kiri
3. Angkat walker gerakan ke depan letakkan walker jangan terlalu dekat dan jauh dari tubuh,
diikuti langkahkan tungkai sisi yang sehat terlebih dahulu dan diikuti tungkai sisi yang
sakit / lemah
4. Usahakan tubuh pasien tidak keluar dari batas kotak walker
5. Selesai terapi lakukan cuci tangan
UNIT TERKAIT Fisioterapi

Anda mungkin juga menyukai