Anda di halaman 1dari 3

MENINGKATKAN MINAT mahasiswa harus diperkenalkan

MEMBACA MAHASISWA DI dengan bacaan agar mereka


LINGKUNGAN KAMPUS memiliki banyak pengetahuan yang
diluar pelajaran atau bahkan
Fakultas Ushuluddin Adab Dan
mengejar ketertinggalan mereka
Dakwah,IAIN Syekh Nurjati
dalam mencari informasi ketika
Penulis : mereka dulu tidak sering membaca.
1. Akmal Rijaldi Maulana Memumbuh kembangkan minat
2. Khilyatul Mila membaca adalah faktor utama
3. Eka Wahyuni untuk menanamkan kecerdasan
4. Asykhul Gina seseorang karena hal itu dapat
5. Fathimatuzzahro membuka wawasan lebih jauh lagi.
6. Intan Pramesti Anjani
7. Harry Setio Membaca adalah suatu cara
Abstract untuk mendapatkan informasi dari
Disebutkan bahwa mahasiswa yang
memiliki minat baca tergolong
sesuatu yang ditulis oleh seseorang.
banyak yaitu 70% dari beberapa Menurut KBBI membaca adalah
mahasiswa yang mengisi angket melihat serta memahami isi dari
tersebut dengan data yang telah apa yang ditulis (dengan
dianalisis. Namun dari data yang melisankan atau hanya dalam hati).
dikumpulkan masih ada beberapa Sedangkan merupakan sebuah
atau 30% mahasiswa yang minat
bacanya kurang. Mungkin karena proses untuk dapat mengenal kata-
adanya beberapa faktor yang kata dan memadukan menjadi arti
memyebabkan masih adanya kata dan menjadi kalimat dan
mahasiswa yang kurang minat struktur baca. Oleh sebab
membaca yaitu itu,semakin banyak
membaca.semakin banyak pula
It was stated that students who had
an interest in reading were classified informasi yang dimiliki. Walapun
as many, namely 70% of the students terkadang informasi itu didapatkan
who filled out the questionnaire with secara tidak langsung. Banyak
the data that had been analyzed. orang yang mengatakan bahwa
However, from the data collected, buku merupakan “Gudang
there are still some or 30% of
students who have less interest in
ilmu”.mengapa demikian?Karena
reading. Maybe because there are Buku itu menyimpan banyak
several factors that cause there are pengetahuan dari berbagi macam-
still students who are less interested macam ilmu yang ada.
in reading, namely:
2. Metode Penelitian
Dalam penelitian ini
1. Pendahuluan menggunakan metode
penelitian kualitatif deskriptif
Membaca adalah jembatan
analitis. Tujuan dari metode ini
ilmu.banyak sekali orang yang
adalah untuk mendapatkan data
menjadi cerdas dan wawasan luas
yang mendalam mengenai
karena sering membaca buku. Oleh
bagaimana minat membaca
karena itu, kebiasaan membaca
sebagian mahasiswa di
harus kita tanamkan sejak dini.
lingkungan kampus khususnya
Setiap orang bahkan khususnya
di IAIN Syekh Nurjati. aspirasi-aspirasi yang bersifat
Fakultas Ushuluddin Adab dan umum. Disisi lain,membaca itu
Dakwah. telah bertindak sebagai suatu
Rancangan Kegiatan : daya pemecah-belah,yang
1. Penelituan kecil ini cenderung dapat mempertajam
dilaksanakan pada perbedaan-perbedaan antara
tanggal 2-5 Desember kelompok-kelompok sosial
2021. dengan jalan merangsang serta
2. Penelitian dilakukan mempertebal pendapat-
hanya ruang lingkup pendapat mereka. Demikianlah
kampus. membaca dapat membuahkan
3. Objek dari penelitian kutub yang konstruktif dan
ini mahasiswa kampus kutub yang diskonstruktif.
IAIN Syekh 4. Kesimpulan
Nurjati,FUAD. Setelah hasil dan
4. Alat dan bahan yang pembahasan dijelaskan, dapat
diperlukan : Laptop dan kita simpulkan bahwa minat
handphone. membaca sebagian dari seluruh
5. Teknik pengumpulan mahasiswa memiliki
data yang digunakan perbandingan yang cukup jauh
observasi dan antara suka membaca dengan
dokumentasi melalui yang tidak suka membaca. Dan
google form yang berisi juga dari pembahasan kita tahu
persoalan-persoalan bahwa ada 2 faktor secara
minat membaca. umum yang mempengaruhi
3. Hasil dan pembahasan minat membaca mahasiswa
Setelah membuat angket yaitu internal dan eksternal.
melalui google form Untuk meningkatkan minat
dilanjutkan menyebarkan link baca ada beberapa hal yang
tersebut kepada beberapa harus di perhatikan seperti cara
mahasiswa sehingga bagaimana supaya membaca itu
terkumpulkan data sebagai menjadi kebiasaan bagi setiap
berikut : kalangan terutama bagi
S= 70 Orang mahasiswa ataupun
SS= 27 orang pelajar,caranya yaitu bisa juga
TS= 7 Orang membaca buku dengan gendre
Keterangan : yang kita sukai,membaca
S= Suka (membaca) kapanpun dan semampu kita
SS= Sangat Suka (membaca) atau self healing, membaca
TS= Tidak Suka (Membaca) buku yang sedang trand,atau
STS= Sangat Tidak Suka juga bisa dengan reading
( membaca). challenge
Pembahasan Tujuan untuk mengikuti
Caranya yaitu dengan reading challenge bisa
menanamkan sikap-sikap,ide- menantang pembaca untuk
ide,dan minat-minat. Serta
membaca gendere buku yang
berbeda dari biasanya.
5. Referensi
Slameto.(1987).Belajar dan
Faktor Mempengaruhinya.
Jakarta : Rineka Cipta.
Yuningsih,Nining.2019.
Rendahnya minat baca pada
mahasiswa.Jakarta

Anda mungkin juga menyukai