Anda di halaman 1dari 23

UNSUR PENDUKUNG TARI KREASI

KELAS IX SEMESTER GASAL

MGMP SENI BUDAYA SMP


KABUPATEN PURBALINGGA
Perhatikan gambar-gambar berikut ini
UNSUR-UNSUR PENDUKUNG TARI KREASI

 Perlu dipahami Bersama bahwa keindahan sebuah


pertunjukan tari kreasi tidak hanya dilihat dari
geraknnya saja sebagai unsur utamanya akan tetapi
juga dilihat dari unsur-unsur pendukung lainnya.
1. IRINGAN/MUSIK

1. TIGA ASPEK DASAR IRINAGAN/ MUSIK TARI


A. Melodi.
Sumber melodi dapat kita ketahui dari rangkaian nada – nada.
B. Ritme.
Ritme adalah degupan dari music yang sering ditandai dengan aksen / tekanan
yang diulang – ulang secara teratur.
C. Dramatik.
Dramatic yaitu suara – suara yang dapat memberikan suasana tertentu. Salah
satu contoh yaitu Tari Uncul yang diiringi music Sampyong. Music Sampyong
tersebut berasal dari bamboo.
2. JENIS IRINGAN
 a. Iringan internal, yaitu iringan yang berasal dari diri manusia itu sendiri.
Contoh ; tepukan tangan, hentakan kaki, tepukan dada, nyanyian dari
manusia danlainsebagainya
b. Iringan eksternal, yaitu iringan yang berasal dari luar diri manusia/ alat
musik. Contoh: gamelan, angklung, rebana, kenthongan dan lain
sebagainya
Gamelan, Calung, Angklung dan Rebana
merupakan contoh Iringan Eksternal
 3. FUNGSI IRINGAN/MUSIK
Musik dalam tari kreasi tidak hanya sekedar bunyi- bunyian alat music, akan
tetapi memiliki fungsi, diantaranya:
a. Sebagai iringan suatu penyajian tari
b. Sebagai pengatur waktu
c. Sebagai pemberi atau mempertegas ekspresi gerak.
d. Sebagai pemberi ilusi atau gambaran suasana.
2. PROPERTY

 Property merupakan semua peralatan yang digunakan untuk pementasan tari.


Property tari pada dasarnya dapat digunakan untuk memberikan keindahan bentuk
pada pertunjukan tari agar garapan tari akan terlihat lebih sempurna.
 Beberapa hal yang perlu dipertimbangkan dalam memilih property yang digunakan
penari, yaitu:
a. Jenis dan fungsi property/ disesuaikan dengan tema tarian
b. Keamanan penari dan kenyamanan penari dalam menggunakan property
c. Tidak mengganggu penampilan penari
 Penggunaan property dalam sebuah karya tari tidak sekedar untuk
pelengkap penapilan, tetapi memiliki fungsi, diantaranya:
a) Memperkuat dan meperjelas karakter ( watak) tokoh
b) Memberikan keindahan bentuk pertunjukan tari agar terlihat lebih
sempurna.
c) Memperjelas tema / medeskripsikan tema tarian
Ragam/Jenis Property tari
Beberapa benda disekitar kita yang bisa digunakan sebagai property tari
antara lain:
1. Jenis senjata seperti keris, cundrik, tameng, panah biasanya digunakan
untuk tarian bertemakan kepahlawanan.
2. Jenis benda yang sering digunakan sehari-hari seperti piring, payung,
kipas, sapu.
Gambar 1. Tari Payung
3. TATA RIAS DAN BUSANA

 Tata rias dan busana pada seni tari adalah sarana pembantu yang
berperan mendukung pertunjukan tari. Sementara itu, aksesori adalah
bagian dari busana.
 Karena tata rias dan busana fungsinya hanya mendukung, maka bisa
dikatakan tanpa tata rias dan busana petunjukan tari bisa dilakukan
walau hanya menggunakan gerakan saja.
 A. Fungsi tata rias dan busana
 Secara umum tata rias dan busana dalam tari memiliki fungsi sebagai
berikut:
 a. Membedakan karakter dan tokoh
 b. Mempercantik/ memeprindah penampilan
 c. Melindungi dari sinar secara langsung
 d. menambah estetika tari dan menjaga etika
 Busana tari dikelompokan menjadi:
 Pakaian dasar
 Pakaian kaki/sepatu
 Pakaian Tubuh
 Pakaian Kepala
 Perlengkapan-perelngkapan
Contoh Tata Rias Tari
4. Tempat Pentas

 Suatu seni pertunjukan selalu memerlukan tempat atau ruangan


guna menyelenggarakan pertunjukan itu sendiri.
 Untuk menentukan tempat pentas perlu diperhatikan:
 Ukuran panggung
 Jarak dengan penonton
 Dekorasi Panggung
 Tata Cahaya / Penyinaran
 Jenis Panggung
 Panggung Tertutup, yaitu tempat pentas di dalam ruangan /
Gedung, biasanya tata ruang untuk panggung dan
penononton.
 Panggung Terbuka, yaitu panggung di luar ruangan sehingga
tidak memerlukan rancangan khusus, penonton berada
disekeliling panggung.
Gambar Panngung tetutup bentuk
Procenium
Gambar Panggung Terbuka/ bentuk Arena
5. Tata Lampu dan Suara

 Tata lampu/ cahaya adalah pengatauran cahaya di


panggung.
 Fungsi :
 Penggambaran latar waktu dan suasana, seperti cuaca atau musim
 Untuk mempertegas kesan dari suasana yang ditunjukan
 Memperkuat karakter tokoh
 Penerangan ruangan panggung
 Memberikan variasi sehingga adegan tidak statis
 Jenis-Jenis Lampu
 Food Ligth, yaitu lampu yang penyinarannya dari depan
panggung
 Slide light, yaitu penyinaran lampu di smaping panggung
 Back light, penyinaran lampu dari belakang bawah panggung
 Stripe light, yaitu beraneka warna yang terletak di dibwah
bagian panggung, berfungsi menabah suasana.
 Berdasarkan fungsi, lampu dibedakan menjadi :
 Lampu Primer, yaitu sumber sinar untuk menerangi obyek yang
timbul bayangan.
 Lampu Sekunder, yaitulampu yang bertugas menetralisisr
bayanganyang timbul oleh lampu primer.
 Lampu untuk latar belakang, yaitu lampu khususuntuk
menerangi cyclorama
SEMANGAT BELAJAR

Anda mungkin juga menyukai