Anda di halaman 1dari 10

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ( RPP )

Nama Satuan Pendidikan : SD/MI


Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan
Kelas/Semester : VI/1
Materi Pokok : Variasi Gerak Dasar dalam Permainan Bola Besar
Alokasi Waktu : 4 x 35 Menit
Tahun Ajaran : : 2022/2023

A. Kompetensi Dasar
3.1 Memahami variasi dan kombinasi gerak lokomotor, non-lokomotor, dan
manipulatif sesuai dengan kontrol yang baik dalam permainan bola besar
sederhana dan/ atau tradisional.
4.1 Mempraktik variasi dan kombinasi gerak lokomotor, non-lokomotor, dan
manipulatif sesuai dengan kontrol yang baik dalam permainan bola besar
sederhana dan/ atau tradisional.
B. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran ini, siswa diharapkan mampu:
1. Memahami variasi dan kombinasi gerak lokomotor, non-lokomotor, dan
manipulatif dalam permainan bola besar sederhana dan/ atau tradisional.
2. Mempraktikkan variasi dan kombinasi gerak lokomotor, non-lokomotor, dan
manipulatif dalam permainan bola sederhana dan/ atau tradisional.

C. Alat, Bahan, dan Sumber Belajar


- Buku Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan

D. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Awal Pembelajaran a. Guru memberi salam kepada siswa,
kemudian siswa untuk diajak berdoa untuk
mengawali pelajaran.
b. Mengecek kehadiran peserta didik dengan
mengabsen
c. Siswa diberi pertanyaan yang diberikan
dengan materi variasi gerak dasar dalam
permainan bola besar
Inti Pembelajaran d. Siswa mengamati keadaan sekitar untuk
memahami variasi dan kombinasi gerak
dasar lokomotor, non-lokomotor, dan
manipulatif dalam permainan bola besar.
e. Siswa mengamati keadaan sekitar untuk
mempraktikkan variasi dan kombinasi gerak
dasar lokomotor, non-lokomotor, dan
manipulatif dalam permainan bola besar.
f. Siswa merumuskan pertanyaan tentang
variasi dan kombinasi gerak lokomotor, non-
lokomotor, dan manipulatif dalam permainan
bola besar.
g. Siswa menganalisis dan mempraktikkan
variasi dan kombinasi gerak dasar lokomotor,
non-lokomotor, dan manipulatif permainan
bola besar sederhana dan atau tradisional.
h. Siswa mempresentasikan hasil analisis
tentang variasi dan kombinasi gerak dasar
lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif
dalam permainan bola besar sederhana dan
tradisional.
Akhir Pembelajaran b. Setelah mengomunikasikan hasil penalaran,
siswa diajak menyimpulkan hasil
pembelajaran dengan bimbingan guru, serta
siswa diajak berdiskusi tentang kesulitan
yang dihadapi dalam proses pembelajaran.
c. Setelah itu, siswa diberi informasi tentang
materi pelajaran yang akan datang.
d. Pelajaran diakhiri dengan do’a dan salam

E. Penilaian Pembelajaran

1. Penilaian Sikap
- Observasi aktivitas siswa saat mengumpulkan data, menganalisis, dan
membuat simpulan ( peduli, berani, rasa ingin tahu, menghargai pendapat,
dan lain-lain )
2. Penilaian Pengetahuan
- Tes tulis: soal pilihan ganda dan uraian
3. Penilaian Keterampilan
- Tes Praktik

Mengetahui Bengkulu, 2022


Kepala Sekolah, Guru Mapel PJOK

Didi, M.Pd Tri Rahmat Ilham, S.Pd


NIP. 19760615 199909 1001
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ( RPP )

Nama Satuan Pendidikan : SD/MI


Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan
Kelas/Semester : VI/1
Materi Pokok : Variasi Gerak Dasar dalam Permainan Bola Kecil
Alokasi Waktu : 4 x 35 Menit
Tahun Ajaran : : 2022/2023

A. Kompetensi Dasar
3.2 Memahami variasi dan kombinasi gerak lokomotor, non-lokomotor, dan
manipulatif sesuai dengan kontrol yang baik dalam permainan bola kecil
sederhana dan atau tradisional.
4.2 Mempraktik variasi dan kombinasi gerak lokomotor, non-lokomotor, dan
manipulatif sesuai dengan kontrol yang baik dalam permainan bola kecil
sederhana dan atau tradisional.
B. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran ini, siswa diharapkan mampu:
1. Memahami kombinasi gerak dasar lokomotor, non-lokomotor, dan
manipulatif dengan kontrol yang baik dalam permainan bola kecil sederhana
dan/ atau tradisional.
2. Mempraktikkan kombinasi gerak dasar lokomotor, non-lokomotor, dan
manipulatif dengan kontrol yang baik dalam permainan bola kecil sederhana
dan/ atau tradisional.

C. Alat, Bahan, dan Sumber Belajar


- Buku Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan

D. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Awal Pembelajaran a. Guru memberi salam kepada siswa,
kemudian siswa untuk diajak berdoa untuk
mengawali pelajaran.
b. Mengecek kehadiran peserta didik dengan
mengabsen
c. Siswa diberi pertanyaan yang diberikan
dengan materi variasi gerak dasar dalam
permainan bola kecil
Inti Pembelajaran a. Siswa mengamati keadaan sekitar untuk
memahami variasi dan kombinasi gerak
dasar lokomotor, non-lokomotor, dan
manipulatif dengan kontrol yang baik dalam
permainan bola kecil.
b. Siswa merumuskan pertanyaan tentang
variasi dan kombinasi gerak lokomotor, non-
lokomotor, dan manipulatif dengan kontrol
yang baik dalam permainan bola kecil.
c. Siswa mengumpulkan informasi tentang
variasi dan kombinasi gerak dasar lokomotor,
non-lokomotor, dan manipulatif dengan
kontrol yang baik dalam permainan bola
kecil.
d. Siswa menganalisis dan mempraktikkan
variasi dan kombinasi gerak dasar lokomotor,
non-lokomotor, dan manipulatif dengan
kontrol yang baik dalam permainan bola
kecil.
e. Siswa mempresentasikan hasil analisis
tentang variasi dan kombinasi gerak dasar
lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif
dengan kontrol yang baik dalam permainan
bola kecil.
Akhir Pembelajaran a. Setelah mengomunikasikan hasil penalaran,
siswa diajak menyimpulkan hasil
pembelajaran dengan bimbingan guru, serta
siswa diajak berdiskusi tentang kesulitan
yang dihadapi dalam proses pembelajaran.
b. Setelah itu, siswa diberi informasi tentang
materi pelajaran yang akan datang.
c. Pelajaran diakhiri dengan do’a dan salam

E. Penilaian Pembelajaran

1. Penilaian Sikap
- Observasi aktivitas siswa saat mengumpulkan data, menganalisis, dan
membuat simpulan ( peduli, berani, rasa ingin tahu, menghargai pendapat,
dan lain-lain )
2. Penilaian Pengetahuan
- Tes tulis: soal pilihan ganda dan uraian
3. Penilaian Keterampilan
- Tes Praktik

Mengetahui Bengkulu, 2022


Kepala Sekolah, Guru Mapel PJOK

Didi, M.Pd Tri Rahmat Ilham, S.Pd


NIP. 19760615 199909 1001
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ( RPP )

Nama Satuan Pendidikan : SD/MI


Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan
Kelas/Semester : VI/1
Materi Pokok : Variasi Gerak Dasar Jalan, Lari, Lompat,dan Lempar
Alokasi Waktu : 4 x 35 Menit
Tahun Ajaran : : 2022/2023

A. Kompetensi Dasar
3.3 Memahami variasi dan kombinasi Gerak Dasar Jalan, Lari, Lompat,dan
Lempar dengan kontrol yang baik melalui permainan dan atau tradisional.
4.3 Mempraktik variasi dan kombinasi Gerak Dasar Jalan, Lari, Lompat,dan
Lempar dengan kontrol yang baik melalui permainan dan atau tradisional
B. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran ini, siswa diharapkan mampu:
1. Memahami variasi dan kombinasi Gerak Dasar Jalan, Lari, Lompat,dan
Lempar dengan kontrol yang baik melalui permainan dan atau olahraga
tradisional.
2. Mempraktikkan variasi kombinasi Gerak Dasar Jalan, Lari, Lompat,dan
Lempar dengan kontrol yang baik melalui permainan dan atau olahraga
tradisional.

C. Alat, Bahan, dan Sumber Belajar


- Buku Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan

D. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Awal Pembelajaran a. Guru memberi salam kepada siswa,
kemudian siswa untuk diajak berdoa untuk
mengawali pelajaran.
b. Mengecek kehadiran peserta didik dengan
mengabsen
c. Siswa diberi pertanyaan yang berkaitan
dengan materi variasi dan kombinasi Gerak
Dasar Jalan, Lari, Lompat,dan Lempar
Inti Pembelajaran a. Siswa mengamati keadaan sekitar untuk
memahami variasi dan kombinasi Gerak
Dasar Jalan, Lari, Lompat,dan Lempar.
b. Siswa merumuskan pertanyaan tentang
variasi dan kombinasi Gerak Dasar Jalan,
Lari, Lompat,dan Lempar.
c. Siswa mengumpulkan informasi tentang
variasi dan kombinasi Gerak Dasar Jalan,
Lari, Lompat,dan Lempar dengan kontrol
yang baik melalui permainan dan atau
olahraga tradisional.
d. Siswa menganalisis dan mempraktikkan
variasi dan kombinasi Gerak Dasar Jalan,
Lari, Lompat,dan Lempar dengan kontrol
yang baik melalui permainan dan atau
olahraga tradisional.
e. Siswa mempresentasikan hasil analisis
tentang variasi dan kombinasi Gerak Dasar
Jalan, Lari, Lompat,dan Lempar dengan
kontrol yang baik melalui permainan dan atau
olahraga tradisional.
Akhir Pembelajaran a. Setelah mengomunikasikan hasil penalaran,
siswa diajak menyimpulkan hasil
pembelajaran dengan bimbingan guru, serta
siswa diajak berdiskusi tentang kesulitan
yang dihadapi dalam proses pembelajaran.
b. Setelah itu, siswa diberi informasi tentang
materi pelajaran yang akan datang.
c. Pelajaran diakhiri dengan do’a dan salam
E. Penilaian Pembelajaran

1. Penilaian Sikap
- Observasi aktivitas siswa saat mengumpulkan data, menganalisis, dan
membuat simpulan ( peduli, berani, rasa ingin tahu, menghargai pendapat,
dan lain-lain )
2. Penilaian Pengetahuan
- Tes tulis: soal pilihan ganda dan uraian
3. Penilaian Keterampilan
- Tes Praktik

Mengetahui Bengkulu, 2022


Kepala Sekolah, Guru Mapel PJOK

Didi, M.Pd Tri Rahmat Ilham, S.Pd


NIP. 19760615 199909 1001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
KELAS 6
PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN

SEMESTER 1
SD NEGERI 06 KOTA BENGKULU
TAHUN AJARAN 2022 / 2023

Anda mungkin juga menyukai