Anda di halaman 1dari 7

Peraturan Presiden RI NO 42 th 2013 “ peride percepatan tumbuh kembang dimulai sejak terbentuk,

mulai dari janin sampai 2 tahun. 1000 hari pertama kehidupan merupakan periode sensitive dalam
mengoptimalkan tumbuh kembang anak dan penentu kualitas kehidupan dikemudian hari, karena
seluruh organ penting dan system tubuh hamper semuanya telah selesai terbentuk. Pada 1000
kebutuihan nutrisi anak meningkat pesat untuk menunjang pertumbuhan fisik dan mentalnya.

Nutrisi yang baik memiliki dampak kesehatan :

- Dampak jangka pendek : membantu perkembangan otak anak, mengoptimalkan


pertumbuhan tubuh anak, mengatur metabolisme tubuh anak.
- Jangka panjang : mengoptimalkan kemampuan kognitif dan prestasi, mengoptimalkan
kekebalan tubuh dan kapasitas kerja serta menurunkan resiko berbagai jenis penyakit
seperti, diabetes, jantung, obesitas, dan kanker.

Jika kekurangan nutrisi pada 1000 hari pertama kehidupan akan memiliki jangka panjang yang
diperbaiki, dan bersifat permanen setelah anak berusia 2 tahun. Malnutrisi penyebab nomor 1
kematian pada anak yang seharusnya bias dicegah, kekurangan zat besi bentuk malnutrisi pada
umumnya didunia.

Masa puncak kebutuhan zat besi adalah saat janin dalam masa kandungan pada masa balita 6 bulan
– 3 tahun yaitu pada masa ini beresiko terjadi gangguang perkembangan saraf karena kekurangan
zat besi, otak membutuhkan zat besi untuk mendukung percepatan proses pembentukan perilaku,
emosi, daya belajar, mengingat, otak yang mengalami perkembangan paling pesat selama 1000 hari
pertama kehidupan.

Saat baru lahir perkembangan otak bayi baru mencapai 25% berat. Usia 2 tahun melesat hingga 80%
dengan berat 1000 gr, usia 6 tahun berkembang hingga 95% dengan berat 1300 gr.

Perkembangan otak dan sel saraf :

1. Perkembangan neorin, mikroglia dan astroglia yang dipengaruhi oleh nutrisi.


2. Perkembangan myelin, mikroglia dan astroglia yang dipengaruhi oleh nutrisi.
3. Perkembangan sinaps, mikroglia dan astroglia yang dipengaruhi oleh nutrisi.

Pada 1000 hari pertama kehidupan adanya karena perkembangan sinaps.

Sinaps berkembang pesat oleh 3 nutrisi : uridine, choline, dan DHA.

Saat lahir, sinaps otak lahir adalah 50 triliun. Usia 1 bulan jumlah sinaps meningkat menjadi 1000
triliun. Makin meningkat pesat hingga 2 tahun. Setelah 2 tahun peningkatan jumlah sinaps lebih
lambat Karen ada sinaps tidak terpakai karena distimulasi hingga mengalami kematian sel sehingga
sinaps yang masih terus tumbuh dan berkembang adalah yang masih terus menerus distimulas.

Myelin pada otak berkembang pesat oleh 7 nutrisi :

Long chain polyunsaturated fatty acids ( LC – PUFAS ), Kolin, zat besi, Zinc, Kolesterol ) Fosfolifid,
Sfingomielin.

Tahun 2016 anak yang diberi ASI dibandingkan diberikan formula bayi yang diberi formula memiliki
skor neurodevelopment mental lebih rendah daripada bayi yang diberi ASI.
Otak manusia terbagi menjadi 3 wilayah :

Forebrain ( executive center )

Midbrain ( emotional center )

Arsitek otak berkembang dari bawah ke atas karena otak bagian bawah adalah otak yang berfungsi
sebagai pengatur pertahanan diri agar tetap hidup seperti mengatur fungsi jantung, paru-paru dan
organ lainnya. Setelah dari bawah atau belakang otak berkembanglah otak ke arah atas seperti dari
cerebelum, occipital, temporal, parietal dan frontal.

Anak yang optimal perkembangan otaknya adalah anak yang paling pesat perkembangan bagian
korteles otaknya. Tanda pertama pada 1000 HPK terlihat dari tinggi badan anak tidak sesuai dengan
usia ( stanting ) merupakan tanda ketidakmampuan nutrisi berkepanjangan.

Stanting adalah tinggi badan dibawah minus 2 standar deviasi berdasarkan umur dari tabel status
gizi WHO.

Penyebab stanting adalah kurang asupan nutrisi (makro dan mikro nutrisi)

Gangguang penyerapan nutrisi, dan status ibu hamil.

Stanting bisa terjadi sejak janin dalam kandungan dan baru nampak pada usia anak 2 th.

IUGR adalah janin berukuran kecil dari seharunya. Faktor pemicu IUGR ialah jarak kelahiran terlalu
dekat dan kehamilan pada remaja. Dampak jangka panjang stanting ialah menurunkan kemampuan
kognitif, fisikndan kekebaln tubuh dan kualitas kerja

Berdasarkan riset 2013 : 1 dari 3 anak yang mengalami stanting

65% anak yang stanting tidak tergantung maka ia memiliki 10 kurang dari 90. Stunting menyebabkan
imunitas dan gangguan keseimbangan hormonal dan kemampuan dalam pembakaran lemak.

Penelitian dari brazil : anak yang mengalami stunting mengalami kenaikan bb 6 kg/bulan sedangkan
yang tidak mengalami stunting mengalami kenaikan bb 4 kg/ thun.

Materi i.2

1000 hpk bersifatpermanan dan berdampak pada kualitas hidup jangka panjag dan pendek. Oleh
krna berakibat gangguan fungsi tubuh. Indikator kelbihan nutrisi pada anak yaitu : overweigh dan
obesitas
overweigh berat badan diatas 2 standar defiasi berdasarkan tinggi badan dari tabel status gizi WHO.
obesitas berat badan diatas 3 standar defiasi berdasarkan tinggi badan dari tabel status gizi WHO.
Keduanya akan meningkatkan obesitas dimasa dewasa, seperti struk, gangguan otot dan tulang,
kanker endomatrium, kanker payudara, kanker usus.

Who pemberian makan yang baik bagi balita meliputi : menyusui segera seltelah melahirkan,
memberikan asi ekslusif selama 6 bulan, memberkan mpasi saat usia 6 bulan, tetap myusui hingga 2
tahun. Pemerintah juga mendukung Untuk meningkatkan kualitas 1000hpk meliputi : memperbaiki
gizi dan kesehartan selama kehamilan, ibu hamil perlu mendapatkan suplementasi zat besi.
Sedangkan pada bayi baru lahir: persalinan oleh tenaga menis terlatih, melalukan IMD, melakukan
pemberian asi eksklusif, mendeteksi gangguan pertumbuhan bayi dan anak dan berprilaku hidup
bersih dansehat, menjaga kebersihan lingkungan.

Pada fase kehamilan, nutrisi yang baik sangat penting untuk mengoptimalkan perkembangan janin.
Ibu hamil perlu mengkosumsi suplemen tambahan diataranya zat besi, asam folat dan kalsium. Yang
mengantung Vit A, Vit, B6, B12, Vit, C, D, omega 3 dan Yodium .

Defenisi menyusui dibagi 3 kategori, yaitu: menyusui ekslusif (tidak membreikan makanan minuman
lain selain asi) menyusui predominan ( menyusui bayi tapi pernah memberikan sedikit air, atau
minuman berbasis air), menyusui parsial ( menyusui bayi serta mmebreikan makanan buatans elain
asi).

Pada usia 0-6 bulan kebutuhan energi bayi 100% terpenuhidari ASI, usia 6-8 bulan70% kebutuhan
energinya tercukupi dari ASI, usia 9-11 asi mencukupi 50% kebutuhan energinya, karna dperlukan
mpasi dalam mencukupi kebutuhannya. Mpasi bertujuan mengembangkan kemampuan oromotorik
bayi dalam mengunyah serta mengembangakan keampuan bayi untuk menerima berbagai rasa dan
tekstur makanan. Diperlukan pemantauanpertumbumbuhan anak, dengan rutin mengukurtinggi
badan, berat badan dan lingkar kepala.

Saat usia anak sudah 3 tahun yang harus diperhatikan: kenaikan berat badan, kenaikan tinggi badan,
bertambah ukuran lingkar kepala. Apabila tidak terjadi pada anak maka orang tua wajib
membawakan anaknya kepada dokter.

Apabila berat badan anak sulit naik, penyebabnya:

1. kekurangan nutrisi (kesulitan menyusi, kurangnya volume dan frekuensi makan atau
minum), adanya kelainan pada bayi, terjadi muntah berkepanjangan, adanya penyakit
kronis, dan salah penyajian dalam pemberian susu formula.
2. Faktor psikososial (kemiskinan, depresi pada orang tua, kurangnya dukungan dari lingkungan
3. Gangguan penyerapan (intoleransi susu sapi, diare berkepanjangan)
4. Penggunaan energi berlebih (penyakit kronis, infeksi saluran kencing, hipertyroid dan
penyakit jantung bawan)
5. Penyebab lain seperti kelainan genetik

Isnaini Maulinda / Materi 2.1


1000 HPk merupakan periode emas bagi anak, kurangnya nutrisi dan stimulasi pada anak dapat
menghambat tumbuh kembang anak yang tidak dapat diperbaiki pada usia berikutnya. Begitu
sebaliknya jika nutrisi dan stimulasi yang cukup membuat akan akan tumbuh kembangnya yang baik
secara optimal.
Otak berhubungan dengan pekembangan emosi dan psikologi anak. Emosi pada bayi memiliki fungsi
yaitu : 1. Fungsi komunikasi (untuk menyampaikan kebutuhan, keinginan dan untuk meminta respon
dari orang lain, 2. fungsi perlindungan (diwakili oleh emosi takut dan terkejut yang dalam
melakukan aksi dalam keadaan darurat, 3. Fungsi minat (untuk mendorong ekspolitasi lingkungan
yang mengarah pada proses belajar keterampilan.
Pola reasi emosi akan terbentuk pada masa usia dini yang akan berkembang menjadi eleman dasar
mnjadi kepribadiannya. Emosi sangat erat dengan aspek lainyya dari perkembangan anak, contohnya
perkembangan fisik saat anak tidak diberikan perhatian, sentuhan disebut sebagai Nonorgaic failure
to thrive merupakan gagal tumbuh dan tidak emingkat berat badannya meski mendapatkan asupan
gizi yang cukup.
Arti dari sinyal bisa berubah seiring waktu, berarti tidak kenyamanan berubah menjadi tanda
teknan. Perkembangan otak bayi sangat erat hubungannya dengan emosi. Pada bayi lahir hanya
memiliki areaa kesadaran yang luas dan sangat mudah menstimulasi dan terganggu oleh suara,
cuaca atau hal lain yang dapat membangkitkan indra sensorinya. Kemudian terjadinya proses
myelination yaitu proses pelapisan / pembentukan selubung pada syaraf oleh substansi lemak.
Proses pengelolaan stimulasi sensori menjadi lebioh terkontrol karena area cortex pada anak
menjadi semakin berfungsi, proses ini dinamakan proses dua arah .
4 fase perubahan pada organisasi otak yang seiring dengan proses perubahan emosi (schore 1994) :

1. Pada saat usia bayi, Proses pembedaan emosi dasar bermula saat cerebral cortex mulai
berfungsi,
2. Pada usia 9-10 bulan lobus frontal otak mulai berinteraksi dengan sistem limbik .sistem
limbik adalah pusat reaksi emosi . struktur limbiuk yaittu hippocampus berkembang lebih
besar yang menyerupai hippocampus pada orang dewasa,
3. Pada usia 2 tahun ketika anak membangun self – awareness atau kesadaran diri, emosi yang
disadari oleh diri sendiri dan kemampuan yang lebih besar untuk meregulasi aktivitas dan
emosinya.
4. Pada usia 3 tahun , ketika peruahan hormon dalam sistem syaraf otonom terjadi hampir
bersamaan dengan munculnya evaluatif emotion.

Tempramen adalah karakteristik seseorang dalam berinteraksi atau mendekati orang lain
atau situasi lain. Tempramen diturunka oleh orang tua lebih konsiten dan stabil dlam jangka
panjang dibandingkan emosi.

Isnaini maulinda/ materi 2.2


Penagruh asi dan menyusui dalam mendukung kematangan emosional anak, asi dapat mendukung
periode emas dalam 1000 hpk, termasuk perkembangan emosional dan psikososial, sedangkan
menyusui dapat membantu kematangan emosiaonal anak melalui interaksi anak dengan ibu saat
menyusui. Mnyusui juga memancing plepasan hormone oxytosin yang erat kaitannya dengan
kompetensi social dan perilaku keibuan. Kedekatan ibu dan anak dapat membantu pembentukan
secure attachment . pada usia 12-18 bulan bayi mulai membentuk sense of the realibility dari orang
lain. Bayi butuh membangun keseimbangan antara trush dan mistrust. Trust (membantu bayi
membangun hubungan intim dengan orang lain), mistrust berfungsi membantu bayi untuk
melindungi diri dari dunia luar. Trust mendominasi anak akan membentuk haraoan bahwa mrekan
dapat memenuhi kebutuhan dan mendapatkan apa yang mereka inginkan, mistrust mendominasi
anak akan melihat dunia sebagai hal yang tidak ramah dan tidak dapat diprediksi.
Elemnt penting dalam pembentukan trust adalah pengasuhan yang sensitive dan responsive akan
kebutuhan anak. Ibu bias membangun bonding bahkan saat aanak dalam kandungan
bonding : perasaan sayang, kepedulian yang dirasakan ibu kepada bayi. Bonding antara ibu dan anak
dapat dibangun sejak bayi masih dalam kandungan.
Attachment adalah bubungan emosional mendalam berjangka panjang bersifat timbal baik antara
ibu dan anak. Attachmen ibu diabngun dengan cra merespon terhadap kebutuhan bayi yg membuat
bayi merasa aman. 4 jenis attachment yaitu : secure attachment (anak menangis ketika ibu pergi dan
berhenti ketika ibu dating), insecure attachement (anak menangis ketika berpisah namun ketika ibu
kembali anak menghindar), insecure – resitand / ambivalent ( anak dapatmenunjukan perilaku
menempel dan menolak bentuk kedekatan ketika berinteraksi dengan ibu), disorganized-disoriented
(pola dimana anak menunjukkan perilaku inkosisten setelah berpisah dengan ibu ) tipe ini
merupoakan tipe yang paling negative dan muncul pada anak2 yang meiliki ibu yang sensitive /
sering menyakiti .
Attachment berdampak pada kompetensi emosional, social dan kognitif anak, semakin anak memliki
secure attachmen kpda ortunya maka semakin mudah anak berkembang menjadi peribadi yang
amndiri sebab anak lebih percaya diri.
Variasi gelana atau tanda2 dari gangguan emosional yang bias dideteksi dari 1000 hpk : perilaku
anak masih bisa berubah, bias muncul pada saat tua, dan dapat hilang pada usua tua.
Tanda2 yng bias ibu perhatikan sebagai red flag : anak tidak suka menatap mata dengan orang yang
berkominukasi dengan nya, jika anak mngalami kterlambatan bicara, jika anak tidak tertarik
berinteraksi dengan orang lain, jikaa anak tidak menujukkan ekspresi ,tidak tertawa, perhatikan
selalu perkembnagn anak baik dari segi fisik, emosional, dan social.

Isnaini Maulinda / materi 4


Perkembangan sehat bergantung pada hal berikut : saling berhunung, berbicara, berhunungan,
rumah yang sehat dan komunitas. Semua ini membatu otak untu meraih prestasi sepenuhnya, jasi
sedungguhnya apa yang membuat perubahan, yaitu interaksi berbalas. Apa yang dilakukan orang
tuanya anak akan menurunya baik itu perbuatan, ucapan dan tingkah laku, maka berkomunikasilah
dengan anak, ajak anak bermain dan berbicara. Jika komunikasi orang tua dan anak tidak lancer,
tidak adanya timbal balik maka anak akan mencari perhatian kepada orang taunya, maka ia akan
mengekspresikan dirinta dengan menangis. Maka menjalin kominikasi dnegan anak sangatlah
penting dimulai saat anak berusia balita, karna seorang anak juga membutuhkan komuniasi dengan
orang taunya. Ber intraksi dan berkominikasi dilakukan sering dan berulang, dan sejak dini.

Isnaini Maulinda / materi 3 “ Kesehatan mental pada 1000 hpk”


Dr. Lisa Damour “ tata cara membangun kesehatan mental bayi “
menjadi orang tua pertama kalinya adalah sebuah transisi yang besar, itu akan mengubah segala
sesuatu yang anda lakukan setiap aspek di hidup akan berbeda sekarang, dan salah satu nya adalah
stress. Stress dapat terjadi saat beradaptasi dengan kondis baru. Sebagai orang tua harus
memikirkan bagaimana ksehatan mental anak , orang tua akan memberikan cinta, pembelajaran dan
keamanan. Memberikan anak hubungan yang lembut akan membuat anak merasa terlindungi. Hibur
mereka saat mereka kesal dan batu mereka menavigasi dunia.
ada respon bayi ketika dia merasa stress, dan tugas orang tua adalah untuk menenangkan respon
stress tersebut. Ketika stress telah tenang maka anak akan mendapatkan dunia yang aman dan
dapat diandalkan. Ketika anak erda dalam situasi yang penuh tekanan dan mereka tidak mempunyai
orang dwasa yang penuh kasih saying untuk membantu mereka merasa lebih baik.
ada banyak hal yang haru s difokuskan ketika menjadi orang tua baru. Berikut ini adalah hal2 yang
membuat perbedaan besar dan akan membantu memastikan bahwa anda memberikan anak apa
yang anda harapkan ada pada diri anda: perhatikan pada bayi anda, perhatikan apa yang mereka
butuhkan, , respon terhadap kebutuhan mereka, dan pastikan kehadiran andahangat dan selalu ada.
bagaimana mendorong kesehatan mental yang positif di kelurga?

Isnaini Maulinda / MAteri 5


Asi adalah hak setiap anak, kewajiban setiap ibu dan tanggung jawab setiap ayah.
Ayah dapat membangun bonding dengan baik dengan cara : menyendawakan bayi setelah disusui,
mengagnti popok bayi, memijat bayi, memandikan bayi, bermain bersama bayi, bermain,
membacakan buku, membawa bayi ke pangkuan ibu saat akan mneysuu, membacakan dongeng,
membantu memposisikan bayi saat menyusu, menggendong bayi, menennagkan bayi saat menangis.
Seorang suami dapat memberikan dukungan berupa empati atas keluh kesah dan mencoba
membela posisinya jika kondisi ibu memang butuh perlindungan dan perhatian. Ayah yang selalu
mendengarkan perkataan ibu akan membuat ibu merapa diperhatikan dan tidak sendiri disaat ibu
mngalami masa2 sulit.

Isnaini Maulinda / Materi 6


Etiket mengunjungi bayi baru lahir
Saat bayi terlahir, bukan hanya bayi yang dilahirkan, namun orang tua juga melahirkan, mereka
sama2 lahir dengan peran yang berbeda dan kewajiban yang berbeda.
Saat bayi baru lahir, bnyak sanak keluraga yang dating ingin berkunjung, tapi sebagai orang lain yang
dating berkunjung, maka harus diperhatikan beberapa Etika.

Etika berkunjung saat bayi baru lahir : tunggu sampai di undang, Jangan menjenguk jika dalam
keadaan sakit, Membawa makanan, Jangan membuat tuan rumah repot saat menerima tamu.
Tunggu sampai kita diperbolehkan memegang atau menggendong bayi, Paham kapan
mengembalikan bayi kepada ibunya. Pastikan hanya mengatakan hal-hal positif, Jangan berharap
banyak, Tidak bertanya dan berucap hal-hal yang menyinggung.

Isnaini Maulinda / Materi 7 “ Hak Kerja Perempuan “


Pasal 49 Ayat (2) Undang2 Nomor 39 Tahun 1999 “ Wanita berhak mendapatkan perlindungan
khusus dalam pelaksanaan pekerjaan atau profesinta terhadap hal-hal yang dapat mengancam
keselamatn / kesehatannya berkenaan dengan fungsi reproduksi manusia.
Pasal 9 Undang-undang RI Nomor 39 Tahun 1999 Tentang HAk Asasi MAnusia : Setiap orang berhak
untuk hidup, mempertahankan hidup dan meningkatkan taraf kehidupannya, 2. Setiap orang berhak
hidup tenteram, aman damai bahagia.
Hal-hak yang dimiliki oleh pekerja perempuan antara lain :
1. Hak cuti haid (pasal 81 UU No. 13 tahun 2003 tntang ketenagakerjaan
2. Hak cuti keguguran (pasal 82 UU No. 13 tahun 2003 tengang ketenagakerjaan
3. Hak atas biaya persalinan ( UU No. 3 Tahun 1992 tentang jaminan social tenaga kerja dan PP
No. 14 Tahun 1993 tentang penyelenggara program)
4. Hak menyusui atau memerah asi setelah melahirkan ( pasal 83 tahun 2003 tentang
ketenagakerjaan
5. Hak mendapatkan fasilitas khusus (pasal 76 ayat 3 undang2 ketenagakerjaan
6. Hak untuk tidak di PHK karena menikah, hamil dan melahirkan.

Anda mungkin juga menyukai