Anda di halaman 1dari 6

MAKALAH SENI BUDAYA

DISUSUN OLEH:
1. AHMAD KHAIRUL ANAM
2. MARYAM ZAHWA SHAFA SALSABILA
3. FIRDHA NURFADHILLA
4. KRIS MIRANDA
KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, puji dan syukur tim penulis panjatkan kehadirat Allah Ta’ala. atas limpahan rahmat
dan karunia-Nya sehingga makalah yang berjudul, “MAKALAH SENI BUDAYA” dapat kami
selesaikan dengan baik. Tim penulis berharap makalah ini dapat menambah pengetahuan bagi
pembaca tentang berbagai macam seni salah satunya seni teater. Begitu
pula atas limpahan kesehatan dan kesempatan yang Allah SWT karuniai kepada kami
sehingga makalah ini dapat kami susun melalui beberapa sumber yakni melalui kajian
pustaka maupun melalui media internet.
Pada kesempatan ini, kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah
memberikan kami semangat dan motivasi dalam pembuatan tugas makalah ini. Kepada kedua
orang tua kami yang telah memberikan banyak kontribusi bagi kami, guru mapel kami SRI
LUGIANTY B.S, S.pd dan juga kepada teman-teman seperjuangan yang membantu kami
dalam berbagai hal. Harapan kami, informasi dan materi yang terdapat dalam makalah ini
dapat bermanfaat bagi pembaca. Tiada yang sempurna di dunia, melainkan Allah SWT.
Tuhan Yang Maha Sempurna, karena itu kami memohon kritik dan saran yang membangun
bagi perbaikan makalah kami selanjutnya.
Demikian makalah ini kami buat, apabila terdapat kesalahan dalam penulisan, atau pun
adanya ketidaksesuaian materi yang kami angkat pada makalah ini, kami mohon maaf. Tim
penulis menerima kritik dan saran seluas-luasnya dari pembaca agar bisa membuat karya
makalah yang lebih baik pada kesempatan berikutnya.
Cirebon, 15 Januri 2023
DAFTAR ISI:

KATA PENGANTAR ................................................................................i


DAFTAR ISI ..............................................................................................ii
BAB 1 : PENDAHULUAN
1.1 : Latar belakang .............................................................................1
1.2 : Rumusan masalah ........................................................................1
1.3 : Tujuan Penulisan .........................................................................1
BAB 2 : PEMBAHASAN
2.1 : Bagaimana sejara perkembangan seni musik ..............................2
2.2 : Jenis - jenis musik kreasi .............................................................2
2.3 : Apa yang dimaksud dengan musik kreasi ...................................2
BAB 3 : PENUTUP
3.1 : Kesimpulan ..................................................................................3
3.2 : Saran .............................................................................................3
3.3. : Daftar Pustaka ..............................................................................3
BAB 1 :PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG


Makalah ini dibuat untuk memnuhi penugasan disemester 2, dan untuk membahas
materi yang diberikan sebagai metode belajar para peserta didik di kelas XII IPS 3,
sekaligus agar para peserta didik mendapat motivasi dan minat untuk mengikuti
pelajaran seni budaya tentang seni musik kreasi dan belajar mengapresiasi sebuah
pertunjukan seni teater, serta mengambil nilai moral yang ada dalam sebuah
pertunjukan seni musik kreasi.

1.2 RUMUSAN MASALAH


1. Bagaimana sejarah perkembangan musik?
2. Jenis-jenis musik kreasi?
3. Apa yang dmaksud dengan musik kreasi?

1.3 TUJUAN PENULISAN


Penulisan materi ini bertujuan agar para pembaca dapat mengetahui tentang seni
teater mulai dari sejarah terciptanya, perkembangan musik. Adapun tujuan lain yaitu
agar menarik minat pembaca untuk mempelajari seni musik kreasi dan mengapresiasi
pertunjukan musik, dan mengambil nilai – nilai moral yang ada dalam pertunjukan
musik. Dan dihrapkan makalah ini bisa menjadi acuan untuk membahas seni musik
kreasi dalam kegiatan belajar berikutnya.
BAB 2 : PEMBAHASAN
2.1 PERKEMBANGAN SENI MUSIK
Perkembangan seni musik sangat pesat dikarenakan banyaknya penemuan-penemuan baru
terutama di bidang kebudayaan. Berdasar perkembangannya musik dapat dibagi menjadi
enam zaman. Yaitu zaman prasejarah, abad pertengahan, zaman Barok dan Rokoko,
zaman klasik, zaman romantik, dan zaman modern.
2.2 JENIS – JENIS MUSIK KREASI
Musik kreasi tidak hanya menghasilkan sebuah musik dalam satu aliran saja, namun musik
kreasi terdiri dari beberapa jenis dan bentuk.
1. Musik tradisional
Musik tradisional merupakan musik yang dipengaruhi oleh tradisi, adat dan budaya
masyarakat tertentu. Secara umum musik tradisional baik instrumen maupun vokal menjadi
milik bersama, karena musik tradisional banyak yang tidak diketahui tahun tercipta dan
penciptanya.
2. Musik klasik
Musik klasik terlahir dari masa sekitar akhir abad ke-18, semasa hidup komponis Mozart dan
Haydn. Musik Klasik yang pembuatan dan penyajiannya memakai sifat, bentuk dan gaya dari
musik yang berasal dari masa lalu.
3. Musik modern
Musik modern dikenal dengan sebutan musik kreasi baru. Musik Klasik dan musik
tradisional merupakan sumber dari musik Modern yang dikemas dari hasil sebuah proses
kreasi dari bentuk aslinya, kreasi musik ini biasanya mencerminkan sikap dinamis yang
menjadi tuntunan masyarakat.

4. Musik kontemporer
Musik Kontemporer merupakan musik baru di Indonesia yang tidak mempunyai kaitan
dengan tradisi sama sekali. Adapun Kriteria dari kontemporer, yaitu suatu bayangan
“kebebasan sepenuhnya”.
Kontemporer dianggap sebagai salah satu gaya tertentu yang diartikan sebagai suatu sikap
menggarap di ujung perkembangan seni yang digeluti.

2.3 Musik kreasi


sendiri merupakan istilah yang bermakna sebagai hasil pengolahan dari melodi, ritme,
harmoni, suara, dan lain sebagainya yang dikemas dalam bentuk musik yang utuh.
Itulah mengapa musik kreasi menyelipkan kata 'kreasi' di dalamnya sebagai istilah yang
merujuk pada kreativitas.
BAB 3: PENUTUP

3.1 KESIMPULAN

Ada beberapa kesimpulan yang dapat kita ambil dari uaraian diatas, yaitu antara
lain :

1. Seni musik adalah sebuah karya dari manusia, yang dalam perkembangannya
tidak dapat dipungkiri lagi, bahwa seni musik akan berkembang sesuai dengan
perkembangan jaman.

2. Perkembangan musik di Indonesia tiap tahun akan berubah sesuai dengan kondisi
masyarakat di Indonesia, siapa yang dapat meraih simpati masyarakat, enak
didengar, maka aliran itulah yang akan ditirukan oleh sebagian besar masyarakat
di Indonesia

3. Seni musik dapat membuat pribadi seseorang dapat menghargai karya orang lain
dalam segala bidang. Dengan menghargai perbedaan tersebut maka dalam
bermasyarakat berbangsa dan bernegara akan tercipta suasana yang aman,
nyaman dan harmonis dalam masyarakat.

4. Seni Musik tidak akan pernah padam atau tidak akan bias dipadamkan oleh
siapapun, dengan kondisi apapun dan dimanapun berada.

3.2 SARAN

Dalam penulisan atau pembuatan makalah ini ada beberapa saran yang dapat
dicantumkan disini. Dalam penciptaan seni musik hendaknya disisipkan nilai – nilai
moral, sehingga secara otomatis terdapat pembelajaran yang bernilai positif bagi
perkembangan tiap orang yang mendengarkannya

3.3 DAFTAR PUSTAKA


ttps://kumparan.com/kabar-harian/apakah-yang-dimaksud-dengan-seni-musik-
kreasi-
1x5FgViEx8k/4
https://www.google.com/search?client=firefox-b-d&q=perkembangan+seni+musik

Anda mungkin juga menyukai