Anda di halaman 1dari 6

1(a).

Definisi fiqih menurut Bahasa


Pemahaman yang mendalam yang menghendaki pengarahan potensi akal
(b).definisi fiqih menurut istilah
Salah satu bidang keilmuan dalam syariah islam yang secara khusu membahas persoalan
hukum atau aturan yang terkait dengan berbagai aspek kehidupan manusia,baik
menyangkut individu,masyarakat, maupun hubungan manusia dengan penciptanya
2.macam macam ibadah
Ibadah mahdah: ibadah yang khusus berbentuk praktik atau perbuatan yang
menghubungkan antara hamba dan allah melalui cara yang telah ditentukan dan diatur atau
dicontoh kan oleh Rasulullah
Ibadah ghairu mahdah: ibadah umum yang berbentuk hubungan antara manusia dan
manusia dengan alam yang memiliki nilai ibadah
3.kewajiban terhadap jenazah
Memandikan,mengkafani,menyalati,dan menguburi
4.tiga bagian syariat islam
Tauhid,akhlak,fiqih
5.ruang lingkup fiqih
Pertama, hukum yang bertalian dengan hubungan manusia dengan khaliqnya (Allah Swt.).
kedua, hukum-hukum yang bertalian dengan muamalat, yaitu hukum-hukum yang
mengatur hubungan manusia dengan sesamanya baik pribadi maupun kelompok dalam segi
transaksi finansial.
Ketiga, Hukum-hukum munakahah (pernikahan), ini sering juga disebut dengan hukum
kekeluargaan
Keempat hukum jinayah atau hukum perdata yaitu hukum yang mengikat manusia dengan
kehidupan sehari hari dalam berbangsa dan bernegara
6.periodisasi perkembangan ilmu fiqih’
-Periode nabi Muhammad saw
Terbagi Menjadi 2 yaitu Periode Mekah dan Periode Madinah. Periode Makkah
berkedudukan Selama 12 Tahun dan beberapa bulan, Periode Madinah Selama 6 Tahun
Sampai beliau wafat
-Periode sahabat
Periode Ini berkembang Pada Wafatnya Nabi Muhammad SAW dan berakhir Sejak
Muawiyah bin Sofyan Menjabat Sebagai Khalifah Pada Tahun 41 H
Periode tadwin
dimulai dari Pertengahan Abad ke-2 H Sampai Pertengahan Abad ke-4. Pada Masa ini
Muncul Mashab fikih yg banyak Mempengaruhi Perkakanyang Islam diantaranya:
A.imam abu hanifah
B.Imam malik
C.Imam syafii
D.ahmad bin hambali
5.Periode taqlid

Yg dimaksud dgn Taqliid adalah Masa Ketika Semangat (himman) Para ulama utk Melakukan
Ijtihad Mutlak Mulai Melemah dan Mereka Kembali Kedasar tasyri
-Sebab-sebab Taqlid
- Keterbelengguan Akal pikiran Sebagai Akibat hilangnya Kebebasan berfikir

b. Aktfitas ulama dimasa Taqlid: Pada Masa Ini Mereka Menuliskan Keistimewaan Imam
Mereka Masing masing Pd Masa Ini Ulama Mazhab di Kategorikan Kpd Kelompok yaitu:
Matan, Syarh,dan hasyiyah
7.pengertian dan dasar hukum ibadah dalam islam
Menurut Bahasa ada 4: Taat,tunduk,hina,dan pengabdian
Menurut istilah: semua yang mencangkup segala perbuatan yang disukai dan di ridhoi oleh
allah
Dasar hukum: ad dzariyat ayat 56 dan al Baqarah ayat 21
8.Prinsip prinsip ibadah
-niat beribadah karena allah
-ibadah yang tulus kpd allah semata bersih dari tendensi lainnya
-keharusan untuk menjadikan nabi saw sebagi teladan dan pembimbing ibadah
-ibadah itu memiliki batas dan kadar waktu yang tidak boleh dilampaui
-keharusan untuk menjadikan ibadah dibangun diatas kecintaan,ketundukan dan
pengharpkan allah swt
-beribadah dalam kesimbangan antar dunia akhirat tdk hanya semata kehidupan akhirat
saja yang dikejar tapi kehidupan dunia tdk dilupakan
-ibadah tidaklah gugur kewajiban pd manusia sejak keadaan berakal sampai meninggal
dunia
9.rukun dan syarat tentang mengkafani dan meyolatkan jenazah
Rukun solat jenazah
-niat
-berdiri bagi yang mampu
-bertakbir 4 kali
-membaca al fatihah takbir pertama
-membaca solawat nabi takbir kedua
-berdoa untuk jenazah
-mengucap salam
Syarat mengkafani jenazah
-Kain kafan yang digunakan dibeli dari harta sang jenazah.
-Kain kafan cukup untuk menutupi seluruh tubuh.
-Mengkafani jenazah dengan kain lebih dari satu.
-Kain kafan yang digunakan sebanyak tiga lipatan.
10.tujuan menguburkan jenazah
Menguburkan jenazah akan membangkitkan kesadaran umat muslim dalam melaksanakan
kewajiban beragama maupun bersosial. Selain itu, melihat jenazah akan mengingatkan
manusia bahwa kehidupan tidak ada yang abadi.

11.pengertian dan sejarah zakat

Bahasa: berkembang,berkah,kebaikan,menyucikan,dan memuji

Istilah: sejumlah harta tertnetu yang diambil dari harta tertentu dan wajib diserahkan kpd
golongan tertentu

Sejarah zakat

Perintah zakat mulai diberlakukan setelah Nabi hijrah ke Madinah, dan menetap selama 17
bulan. Di sana turunlah ayat 183-184 surat Al-Baqarah, tepatnya pada bulan Syakban tahun
ke-2 H. Demikian juga seperti yang diterangkan oleh Ibnu Umar. Zakat inilah yang kemudian
populer dengan sebutan zakat fitrah.
12.dasar hukum zakat
Ar rum ayat 39,al Baqarah ayat 110
13.mustahiq zakat
Fakir,miskin,amil,mualaf,budak,garim,fisabilillah,ibnu sabil
14.pengertian dan dasar hukum haji dan umrah
Menurut Bahasa: hajja berziarah ke,bermaksud,menyengaja,menuju, ketempat terntentu
yang diagungkan
Menurut istilah: menyengaja mengunjungi ibadah
Menurut Bahasa: umrah berarti ziarah
Pengertian syari: umrah adalah ziarah ke kakbah,tawaf,sai,dan memotong rambut
Dasar hukum haji dan umrah:
Al Imran ayat 97
15.rukum dan syarat manasik (haji dan umrah)
Rukun haji:
Ihram,wuquf di padang arafah,tawaf,sai,tahalul,tertib
Syarat haji:
Islam,berakal,baligh,merdeka,kuasa atau mampu
Rukum umrah:
Ihram,tawaf,sai,mencukkur rambut
Syarat umra sama ama haji
Wajib umrah:
Berihram dari miqat,menjauhkan diri dari muharramat umrah yang jenis dan banyknya sama
dengan muhramat haji
16.muharamat haji dan sunah haji
Sunah haji:
-Membaca talbiyah,
-membaca talbiyah disunahkan Ketika naik dan turun kendaraan,
-melaksanakan tawaf qudum atau disebut tawaf tahiyah(penghormatan) karena tawaf itu
penghormatan bagi kakbah,
-membaca solawat dan doa sesudah bacaan talbiyah
muharamat haji atau yang perbuatan yang dilaerang saat melakukan haji
-senggama dan pendahuluannya
-memakai pakaian yg berjahir dan memakai sepatu bagi laki
-mengenakan cadar muka dan sarung tangan bagi perempuan
-memakai harum haruman serta minyak rambut
-menutup kepala bagi laki laki kecuali karena hajat
-melangsungkan akad nikah bagi dirinya atau menikahkan oranglain sebagai wali atau wakil
-memotong rambut atau kuku
-sengaja memburu dan membunuh binatang darat atau memakan hasil buruan
17.pengertian qurban dan akikah serta perbedaannya
Qurban menurut Bahasa: dekat
Sedangkan menurut syariat qurban: berarti hewan yg disembelih dgn niat beribadah untuk
mendekatkan diri kpd allah
Akikah menurut Bahasa: rambut yang tumbuh di kepala bayi
Istilah: binatang yg disembelih pada saat hari ketujuh atau kelipatan tujuh dari kelahiran
bayi
Perbedaan:
Penyembelihan hewan qurban dilakukan untuk memperingati pengorbanan Nabi Ismail oleh
ayahnya, Nabi Ibrahim AS. Sedangkan aqiqah dilakukan untuk menyambut kelahiran anak
sebagai tanda syukur kepada Allah.
18.waktu pelaksanaan qurban
Sejak selesai shalat idul adha (10 dzulhijah) sampai terbenam matahari tinggal 13
dhulhijah(akhir dari hari tasyriq)
19.shalat berkenaan tentang rukun,syarat,dan hikmah
Niat. ...
Takbiratul ihram. ...
Membaca surat Al-Fatihah. ...
Rukuk dan tumakninah. ...
Iktidal dan tumakninah. ...
Sujud dengan tumakninah. ...
Duduk di antara dua sujud.
Duduk tasyahud akhir
Membaca tasyahud akhir
Membaca salawat nabi
Salam
Tertib
Syarat sah solat:
Beragama Islam. ...
Memiliki Akal dan Berusia Lebih dari 7 Tahun. ...
Suci dari Hadas dan Najis. ...
Menutup Aurat Jika Mampu. ...
Suci Pakaian dan Tempat Salat. ...
Masuk Waktu Salat. ...
Menghadap Kiblat. ...
Tidak Berbicara saat Salat.
Tidak Bergerak Selain Gerakan Salat

Tidak dalam Keadaan Makan dan Minum

Tidak Ada Keraguan

Tidak Berniat Memutus Salat

Hikmah salat:

Memberikan ketenangan dalam diri baik lahir maupun batin. Mendapatkan


kecintaan kepada Allah SWT. Mencegah perbuatan keji dan mungkar. Sholat
akan menyucikan dan membersihkan jiwa

20.pengertian jama dan qashar dalam solat

Jamak yaitu mengumpulkan dua salat fardhu dalam satu waktu salat

qashar yaitu meringkas jumlah rakaat salat yang empat rakaat menjadi


dua rakaat.

Anda mungkin juga menyukai