Anda di halaman 1dari 1

MONITORING, BUKTI-BUKTI PELAKSANAAN MONITORING OLEH PIMPINAN

PUSKESMAS DAN PENANGGUNG JAWAB PROGRAM

No. Dokumen : 441/02/01-SPO/PKM/VI/2015 Ditetapkan oleh


Kepala Puskesmas Karang Taliwang
No. Revisi :-

SPO Tgl Terbit : 8 Juni 2015


PUSKESMAS Halaman : 1/1 dr. Hj. Wiwin Nurhasida
KARANG TALIWANG NIP 197002132001122001
1. Pengertian Tata cara pemimpin atau kepala puskesmas untuk memantau atau memonitoring kegiatan atau
pelaksanaan UKM dan UKP dalam menjalin kegiatan-kegiatan sesuai dengan perencanaan
operasional yang sudah ditentukan

2. Tujuan 1. Meningkatkan Upaya kesehatan Masyarakat (UKM) yang meliputi Upaya Promosi
Kesehatan, Upaya Kesehatan Lingkungan, Upaya Kesehatan Ibu dan Anak serta Keluarga
Berencana, Upaya Perbaikan Gizi Masyarakat, Upaya Pencegahan dan Pemberantasan
Penyakit Menular, Upaya Pengobatan
2. Upaya Kesehatan Pengembangan meliputi Upaya Kesehatan Sekolah, Upaya Kesehatan
Olah Raga, Upaya Perawatan Kesehatan Masyarakat, Upaya Kesehatan Kerja, Upaya
Kesehatan Gigi dan Mulut, Upaya Kesehatan Jiwa,  Upaya Kesehatan Mata, Upaya
Kesehatan Usia Lanjut, Upaya Pembinaan Pengobatan Tradisional
3. UKM dan UKP berupaya untuk menggerakkan dan memberdayakan masyarakat hidup
sehat, Meningkatkan akses masyarakat terhadap yankes yang berkualitas, Meningkatkan
sistem surveilance, monitoring dan informasi kesehatan
3. Kebijakan 1. Kepmenkes RI No. 128/ Menkes/ SK/II/2004

4. Refrensi 1. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan


2. Permenkes RI Nomor 741 Tahun 2008 Tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan di Kabupaten/Kota
3. Permenkes No. 75 tahun 2014 tentang Puskesmas
5. Prosedur 1. Seluruh petugas atau tenaga kesehatan yang bertugas pada puskesmas karang taliwang
melakukan tugasnya sesuai dengan penugasannya baik dibidang UKM maupun dibidang
UKP
2. Petugas kesehatan puskesmas karang taliwang yang memegang program baik UKM maupun
UKP bertanggung jawab terhadap proses dan hasil pelaksanaannya.
3. Hasil pelaksanaannya dibuat dalam bentuk laporan yang dilaporkan kepada kepala
puskesmas karang taliwang sebulan sekali
4. Kepala puskesmas karang taliwang menganalisa dan memonitoring hasil dari pada kegiatan
UKM ataupun UKP untuk mengevaluasi hasil dari kegiatan tersebut dalam mekanisme
pertemuan evaluasi dan monitoring tiap bulan pada tanggal 14 untuk pertemuan manajemen
mutu, tanggal 17 untuk pertemuan UKM dan tanggal 27 untuk pertemuan UKP.

6. Unit Terkait Poskesdes, Posyandu, Pustu, Dinas Kesehatan

Anda mungkin juga menyukai