Anda di halaman 1dari 9

KLIPPING TENTANG

KEBUTUHAN PRIMER,SEKUNDER,DAN TERSIER

OLEH:

NAMA:

KELAS: VII.4

TUGAS: IPS

SMP YPPK ST.BERNARDUS

T.A 2022/2023
A.KEBUTUHAN PRIMER

Kebutuhan primer adalah kebutuhan pokok yang di butuhkan oleh manusia.

Contoh kebutuhan primer:

1. MAKANAN

Makanan adalah salah satu kebutuhan pokok manusia.

Manfaat makanan bagi tubuh manusia:

-Sumber energi untuk manusia

-Pelengkap gizi

-Menjaga fungsi sistem saraf

2. KESEHATAN
Kesehatan adalah kondisi kesejahteraan fisik,mental,dan sosial yang lengkap dan bukan sekedar tidak
Adanya penyakit atau kelemahan.

Manfaat kesehatan bagi manusia:

-Mengurangi pengeluaran. Jika kita sedang sakit akan mengeluarkan biaya yang tidak sedikit.

-Menghemat waktu. Jika kita sakit maka akan banyak tugas/aktivitas yang akan tertunda.

3. PAKAIAN.

Pakaian adalah bahan tekstil dan serat yang digunakan sebagai penutup tubuh.

Manfaat pakaian:

-Melindungi tubuh

-Penghias tubuh manusia

4. TEMPAT TINGGAL(RUMAH).

Tempat tinggal adalah tempat berlangsungnya kehidupan sehari-hari manusia.


Manfaat tempat tinggal:

-Tempat beristirahat manusia

-Tempat melakukan aktivitas sehari-hari

-Tempat berlindung dari panas dan hujan

5. SEKOLAH

Sekolah adalah suatu lembaga atau tempat untuk terlaksanakannya belajar mengajar.

Manfaat sekolah:

-Menambah ilmu

-Belajar disiplin dan sopan santun

-Membentuk karakter yang baik

B. KEBUTUHAN SEKUNDER

Kebutuhan sekunder adalah kebutuhan yang di penuhi setelah kebutuhan primer terpenuhi.

Contoh kebutuhan sekunder:


1. REKREASI
Rekreasi adalah kegiatan yang dilakukan untuk penyegaran kembali jasmani dan rohani seseorang.

Manfaat rekreasi:

-Mengurangi stres

-Meredakan rasa cemas

-Meningkatkan aktivitas fisik dan tulang

2. ELEKTRONIK

Elektronik adalah alat arus listrik yang di operasikan dengan cara mengontrol aliran elektron atau
Partikel bermuatan listrik dalam suatu alat seperti komputer,televisi,dan gadget.

Manfaat elektronik:

-Membuat pekerjaan lebih ringan

-Sebagai media komunikasi

-Menghilangkan rasa jenuh dengan mendengar lagu

-Menjadi penghibur

3. KENDARAAN
Kendaraan adalah mesin transportasi untuk mengangkut orang atau kargo.

Manfaat kendaraan:

-Memudahkan masyarakat yang berpergian jauh

-Terhindar dari panas matahari dan hujan

-Menghemat waktu

4. OLAHRAGA

Olahraga adalah suatu aktivitas yang melibatkan pengerahan tenaga fisik dan pikiran yang di lakukan

Untuk melatih tubuh manusia,baik secara jasmani maupun secara rohani.

Manfaat olahraga:

-Membakar kalori di dalam tubuh

-Mengurangi stres

-Menyehatkan jantung

5. Perlengkapan rumah tangga.


Perlengkapan rumah tangga adalah sebuah perangkat yang membantu aktivitas yang dilakukan di
Rumah.

Manfaat perlengkapan rumah:

-Memasak

-Membersihkan

-Mengawetkan makanan

C. KEBUTUHAN TERSIER

Kebutuhan tersier adalah kebutuhan yang sering sebagian orang disebut kebutuhan akan sesuatu
yang bersifat mewah.

Contoh kebutuhan tersier:

1.PERHIASAN

Perhiasan adalah sebuah benda yang digunakan untuk merias atau mempercantik diri.

Manfaat perhiasan:

-Mendukung penampilan

-Membuat outfit terlihat lebih menarik

-Meningkatkan status sosial

2. LIBURAN KE LUAR NEGERI


Liburan luar negeri adalah berpergian atau berlibur ke negara luar yang ingin dikunjungi.

Manfaat liburan luar negeri:

-Melihat dunia secara luas

-Mengenal budaya baru

3. MOBIL MEWAH

Mobil mewah adalah sebuah istilah pemasaran untuk sebuah mobil yang menyediakan kemewahan.

Manfaat mobil mewah:

-Menarik perhatian

-Teknologi yang canggih

-Menjelaskan status tinggi

4. BARANG BRANDED

Barang branded adalah barang mewah yang terbatas dengan harga mahal,baik sepatu,tas,DLL. L.

Manfaat barang branded:

-Awet dan tahan lama


-Desain unik dan tidak pasaran

-Menaikan status sosial

5. RUMAH MEWAH

Rumah mewah adalah sebuah rumah yang di buat dengan spesifikasi bangunan terbaik,berada di
Lingkungan yang strategis ,diisi dengan perabotan mewah dan di jual dengan nilai yang tinggi.

Manfaat rumah mewah:

-Lingkungan bersih

-Dikelilingi fasilitas lengkap

-Lebih nyaman

SEKIAN UNTUK KLIPPING TENTANG KEBUTUHAN PRIMER,SEKUNDER DAN TERSIER

TERIMA KASIH...

Anda mungkin juga menyukai