Anda di halaman 1dari 502

ii

LEMBAR PENGESAHAN

1. Judul Kegiatan : Laporan Pertanggungjawaban BEM KM UGM Kabinet


Arus Balik
2. Waktu Pelaksanaan : Januari – Desember 2021
3. Tempat Pelaksanaan : Terlampir Pada Laporan
4. Jumlah Dosen yang Terlibat : Terlampir Pada Laporan
5. Biaya yang diajukan : Terlampir Pada Laporan
6. Biaya yang digunakan : Terlampir Pada Laporan
7. Kontak : Muhammad Farhan (0812-2832-2724)

Yogyakarta, 1 Desember 2021


Laporan Pertanggungjawaban
Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga Mahasiswa
Kabinet Arus Balik
Universitas Gadjah Mada

Hormat kami,
Ketua BEM KM UGM 2021 Menteri Sekretaris Kabinet

Muhammad Farhan Ramadanti Nanda Ardianzah


17/408778/EK/21350 18/427012/HK/21669

Mengetahui,
Pembina BEM KM UGM

Wulan Tri Astuti, S.S., M.A.


NIP 197603252005012001
iii

DAFTAR ISI

Halaman Judul ................................................................................................................ i


Halaman Pengesahan ...................................................................................................... ii
Daftar Isi ........................................................................................................................ iii
BAB I. PENDAHULUAN ....................................................................................... 1
Sambutan Presiden Mahasiswa .................................................................... 1
Visi Misi KM UGM ..................................................................................... 12
Annual Goals ................................................................................................ 12
Opperating Goals .......................................................................................... 12
Fokus Isu Strategis ....................................................................................... 12
Laporan Realisasi Fokus Isu Strategis .......................................................... 13
BAB II. LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN KESEKJENAN ................. 21
Sekretaris Jenderal ........................................................................................ 22
Deputi Koordinator Internal Kesekjenan ...................................................... 32
Kementerian Pengembangan Sumber Daya Manusia ................................... 44
Kementerian Keuangan ................................................................................ 70
Kementerian Sekretaris Kabinet .................................................................... 87
BAB III. LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN KEMAHASISWAAN ....... 109
Menteri Koordinator Bidang Kemahasiswaan ............................................. 110
Deputi Koordinator Internal Kemahasiswaan .............................................. 136
Kementerian Advokasi dan Kesejahteraan Mahasiswa ................................ 166
Kementerian Ekonomi Kreatif ..................................................................... 190
Kementerian Pengembangan Potensi dan Karya Mahasiswa ....................... 214
BAB IV. LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN ANALISIS .......................... 230
Menteri Koordinator Bidang Analisis .......................................................... 231
Deputi Koordinator Internal Analisis ........................................................... 245
Kementerian Analisis Isu Strategis .............................................................. 256
Kementerian Riset dan Pengembangan ........................................................ 268
Kementerian Analisis Digital ....................................................................... 277
BAB V. LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN KEMASYARAKATAN ..... 291
Menteri Koordinator Bidang Kemasyarakatan ............................................. 292
Deputi Koordinator Internal Kemasyarakatan .............................................. 296
Kementerian Sosial Masyarakat ................................................................... 313
iv

Kementerian Pengembangan Desa Mitra ..................................................... 340


BAB VI. LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN PERGERAKAN ................. 351
Menteri Koordinator Bidang Pergerakan ..................................................... 352
Deputi Koordinator Internal Pergerakan ...................................................... 361
Kementerian Advokasi dan Jejaring Masyarakat ......................................... 371
Kementerian Propaganda dan Aksi Kreatif .................................................. 382
Kementerian Sosial Kreatif .......................................................................... 396
BAB VII. LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN JARINGAN ........................ 401
Menteri Koordinator Bidang Jaringan .......................................................... 402
Deputi Koordinator Internal Jaringan ........................................................... 411
Kementerian Sinergitas Mahasiswa ............................................................. 429
Kementerian Hubungan Luar ....................................................................... 451
Kementerian Media dan Informasi ............................................................... 471
Kontak Kabinet .............................................................................................................. 482
5

Sambutan Presiden Mahasiswa


Hidup Mahasiswa!
Hidup Rakyat!

Pertama-tama, saya ingin mengucapkan rasa syukur ke hadirat Tuhan


Yang Maha Esa yang telah memberikan kesempatan untuk berada pada
amanah Presiden Mahasiswa BEM KM UGM 202 karena saya sadar
bahwa apa yang telah dilalui oleh BEM KM UGM tidak mungkin terjadi
jika tidak seizin Tuhan Yang Maha Esa. Kedua, pada kesempatan ini,
Muhammad Farhan saya ingin memberikan apresiasi setinggi-tingginya atas dedikasi seluruh
Presiden Mahasiswa mahasiswa yang berada pada kapal besar Arus Balik. Terimakasih sudah
BEM KM UGM 2021
membersamai saya dari awal hingga akhir kepengurusan. Hingga
Laporan Pertanggungjawaban ini ditulis, Kabinet Arus Balik terus memberikan saya semangat dan
motivasi untuk terus bergerak dan berkarya demi kebermanfaatan dan arti pergerakan mahasiswa yang
terus tumbuh dan berdampak.

Izinkan saya mengawali tulisan ini dengan sumpah yang ditulis oleh pendahulu kita, sumpah yang
menegaskan perjuangan mahasiswa sebagai bagian dari perjuangan rakyat.

Sumpah Mahasiswa Indonesia:

Kami Mahasiswa Indonesia bersumpah bertanah air satu, tanah air tanpa penindasan,
Kami Mahasiswa Indonesia bersumpah berbangsa satu, bangsa yang gandrung akan keadilan,
Kami Mahasiswa Indonesia bersumpah berbahasa satu, bahasa tanpa kemunafikan

Dengan sejarah yang luar biasa dan kondisi pandemi yang tidak bisa dihindarkan, entitas BEM
KM UGM harus terus bergerak berdampak dengan senantiasa memiliki kemampuan resiliensi, yaitu
terus melakukan recovery terhadap situasi eksternal namun tetap memiliki sistematika operasional
internal yang stabil demi terwujudnya marwah dari KM UGM itu sendiri. BEM KM UGM sendiri
berdiri atas dua fungsi dasar yang merupakan amanah dari AD/ART KM UGM, yang pada prinsipnya
menjawab tantangan pada dua keberpihakan, yaitu: memperjuangkan kepentingan mahasiswa di
kampus dan memperjuangkan kepentingan masyarakat luas di ranah publik. Demi mewujudkan fungsi-
fungsi tersebut, Kabinet Arus Balik bersepakat atas tiga konsepsi bergerak: (1) refleksi dan validasi
pengetahuan, (2) designing momentum (perencanaan pengawalan isu strategis), dan (3) konsistensi
dalam demokratisasi dan integrasi informasi. Berbekal kesadaran kolektif dan konsepsi bergerak
tersebut, BEM KM UGM 2021 mengutamakan perannya pada empat stakeholders yang kemudian
diterjemahkan pada tujuan operasional kabinet yang tertuang pada Arah Gerak Kabinet
(s.id/ArusBalik21), yaitu: 1) menjadikan dinamika internal BEM KM UGM sebagai organisasi semi
organism, 2) meningkatkan kualitas akses layanan pendidikan dan ragam aktivisme untuk kepentingan
mahasiswa UGM, 3) memberikan pengaruh pada proses pembentukan dan implementasi kebijakan
publik untuk menjadi kelompok penekan bagi setiap pemangku kebijakan publik, dan 4) meningkatkan
ketahanan masyarakat dalam konteks sosial ekonomi di masa pandemi untuk kepentingan masyarakat
yang menjadi mitra strategis dari BEM KM UGM.
6

Struktur BEM KM UGM 2021 Kabiner Arus Balik

(Gambar 1 Struktur Kepengurusan BEM KM UGM 2021)

Kabinet Arus Balik mengawali perjalanannya dengan restrukturisasi kabinet dan bidding
menteri yang kemudian menghasilkan 17 kementerian yang terbagi pada enam kemenkoan (Gambar 1).
Selanjutnya, Pengurus Harian dari BEM KM UGM melakukan training keterampilan organisasi,
refleksi awal tahun, dan pengerjaan RKAT (Rencana Kegiatan Awal Tahun) selama dua minggu di
awal tahun kepengurusan. Selain itu, sebagian anggota BEM KM juga melakukan kunjungan ke tujuh
lembaga strategis (KAGAMA, KontraS, Kementerian Ketenagakerjaan, Komisi VI DPR, Kementerian
Desa, KOMNAS HAM dan KOMNAS Perempuan) untuk membuka komunikasi untuk kepentingan
advokasi publik yang menjadi fokusan isu strategis kabinet. Setelah melakukan persiapan dan pemetaan
aktor di awal periode, BEM KM UGM melakukan realisasi atas tujuan operasionalnya.
Pertama, realisasi untuk menjadikan dinamika organisasi yang lebih cair, BEM KM UGM
mengambil prinsip organisasi semi-organism, yaitu menjadikan adanya interaksi, brainstorming dan
pengambilan keputusan yang lebih terdesentralisasi. Hal ini dikonkretkan pada bentuk sistem kerja
dengan adanya tiga kelompok kerja dalam setiap program kerja BEM KM, yaitu kelompok kerja
kementerian yang mengerjakan program kerja kementerian, kelompok kerja project based yang
mengerjakan program kerja kolaborasi yang sudah disepakati antar oleh dua atau lebih kementerian
BEM KM, dan kelompok kerja taskforce yang mengerjakan program kerja pengawalan isu sebagai
trademark tahun ini. Berdasarkan riset internal kabinet GAMAPROVE (bit.ly/GAMAPROVE),
variabel struktur dan strategi yang dilakukan oleh Kabinet Arus Balik secara signifikan dapat
meningkatan performa dari BEM KM UGM di level organisasi, dan variabel struktur secara khusus
secara signifikan dapat meningkatan performa dari BEM KM UGM di level grup yang diteliti
(kementerian).
7

(Gambar 2. Tujuan Operasional untuk Internal Kabinet)

Kedua, dalam realisasi peningkatan kualitas akses layanan pendidikan dan ragam aktivisme,
BEM KM telah melakukan program kerja berdasarkan aktivitas kunci dan fokusan isu strategis.
Aktivitas kunci dikonkretkan pada beberapa program kerja yang sudah terlaksana, yaitu: (1) adanya
riset dan dokumentasi awal berupa Gamastra, Riset Awal Kemahasiswaan, Arsip Informasi, dan
Konferensi Digital KM UGM, (2) adanya laman khusus advokasi perorangan dengan merujuk pada
optimalisasi akun twitter @adkestwit_ugm dan akun instagram @adkesgram_ugm, (3) adanya agenda
kolaborasi dengan elemen-elemen dalam KM UGM dalam rangka optimalisasi pemenuhan minat bakat
mahasiswa UGM berupa penyediaan platform Gigs From Home (5 episode), Minggu Kreasi (7
episode), SwaraKM (12 episode), Gamapreneur, Gamatalks, dan kegiatan kolaboratif Festival Gadjah
Mada (4) adanya penjaminan atas kebutuhan primer mahasiswa berupa beasiswa jaring pengaman
(pelunasan UKT) dengan total penyaluran uang tunai sebesar Rp21.125.000,00 ke 33 mahasiswa,
advokasi proses karantina kesehatan dan jaminan kebutuhan dasar saat menjalani karantina kesehatan,
(5) adanya publikasi atas setiap program kerja di berbagai media sosial BEM KM guna membuka
kerjasama eksternal di kemudian hari.
8

(Gambar 3. Tujuan Operasional untuk Mahasiswa UGM)

Ketiga, dalam realisasi untuk memberikan pengaruh pada proses pembentukan dan
implementasi kebijakan publik, BEM KM berusaha untuk bergerak secara strategis berdasarkan matriks
metode advokasi yang sudah ada. Secara konsep, pergerakan BEM KM dalam mengadvokasi isu
dilakukan dengan cara pengkajian isu, lalu pemetaan aktor mitra strategis, dan diakhiri dengan eskalasi
kesadaran massa dan audiensi pada pemangku kebijakan terkait. Secara konkrit, BEM KM secara
kolektif telah melakukan kajian di berbagai isu dengan terbitnya dua naskah kebijakan untuk advokasi
kepentingan mahasiswa UGM dan menjadi Koordinator Isu Ekonomi dan Ketenagakerjaan Aliansi
BEM SI dengan mengeluarkan tiga kajian untuk merespon Hari Buruh, terbitnya aturan PPKM, dan
Evaluasi 2 Tahun Jokowi Maruf di bidang Ekonomi dan Ketenagakerjaan. Selain itu, dalam hal eskalasi
kesadaran, BEM KM telah melakukan usaha-usaha peningkatan kesadaran dengan diskusi publik (4x
Berbagi Perspektif, 9x Kelas Advokasi Kamisan, Wacana, 1x Selaksa Karsa, 1x Exposition, Bara
Alunan Propaganda, ). Selanjutnya, BEM KM juga turut bersikap dan turun ke jalan di berbagai
kesempatan untuk mengeskalasi kesadaran massa terkait isu-isu yang menjadi fokus dari BEM KM
UGM, seperti mengikuti International Women’s Day, Mayday, Aksi Festival Pendidikan, Aksi
Merespon Tes TWK KPK, Aksi #LastCallForJokowi, Aksi Hari Tani, Aksi merespon PPKM, Aksi
Selamatkan Jogja, Aksi Mendukung RUU TPKS, Kebun Raya Gelanggang, dan Aksi Geger Gedhen
UGM. Sepanjang periode, BEM KM juga berusaha melakukan audiensi dengan para pemangku
kebijakan, seperti: audiensi dengan Sekretaris Daerah DIY terkait kebijakan pengelolaan TPA
Piyungan, audiensi dengan Bappeda DIY terkait pelayanan publik di DIY, dan audiensi dengan jajaran
Rektorat perihal berbagai kebijakan kampus.
9

(Gambar 4. Tujuan Operasional untuk menjadi Penekan bagi Pemangku Kebijakan)

Keempat, dalam proses meningkatkan ketahanan masyarakat dalam konteks sosial ekonomi di
masa pandemi, BEM KM melakukan proyek strategis dengan bermitra dengan komunitas Andromeda
serta Kemendikbud melalui PHP2D (Program Holistik Pembinaan dan Pemberdayaan Desa) dan P3D
(Program Pengembangan Pemberdayaan Desa) masing-masing di Desa Tamanan dan Desa
Ngargoretno. Dalam usaha peningkatan market share dan closing penjualan produk asal desa, BEM
KM menginisiasi beberapa program unggulan berupa rangkaian pelatihan pengembangan produk dan
keterampilan digital marketing, 2x lokakarya luring (Gamakonkrit di Grand Ambarukmo bersama
Bupati Sleman dan ASEAN Smart Village Ngargoretno bersama Kementerian Luar Negeri), 1x
lokakarya daring dalam bentuk bincang desa, dan optimalisasi website penjualan produk asli desa.
Program yang dijalankan oleh BEM KM secara kuantitatif memberikan peningkatan jumlah produksi
dan secara kualitatif terdapat peningkatan kualitas produk (rasa, warna, dan variasi), kemasan, dan
pencitraan dari masing-masing produk yang dapat dilihat dalam laman https://desangargoretno.com/ .
10

(Gambar 4. Tujuan Operasional untuk Masyarakat Mitra BEM KM)

Selain kerja-kerja kementerian yang berdampak dan sesuai dengan kultur yang sudah ada,
terdapat pula inovasi yang memberikan alternatif solusi atas permasalahan yang ada di kabinet
sebelumnya. Di bidang kesekjenan, BEM KM meninggalkan sistematika evaluasi kinerja kabinet dan
tata kelola keuangan yang kemudian diawasi oleh BAK (Badan Audit Keuangan). Di bidang analisis,
BEM KM berusaha untuk melakukan internal collaboration berupa berbagai bauran program kerja,
sebagai contoh: Gelanggang Intellectual Club bersama MWA UM, FORKOM UKM, dan Himpunan
Mahasiswa Pascasarjana, Gamakonkrit bersama perangkat Desa Tamanmartani, Upgrade Intelektual
bersama Forum Keilmuan (19 Lembaga Mahasiswa Fakultas), dan pengawalan isu #SampahIstimewa
#RestInPiyungan bersama 8 Lembaga Fakultas. Di bidang kemahasiswaan, BEM KM bekerja sama
dengan Hopehelps UGM berhasil membuat website https://preventandprotectugm.com/ yang berfungsi
sebagai diseminasi kesadaran dan informasi atas kasus-kasus kekerasan seksual yang berada di lingkup
internal kampus. Selain itu terdapat pula portal ugm.id/portalcovid19 yang berfungsi untuk menjamin
kebutuhan primer dari mahasiswa yang memerlukan saat karantina mandiri. Di bidang pergerakan,
terdapat model pergerakan digital yang dikemas dengan cara-cara populer, seperti merilis video music
Negeri Istimewa dan aksi mural jembatan kewek. Di bidang jaringan, BEM KM berusaha untuk serius
mengamplifikasi kesadaran atas isu dengan press conference di akhir eskalasi dan database jejaring
vertikal dan horizontal dalam rangka menunjang pergerakan mahasiswa dan perjuangan rakyat. Di
bidang kemasyarakatan, terdapat pula progresifitas dalam sinergisasi SoP penyelenggaraan penyerapan
bantuan sosial terintegrasi dengan elemen KM UGM lainnya. Selain itu, untuk menuntaskan
pertanggungjawaban, terdapat pula inovasi berupa realisasi fokusan isu (terlampir) sebagai bentuk
komitmen atas janji yang sudah disampaikan dalam pengawalan isu dan dapat dijadikan referensi untuk
jalan operasional BEM KM UGM kedepannya.
Sebagai penutup pendahuluan, dengan segala kerendahan hati, saya ingin berterima kasih
kepada seluruh Keluarga Mahasiswa Universitas Gadjah Mada. Saya bangga dan tidak pernah menyesal
11

bertemu, bekerja, bergerak, turun ke jalan, srawung ke desa dan bertemu di ruang-ruang konsolidasi
bersama seluruh KM UGM. Dengan berbagai perdebatan dan dinamika yang terus bergulir, saya yakin
bahwa BEM KM itu ada untuk KM UGM. Bahwa apa yang selalu dilakukan oleh BEM KM UGM tidak
lain untuk kebermanfaatan dan kebanggaan KM UGM. Oleh karena itu, sebagai penanggungjawab dari
BEM KM UGM, saya mengucapkan terimakasih atas kesempatan yang diberikan untuk menjadi
penggerak pada salah satu bentuk representasi Mahasiswa UGM. Saya yakin apa yang terjadi selama
satu tahun di BEM KM UGM 2021 telah mengantarkan saya dan Kabinet Arus Balik pada refleksi besar
sebagai manusia yang terus menerus mengasah rasa kemanusiaannya dan bukan untuk menjadi manusia
yang menindas manusia lainnya. Hal-hal tersebutlah yang menguatkan diri saya bahwa kita tidak akan
pernah berhenti untuk bergerak, berkarya dan mengabdi pada ruang-ruang pengabdian untuk manusia
dan bangsa pada hari esok. Terimakasih KM UGM!
12

VISI MISI
KELUARGA MAHASISWA UGM

VISI
Terwujudnya KM UGM yang memiliki nilai ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa,
kerakyatan, pengembangan pengetahuan untuk kemajuan NKRI, kemasyarakatan, dan
kebudayaan.

MISI
1. Memperjuangkan nilai-nilai, prinsip, dan semangat KM UGM dalam ruang lingkup
nasional maupun internasional.
2. Menjadi wadah aspirasi, koordinasi, dan komunikasi antar mahasiswa Universitas Gadjah
Mada maupun dengan mahasiswa nasional dan internasional serta masyarakat pada
umumnya.
3. Menjadi wadah untuk memperjuangkan kepentingan maupun hak-hak mahasiswa, dan
masyarakat pada umumnya,
4. Menjadi wadah pengembangan ilmu pengetahuan dan moral mahasiswa.

ANNUAL GOALS
Ruang aktif penuh cinta antar elemen mahasiswa untuk bergerak dan berkarya dengan
semangat gotong royong, berbasis data, dan berlandaskan nilai-nilai ke-UGM-an.

OPERATING GOALS
Sebagai Badan Eksekutif Mahasiwa yang berada dalam lingkup Keluarga Mahasiswa UGM,
BEM KM UGM 2021 melakukan aktivitas yang mengacu pada operating goals tahun 2021,
yakni :
1. Menjadikan dinamika internal BEM KM UGM sebagai organisasi semi organism
2. Meningkatkan kualitas akses layanan pendidikan dan ragam aktivisme mahasiswa
3. Memberikan pengaruh pada proses pembentukkan dan implementasi kebijakan public
4. Meningkatkan ketahanan masyarakat dalam konteks sosial ekonomi di masa pandemi

FOKUS ISU STRATEGIS


1. Isu Perlindungan atas Akses Pendidikan, Kegiatan Akademik, dan Kebebasan
Akademik
a. Perlindungan dan Pencegahan Kekerasan Seksual
b. Kebebasan Akademik
c. Kebijakan Merdeka Belajar : Kampus Merdeka
d. Keadilan UKT dan Penolakan atas SPMA
e. Rancangan Induk Kampus (RIK) UGM
2. Isu Perlindungan dan Jaminan Kesetaraan Hukum serta Pemberlakuan Pemerintah
terhadap Masyarakat
a. Pembahasan Praktik Undang-Undang (co : RUU PKS dan UU Cipta Kerja)
3. Isu Kesetaraan dan Kemudahan Akses Hak bagi Masyarakat
a. Pemulihan Ekonomi Nasional (Kebijakan dan Implementasi)
b. Polemik Sampah TPST Piyungan
c. Bantuan Masyarakat Mitra BEM KM
13

LAPORAN REALISASI FOKUS ISU STRATEGIS

Sesuai dengan Grand Design BEM KM UGM 2021 Kabinet Arus Balik, terdapat tiga fokusan
isu yang didasarkan pada ruang lingkup advokasi isu tersebut.

(Gambar 2. Fokus Isu Kabinet Arus Balik)


Realisasi pengawalan isu terdapat pada laporan sebagai berikut:
1. Isu Perlindungan atas Akses Pendidikan, Kegiatan Akademik, dan Kebebasan Akademik
a. Melakukan pengawalan isu strategis dengan fokus pada perlindungan dan pencegahan
kekerasan seksual di kampus
No. Luaran Lampiran

1 Pengkajian implementasi Peraturan • https://www.instagram.com/p/CODCap


Rektor No 1 Tahun 2020 tentang Gj9Lx/
Pencegahan dan Penanganan • https://www.instagram.com/p/COIWM
Kekerasan Seksual O_sNeC/
• https://www.instagram.com/p/COKINH
LsmJG/
• https://www.instagram.com/p/COKiDR
6spEV/
• https://www.instagram.com/p/COE_jLP
MZlH/

2 Eskalasi kesadaran publik terkait • https://preventandprotectugm.com/


problematika penanganan dan • https://www.instagram.com/p/CUAKB
pencegahan kasus kekerasan seksual H1PK80/
di kampus: • https://www.instagram.com/p/CPnhKZz
• Kerjasama pembuatan website MDkp/
Prevent and Protect UGM • https://www.instagram.com/p/CPnfRnh
dengan Hopehelps UGM h02p/
14

• Agitasi dan Propaganda Media • https://www.instagram.com/p/CPo-


• Webinar dan training S_PjOEM/
• Aksi Simbolik • https://www.instagram.com/p/COFwqk3
s7kr/
• https://www.instagram.com/p/COHlK9F
s6u7/
• https://www.instagram.com/p/COdAVh
FDErP/

3 Terbitnya SoP Penanganan dan • https://www.instagram.com/p/COFV4B


Pencegahan Kekerasan Seksual UMWOc/
dalam ruang lingkup kepengurusan • https://drive.google.com/file/d/1nI6kEz_
BEM KM UGM PswDJgbVUvZEFg8MYUsu444gv/vie
w

4 Adanya audiensi terhadap • https://www.instagram.com/p/COcrZJT


pemangku kebijakan di ranah MnuY/
kampus • https://www.instagram.com/p/COfH9mf
s8ya/
• https://www.bulaksumurugm.com/2021/
05/06/konferensi-pers-bem-km-ugm-
kawal-isu-ppks-kebijakan-akademik-
dan-uang-kuliah-tunggal/
• https://www.instagram.com/p/CT9uKI7
vV8r/

5 Dukungan terhadap implementasi • https://www.instagram.com/p/CWpoLx-


Permendikbud No 30 Tahun 2021 PU7O/
tentang Pencegahan dan • https://kabar24.bisnis.com/read/2021112
Penanganan Kekerasan Seksual 4/79/1469994/bem-ugm-dukung-
implementasi-permendikbud-ristek-
nomor-302021-ppks
• https://jogja.suara.com/read/2021/11/26/
204249/presiden-bem-km-ugm-dorong-
universitas-tegas-tangani-kasus-adanya-
dugaan-kekerasan-seksual

b. Bersolidaritas atas kasus represifitas mahasiswa yang dilakukan oleh pihak kampus
yang kemudian menimbulkan preseden buruk atas jaminan kebebasan akademik
No. Luaran Lampiran

1. Pernyataan sikap terkait UU • https://www.instagram.com/p/CL_xY0ADCJ8/


ITE yang mengancam • https://www.instagram.com/p/CLiP_WFj5_4/
kebebasan berpendapat yang
berhubungan dengan
15

kebebasan akademik di
kampus

2. Sikap solidaritas atas kasus • https://www.instagram.com/p/CQv0dnYM5rA/


yang menimpa BEM UI • https://news.detik.com/berita-jawa-
terkait postingan Lip of tengah/d-5622904/bem-ui-dipanggil-
Service yang disematkan gegara-kritik-jokowi-bem-ugm-lawan-
kepada Presiden Joko
pembungkaman
Widodo
• https://kumparan.com/kumparannews/bem-
ugm-berdiri-di-samping-bem-ui-kami-
bersolidaritas-1w1tFsYhAOL/full
• http://www.bisnisbandung.com/bem-km-
ugm-mengecam-segala-bentuk-
pembungkaman-pada-kebebasan-
berekspresi/
• https://regional.kompas.com/read/
2021/06/30/091929 778/kritik-jokowi-bem-
km-ugm-sebaiknya-tidak-perlu-umbar-
janji?page=all

3. Analisis emosi pada data • https://www.instagram.com/p/CQs-4e3DYe6/


media sosial yang berkaitan
dengan argumentasi tentang
postingan Lip of Service oleh
BEM UI

c. Memberikan rekomendasi atas implementasi kebijakan Kampus Merdeka dan bersama


elemen lain melakukan sosialisasi atas kebijakan Kampus Merdeka.
No Luaran Lampiran

1. Pemberian dan rilis • https://www.instagram.com/p/CN7COTAstau/


rekomendasi teknis terkait • bit.ly/RekomendasiMBKM
implementasi MBKM di UGM

2. Melakukan diseminasi • https://www.instagram.com/p/CQpy934jWOf/


informasi berkala terkait • https://www.instagram.com/p/CQ7fumDD1Wz/
MBKM di UGM • https://www.instagram.com/p/CP4kWHSj9dC/
• https://www.instagram.com/p/CN4ZV57D6cZ/

3. Melaksanakan Gebyar MBKM • https://www.instagram.com/p/CSGLnc2Fgr7/


bersama elemen-elemen lain di • https://www.instagram.com/p/CSEkzhsJ-zs/
tataran internal UGM • https://ugm.ac.id/id/berita/21476-ugm-gelar-
sosialisasi-program-merdeka-belajar-kampus-
merdeka
16

d. Melakukan pengawalan terkait isu keuangan UGM yang bermuara pada keadilan UKT
dan penolakan atas isu SPMA.
No. Luaran Lampiran

1. Melakukan skema • https://www.instagram.com/p/CKqwpoqjruf/


pengkajian dan audiensi • https://www.instagram.com/p/CKqx6O4Dnc2/
terkait isu UKT di UGM • https://www.instagram.com/p/COQEHPYDw9m/
• https://www.instagram.com/p/COR5DJKs1mB/
• https://www.instagram.com/p/COSPFsaMGJt/
• https://www.instagram.com/p/COSoaiRsTYq/
• https://www.instagram.com/p/COZfZgSDFft/
• https://www.instagram.com/p/COcrZJTMnuY/
• https://www.instagram.com/p/CQbJlpFDgdK/
• https://www.instagram.com/p/CSTLAcoJbs5/
• https://www.instagram.com/p/CStIGGCFde2/
• https://www.instagram.com/p/CW2_F8XPv5A/
• https://www.instagram.com/p/CW5cGjpv4nb/

2. Diseminasi informasi dan • https://www.instagram.com/p/CRx__7pstJ4/


bantuan advokasi untuk • https://www.instagram.com/p/CTtfYcWPi8-/
pemrosesan keringanan • https://www.instagram.com/p/CRJA5GwjPtA/
UKT bagi mahasiswa

3. Melakukan crowdfunding • https://www.instagram.com/p/CNH2XsGDIcx/


dan sistematika jaring • https://www.instagram.com/p/CSf6vAclIhq/
pengaman untuk mahasiswa • https://www.instagram.com/p/CWPseatDlns/
yang membutuhkan untuk
pembayaran UKT

e. Melakukan pengawalan pembangunan yang tidak terselesaikan dalam rangka menagih


Rancangan Induk Kampus (RIK) UGM di periode Rektor Panut Mulyono
No. Luaran Lampiran

1. Melakukan skema • https://www.instagram.com/p/CVaTqhGlAqx/


pengkajian dan eskalasi • https://www.instagram.com/p/CVakNTpJj8q/
kesadaran isu pembangunan • https://www.instagram.com/p/CVamhE_pUCj/
Gelanggang Mahasiswa • https://www.instagram.com/p/CVhaBrGjcDM/
• https://www.instagram.com/p/CV-eXSnj55Z/
• https://www.instagram.com/p/CWBEXTqDoPU/
• https://www.instagram.com/p/CWtGtmkv2sI/
• https://www.instagram.com/p/CW52nsIvs5x/
• https://www.instagram.com/p/CUcfXDbFYSv/

2. Melakukan skema • https://www.instagram.com/p/CQpecO2MwM1/


pengkajian dan eskalasi • https://www.instagram.com/p/CWfOQ0CDxEs/
kesadaran isu pembangunan • https://www.instagram.com/p/CWf-LoEvxTk/
17

kawasan Kerohanian di
UGM

2. Perlindungan & Jaminan Kesetaraan Hukum serta Pemberlakuan Pemerintah terhadap


Masyarakat
a. Desakan kepada DPR RI untuk segera mengesahkan Rancangan Undang-Undang
Tindak Pidana Kekerasan Seksual (TPKS)
No Luaran Lampiran

1. Pengkajian terkait RUU • https://www.instagram.com/p/CN_2hXWDNgj/


TPKS • https://www.instagram.com/p/CN9oJDQMBFC/

2. Eskalasi kesadaran: • https://www.instagram.com/p/CMKCEYoDTjG/


1. Aksi International • https://www.instagram.com/p/CODLOuSjUPn/
Women’s Day • https://www.instagram.com/p/CONnflPgFGr/
2. Kegiatan Selaksa Karsa • https://www.instagram.com/p/COLDqMUH47i/
di Ballroom Royal • https://www.instagram.com/soscreativelab
Ambarukmo • https://www.instagram.com/p/CR81cAWJvV1/
3. Agitasi dan Propaganda
• https://www.instagram.com/p/CL9EGCkjWEJ/
4. Diskusi kolaboratif
• https://www.instagram.com/p/CN4xUtVDXF-/
bersama tirto.id
5. Kelas Advokasi
Kamisan

b. Desakan untuk Mencabut Undang-Undang No 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja.


No. Luaran Lampiran

1. Pengkajian terkait UU No 11 • https://www.instagram.com/p/CPSl-i9Dyu8/


Tahun 202, perlindungan hak • https://www.instagram.com/p/CPSlzvljDu0/
buruh di tengah pandemi, dan • https://www.instagram.com/p/CPSlkX0jXR_/
evaluasi 2 tahun Jokowi Maruf • https://www.instagram.com/p/COVNrBKj2as/
• https://www.instagram.com/p/CUr71uav8td/
• https://www.instagram.com/p/CVXPd3GP7Br/
• https://www.instagram.com/p/CVnbaBKvR7l/
• https://www.instagram.com/p/CVnbt_CPFO1/
• https://www.instagram.com/p/CVna9W8PN-k/

2. Eskalasi kesadaran: • https://www.instagram.com/p/COVFM11Dlxe/


• Aksi Hari Buruh • https://www.instagram.com/p/COUrJ6Vjep7/
• Agitasi dan Propaganda • https://www.instagram.com/p/CUpoeZ-PJa1/
• Aksi #SelamatkanJogja • https://www.instagram.com/p/CUxCBtZjTt2/
dengan salah satu tuntutan • https://www.instagram.com/p/CVXGyBol69c/
cabut Omnibus Law
• Aksi Evaluasi 7 Tahun
Rezim Jokowi Maruf
18

dengan salah satu tuntutan


cabut Omnibus Law

c. Desakan untuk segera mengesahkan Rancangan Undang-Undang Perlindungan Data


Pribadi (RUU PDP) dan Pemberian rekomendasi pelayanan publik yang lebih optimal.
No. Luaran Lampiran

1. Pengkajian terkait RUU • https://www.instagram.com/p/CU__m56PXiR/


Perlindungan Data • https://www.instagram.com/p/CVCx0C2P-PS/
Pribadi dan Pelayanan • https://www.instagram.com/p/CVDMvMBlvma/
Publik

2. Eskalasi kesadaran • https://www.instagram.com/p/CVAnm0NPFSi/


• https://www.instagram.com/p/CVDVUVajncy/
• https://www.instagram.com/p/CVFFFBKvIR3/

3. Audiensi dengan • https://www.instagram.com/p/CVF4AfkP_Ft/


pemangku kebijakan, • https://www.instagram.com/p/CVKQoYdPY5H/
dalam hal ini Pemerintah • https://jogja.idntimes.com/news/jogja/siti-
Daerah umaiyah/data-pribadi-belum-aman-bem-km-ugm-
desak-pemerintah-sahkan-ruu-pdp
• https://jogja.suara.com/read/2021/10/16/165800/ruu-
pdp-masih-deadlock-bem-km-ugm-desak-agar-
segera-disahkan

d. Desakan untuk segera menuntaskan pandemi dengan pola pembatasan mobilitas


masyarakat yang terukur dengan penjaminan atas kebutuhan hidup primer.
No Luaran Lampiran

1. Pengkajian terkait kebijakan • https://www.instagram.com/p/CRdn4TLMYl2/


PPKM yang tidak berpihak • https://www.instagram.com/p/CReC1oljpSt/
pada masyarakat luas • https://www.instagram.com/p/CRnl2TkME9_/
• https://www.instagram.com/p/CRlA_aqsbAB/
• https://www.instagram.com/p/CVXPd3GP7Br/

2. Eskalasi kesadaran: • https://www.instagram.com/p/CRc-epCDYdG/


• Diskusi pakar • https://www.instagram.com/p/CRV_-FlsELm/
• Agitasi dan • https://www.instagram.com/p/CRTfirdjPkU/
Propaganda • https://www.instagram.com/p/CRiwyvmMU4t/
• Jaring pendapat • https://www.instagram.com/p/CRjKdQYjriP/
masyarakat • https://www.instagram.com/p/CRksq3_s7yn/
• Aksi • https://www.instagram.com/p/CRs2v_QjGrG/
#RakyatBantuRakyat • https://nasional.tempo.co/read/1486710/bem-
km-ugm-soroti-bansos-ppkm-darurat-
sentimen-negatif-karena-kasus-korupsi
19

• https://nasional.sindonews.com/komentar/
490214/15/kasus-corona-terus-melonjak-
bem-km-ugm-desak-pemerintah-karantina-
wilayah-1626988062

3. Program jaminan kebutuhan • https://www.instagram.com/p/CRgg4sEjLns/


pokok bagi mahasiswa • https://www.instagram.com/p/CRfrdC_DOAP/
UGM yang membutuhkan

3. Kesetaraan dan Kemudahan Akses Hak bagi Masyarakat


a. Diskusi dan desakan dalam tataran Pemulihan Ekonomi Nasional di kala Pandemi serta
memberikan pendampingan usaha bagi masyarakat mitra BEM KM UGM
No Luaran Lampiran

1. Diskusi dan pengkajian • https://www.instagram.com/p/CLvtD_NDC4J/


evaluasi terkait kebijakan • https://www.instagram.com/p/CL_zQIkDE8W/
ekonomi dan vaksinasi di kala • https://www.instagram.com/p/CL-yxEFDLBQ/
pandemi • https://www.instagram.com/p/CRnl2TkME9_/
• https://www.instagram.com/p/CMW-sVJjq2d/
• https://www.instagram.com/p/CVXPd3GP7Br/

2. Pendampingan keterampilan • https://www.instagram.com/p/CVaPKtjh1a2/


kewirausahaan bagi komunitas • https://www.instagram.com/p/CVnbGtJBSBl/
mitra BEM • https://www.instagram.com/p/CWsu94chVbF/

b. Desakan untuk segera memperbaharui kebijakan yang memperhatikan perspektif


lingkungan dan masyarakat rentan di sekitar TPA Piyungan.
No Luaran Lampiran

1. Pengkajian dan perumusan • https://www.instagram.com/p/CMZnSfdjKeG/


rekomendasi kebijakan • https://www.instagram.com/p/CMbb32mDIv2/
untuk TPA Piyungan • https://www.instagram.com/p/CMcN9oFj9ne/
• https://www.instagram.com/p/CMhQVuOjdHA/
• https://www.instagram.com/p/CMyUk8DMdAb/

2. Eskalasi kesadaran: • https://www.instagram.com/p/CMb4QjADF06/


• Diskusi publik • https://www.instagram.com/p/CMXB-vFjPkF/
• Agitasi dan • https://www.instagram.com/p/CMZgDyjjG-v/
propaganda • https://www.instagram.com/p/CMZMTIOjSw7/
• Rilis music video : • https://www.instagram.com/p/CMepZStjtsM/
Negeri Istimewa • https://www.instagram.com/p/CMYzPX1DX67/
• Aksi mural • https://www.instagram.com/p/CMo_TMSDlll/
• Training internal • https://www.kompas.tv/article/158345/mahasiswa-
kepengurusan ugm-kritik-pengelolaan-sampah-tpa-piyungan-
lewat-video-rap-tak-mungkin-unjuk-rasa
20

• Bantuan sosial berupa


kebutuhan primer dan
cek kesehatan

3. Audiensi dengan Sekda, • https://www.instagram.com/p/CM4DGnTsBgZ/


DLHK Provinsi, serta • https://www.instagram.com/p/CN33egDj706/
PUPR daerah • https://www.instagram.com/p/CN33x08DoM0/
• http://www.clapeyronmedia.com/kawal-ketat-isu-
piyungan-bem-km-ugm-siap-terus-menekan-
pemerintah/

c. Memberikan pendampingan dalam lingkup pendidikan dan daya tahan ekonomi serta respon
terhadap aktivitas kerelawanan
No Luaran Lampiran

1. Pengkajian atas isu-isu sosial • https://www.instagram.com/p/CK8X57LD-Rl/


ekonomi masyarakat rentan: • https://www.instagram.com/p/CMW-sVJjq2d/
• Masyarakat rentan • https://www.instagram.com/p/CWpJiYWPLpU/
sekitar Gunung Merapi • https://www.instagram.com/p/CWn4CznvML7/
• Profil pengusaha kantin • https://www.instagram.com/p/CWn220VvFbQ/
kampus
• Gentrifikasi

2. Aktivitas kerelawanan untuk • https://www.instagram.com/p/COo1TSMDo-q/


merespon situasi kebencanaan • https://www.instagram.com/p/CPqG-HADFCh/
dan kedaruratan: • https://www.instagram.com/p/CXOKaESB991/
• https://www.instagram.com/p/CWLgGyfPpct/
• https://www.instagram.com/p/CT_UM-ZlKzv/
• https://www.instagram.com/p/CPnh-LSFff_/
• https://www.instagram.com/p/CPQVsyuFr13/

3. Kesepakatan atas SoP galang https://www.instagram.com/p/CRL6gMMsDA1/


dana terintegrasi
22

LAPORAN SEKRETARIS JENDERAL

ARAHAN SEKRETARIS JENDERAL


Kemenkoan Keskejenan yang terdiri atas tiga kementerian bekerja dengan culture tegas dan
bersahabat. Melalui program-program kerja yang berfokus untuk merekatkan seluruh pengurus kabinet
Arus Balik melalui agenda rutin yang diwajibkan, serta meningkatkan kerekatan kolaborasi kerja
antakemenkoan. Selain itu, untuk mendukung kapasitas kinerja pengurus yang optimal, perlu
diselenggarakan training pembekalan kepemimpinan bagi Pengurus Harian (PH) BEM KM UGM
Kabinet Arus Balik 2021, serta pengawasan peran Deputi Koordinator Internal (DKI) pada masing-
masing kemenkoan. Perlu pula adanya skema Standar Operating Program (SOP) yang terintegrasi untuk
efektivitas dan efisiensi tata kelola administrative BEM KM UGM, serta produk visual yang mampu
menjadi output digital yang memperkenalkan BEM KM UGM kepada masyarakat luas, mengingat
interaksi fisik yang terbatas.

REALISASI ARAHAN
Hasil arahan utama telah terlaksana dengan cukup maksimal terutama pada awal periode
kepengurusan BEM KM UGM Kabinet Arus Balik 2021. Telah terbentuk struktur DKI yang mengawasi
kinerja enam kemenkoan di BEM KM UGM dengan agenda rapat rutin. Agenda bonding lainnya
terlaksana dalam penyelenggaraan Rapat Koordinasi RKAT (Rancangan Kerja dan Anggaran Tahunan)
yang sekaligus menjadi Malam Keakraban pertama. Telah diselenggarakan Upgrading Pengurus Harian
dan Staff BEM KM UGM pada triwulan awal periode. Upgrading tersebut terdiri dari pelatihan
kepemimpinan, team building, serta materi sejarah organisasi BEM KM UGM, yang menjadi Malam
Keakraban kedua. Malam Keakraban ketiga pengurus BEM KM UGM terletak pada agenda Evaluasi
Tengah Tahun yang diadakan di Dieng, Jawa Tengah. Skema Standar Operating Program (SOP) yang
terintegrasi untuk efektivitas dan efisiensi tata kelola administrative BEM KM UGM telah terbentuk
melalui pembuatan Link Gantchart yang accessible dan Trello Pengajuan Dokumen , serta produk visual
yang mampu menjadi output digital yang memperkenalkan BEM KM UGM kepada masyarakat luas
direalisasi melalui Kementerian Talks. Realisasi dalam bentuk program kerja lainnya lebih jauh
tertuang dalam Operating Goals Kesekjenan.

NARASI
Assalamualaikum. Salom. Om Swastiastu. Namo Budaya. Salam Kebajikan.
Sebelumnya izinkan saya menghaturkan Puji dan Syukur kepada Allah SWT karena berkat
anugerah dan kuasa-Nya, saya mampu menyelesaikan Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) ini. Bagi
saya pribadi satu periode kepengurusan BEM KM UGM kabinet Arus Balik ini menjadi sebuah
pelajaran berharga yang tentunya sangat bernilai untuk proses penempaan akal dan budi saya pribadi.
Terima kasih secara khusus disampaikan kepada satu Deputi Koordinator Internal (DKI) dan tiga
menteri yang telah berperan menjadi garda utama dalam menggerakkan bahtera besar Kabinet Arus
Balik ini. Yaitu, Alvin Talentino sebagai DKI, Ramadanti Nanda sebagai Menteri Sekretaris Kabinet,
Ratih Kurnia Wardhani sebagai MenteriKeuangan, dan Melkior Aryuda sebagai Menteri
Pengembangan Sumber Daya Manusia.
Bertarung resmi satu periode dalam kalutnya dinamika pandemi, organisasi besar BEM KM
UGM, saya dan teman-teman pengurus Kebinet Arus Balik dituntut untuk mampu melakukan
transformasi besar dalam merancang jalannya sistem organisasi dengan basis digital. Khusus saya
pribadi selaku Sekretaris Jenderal yang bertanggungjawab atas sistem internal organisasi, menjadi tugas
besar tersendiri ketika harus mampu memetakan sekaligus mengarahkan perubahan budaya, kebiasaan,
sistem kerja, serta pola komunikasi organisasi. Tentu beberapa kebiasaan-kebiasaan lama, seperti rapat
fisik dalam secretariat dan koordinasi tatap muka, tidak dapat dilakukan mengingat kebijakan PPKM
23

(Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat) besar-besaran yang kerap diberlakukan. Maka, pola
rapat, program kerja, hingga evaluasi yang hanya dapat dipantau secara daring, sampai dengan rapat
pengurus harian menjadi bentuk daring benar-benar menjadi penghambat kami dalam menjalankan
fungsi sebagai Internal Supporting System. Beruntungnya, distribusi vaksin mulai meningkat mulai
tengah hingga di akhir periode, sehingga berbagai aktivitas luring mulai meningkat diberlakukan oleh
pengurus.
Sebagai catatan penting juga, bahwa kegiatan dan program kerja yang disusun saat Rencana
Kegiatan dan Anggaran Tahunan (RKAT) telah berjalan sesuai dengan rencana meskipun menghadapi
beberapa kendala seperti sulitnya mendapatkan perizinan kegiatan luring. Pembatasan yang
diberlakukan juga membuat beberapa program kerja perlu melakukan transformasi dengan cepat,
namun Puji Syukur, kami mampu menyesuaikannya. Menandatangani Pakta Integritas bersama saat
Rapat Koordinasi RKAT, Kesekjenan telah berupaya maksimal dalam membuat ikatan kuat pengurus
sejak awal periode. Rutin melakukan evaluasi atau rapat bulanan dengan pengurus harian, hingga rutin
melakukan kunjungan dan koordinasi dengan pembina.
Pada akhirnya, selama perjalanan satu periode kepngurusan ini, Kesekjenan tidak terlepas dari
kesalahan, miskomunikasi, bahkan kekurangan dalam menjalankan fungsinya sebagai Internal Support-
ing System. Segala sesuatu yang menjadi kesalahan Kesekjenan selama berjalannya satu periode
kepengurusan ini sepenuhnya menjadi tanggungjawab saya sebagai Sekretaris Jenderal. Terima kasih
kepada seluruh awak kapal besar Kesekjenan yang telah berkenan menerjang ombak dan menelan asam
garam kerasnya lautan perjuangan. Kita semua adalah pejuang. Kita semua telah berjuang. Kerja ini
semua bukan hanya sebatas persembahan ataupun pembuktian, melainkan suguhan kebermanfaatan!

Salam perjuangan!
Wassalamualaikum. Salom. Om Shanti Shanti Sahnti Om. Namo Budaya. Salam Kebajikan.

REALISASI OPERATING GOALS KEMENKOAN KESEKJENAN


No. Metrics Utama Pelaksana Realisasi Kegiatan
1. Program kerja yang berfokus untuk
merekatkan seluruh pengurus
• Makrab Rapat Koordinasi
kabinet Arus Balik melalui agenda Sekjend &
RKAT & Pelantikan PH
rutin yang diwajibkan, serta DKI
• Makrab Evaluasi Tengah Tahun
meningkatkan kerekatan kolaborasi
kerja antakemenkoan
2. Training pembekalan
kepemimpinan bagi Pengurus Sekjend &
Upgrading PH BEM KM UGM
Harian (PH) BEM KM UGM DKI
Kabinet Arus Balik 2021
3. Standar Operating Program (SOP) Kementerian
yang terintegrasi untuk efektivitas Sekkab dan Pembuatan SOP & Document
dan efisiensi tata kelola Keuangan Monitoring melalui Trello
administrative BEM KM UGM
4. Produk visual yang mampu Kementerian
menjadi output digital yang PSDM Konten Kementerian Talks
memperkenalkan BEM KM UGM (Kementalks) YouTube BEM KM
kepada masyarakat luas UGM
24

TABEL LAPORAN UMUM KETERLAKSANAAN PROGRAM KERJA KEMENKOAN


SESUAI RKAT
Waktu Kete-
Keterlaksan
No. Kementerian Program Kerja Mitra dan ranga
aan
Tempat n
Pembuatan SOP
1 Februari
1. Administrasi BEM - Terlaksana -
2021
KM UGM 2021
28
Februari
2021, 25
Maret
2021, 13
April
2021, 8
Mei 2021,
3 Juni
2021, 5
Notulensi Rapat
2. - Terlaksana Juli 2021, -
Kabinet
14 Juli
2021, 9
Agustus
2021, 1
September
Sekretaris 2021, 1
Kabinet November
2021, 2
Desember
2021
Sekolah Kesekbenan Keuangan 30 -
3. se-UGM Terlaksana Oktober
2021
Pembuatan Bagan Media dan Terlaksana 19 -
Kabinet Informasi Februari
2021 dan
4.
19
Desember
2021
Pengarsipan Dokumen - Terlaksana Selama -
Kabinet Periode
5.
Kepengur
usan
Pembuatan Stempel - Terlaksana 15 -
6. Presma Februari
2021
25

Pengadaan KOP dan Media dan Terlaksana 1 Maret -


7. Amplop BEM KM Informasi 2021
UGM 2021
Inventrisasi Aset - Terlaksana 19 Januari -
Sekretariat BEM KM 2021, 19
UGM Februari
2021, 4
Maret
2021, 9
April
2021, 6
8. Mei 2021,
10 Juni
2021, 9
Juli 2021,
11
November
2021, 7
Desember
2021
FriPick (Friday Terlaksana Setiap -
Picket) jumat
sejak
tanggal 19
9. Februari
2021 s.d.
10
Desember
2021
Sekre Clean Day (SC- - Terlaksana 14 -
10. day) Februari
2021
Training Sekretaris Keuangan Terlaksana #1: 13 -
BEM KM UGM Februari
2021
11.
#2: 2
Oktober
2021
Pendampingan - Terlaksana Selama -
Kementerian Periode
12.
Kepengur
usan
Forum Keluarga - Terlaksana Selama -
Kementerian Periode
13.
Kepengur
usan
26

Upgrading - Terlaksana #1 -
Kementerian Managem
ent Stress:
25 Maret
2021
#2 How To
Work
Under
Pressure:
5 Agustus
14.
2021
#3
Improve
Your Skills
to Become
a Great
Secretary:
18
November
2021
Dekap Dekat - Terlaksana 9 Januari -
Kementerian 2021 dan
15. 23
September
2021
Sekkab Visit - Terlaksana #1 Sekkab -
visit to
Seskab RI:
16
Desember
16. 2021
#2 Sekkab
visit to
ANRI: 17
Desember
2021
Best Administration - Terlaksana #1: 15 -
Juni 2021,
#2: 10
Agustus
17.
2021, dan
#3: 15
Desember
2021
Best Fripick Squad - Terlaksana #1: 11 -
18. Agustus
2021 dan
27

#2: 15
Desember
2021
Valak (Evaluasi - Terlaksana 14 Juli -
Akhir) Keuangan 2021
19. (setiap 6
bulan
sekali)
Pencerdasan Internal - Terlaksana 26 Januari -
20.
2021
Bonding Keuangan - Terlaksana Rutin tiap -
21.
2 minggu
SOP Proposal Sekretaris Terlaksana Selama -
Kabinet Periode
22.
Kepengur
usan
Pendampingan - Terlaksana Selama -
Kementerian Terkait Periode
23.
Proposal Kepengur
usan
Pengelolaan dan - Terlaksana Selama -
Pendataan Proposal Periode
Kepengur
24.
usan
Keuangan
(setiap
bulan)
SOP Penarikan Kas - Terlaksana Disosialisa -
sikan pada
25.
awal
periode
Pengelolaan dan - Terlaksana Selama -
Pendataan Kas Periode
26.
Kepengur
usan
Laporan Transparasi - Terlaksana Rutin tiap -
27. Keuangan 3 bulan
sekali
Bundahara Of The - Terlaksana 7 Mei -
Period 2021, 12
28.
Desember
2021
SOP LPJ - Terlaksana Disosialisa -
sikan pada
29.
awal
periode
28

Pendampingan - Terlaksana Selama -


Kementerian Terkait Periode
30.
LPJ Kepengur
usan
Pengelolaan dan - Terlaksana Selama -
Pendataan LPJ Periode
31.
Kepengur
usan
Training Sekretaris Sekretaris Terlaksana 13 -
BEM KM UGM Kabinet Februari
32. 2021, 2
Oktober
2021
SEKOLAH Sekretaris Terlaksana 30 -
33. SEKBEND Kabinet Oktober
2021
Bootcamp BEM KM - Terlaksana 3-4 April -
34.
UGM 2021 2021
Greetings - Terlaksana Selama -
Periode
35.
Kepengur
usan
People of the Month - Terlaksana Selama -
Periode
36.
Kepengur
usan
Appreciation Story - Terlaksana Selama -
Periode
37.
Kepengur
usan
Open Recruitment - Terlaksana 26 -
PSDM Agustus -
38. 25
September
2021
Farewell Party 2021 - Terlaksana 18 -
39. Desember
2021
Liga BEM KM - Terlaksana 15-30 Mei -
40.
2021
KONGKOW - Terlaksana 24 April -
KABINET 2021, 6
41.
November
2021
FORUM SAHABAT - Terlaksana 28 -
42. PSDM UGM November
2021
29

Career Preparation - Terlaksana 2 kali -


101 sebulan
43. selama
kepenguru
san
Kunjungan - Terlaksana 22 Mei -
PSDM/Audiensi 2021, 29
Juli 2021,
44.
14
November
2021
Training PSDM - Terlaksana 14 Maret -
"Wijang Abiyasa" 2021,
25 April
2021,
45. 17 Juli
2021,
30
Oktober
2021
Database PH dan Staff - Terlaksana Selama -
BEM KM UGM Periode
46.
Kepengur
usan
Database Need - Terlaksana Selama -
Assessment Periode
47.
Kepengur
usan
Bootcamp - Terlaksana Selama -
Database Periode
48.
Kepengur
usan
Appreciation Story - Terlaksana Selama -
Periode
49.
Kepengur
usan
Report Sheet SDM - Terlaksana Selama -
Periode
50.
Kepengur
usan
Upgrading PSDM - Terlaksana 5 Juni -
2021, 24
Juli 2021,
51.
7
November
2021
30

Monitoring - Terlaksana Selama -


Periode
52.
Kepengur
usan
SOP Rekomput DKI Terlaksana Selama -
Periode
53.
Kepengur
usan
SOP Report Staff DKI Terlaksana Selama -
Periode
54.
Kepengur
usan
SOP SMART - Terlaksana Selama -
Training Periode
55.
Kepengur
usan
KemenTalks Seluruh Terlaksana Setiap -
Kementeria bulan
n selama
56.
Periode
Kepengur
usan
LifeatBEMKMUGM Medinfo Terlaksana Selama -
Periode
57.
Kepengur
usan
IG psdmbemkmugm - Terlaksana Selama -
Periode
58.
Kepengur
usan

TABEL LAPORAN PROGRAM KERJA INISIASI KEMENKOAN


Program Waktu dan
No. Kementerian Mitra Latar Belakang Kegiatan
Kerja Tempat
Seluruh Makrab Seluruh Langkah pertama dan utama 30-31 Januari
Kementerian Rapat Kementerian dalam merekatkan pengurus 2021 di Omah
Kesekjenan Koordinasi untuk mengenal satu dengan Jawi, Jalan
1.
RKAT & lainnya, serta menjalin Kaliurang
Pelantikan kerjasama awal melalui
PH penyepakatan RKAT bersama
Seluruh Makrab Seluruh Tengah tahun adalah masa- 18-19 Juni 2021
Kementerian Evaluasi Kementerian masa kritis dalam organisasi, di Dieng,
2. Kesekjenan Tengah ditujukan untuk melakukan Wonosobo
Tahun evaluasi sekaligus boosting
kembali kinerja pengurus
PSDM Upgrading Seluruh Untuk meningkatkan kapasitas 4-5 Februari
3.
& Kementerian kepemimpinan serta team 2021 di
31

Pembekalan building pengurus harian, Basecamp


Pengurus sehingga mampu menunjukkan Andromeda
Harian kinerja maksimal
BEM KM
UGM
Sekretaris SOP Seluruh Untuk memberikan arahan satu Ditetapkan dan
Kabinet & Adiministra Kementerian skema terintegrasi untuk disosialisasikan
Keuangan si & pelayanan dokumen pada seluruh
Keuangan (pengajuan, pengecekan, kementerian saat
(Trello hingga penyetujuan) Rakor RKAT
4.
Document pada 30 Januari
Monitoring) 2021 di Omah
Jawi, Jalan
Kaliurang

PSDM Kementeria Seluruh Memberikan ruang kreatif Dilaksanakan


n Talks Kementerian digital bagi seluruh selama periode
(Kementalk kementerian untuk kepengurusan
s) mengenalkan seluk beluk melalui platform
5.
program kementeriannya pada YouTube BEM
public dengan kemasan KM UGM
menarik agar public makin
mengenal BEM KM UGM
Seluruh Makrab & Seluruh Untuk memberikan apresiasi 28 November
Kementerian Tukar Kado Kementerian satu dengan yang lain serta 2021 di Rumah
6. Kesekjenan Kesekjenan Kesekjenan meningkatkan keakraban Presiden
antarpengurus Kemenkoan Mahasiswa,
Kesekjenan Jalan Palagan
32

LAPORAN DEPUTI KOORDINATOR INTERNAL


KESEKJENAN

NARASI
Deputi Kordinator Internal (disingkat DKI) merupakan fungsi baru yang diterapkan dalam
struktur BEM KM UGM. DKI dapat disebut sebagai wakil kementerian koordinator dan dalam kasus
kesekjenan disebut sebagai wakil sekretaris jendral. DKI Kesekjenan membawahi 3 kementerian, yaitu
Kementerian Sekretaris Kabinet, Kementerian Keuangan, dan Kementerian Pengembangan Sumber
Daya Manusia (PSDM) yang memiliki fungsi khusus untuk membuat hubungan internal semakin erat
dan sebagai jembatan antar kementerian yang ada dibawahnya, mewadahi dan mendengarkan suara dari
para staff ketika terjadi konflik, serta senantiasa memberi solusi yang membangun dan membuat
kesekjenan semakin baik. Selama kepengurusan kabinet Arus Balik ini tentunya banyak sekali hal yang
telah dilalui dan berbagai permasalahan yang pada akhirnya dapat dikordinasikan dan ditangani dengan
baik, serta dibantu juga oleh Sekretaris Jendral dan para menteri lainnya. Fungsi lain dari DKI yaitu
membantu pengawalan rencana yang sudah dirancang oleh para kementerian untuk mengukur kinerja
dan keberhasilan melalui Balance Score Card yang terdiri dari 4 elemen, yaitu Learning & Growth,
Internal Process, Financial, dan Customer Perspective. Masing-masing mempunyai targetnya masing-
masing dan diberikan juga target Key Performance Indicator (KPI) untuk terus menjaga dan mengukur
keberhasilan suatu program kerja dengan baik serta dapat mengukur dan mencari solusi apakah suatu
program kerja terlaksana atau tidak.
Dibawah ini merupakan laporan yang bisa DKI berikan untuk memberikan capaian pada setiap
indikator dari setiap kementerian, pandemi Covid-19 tentunya mengakibatkan banyaknya rencana yang
berubah tetapi semakin banyak pula inovasi yang muncul untuk terus memberikan yang terbaik bagi
seluruh mahasiswa UGM dan memberikan dampak besar bagi banyak orang. Saya memahami bahwa
laporan ini masih jauh dari kata sempurna, sehingga saya sangat mengharapkan kritik serta saran yang
bersifat membangun demi terciptanya laporan selanjutnya yang lebih baik lagi.

CAPAIAN BALANCED SCORECARD KEMENKOAN 92%


Tabel 1. BSC Sekretaris Kabinet
BALANCED SCORECARD KEMENTERIAN SEKRETARIS KABINET
KABINET ARUS BALIK BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA UNIVERSITAS GADJAH
MADA
Persenta
Bobot
Prespekt se Real Subjective Validation
Perspe KPI Target
if Keberha isasi Comment Tool
ktif
silan
Tersedianya sarana Keterlaksa Seluruh acara
pengembangan naan upgrading telah Dokumentas
100.00% 3
kapasitas staff upgrading terlaksana i kegiatan.
kementerian. (3x). dengan baik.
Learning
& 30% Konflik antar Semua staffnya Random
Growth pengurus Keutuhan
kooperatif, sampling
kementerian dapat staff
100.00% 9 masalah lebih wawancara
teridentifikasi dan kementeria
terkoordinasi ke staff
terselesaikan n (9 staff).
kementerian kementerian
dengan baik.
33

lain tapi secara tiap bulan


internal. oleh DKI.
Tidak ada
konflik, suasana
kekeluargaan
Kehadiran
sudah terasa.
seluruh
Tingginya sense of semua
staff Presensi
belonging staff kedirjenan jadi
kementeria kehadiran
kementerian 100.00% 9 satu dan tidak
n setiap setiap forum
terhadap ada batas karena
forum keluarga.
kementerian. semuanya
keluarga (9
punya kesamaan
staff).
dampingin
kementerian
lain.
Staff memiliki
inisiatif tinggi
dalam
menjalankan
program kerja
Evaluasi
Kepuasan staff dan
kuantitatif
kementerian dalam pendampingan,
Kepuasan kepuasan
tumbuh dan namun sebagian
100.00% staff 9 staff tengah
berkembang terbebani
(80%). periode dan
selama dengan
akhir
kepengurusan. beberapa
periode.
kementerian
yang kurang
komunikatif.
ketika
didampingi.
Friday picket
(fripick) kadang
Ketepatan
Kedisiplinan tiap
waktu
kementerian dalam kementerian
setiap
menjalankan 100.00% 3 meminta untuk Gantt Chart.
program
timeline program reschedule
kerja
kerja. menyesuaikan
Internal (80%).
50% jadwal
Proccess
kementerian.
Kemampuan Ketepatan Beberapa
pendamping waktu kementerian
Data
melakukan dibuatnya terkadang
88.24% 15 Proposal
monitoring & proposal terlambat
masuk.
controlling seluruh program mengumpulkan
kementerian dalam kerja oleh proposal
34

mengerjakan seluruh (sekretaris


proposal. kementeria hilang, masalah
n (80%). nota, dllnya)
sisanya masih
bisa kooperatif
dan
mengumpulkan
tepat waktu.
Dalam
pengumpulan
LPJ beberapa
proker terlambat
Ketepatan mengumpulkan
Kemampuan waktu LPJ karena
pendamping dibuatnya beberapa
melakukan LPJ kendala,
monitoring & 82.35% program 14 beberapa Trello
controlling seluruh kerja oleh kementerian
kementerian dalam seluruh juga ada yang
mengerjakan LPJ. kementeria slowresp
n (80%). bahkan tidak
membalas yang
mengakibatkan
pembuatan LPJ
terhambat.
Tersediany
a informasi
linktree
Kemudahan akses
tata Semua
yang disiapkan
birokrasi kementerian
oleh kementerian
dan aman, selalu Grup
sekretaris kabinet 100.00% 17
administras diupdate dan di kementerian
terhadap pedoman
i di setiap reminder tiap
tata birokrasi dan
grup bulan.
administrasi.
kementeria
n (17
grup).
Kehadiran
pengurus
Kesadaran
BEM KM Data
pengurus BEM KM Rata-rata
UGM di kehadiran
UGM dalam 100.00% 6 perkementerian
setiap Friday
menjaga kerapihan 6-10 orang.
Friday Picket.
sekretariat.
Picket (6
staff).
35

Belum ada info


Terkontrolnya aset- Data hasil
Jumlah aset kehilangan
aset inventaris pendataan
akhir - tetapi banyak
BEM KM UGM inventarisasi
jumlah aset penambahan
(Keutuhan & awal dan
awal buku baru yang
regulasi akhir
(100%). harus
peminjaman). kabinet.
diinventaris.
Dalam
pengumpulan
LPJ beberapa
program kerja
terlambat
mengumpulkan
Dana yang diterima Ketepatan
LPJ karena
dari Ditmawa waktu
beberapa
digunakan dan pengumpul Data
kendala,
dipertanggungjawa 88.24% an LPJ, 15 Kementeria
beberapa
bukan sesuai H+10 n Keuangan.
kementerian
prosedur melalui kegiatan
juga ada yang
Financial 5% LPJ. (100%).
slowresp
bahkan tidak
membalas yang
membuat
pembuatan LPJ
terhambat.
Terpenuhinya
kewajiban Jumlah
Data
kementerian pada staff yang Sudah lunas
100.00% 9 Kementeria
pembayaran kas membayar semua.
n Keuangan.
internal pengurus kas (70%).
BEM KM UGM.
Pada Sekolah
Kesekbenan
Tingginya minat Jumlah dihadiri masing-
lembaga yang perwakilan masing
diundang dalam lembaga perwakilan
Data
menghadiri yang hadir lembaga UGM
86.67% 26 Presensi
Customer program kerja dibanding yang diundang
Acara.
Perspecti 15% Sekolah yang meskipun ada
ve Kesekbenan se- terundang beberapa yang
UGM. (50%). belum bisa hadir
karena ada
kendala.
Kepuasan peserta Peserta yang Form
Tingkat
program kerja 100.00% 26 datang merasa feedback
kepuasan
Sekolah puas dan peserta.
36

Kesekbenan se- peserta terbantu dengan


UGM. (75%). adanya Sekolah
Kesekbenan ini.

Tabel 2. BSC Keuangan.


BALANCED SCORECARD KEMENTERIAN KEUANGAN
KABINET ARUS BALIK BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA UNIVERSITAS GADJAH
MADA
Persenta
Bobot
Prespekt se Real Subjective Validatio
Perspe KPI Target
if Keberha isasi Comment n Tool
ktif
silan
Tersedianya sarana Keterlaksa Seluruh acara Dokumen
pengembangan naan upgrading telah tasi dan
100.00% 3
kapasitas staff upgrading terlaksana dengan Validasi
kementerian. (3x). baik. Menteri.
Validasi
Menteri
Staff masih utuh
dan
Konflik antar cuma ada
Random
pengurus Keutuhan kekeluargaan
sampling
kementerian dapat staff kementerian yang
100.00% 11 wawancar
teridentifikasi dan kementeria dirasa masih
a staff
terselesaikan n (11 staff). kurang dan kadang
kementeri
dengan baik. suka banyak yang
an tiap
hilang.
bulan oleh
DKI.
Learning Tidak ada konflik,
& 40% suasana
Growth Kehadiran kekeluargaan
Tingginya sense of seluruh sudah terasa.
Presensi
belonging staff staff semua kedirjenan
kehadiran
kementerian 100.00% kementeria 11 jadi satu dan tidak
rapat
terhadap n saat rapat ada batas karena
rutin.
kementerian. rutin (9 semuanya punya
staff). kesamaan
mendampingi
kementerian lain.
Sebagian besar
Kepuasan staff Evaluasi
staff puas dengan
kementerian dalam kuantitatif
Kepuasan kementerian
tumbuh dan kepuasan
100.00% staff 10 meskipun ada
berkembang staff
(75%). beberapa konflik
selama tengah
tapi bisa dilewati
kepengurusan. periode
dengan baik. Staff
37

kooperatif dalam dan akhir


melakukan periode.
pendampingan dan
menjalankan
program.
Ada beberapa
progam kerja yang
Ketepatan
Kedisiplinan telat dijalankan
waktu
kementerian dalam dan dilakukan
setiap Gantt
menjalankan 93.33% 14 penyesuaian tetapi
program Chart
timeline program sisanya bisa
kerja
kerja. dikordinasikan
(80%).
dan berjalan tepat
waktu.
Jumlah
staff BEM
Kemampuan
KM UGM
pendamping
melakukan Seluruh staff
melakukan Data
pembayara sudah lunas
monitoring & Kementer
Internal 100.00% n kas 17 membayar uang
40% controlling seluruh ian
Proccess sebelum kas untuk BEM
kementerian dalam Keuangan
tenggat KM.
melakukan
waktu
pembayaran kas.
(70% total
staff).
Tersediany
a informasi
linktree
Kemudahan akses Semua
birokrasi
yang disiapkan kementerian sudah Grup
keuangan
oleh kementerian 100.00% 17 diberikan link dan kementeri
di setiap
keuangan terhadap memenuhi an.
grup
birokrasi keuangan. persyaratan.
kementeria
n (17
grup).
Dalam
pengumpulan LPJ
Dana yang diterima Ketepatan beberapa proker
dari Ditmawa waktu terlambat
Data
digunakan dan pengumpul mengumpulkan
Kementer
Financial 5% dipertanggungjawa 88.24% an LPJ, 15 LPJ karena
ian
bkan sesuai H+10 beberapa kendala,
Keuangan
prosedur melalui kegiatan beberapa
LPJ. (100%). kementerian juga
ada yang slowresp
bahkan tidak
38

membalas yang
membuat
pembuatan LPJ
terhambat.
Terpenuhinya
Jumlah Seluruh staff
kewajiban Data
staff yang sudah lunas
kementerian pada Kementer
100.00% membayar 11 membayar uang
pembayaran kas ian
kas kas untuk BEM
internal pengurus Keuangan
(100%). KM.
BEM KM UGM.
Pada Sekolah
Jumlah Kesekbenan
Tingginya minat perwakilan dihadiri masing-
lembaga yang lembaga masing perwakilan
Data
diundang dalam yang hadir lembaga UGM
86.67% 26 Presensi
menghadiri dibanding yang diundang
Acara.
program kerja yang meskipun ada
Customer Sekolah Sekbend. terundang beberapa yang
Perspecti 15% (50%). belum bisa hadir
ve karena terkendala.
Peserta yang
Tingkat datang merasa
Kepuasan peserta Form
kepuasan puas dan terbantu
program kerja 100.00% 26 feedback
peserta dengan adanya
Sekolah Sekbend. peserta.
(75%). sekolah
Kesekbenan ini.

Tabel 3. BSC Pengembangan Sumber Daya Manusia.


BALANCED SCORECARD KEMENTERIAN PSDM
KABINET ARUS BALIK BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA UNIVERSITAS GADJAH
MADA
Bobot Persentase
Prespe Real Subjective Validatio
Perspek KPI Keberhasil Target
ktif isasi Comment n Tool
tif an
Tersedianya
Seluruh acara
sarana Keterlaksana Dokumen
upgrading telah
pengembangan 100.00% an upgrading 3 tasi
terlaksana
kapasitas staff (1x). Kegiatan.
dengan baik.
Learnin kementerian.
g& 30% Staff masih utuh Validasi
Konflik antar
Growth Keutuhan semua, belum Menteri
pengurus
staff teridentifikasi dan
kementerian 100.00% 36
kementerian adanya konflik, Random
dapat
(36 staff). hanya masalah sampling
teridentifikasi dan
komunikasi wawancar
39

terselesaikan (slowrespon) a staff


dengan baik. karena adanya kementeri
prioritas lain an tiap
yang dipegang. bulan
oleh DKI.
Adanya
ketimpangan
staff yang aktif
dan hanya ikut
arus saja. Dirjen
internal (1 orang
susah aktif),
dirjen eksternal (
1 orang males
dan ga aktif),
dirjen analisis
data (1 orang
aktifnya
musiman
Kehadiran tergantung
Tingginya sense
seluruh staff proker), dirjen Presensi
of belonging staff
kementerian pengawasan kehadiran
kementerian 86.11% 31
setiap rapat paling aman ga rapat
terhadap
rutin (27 ada kendala dan rutin.
kementerian.
staff). cukup kooperatif
dan ramai, dirjen
kreatif (1 orang
sibuk di acara
lain, 1 orang
jarang pegang hp
jadi terkesan
hilang saat rapat
online dan 1
orang sempat
hilang di awal)
yang paling aktif
di PSDM itu
Belvir dan
Nashita.
Seluruh staff Evaluasi
Kepuasan staff puas dengan kuantitatif
kementerian kinerja kepuasan
dalam tumbuh Kepuasan kementerian staff
100.00% 31
dan berkembang staff (75%) PSDM dan akan tengah
selama terus periode
kepengurusan. berkembang dan akhir
kedepan. periode.
40

Ada beberapa
proker yang telat
pelaksanaannya
seperti
Kunjungan
Kedisiplinan PSDM,
kementerian Ketepatan Upgrading, Liga
dalam waktu setiap BEM KM. Gantt
81.25% 13
menjalankan program keterlambatan Chart
timeline program kerja (80%). dikarenakan
kerja. dilakukan
penyesuaian
jadwal dan
momentum pasar
dari proker yang
dilaksanakan.
Greetings
(Ultah 10
bulan,
Akademik
4x),
Internal Appreciation
Procces 50% Story (2x), Proker progresif
s Keterlaksanaan Career "Uneg-uneg"
program kerja Preparation tidak jadi jalan Gantt
88.89% 8
kontinyu mandiri (4x), perkara Chart
kementerian. KemenTalks workload yang
(7x), terlalu besar.
Training
PSDM
"Wijang
Abiyasa"
(2x), Uneg-
uneg (4x).
Kehadiran
Kemampuan
kedirjenan
pendamping Data
PSDM
melakukan kehadiran
seluruh
monitoring & Terkadang telat dirjen
kementerian
controlling beberapa hari PSDM &
75.00% & 3
seluruh karena kurang data
penerimaan
kementerian kooperatif. rekomput
data
dalam melakukan kementeri
rekomput
penilaian an.
kementerian
progresif.
(80% x 3).
41

Kemampuan
pendamping
melakukan
monitoring & Keterlaksana
controlling an POTM
Pelaksanaan Validasi
seluruh 100.00% (10x) dan 5
POTM 10x Menteri.
kementerian Report Staff
dalam perumusan (3x).
POTM dan
pembuatan
Report Staff.
Tingginya minat
internal pengurus Masuknya Program kerja
BEM KM UGM uneg-uneg tidak jadi karena
dalam staff BEM workload yang Validasi
0.00% 0
menyampaikan KM UGM (3 terlalu tinggi dan Menteri.
uneg-uneg di orang / diputuskan untuk
@lifeatbemkmug bulan). dibatalkan.
m
Terkontrolnya
seluruh
Keterlaksana
kementerian
an 3x
dalam Upgrading
upgrading di
melaksanakan kementerian Validasi
100.00% seluruh 17
upgrading terlaksana Menteri.
kementerian
internal semua.
(17
kementerian
kementerian)
(SMART
Training).
Dana yang Ada beberaa
diterima dari Ketepatan dana yang turun
Ditmawa waktu dari ditmawa Data
digunakan dan pengumpula untuk program Kementer
100.00% 3
dipertanggungjaw n LPJ, H+10 kerja ian
abkan sesuai kegiatan Kementalks, Keuangan
prosedur melalui (100%). Liga BEM, dan
Financi LPJ. Boothcamp.
5%
al
Data
Terpenuhinya
Kementer
kewajiban Jumlah staff
Seluruh staff ian
kementerian pada yang
100.00% 36 membayar kas Keuangan
pembayaran kas membayar
secara komplit. dan
internal pengurus kas (70%).
Validasi
BEM KM UGM.
Menteri.
42

Penerimaan staff Jumlah staff


hasil akhir open terpilih
recruitment memenuhi Memenuhi target Data
"Jagat Saksana" 100.00% target 17 pencapaian Jagat
sesuai permintaan permintaan kementerian. Saksana.
seluruh (75% di 17
kementerian. kementerian)
Jumlah
penonton
Konten
konten Data
Minat mahasiswa dinikmati dengan
Custom KemenTalks penonton
UGM dalam rata-rata
er 100.00% (150 9 konten
15% menikmati konten penonton 200
Perspect penonton di KemenTa
KemenTalks. setelah 2 minggu
ive setiap konten lks.
post.
2 minggu
setelah post).
Jumlah Lembaga yang
Tingginya minat perwakilan hadir selalu
Data
lembaga yang lembaga sesuai undangan
kehadiran
diundang dalam yang hadir per kluster tetapi
100.00% 30 dan data
menghadiri dibanding peserta yang
lembaga
program kerja yang hadir beragam
terundang
Forum Sahabat. terundang kadang banyak
(50%). kadang sedikit.

LAPORAN OPINI HASIL KINERJA KESEKJENAN


Secara keseluruhan isi dari Balance Score Card setiap kementerian yang telah diisi dengan KPI
mulai dari Kementerian Sekretaris Kabinet berjalan dengan baik dan sesuai rencana, kebanyakan
indikator memiliki keberhasilan 100% dan sisanya berada diatas 80% yang berarti cukup baik dalam
perjalanannya, kemudian Kementerian Keuangan juga memiliki kinerja yang baik dengan rata-rata
diatas 90% untuk seluruh indikator, dan Kementerian PSDM memiliki tingkat keberhasilan yang tinggi
diatas 90% meskipun ada program kerja yang tidak jadi berjalan karena satu dan lain hal, banyaknya
penyesuaian yang dilakukan, dan berbagai permasalahan yang menjadi bagian dari proses
perkembangan suatu organisasi terutama di dalam kementerian, pengambilan keputusan akan sebuah
masalah menjadi sangat penting, serta memberikan banyak pelajaran dan pengalaman bagi staff yang
terlibat didalamnya.

PROGRAM KERJA TIDAK TERLAKSANA


Alasan Tidak
No. Kementerian Program Kerja Evaluasi DKI
Terlaksana
1. PSDM Uneg-Uneg Workload Pembagian program kerja yang
terlalu besar sudah terlalu banyak membuat
beban kerja staff semakin banyak
dan diputuskan untuk tidak
dilaksanakan dan memaksimalkan
proker lainnya.
43

EVALUASI KINERJA SDM


Situasi pandemi Covid-19 masih menjadi kendala yang besar untuk ketiga kementerian yang
mengakibatkan hubungan antar individu terganggu karena terpisah oleh jarak yang jauh, device yang
tidak mendukung, koneksi internet, hingga hal lainnya yang membatasi selama kabinet berjalan. Hanya
beberapa individu saja terutama yang berada di Jogja dapat merasakan suasana menjadi anak BEM
dengan berkumpul di sekretariat BEM KM UGM, bertemu dengan teman – teman satu kementeriannya,
dan mengikuti acara lainnya secara offline dengan anak BEM. Hal tersebut tentunya menciptakan jarak
dan perbedaan relasi antara yang hanya dapat bertemu secara online dengan yang offline. Akan tetapi,
permasalahan tersebut selalu dicarikan solusi dengan menciptakan kumpul online lebih interaktif dan
diisi dengan game kreatif serta hal-hal lain untuk menjaga hubungan internal kementerian selalu terjaga.
Beberapa catatan dari setiap kementerian mulai dari Kementerian Sekretaris Kabinet, yaitu ada
salah satu anggota yang hilang karena masalah internal keluarga sehingga tupoksi salah satu orang yang
membuat beban kerja bertambah, hubungan antar kementerian sudah sangat baik, beberapa staff butuh
tambahan motivasi ketika bekerja di Sekretaris Kabinet dan menginginkan tantangan lebih yang bisa
dipertimbangkan untuk diberikan kesempatan baru yang jauh dari pekerjaan biasanya.
Kementerian Keuangan mengalami kendala disalah satu staffnya yang suka hilang, tidak
menaruh prioritas utama di BEM KM, serta kurang memberi motivasi dan contoh yang baik untuk para
staffnya. Selain itu, salah satu anak mengundurkan diri untuk maju di MPM. Hal tersebut membuat
beban kerja akan lebih banyak jika dibagi ke orang yang ada. Anak-anak keuangan memiliki semangat
yang tinggi, tetapi karena tidak memiliki event besar mereka butuh pengakuan lebih agar bisa diakui
banyak orang. Beban kerja yang sangat banyak terutama dalam pendampingan pembuatan LPJ kepada
kementerian dan harus bekerja lebih karena kesadaran kementerian yang kurang kooperatif sehingga
berdampak pada keuangan.
Kementerian PSDM merupakan kementerian yang memiliki jumlah staff terbanyak dan karena
banyaknya staff tersebut menciptakan hubungan internal berdampak ke beberapa orang yang kurang
aktif dan cenderung hilang, tetapi dengan adanya komunikasi yang baik hal ini dapat teratasi. Ada
program kerja yang tidak jalan karena beban kerja yang tinggi sehingga lebih memilih untuk
memaksimalkan program kerja yang lainnya. Grup selalu ramai dan aktif untuk lebih merekatkan
hubungan satu sama lain serta proker berjalan dengan baik dan dijalankan dengan serius.
44

Kementerian Pengembangan Sumber Daya Manusia

Arahan Umum
Kementerian PSDM merupakan kementerian di bawah Badan Kesekjenan BEM KM UGM
2021 Kabinet Arus Balik yang bertujuan untuk menerapkan empat pilar Manajemen Sumber Daya
Manusia, yaitu recruiting, maintaining, evaluating, dan upgrading kepada seluruh pengurus BEM KM
UGM.

Arahan Khusus
Kementerian PSDM memiliki fungsi utama untuk melayani seluruh pengurus BEM KM UGM
2021 Kabinet Arus Balik terkait dengan keanggotaan, keterlibatan, apresiasi, dan peningkatan
kapasitas. Maka dari itu, kami memiliki value kementerian yaitu Mewadahi, Membersamai, dan
Mengapresiasi.
Selain fungsi utama, terdapat fungsi sekunder yaitu menjaring koneksi dengan lembaga lain
yang berhubungan dengan ke-PSDM-an dan juga memberikan fungsi edukasi dari konten yang
diciptakan oleh kementerian PSDM.

Kondisi Kementerian
Kementerian PSDM memiliki 49 anggota yang terbagi menjadi satu pengurus inti dan lima
kedirjenan sesuai dengan tugas pokok dan fungsi masing-masing dengan rincian sebagai berikut:
- Kedirjenan Internal
Mewujudkan rasa kekeluargaan dan sense of belonging kepada seluruh staff BEM KM UGM
sebagai satu organisasi.
- Kedirjenan Eksternal
Mewujudkan dan menjaring hubungan yang baik dari PSDM BEM KM UGM dengan pihak luar.
- Kedirjenan Analisis Data
Sebagai anchor dari bergeraknya proker kedirjenan lain yang berbasis hasil analisis data.
- Kedirjenan Pengawasan
Melakukan inisiasi hubungan dengan kedirjenan PSDM tiap kementerian berkaitan dengan status
keanggotaan dan performa terhadap seluruh pengurus BEM KM UGM.
- Kedirjenan Kreatif
Eksekutor program kerja kreatif dan pusat koordinasi berkaitan dengan publikasi dan desain.

Evaluasi
1. Program kerja yang terlalu banyak dan terlalu terpecah.
2. Kedirjenan kreatif dapat diperhatikan kuota dan perencanaan sumber daya manusianya.
3. Tidak adanya peraturan kementerian sehingga anggota kementerian kurang disiplin, terutama
terhadap waktu.

Rekomendasi
1. Perampingan program kerja dan berfokus pada eksekusi tiap program kerja.
2. Meningkatkan efektivitas dan efisiensi sumber daya manusia di dalam kementerian.
3. Penerapan aturan di dalam kementerian untuk meningkatkan kedisiplinan.
4. Perbaikan alur komunikasi supaya meminimalisir terjadinya miskomunikasi.
45

Kunjungan PSDM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kegiatan Kunjungan PSDM BEM KM UGM 2021 kali ini merupakan kegiatan yang diikuti oleh
seluruh anggota Kementerian PSDM BEM KM UGM yang bekerja sama dengan Biro Pengembangan
Sumber Daya Manusia Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Indonesia dan Kementerian
Pengembangan Sumber Daya Manusia Eksekutif Mahasiswa Universitas Brawijaya. Isi dari kegiatan
ini berupa forum yang membahas berbagai masalah terkait Pengelolaan dan Manajemen Sumber Daya
Manusia dalam bidang ke-PSDM an, cara-cara yang tepat untuk mengatasinya, tantangan yang dihadapi
terkait PSDM, serta sharing terkait program kerja dan ilmu pengetahuan untuk memperluas wawasan
dan pengalaman bagi para staf Kementerian PSDM BEM KM 2021.

FLOW KEGIATAN

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Dalam persiapan kegiatan, masih sering • Selalu mengajak dan mengingatkan
mendadak peserta untuk turut serta mengikuti
• Masih banyak peserta yang kurang aktif kegiatan.
• Miskomunikasi antar panitia dan pihak • Mengetahui alur organisasi atau
yang dituju lembaga tujuan mengenai permohonan
• Keterlambatan dalam pembuatan pengajuan kunjungan lebih baik lagi,
sertifikat apresiasi pada Kunjungan untuk menghindari adanya
PSDM #1 miskomunikasi ataupun
kesalahpahaman.
• Memeriksa kembali tulisan-tulisan atau
penamaan untuk menghindari adanya
Link Kegiatan kesalahan penulisan.
https://drive.google.com/drive/u/0/folders/1m6 • Menentukan MC dari anggota
txJS02HbLnwwqxe0bHy7UXC02x4lxL organisasi/lembaga tujuan dan dari
anggota PSDM BEM KM UGM agar
Anggaran Kegiatan pihak organisasi/lembaga tujuan bisa
Pemasukan Rp0,00 ikut lebih terlibat dalam acara.
Pengeluaran Rp0,00
46

Training Wijang Abiyasa

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Acara Training Anggota BEM KM UGM 2021 merupakan agenda yang dilaksanakan untuk
seluruh anggota BEM KM UGM 2021 Kabinet Arus Balik setiap 2 bulan. Kegiatan ini berisi pemaparan
materi terkait isu isu yang sedang diangkat atau dikawal oleh BEM KM UGM. Kegiatan Training akan
dilaksanakan secara daring melalui aplikasi zoom online meeting dengan mengundang pembicara yang
profesional pada bidang isu yang sedang diangkat.

FLOW KEGIATAN

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Koordinasi antar panitia terlalu mepet • Mempersiapkan kegiatan keseluruhan


dengan hari pelaksanaan. maksimal 3 minggu sebelum pelaksanaan.
• Peserta yang hadir tidak mencapai setengah • Menghubungi beberapa narasumber
dari kuota semestinya. sekaligus supaya memiliki banyak
• Sulit menghubungi beberapa narasumber. pegangan.
• Selalu mengingatkan dan mengajak para
peserta agar ikut dalam kegiatan.
• Memberikan rangkaian kegiatan di
dalamnya yang lebih menarik agar para
peserta memiliki keinginan untuk ikut.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://www.instagram.com/p/CMYzPX1DX67/? Pemasukkan Rp940.000,00


utm_medium=copy_link
Pengeluaran Rp940.000,00
47

Career Preparation 101

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Career Preparation 101 adalah sebuah konten mengenai tips dan trik untuk mempersiapkan karir
diri kita di masa depan nanti, yang diperuntukan bagi seluruh mahasiswa UGM maupun umum. Konten
Career Preparation 101, di upload di official instagram BEM KM UGM, setiap 1 bulan sekali, pada
tanggal 28 setiap bulannya.

FLOW KEGIATAN

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Berubah ubahnya jadwal publikasi konten • Mengkonfirmasi jadwal publikasi dari jauh
Career Preparation 101 yang dikarenakan jauh hari agar tidak bertabrakan dengan
oleh jadwal yang bertabrakan dengan urgensi lainnya.
urgensi lainnya.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://www.instagram.com/p/CWr3Pe6v1pA/?ut Pemasukkan Rp0,00


m_medium=copy_link
Pengeluaran Rp0,00
48

FORSA PSDM 2021

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kegiatan Bincang PSDM merupakan agenda yang dilaksanakan untuk seluruh anggota
kementrian PSDM Lembaga Mahasiswa UGM secara kolektif berupa Talkshow. Kegiatan Talkshow
menjadi focus utama dalam kegiatan ini, dimana adanya interaksi antara narasumber dengan
moderator/peserta. Moderator akan memberikan pertanyaan/persoalan mengenai tema yang diusung.
Kegiatan dilanjutkan dengan pemberian pembahasan dan materi dari narasumber mengenai pertanyaan
yang diajukan oleh moderator dan peserta. Berikutnya, kegiatan diikuti dengan berbagi cerita (sharing)
permasalahan dan kendala yang terjadi pada tiap kementrian dan diskusi dengan para peserta mengenai
bagaimana menyelesaikan permasalahan tersebut.

FLOW KEGIATAN

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Kurangnya koordinasi antara panitia • Mengkoordinasikan acara Bincang


dengan pihak Kepala departemen atau PSDM kepada setiap Kepala
Kepala biro PSDM setiap fakultas, yang departemen maupun Kepala Biro agar
menyebabkan kurang efektifnya informasi terkait acara dapat tersebar
penyebaran informasi. dengan lebih baik, dan acara dapat
berjalan dengan lebih efektif.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://drive.google.com/drive/u/0/folders/1Cf90 Pemasukkan Rp500.000,00


1vJNzzhGbwwXlpdft6yIBhGERS9e
Pengeluaran Rp500.000,00
49

Kementalks

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kementalks (Kementerian Talks) merupakan salah satu program kerja dari Kementerian
Pengembangan Sumber Daya Manusia Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga Mahasiswa Universitas
Gadjah Mada (BEM KM UGM) 2021 berupa video podcast yang berisikan obrolan sederhana namun
sarat akan makna dan dilakukan bersama dengan kementerian-kementerian yang ada di BEM KM UGM
2021 dan akan diunggah pada channel Youtube BEM KM UGM 2021 setiap bulannya. Podcast ini
nantinya akan dibawakan dengan suasana santai sehingga lebih menarik dan mudah diterima oleh
mahasiswa/i UGM dan kalangan muda lainnya.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

Mengulik kegiatan dan Memproduksi video 17 video podcast yang Evaluasi dilakukan
keseruan kementerian di podcast dengan cara mewakilkan seluruh oleh menteri dan
BEM KM UGM 2021 yang kreatif dan kementerian di BEM internal kementerian
melalui platform video menarik KM UGM 2021
podcast

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Miskomunikasi dengan seluruh stakeholder • Konfirmasi kedatangan sebelum


dan beberapa keterlambatan saat produksi diadakannya pre-take oleh narasumber,
video. Ditambah juga dengan kekurangan baik waktu kedatangan maupun nama
sumber daya manusia dalam proses editing narasumber yang digunakan.
video • Komunikasi yang lebih terbangun
antarpenanggungjawab masing-masing
narasumber dengan proses bonding yang
lebih berjarak dari diakannya pre-take.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

hhttps://www.youtube.com/channel/UCWbDgm Pemasukkan Rp6.011.700,00


6gOURtpcx_4GqdjQA/videos
Pengeluaran Rp6.011.700,00
50

Official Instagram @psdmbemkmugm

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Akun instagram resmi kementerian PSDM BEM KM UGM merupakan platform terbuka bagi
kementerian PSDM BEM KM UGM untuk mengapresiasi seluruh elemen di kabinet. Selain aspek
apresiasi yang ditonjolkan dalam akun ini, kami juga menampilkan hal yang berkaitan dengan
kementerian PSDM BEM KM UGM dan konten kreatif lainnya.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]
Kebutuhan platform bagi Proses pengumpulan Bertambahnya Evaluasi dilakukan
kabinet untuk diapresiasi data seluruh elemen followers akun ini dan oleh menteri dan
secara keanggotaan dan kabinet dan proses bertambahnya sense of internal kementerian
meningkatkan sense of pembuatan konten belonging di dalam
belonging kreatif. kabinet

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Kurangnya konsisten bagi admin akun • Perlunya komitmen dan konsistensi


instagram PSDM BEM KM UGM untuk dalam mengerjakan tugas bagi admin
mengunggah konten yang sudah akun instagram untuk konten yang
disiapkan. sudah disiapkan

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://instagram.com/psdmbemkmugm/ Pemasukkan Rp0,00

Pengeluaran Rp0,00
51

Official Instagram @lifeatbemkm

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Akun instagram Life at BEM KM merupakan platform terbuka bagi kabinet Arus Balik untuk
mengapresiasi dan memberikan informasi kepada seluruh elemen di kabinet mengenai kegiatan
kementerian maupun kegiatan kabinet selama satu tahun kepengurusan. Selain aspek apresiasi yang
ditonjolkan dalam akun ini, kami juga menampilkan hal yang berkaitan dengan kabinet Arus Balik.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]
Keinginan kementerian Membuat SOP order Postingan kegiatan Evaluasi dilakukan oleh
PSDM untuk menyediakan bagi kementerian lain kementerian dari feeds menteri dan internal
tempat kementerian lain untuk memberikan dan instagram story kementerian
untuk berbagi dokumentasi dokumennya kepada
kegiatannya PSDM

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Kurangnya koordinasi dan keinginan • Perlunya koordinasi dan kegigihan dari


kementerian untuk berbagi dan panitia untuk mengabari dan terus
mempublikasikan kegiatannya melalui meningkatkan engagement dari seluruh
akun instagram ini. kementerian di BEM KM UGM

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://instagram.com/lifeatbemkm/ Pemasukkan Rp0,00

Pengeluaran Rp0,00
52

Database Pengurus BEM KM UGM 2021

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Database Pengurus BEM KM UGM 2021 merupakan program kerja dari PSDM yang berupa
penghimpunan data seluruh pengurus BEM KM UGM 2021 sebagai basis data. Pendataan dilakukan di
awal kepengurusan dan setelah pelaksanaan Open Recruitment Jagat Saksana.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]
Proses pendataan Rekapitulasi jumlah Evaluasi dilakukan
Pengonsepan
dari seluruh anggota pengurus aktif BEM oleh menteri dan
database terkait
dan proses KM UGM 2021 internal kementerian
data apa saja yang
pemindahan data ke yang diperbarui tiap
perlu untuk
bulan
disimpan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Kurang efektifnya penyebaran informasi ● Bekerja sama dengan kedirjenan PSDM


mengenai pendataan yang menyebabkan tiap kementerian dalam penyebaran form
proses pendataan memakan waktu yang dan juga follow up anggota-anggota yang
lama. belum mengisi pendataan.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://bit.ly/DATABASEBEMKMUGM2021 Pemasukkan Rp0,00

Pengeluaran Rp0,00
53

Smart Training

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Smart Training merupakan program kerja dari PSDM yang berupa pelatihan bagi keluarga
PSDM BEM KM UGM untuk meningkatkan kapasitas dan kemampuan dari tiap pengurus. Smart
Training dilaksanakan di bulan Juni, Juli, dan Oktober 2021, dengan tema How to be a good HR in the
Pandemic, Team Building & Management, dan PSDM 101. Dengan diadakannya Smart Training ini
diharapkan dapat meningkatkan kinerja dan kapasitas seluruh pengurus PSDM.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]
Proses Berjalannya acara Evaluasi dilakukan
Pembuatan konsep pengundangan Smart Training oleh PJ Smart
acara oleh PJ Smart narasumber untuk sebanyak 3 kali Training beserta
Training dan penyampaian materi dengan tema yang menteri dan panitia
panitia sesuai

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Karena situasi online, Upgrading internal • Mengusahakan acara upgrading internal


tidak berjalan dengan baik karena bisa dilakukan tatap muka agar satu dengan
kurangnya interaksi antar pengurus. yang lainnya bisa lebih kenal.
• Kurangnya pilihan narasumber sehingga • Membuat acara menjadi lebih interaktif lagi
keterbatasan narasumber membuat acara dengan mencari narasumber yang
tidak berubah signifikan. berpengalaman.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://drive.google.com/file/d/1i0aKTaXg07UV Pemasukkan Rp750.000,00


nmdEy2UeNnGioFPw4Cqm/view?usp=sharing
Pengeluaran Rp750.000,00
54

Need Assessment Bootcamp

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Need Assessment Bootcamp merupakan pendataan minat dan kebutuhan dari seluruh pengurus
BEM KM UGM 2021 yang dimana hasilnya akan digunakan sebagai basis untuk penentuan tema yang
akan diangkat di Bootcamp.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]
Proses Rekapitulasi dari Evaluasi
Pembuatan penyebaran form kebutuhan dilakukan oleh
konsep dari ke tiap pengurus pengurus BEM menteri beserta
survey dengan KM UGM sebagai internal
panitia basis pelaksanaan kementerian
Bootcamp bootcamp

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Pendataan yang dilakukan masih belum • Penyebaran form berkolaborasi dengan


mencakup seluruh pengurus BEM KM kedirjenan PSDM atau PH dari tiap
UGM 2021. kementerian untuk memastikan dapat
tersampaikan ke seluruh pengurus.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://www.instagram.com/p/CMOxTdVjLf8/?u Pemasukkan Rp0,00


tm_source=ig_web_copy_link
Pengeluaran Rp0,00
55

Monitoring

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Monitoring adalah kegiatan yang dilakukan untuk memantau keaktifan dan kinerja seluruh
anggota BEM KM UGM dalam menjalankan tupoksi yang diberikan sesuai kementerian masing-
masing. Monitoring bekerja sama dengan program kerja People of The Month dari Kedirjenan Internal.
Selain itu, monitoring akan menentukan nilai Rapot Triwulan. Monitoring memiliki tiga aspek
penilaian, yaitu Evaluasi Rapat Kementerian (30%), Evaluasi Program Kerja (30%), dan Penilaian
Subjektif Menteri (40%). Penilaian monitoring dari setiap kementerian akan dilakukan oleh bagian
PSDM atau personalia kementerian tersebut.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

Pembuatan panduan Penilaian anggota Nilai final Evaluasi dilakukan


monitoring dan berdasarkan aspek monitoring untuk oleh menteri dan para
inisasi antaranggota monitoring dan nominasi POTM dan penanggung jawab
PSDM atau validasi final dari Rapot Triwulan monitoring
personalia setiap menteri terkait
kementerian

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Respon dari pihak PSDM atau personalia • Panduan monitoring pada generasi
setiap kementerian masih kurang cepat berikutnya dapat disusun seefektif mungkin
dalam mengisi nilai monitoring. dengan sistem yang lebih sederhana
• Respon menteri dari beberapa kementerian • Seluruh anggota kementerian PSDM dapat
untuk validasi hasil monitoring masih menyebar ke tiap-tiap kementerian untuk
kurang menjadi penanggung jawab langsung
• Jumlah anggota BEM KM UGM yang monitoring di kementerian tersebut
banyak dan kurangnya respon dari PSDM • Rapat rutin dengan menteri dan atau
beberapa kementerian membuat akumulasi perwakilan PSDM setiap kementerian
nilai kerap tidak mencapai target waktu yang untuk evaluasi kinerja anggota secara dua
ditentukan arah
56

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://docs.google.com/spreadsheets/d/1EJgqo1 Pemasukkan Rp0,00


XKblTJoRAPkce59ZRLI98ESvYvwaT--
v43soQ/edit?usp=sharing Pengeluaran Rp0,00
57

REKOMPUT

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Rekomitmen Pengunduran Peringatan dan Pemutihan atau REKOMPUT adalah program kerja
yang mengurus perihal evaluasi tingkat lanjut anggota BEM KM UGM berdasarkan kinerja yang sudah
dilakukan. REKOMPUT memberi arahan kepada anggota yang ingin mengundurkan diri dari
kepengurusan BEM KM UGM. REKOMPUT bekerjasama dengan program kerja Rapot Triwulan
dalam menentukan Surat Peringatan Anggota atau Surat Pemutihan Anggota. REKOMPUT memiliki
SOP Peringatan, Pengunduran, dan Pemutihan anggota sebagai landasan program kerja. REKOMPUT
bekerja sama dengan Kementerian Sekretaris Kabinet untuk menentukan nomer surat.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

Pembuatan SOP Menganalisis hasil Peresmian surat Evaluasi dilakukan


REKOMPUT dan rapot triwulan, laporan REKOMPUT yang oleh menteri terkait,
peluncuran SOP di menteri terkait, dan sudah disetujui oleh menteri PSDM, dan
akun media sosial laporan pengunduran pihak-pihak terkait tim REKOMPUT
BEM KM UGM anggota secara
sukarela

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Menyerahan nomer surat kepada • Dapat diinisiasikan adanya drive bersama


Kementerian Sekretaris Kabinet terkadang antara tim REKOMPUT dengan
membutuhkan waktu lebih dari 3 hari. Kementerian Sekretaris Kabinet untuk
• Respon pihak yang ingin mengundurkan diri nomer surat REKOMPUT.
masih belum pasti sehingga perlu di follow • Dapat dibuat peraturan jika pihak yang
up berulang kali. ingin mengundurkan diri tidak memberi
kabar selama sekian hari akan diberikan
surat pemutihan.
58

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

SOP PEMUTIHAN Pemasukkan Rp0,00


https://drive.google.com/file/d/1NUdxWPbAAf3
KHLzQdnOu6VPuVEpv5n91/view?usp=sharing Pengeluaran Rp0,00
SOP PENGUNDURAN
https://drive.google.com/file/d/1WViDvNdv7eO
DeEcMMbQnO2MbJnHnRvV7/view?usp=shari
ng
59

Rapot Triwulan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Rapot Triwulan adalah hasil evaluasi kinerja anggota BEM KM UGM setiap tiga bulan
berdasarkan akumulasi seluruh aspek monitoring yang sudah ditentukan. Pemberian Rapot Triwulan
bertujuan untuk mengevaluasi, mengapresiasi, dan meningkatkan kinerja anggota. Rapot Triwulan akan
disebarkan secara personal kepada email terdaftar anggota BEM KM UGM melalui akun email PSDM
BEM KM UGM.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

Pengumpulan nilai Penyusunan rapot Lembar Rapot Triwulan Evaluasi akan diterima
monitoring anggota dan berdasarkan nilai dan yang dikirimkan kepada secara terbuka dari
penentuan standar nilai panduan yang sudah email pribadi setiap seluruh anggota BEM
kualitatif anggota secara ditentukan anggota BEM KM UGM KM UGM dan dapat
deskriptif disampaikan melalui
email PSDM BEM KM
UGM

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Program penyusunan nilai-nilai untuk • Dapat dibuat program khusus atau web
menjadi hasil final rapot masih menggunakan yang dapat mempermudah akumulasi total
sistem manual program excel sehingga nilai rapot setiap anggota BEM KM UGM
membutuhkan waktu pengerjaan yang lebih • Peningkatan sistem monitoring
banyak mengingat jumlah anggota BEM KM
UGM yang lebih dari 400 orang
• Evaluasi sistem monitoring berdampak pada
waktu pengerjaan rapot triwulan

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://docs.google.com/document/d/1Op- Pemasukkan Rp0,00


KQTTw6E2M1D1M4c0A8goaObga1kWP/edit?
usp=sharing&ouid=114476526458556356168&r Pengeluaran Rp0,00
tpof=true&sd=true
60

SOP PPKS INTERNAL BEM KM UGM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Pembuatan Standar Operasional Prosedur Penanganan dan Pencegahan Kekerasan Seksual Internal
BEM KM UGM 2021 atau SOP PPKS dilatarbelakangi oleh dorongan untuk melanjutkan dan eskalasi
pelaporan kekerasan seksual tingkat lokal dalam lingkup organisasi dan kampus. SOP PPKS bertujuan
untuk menindak secara tegas pelaku kekerasan seksual jika pelaku merupakan pengurus BEM KM
UGM 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

Diskusi mengenai isu Pembuatan SOP SOP Penanganan dan Evaluasi dilakukan
kekerasan seksual PPKS oleh Pencegahan oleh Kedirjenan
pada mahasiswa Kedirjenan Kekerasan Seksual Pengawasan, PH
sebagai landasan Pengawasan dan PH Internal BEM KM PSDM, dan PH BEM
penetapan SOP PSDM BEM KM UGM 2021 KM UGM
PPKS UGM

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• SOP PPKS 2021 merupakan jilid pertama • Adanya pembaruan atau jilid kedua
SOP mengenai PPKS Internal BEM KM SOP PPKS untuk menyesuaikan isu
UGM sehingga membutuhkan banyak yang ada sesuai generasi selanjutnya.
pencarian referensi dan diskusi yang
mendalam untuk menetapkan SOP PPKS
sesuai kriteria BEM KM UGM.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://drive.google.com/file/d/1nI6kEz_PswDJg Pemasukkan Rp0,00


bVUvZEFg8MYUsu444gv/view?usp=sharing
Pengeluaran Rp0,00
61

Kartu Ucapan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Program kerja Kartu Ucapan atau Greeting Cards merupakan program kerja yang bertujuan
untuk meningkatkan rasa memiliki di BEM KM UGM. Program kerja ini dilakukan selama
kepengurusan BEM KM UGM dalam bentuk pengiriman kartu ucapan kepada seluruh staf BEM KM
UGM. Kartu ucapan yang dikirim meliputi ucapan ulang tahun kepada tiap staf, ucapan hari raya,
ucapan selamat UAS, ucapan selamat datang, dan lain sebagainya. Program kerja ini diharapkan dapat
meningkatkan rasa memiliki di BEM KM UGM yang dapat berimbas secara langsung maupun tidak
langsung dalam peningkatan kinerja staf BEM KM UGM.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

Butuhnya sebuah Pengkonsepan Rasa memiliki yang Evaluasi dilakukan


kegiatan untuk kegiatan, serta ada pada seluruh staf oleh menteri dan
menjaga kinerja staf perumusan timeline BEM KM UGM internal
BEM KM UGM kegiatan oleh staf guna meningkatkan kementerian.
melalui pendekatan kedirjenan Internal kinerja dan loyalitas
yang bersifat PSDM BEM KM keanggotaan.
apresiatif. UGM.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Kurangnya kartu ucapan selain ucapan • Dalam merumuskan timeline kerja,


ulang tahun yang diadakan dalam 1 tahun perlunya komitmen lebih bagi panitia
masa kepengurusan BEM KM UGM. untuk merilis lebih banyak lagi kartu
ucapan kepada seluruh staf BEM KM
UGM.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://drive.google.com/drive/folders/1AkoxBp6 Pemasukkan Rp0,00


e7j7Gzz6ypM71d64I1eD7Xcow?usp=sharing
Pengeluaran Rp0,00
62

People of The Month

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
People Of The Month adalah bentuk apresiasi bagi para anggota BEM KM UGM 2021 terpilih
yang mereka dinilai memiliki performansi baik dengan nominasi tertentu dalam satu bulan sekali.
People Of The Month dibagi dalam 2 (empat) kategori: People of The Month dan Person of People of
The Month. Program kerja ini akan diadakan tiap 1 bulan sekali dalam 1 periode kepengurusan BEM
KM UGM, atau lebih tepatnya perilisan People of The Month dilaksanakan pada bulan Maret hingga
Desember, untuk memberi apresiasi kepada staf dengan performa terbaik di tiap kementerian pada bulan
Februari hingga November.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

Kebutuhan untuk Merumuskan flow Konten IG berupa Evaluasi dilakukan


memberikan suatu perilisan POTM per POTM dan Person oleh menteri dan
bentuk apresiasi bulannya. Serta of POTM di IG internal kementerian.
kepada tiap staf menyiapkan hadiah PSDM BEM KM
dengan performa khusus Person of UGM.
baik di tiap POTM per bulannya.
kementerian.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Beberapa kali terjadi miss komunikasi • Perumusan Standard Operating


antar kedirjenan internal dan kedirjenan Procedure (SOP) People of The Month
kreatif terkait desain konten People of yang dilaksanakan lebih cepat guna
The Month. meminimalisir miss komunikasi.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://drive.google.com/drive/folders/1wvDBbw Pemasukkan Rp675.000,00


Woc9N4SQxe6DJc8Q5l8kTd2tj0?usp=sharing
Pengeluaran Rp675.000,00
63

Kongkow #1

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Acara Kongkow #1 BEM KM UGM Kabinet Arus Balik merupakan agenda yang dilaksanakan
untuk seluruh anggota BEM KM UGM Kabinet Arus Balik. Kegiatan ini berisi pemaparan materi,
saling berbagi pengalaman terkait keorganisasian di BEM KM UGM, memecahkan suatu kasus melalui
game “Unsolved Mystery”, menonton film pendek, serta bermain games “What’s in the Box” dan
“Messed Up Faces”. Kegiatan Kongkow ini akan dilaksanakan secara daring melalui aplikasi Zoom
meeting pada tanggal 24 April 2021 dan mengundang pembicara, yaitu Menko Kesekjenan BEM KM
UGM Kabinet Arus Balik.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

Kebutuhan untuk Merumuskan Kegiatan santai dan Evaluasi dilakukan


membuat kegaitan kepanitiaan program asik melalui oleh menteri dan
santai dan asik untuk kerja guna platform online yang internal kementerian.
meningkatkan rasa menyiapkan dengan diikuti oleh seluruh
kekeluargaan serta matang dan staf BEM KM
sense of belonging mengeksekusi UGM.
staf BEM KM kegaitan dengan
UGM. lancar.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Film pendek yang diputar kurang berjalan • Melakukan koordinasi dengan


dengan lancar karena kendala koneksi kementerian lain dan tiap menteri BEM
dan jumlah partisipan yang masih di KM UGM untuk mendorong tiap staf
bawah target. kementerian mengikuti kegiatan
Kongkow #1.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://drive.google.com/drive/folders/1Jt799fYp Pemasukkan Rp234.000,00


UyIoTD2D8iYjhvlFBjxayUEZ?usp=sharing
Pengeluaran Rp234.000,00
64

Kongkow #2

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Acara Kongkow #2 BEM KM UGM Kabinet Arus Balik merupakan agenda yang dilaksanakan
untuk seluruh anggota BEM KM UGM Kabinet Arus Balik. Kegiatan ini berisi pemaparan materi,
sharing bersama Person of People of The Month, dan sesi games. Kegiatan Kongkow ini akan
dilaksanakan secara daring melalui platform Zoom meeting pada tanggal 23 Oktober 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

Kebutuhan untuk Merumuskan Kegiatan santai dan Evaluasi dilakukan


membuat kegaitan kepanitiaan program asik melalui oleh menteri dan
santai dan asik untuk kerja guna platform online yang internal kementerian.
meningkatkan rasa menyiapkan dengan diikuti oleh seluruh
kekeluargaan serta matang dan staf BEM KM
sense of belonging mengeksekusi UGM.
staf BEM KM kegaitan dengan
UGM. lancar.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Jumlah partisipan yang banyak di awal • Melakukan koordinasi dengan


kegiatan, namun menuju penghujung kementerian lain dan tiap menteri BEM
kegiatan jumlah peserta berkurang cukup KM UGM untuk mendorong tiap staf
signifikan. kementerian mengikuti kegiatan
Kongkow #2.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://drive.google.com/drive/folders/1a7Bgsq3 Pemasukkan Rp150.000,00


zOdZjjp7g37EiM21eWCN6WRN4?usp=sharing
Pengeluaran Rp150.000,00
65

Appreciation Post

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Appreciation Post merupakan program kerja yang bertujuan untuk memberikan apresiasi
kepada staf BEM KM yang mendapatkan sebuah penghargaan maupun pencapaian selama berada di
kepengurusan BEM KM UGM. Program kerja ini dilaksanakan tiap 3 bulan, berupa postingan feeds di
IG PSDM BEM KM UGM berisikan foto dan penghargaan orang yang bersangkutan. Periode
Appreciation Post dimulai pada periode Januari - Maret, dan berakhir di periode Oktober - Desember.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

Kebutuhan untuk Merumuskan SOP Konten di IG PSDM Evaluasi dilakukan


memberi apresiasi Appreciation Post BEM KM UGM oleh menteri dan
kepada staf yang yang untuk mengapresiasi internal kementerian.
mendapatkan pelaksanaannya staf yang mendapat
penghargaan dibagi per 3 bulan penghargaan
maupun pencapaian selama masa maupun pencapaian
saat dalam kepengurusan BEM selama
kepengurusan BEM KM UGM. kepengurusan BEM
KM UGM. KM UGM.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Beberapa kali terjadi miss komunikasi • Perumusan Standard Operating


antar kedirjenan internal dan kedirjenan Procedure (SOP) Appreciation Post
kreatif terkait desain konten Appreciation yang dilaksanakan lebih cepat guna
Post. meminimalisir miss komunikasi.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://drive.google.com/drive/folders/1ePzUZu Pemasukkan Rp0,00


CtGHW3VB_u5j2UI2g1_fa62MmZ?usp=sharin
g Pengeluaran Rp0,00
66

Bootcamp

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Bootcamp merupakan kegiatan upgrading yang wajib diikuti oleh seluruh staf BEM KM UGM.
Kegiatan ini mengusung 4 tema besar yang dilaksanakan pada tanggal 3 - 4 April 2021. Selain itu,
dalam program kerja ini ada juga kegiatan seperti focused group discussion (FGD) dan permainan
seperti quizziz yang tentunya berkaitan dengan tema yang diangkat. Kegiatan ini menghadirkan
pembicara seperti Yanuar Kurniawan, M.B.A., Chika Aulia, S.Psi, Kenny Hutomo, dan Andrian Wijaya
yang tentunya masing-masing berkaitan dengan 4 tema yang diangkat. Tema yang diangkat adalah
“Persiapan Kerja bagi Mahasiswa”, “Leadership and People Management”, “Investasi Saham bagi
Pemula”, dan “Interpersonal and Intrapersonal Communication”.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

Kebutuhan untuk Membentuk Kegiatan upgrading Evaluasi dilakukan


memberikan suatu kepanitiaan untuk seluruh staf oleh menteri dan
upgrading untuk Bootcamp dan BEM KM, internal kementerian.
meningkatkan mutu merumuskan dilaksanakan selama
dan kinerja staf Bootcamp untuk 2 hari di awal
BEM KM. dilaksanakan di awal kepengurusan BEM
kepengurusan. KM.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Masih adanya anggota BEM KM UGM • Panitia lebih memperhatikan untuk


yang tidak mengikuti kegiatan ini dengan penyebaran informasi terkait kewajiban
berbagai alasan tertentu. mengikuti acara kepada seluruh staf
BEM KM UGM.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://drive.google.com/drive/folders/1fdkVS7T Pemasukkan Rp1.510.000,00
FAPDLuZwVo_v-xNefVs7ZlGBb?usp=sharing
Pengeluaran Rp1.510.000,00
67

Open Recruitment “Jagat Saksana”

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Open Recruitment merupakan sebuah upaya untuk menjaring kader-kader terbaik di lingkungan
KM UGM untuk melanjutkan tongkat estafet kepengurusan BEM KM selanjutnya. Isi kegiatan ini
berupa serangkaian prosedur Open Recruitment yang akan dibuka dengan rangkaian seleksi ketat, dan
berakhir dengan On Boarding Kementerian yang bertujuan untuk mengenalkan kultur kementerian
kepada seluruh staf baru BEM KM UGM. Rangkaian Open Recruitment ini dilaksanakan mulai tanggal
26 Agustus dan berakhir pada tanggal 25 September 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

Kebutuhan Membentuk Kegiatan Open Evaluasi dilakukan


perekrutan staf baru kepanitiaan Open Recruitment yang oleh menteri dan
BEM KM UGM Recruitment dan menjaring SDM internal kementerian.
dalam rangka merumuskan semua berkualitas dari
regenerasi prosedurnya. seluruh mahasiswa
kepengurusan UGM angkatan
kabinet selanjutnya. 2019-2021.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Kurangnya responsivitas beberapa • Panitia menyiapkan safety net apabila


kementerian yang menghambat jalannya terjadi kesulitan dalam berkomunikasi
alur Open Recruitment. dengan kementerian lain sehingga tidak
menghambat alur Open Recruitment.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://drive.google.com/drive/folders/1kdnkxY Pemasukkan Rp559.000,00


KGEfV_QFBPzfSSqK9O8yJTeY6T?usp=sharin
g Pengeluaran Rp559.000,00
68

Liga BEM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Liga BEM merupakan liga internal BEM KM UGM yang bertujuan untuk bonding internal bagi
seluruh anggota BEM KM UGM. Selain itu, Liga BEM juga diharapkan dapat menjadi wadah bagi
anggota BEM KM UGM dalam menyalurkan minat dan bakatnya. Liga BEM dilaksanakan mulai
tanggal 1 Mei sampai 16 Mei 2021 secara daring/online.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

Kebutuhan untuk Membentuk Kegiatan liga Evaluasi dilakukan


menyalurkan minat kepanitiaan Liga internal BEM KM oleh menteri dan
dan bakat staf BEM BEM dan merancang yang dibungkus internal kementerian.
KM UGM secara seluruh timeline dan secara kreatif dan
asik, kreatif, dan ketentuan asik.
positif. perlombaannya.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Jumlah partisipan perlombaan video • Melakukan koordinasi dengan tiap


masak yang masih tergolong sedikit. menteri untuk mendorong staff nya agar
ikut berpartisipasi aktif di perlombaan
tersebut.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://drive.google.com/drive/folders/1BAk9YD Pemasukkan Rp1.402.500,00


jzld4se8V6sErXB-In660HlYrz?usp=sharing
Pengeluaran Rp1.402.500,00
69

Farewell Party

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kegiatan Farewell Party BEM KM UGM 2021 adalah kegiatan yang dilaksanakan dengan
tujuan memberikan apresiasi kepada seluruh anggota yang telah aktif berpartisipasi. Farewell Party
diselenggarakan sebagai serangkaian acara perpisahan anggota BEM KM UGM 2021 sekaligus menjadi
upaya menjalin kebersamaan di akhir periode kepengurusan. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 20
November 2021 secara online melalui platform Zoom Meeting.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

Kebutuhan untuk Membentuk Kegiatan perpisahan Evaluasi dilakukan


mengadakan kepanitiaan Farewell khusus staf BEM oleh menteri dan
kegiatan perpisahan Party serta KM UGM kabinet internal kementerian.
untuk seluruh staf menyusun segala Arus Balik yang
BEM KM UGM. bentuk rangkaian berkesan dan asik.
acara Farewell Party
tersebut.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Jumlah partisipan perlombaan video • Publikasi acara dilakukan lebih intensif


masak yang masih tergolong sedikit. lagi untuk menghadirkan lebih banyak
partisipan.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://drive.google.com/drive/folders/1jeh9dpm Pemasukkan Rp400.000,00


0UHpDXI3EBNLd8V9xLft30PCS?usp=sharing
Pengeluaran Rp400.000,00
70

Kementerian Keuangan

Arahan Umum
Kementerian Keuangan (Kemenkeu) merupakan kementerian yang termasuk ke dalam Badan
Kesekjenan yang berpusat pada pengelolaan keuangan di tiap BEM KM UGM secara umum. Kemenkeu
dalam menjalankan tugasnya memegang prinsip yaitu komprehensif, transparan, adaptif, dan
terintegrasi.

Arahan Khusus
Kemenkeu merupakan kementerian yang bertanggung jawab atas pengelolaan keuangan di
BEM KM UGM. Pengelolaan keuangan BEM KM yang dimaksud diantaranya yaitu: menjaga
kestabilan arus kas baik anggota maupun pengurus BEM KM, sebagai pihak yang menjembatani BEM
KM dengan DITMAWA baik perihal proposal maupun laporan pertanggungjawaban (LPJ), menyusun
rencana anggaran kabinet, dan menyusun laporan keuangan sebagai bentuk tranparansi keuangan BEM
KM ke publik. Selain itu, terdapat program kerja (bersama dengan kementerian sekretaris kabinet)
berupa training kesekbendenan yang ditujukan kepada sekretaris-bendahara kegiatan atau kementerian
di BEM KM terkait SOP proposal maupun LPJ. Tak hanya itu, terdapat pula sekolah sekbend (bersama
dengan kementerian sekretaris kabinet) yang ditujukan kepada sekretaris-bendahara baik UKM,
himpunan, dan sebagainya terkait alur pengajuan dana DITMAWA dengan menghadirkan pihak dari
DITMAWA langsung sebagai pembicara.

Kondisi Kementerian
Kemenkeu memiliki dinamika yang cenderung stabil selama kabinet berlangsung. Kemenkeu
memiliki empat kedirjenan utama yang masing-masing berfokus sesuai dengan tugas dan kewajibannya
masing-masing. Kedirjenan-kedirjenan yang berada dalam kemenkeu dan tugasnya masing-masing
sebagai berikut:
a. Kedirjenan Internal: Bertanggung jawab atas pengelolaan proposal kegiatan setiap
Kementerian di BEM KM UGM, menyusun SOP proposal, dan pendampingan kementerian
b. Kedirjenan Eksternal: Bertanggung jawab atas pengelolaan laporan pertanggungjawaban (LPJ)
setiap Kementerian di BEM KM UGM, menyusun SOP LPJ, dan pendampingan kementerian
c. Kedirjenan Investasi: Bertanggung jawab atas pengelolaan arus kas dan menyusun laporan
keuangan BEM KM UGM
d. Kedirjenan PSDM: Bertanggung jawab atas pengelolaan sumber daya manusia di Kementerian
Keuangan.

Evaluasi
- Rencana anggaran biaya (RAB) kegiatan yang tidak sesuai dengan RAB awal pada saat RKAT
yang mengacu pada pagu anggaran yang telah ditetapkan
- Perubahan kegiatan yang mendadak (baik kegiatan yang sudah dirumuskan dalam RKAT
maupun belum) dengan perubahan RAB yang cukup besar sehingga terkadang menyulitkan
dalam proses pengelolaan keuangan
- Belum optimalnya komunikasi yang terjalin antara pihak sekretaris-bendahara sehingga
menyebabkan komunikasi yang terhambat
- Sistem dan database keuangan yang belum terintegrasi secara maksimal antara kementerian-
kementerian di BEM KM dengan Kemenkeu
- SOP proposal, LPJ, maupun kas belum sepenuhnya dipahami oleh anggota BEM KM terutama
sekretaris-bendahara kegiatan atau kementerian.
71

Rekomendasi
- Memaksimalkan RAB sesuai dengan pagu anggaran yang sudah ditetapkan
- Segala bentuk perubahan kegiatan yang berakibat pada perubahan RAB harus dikomunikasikan
kepada Kemenkeu
- Perlu mengoptimalkan komunikasi yang terjalin antara pihak-pihak terkiat
- Perlu menyusun dan membuat kembali sistem dan database keuangan yang dapat
mengintegrasikan pengelolaan keuangan di kementerian-kementerian di BEM KM.
- Perlu adanya ketegasan terkait SOP dan juga training sehingga SOP dapat dipahami oleh
anggota BEM KM terutama sekretaris-bendahara kegiatan atau kementerian.
72

Pencerdasan Internal #1

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan program Kemenkeu yang bertujuan untuk meningkatkan dan mengasah
kemampuan anggota agar semakin andal dalam menjalankan jobdesk sesuai dengan SOP yang berlaku.
Dalam program ini, anggota dibekali dengan SOP Kemenkeu yang terbaru. Program dilaksanakan
setiap ada anggota baru yang bergabung dalam Kemenkeu.
Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 26 Januari 2021.

FLOW KEGIATAN
[Perumusan Kegiatan] [Pelaksanaan Kegiatan] [Hasil] [Evaluasi]

• Penyusunan materi • Pemaparan materi • Tiap anggota • Evaluasi kinerja


oleh dirjen dan oleh menteri dan memahami SOP anggota sebagai
menteri dirjen keuangan dan bisa bentuk pemahaman
menjalankan jobdesk atas SOP
masing-masing

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Anggota baru masih memerlukan waktu • Perlu adanya lanjutan program khusus
untuk memahami dan beradaptasi untuk anggota yang baru bergabung agar
terhadap SOP yang telah dibahas mereka dapat beradaptasi dengan lebih
bersama. baik.

Anggaran Kegiatan
Link Kegiatan
Pemasukan Rp0,00
-
Pengeluaran Rp0,00
73

Sosialisasi BAK

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN :
Sosialisasi BAK merupakan program sosialisasi mengenai standar pelaporan keuangan BEM
KM yang dilakukan oleh BAK (Badan Audit Keuangan) kepada anggota Kemenkeu dengan tujuan
untuk menambah pemahaman anggota Kemenkeu mengenai pelaporan keuangan yang sesuai dengan
standar yang ditetapkan oleh BAK.
Tanggal Pelaksanaan : Minggu, 31 Januari 2021.

FLOW KEGIATAN
[Perumusan Kegiatan] [Pelaksanaan Kegiatan] [Hasil] [Evaluasi]

• Menghubungi pihak • Pemaparan materi • Tiap anggota • Evaluasi penyusunan


BAK oleh BAK memahami standar laporan keuangan
• Menyusun topik pelaporan keuangan secara berkala
bahasan dan oleh BAK
pertanyaan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Materi terlalu banyak dan rumit sehingga • Sosialisasi akan diadakan kembali sesuai
masih diperlukan waktu untuk permintaan Kementerian Keuangan.
memahami SOP pelaporan keuangan • Konfirmasi dan follow up secara rutin
yang sesuai dengan standar yang mengenai penyusunan laporan keuangan.
ditetapkan BAK.

Anggaran Kegiatan
Link Kegiatan
Pemasukan Rp0,00
-
Pengeluaran Rp0,00
74

Training Sekbend #1

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
Merupakan program kolaborasi antara Kementerian Keuangan dengan Kementerian Sekretaris
Kabinet dalam rangka mensosialisasikan mengenai SOP Keuangan dan Sekkab yang terbaru dengan
tujuan meningkatkan pemahaman sekretaris dan bendahara tiap kementerian sehingga dapat
memperlancar kegiatan kedepannya.
Tanggal Pelaksanaan : Sabtu, 13 Februari 2021.

FLOW KEGIATAN
[Perumusan [Pelaksanaan [Hasil] [Evaluasi]
Kegiatan] Kegiatan]

• Persiapan acara • Pemaparan materi • Tiap peserta • Evaluasi pasca


• Penyusunan oleh keuangan memahami SOP acara bersama
materi dan sekretaris keuangan maupun panitia acara
kabinet kesekretariatan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Durasi perlu dipersingkat • Memperjelas struktur panitia dan
• Pembagian jobdesk panitia belum begitu mengadakan gladi bersih sebelum acara
jelas • Mempersingkat durasi penyampaian
• Belum semua sekretaris-bendahara materi/meringkas materi yang akan
kegiatan/kementerian hadir. disampaikan
• Memastikan seluruh sekretaris-
bendahara kegiatan/kementerian hadir
atau setidaknya dipastikan dapat
Link Kegiatan memahami SOP dengan baik.
-

Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp104.000,00
Pengeluaran Rp104.000,00
75

Training Sekbend #2

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan program kolaborasi antara Kementerian Keuangan dengan Kementerian Sekretaris
Kabinet dalam rangka mensosialisasikan mengenai SOP Keuangan dan kesekretariatan yang terbaru
dengan tujuan meningkatkan pemahaman sekretaris dan bendahara tiap kementerian sehingga dapat
memperlancar kegiatan kedepannya.
Tanggal Pelaksanaan : Sabtu, 2 Oktober 2021

FLOW KEGIATAN
[Perumusan [Pelaksanaan [Hasil] [Evaluasi]
Kegiatan] Kegiatan]

• Persiapan acara • Pemaparan materi • Tiap peserta • Evaluasi pasca


• Penyusunan oleh keuangan memahami SOP acara bersama
materi dan sekretaris keuangan maupun panitia acara
kabinet kesekretariatan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Belum semua sekretaris-bendahara • Memastikan seluruh sekretaris-
kegiatan/kementerian hadir bendahara kegiatan/kementerian hadir
• Antusiasme peserta perlu ditingkatkan. atau setidaknya dipastikan dapat
memahami SOP dengan baik
Link Kegiatan • Panitia dapat berusaha untuk
meningkatkan partisipasi dan antusiasme
-
peserta melalui ajakan yang lebih
menarik atau pemberian reward yang
lebih menarik.

Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp100.000,00
Pengeluaran Rp100.000,00
76

Sekolah Kesekbenan 2021

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
Merupakan program kolaborasi antara Kementerian Keuangan dengan Kementerian Sekretaris
Kabinet dalam rangka mensosialisasikan mengenai SOP Ditmawa kepada
UKM/ORMAWA/HIMA/BEM/LEM dan lain-lain dengan mengundang pembicara dari DITMAWA.
Tanggal Pelaksanaan : Sabtu, 30 Oktober 2021.

FLOW KEGIATAN
[Perumusan Kegiatan] [Pelaksanaan Kegiatan] [Hasil] [Evaluasi]

• Persiapan acara • Pemaparan materi • Tiap peserta • Evaluasi pasca acara


• Menghubungi oleh pihak memahami alur bersama panitia
pembicara DITMAWA pengajuan acara
• Menyusun TOR dan permohonan dana ke
topik bahasan DITMAWA

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Acara berlangsung dengan lancer • Memastikan seluruh sekretaris-
• Belum 70% sekretaris-bendahara dari bendahara kegiatan/kementerian hadir
UKM/ORMAWA/HIMA/BEM/LEM atau setidaknya dipastikan dapat
dan lain-lain yang diundang hadir memahami SOP dengan baik
• Antusiasme peserta perlu ditingkatkan. • Panitia dapat berusaha untuk
meningkatkan partisipasi dan
antusiasme. peserta melalui ajakan yang
lebih menarik atau pemberian reward
Link Kegiatan
yang lebih menarik.
https://www.instagram.com/p/CVPca2WP1Pr/?
utm_medium=copy_link Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp475.000,00
Pengeluaran Rp475.000,00
77

Upgrading Keuangan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
Upgrading Kementerian Keuangan merupakan program kerja mandiri Kementerian Keuangan
yang didasarkan atas peraturan yang ditetapkan oleh Kementerian PSDM. Program kerja ini bertujuan
untuk meningkatkan kemampuan softskill maupun hardskill anggota kementerian keuangan.
Tanggal Pelaksanaan :
Upgrading Keuangan #1 “How to branding yourself in digital era”: Sabtu, 10 Juli 2021.
Upgrading Keuangan #2: “Build a strong organizational culture and professionalism”: Kamis, 30
September 2021.

FLOW KEGIATAN
[Perumusan Kegiatan] [Pelaksanaan Kegiatan] [Hasil] [Evaluasi]

• Persiapan acara • Pemaparan materi • Tiap peserta • Evaluasi pasca acara


• Menghubungi oleh pembicara memahami materi bersama panitia
pembicara yang dibawakan oleh acara
• Menyusun TOR dan pembicara
topik bahasan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Narasumber masih dalam lingkup • Dengan diadakan 2 kali upgrading,
internal KM UGM ataupun KAGAMA. sebaiknya dapat menghadirkan
narasumber internal maupun eksternal
Link Kegiatan UGM agar wawasan, ilmu, dan
- pandangan dapat lebih luas.

Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp50.000,00
Pengeluaran Rp50.000,00
78

Rapat Rutin Keuangan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
Merupakan rapat yang rutin dilakukan selama minimal dua minggu sekali dan dihadiri oleh
seluruh anggota Kementerian Keuangan untuk membahas hal yang diperlukan, misalnya progress.
Tanggal Pelaksanaan : Selama kabinet berlangsung
RRK #1: Jumat, 5 Februari 2021
RRK #2: Minggu, 21 Februari 2021
RRK #3: Minggu, 14 Maret 2021
RRK #4: Senin, 19 April 2021
RRK #5: Minggu, 30 Mei 2021
RRK #6: Minggu, 13 Juni 2021
RRK #7: Minggu, 4 Juli 2021
RRK #8: Minggu, 18 Juli 2021
RRK #9: Minggu, 15 Agustus 2021
RRK #10: Kamis, 2 September 2021
RRK #11: Senin, 27 September 2021
RRK #12: Minggu, 21 November 2021

FLOW KEGIATAN
[Perumusan Kegiatan] [Pelaksanaan Kegiatan] [Hasil] [Evaluasi]

• Persiapan bahasan • Progress report oleh • Semua anggota • Evaluasi


progress report semua anggota memahami progress
kementerian report kementerian
keuangan keuangan sampai
saat ini

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Anggota masih sering terlambat hadir • Pengumuman diadakannya rapat
atau lupa hadir karena pengumuman sebaiknya H-1 agar anggota dapat
rapat yang mendadak. mempersiapkan dengan lebih baik.

Anggaran Kegiatan
Link Kegiatan Pemasukan Rp0,00
- Pengeluaran Rp0,00
79

Penarikan Kas Periode 1

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
Merupakan program Kementerian Keuangan dalam mengumpulkan uang kas dari seluruh
Kementerian yang ada di BEM KM UGM pada periode 1 dengan nominal Rp50.000 untuk staff dan
Rp100.000 untuk PH.
Tanggal Pelaksanaan : Februari-April 2021.

FLOW KEGIATAN
[Perumusan [Pelaksanaan [Hasil] [Evaluasi]
Kegiatan] Kegiatan]

• Mempersiapkan • Pengumpulan kas • Uang kas periode • Evaluasi pasca


pengumuman dan kementerian 1 yang sudah kegiatan
teknis periode 1 terkumpul
pengumpulan kas kumulatif

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Masih terdapat anggota yang tidak • Mempertegas SOP dan meminta bantuan
membayar kas tepat pada waktunya. kepada Menteri dan bendahara
kementerian terkait follow up uang kas
kementerian.

Link Kegiatan
- Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
80

Penarikan Kas Periode 2

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
Merupakan program Kementerian Keuangan dalam mengumpulkan uang kas dari seluruh
Kementerian yang ada di BEM KM UGM pada periode 2 dengan nominal Rp50.000 untuk anggota,
Rp100.000 untuk PH, dan Rp25.000 untuk anggota baru.
Tanggal Pelaksanaan : Agustus-September 2021.

FLOW KEGIATAN
[Perumusan [Pelaksanaan [Hasil] [Evaluasi]
Kegiatan] Kegiatan]

• Mempersiapkan • Pengumpulan kas • Uang kas periode • Evaluasi pasca


pengumuman dan kementerian 2 yang sudah kegiatan
teknis periode 2 terkumpul
pengumpulan kas kumulatif

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Masih terdapat anggota yang tidak • Mempertegas SOP dan meminta bantuan
membayar kas tepat pada waktunya. kepada Menteri dan bendahara
kementerian terkait follow up uang kas
kementerian.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
81

Bundahara of The Period #1

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
Merupakan program Kementerian Keuangan dalam rangka memberikan reward kepada
bendahara kementerian dengan kinerja terbaik tiap periode.
Tanggal Pelaksanaan : 7 Mei 2021.

FLOW KEGIATAN
[Perumusan [Pelaksanaan [Hasil] [Evaluasi]
Kegiatan] Kegiatan]

• Mempersiapkan • Pengumpulan kas • Uang kas periode • Evaluasi pasca


pengumuman dan kementerian 2 yang sudah kegiatan
teknis periode 2 terkumpul
pengumpulan kas kumulatif

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Bendahara of the periode masih sering • Melakukan kontrol secara rutin
dimenangkan oleh beberapa kementrian mengenai kinerja bendahara tiap
• Kinerja bendahara di tiap kementrian kementrian
perlu ditingkatkan/ • Meningkatkan kualitas dan kinerja
bendahara kementrian.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp50.000,00
Pengeluaran Rp50.000,00
82

Bundahara of The Period #2

DESKRIPSI KEGIATAN:
Merupakan program Kementerian Keuangan dalam rangka memberikan reward kepada
bendahara kementerian dengan kinerja terbaik tiap periode.

FLOW KEGIATAN
Perumusan Pelaksanaan Hasil Evaluasi
Kegiatan Kegiatan

• Mempersiapkan • Pengumpulan kas • Uang kas periode • Evaluasi pasca


pengumuman dan kementerian 2 yang sudah kegiatan
teknis periode 2 terkumpul
pengumpulan kas kumulatif

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Bendahara of the periode masih sering • Melakukan kontrol secara rutin
dimenangkan oleh beberapa kementrian mengenai kinerja bendahara tiap
• Kinerja bendahara di tiap kementrian kementrian
perlu ditingkatkan. • Meningkatkan kualitas dan kinerja
bendahara kementrian.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp50.000,00
Pengeluaran Rp50.000,00
83

Valak Tengah Tahun

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
Valak (Evaluasi Akhir) merupakan program Kementerian Keuangan dalam rangka
mengevaluasi kinerja kementerian keuangan secara keseluruhan dan mencari solusi terkait
kemungkinan kendala atau masalah yang timbul dengan harap dapat memperbaiki kinerja kementerian
keuangan secara keseluruhan kedepannya.
Tanggal Pelaksanaan : Rabu, 14 Juli 202.1

FLOW KEGIATAN
Perumusan Pelaksanaan Hasil Evaluasi
Kegiatan Kegiatan

• Mempersiapkan • Menyebar form • Mengetahui • Evaluasi pasca


form evaluasi evaluasi (Valak) evaluasi kinerja kegiatan
(Valak) dan kendala yang
terjadi

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Jawaban evaluasi masih terlihat belum • Memastikan kembali kepada anggota
dapat menggambarkan kinerja untuk mengatakan sejujur-jujurnya
kementrian secara sepenuhnya • Memperbaiki dan mengatasi kendala
• Kendala masih sering terjadi, meskipun yang ada agar tidak terjadi kembali di
setelah melakukan evaluasi. waktu setelah evaluasi dengan mencari
solusi bersama-sama.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
84

Laporan Triwulan BEM KM UGM ke MPM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
Merupakan program Kementerian Keuangan dalam menerapkan asas transparan dengan
membuat laporan yang memuat segala pemasukan dan pengeluaran BEM KM UGM selama tiga
bulanan.
Tanggal Pelaksanaan : Mei 2021.

FLOW KEGIATAN
Persiapan Kegiatan Pelaksanaan Kegiatan Hasil Evaluasi

• Mengumpulkan • Membuat laporan • Laporan yang • Evaluasi pasca


seluruh pemasukan seluruh pemasukan memuat seluruh kegiatan
dan pengeluaran dan pengeluaran pemasukan dan
BEM KM UGM sesuai dengan pengeluaran BEM
selama 3 bulan sistematika KM UGM
penulisan laporan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Waktu melakukan pelaporan terkadang • Mempertegas kembali timeline
tidak sesuai timeline. pelaporan agar tidak ada keterlambatan.

Link Kegiatan
https://www.instagram.com/p/COnUP6ZMrih/ Anggaran Kegiatan
?utm_medium=copy_link Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
85

Laporan 100 Hari BEM KM UGM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
Merupakan program Kementerian Keuangan dalam menerapkan asas transparan dengan
membuat laporan yang memuat segala pemasukan dan pengeluaran BEM KM UGM selama 100 hari.
Tanggal Pelaksanaan : Mei 2021.

FLOW KEGIATAN
Persiapan Kegiatan Pelaksanaan Kegiatan Hasil Evaluasi

• Mengumpulkan • Membuat laporan • Laporan yang • Evaluasi pasca


seluruh pemasukan seluruh pemasukan memuat seluruh kegiatan
dan pengeluaran dan pengeluaran pemasukan dan
BEM KM UGM sesuai dengan pengeluaran BEM
selama 100 hari sistematika KM UGM selama
penulisan laporan 100 hari

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Sistematika penulisan laporan masih • Memastikan kembali sistematika
perlu disamakan dan tertulis secara pelaporan dengan melakukan
runtut. pengecekan ulang.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/p/COnb2qVMx- Pemasukan Rp0
j/?utm_medium=copy_link Pengeluaran Rp0
86

Laporan Tengah Tahun BEM KM UGM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
Merupakan program Kementerian Keuangan dalam menerapkan asas transparan dengan
membuat laporan yang memuat segala pemasukan dan pengeluaran BEM KM UGM selama setengah
tahun.
Tanggal Pelaksanaan : Juli 2021.

FLOW KEGIATAN
Persiapan Kegiatan Pelaksanaan Kegiatan Hasil [Evaluasi]

• Mengumpulkan • Membuat laporan • Laporan yang • Evaluasi pasca


seluruh pemasukan seluruh pemasukan memuat seluruh kegiatan
dan pengeluaran dan pengeluaran pemasukan dan
BEM KM UGM sesuai dengan pengeluaran BEM
selama setengah sistematika KM UGM selama
tahun penulisan laporan setengah tahun

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Waktu melakukan pelaporan terkadang • Mempertegas kembali timeline
tidak sesuai timeline. pelaporan
• Melakukan follow up secara rutin terkait
pengumpulan laporan agar tidak terjadi
keterlambatan.

Link Kegiatan
https://www.instagram.com/p/CScNR5kp3EI/ Anggaran Kegiatan
?utm_medium=copy_link Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
87

Kementerian Sekretaris Kabinet

Arahan Umum
Kementerian Sekretaris Kabinet awalnya merupakan kementerian di bawah Sekretaris Jenderal
namun setelah ada perubahan struktur pada bulan Agustus menjadi kementerian yang diabawahi
langsung oleh Presiden Mahasiswa BEM KM UGM Tahun 2021. Kementerian Sekretaris Kabinet
berperan dalam menjalankan fungsi kesekretariatan BEM KM UGM yang diantaranya perencanaan,
pengadaan, penggunaan, pengelolaan, dan pendampingan. Kementerian Sekretaris Kabinet merupakan
pusat koordinasi kegiatan keadministrasian BEM KM UGM yang dibersamai dengan sekretaris
kementerian dan sekretaris panitia kegiatan. Kementerian sekretaris kabiner memiliki tujuan dalam
mewujudkan birokrasi dan administrasi yang mandiri, efektif, responsif, dan sistematis di BEM KM
UGM serta keamanan dan kenyamanan sekretariat BEM KM UGM.

Arahan Khusus
Kementerian sekretaris kabinet memiliki tugas untuk meningkatkan kualitas pengelolaan
internal organisasi dengan melaksanakan evaluasi internal dan penyelesaian permasalahan bersama
dalam kementerian. Selain itu juga bertugas dalam terciptanya sistem informasi administrasi yang
sistematis, tertib, dan mudah untuk diakses dengan cara menjamin ketepatan waktu pembuatan proposal
dan laporan pertanggungjawaban, memastikan dokumen sesuai dengan format yang terdapat dalam
Strandar Operasional Prosedur (SOP), melakukan inventarisasi aset secara intensif, digitalisasi
pemberkasan dokumen.
Pada tahun ini, kementerian sekretaris kabinet telah melakukan beberapa inovasi diantaranya
pendampingan administrasi secara intensif dan menyeluruh dalam kementerian, digitaliasi dokumen
baik secara detail pada tiap kemenkoan maupun kementerian di dalamnya, pengadaan trello sebagai alat
untuk melihat perkembangan dokumen, pemilihan best administration dan best squad sebagai upaya
pemberian penghargaan terhadap kementerian yang telah melaksanakan SOP dengan baik serta
kementerian yang telah menjaga dan merawat sekretariat BEM KM UGM, pembuatan infografis terkait
dengan SOP administrasi dan birokrasi untuk mempermudah memahami SOP secara keseluruhan, serta
penggunaan linktree kementerian sebagai alat yang mempermudah dalam melakukan pengondisian
tertib administrasi dalam kabinet.

Kondisi Kementerian
Kementerian sekretaris kabinet beranggotakan 15 (lima belas) anggota yang didalamnya
termasuk menteri dan seorang wakil menteri, yang kemudian terbagi dalam 4 (empat) kedirjenan, yaitu:
1. Kedirjenan Pencerdasan memiliki tugas dan fungsi dalam melakukan monitoring pendampingan
adminsitrasi kementerian selama pengurusan berlangsung dan menyampaikan SOP kesekretariatan
secara intensif dan inklusif pada setiap anggota BEM KM UGM. Kedirjenan ini beranggotakan 4
(empat) orang dengan 1 (satu) dirjen dan 3 (tiga) staf.
2. Kedirjenan PSDM memiliki tugas dan fungsi dalam menjaga stabilitas personal dan keilmuan
kementerian sekretaris kabiner dan menginisiasi forum keluarfa kementerian sekretaris kabinet.
Kedirjenan ini beranggotakan 3 (tiga) orang dengan 1 (satu) dirjen dan 2 (dua) staf.
3. Kedirjenan Administrasi memiliki tugas dalam melaksanakan penjagaan dan pengadaan kebutuhan
administrasi kabinet, melakukan rekapitulasi dan monitoring dokumen kabinet dan sebagai
penerima permintaan desain untuk kebutuhan kementerian. Kedirjenan ini beranggotakan 3 (tiga)
orang dengan 1 (satu) dirjen dan 2 (dua) staf.
4. Kedirjenan Kerumahtanggaan memiliki tugas dalam pengadaan, pendataan, penjagaan serta
pengelolaan aset sekretariat BEM KM UGM, penjagaan dan monitoring pengondisian sekretariat
88

melalui piket harian dan akbar. Kedirjenan ini beranggotakan 3 (tiga) orang dengan 1 (satu) dirjen
dan 2 (dua) staf.
pada awal kabinet, jumlah anggota kementerian adalah 8 (delapan) orang dengan 1 (satu) Menteri,
yang kemudian setelah dilakukan Open Recruitment berjumlah 14 (empat belas) orang dengan 1 (satu)
Menteri, namun pada bulan Oktober 2021 dilakukan pemutihan terhadap 1 (satu) anggota diakibatkan
telah melalaikan tugasnya sebagai dirjen PSDM selama 2 (dua) bulan berturut-turut.

Evaluasi
Selama periode kepengurusan, evaluasi terhadap dinamika kabinet terbagi atas 2 (dua) jenis
yaitu evaluasi internal yang berhubungan dengan kondisi di dalam kementerian dan evaluasi eksternal
yang berkaitan dengan hubungan internal kementerian dengan kementerian lain.
a. Evaluasi Internal
1. Kurangnya monitoring antara menteri dan wakil menteri terhadap kedirjenan yang
dibawahnya sehingga kinerja kementerian seharusnya dalpat sedikit lebih baik.
2. Kurangnya kesadaran dan inisiatif dalam menjalankan tugas dan fungsi setiap kedirjenan
sehingga dalam beberapa tugas dan fungsi harus menunggu komando dari menteri.
3. Kurang adanya komunikasi yang baik dalam kementerian dikarenakan budaya kurang
membaca dalam grup serta budaya personal-message justru semakin tinggi, hal ini yang
kemudian menimbulkan kurangnya rasa kebersamaan dan kepedulian antar sesama anggota
kementerian.
b. Evaluasi Ekstenal
1. Kurangnya komunikasi yang baik dan alur birokrasi yang jelas antara kementerian
sekretaris kebinet dengan kementerian keuangan sebagai salah satu mitra yang paling
banyak bersinggungan dalam pelaksanaan tugas dan fungsi.
2. Kurang efektifnya pendampingan dengan kementerian lain sehingga sering terjadi
kesalahan dan miss-communication yang berakibat pada tidak berjalannya tata tertib
administrasi sesuai dengan SOP yang ada.

Rekomendasi
Untuk kabinet selanjutnya, rekomendasi utama dalam menjalankan kementerian sekretaris
kabinet yang lebih banyak mengurus hal-hal yang berkaitan dengan internal kabinet sehingga
membutuhkan internal kementerian yang kuat.
1. Pemilihan anggota kementerian yang tepat dan dapat dipertanggungjawkan.
2. Peningkatan kegiatan yang dapat mengeratkan antar anggota meskipun harus dilaksanakan
bauran, tidak hanya terbatas pada kegiatan yang secara luring karena dapat menimbulkan
kecemburuan sosial.
3. Melakukan monitoring yang efektif dan penegasan tugas dan fungsi setiap kedirjenan sehingga
pada saat berjalannya kepengurusan tidak perlu mengkhawatirkan tidak terlaksananya tugas
dan fungsi masing-masing anggota.
4. Melakukan musyawarah mufakat dengan kementerian lain yang menjadi mitra sekretaris
kabinet agar alur birokrasi dan SOP dapat berjalan dengan lancar.
89

Pembuatan SOP Administrasi

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan kegiatan pembuatan pedoman tata birokrasi dan administrasi BEM KM UGM tahun
2021 untuk membantu kelancaran pelaksanaan program kerja kabinet dan melakukan inovasi dengan
membuat infografis alur birokrasi dan SOP untuk mempermudah pengenalan dan pemahaman Standar
Operasional Prosedur (SOP) yang dipublikasikan pada tanggal 1 Februari 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Perumusan konsep • Perumusan SOP • SOP untuk • Evaluasi bersama


dasar SOP bersama bersama masing- diinformasikan internal
Wakil Menteri. masing Direktorat kepada Kementerian.
Jenderal dan Kementerian.
Kementerian lain
yang menjadi mitra.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Tidak semua sekretaris kementerian dan • Melakukan monitoring secara rutin
sekretaris kegiatan memahami setiap sebulan sekali kepada menteri dan
sepenuhnya SOP yang berlaku terutama sekretaris kementerian untuk mengetahui
apabila dalam suatu kementerian terjadi dinamika kementerian terkait terutama
perubahan sekretaris yang tidak dalam hal urusan administrasi
diberikan bekal dari sekretaris terdahulu kementerian dan melakukan
terkait dengan SOP Kesekretariatan pendampingan yang intensif dengan
BEM KM UGM. memberikan penjelasan berulang kepada
kementerian terkait.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://linktr.ee/SekretarisKabinet2021 Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
90

Notulensi Rapat Kabinet

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan kegiatan pembuatan dan pengarsipan notulensi rapat pengurus harian BEM KM
UGM yang dapat diakses dalam drive sekretaris kabinet dan note grup Pengurus Harian BEM KM
UGM yang dilaksanakan setiap rapat berlangsung selama periode kepengurusan.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Hadir rapat, mengikuti • Pencatatan • Notulensi yang jelas • Evaluasi bersama


dari awal hing-ga notulensi. dan dapat dengan internal
akhir (akan (manual/ketik) mudah diakses oleh Kementerian.
diwakilkan apabila • Review dan pengurus harian.
ber-halangan). Pengarsipan
notulensi.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Sering terjadi pencarian notulensi yang • Melakukan penyebutan dalam grup
sudah dipublikasikan dikarenakan pengurus apabila notulensi
ketidakpekaan anggota terhadap dipublikasikan agar tidak terjadi
pengumuman yang diberikan. pertanyaan berulang mengenai
keberadaan notulensi.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://bit.ly/NotulensiBEMKMUGM2021 Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
91

Pembuatan Bagan Kabinet

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Melakukan koordinasi pendataan pengurus untuk pembuatan bagan pengurus harian BEM KM
UGM Tahun 2021 Kabinet arus balik dengan tujuan mengenalkan profil pengurus harian BEM KM
UGM yang kemudian desain bagan kabinet dibuat oleh Kementerian Media dan Informasi. Kegiatan
ini dilaksanakan pada tanggal 19 Februari 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Koordinasi dengan • Pembuatan • Bagan kabinet • Evaluasi bersama


Kementerian bagan. digital yang internal
Media dan • Pencantuman dapat diakses Kementerian.
Informasi bagan pada link. oleh anggota dan
mengenai desain • Pencetakan bagan fisik yang
bagan. bagan. terdapat di
sekretariat.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Terjadinya perubahan pengurus pada • Memastikan kemungkinan pergantian
paruh kedua kepungurusan sehingga data pengurus sampai waktu tertentu sehingga
terus di-update. tidak berulang kali membuat bagan
kabinet.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://bit.ly/BaganBEMKMUGM2021 Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
92

Pengarsipan Dokumen Kabinet

DESKRIPSI KEGIATAN
Melakukan perekapan terhadap seluruh dokumen keluar dan dokumen masuk sebagai arsip
kabinet secara offline (dengan buku arsip) maupun secara online (dapat diakses melalui google
drive).Dokumen-dokumen tersebut diantaranya surat (keluar dan masuk), proposal, laporan
pertanggungjawaban, dan dokumen lainnya. Kegiatan ini dilaksanakan selama periode kepengurusan.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Review dokumen • Pendataan dokumen • Terdapat arsip • Evaluasi bersama


keluar yang telah secara online dokumen kabinet internal Kedirjenan.
dibuat. maupaun offline. yang dapat diakses
• Penerimaan dokumen • Penyampaian dan up-to-date.
masuk oleh Sekretaris dokumen masuk
Kabinet. kepada tujuan.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Terkadang dokumen tidak segera diar- • Melakukan monitoring pengarsipan
sipkan dikarenakan kesibukan masing- setiap dua minggu sekali agar semua
masing penanggung jawab dokumen dapat terarsipkan dengan baik
dan tidak menumpuk pada waktu
tertentu.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https:/bit.ly/ArsipBEMKMUGM Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
93

Pembuatan Stempel Presiden Mahasiswa

DESKRIPSI KEGIATAN
Pembuatan stempel tanda tangan Presiden Mahasiswa yang berfungsi ketika Presma sedang
berada di luar kota atau membutuhkan tanda tangan sesegeran mungkin (dengan izin presma) dan
memiliki kekuatan hukum yang sama dengan tanda tangan basah presiden mahasiswa. Kegiatan ini
dilaksanakan pada tanggal 15 Februari 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Menyiapkan file • Pengadaan • Stempel tanda • Evaluasi bersama


tanda tangan stempel tanda tangan Presiden internal
Presiden tangan Presiden Mahasiswa. Kedirjenan.
Mahasiswa Mahasiswa.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Sering terjadi perpindahan stempel • Memberikan amanat kepada anggota
presiden mahasiswa dikarenakan kementerian untuk menjaga stempel
pandemi Covid-19 sehingga menteri presiden mahasiswa agar tidak
sekretaris kabinet tidak stand-by di Jogja disalahgunakan oleh pihak lain.
setiap waktu.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp65.000,00
Pengeluaran Rp65.000,00
94

Pembaruan Bendera BEM KM UGM

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan kegiatan embaharuan bendera BEM KM UGM untuk keperluan kabinet dan
sebagai identitas BEM KM UGM yang dilaksanakan pada tanggal 1 Maret 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Order desain • Pencetakan • Bendera BEM • Evaluasi bersama


bendera kepada bendera BEM KM UGM. internal
Kementerian KM UGM. Kementerian.
Media dan
Informasi.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Dikarenakan kondisi pandemi covid-19 • Penggunaan bendera di bawah
yang bahkan sempat diadakan PPKM pengawasan kementerian sekretaris
sehingga penggunaan bendera BEM KM kabinet sehingga tidak hilang saat
kurang efektif dikarenakan lebih banyak dibutuhkan.
aksi secara daring melalui media sosial.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp95.000,00
Pengeluaran Rp95.000,00
95

Pengadaan Kop dan Amplop BEM KM UGM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan kegiatan pembuatan KOP dan Amplop BEM KM UGM 2021 sebagai identitas
administrasi resmi BEM KM UGM tahun 2021 Kabinet Arus Balik yang dilaksanakan dengan
koordinasi bersama kemanterian Media dan Infomrasi. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 1 Maret
2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Menyiapkan format • Follow-up desain • Terdapat template • Evaluasi bersama


dokumen. kepada Kementerian dokumen sebagai internal Kedirjenan..
• Order desain kepada Media dan Informasi. identitas administratif
Kementerian Media dan • Pencantuman desain kabinet.
Informasi. pada format dokumen. • Terdapat amplop resmi
• Pencetakan amplop. organisai.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kurang adanya monitoring terhadap • Melakukan monitoring secara rutin
jumlah amplop yang tersedia di terhadap jumlah amplop BEM KM UGM
sekretariat BEM KM UGM sehingga yang tersedia di sekretariat sehingga saat
seringkali terjadi permintaan secara ada kementerian/kepanitiaan yang
mendadak. membutuhkan dapat segera terpenuhi.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp131.000,00
Pengeluaran Rp131.000,00
96

Training Kesekbenan BEM KM UGM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan kegiatan pemaparan Standar Operasional Prosedur (SOP) kesekretariatan, alur
birokrasi, dan hal-hal administrasi lain kepada seluruh sekretraris kementerian dan sekretaris
kepanitiaan BEM KM UGM. Kegiatan ini dilaksanakan bersama dengan kementerian keuangan sebagai
mitra yang juga melakukan pemaparan terkait dengan Standar Operasional Prosedur (SOP) Keuangan.
Kegiatan ini dilaksanakan sebanyak 2 (dua) kali di paruh pertama kabinet pada tanggal 13 Februari
2021 dan di paruh kedua kabinet pada tanggal 2 Oktober 2021.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Koordinasi dengan • Reminder. • Terbentuknya forum • Evaluasi bersama


Kementerian • Pelaksanaan diskusi sekretaris internal Kedirjenan.
Keuangan mengenai training oleh dan bendahara
teknis pelaksanaan Kementerian kementerian yang
kegiatan. Sekretaris Kabinet memahami SOP
dan Keuangan. KSK dan Keuangan.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kurangnya pemahaman dari peserta • Memberikan notulensi dan rekaman
yang hadir terhadap materi yang kegiatan serta melakukan training secara
disampaikan sehingga membuat mandiri kepada sekretaris
pertanyaan di kemudian hari yang kementerian/kepanitiaan yang
sebenarnya sudah dijelaskan pada saat berhalangan hadir dan tidak dapat
kegiatan berlangsung. mengikuti dengan baik.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp204.000,00
Pengeluaran Rp204.000,00
97

Friday Picket (Fripick)

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan kegiatan piket rutin sekretariat BEM KM UGM yang dilaksanakan oleh setiap
kementerian secara bergilir setiap hari jumat selama periode kepengurusan. Kegiatan ini dilaksanakan
dengan tujuan untuk menjaga kebersihan dan kerapian sekretariat BEM KM UGM agar nyaman ketika
digunakan. Kegiatan ini dimulai dari tanggal 19 Februari 2021 hingga 17 Desember 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Penentuan dan • Reminder piket. • Terciptanya • Evaluasi bersama


pembentukan jadwal • Pelaksanaan piket sekretariat yang internal Kedirjenan.
piket. sesuai jadwal. bersih dan nyaman.
• Pengadaan alat • Monitoring
kebersihan. pelaksanaan piket
kementerian.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Reminder piket terlalu mepet atau ter- • Reminder dan monitoring lebih rutin,
kadang lupa, sehingga Kementerian yang penekanan kerja tim dalam kedirjenan
bersangkutan tidak mengetahui sangat diperlukan.
jadwalnya. • Melaksanakan alternatif piket
• Di paruh awal kepengurusan sering menggunakan dana kementerian/denda
terjadi pergantian jadwal piket dan tidak agar piket tetap terlaksana setiap minggu
terlaksananya piket. untuk menghindari keadaan sekretariat
yang berantakan dan tidak nyaman
digunakan.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://bit.ly/Fripick Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
98

Sekre Clean Day (SC-Day!)

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan kegiatan pembersihan dan perombakan tata layout sekretariat BEM KM UGM yang
dilaksanakan oleh seluruh anggota BEM KM UGM. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka untuk
memberikan kenyamanan kepada seluruh anggota kabinet saat berada di dalam sekretariat BEM KM
UGM. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 14 Februari 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Penentuan dan • Reminder SC-Day!. • Terciptanya suasana • Evaluasi bersama


pembentukan jadwal • Pelaksanaan sesuai sekretariat yang internal
dan teknis berbenah. jadwal. baru, sbersih dan Kementerians.
• Pengadaan alat • Monitoring nyaman.
kebersihan tambahan pelaksanaan
dan perabot berbenah.
sekretariat.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Pengumuman pemindahan sekretariat • Berkoordinasi dengan cepat namun
yang mendadak sehingga harus efektif dan efisien dengan kedirjenan
melakukan perencanaan yang cepat kerumahtanggaan sehingga kegiatan
namun efisien. dapat berjalan lancar.
• SOP penggunaan sekretariat yang di-up-
date sesegera mungkin agar menghindari
informasi yang simpang siur serta untuk
menjaga ketertiban dan keamanan
sekretariat

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp359.000,00
Pengeluaran Rp359.000,00
99

Pendampingan Administrasi Kementerian

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan kegiatan yang menunjang monitoring pelaksanaan SOP Kesekretariatan dengan
melakukan pendampingan kepada seluruh kementerian dan kemenkoan BEM KM UGM dalam hal
birokrasi dan administrasi kabinet secara intensif dan inklusif. Kegiatan ini dilakukan dengan
penempatan satu orang anggota kementerian sekretaris kabinet pada kementerian lain yang
dilaksanakan selama periode kepengurusan.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembagian tugas • Pendamping • Terdapat • Evaluasi bersama


pendamping oleh melaksanakan tugas. pendamping internal
Kedirjenan Birokrasi • Pelaporan tugas tiap administrasi Kementerian.
dan Pendampingan. dua (2) minggu Kementerian.
sekali. • Laporan kerja
pendamping.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Adanya dinamika yang terjadi di dalam • Memberikan informasi kepada seluruh
internal kementerian sehingga seringkali kementerian di BEM KM UGM terkait
terjadi pencarian pendamping. dengan pendamping alternatif apabila
• Tidak semua pendamping dan kemen- pendamping utama tidak dapat
terian yang didampingi merespon dengan dihubungi serta pengadaan kontak Call
segera. Center Sekkab.
• Tidak semua kementerian sabar mengi- • Dilaksanakan pelaporan rutin untuk
kuti prosedur yang sudah ditentukan, dan mengetahui keadaan dan kendala tiap
tidak sedikit yang meminta hanya berda- pendampingan sehingga masalah cepat
sarkan perspektif kementerian tersebut terselesaikan.
saja. • Penekanan kepada pendamping agar
• Masih terdapat kementerian yang belum rutin komunikasi dan konfirmasi apabila
sepenuhnya mandiri secara administratif ada kendala maupun jika berhalangan
karena terhambatnya koordinasi bersama dalam melaksanakan tugas.
sekretaris kementerian. • Melakukan pengingat SOP secara rutin.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://linktr.ee/SekretarisKabinet2021 Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
100

Forum Keluarga Kementerian

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan pertemuan rutin kementerian sekretaris kabinet yang dilaksanakan setiap dua
minggu sekali untuk membahas perkembangan tugas dan fungsi masing-masing kedirjenan serta
pendamping di masing-masing kementerian, juga sebagai forum untuk berbagi keluh kesah serta kisah
setiap anggota kementerian sehingga dapat memberikan rasa kebersamaan di dalam kementerian.
Kegiatan ini dilaksanakan selama periode kepengurusan.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Diskusi penentuan jadwal • Pelaksanaan forum rutin • Internal kementerian • Evaluasi bersama
pelaksanaan forum. tiap 2 minggu sekali. yang inklusisf dan internal Kementerian.
• Pemaparan evaluasi dan transparan.
rekomendasi • Dapat diketahui evaluasi
pelaksanaan program. suatu program dan
rekomendasi apa yang
dapat diberikan.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kedirjenan PSDM sebagai • Melakukan pendampingan secara
penanggungjawab kegiatan seringkali intensif dan inklusif kepada kedirjenan
melupakan jadwal forga dan PSDM sehingga kegiatan forga dapat
pengumuman kegiatan yang mendadak. dilaksanakan tanpa ada kendala berarti.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
101

Best Administration

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan kegiatan apresiasi dan penghargaan terhadap kementerian yang telah tertib
administrasi dan menjalankan Standar Operasional Prosedus (SOP) Kesekretariatan dengan baik yang
dilaksanakan setiap tiga bulan dengan sistem penilaian yang dilakukan oleh masing-masing
pendamping kementerian dan menteri sekretaris kabinet. Kegiatan ini dilaksanakan 3 (tiga) kali selama
periode kepengurusan yaitu pada tanggal 15 Juni 2021, 10 Agustus 2021, dan 15 Desember 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Merumuskan borang • Melakukan • Menilai kinerja • Evaluasi


penilaian bersama pendampingan dan kementerian dan dilaksanakan
dengan kedirjenan penilaian terhadap memberikan bersama dengan
pencerdasan kinerja kementerian pengumuman kementerian.
kementerian terbaik

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Seringkali terjadi waktu pengumuman • Melakukan reminder secara rutin kepada
yang mundur dari jadwal yang pendamping kementerian agar mengisi
ditentukan karena terlambatnya penilaian penilaian sehingga waktu pengumuman
yang dilakukan oleh pendamping tiap best administration tidak terlalu jauh dari
kementerian. jadwal yang seharusnya

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp300.000,00
Pengeluaran Rp300.000,00
102

Best Fripick Squad

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan kegiatan apresiasi dan penghargaan terhadap kementerian yang telah melaksanakan
kegiatan fripick dengan baik dan sesuai dengan intruksi yang diarahkan oleh kedirjenan
kerumahtanggan. Kegiatan ini dilaksanakan setiap 1 (satu) putaran atau 18 (delapan belas) minggu
sekali. Kegiatan ini dilaksanakan 2 (dua) kali selama periode kepengurusan yaitu pada tanggal 11
Agustus 2021 dan 15 Desember 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Merumuskan indikator • Melakukan pengawasan • Memberikan penilaian • Melakukan evaluasi


penilaian bersama fripick yang dilakukan kepada kementerian bersama dengan
dengan kedirjenan setiap kementerian terbaik dan kedirjenan
kerumahtanggan. mempublikasikan hasil
di grup BEM KM UGM.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Dikarenakan perubahan jadwal fripick • Melaksanakan penilaian dengan efektif
yang disesuaikan dengan kondisi dan efisian sehingga publikasi tidak
kementerian yang berhalangan sehingga terlalu jauh dari waktu yang telah
waktu pengumuman mundur dari jadwal ditentukan.
yang ditentukan.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp200.000,00
Pengeluaran Rp200.000,00
103

Inventarisasi Aset Sekretariat

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan kegiatan pendataan dan penjagaan barang-barang milik BEM KM UGM yang
terdapat di dalam secretariat BEM KM UGM sehingga dapat termonitor dengan baik yang dilaksanakan
rutin setiap bulan mulai dari tanggal 19 Januari 2021 sampai dengan tanggal 10 Desember 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Merumuskan prosedur • Pendataan aset • Data inventarisasi • Evaluasi bersama


dan teknis sekretariat. aset sekretariat. internal Kedirjenan.
inventarisasi. • Penjagaan aset • SOP aset sekretariat.
• Menentukan timeline sekretariat.
inventarisasi.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Seringkali terjadi peminjaman barang • Melakukan pengawasan dan
tanpa sepengetahuan kedirjenan pendampingan kepada kementerian lain
kerumahtanggan. agar menggunakan barang atau
meminjam barang seizin kedirjenan
kerumahtanggaan

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://bit.ly/InventarisasiBEMKMUGM2021 Pemasukan Rp50.000,00
Pengeluaran Rp50.000,00
104

Upgrading Kementerian

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan kegiatan untuk meningkatkan skill individu dan kementerian dalam melaksanakan
tugas dan fungsinya selama kepengurusan berlangsung. Kegiatan ini dilaksanakan selama 3 (tiga) kali
selama periode kepengurusan dengan tema yang berbeda dan mengundang pembicara yang berbeda.
#1 Management Stress: 25 Maret 2021
#2 How To Work Under Pressure: 5 Agustus 2021
#3 Improve Your Skills to Become a Great Secretary: 18 November 2021

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Merumuskan tanggal • Melakukan diskusi • Adanya update soft • Melakukan evaluasi


pelaksanaan dan pemilihan pembicara skilss yang dimiliki bersama dengan
tema kegiatan serta dan konsep oleh anggota kedirjenan dan
konsep untuk penyampaian materi kementerian kementerian
persiapan kegiatan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kurangnya inisiatif dari kedirjenan • Melakukan reminder kegiatan dan
PSDM dalam melaksanakan kegiatan membantu persiapan pelaksanaan
upgrading. sehingga kegiatan dapat terlaksana
dengan baik.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp450.000,00
Pengeluaran Rp450.000,00
105

Dekap Dekat Kementerian

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan agenda internalisasi kementerian untuk mendekatkan anggota, memahami dan
meningkatkan rasa kebersamaan dalam anggota kementerian dilanjutkan dengan sharing session dan
saling mengevaluasi sesama anggota kementerian kementerian, serta berdiskusi mengenai dinamika
BEM KM UGM secara keseluruhan yang dilaksanakan dengan mempertimbangkan dan menyesuaikan
jadwal yang dimiliki oleh setiap anggota kementerian. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 9 Januari
2021 dan 23 September 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Melakukan • Melakukan • Tercptanya • Melakukan evaluasi


perencanaan konsep penyesuaian jadwal hubungan anggota bersama dengan
kegiatan anggota kementerian kementerian yang kementerian.
baik dan internal
kementerian yang
kuat

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kurangnya partisipasi anggota • Kegiatan tetap dilaksanakan meskipun
dikarenakan jadwal yang padat dan harus ada beberapa anggota yang
bertabrakan dengan kegiatan lain dari menyusul, dengan catatan tujuan dari
tiap-tiap anggota kementerian. adanya kegiatan ini tetap terwujud.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
106

Sekolah Kesekbenan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan kegiatan training yang menjelaskan mengenai alur birokrasi dan tata persuratan
serta hal-hal administrasi lainnya di tingkat universitas dengan pembicara dari direktorat
kemahasiswaan yang dihadiri oleh seluruh sekretaris dan bendahara setiap organisasi kemahasiswaan
di Universitas Gadjah Mada. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 30 Oktober 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Melakukan • Melakukan • Pelaksanaan • Evaluasi bersama


perencanaan koordinasi dan kegiatan yang dengan kementerian.
kegiatan dan pengonsepan acara dihadiri oleh seluruh
membentuk panitia serta mengundang ormawa UGM
kegiatan. seluruh ormawa dengan pembicara
UGM. ditmawa UGM

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Tidak semua panitia hadir dan kurangnya • Melakukan back-up tugas sehingga
koordinasi diantara panitia kegiatan. seluruh kebutuhan dalam pelaksanaan
• Adanya ketidakseimbangan pembagian kegiatan tetap dapat terwujud.
tugas dan fungsi antara kementerian • Melakukan perencanaan yang efektif dan
keuangan dan kementerian sekretaris efisien dengan waktu yang singkat agar
kabinet, kegiatan dapat terlaksana dengan baik.
• Pelaksanaan yang berdekatan dengan • Kegiatan ini perlu dilanjutkan dan dapat
kegiatan Training Kesekbenan dan UAS dilaksanakan dengan melakukan
sehingga perencanaan kegiatan kurang kerjasama dengan direktorat
optimal. kemahasiswaan.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/p/CVPca2WP1Pr/? Pemasukan Rp475.000,00
Pengeluaran Rp475.000,00
utm_medium=copy_link
107

Sekkab Visit

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan kegiatan kunjungan yang dilakukan secara formal kepada lembaga/dinas yang
berkait dan mengurus hal-hal mengenai administrasi untuk menambah pengetahuan dalam hal-hal
administrasi. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 16 s.d. 17 Desember 2021 dengan rincian:
#1 Kunjungan Sekretaris Kabinet RI 16 Desember 2021
#2 Kunjungan Badan Arsip Nasional 17 Desember 2021

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Melakukan • Menghubungi • Adanya peningkatan • Evaluasi bersama


perancanaan dinas/lembaga pengetahuan anggota dengan kementerian.
kegiatan terkait den atas hal-hal yang
manyusun konsep sifatnya
kegiatan administratif.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Perencanaan yang terlalu lama sehingga • Kegiatan dilaksanakan dengan baik dan
tanpa disadari waktu berakhirnya kabinet melakukan koordinasi yang efektif agar
sudah dekat. kegiatan dapat terlaksana meskipun di
penghujung kabinet.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp300.000,00
Pengeluaran Rp300.000,00
108

Event of The Month

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan kegiatan pembuatan kalender kegiatan kabinet selama sebulan dan dipublikasikan setiap
awal bulan dengan tujuan untuk dapat memberikan minat seluruh anggota BEM KM UGM terhadap
kegiatan yang dilaksanakan oleh kementerian lain. Kegiatan ini dilaksanakan setiap bulan selama
periode kepengurusan dimulai dari tanggal 1 Mei 2021 sampai dengan 1 Desember 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Perencanaan bentuk • Memberikan gform • Mempublikasian • Evaluasi bersama


kalender kabinet. kepada setiap kalender kabinet di tiap dengan kementerian.
kementerian untuk grup kementerian dan
mengisi kegiatan apa PH Kabinet serta grup
yang akan dilaksanakan BEM KM UGM.
dalam bulan tersebut

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Sering terjadinya pengumpulan kegiatan • Melakukan reminder secara rutin kepada
oleh setiap kementerian sehingga setiap kementerian agar melakukan
publikasi kalender juga terlambat. pengisian kegiatan sesuai jadwal yang
• Terdapat beberapa kegiatan yang belum ditentukan.
pasti pelaksanaannya sehingga • Melakukan follow-up dan diskusi apabila
bertabrakan dengan jadwal kementerian terjadi kegiatan yang bertabrakan satu
lain. sama lain.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://bit.ly/KalenderOfTheMonth Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
110

LAPORAN MENTERI KOORDINATOR KEMAHASISWAAN

ARAHAN MENTERI KOORDINATOR KEMAHASISWAAN


Garda terdepan pengawalan isu-isu kemahasiswaan KM UGM yang diwujudkan dalam
advokasi, jaring pengaman social dan produk program kerja akselerasi minat bakat mahasiswa yang
kolaboratif dan spesifik.

REALISASI ARAHAN
1. Menteri Advokasi dan Kesejahteraan Mahasiswa
a. Optimalisasi mekanisme aspirasi dan pengawalan isu yang transparan dan responsive melalui
kanal digital (@adkestwit_ugm)
b. Mengadvokasikan beasiswa orang tua asuh kepada pihak rektorat, yakni beasiswa yang
menghubungkan antara dosen yang berminat memberikan bantuan finansial dan non-finansial
kepada mahasiswa UGM yang membutuhkan, untuk diimplementasikan di semua fakultas.
(Kerjasama dengan Pandawa)
c. Mengadvokasikan dibuatnya pusat pengembangan karir di tiap kluster.
d. Menciptakan jejaring advokasi yang lebih kredibel dengan melibatkan pihak akademisi seperti
pusat studi, dan dosen terkait.
e. Mengangkat isu terkait beasiswa bidikmisi yang tidak tepat sasaran dan evaluasi hasil
pemberian beasiswa UGM.
f. Pembentukan satuan khusus pengawalan isu: pencegahan kekerasan seksual di lingkup kampus,
implementasi kampus merdeka, program IUP, KKN, dan UKT-SPMA
2. Menteri Pengembangan Potensi dan Karya Mahasiswa
a. Menciptakan kultur prestatif - demokratis melalui agenda kolaboratif dengan komunitas
mahasiswa berprestasi, UGM MUN community, UGM Debate club, dst, (contoh: Malam
Gagasan, Gamatalks).
b. Memperkuat jejaring dengan kelompok kelompok lingkup seni budaya di tingkat jurusan,
fakultas, dan universitas, untuk memberikan panggung dan medium apresiasi.
c. Menyelenggarakan kompetisi Hack-UGM, untuk meningkatkan interaksi lintas disipliner dan
mengembangkan potensi problem solving realitas dan permasalahan di kampus UGM.
d. Membentuk workshop berkelanjutan terkait inkubasi karya mahasiswa dengan mitra strategis
3. Menteri Ekonomi Kreatif
a. Membuat ekosistem kewirausahaan yang konkret dan resilience dengan menabrakan gagasan
mahasiswa dengan ekspertis bisnis
b. Menjadi jembatan Kerjasama antara produk bisnis mahasiswa UGM dengan kegiatan/event
yang dilakukan oleh Lembaga/komunitas mahasiswa
c. Menginisiasi komunitas UGMtreprener menjadi UKM yang mendapatkan pendanaan langsung
dari Ditmawa dan memiliki pemosisian sebagai kolam persiapan KBMI kedepan
d. Bekerjasama dengan PPKM membentuk event dengan tema hiburan, edukasi, dan
kewirausahaan dalam satu wadah
e. Bekerjasama dengan Universitas dan Fakultas untuk mengusahakan pembukaan wadah
kewirausahaan di tempat-tempat strategis yang dikhususkan untuk mahasiswa.
f. Membuka peluang kerja sama dengan usaha disekitar UGM untuk memberikan benefit khusus
kepada mahasiswa UGM, (contoh: menunjukkan KTM UGM maka akan mendapat diskon 20%
print di Acadia).
111

NARASI
Assalamualaikum Wr. Wb.
Salam sejahtera bagi kita semua.
Pertama-tama izinkan saya mengucap puji-syukur kepada Allah Swt. karena atas limapahan
rahmat, restu, dan karunianya, saya dapat menyelesaikan amanah sebagai Menteri Koordinator Bidang
Kemahasiswaan BEM KM UGM 2021 Kabinet Arus Balik serta menyelesaikan LPJ ini. Sebuah periode
kepengurusan yang menurut saya penuh dengan dinamika, tantangan, dan perjuangan.
Masih dalam suasana pandemi Covid-19, dari awal kepengurusan, BEM KM UGM 2021,
terutama Kemenkoan Kemahasiswaan memutar otak, berdiskusi, mengawali proses perancangan
program kerja secara diskursif, mencoba mencari formula terbaik agar tetap dapat menghasilkan
program kerja yang dapat mengadvokasikan kepentingan akademik serta non-akademik mahasiwa
(dalam hal ini terkait dengan aktualisasi potensi dan semangat enterpreneurship) dengan hasil output
dan outcome yang impactful, terukur, tepat sasaran, inovatif, inklusif dan memihak kepentingan
mahasiswa. Adanya pandemi Covid-19 memang menjadi salah satu faktor pertimbangan perancangan
program kerja, namun selebihnya hal tersebut tidak menjadi kendala yang berarti untuk turut melayani
dan mengadvokasi kepentingan mahasiswa, membersamai teman-teman berkembang sesuai minat-
bakatnya untuk menjadi individu yang agile.
Sejak awal periode, kehadiran Muhammad Khalid, selaku Menteri Koordinator
Kemahasiswaan, terasa betul peran dan kehandalannya dalam mengoordinir, memfasilitasi,
membersamai, memantik gagasan, dan turun kelapangan untuk memberikan dampak. Namun, karena
Khalid ingin memberikan dampak yang lebih besar yang akhirnya harus berpisah dari BEM KM UGM
2021, tanpa mengurangi rasa hormat, saya, Wildan Ade Wahid Pramana, mengucapkan terima kasih
yang sebesar-besarnya kepada Khalid, Farhan, Mail, Afif, Jaka, Rhema, Alvin, Sandhito Abrar,
Frasiscus I. Moses, dan Bayu Arga yang telah mempercayakan tongkat estafet Kemenkoan
Kemahasiswaan kepada saya. Mengawali peran sebagai DKI Kemahasiswaan, banyak sekali yang
sudah saya serap dari arah gerak Kemenkoan ini. Dalam menyelesaikan periode pengurusan, saya
berkomitmen penuh untuk membersamai teman-teman Kemahasiswaan dalam menuntaskan berbagai
program kerja. Tentu banyak hal yang perlu saya sesuaikan secara internal maupun eksternal. Hal-hal
terkait sistem kerja, arah gerak, koordinasi dan komunikasi dan banyak hal lain langsung kami (saya
bersama para menteri dan jajarannya) sesuaikan dan optimalkan bersama. Pendekatan komunikasi top-
down dan bottom-up selalu mendasari laku koordinasi saya terhadap teman-teman. Lebih lanjut, saya
melihat, sebuah jejaring yang kuat, kemauan jajaran menteri kemahasiswaan untuk membuat berbagai
forum antar fakultas yang terkoneksi dengan kami, seperti forum minat-bakat, menjadi upaya yang baik.
Jejaring organisasi internal UGM menjadi hidup dan solid. Poin menarik yang saya soroti disini adalah
terdapat sebuah laku integrasi-distribusi, yaitu antara Kemenkoan Kemahasiswaan dengan berbagai
organiasi di fakultas. Kami bersepakat untuk membuat forum bersama (integrasi), namun tetap
memaksimalkan distribusi kebermanfaatan ke seluruh UGM. Hal yang sama juga terjadi dalam jejaring
kami dengan stakeholder lain di UGM, misalnya, kawan-kawan Forkom UKM UGM, Formad UGM,
MWA UM, dan Aliansi Mahasiswa UGM.
Selanjutnya, saya ucapkan terima kasih dan apresiasi setinggi-tingginya kepada Sandhito
Abrar, Widiartyasari Prihatdini dan Muhammad Aulia beserta jajaran, yang sudah selalu berusaha
memberikan pelayanan, advokasi, dan pengabdian terbaik bagi kesejahteraan teman-teman mahasiswa
UGM. Kepada Fransiskus I. Moses, Mayjesta, dan jajaran, yang telah memberikan ruang diskursif dan
pengembangan skill dan pengetahuan mahasiswa UGM dalam ranah ekonomi kreatif. Serta Bayu Arga
dan Afifah Huda beserta jajaran yang tak henti-hentinya memfasilitasi berbagai kalangan mahasiswa
dalam mengembangkan, mengaktualisasikan, dan menggodok minat-bakatnya. Sebuah kehormatan
dapat berproses dan berdinamika bersama kalian. Kepada Muhammad Khalid, uwakku, terima kasih
atas berbagai diskusi dan kebersamaannya, semangat dan sukses dalam berbagai dinamika kedepan.
112

Kepada semua jajaran PH Kabinet Arus Balik, kalian keren, merasa terhormat dan bangga dapat
menjadi bagian dan mengabdi berama kalian, terima kasih atas segala bantuan dan kerjasamanya.
Intinya, Kabinet Arus Balik bukan hanya sekedar organisasi, namun keluarga penuh cinta dan
kehangatan. Sampai bertemu di arena pengabdian lain. Terima kasih kepada kawan-kawan MPM KM
UGM yang telah melakukan pengawasan dengan kritis. Terakhir, terima kasih kepada pemegang
otoritas di lingkungan UGM yang telah membantu dan mau bekerja sama dengan kami, serta berbagai
mitra yang berjasa bagi kami.
Tentu, kami selalu mengusahakan pengabdian dan performa terbaik bagi teman-teman
mahasiswa. Berbasis data, jaring pendapat, pemetaan, pengolahan, formulasi, memastikan advokasi
hingga tataran orang per orang, mengusahakan responsivitas, menyediakan akses informasi dan
pengembangan, mengembangkan agenda co-creation guna memaksimalkan kegiatan intrakurikuler dan
ekstakulikuler, serta berbagai inkubasi wirausaha kreatif. Namun, sudah barang tentu, masih terdapat
berbagai kekurangan dalam berbagai program kami. Oleh karena itu, kami memohon maaf yang
sebesar-besarnya dan semoga dapat ditingkatkan di kabinet berikutnya. Dan kepada seluruh jajaran
BEM KM UGM Kabinet Arus Balik, khususnya jajaran Kemenkoan Kemahsiswaan, saya meminta
maaf dan terima kasih atas segala hal yang telah kita usahakan bersama.
Sekian yang dapat saya sampaikan, jika masih terdapat saran, kritik dan masukan yang ingin
dikomunikasikan silakan disampaikan melalui direct message Instagram saya @wildan_awp. Kurang
lebihnya mohon maaf. Wassalamualaikum. Salam sejahtera bagi kita semua.
Kemenkoan Kemahasiswaan! Mengabdi, mengayomi, membersamai! Salam sehat!

REALISASI OPERATING GOALS KEMENKOAN KEMAHASISWAAN


1. Menjadikan dinamika internal BEM KM UGM sebagai organisasi semi organisasi
(Operating Goals-1)
No. Metrics Utama Pelaksana Realisasi Kegiatan

1. Membentuk taskforce untuk Adkesma Pengawalan Evaluasi 5 Tahunan Rektor


merespon fokus isu nasional- UGM
regional dan kampus

2. Meningkatkan kualitas akses layanan pendidikan & ragam aktivisme mahasiswa (Operating
Goals-2)
No. Metrics Utama Pelaksana Realisasi Kegiatan

1. Mengidentifikasi dan memetakan Kemenkoan Riset kemahasiswaan awal tahun


masalah dan minat yang ada di setiap Kemahasiswaan
elemen mahasiswa (berdasarkan
angkatan, lembaga/perorangan, dan
fakultas)

2. Memperbaiki proses advokasi Adkesma • Laman Kesejahteraan Mahasiswa


perorangan dan layanan (Website “Prevent and Protect
kemahasiswaan (responsivitas dan UGM”)
aktualisasi data) • Pengawalan Heregistasi
• Aktivasi adkestwit dan adkesgram
• Web Beasiswa
113

• Info Lomba dan Magang

3. Meningkatkan agenda co creation • Adkesma • Awardee talk


dengan elemen mahasiswa dalam • Ekraf • Cakap Cakap Cuan
rangka pengembangan kualitas • PPKM • Gadjah Mada Entrepreneurship
kegiatan intrakulikuler dan • Creative Class
ekstrakulikuler (minat-bakat dan • Financial Talk
kewirausahaan) • IELTS
• Festival Gadjah Mada
• Gigs From Home
• Innovator Meeting
• Forum Minat Bakat
• Gamatalks
• Minggu Kreasi
• Wall of Appreciation
• Hallo PPKM

4. Menjalin kerjasama dengan berbagai Adkesma • Beasiswa Galang Dana


pihak dalam rangka penjaminan atas • Beasiswa Orangtua Asuh
kebutuhan primer mahasiswa • Beasiswa Kagama
• Beasiswa Jaring Pengaman

5. Mempublikasi layanan, laporan Adkesma • SAPAGAMA


pengawalan, evaluasi, dan rencana • Klimaks
kedepan terkait aktivitas • Hearing Rektorat
kemahasiswaan BEM KM UGM

3. Memberi pengaruh pada proses pembentukan dan implementasi kebijakan publik


(Operating Goals-3)
No. Metrics Utama Pelaksana Realisasi Kegiatan

1. Melakukan advokasi kebijakan Adkesma • Policy Brief (Naskah Kebijakan)


berbasis pengkajian keilmuan, • Audiensi dan diskusi publik
edukasi publik dan hearing

TABEL LAPORAN UMUM KETERLAKSANAAN PROGRAM KERJA KEMENKOAN


SESUAI RKAT
Kementeri- Keterlaksa- Waktu dan
No. Program Kerja Mitra Keterangan
an naan Tempat

Laman Dijelaskan
Kesejahteraan lebih lanjut
1. Adkesma Terlaksana 3 Mei 2021 -
Mahasiswa dalam LPJ
(Website Kementerian
114

“Prevent and
Protect UGM”)

Postingan di
Adkesgram
Pengawalan Isu Sepanjang
- Terlaksana (IG) dan
Akademik Periode
Adkestwit
(Twitter)

Postingan di
Adkesgram
Info Lomba dan Sepanjang
- Terlaksana (IG) dan
Info Magang Periode
Adkestwit
(Twitter)

Beasiswa
Sepanjang Galang Dana,
Kanal Informasi
periode atau Beasiswa
Beasiswa (Info
- Terlaksana release IG Orangtua
dan Web
Adkesgram: 7 Asuh,
Beasiswa)
Februari 2021 Beasiswa
Kagama

Pada masa
penerimaan
SNMPTN,
SBMPTN,
Mahasiswa UTUL
UGM (galang (mahasiswa
Beasiswa Jaring
dana Kita Terlaksana baru) dan pada -
Pengaman
Bisa) dan masa
KAGAMA heregistrasi
semester ganjil
2021/2020
(mahasiswa
lama)

#1 Beasiswa
Tanoto (15
Februari 2021)
melalui Live IG
BEM KM
Awardee Talk - Terlaksana UGM -
#2 Beasiswa
Soft Skill (28
Agustus 2021)
melalui zoom
meeting
115

#3 Beasiswa
LPDP (30
November
2021) berupa
podcast.

Semester
Ganjil: Juli -
September
Pengawalan
2021
Heregistrasi Formad UGM Terlaksana -
Semester
Mahasiswa
Genap:
Desember 2020
-Maret 2021

Akan rilis pada


Notion Informasi
- Terlaksana bulan -
Akademik
Desember 2021

1. Layanan
Paspor di
UKK
Imigrasi
UGM (11
Maret
2021)
2. Pembangu
nan di
Masa
Pandemi
(27 Maret
2021)
3. Seputar
SAPAGAMA - Terlaksana ULT -
Khusus
PPKS (25
April 2021)
4. Info
Kampus
yang Perlu
Banget
Kamu Tau
(28 April
2021)
5. Akses
Premium
dengan
Email
116

UGM (16
Juni 2021)
6. Sarpras
Penangana
n Covid-19
di UGM
(11 Juli
2021)
7. Pengemban
gan Karir
selama
Kuliah (27
Agustus
2021)
8. Fasilitas
Kampus di
UGM (19
Oktober
2021)
9. Sudahkah
UGM
Menjadi
Kampus
Ramah
Difabel?
(26
November
2021)

1. PPKS:
Mengenal
KGBO (24
April 2021)
2. PPKS:
Perjalanan
Implement
asi
Klimaks - Terlaksana Peraturan
Rektor (25
April 2021)
3. Akademik:
Setahun
PJJ, Sudah
Baik Kah?
(29 April
2021)
117

4. Akademik:
Kampus
Merdeka di
UGM, Apa
Kabar? (29
April 2021)
5. UKT:
Perubahan
Kondisi
Finansial
Kampus
TA 2020
(30 April
2021
6. UKT:
Dinamika
Perubahan
Kebijakan
UKT (30
April 2021)
7. UKT :
Inisiasi
Gerakan
Filantropis
(30 April
2021)
8. PPKS:
Ringkasan
Kebijakan
PPKS (3
Mei 2021)
9. UKT:
Ringkasan
Kebijakan
UKT (3
Mei 2021)
10. Akademik
: KBM
Bauran,
Mau
dibawa
kemana
kita? (9
Juni 2021)
11. Finansial:
Sekilas
118

RKAT
2021, Apa
aja sih
yang
berubah?
(22 Juni
2021)
12. Finansial :
2020 udah
lewat,
gimana
kondisi
keuangan
kampus?
(10 Juli
2021)
13. Finansial:
Sosialisasi
Laporan
Keuangan
UGM
2020 (18
Agustus
2021)
14. PPKS:
Jika
Kekerasan
Seksual
Terjadi…
(22
Agustus
2021)
15. Finansial :
Koordinas
i KIPK
dan
Bantuan
UKT
Kemdikbu
d (12
September
2021)
119

16. PPKS:
Risalah
Hasil
Diskusi
dengan
ULT (18
September
2021)
17. Pembangu
nan:
Menelisik
Perkemba
ngan PFK
di UGM
(30
September
2021)
18. Akademik
: Gimana
sih
Implemen
tasi
MBKM di
UGM? (28
November
2021)
19. Finansial:
Menilik
Investasi
UGM,
Untuk
Siapa
Uang
UGM? (28
November
2021)
20. Finansial:
UKT dan
Keterlibat
an
Mahasisw
a (29
120

November
2021)
21. Finansial:
Ringkasan
Kebijakan
Pelayanan
Finansial
(9
Desember
2021)
22. Akademik
:
Ringkasan
Kebijakan
Akademik
dan
Pelayanan
(9
Desember
2021)
23. Pembangu
nan:
Ringkasan
Kebijakan
PFK (9
Desember
2021)

1. #1: Upaya
Penangan
an
Kekerasan
Seksual di
Kampus,
Swara KM
Kementerian Solutif
Edisi
Sinergitas Terlaksana atau
Kesejahteraan
Mahasiswa Problemat
Mahasiswa
ik? (25
April
2021)
2. #2:
Mengenal
Fenomena
121

FoMO di
Kalangan
Mahasisw
a Selama
Pandemi
(7
September
2021)
3. #3: Mulai
Perencana
an Karir
Sejak
Kuliah,
Gimana
Caranya?

1. Hari
Pendidika
n: UKT
dan
Kementerian Kekerasan
Risbang Seksual (2
BEM KM Mei 2021)
Policy Brief UGM, Terlaksana 2. Evaluasi 5
Formad, Tahun
Forkom, Kepengur
MWA UM usan
Rektor (10
Desember
2021)

1. Persoalan
UKT
Forkom
Heregistra
UGM,
si
Hearing Formad
Semester
Rektorat UGM, MWA
Terlaksana genap
(Audiensi dan UM, Aliansi
2020/2021
diskusi publik) Mahasiswa
(15
UGM, Pers
Januari
Mahasiswa
2. Hari
Pendidika
122

n: UKT
dan
Kekerasan
Seksual (2
Mei 2021)
3. Evaluasi 5
Tahun
Kepengur
usan
Rektor (15
Desember
2021)

2. PPKM 1. Sanggar
Puisi
Lincak
FIB
2. UKM #1: Puisi
Unit Seni (Maret 2021)
Rupa
UGM #2: Seni Rupa
3. UKM (April 2021)
Unit
Fotografi #3: Fotografi
UGM (Juni 2021)
4. Himpuna
n #4: Komik
Mahasis (Juni 2021)

Minggu Kreasi wa Terlaksana #5: Makeup


Jepang
(Agustus
(HIMAJ
2021)
E) UGM
5. UKM #6: Cerpen
Teater dan Pantun
Gadjah (September
Mada 2021)
(TGM)
UGM #7: Ilustrasi
6. Kemente Grafis
rian
(Desember
Hubunga
n Luar 2021)
BEM
KM
UGM
123

Kementerian
Sinergitas
Mahasiswa

1. Tim A
UGM
2. Tim
Bunda Terlaksana
Wall of 3. Akuifer pada 9 April
4. Ayu Terlaksana
Apreciation 2021 dan 18
Salamah
Juli 2021
5. Arjuna
6. @Semina
rkampus.i
d
1. #1 Menjadi
Perempuan
Dalam
Dunia Seni
Bela Diri
(27 Juli
2021)
2. #2
Kementerian
Podcast PPKM X Pemanfaata
Sinergitas Terlaksana
Swara KM n
Mahasiswa
Teknologi
dalam
Mengatasi
Isu
Masyarakat
Lokal (10
Agustus
2021)

#0: 13 Maret
2021
1. Sangga #1: 30 Maret
Puisi 2021
Lincak #2 dan #3: 1
Podcast Hallo
FIB Terlaksana Mei 2021
PPKM
2. Akuifer #4: 2 Juli 2021
Coffee #5: 23 Juli 2021
(sponsor) #6: 28
November
2021
124

#1: 11 April
2021
Smart Training - Terlaksana #2: 11 Juli 2021
#3: 31 Oktober
2021

Placement Test - Terlaksana 29 Januari 2021

Bonding Time – 12 Agustus


- Terlaksana
Must Be Happy 2021

Bonding Time –
Sharing About - Terlaksana 24 April 2021
Yourself

LPJ lebih
lengkap
terpisah
dengan LPJ
Kementerian
lebih lanjut
September - PPKM,
Festival Gadjah dalam laporan
Terlaksana November karena
Mada Festival
2021 adanya
Gadjah Mada
penyesuaian
pada proses
perencanaan
dan
pengerjaan

#1: 24 April
1. 17 2021
Fakultas #2: 29 Mei
2. 17 2021
Kementeri #3: 26 Juni
an BEM 2021
Gigs From Home KM UGM Terlaksana #4: 21 Agustus -
(Kementer 2021
ian PSDM #5: 11
sebagai September
kolaborato 2021
r utama) #6: 31 Oktober
2021

From Nothing
Sponsor:
to Something,
Innovator 1. Nasi
Terlaksana Be Your Own -
Meeting Gambut
First Mover
yk
Advantage:
125

2. Raxsa.C 4-5, 11-12, 18


o September
3. Cicil.id 2021
4. G5 Space
5. Slamet
House
6. Cronica
Organization
Partner:
1. HIMATI
PA UGM
2. KMDEB
SV UGM
3. BEM
GEOGR
AFI
Media
Partner:
1. Rumah
Sarjana
2. AIESEC
UGM
3. Kepo
UGM
4. Point
Kampus
5. Info
Event
6. Equilibri
um
7. Event
8. SKM
Bulak
Sumur
UGM
9. UGM
Today
10. Clapeyro
n

Perwakilan
pengurus
bidang minat-
Forum Minat Sepanjang
bakat di Terlaksana
Bakat Periode
fakultas dan
sekolah vokasi
UGM
126

Sponsor:
1. Nasi
Gambut
yk
2. Raxsa.C
o
3. Cicil.id
4. G5 Space
5. Slamet
House
6. Cronica
7. Paragon
8. Inez
Cosmetic
s
#1: Women
9. I-Meet
Empowerment
Media
(24 April 2021)
Partner:
#2: START
1. Rumah
UP: The
Gamatalks Sarjana Terlaksana -
Opportunity
2. AIESEC
From Digital
UGM
Space (19
3. Kepo
September
UGM
2021
4. Point
Kampus
5. Info
Event
6. Equilibri
um
7. Event
8. SKM
Bulak
Sumur
UGM
9. UGM
Today
10. Clapeyro
n

1. Grup
Perwakilan
diskusi
Bidang
(setiap saat)
Forum Ekonomi
3. Ekraf Terlaksana 2. . First -
Kewirausahaan Kreatif tiap
Gathering
Fakultas dan
Forum
SV di UGM
Kewirausa
127

haan#1 (6
Maret
2021)

#1: 20 Maret
2021
#2: 29 Mei
Cakap Cakap
- Terlaksana 2021 -
Cuan
#3: 4-5
September
2021

#1: 13 Maret
2021
#2: 24 April
2021
Creative Class - Terlaksana -
#3: 30 Mei
2021
#4: 17 Juli 2021
#5: 31 Juli 2021

• BEM FKH
(16 Januari
2021)
• FMIPA (20
Januari
2021)
• Biro
Keuangan
BEM UI
(23
Februari
2021)
Tour De Faculty - Terlaksana
• Semar
Preneur (29
Mei 2021)
• BEM
ITERA
• BEM
UNDIP
• BEM
UNPAD
• BEM UNS
• BEM UB
• BEM ITS
128

• BEM
POLBAN

Sponsor:
1. Menante
a
2. Widya
Group
3. Bank
BPD 5 s.d. 7
Gadjah Mada
DIY Terlaksana November -
Entrepreneurship
4. PT. 2021
Petrokim
ia Gresik
5. PT.
Amarta
Karya
(Persero)

KBMI Center - Terlaksana 21 Maret 2021 -

Pengajar:
IELTS IELTSpresso
Workshop & 20 s.d. 25 April
Terlaksana -
Scholarship Penyalur 2021
Talks Donasi:
ACT DIY

Maret-Juli
Jaket BEM KM Holistic Terlaksana
2021

Pembicara:
1. Otoritas
Jasa
Keuangan
(OJK),
Kelas Financial 2. Bursa
Planning dan Efek
22 Mei 2021,
Investasi Indonesia
Terlaksana 12 Juni 2021,
(Financial (BEI)
10 Juli 2021
Class)/Financial 3. Investree,
Talks 4. Indopremi
er
Sekuritas,
5. Ryan
Filbert
(Savingsa
129

ham.com)
,
6. Fellexand
ro Ruby
(Mentor
Gue)

Sponsorship:
1. Otoritas
Jasa
Keuangan
(OJK),
2. Investree,
3. Indopremi
er
Sekuritas,
4. Bank
Negara
Indonesia
(BNI)
5. Jasa
Raharja
6. Bursa
Efek
Indonesia
(BEI)

Media
Partner:
1. Detikcom
2. Event
Center
3. Mading
Event
4. Pandu
Beasiswa

Grand 27 Februari
- Terlaksana -
Launching Ekraf 2021

#1: What’s
Behind Non-
Pembicara:
Profit
Upgrading 1. Raih Cita
Terlaksana Organization
Kementerian 2. Cretivox
(25 April 2021)
3. Bloomery
#2: 15 Agustus
2021
130

#3: 13
November
2021

#1: Ramadhan
Vibes (18 April
2021)
Forum Keluarga Terlaksana
#2: Nonton
Bareng (27 Mei
2021)

#1: 13 Maret
2021
#2: 20 Maret
2021
#3: 27 Maret
Sharing is Caring Terlaksana 2021
#4: 30 April
2021
#5: 6 Mei 2021
#6: 13 Juni
2021

Setiap bulan,
Ekraf did It Terlaksana
pada tanggal 2

3 Maret 2021,
19 Maret 2021,
24 April 2021,
Birthday 1 Mei 2021, 13
Terlaksana
Remember Mei 2021, 12
Juni 2021, 14
Juni 2021, 26
Juni 2021

Bulan
Farewell Party Terlaksana
Desember 2021

26 April 2021,
3 Mei 2021, 17
Creative Box –
Terlaksana Mei 2021. 28
Senkanan
Juni 2021

Creative Box – 19 Juni 2021


Terlaksana
Joki dan 4 Juli 2021

Creative Box – 1 April 2021


Terlaksana
Hari Besar dan 5 Juli 2021
131

30 Agustus
Creative Box – 2021, 25
Mahasiswa Terlaksana September
Wirausaha 2021, dan 18
Oktober 2021

Festival Gadjah
26 September -
Mada: Pasar Terlaksana
5 Oktober 2021
Rakyat

TABEL LAPORAN PROGRAM KERJA INISIASI KEMENKOAN


No. Kementerian Program Mitra Latar Belakang Waktu dan
Kerja Kegiatan Tempat

1. Menteri Riset Kementerian Untuk memetakan 21 Februari


Koordinator Kemahasiswaa Riset dan berbagai masalah, isu, 2021
Kemahasiswaan n Awal Tahun Pengembangan dan kebutuhan
mahasiswa terkait
dengan pelayanan
akademik, minat-
bakat dan
kewirausahaan.

2. Menteri Panja • MWA-UM Pemilihan MWA-UM Maret – Mei


Koordinator Sembilan • Forkom memerlukan metode 2021
Kemahasiswaan Pemilihan UKM yang partisipatif dari
MWA-UM • Himpunan seluruh unsur lembaga
Mahasiswa mahasiswa, sehingga
Pascasarjan diperlukan
a keterlibatan BEM KM
• FKL di dalam perencanaan
hingga
pelaksanaannya

3. Semua Kemahasiswaa - Bertepatan dengan Minggu IV


Kementerian n 360 Degrees evaluasi tengah Mei 2021
Feedback kabinet, tiap
kementerian juga
memiliki case dan
proyeksi
pengembangan
bervariasi.

4. Adkesma Portal dan • Kementeria Meningkatnya kasus Juli – Oktober


Posko Covid- n Analisis Covid-19 diikuti 2021
19 Mahasiswa Digital kebijakan PPKM
132

• Kementeria selama hampir 2


n Sosial bulan, serta tidak
Masyarakat adanya bantuan
• Gegama logistik dari Ditmawa
Geografi membuat BEM KM
UGM menginisiasi hal ini.
• BEM KM
FKG
• BEM FGE
• Yayasan
Rubic
(donator)

5. Adkesma Grebeg • Kementeria Pelaksanaan program 6-7 Agustus


MBKM n Medinfo MBKM yang dimulai 2021
• Kementeria pada TA 2021/2022
n PSDM memerlukan adanya
• PIKA UGM sosialisasi secara
menyeluruh untuk
memantik ketertarikan
mahasiswa

6. Semua Visitasi BEM • IKAMMA Dampak BEM hingga 17 Agustus


Kementerian KM - (Manajeme level himpunan dan 25
Himpunan n), maupun kolaborasi September
Jurusan • HIMATIPA yang belum terpenuhi 2021
(Teknologi secara optimal
Pertanian) memerlukan dialog
yang lebih diskursif
untuk menghasilkan
terobosan bersama
kedepannya

7. Adkesma Pengawalan • FKL Mangkraknya Oktober –


Isu Fasilitas • Forkom pembangunan Desember
Kemahasiswaa UKM beberapa fasilitas vital 2021
n • MWA-UM (Gelanggang,
• Aliansi komplek rumah
Mahasiswa ibadah, dan GOR
UGM Pancasila)
memerlukan adanya
dorongan agar lebih
jelas dan serius
implementasinya.
133

8. Adkesma Panitia Kerja Panitia Kerja Tim ad-hoc yang September-


Pengawalan Pembangunan dibuat untuk Desember
Isu Akadenik, Fasilitas mengawal isu-isu 2021
Finansial, dan Kampus besar di kampus
Pembangunan
(Forkom,
Formad, MWA
UM)

9. Adkesma Gadjah Mada Panitia Kerja Sebuah bentuk 29 November


Intellectual Pembangunan pembuatan ruang 2021
Club #2 Fasilitas diskursif untuk
Kampus merespon dan
(Forkom, mendiskusikan isu
Formad, MWA UKT dan Kekerasan
UM) Seksual yang ada di
kampus.

10. Adkesma Aktivasi - Adanya kebutuhan Sepanjang


Adkestwit untuk membuat kanal periode
bagi Adkesma dalam
memberikan informasi
sekaligus menerima
aduan atau Tanya
jawab mahasiswa.

11. Adkesma Aktivasi - Adanya kebutuhan Sepanjag


Adkesgram untuk menyebarkan Periode
informasi
kemahasiswaan,
update isu terbaru,
hingga trivia kepada
mahasiswa UGM
melalui sebuah
platform yang mudah
diakses oleh
mahasiswa.

12. Adkesma Internship Fair Kementerian Belum adanya agenda 11 September


PSDM, Sinema, spesifik di bidang 2021
Medinfo pengembangan karier
yang universal dan
terintegrasi
membutuhkan wadah
baru.

13. Adkesma MBKM Center Line Kebutuhan Selama


penyediaan dan kepengurusan
134

distribusi informasi
seputar program-
program MBKM yang
belum disediakan oleh
kampus namun
dibutuhkan oleh
mahasiswa

14. Adkesma Trivia - Adanya kebutuhan Oktober-akhir


Adkesgram menyuguhkan konten kepengurusan
yang ringan namun
informatif seputar ke-
UGM-an yang di
upload di Adkesgram.

15. Adkesma Upgrading Staf - Adanya kebutuhan 3 kali selama


untuk menambah masa
pengetahuan dan skill kepengurusan
staf kementerian guna
meningkatkan kinerja
kementerian.

16. Ekraf Rabu - Peningkatan semangat Setiap hari


Menginspirasi berwirausaha dari para Rabu selama
(Rames) mahasiswa periode
kepengurusan

17. Ekraf Tryout.In Widya Edu Untuk memfasilitasi 20-21 Maret


pelajar Indonesia 2021
dalam berlatih
mengerjakan soal
ujian masuk
perkuliahan/kampus.

18. PPKM Ruang 1. UKM TGM Memberikan exposure 1. 29 Maret


Adiwarna 2. UKM tambahan untuk 2021
GMCO kegiatan-kegiatan UKM
3. Apple mahasiswa UGM. TGM
Developer “Karma
Academy Soetra”
4. XL Future 2. 14 April
Leader 2021
5. AMSA UKM
UGM GMCO
6. Kementeria Mini
n Media Konser
dan “Gemint
Informasi ang”
135

BEM KM 3. 26 Mei
UGM 2021
Apple
Develop
er
Academ
y
Webinar
“Empow
ering
you to
become
World
Class
Universit
y”
4. 28 Mei
2021
XLFL
Doers
Festival
5. 29 Mei
2021
AMSA
UGM
“Charity
and
Cultural
Night”
6. 2 Juni
2021
UKM
GMCO
grand
concert
“Reinkar
nasi
Omkara”
7. 2 Juli
2021
UKM
TGM
pentas
“Bidak”
136

LAPORAN DEPUTI KOORDINATOR INTERNAL


KEMENKOAN KEMAHASISWAAN

NARASI
Assalamualaikum Wr. Wb.
Salam sejahtera bagi kita semua.

Pertama dan utama, izinkan saya untuk memanjatkan puji dan syukur kehadiran Allah Swt.,
karena atas berkah, rahmat, dan hidayahnya, saya dapat menyelesaikan amanah dan LPJ saya sebagai
DKI Kemenkoan Kemahasiswaan.
Menjadi DKI, merupakan amanah yang penuh tantangan namun menyenangkan. Berperan
sebagai pengawas dan penjamin mutu internal sekaligus Wakil Menteri Koordinator (Menko) bukan
suatu hal yang tanpa perjuangan. Kami berproses didalam struktur, mendampingi Menko dan Menteri,
namun diminta melakukan monitoring dan evaluasi secara obyektif atau helicopter view. Sebagai
penjamin mutu, kami, terutama saya berkomitmen penuh untuk terus menjaga integeritas dan
obyektivitas dalam mengawal Kemenkoan Kemahasiswaan. Berbagai Key Performance Indicators saya
susun dalam BSC dengan sedetail mungkin dan target yang challenging namun rasional. Hal ini tentu
dilakukan tidak hanya untuk menjamin mutu output dan outcome berbagai program kerja, namun tentu
saja kualitas kinerja staf, proses perancangan dan pelaksanaan proker, termasuk juga sistem kerja dalam
sebuah Kemenkoan, yang mana perlu dimonitor secara berkala dengan terukur dan berbasis data. Oleh
karena itu, berfokus pada penjaringan input yang berasal dari internal, termasuk sebagai active listener,
proses monitoring selalu dilakukan secara berkala untuk menciptakan resolusi kinerja yang progressif
dan solutif. Tidak hanya secara profesional, pendekatan kultural tetap penting untuk dilakukan guna
menajaga soliditas dan keharmonisan hubungan internal Kemenkoan. Hal ini diperuntukkan agar input
yang masuk ke dalam sistem BEM KM UGM dapat berkualitas guna menghasilkan output yang
berkualitas pula.
Sebagai Wakil Menko, saya berterima kasih kepada Muhammad Khalid dan Muhammad
Farhan yang sudah mempercayakan amanah ini kepada saya. Kerjasama yang sinergis, solid, hangat,
dan progresif selalu saya lakukan dengan Khalid. Sejak awal, kami telah menyepakati arah gerak
kemenkoan beserta pembagian tupoksi masing-masing dari kami. Dinamika dan dialektika tentu nyata
adanya, tapi komitmen bersama senantiasa kami pegang untuk landasannya.
Menurut saya pribadi, struktur/posisi dengan peran seperti DKI ini masih relevan untuk
mengambil berbagai tupoksi diatas yang belum terpenuhi dalam posisi lain pada struktur organisasi
BEM KM UGM. Secara ideal, menurut saya, input yang berasal dari sistem BEM KM UGM (internal)
yang dijaring dan dikumpulkan oleh DKI, kemudian ditambah input dari MPM KM UGM (eksternal)
jika dimaksimalkan lagi fungsi dan peruntukannya, akan menciptakan input yang berkualitas terhadap
sistem BEM KM UGM, yang mana tentu juga akan menghasikan output (kebijakan, product, dll) yang
berkualitas pula. Secara framework, hal ini sejalan dengan apa yang dijelaskan oleh salah satu ilmuan
politik kenamaan, David Easton (1971), tentang skema sistem politik. Hanya perlu penyempurnaan
peran bagi DKI untuk mengoptimalkan kinerjanya. Karena menurut pengalaman saya selama
berdinamika bersama Kabinet Arus Balik, kejelasan tupoksi dan peran melalui diskusi bersama Khalid
dan Farhan membuat kinjera saya terarah, jelas, dan konkit. Satu yang saya pelajari hingga hari ini, KPI
harus benar-benar diproyeksikan, didefinisikan dan ditentukan secara relevan dan komprehensif karena
inilah yang akan menjadi salah satu penentu bagaimana kualitas output dan kinerja Kemenkoan.
Terakhir, tentu, kami, terutama saya masih mempunyai kekurangan dalam membersamai
teman-teman Kemenkoan Kemahasiswaan. Oleh karena itu, izinkanlah saya untuk memohon maaf pada
segenap Menteri, Dirjen, hingga staf Kemenkoan Kemahasiswaan, serta tak lupa seluruh keluarga BEM
KM UGM 2021 Kabinet Arus Balik atas segala kekurangan dan kesalahan. Lebih dari itu, saya ucapkan
137

terima kasih kepada segenap Kabinet atas amanah, kesempatan dan kepercayaan yang diberikan kepada
saya selama ini. Semoga kita dapat berdinamika kembali di arena-arena yang lain. Jika masih terdapat
kritik, saran, dan masukan silakan disampaikan melalui direct message Instagram saya @wildan_awp.
Sekian dan terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


Kemenkoan Kemahasiswaan! Mangayomi, melayani, membersamai! Salam sehat!

CAPAIAN BALANCED SCORECARD KEMENKOAN


1. Kementerian Advokasi dan Kesejahteraan Mahasiswa

Persen-
Bobot Kete-
Prespe Reali- tase Subjective Validation
Perspek KPI Target ranga
ktif sasi Keber- Comment Tool
tif n
hasilan
Ekspektasi staf
terdata dan
Adanya
menjadi salah
pendataan
satu landasan
ekspektasi
pemilihan 100% Assesment
staf di
materi
awal
upgrading dan
kabinet
pendelegasian
proker
Permasalahan
heregistrasi
semester
ganjil dan
Inventaris genap serta
asi DM
masalah Adkestwit
Minimal 2 Spreadshee
secara 100% secara umum
kali/1 periode t
Learnin rapih dan (pertanyaan
g& 30% komprehe sekali jawab,
Growth nsif seperti
beasiswa dan
kuota
Kemendikbud
)
Dilaksana Topik:
kannya Kepenulisan.
upgrading Evaluasi:
Dokument
untuk 3 kali/1 Materi kurang
100% asi
seluruh periode sesuai
kegiatan
staf ekspektasi -->
kementeri Seharusnya
an Policy Brief
Adanya Lebih dari
form 80% staf hadir 90% persen
Google
konfirmas dalam setiap 100% staf hadir
Form
i (hadir, rapat dalam setiap
tidak rapat
138

hadir, dan
keterlamb
atan)
untuk
setiap
agenda
rapat
Mengadak
an diskusi
pengawal
an isu
kampus Notulensi
dengan dan
Minimal 1 kali 100%
kemenkoa dokumen
n terkait
pergeraka
n dan
kemenkoa
n analisis
Dema
Jumlah Justicia,
komunika Dema Fisipol,
si baru Hope Helps,
antara KOMAHI, Targe
MoU/notul
Adkesma Minimal Fisipol Crisis t
100% ensi
dengan 2/bulan Center, diuba
koordinasi
stakehold Kamadiksi, h
er baru SAUDC,
diluar Pathseeker,
BEM KM WarmSpace.
Kagama, dll
Dilakukan
Self
Assesment
untuk
mengukur
peningkat 2 kali/1 Google
50%
an periode Form
kapasitas
selama
satu tahun
berdinami
ka
Adanya
agenda Screenshot
bincang meeting
personal atau
Di Bulan
antar dokumenta
Minimal 2 kali 100% Maret dan
seluruh si kegiatan
November
staf -->
mengenai Spreadshee
progress t
serta
139

evaluasi
sebagai
staff di
Adkesma
secara
rutin
Adanya
penilaian
untuk
kontribusi
Spreadshee
staf yang
Minimal 2 kali 100% t evaluasi
bertanggu
staf
ngjawab
dalam
setiap
proker
Pencatata
n evaluasi
keberhasil
Google
an proker
form serta
ditindakla
dokumen
njuti
4 kali/1 periode 100% evaluasi
dengan
dan
adanya
resolusi
output
kinerja
resolusi
perbaikan
proker
Adanya
timeline
untuk Terpenuhi Timeline
100%
setiap (100%) proker
program
kerja
Rolling
jobdesk sudah
berjalan,
overload
masih
Internal Pembagia
menjadi
Procces 20% n kerja
keniscayaan
s yang jelas
karena Proposal
dan
banyaknya dan
proposion Terpenuhi
100% jobdesk yang panduan
al antar (100%)
perlu eksekusi
kewamen
dilakukan. proker
an
Definisi
maupun
proporsional:
kedirjenan
pemberian
beban kerja
juga
mempertimba
ngkan tingkat
140

kesibukan
dari masing
masing staf
Adkesma
Adanya
SOP
SOP Terpenuhi Dokumen
100% Administrasi
kementeri (100%) SOP
Media Sosial
an
Laporan
progress
proker
Dokumen
secara
Minimal 2 dan/atau
rutin 100%
kali/bulan dokumenta
dalam
si kegiatan
rapat
kementeri
an
Jumlah
Dokumen
rapat
Minimal 2 dan/atau
koordinasi 75%
kali/bulan dokumenta
kewamen
si kegiatan
an
Adanya
notulensi Notulensi
Terpenuhi
dalam 50% rapat
(100%)
rapat koordinasi
koordinasi
Formad
Adanya UGM,
diskusi Forkom UKM
Screenshot
dengan UGM, MWA
Minimal 2 meeting
pihak luar UM UGM,
kajian 100% atau
Adkesma Aliansi
kolaborasi dokumenta
dalam Mahasiswa
si kegiatan
penyusun UGM,
an kajian beberapa
dosen UGM
Pengguna
an dana
yang
diajukan Laporan
100% 100%
kepada keuangan
Ditmawa
Financi dan donor
5% lain
al
Jumlah
pemasuka
n dari Minimal Rp 5 Laporan
100% 24.247.926
Beasiswa juta keuangan
Jaring
Pengaman
141

Laporan
keuangan
Maksimal H+2
pendistrib
minggu pasca Laporan
usian 100%
heregistrasi keuangan
Beasiswa
semester ganjil
Jaring
Pengaman
Pembuata
n forum
komunika
si yang
terdiri dari
organisasi Dialihkan List
Minimal 10
fakultas 0% open chat anggota
organisasi
dan/atau Line MBKM forum
jurusan
guna
pendistrib
usian
informasi
Catat
an: Di
kepen
gurus
an
selanj
utnya,
jika
terdap
Terdapat at
Tenggat
beberapa strukt
waktu
keterlambatan ur
maksimal
posting. DKI/s
memposti
Bukan karena ejenis
ng info
tidak nya,
isu
Jumlah responsif, diperl
akademik
keterlambatan namun karena Postingan ukan
dan 30%
posting menyesuaikan terkait adany
finansial
dibawah 5 kali beberapa a
kampus di
situasi penye
media
eksternal yang suaia
sosial
tidak bisa n KPI,
yaitu H+3
dipatok denga
info
menggunakan n
keluar
hitungan hari. tolak
ukur
proye
ksi
kedep
an
terkait
dinam
ika
pelak
142

sanaa
n
proker
denga
n
ukura
n KPI
ini.
Jumlah
Minimal 3 Policy
output
output dan brief
policy
tersampaikan 100% terkait dan
brief
terhadap screenshot
kebijakan
kampus meeting
kampus
Rata-rata
jumlah
like
postingan
Instagram Data
(Adkesgra Engageme
Minimal 700 100%
m dan nt
Kementeri Instagram
an
Adkesma
BEM
KM)
Rata-rata
jumlah
share
postingan
Instagram Data
(Adkesgra 30 atau Engageme
Minimal 25
m dan 120% nt
Kementeri Instagram
an
Adkesma
BEM
KM)
Rata-rata
jumlah Data
22 atau
like Minimal 30 Engageme
73,33%
postingan nt Twitter
Adkestwit
Rata-rata
Data
retweet 10 atau
Minimal 20 Engageme
postingan 50%
nt Twitter
Adkestwit
Jumlah
penambah 2200 Data
Minimal 2000,
an atau Engageme
start dari 3200
followers 110% nt Twitter
Adkestwit
143

Jumlah
penambah Data
741
an Minimal 1000, Engageme
atau
followers start dari 180 nt
74,1%
Adkesgra Instagram
m
Jumlah
pengunjun
g Website Data dari
yang Minimal 200 50% Developer
dibuat Website
oleh
Adkesma
Jumlah
pendengar Data
Minimal
podcast 80% Engageme
200/podcast
Swara nt Spotify
KM
Keme
nteria
n
Sinem
a
tidak
memp
roduk
si
Swara
Jumlah
KM
viewer Data
denga
Suara KM 1000 4.30% 43 Engageme
n
per nt Youtube
format
semester
audio-
visual
secar
a
keser
uhan,
terma
suk
Adkes
ma
Ketangga
pan dalam DM
Maksimal 2
menjawab Twitter
hari setelah 100%
aduan dan
pesan masuk
mahasisw Instagram
a
Suara
100%
dan/atau Notulensi
disampa
tuntutan 70% hearing
ikan,
mahasisw rektorat
33,33%
a (baik
144

mahasisw ditindak
a rentan lanjuti
maupun
umum)
dalam
setiap
hearing
rektorat
tersampai
kan dan
ditindakla
njuti oleh
pihak
rektorat
Jumlah
peserta
dalam
agenda
Google
terbuka
80 70% form dan
yang
viewer
diadakan
Kementeri
an
Adkesma
Jumlah
responden
dalam
Riset
riset yang
kolaboratif
dibuat
Terpenuhi dengan Spreadshee
oleh 100%
(100%) Risbang dan t
Adkesma
Panitia Kerja
memenuhi
Isu Kampus
minimal
validitas
riset
Rata-rata
nilai
feedback
mahasisw
a UGM
Google
atas
7.5/10.0 83% Form dan
pelayanan
Rekapnya
yang
diberikan
Kementeri
an
Adkesma
Mahasisw
a pengadu
yang tidak Kurang dari Dokumen
100%
dapat 10% terkait
melanjutk
an kuliah
145

karena
kendala
finansial

2. Kementerian Pengembangan Potensi dan Karya Mahasiswa

Persenta
Bobot
Prespekti Realisa se Subjective Validation Keter
Perspek KPI Target
f si Keberha Comment Tool angan
tif
silan
Adanya
placemen
test di Staf
awal ditempatkan
Learning
15% kabinet sesuai potensi 100% Assesment
& Growth
untuk dan minat
pemetaan (100%)
PJ tiap
proker
Screenshot
Jumlah
meeting Target
bonding Minimal 10
100% dan/atau dinaik
kementeri kali/1 periode
dokumenta kan
an
si kegiatan
Dilaksana
kannya
upgradin
g untuk Minimal 3 Screenshot
100%
seluruh kali/1 periode meeting
staf
kementeri
an
Adanya
form
konfirmas
i (hadir,
tidak Rata-rata 80%
Rapat Google
hadir, dan staff hadir
100% Kementerian Form/notue
keterlamb dalam setiap
PPKM nsi rapat
atan) rapat/1 periode
untuk
setiap
agenda
rapat
Adanya
Borang
borang Dibatalkan,
"Event
"Event Lihat di karena
Overview"
Overview subjecti kontraprodu
Terpenuhi dan Google
" dan ve ktif terhadap
(100%) Form" Self
"Self commen kelancaran
Assesment"
Assesmen t kinerja
beserta
t" guna kementerian
Dokumen
keperluan
146

kedirjena Rekapitulas
n PSDM i
dalam
melaluka
n fungsi
pengawas
an dan
pemetaan
staf
maupun
proker
Adanya
agenda
bincang
personal
antar
seluruh
Screenshot
staff
Terlaksana meeting
mengenai
Minimal 5 kali 100% pada Bulan dan/atau
progress
Februari dokumenta
serta
si kegiatan
evaluasi
sebagai
staff di
PPKM
secara
rutin
Rata rata 85%
Feedback panitia puas
penilaian dengan Google
0%
kepuasan keberlangsunga Form
panitia n prokernya
(akhir periode)
Rapat
rutin
Pengurus Screenshot
Harian meeting
Internal Terpenuhi
35% pada 100% dan/atau
Proccess (100%)
minggu dokumenta
pertama si kegiatan
setiap
bulan
Pembayaran
kas internal Pembukuan
Iuran kas
PPKM Keuangan
rutin 100% staf
100% dilaksanakan Sekbend
setiap membayar
pada bulan Kementeria
bulan
selain bulan n
kas BEM
Pembuata 18 Fakultas
5 kali Gigs 17
n dan 1 Dokumenta
From Home 100% Fakult
Formikat Sekolah si kegiatan
terlaksana as,
guna Vokasi telah
147

memudah ikut serta kecual


kan dalam i FEB
pelaksana Formikat
an proker
Gigs
From
Home
dengan
keikutsert
aan 18
Fakultas
dan 1
Sekolah
Vokasi
Jumlah
program
kerja
yang Proposal
5 100%
dilaksana dan LPJ
kan
sesuai
timeline
Adanya
timeline Terpenuhi Dokumen
100%
upload (100%) Timeline
konten
Pembagia
n kerja
yang jelas
dan Proposal
proposion dan
Terpenuhi
al antar 100% dokumen
(100%)
kewamen breakdown
an kegiatan
maupun
kedirjena
n
Adanya
SOP Terpenuhi Dokumen
100%
kementeri (100%) SOP
an
Jumlah
Screenshot
rapat
meeting
koordinas
Minimal 2 kali 100% dan/atau
i untuk
dokumenta
setiap
si kegiatan
proker
Pematang
an konsep DokumenT
acara Terpenuhi imeline,
100%
sesuai 100% Proposal,
timeline dan LPJ
acara
148

Jumlah
kerjasama Minimal 20/1 MoU/Poste
100%
media periode r acara
partner
Adanya
rapat
evaluasi
pasca Terpenuhi Notulensi
100%
acara (100%) Evaluasi
setiap
program
kerja
Rata-rata
serapan Laporan
Financial 5% 100% 100%
dana dari Keuangan
Ditmawa
Jumlah
proposal Screenshot
sponsor 50 100% e-mail
yang proposal
diajukan
Jumlah
MoU
sponsor
5 100% sponshorsh
yang
ip
didapat
Jumlah
pengeluar Laporan
100% 100%
an Keuangan
terpenuhi
Rata-rata
Data
penonton
engagemen
Youtube
Minimal 350 100% t Youtube
pada Gigs
BEM KM
From
UGM
Home
Gamatalk
s
menjawa
b isu-isu
Tema
terkini 3 100%
Gamatalks
dengan
karya
mahasisw
a
Jumlah
pembicar
Screenshot
a 3 100%
meeting
Gamatalk
s
Rata-rata
Notulensi
jumlah 5 100%
acara
tanya-
149

jawab
peserta
dengan
pembicar
a pada
GamaTal
ks
511 saat
episode 2;
Rata-rata Lihat di Gamatalks Data
like dan subjecti lain engagemen
viewer 5000 ve dilaksanakan t Youtube
Gamatalk commen secara BEM KM
s t livestream UGM
namun tidak
disimpan
Jumlah
peserta
yang Screenshot
hadir 30 100% meeting
pada rooms
acara I-
MEET
Jumlah
peserta I-
MEET Screenshot
yang 20 100% meeting
hadir rooms
secara
kontinyu
Terda
pat
Jumlah
penyes
talent
uaian
internal
sistem
kampus
perenc
(Band,
anan
Tari,
dan
Dance,
pelaks
Musikalis
anaan
asi Puisi
Lihat di Festiv
dan Dokumenta
5 keterang al
berbagai si Acara
an Gadja
kesenian
h
lain) yang
Mada
mengisi
(FGM
Festival
) yang
Gadjah
menja
Mada
dikan
(melalui
tidak
proses
termas
seleksi)
uk
dalam
150

BSC
Keme
nterian
PPKM
lagi.
LPJ
FGM
dilamp
irkan
secara
terpisa
h oleh
panitia
terkait.
Terda
pat
penyes
uaian
sistem
perenc
anan
dan
pelaks
anaan
Festiv
al
Gadja
h
Jumlah Mada
talent (FGM
eksternal/ ) yang
guest star Lihat di menja
Dokumenta
yang 2 keterang dikan
si acara
mengisi an tidak
Festival termas
Gadjah uk
Mada dalam
BSC
Keme
nterian
PPKM
lagi.
LPJ
FGM
dilamp
irkan
secara
terpisa
h oleh
panitia
terkait.
Jumlah 50; dengan 5 Lihat di Dokumen Terda
komunita variasi keterang Divisi pat
s (Minat- komunitas an Acara penyes
151

Bakat dan Festival uaian


Kewiraus Gadjah sistem
ahaan) Mada perenc
yang anan
mengisi dan
dan/atau pelaks
menjadi anaan
kolaborat Gigs
or From
Festival Home
Gadjah
Mada
Terda
pat
penyes
uaian
sistem
perenc
anan
dan
pelaks
anaan
Festiv
al
Gadja
h
Mada
Jumlah
(FGM
penonton
Data ) yang
yang
Lihat di engagemen menja
hadir
Minimal 2000 keterang t Youtube dikan
pada
an BEM KM tidak
Festival
UGM termas
Gadjah
uk
Mada
dalam
BSC
Keme
nterian
PPKM
lagi.
LPJ
FGM
dilamp
irkan
secara
terpisa
h oleh
panitia
terkait.
Rata-rata
jumlah Data
like di 500 100% engagemen
postingan t Instagram
Instagram
152

(ppkm.ug
m dan
Kementer
ian
PPKM
BEM
KM)
8; dengan
diikuti minimal
5 orang dari
Jumlah
fakultas
post
berbeda; jenis Screenshot/
segmen 88%
karya berbeda di link post
"Minggu
setiap bulan
Kreasi"
(Hari minggu di
minggu pertama
setiap bulan)
24
Jumlah 8; dengan mahasiswa
post minimal 5 yang
segmen mapres berbeda tergabung ke Screenshot/
100%
"Wall of dari fakultas dalam tim link post
Apreciati berbeda (akhir maupun
on" bulan) komunitas di
UGM
Data
Rata-rata
engageeme
penonton 1500/setengah
42.06% nt IG TV
Podcast periode
BEM KM
PPKM
UGM
Jumlah
UKM/Ko
munitas Screenshot/
yang link
5 100%
diwawanc Podcast
arai di PPKM
Podcast
PPKM
Rata-rata
feedback
penilaian Tidak
dari telaksana/tid
talent, ak ada form
komunita feedback,
s, Lihat di karena
8.0/10 (tengah Google
sponsor, keterang kebanyakan
dan akhir tahun) Form
media an sponsor yang
partner bergabung
dan adalah
kolaborat kolabolator
or lepas
terhadap
program
153

kerja
Kementer
ian
PPKM
Rata-rata
feedback
penilaian
dari
peserta/pe
nonton 8.0/10 (tengah Google
100%
terhadap dan akhir tahun) Form
program
kerja
Kementer
ian
PPKM

3. Kementerian Ekonomi Kreatif

Persenta
Bobot
Prespekti Realisa se Subjective Validation Catat
Perspek KPI Target
f si Keberha Comment Tool an
tif
silan
Ekspektasi staff
Adanya
terdata dan
pendataan
menjadi salah
ekspektas
satu landasan 100% Assesment
i staf di
pemilihan
awal
materi
kabinet
upgrading
Terdapat
risk
managem Terpenuhi
83,33% Spreadsheet
ent untuk (100%)
setiap
proker
Learning Jumlah
30% upgradin
& Growth
g maupun
sharing
yang
Minimal 3 Screenshot
dilakukan 100%
kali/periode meeting
untuk
pengemb
angan
kapasitas
staf
Screenshot
Adanya
meeting
bonding
Minimal 5 kali 100% dan/atau
kementeri
dokumentas
an
i kegiatan
154

Staf ikut
menyima
k
program
yang
diadakan
kedirjena
n guna
meningka
tkan
80% staf
kapasitas
kedirjenan,
dan
minimal
profesion
mengikuti 80%
alitas, Screenshot
program kerja
ditindakla 100% meeting dan
kedirjenan; self
njuti assesment
assesment 2 kali
dengan
(tengah tahun
dilakukan
dan sebelum
nya self
purna)
assesment
untuk
mengukur
peningkat
an
kapasitas
selama
satu tahun
berdinami
ka
Adanya
form
konfirmas
i (hadir,
tidak
90% staff hadir Google
hadir, dan
dalam setiap 100% Form/Notue
keterlamb
rapat nsi rapat
atan)
untuk
setiap
agenda
rapat
Adanya Indika
agenda tor
bincang dari
personal jumla
antar Screenshot h
seluruh meeting repetis
staff minimal 5 orang 100% atau i
mengenai dokumentas diuba
progress i kegiatan h
serta menja
evaluasi di
sebagai jumla
staff di h
155

Ekraf orang,
secara target
rutin bulan
depan
10
Adanya
penilaian
untuk
kontribusi
staff yang
bertanggu
ngjawab
Spreadsheet
dalam
3 kali 100% Evaluasi
setiap
Staf
proker
ditindakla
njuti
dengan
resolusi
kinerja
staff
Pencatata
n evaluasi
keberhasi
lan proker
ditindakla
All in One
njuti Minimal 4
100% Planning
dengan kali/1 periode
Proker
adanya
output
resolusi
perbaikan
proker
Apresiasi
berkala
antar staff
untuk Ketika staf Screenshot
meningka Ekraf meraih ucapan
100%
tkan iklim pencapaian dan/atau
apresiatif atau prestasi reward
dan
kontributi
f
Adanya
Kalender
timeline
kementeria
untuk Terpenuhi
100% n dan
setiap (100%)
dokumen
Internal program
evaluasi
Process kerja
Pembagia Proposal
n kerja Terpenuhi dan
100%
yang (100%) breakdown
proposion kegiatan
156

al antar
setiap
staff
SOP
administrasi
Adanya
dan
SOP Terpenuhi Dokumen
100% keuangan
kementeri (100%) SOP
(kementerian
an
, proposal,
LPJ, dsb)
Adanya
kesempat
an yang
sama
untuk staf Perlu
dalam Rotasi jobdesc pengukuran Dokumen
100%
menempa minimal 1 kali yang lebih terkait
ti seluruh obeyktif
jobdesk
dalam
kepanitia
an
Pembentu
kan
panitia
yang Google
melibatka Terpenuhi Form
100%
n pihak (100%) dan/atau
internal proposal
dan
eksternal
Ekraf
Penentua
n target
peserta
Terpenuhi
dan 100% Proposal
(100%)
pemateri
sesuai
timeline
Penyusun
an konsep
dan
materi
Terpenuhi
yang 100% Proposal
(100%)
diperluka
n sesuai
timeline
proker
Sreenshot
Jumlah
Minimal 2 meeting
rapat
kali/setengah 100% dan/atau
kerja
periode dokumentas
seluruh
i kegiatan
157

kementeri
an
Jumlah
Screenshot
rapat
meeting
koordinas
Minimal 1 kali 100% dan/atau
i pada
dokumentas
setiap
i kegiatan
proker
Laporan
progress
proker
Seminggu sekali 100% Lewat Trello Notulensi
kedirjena
n secara
rutin
Briefing
panitia Diikuti minimal
sebelum 90%
100% Notulensi
pelaksana panitia/sesuai
an kebutuhan
kegiatan
Screenshot
meeting
dan/atau
Membuat notulensi
Forum koordinasi
Terpenuhi
Kewiraus 100% dengan
(100%)
ahaan di BEM
UGM dan/atau
Himpunan
Mahasiswa
terkait
Jumlah
komunika
si baru
antara
staff
MoU/notule
dengan
nsi
wirausaha
Minimal 12 per koordinasi
wan/peng 291% 35
1 periode dengan
usaha
stakeholder
muda
terkait
diluar
BEM KM
non
mahasisw
a
Pelaksana
an
Screenshot
kunjunga
meeting
n kerja Minimal 7 kali 157%
dan/atau
(mengunj
notulensi
ungi dan
dikunjung
158

i) dengan
instansi
internal
maupun
eksternal
UGM
Pelaksana
an rapat
pertanggu Screenshot
2 kali (tengah
ngjawaba meeting
dan akhir 100%
n dengan dan/atau
periode)
MPM notulensi
KM
UGM
Serapan
Laporan
dana 100% 100%
keuangan
Ditmawa
Jumlah
proposal
sponsor
Screenshot
yang Minimal KPI telah
100% e-mail
diajukan 20/periode diedit
proposal
untuk
pelaksana
an acara
Jumlah
MoU
sponsor Minimal
140% 14 sponshorshi
yang 10/periode
Financial 10% p
didapat
Serapan
dana dari Laporan
100% 100%
sponsorsh keuangan
ip
Minimal 40 juta
Total rupiah
pemasuka (pemasukan
n kotor kotor adalah
306.56 Laporan
Kementer pemasukan 122.622.605
% keuangan
ian yang belum
Ekonomi dikurangi
Kreatif pengeluaran
atau modal)
Keberlanj
utan
kejasama Valida
Customer MoU
dengan tion
Perspecti 30% Minimal 5 220% dan/atau
stakehold Tools
ve proposal
er diedit
mitra/kol
aborator
159

Jumlah
like KPI
postingan Minimal Data dipeca
180.32
di 2500/setengah Engagemen h
%
Instagram periode t Instagram menja
ugmtrepr di 2,
eneur indika
Jumlah tor
like di dan
postingan Minimal Data jumla
132.05
Instagram 2000/setengah Engagemen h
%
Kementer periode t Instagram berub
ian Ekraf ah
BEM KM
Rata-rata KPI
jumlah dirasi
share di onalis
postingan asi
Instagram Minimal Data dalam
(ugmtrepr 10/setengah 110.1% Engagemen hal
eneur dan periode t Instagram jumla
Kementer h dari
ian Ekraf 30
BEM menja
KM) di 10
Jumlah
penamba
han
minimal
followers 65.25% 1305 Start 2300
sebanyak 2000
instagram
@ugmtre
preneur
Jumlah
penamba
han
minimal
followers 3.70% 74 Start 2600
sebanyak 2000
instagram
@gamaex
po
Jumlah
like,
comment
dan
Data
viewer Tidak jadi
300, 50, 8000 0% Viewers
Youtube ada youtube
Youtube
keseluruh
an
program
kerja
Jumlah
peminat Minimal 300
114% 343 Spreadsheet
jaket orang
BEM KM
160

Ketercapa Google
ian target form
peserta pendaftaran
60% 100%
dalam peserta
program setiap
kerja kegiatan
Rata-rata
jumlah
Rekaman
tanya-
video acara
jawab
Minimal 5/acara 100% di Youtube
dari
BEM KM
peserta
UGM
kepada
pemateri
Jumlah
peserta Minimal
pendaftar Google
Gamapre sebanyak 500 120%
600 Form
neur peserta
Expo
KPI
diuba
h dari
per 1
Jumlah
Minimal period
kerjasama MoU/poster
20/setengah 175% 35 e jadi
media acara
periode per
partner
seteng
ah
period
e
Rata-rata
nilai
feedback
penilaian
kepuasan
mahasisw
Minimal 8.5/10
a UGM 115.29 Spreadsheet
(tengah dan 9.8
atas % s
akhir tahun)
proker
Kementer
ian Ekraf
yang
sudah
berjalan
Rata-rata
nilai
feedback
penilaian Minimal 8.0/10
tidak Spreadsheet
stakehold (tengah dan
ada s
er akhir tahun)
eksternal
mitra
maupun
161

kolaborat
or
Kementer
ian Ekraf
terhadap
kerjasama
yang
terjalin

LAPORAN OPINI HASIL KINERJA KEMENKOAN


A. Tinjauan Umum

Secara garis besar, sebenarnya kinerja Kemenkoan Kemahasiswaan sudah baik dan optimal.
Hal ini juga dapat dilihat salah satunya dari tidak adanya program kerja (proker) yang tidak
terlaksana. Hal ini menunjukkan komitmen kemenkoan mulai dari perencanaan hingga pelaksanaan
berbagai proker terkait. Namun jika ditilik lebih jauh, satu hal yang dapat disorot lebih khusus atas
semua kementerian dalam kemenkoan ini adalah dalam hal customer perspective. Secara lebih
spesifik, melalui kacamata customer perspective, ternyata satu hal yang perlu dioptimalkan dalam
kemenkoan kemahasiswaan adalah perihal pengelolaan/strategi media sosial. Hal ini tentu cukup
penting melihat pada masa pandemi Covid-19, media sosial menjadi salah satu ujung tombak dalam
distribusi informasi, campaign, promosi, advokasi, dll, bagi Kemenkoan Kemahasiswaan.
Jika melihat perspektif learning and growth, internal process, dan financial, ketiga
kementerian terlihat stabil dan sudah baik. Secara lebih detail per kementerian, analisis saya atas
kinerjanya akan dijelaskan sebagai berikut.

B. Tinjauan Masing-Masing Kementerian


1. Kementerian Advokasi Kesejahteraan Mahasiswa (Adkesma)
Jika dilihat dari kacamata learning and growth, kementerian ini disiplin,
memperhatikan perkembangan sistem dan kinerja staf, dengan adanya pemetaan awal
eskpektasi staf, inventarisasi masalah, budaya menghargai waktu, pembuatan jejaring, proses
diskursif antar kemenkoan, namun tetap melakukan evaluasi internal melalui self assessment
dan evaluasi, berikut dengan resolusi atas proker terkait. Lebih lanjut, disamping melakukan
tindakan-tindakan profesional, kementerian ini tetap merawat hubunga kultural dengan adanya
bincang personal antar staf guna meningkatkan soliditas, budaya, dan kemistri kerja. Walaupun
masih diperlukan 1 (satu) kali lagi assessment internal kementerian guna mengukur sejauh apa
kinerja para staf di kemeterian ini. Hal ini dapat dinilai baik, karena menggabungkan
pendekatan profesional berikut juga kultural.
Masih terkait dengan pendekatan learning and growth, ternyata secara internal
kementerian ini memang disiplin. Berbagai tools pendukung kinerja kementerian tersedia
dengan komplit. Beberapa hal berikut telah tersedia dan terpenuhi: 1) Timeline untuk setiap
program kerja; 2) Pembagian kerja yang jelas dan proporsional; 3) Adanya SOP kementerian;
4) Laporan progress proker secara rutin dalam rapat kementerian; 5) Rapat koordinasi
kewamenan terlaksana dengan baik; 6) Terdapat notulensi dalam berbagai rapat; dan 7) diskusi
dan kerjasama yang baik dengan pihak eksternal Adkesma dalam pembuatan policy brief.
Secara finansial, kementerian ini transparan dan akuntabel. Serapan dana dari Ditmawa
serta berbagai donor lain mencapai 100% (seratus persen) disertai laporannya. Pemasukan
Beasiswa Jaring Pengaman (BJP) yang dilakukan secara crowd funding juga dilaporkan dengan
transparan.
162

Dengan prinsip melayani mahasiswa, sudah barang tentu saya juga akan memaparkan
bagaimana hasil dari penilaian kementerian ini atas customer perspective. Yang paling penting
dan utama adalah target kurang 10% (sepuluh persen) mahasiswa pengadu (kepada Adkesma)
yang tidak dapat melanjutkan kuliah karena kendala finansial tercapai. Hal ini tentu penting
mengingat akses terhadap pendidikan yang layak merupakan hak dari seluruh warga Indonesia,
tak terkecuali mahasiswa UGM. Beasiswa Jaring Pengaman (BJP) juga menjadi terobosan baru
dan bagus yang diinisiasi oleh kementerian ini guna mensolusikan permasalahan tersebut.
Dengan prinsip kawan bantu kawan, program ini berhasil membantu sejumlah mahasiswa yang
terkendala secar finansial dalam melakukan heregistrasi mahasiswa. Selain itu, riset yang
dilakukan oleh kemeneterian ini juga membantu tepat sasarannya proker yang dirancang.
Dilihat dari indikator responsivitas, kementerian ini sudah cukup responsive dalam menanggapi
aduan mahasiswa. Suara dan tuntutan mahasiswa (termasuk mahasiswa rentan) secara
keseluruhan sudah disampaikan dalam hearing rektorat, namun memang tindak lanjut yang
diharapkan kembali lagi, karena berada diluar kendali Kementerian Adkesma, beberapa hal
memang tidak sekonkrit yang diharapkan. Walaupun begitu, upaya follow up yang dilakukan
kementerian ini patut diapresiasi.

Melihat poin distribusi informasi yang disediakan oleh Adkesma, agaknya dapat dilihat
beberapa hal yang kurang optimal. Walaupun memang, indikator like dan share bukanlah satu-
satunya hal yang dapat digunakan distribusi informasi, namun setidaknya hal ini dapat
membantu memastikan beberapa orang yang setidaknya mengakses informasi tersebut. Secara
like postingan instagram Adkesma (baik Adkesgram maupun postingan Kementerian Adkesma
di IG BEM KM) sudah baik, namun jumlah share-nya masih belum memenuhi target.
Begitupun halnya pada Twitter, like sudah hampir memenuhi target, hanya saja tinggal retweet
yang masih kurang. Penambahan followers akun Instagram dan juga Twitter Adkesma sudah
baik, berikut dengan pengunjung website Adkesma serta pendengar podcast swara KM. Namin
begitu, responsivitas staf dalam memposting informasi perihal kebijakan akademik kampus
masih perlu ditingkatkan. Intinya, secara keseluruhan, kinerja Kementerian Adkesma
sudah baik.

2. Kementerian Pengembangan Potensi dan Karya Mahasiswa (PPKM)


Jika melihat kementerian ini melalui perspektif learning and growth, terlihat bahwa
kementerian ini juga memperhatikan proses pembelajaran dan perkembangan para stafnya.
Beberapa hal yang mendasari argumen ini dapat dilihat dari hasil penilaian BSC: 1) Adanya
placement test di awal kabinet (kesesuaian minat dan skill atas proker yang dibebankan); 2)
Terlaksananya bonding kementerian secara rutin; 3) Terlaksananya upgrading sesuai target
kementerian PSDM; 4) Adanya form pendisiplinan staf (Form kehadiran); 5) Adanya bincang
personal antar staf secara rutin (minimal 5 kali). Walaupun begitu, dalam hal ini, masih terdapat
beberapa hal yang perlu diperhatikan untuk dapat ditingkatkan pada periode pengurusan
selanjutnya (jika terdapat kementerian ini), yaitu feedback penilaian kepuasan panitia dan
borang event overview serta self assessment. Mengingat banyaknya proker kementerian ini yang
berbasis event, feedback kepuasan panitia saya rasa penting guna melakukan evaluasi dan
peningkatan budaya dan sistem kerja serta keprofesionalitasan panitia. Lalu, walaupun
pengisian borang overview dan self assessement pada tahun ini belum dapat terlaksana, akan
lebih baik jika pada tahun depan dapat dilaksanakan. Memang jika tahun ini dilaksanakan akan
cukup mengganggu flow sistem kerja kementerian/kepanitiaan event didalamnya. Namun,
guna, melakukan peningkatan kualitas event dari PPKM, menurut saya ini penting untuk tetap
163

dilakukan. Tentu dengan catatan disesuaikan dengan sistem internal serta pencarian flow
evaluasi-resolusi yang pas dengan sistem kerja kementerian.
Walaupun begitu, dalam perspektif internal process, kementerian ini menorehkan hasil
yang baik lebih dari perspektif learning and growth. Semua indikator terpenuhi 100% (seratus
persen). Beberapa indikator tersebut diantaranya: 1) Rapat rutin pengurus pada minggu
pertama; 2) Iuran kas rutin; 3) Pembuatan Forum Mikat UGM; 4) Lima program kerja utama
terlaksana sesuai timeline; 5) Adanya timeline upload konten; 6) Pembagian kerja yang jeas
dan proporsional; 7) Adanya SOP kementerian; 8) Rapat koordinasi setiap proker rutin
dilaksanaka; 9) Konsep acara dimatangkan sesuai timeline; 10) Kuantitas kerjasama media
partner terpenuhi; dan 11) Adanya rapat evaluasi pasca acara/proker.
Jika melihat perspektif finansial, dana yang dibutuhkan oleh kementerian ini dapat
terserap dengan baik. Target jumlah pengajuan proposal sponsor dan jumlah sponsor yang
didapat sesuai target. Terakhir, jumlah pengeluaran kementerian juga terpenuhi.
Secara customer perspective, karena kementerian ini mempunyai program kerja yang
mayoritas berbentuk event, sudah barang tentu berinteraksi dengan customer (sasaran mereka).
Secara garis besar target peserta dan penonton proker kementerian ini terpenuhi, Gamatalks
juga sudah menjawab beberapa isu-isu terkini dengan karya mahasiswa, jumlah like postingan
Kementerian PPKM pada Instagram ppkm.ugm dan BEM KM UGM memenuhi target, dan
partisipasi audience baik. Namun, masih teradapat beberapa catatan yang juga perlu
diperhatikan diantaranya yaitu: 1) Rata-rata like dan viewer Gamatalks yang masih cukup jauh
dari target; dan 2) Rata-rata penonton Podcast PPKM yang juga masih cukup jauh dari target.
Lebih lanjut, kementerian PPKM ini sudah cukup inklusif dengan dapat dirangkulnya 18
Fakultas dan 1 Sekolah Vokasi dalam salah satu programnya. Bagusnya adalah, kementerian
ini sudah melakukan penilaian feedback dari peserta atau penonton program-program kerjanya,
dengan hasil yang baik, yang dapat digunakan dalam melakukan evaluasi dan resolusi dari
proker-proker yang ada.
Walaupun begitu terdapat satu catatan cukup serius dalam hal pelaksanaan proker yang
sedikit menyangkut kementerian ini, yaitu pelaksanaan proker Festival Gadjah Mada.
Sebenarnya proker ini bisa dikatakan sudah tidak menjadi proker dari Kementerian PPKM,
semenjak format kepanitiaan yang digeser menjadi format task force satu BEM KM, dengan
kata lain: project bersama BEM KM UGM Kabinet Arus Balik. Satu hal penting tersebut
adalah, kejelasan PIC proker, karena sudah bukan merupakan proker kementerian PPKM.
Harusnya hal ini dilakukan secara segera, namun dikarenakan terdapat beberapa kendala, hal
ini kemarin cukup kabur, walaupun akhirnya sudah tersolusikan. Oleh karena itu, sebaiknya
para PH BEM KM UGM dikemudian hari jika menemui kasus serupa dapat segera mengambil
langkah tegas dalam memutuskan.
Intinya, kementerian PPKM, sudah bekerja dengan baik selama periode
kepengurusannya.

3. Kementerian Ekonomi Kreatif (Ekraf)


Dilihat dari perspektif learning and growth, sama halnya dengan 2 (dua) kementerian
lain, kementerian ini memperhatikan proses belajar dan perkembangan para stafnya. Hal ini
didasarkan dari beberapa hal berikut: 1) Terdapat pendataan ekspektasi staf di awal kabinet; 2)
Terdapat risk management yang baik untuk setiap proker; 3) Upgrading terlaksana sesuai target
kementerian PSDM; 4) Adanya bonding kementerian; 5) Staf mengikuti proker yang
dilaksanakan oleh kementeriannya sendiri, guna ikut belajar, dan ditindaklanjuti dengan self
assessment untuk mengukur peningkatan kapasitas mereka; 6) Adanya form pendisiplinan staf
(form konfirmasi kehadiran rapat); 7) Adanya agenda bincang personal antar staf; 8) Adanya
164

penilaian kontribusi staf dalam proker (termasuk evaluasi proker itu sendiri) ditingaklanjuti
dengan resolusinya; dan 9) Adanya apresiasi berkala antar staf. Melihat hasil BSC ketiga
kementerian dalam Kemenkoan Kemahasiswaan menunjukkan pola yang sama, bahwa
ketiganya memegang teguh profesionalitas namun juga memperhitungkan pendekatan kultural
dalam learning and growth process.
Melihat internal process dari Kementerian Ekraf hasilnya baik sekali. Hal ini
dikarenakan berbagai indikator terpenuhi sesuai target bahkan beberapa hal melampaui target,
diantaranya seperti: 1) Adanya timeline setiap proker; 2) Pembagian kerja proporsional bagi
setiap staf; 3) Adanya SOP kementerian; 4) Adanya kesempatan yang sama untuk setiap staf
dalam menempati seluruh jobdesk dalam kepanitaan; 4) Pembentukan panitia yang melibatkan
pihak internal dan eksternal Ekraf; 5) Penentuan konsep, materi, target peserta terlaksana sesuai
timline proker; 6) Target jumlah rapat kerja kementerian dan rapat koordinasi proker tercapai;
7) Laporan progress proker rutin dilaksanakan; 8) Forum kewirausahaan UGM yang dibuat
dapat hidup; 8) Komunikasi baru staf-pengusaha muda (internal-eksternal UGM) jauh
melampaui target; 9) Kunjungan kerja mencapai target; dan 10) Komunikasi serta rapat
pertanggungjawaban dengan MPM terlaksana dengan lancar.
Dilihat dari financial perspective, sebagai kementerian yang juga dapat menghasilkan
pemasukan pribadi, pemasukan kotor Kementerian Ekraf jauh melampaui targetnya (40 juta
rupiah), yaitu sebesar 122.622.605 (306,56%), sebuah capaian yang sangat baik. Serapan dana
dari ditmawa dan sponsorship juga 100% karema target jumlah sponsor yang didapat
melampaui target. Kementerian ini pun transparan dan akuntabel.
Bergeser pada customer perspective, melihat social media engagement kementerian ini
melalui akun Instagram @ugmterpreneur dan BEM KM UGM, jumlah like dan share postingan
sudah melampaui target. Jumlah follower meningkat cukup tinggi walaupun belum mencapai
target. Namun, cukup disayangkan bahwa kementerian ekraf tidak jadi membuat akun
YouTube, yang bisa jadi turut meningkatkan exposure berbagai program kerja kementerian.
Walaupun begitu, jumlah peserta event yang kementerian ini selenggarakan melampaui target.
Hal ini tentu karena juga didorong dengan banyaknya media yang mau bekerjasama dengan
berbagai acara dari Ekraf. Hal yang baik dari kerjasama ini adalah para mitra/kolaborator
menghendaki untuk terus berlanjut dalam kerjasamanya dengan Kementerian Ekraf, yang mana
jumlahnya tidak sedikit. Hal ini merupakan torehan yang baik dalam hal sustainabilitas
Kementerian. Dilihat dari rata-rata nilai feedback penilaian kepuasan mahasiswa UGM atas
proker Kementerian Ekraf yang sudah berjalan, hasilnya baik sekali, yaitu 9,8 melampaui
targetnya yaitu 8,5. Namun, cukup disayangkan feedback ini hanya bersumber dari internal
UGM, ditengah banyaknya kerjasama dengan mitra eksternal. Oleh karena itu, menjadi penting
untuk melakukan penyebaran form survey kepuasaan kerjasama dengan Kementerian Ekraf
terhadap para mitra terkait, guna melakukan evaluasi dan perbaikan kinerja di masa mendatang.
Intinya, Kementerian Ekonomi Kreatif juga telah bekerja dengan baik selama
kepengurusan ini.

PROKER TIDAK TERLAKSANA


No. Kementerian Program Kerja Alasan Tidak Terlaksana Evaluasi DKI
- - - -

EVALUASI KINERJA SDM


165

Sebenarnya perihal kinerja staf dari setiap kementerian sudah termasuk dan dapat dilihat pada
analisis saya pada perpektif learning and growth serta internal process atas BSC masing-masing
kementerian diatas. Karena menurut analisis BSC kinerja staf ketiga kementerian sudah baik, mungkin
hanya satu poin tambahan yang ingin saya sampaikan agar dapat menjadi tambahan evaluasi kinerja
SDM seluruh Kemenkoan Kemahasiswaan, yaitu perlu adanya pertimbangan proporsional terkait
dengan jumlah staf per kementrian di awal periode (by proker atau proyeksi workload kedepan), serta
adanya mekanisme backup plan SDM jika ditengah kepengurusan terjadi workload yang melibihi batas
dan cukup mengganggu kinerja kementerian terkait. Sebenarnya tahun ini sudah dilakukan plan
tersebut, namun kiranya perlu dicari lagi system manajemen SDM yang sesuai dengan iklim kerja: 1)
Kabinet; lebih spesifik 2) Kemenkoan; lebih spesifik lagi 3) Kementerian dan struktur dibawahnya. Hal
ini ditujukan untuk memaksimalkan kinerja setiap kementerian, karena memang kinerja ketiga
kementerian diatas sudah bagus, kedirjenan PSDM masing-masing kementerian dan PSDM pusat pun
sudah bekerja dengan sangat baik. Oleh karena itu, cabinet mendatang memerlukan solusi atas hal ini.

Sekian LPJ dari saya, semoga dapat menjadi bahan evaluasi dan referensi resolusi di
kepengurusan mendatang.
166

Kementerian Advokasi dan Kesejahteraan Mahasiswa

Arahan Umum
Kementerian Advokasi dan Kesejahteraan Mahasiswa (Adkesma) memiliki tupoksi utama yaitu
menjadi jembatan antara mahasiswa dengan pemangku kebijakan kampus. Dalam melakukan fungsi
advokasi, orientasi utama kami adalah pemenuhan hak mahasiswa. Sehingga kami berupaya untuk
selalu proaktif dalam mengawal berbagai isu yang menjadi permasalahan teman-teman mahasiswa.
Tentunya dengan prinsip utama Paham, Berpihak, Ikhlas.
Berangkat dari evaluasi kepengurusan sebelumnya dan situasi yang sangat dinamis, kami
menekankan alur kerja yang partisipatif (aktif di Forum Advokasi, pendekatan langsung dengan
Lembaga Advokasi Fakultas, dan aktif di Konsolidasi Aliansi Mahasiswa UGM), berbasis data
(mengadakan riset penjaringan aspirasi dan layanan tanya jawab di Adkestwit), serta kolaboratif
(komunikasi dengan birokrat terkait,serta kerjasama dengan berbagai elemen kemahasiswaan lain).

Arahan Khusus
Untuk mengoptimalkan peran Kementerian Adkesma dalam lingkup kemahasiswaan, terlebih
dahulu kami berusaha membenahi internal kementerian dengan mengakomodir kebutuhan staf dan
menyusun sistem pembagian kerja yang baik. Selanjutnya, dalam menjalankan fungsi eksternal, kami
berupaya untuk menjadi Kementerian Adkesma yang responsif dalam mengawal berbagai
permasalahan mahasiswa. Hal tersebut dapat tercapai dengan membuat metode advokasi yang
berdampak dan berkelanjutan, memiliki sistem penyebaran informasi yang aktual, serta memetakan dan
menjalin kerjasama dengan lebih banyak stakeholders untuk masing-masing isu.

Kondisi Kementerian
Kementerian Adkesma terbagi menjadi 2 kewamenan dan 6 kedirjenan. Kewamenan pertama
adalah Kebijakan Kampus yang membawahi 2 kedirjenan yaitu Kajian Isu dan Edukasi Publik.
Kewamenan kedua mengurus bidang Pelayanan Mahasiswa, yang terbadi menjadi Kedirjenan
Akademik dan Finansial. Sementara, terdapat pula Kedirjenan Khusus PSDM dan Medinfo yang berada
langsung di bawah arahan Menteri.
Total staf Adkesma adalah sebanyak 22 pada paruh pertama dan 33 staf pada paruh kedua.
Cukup banyak hal yang menjadi evaluasi internal kementerian, sehingga kami turut melakukan
pembenahan struktur dan pembagian kerja selama kepengurusan. Faktor permasalahan utama adalah
kondisi pandemi yang membuat sebagian besar staf bekerja secara online sehingga membuat adanya
ketimpangan informasi ataupun pengetahuan yang dimiliki masing-masing staf akan isu yang dikawal
serta kurangnya budaya kekeluargaan yang terbentuk dalam menjalankan kinerja.
Dari segi eksternal, kami berhasil menjalin kerjasama dan membangun hubungan baik dengan
beberapa pihak dalam setiap pengawalan isu, diantaranya : HopeHelps dan ULT untuk isu Kekerasan
Seksual, KAGAMA dan Forum Advokasi untuk Isu Finansial, Pathseeker untuk Isu Pengembangan
Karir, MWA dan Forkom untuk Isu Akademik dan Pembangunan.

Evaluasi
Secara internal, di masa awal kepengurusan, kurang adanya transfer ilmu dari pengurus
sebelumnya membuat perencanaan yang kami lakukan terkait arah gerak dan proker kurang efektif dan
tepat sasaran. Lebih lanjutnya, pembagian kerja antara Menteri dan Wakil Menteri, serta Wakil Menteri
dengan Dirjen terkadang masih kurang jelas, sehingga ada pengerjaan dua kali ataupun pekerjaan yang
luput. Banyaknya proker tidak diiringi dengan SDM yang memadai, secara kuantitas ataupun kualitas,
sehingga kerap terjadi ketimpangan beban antar staf.
167

Di luar itu, terdapat beberapa proker yang kurang tepat sasaran dan manfaat, karena kurang
matangnya perencanaan ataupun waktu persiapan yang sempit. Hal ini ditandai dengan sepinya
peminat, sedikitnya views/likes, sehingga dirasa membebani staf tanpa memberikan dampak yang
signifikan. Kehadiran Forum Advokasi yang lebih aktif dan responsif daripada tahun sebelumnya
membuat ketumpangtindihan lingkup pengawalan antara Adkesma dan Formad, dalam segi penyebaran
informasi maupun menjalin hubungan dengan birokrat kampus

Rekomendasi
Berdasarkan serangkaian evaluasi tersebut, kami mencoba memberikan beberapa rekomendasi
umum untuk kepengurusan selanjutnya. Prioritas utama adalah perencanaan kerja yang lebih jelas dan
matang untuk setiap elemen kementerian, menteri, wakil menteri, dirjen, hingga staf. Selanjutnya
kedirjenan PSDM yang lebih diberdayakan untuk membangun kekeluargaan serta menjamin
pemerataan informasi, pengetahuan, dan kinerja bagi seluruh staf.
Dari segi program kerja, perlu adanya pengkajian ulang kebermanfaatan dari setiap proker
disertai pemetaan seluruh stakeholder dalam setiap proker dan isu yang dikawal. Serta dibutuhkan pula
pembagian ranah pengawalan yang lebih jelas dengan Forum Advokasi, terutama terkait penyebaran
informasi.
168

AWARDEE TALK

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Acara webinar yang mengundang penerima dari beasiswa-beasiswa populer di kalangan
mahasiswa UGM dengan tujuan untuk memberikan berbagai insight seputar beasiswa, mencakup tips
and trick, benefit, dan alur seleksi.
Acara ini diadakan sebanyak 3 kali, dengan 3 format berbeda. Awardee Talk #1 membahas
seputar Beasiswa Tanoto pada 15 Februari melalui IG Live. Awardee Talk #2 membahas seputar
Beasiswa Soft Skill pada 28 Agustus berupa webinar melalui Zoom Meeting. Awardee Talk #3
membahas seputar Beasiswa LPDP berupa podcast yang dirilis pada 30 November.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Topik, Waktu • ToR dan • Webinar, Live IG, • Feedback dari


Pelaksanaan, Briefing/Gladi Podcast Audiens,
Pembicara Pemateri, dan
Panitia pelaksana

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Peminat kurang banyak • Perlu inovasi metode promosi ataupun
bentuk acara
• Riset topik dan pembicara yang diminati
mahasiswa
• Perbanyak anggaran untuk suvenir
pembicara ataupun moderator

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
169

BEASISWA JARING PENGAMAN

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Upaya untuk menjaring dan membantu mahasiswa yang terkendala finansial untuk membayar
UKT. Pemasukan berasal dari Galang Dana, langsung ke Nomor Rekening ataupun melalui KitaBisa.
Serta dari Keluarga Alumni Gadjah Mada (KAGAMA) yang langsung dikirimkan kepada mahasiswa
penerima.
Beasiswa ini disalurkan kepada mahasiswa baru Angkatan 2021 pada masa penerimaan
SNMPTN, SBMPTN, UTUL. Sedangkan untuk mahasiswa lama pada masa heregistrasi semester ganjil
2021/2022. Penerima merupakan mahasiswa yang kesulitan membayar UKT hingga masa akhir
pembayaran dan melapor ke Advokasi Fakultas. Total beasiswa yang disalurkan adalah sebesar
Rp92.480.750

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Promosi Galang Dana • Seleksi Berkas • Penyaluran Beasiswa • Evaluasi panitia


• Kerjasama KAGAMA • Menghubungi Calon pelaksana dan masukan
• Pengumpulan Berkas Penerima dari KAGAMA
Calon Penerima • Penentuan Jenis
Beasiswa

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Beasiswa yang berupa pinjaman, • Harus lebih tegas saat perjanjian awal
menyulitkan staf karena penerima perlu peminjaman
ditagih berkali-kali untuk melunasi • Timeline lebih jelas, terutama dengan
• Laporan nama dan berkas calon pihak KAGAMA
penerima diberikan mepet dengan batas
akhir pembayaran, sementara perlu ada
pemrosesan berkas oleh KAGAMA
Link Kegiatan Anggaran Kegiatan
- Pemasukan Rp95.321.250,00
Pengeluaran Rp92.840.750,00
170

Info dan Website Beasiswa

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Website Beasiswa merupakan Platform untuk menginformasikan rangkuman berbagai jenis
beasiswa yang bisa didaftarkan mahasiswa secara lengkap, mulai dari poster, alur pendaftaran,
persyaratan hingga benefit.
Selain itu, adapula pemberian informasi beasiswa yang baru membuka pendaftaran melalui
adkesgram, adkestwit, ataupun official account BEM KM secara rutin

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Update Informasi • Didetailkan nama • Postingan • Evaluasi jumlah


Beasiswa beasiswa, adkesgram, pengunjung
persyaratan, adkestwit, website dan
timeline, dsb website engagement post

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kurang konsisten dalam update • Perlu lebih jelas dalam menentukan
informasi beasiswa timeline upload informasi
• BEM Fakultas banyak yang sudah • Tidak dibebankan pada satu PJ, tapi
melakukan hal serupa dibuat grup kecil untuk saling
• Website kurang kredibel dan perlu effort memberikan informasi beasiswa
lebih untuk update beasiswa baru dan • Website perlu dikaji ulang
yang sudah tutup pendaftaran kebermanfaatannya
Link Kegiatan Anggaran Kegiatan
bit.ly/BeasiswaKMUGM Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
171

KLIMAKS

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan postingan infografis yang di upload di Instagram BEM KM, seputar berbagai isu
yang dikawal kementerian Adkesma. Total terdapat 23 postingan Klimaks untuk pengawalan isu
Kekerasan Seksual, MBKM, UKT dan Finansial, Pembelajaran Jarak Jauh, dan Pembangunan.
1. PPKS : Mengenal KGBO (24 April 2021)
2. PPKS : Perjalanan Implementasi Peraturan Rektor (25 April 2021)
3. Akademik : Setahun PJJ, Sudah Baik Kah? (29 April 2021)
4. Akademik : Kampus Merdeka di UGM, Apa Kabar? (29 April 2021)
5. UKT : Perubahan Kondisi Finansial Kampus TA 2020 (30 April 2021)
6. UKT : Dinamika Perubahan Kebijakan UKT (30 April 2021)
7. UKT : Inisiasi Gerakan Filantropis (30 April 2021)
8. PPKS : Ringkasan Kebijakan PPKS (3 Mei 2021)
9. UKT : Ringkasan Kebijakan UKT (3 Mei 2021)
10. Akademik : KBM Bauran, Mau dibawa kemana kita? (9 Juni 2021)
11. Finansial : Sekilas RKAT 2021, Apa aja sih yang berubah? (22 Juni 2021)
12. Finansial : 2020 udah lewat, gimana kondisi keuangan kampus? (10 Juli 2021)
13. Finansial : Sosialisasi Laporan Keuangan UGM 2020 (18 Agustus 2021)
14. PPKS : Jika Kekerasan Seksual Terjadi… (22 Agustus 2021)
15. Finansial : Koordinasi KIPK dan Bantuan UKT Kemdikbud (12 September 2021)
16. PPKS : Risalah Hasil Diskusi dengan ULT (18 September 2021)
17. Pembangunan : Menelisik Perkembangan PFK di UGM (30 September 2021)
18. Akademik : Gimana sih Implementasi MBKM di UGM? (28 November 2021)
19. Finansial : Menilik Investasi UGM, Untuk Siapa Uang UGM? (28 November 2021)
20. Finansial : UKT dan Keterlibatan Mahasiswa (29 November 2021)
21. Finansial : Ringkasan Kebijakan Pelayanan Finansial (9 Desember 2021)
22. Akademik : Ringkasan Kebijakan Akademik dan Pelayanan (9 Desember 2021)
23. Pembangunan : Ringkasan Kebijakan PFK (9 Desember 2021)
172

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembagian PJ • Riset • Postingan


• Penentuan • Content Infografis
Topik Writing
• Desain

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Jadwal posting Klimaks saat pengawalan • Pembagian pengerjaan konten yang lebih
sangat padat, sementara resource desain merata
terbatas • Lebih konsisten dalam penulisan judul
• Konten terkadang terlalu padat tulisan • Tulisan lebih sedikit dan desain harus
lebih meng-highlight bagian penting

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
173

SAPAGAMA

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Konten informatif seputar berbagai sarana prasarana yang tersedia dan bisa dimanfaatkan oleh
civitas akademika di UGM, bisa dalam bentuk infografis maupun video.
1. Layanan Paspor di UKK Imigrasi UGM (11 Maret 2021)
2. Pembangunan di Masa Pandemi (27 Maret 2021)
3. Seputar ULT Khusus PPKS (25 April 2021)
4. Info Kampus yang Perlu Banget Kamu Tau (28 April 2021)
5. Akses Premium dengan Email UGM (16 Juni 2021)
6. Sarpras Penanganan Covid-19 di UGM (11 Juli 2021)
7. Pengembangan Karir selama Kuliah (27 Agustus 2021)
8. Fasilitas Kampus di UGM (19 Oktober 2021)
9. Sudahkah UGM Menjadi Kampus Ramah Difabel? (26 November 2021)

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembagian PJ • Riset • Postingan • Evaluasi


• Penentuan • Content Instagram internal
Topik Writing kedirjenan
• Desain

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kurang memerhatikan kesanggupan • Inventaris topik dan plotting SDM sejak
SDM awal
• Capaian jumlah dan jenis output belum • Meminta bantuan staf lain untuk
tercapai publikasi konten
• Staf lain kurang aware terhadap publikasi
konten

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
174

SWARA KM Edisi Kesejahteraan Mahasiswa

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Podcast yang mendiskusikan isu-isu yang sedang hangat di kampus dengan narasumber ahli
sekaligus mengulik lebih lanjut kebijakan UGM dalam menyikapi isu tersebut. Pada kepengurusan kali
ini, Podcast SWARA KM dilakukan sebanyak 3 kali, dengan judul sebagai berikut :
1. Upaya Penanganan Kekerasan Seksual di Kampus, Solutif atau Problematik?
Narasumber : Dr. Iva Ariani S. S., M. Hum. (Kepala Bagian Humas dan Protokol UGM), Tri
Hayuning Tyas, S. Psi., M. A. (Koordinator Tim Investigasi UGM), dan Tathya Adjani
Dhanvantari (Ketua Umum Partai Srikandi UGM)
2. Mengenal Fenomena FoMO di Kalangan Mahasiswa Selama Pandemi
Narasumber : Leonardus Edwin Gandawijaya, M. Psi. (Psikolog di Unit Konsultasi Psikologi
UGM)
3. Mulai Perencanaan Karir Sejak Kuliah, Gimana Caranya?
Narasumber : Dina Wahida, M. Psi (Psikolog dan perwakilan dari CDC (Career Development
Center) Fisipol UGM)

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Menentukan • Mengontak dan • Podcast di • Evaluasi internal


Topik dan Membuat Janji Spotify kedirjenan
Pembicara Rekaman dengan • Upload Teaser di
• Membuat ToR Pembicara Instagram
• Editing

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Koordinasi dengan Kementerian • Podcast lebih interaktif
Sinema terkadang terkendala • Publikasi lebih luas untuk menarik lebih
• Keterlambatan dalam pelaksanaan banyak audiens
program kerja • Mempersiapkan materi lebih matang
• Koneksi kurang stabil ketika
rekaman

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan
bit.ly/SwaraKMPPKS Pemasukan Rp425.000,00
bit.ly/SWARAKMEps9 Pengeluaran Rp425.000,00
175

Website Prevent and Protect UGM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Sebuah produk kolaborasi antara Adkesma BEM KM UGM dan HopeHelps UGM yang
bertujuan untuk membangun kesadaran akan isu kekerasan seksual yang terjadi di lingkungan kampus
UGM. Visi utama kami adalah Menciptakan lingkungan kampus yang ramah dan tanggap dalam
menanggapi isu kekerasan seksual melalui prinsip mengutamakan kepentingan korban dan non-
diskriminatif sebagai upaya mewujudkan kampus bebas dari kekerasan seksual. Website ini memilki
fitur “Bagikan Ceritamu”, “Edukasi”, dan “Berita”.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Komunikasi dengan • Merancang • Rilis Website • Evaluasi berkala


HopeHelps Tampilan • Fitur Pelaporan bersama HopeHelps
• Meng-hire • Merencanakan Fitur • Konten informatif
pengembang website beserta alur dan
fungsi
• Menyusun Timeline

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Koordinasi dengan Hopehelps UGM • Melakukan sosialisasi terkait fitur
yang kurang baik. yang disediakan dalam website,
• Sosialisasi produk website yang masih terutama fitur Bagi Cerita.
minim sehingga atensi mahasiswa • Memperjelas alur perencanaan kegiatan,
relatif rendah. termasuk koordinasi dengan stakeholders
terkait,

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://preventandprotectugm.com/ Pemasukan Rp1.200.000,00
Pengeluaran Rp1.200.000,00
176

Internship Fair

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Internship Fair merupakan sebuah pilot-project dari kementerian Adkesma, berkolaborasi
dengan PSDM, Sinema, dan Medinfo yang berusaha mewadahi mahasiswa UGM yang tertarik dengan
dunia karir. Internship Fair diadakan pada 11 September secara online melalui Zoom Meeting. Acara
ini diawali dengan seminar bersama Bu Ida Fauziyah (Menaker) dan Mas Satria Bayu (Astra), lalu
dilanjut dengan sesi Breakout Room, dimana para peserta bisa melakukan sharing session dengan
mahasiswa yang bekerja/pernah magang di 3 sektor besar, Private, Public, maupun NGO.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembentukan • Pembuatan ToR • Webinar dan • Evaluasi Internal


Panitia • Publikasi Acara Sharing Session Panitia
• Penentuan Tema • Mengundang
Besar Pembicara

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Terdapat Masalah di Platform Zoom • Mengadakan gladi sebelum acara untuk
• Kurang Briefing membuat terjadinya mengecek Platform
beberapa missed-communication selama • Briefing ulang beberapa jam sebelum
acara acara untuk menegaskan pembagian
• Streaming melalui Youtube kurang Jobdesc
terhandle karena masalah di Zoom

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://instagram/@internshipfair_ugm Pemasukan Rp1.950.000,00
Pengeluaran Rp1.950.000,00
177

Hearing Rektorat

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Diskusi dua arah, berupa penyampaian aspirasi dari mahasiswa dan tanggapan Rektorat terkait
kebijakan kampus yang telah berjalan ataupun isu penting yang belum ditindaklanjuti oleh Rektorat.
Diskusi bisa dilakukan secara terbuka untuk semua mahasiswa ataupun tertutup dengan peserta
terbatas.Pada tahun ini, Hearing Rektorat diadakan sebanyak 3 kali. Yang pertama pada tanggal 15
Januari yang mengangkat persoalan UKT di masa heregistrasi semester genap 2020/2021. Hearing
Rektorat kedua pada 2 Mei dengan topik utama UKT dan Kekerasan Seksual. Dan yang ketiga pada
tanggal 10 Desember, dengan tajuk Evaluasi 5 Tahun Kepengurusan Rektor, isu yang dibawa adalah
terkait Pelayanan Finansial, Persoalan Akademik (KKN dan KS), serta Pembangunan Fasilitas
Kemahasiswaan.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembuatan Policy • Hearing Rektorat • Feedback Rektorat • Konsolidasi Pasca


Brief • Report Pasca Hearing
• Pengajuan Surat Hearing/Notulensi
Hearing • Pakta Integritas
• Konsolidasi dengan
Aliansi

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Pertanyaan/argumen balasan kurang • Buat scenario jawaban rektorat untuk
dipersiapkan dengan baik argumen balasan
• Waktu habis untuk mendengar jawaban • Forum Setting yang lebih baik agar
rektorat yang berbelit rektorat mendapat tekanan saat Hearing
• Audiens/moderator kurang bisa tegas • Mengadakan audiensi lanjutan untuk
menekankan poin tuntutan follow-up tuntutan

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
178

Policy Brief

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Sebuah dokumen yang berisi uraian masalah disertai rekomendasi untuk pemangku kebijakan
mengenai kebijakan kampus yang dirasa problematik dan berdampak langsung bagi kesejahteraan
mahasiswa. Penulisan policy brief ini dilakukan secara kolaboratif. Policy Brief untuk Hearing 2 Mei
melibatkan Adkesma dan Risbang BEM KM serta Forum Advokasi. Policy Brief Hearing 10 Desember
melibatkan lebih banyak pihak, mulai dari BEM KM, Formad, Forkom, hingga MWA UM. Berbagai
tuntutan yang tertulis di dalamnya merupakan keresahan seluruh mahasiswa yang didapat dari hasil
riset maupun konsolidasi.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pemetaan Isu • Analisis dan • Publikasi Policy Brief • Feedback Rektorat


• Penyebaran Riset oleh Perancangan Naskah • Follow-up tuntutan
Risbang Policy Brief melalui audiensi
• Pembentukan Tim • Diskusi hasil di
Penulis bersama Konsolidasi Aliansi
Stakeholder Mahasiswa Mahasiswa UGM

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Tidak adanya pelatihan untuk menulis • Rekomendasi kebijakan harus
Policy Brief didiskusikan dengan berbagai pihak
• Penulis untuk satu topik kadang terlalu terlebih dahulu
banyak, sehingga sulit menyatukan • Perlu lebih banyak diskusi saat
pikiran penyusunan
• Mengadakan pelatihan

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


s.id/PolbriefHardiknas2021 Pemasukan Rp0,00
s.id/EvaluasiRektor2021 Pengeluaran Rp0,00
179

Panja Pengawalan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Panja atau Panitia Kerja merupakan sebuah tim ad-hoc yang dibuat untuk mengawal isu-isu besar di
kampus. Tim ini terdiri dari perwakilan Adkesma BEM KM, Forum Advokasi (Formad), Forum
Komunikasi UKM (Forkom), dan Majelis Wali Amanat Unsur Mahasiswa (MWA UM). Tujuan
utama Panja adalah pengawalan isu, yang termasuk di dalamnya pembuatan kajian, pengadaan riset,
pembuatan propaganda, persiapan aksi, dan sebagainya.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Komunikasi • Diskusi • Policy Brief • Diskusi Panja


antar Lembaga Pengawalan Isu • Aksi
• Pembentukan • Propaganda
Panja • Infografis

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Beberapa SDM yang diplotting • SDM sudah diplotting sejak awal, agar
tergolong baru dan belum terlalu bisa lebih fokus akan isu yang akan
memahami isu dikawal
• Fiksasi Isu yang diangkat sangat mepet • Isu sudah direncanakan sejak jauh-jauh
dengan pelaksanaan Aksi dan Hearing, hari, agar narasi dan kajian bisa lebih
sehingga Polbrief dibuat agak terburu- komprehensif dan empiris
buru • Report berkala di internal adkesma untuk
Link Kegiatan pemerataan informasi dan pengetahuan
-
Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
180

Gadjah Mada Intellectual Club (GIC) 2

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Sebuah rangkaian acara menuju Hearing Rektorat Desember, berupa acara diskusi dengan tema
"Lika-Liku Pelayanan Kesejahteraan Mahasiswa Gadjah Mada, Kampus Melayani Siapa?" Acara ini
diadakan pada 29 November dan seluruh panitia merupakan Staf Adkesma BEM KM UGM yang
terbagi menjadi ketua, divisi acara, divisi humas, dan desain.
Kegiatan ini terbagi menjadi 2 topik, yaitu UKT dan PPKS di UGM. Untuk sesi UKT,
dibersamai oleh Pandu Wisesa Wisnubroto sebagai moderator dan dua pembicara, yaitu : Panji
Mulkillah Ahmad (Penulis "Kuliah Kok Mahal") dan Mukti Tama (Kepala Divisi Advokasi DEMA
Fisipol 2020). Sementara sesi PPKS dibersamai oleh Katherine Novitanty Angelina sebagai moderator
dan dua pembicara, yaitu : Ulya Niami Efrina Jamson (Dosen DPP Fisipol UGM) dan Syifa Aulia
Salsabila (Direktur Lokal HopeHelps UGM)

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembentukan Panitia • Menentukan dan • Rilis Poster • Evaluasi Internal Panitia


• Penentuan Topik Mengundang Pembicara • Acara GIC • Notulensi
• Pembuatan ToR
• Pembuatan Poster
• Menyebar Undangan
untuk Audiens

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Waktu persiapan sangat singkat • Lebih dipersiapkan dengan matang
• Monitoring Pembicara masih kurang • Publikasi jauh hari sebelumnya
terkendali • List kontak rektorat dari berbagai bidang
• Panitia harus melibatkan wamen dan agar lebih mudah menghubungi
dirjen, karena staf sibuk

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
181

Pengawalan Info Akademik

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Aktivitas pencerdasan dan pengawalan isu kemahasiswaan yang tidak terkait langsung dengan
UKT seperti administrasi mahasiswa baru, mahasiswa on-going, KKN, MBKM, dan PJJ ataupun PTM.
Output pencerdasan bisa berupa postingan di Adkesgram/Instagram BEM KM dan tweet melalui
Adkestwit. Informasi yang disebarkan terlebih dahulu dikonfirmasi ke Direktorat terkait, baik melalui
personal chat ataupun audiensi.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pemetaan Isu • Penggalian • Audiensi • Evaluasi Internal


Informasi dari • Infografis Kedirjenan dan
Direktorat Instagram/Twitter Formad
ataupun Advokasi
Fakultas

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Pengawalan dirasa masih kurang • Audiensi/Sowan Formalitas di awal
optimal, karena kurang “Jemput Bola” cabinet dengan seluruh direktorat terkait
dari direktorat terkait untuk setiap isu untuk memperlancar komunikasi dan
yang sedang hangat penyaluran informasi
• Belum bisa dengan baik mem-follow up • Dirjen/Staf kedirjenan harus aktif di
dan mengkoordinasikan setiap isu antar Formad untuk menyelaraskan peran dan
Fakultas komunikasi dengan perwakilan advo
• Sebagian besar informasi/peran sudah Fakultas
diambil Formad
Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp0,00
Link Kegiatan Pengeluaran Rp0,00
-
182

MBKM Center (OpenChat)

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Penyediaan ruang diskusi dan pertukaran informasi bagi mahasiswa UGM seputar program-
program MBKM, melalui platform Line OpenChat. Pengadaan inovasi OpenChat ini merupakan bentuk
kerjasama antara BEM KM UGM dengan pihak Line, sekaligus berusaha menyediakan sarana yang
saat ini belum disediakan oleh pihak Kampus, yaitu diskusi seputar kebijakan MBKM di UGM. Per
tanggal 8 Desember, partisipan OpenChat ini adalah 351 orang untuk main room, 281 untuk magang,
123 pertukaran mahasiswa, 68 asistensi mengajar, dan 92 studi independen.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Komunikasi dengan • Pembuatan TaTib • Kanal informasi • Evaluasi internal


Pihak Line OpenChat (masuk dan keluar) penanggungjawab
• Penunjukan PJ untuk • Pengaktifan ruang melalui OpenChat dan Pihak Line
masing-masing room diskusi

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Diskusi hanya ramai di awal • Perencanaan informasi rutin di
pembentukan OpenChat yang sekaligus OpenChat
masa-masa pendaftaran program • Memperbanyak pemantik dari staf
• Belum ada perencanaan informasi rutin Adkesma untuk menghidupkan ruang
yang diberikan, ataupun pemantik diskusi dan pertukaran informasi
diskusi selama MBKM berlangsung

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
183

Notion Informasi Akademik

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kanal database informasi kemahasiswaan dan keadvokasian yang mengintegrasikan informasi
tingkat fakultas dan universitas, seperti kumpulan terorganisir SK dari rektor maupun dekan
fakultas/sekolah, kumpulan format surat administrasi pengurusan tingkat fakultas maupun universitas,
serta panduan urusan kemahasiswaan yang secara umum dibutuhkan mahasiswa

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pemetaan Fitur • Pengumpulan • Notion akses publik • Evaluasi internal


• Penentuan PJ Informasi (website, kedirjenan
sosial media,
advokasi fakultas)
• Pembuatan tampilan
notion

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Tujuan diadakannya masih belum jelas • Sebelum masuk eksekusi, perlu
dan tidak ada survei demand dan urgensi dipetakan lebih jelas terlebih dahulu fitur
dibuatnya kanal ini yang dimasukkan ke dalam website
• Kuantitas dan frekuensi info yang
menjadi target diupdate dan dicari perlu
disesuaikan dengan sumber SDM yang
ada.
Link Kegiatan Anggaran Kegiatan
Adkestion.web.id Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
184

Informasi Lomba dan Magang

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan informasi lomba dan magang dari internal UGM maupun luar yang bisa diikuti
mahasiswa UGM. Informasi ini diberikan secara rutin melalui adkesgram ataupun adkestwit.
Harapannya proker ini mampu menjadi salah satu sarana bagi mahasiswa untuk mendapatkan informasi
pengembangan diri di luar kewajiban akademik di kelas. Selain itu, proker ini juga dapat membantu
publikasi lomba yang diadakan internal UGM, sehingga mampu menjangkau segmen mahasiswa yang
lebih luas dan turut membantu meningkatkan partisipan lomba tersebut.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Penentuan • Pengumpulan • Postingan • Evaluasi internal


Penanggungjawa informasi lomba adkesgram kedirjenan
b Proker • Dikirimkan ke ataupun tweet
Medinfo untuk
diupload

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Sulit untuk mencari info lomba dan • Inovasi konten karena untuk sebatas
magang yang umum untuk seluruh share poster termasuk media yang
mahasiswa UGM mainstream
• Sempat terhenti beberapa bulan karena • Konsistensi PJ konten harus diperhatikan
kekurangan resource
• Rencana awal, akan dibuat rekap per
bulan, namun seiring waktu ternyata
cukup sulit menyesuaikan dengan
Anggaran Kegiatan
timeline lomba
Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
Link Kegiatan
-
185

Trivia Adkesgram

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan informasi ringan yang informatif seputar ke-UGM-an. Program ini baru diinisiasi
di 3 bulan terakhir kepengurusan, namun sangat bermanfaat untuk meningkatkan engagement
adkesgram, mengingat sebagian besar konten adkesma hanya di upload di Instagram BEM KM.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembagian • Pencarian Informasi • Upload Adkesgram • Evaluasi internal


Penanggungjawab • Pembuatan Konten kedirjenan
untuk setiap konten • Desain
• Diskusi konten

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Adanya repetisi info di media yang • Sudah dipetakan jenis konten dan dibagi
berbeda pada satu kepengurusan kepada seluruh staf
• Bertabrakan dengan workload proker
lain yang lebih penting

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
186

Upgrading Staf

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Upgrading merupakan sebuah upaya yang dilakukan kedirjenan PSDM untuk menambah
pengetahuan, memberikan informasi baru, serta meningkatkan motivasi staf dalam berdinamika di
Adkesma. Sehingga upgrading wajib diikuti oleh seluruh staf Adkesma. Pada kepengurusan kali ini,
diadakan 3 kali upgrading. Topik upgrading pertama adalah seputar kepenulisan, topik kedua serba-
serbi kebijakan finansial di UGM, dan yang ketiga adalah tentang Overcoming Burnout.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Penentuan Topik • Pembuatan ToR • Pelaksanaan • Evaluasi internal


• Penentuan Waktu • Menghubungi Upgrading kementerian
Narasumber • Hukuman untuk
• Membuat form yang tidak hadir
konfirmasi
kehadiran

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kurangnya partisipasi aktif dari staf • Membuat anggaran khusus upgrading
• Beberapa staf belum merasa ini • Menegaskan RoTG upgrading
merupakan acara yang wajib dihadiri (kehadiran dan partisipasi)
• Belum ada mekanisme assessment untuk • Membuat assessment pasca upgrading
memantau pemahaman staf • Pengadaan upgrading based on needs
• Sulit mencari pembicara tanpa anggaran (topik, pembicara, waktu)

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
187

Adkestwit

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Adkeswit merupakan sebuah akun twitter yang menjadi kanal bagi adkesma dalam memberikan
informasi sekaligus menerima aduan atau tanya jawab dari mahasiswa. Di tahun kedua terlaksananya
proker ini, followers dari @adkestwit_ugm sudah mencapai 5.550 (peningkatan kurang lebih 3000 dari
tahun pertama). Konten yang di upload berupa #AdkestwitShare, informasi beasiswa, magang, dan
lomba, ataupun retweet informasi menarik dari lembaga kampus. Pada awalnya traffic dm dan jadwal
postingan cukup padat, namun perlahan menurun sejak twitter @formad_ugm kembali aktif.. Salah satu
penyebab utamanya adalah formulasi jenis dan waktu upload konten yang kurang matang serta
rendahnya engagement yang dilakukan terhadap akun-akun lain.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Mencari informasi • Membuat copywriting • Publikasi konten • Evaluasi engagement


menarik dan hangat • Validasi • Membalas DM akun (likes, replies,
untuk dijadikan konten jawaban/Meneruskan • Merespon keluhan engagement, dsb)
• DM aduan/pertanyaan Aduan mahasiswa di tweet akun
dari mahasiswa lain

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kurang adanya perencanaan konten • Pemetaan konten harus lebih baik
• Resource membalas DM terbatas, karena • Menyusun skema upload terencana dan
keterbatasan pengetahuan dan informasi incidental
yang dimiliki • Meningkatkan engagement dengan
• Rendahnya engagement dengan tweet membalas tweet akun lain
akun-akun lain • Membuat jadwal piket balas dm dan grup
koordinasi khusus adkestwit
Link Kegiatan
https://twitter.com/adkestwit_ugm Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
188

Adkesgram

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Adkesgram merupakan platform resmi Adkesma BEM KM dalam menyebarkan informasi
untuk mahasiswa UGM. Melalui akun ini, kami memberikan berebagai informasi kemahasiswaan,
update isu terbaru, hingga trivia yang harapannya dapat bermanfaat untuk mahasiswa. Instagram ini
kembali diaktifkan untuk menjangkau segmen mahasiswa yang tidak bermain twitter dan untuk arsip
konten-konten penting Adkesma yang kemungkinan besar tertimbun jika diupload di Instagram BEM
KM. Sejak rilis ulang akun, Adkesgram berhasil menambah sebanyak kurang lebih 700 followers, dan
sedikit lagi menuju target 1000 followers.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Mencari • Copywriting • Upload Konten • Evaluasi internal


informasi • Desain • Publikasi melalui medinfo
menarik untuk akun pribadi staf
konten Adkesma

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Beberapa kali mengganti desain • Desain lebih dibuat menarik dan
• Bingung menentukan konten yang di kekinian
upload adkesgram atau Instagram BEM • Perencanaan konten yang lebih matang
KM karena engagement yang cukup jauh • Publikasi rutin
• Kurang publikasi • Variasi konten (reels, igtv, live ig, dan
aktif story)

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
189

Pengawalan Heregistrasi

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Adkesma yang telah menjalin komunikasi dengan pihak direktorat memiliki wewenang untuk
mengkonfirmasi berita dan mempersingkat birokrasi terkait heregistrasi. Peran adkesma adalah untuk
membedah peraturan heregistrasi yang diterbitkan sesemester sekali, mengadakan audiensi,
mengkomunikasikan ke FORMAD, dan menginformasikan melalui media sosial baik berupa konten
maupun menjawab pertanyaan. Adkesma hanya fokus untuk heregistrasi mahasiswa lama.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Keputusan Rektor • Asesmen masalah di • Posting adkesgram, • Evaluasi mekanisme


terkait Her fakultas, bedah adkestwit, menjawab pengawalan
Registrasi peraturan pertanyaan heregistrasi
Mahasiswa • Audiensi klarifikasi (internal)
peraturan rektor • Audiensi evaluasi
dan pemberian saran

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kurang berkomitmen untuk memberikan • Perkuat BJP, agar makin banyak yang
reminder terkait jadwal-jadwal hereg. bisa dibantu
• Sangat penting untuk membagi wilayah • Promosikan lagi cicilan UKT
kerja dengan FORMAD. • Penyebaran informasi perlu
• Alur persuratan untuk lobbying tanggal direncanakan dengan matang agar tidak
akhir bagi mahasiswa terlambat harusnya ketinggalan (referensi: Adkesma BEM
bisa diperbaiki bersama dengan sekkab. UI, pemetaan timeline klimaks)
Link Kegiatan Anggaran Kegiatan
- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
190

Kementerian Ekonomi Kreatif

Arahan Umum
Kementerian Ekonomi Kreatif BEM KM UGM atau yang biasa disingkat Ekraf adalah
kementerian dalam BEM KM UGM yang menangani urusan kewirausahaan dan ekonomi kreatif di
lingkungan UGM. Kementerian Ekonomi Kreatif berada di bawah Kemenkoan Kemahasiswaan dan
bertanggung jawab kepada presiden mahasiswa BEM KM UGM. Kementerian Ekonomi Kreatif
dipimpin oleh seorang Menteri Ekonomi Kreatif dengan tugas dan wewenangnya yang didefinisikan
pada bagian selanjutnya. Secara garis besar, kementerian ini bertugas untuk menumbuhkan ekosistem
kewirausahaan dan ekonomi kreatif di lingkungan kampus, menjadi jembatan kolaborasi dengan
instansi/organisasi lain baik di dalam maupun di luar UGM, dan menjadi salah satu kementerian yang
dapat membantu BEM KM dari segi finansial.

Arahan Khusus
Kementerian Ekonomi Kreatif memiliki tugas menyelenggarakan urusan kemahasiswaan BEM
KM di bidang kewirausahaan untuk membantu Presiden Mahasiswa dalam menyukseskan visi dan misi
kabinet yang telah disusun. Dalam melaksanakan tugasnya, Kementerian Ekonomi Kreatif memiliki
fungsi:
1. Menciptakan dan mengembangkan ekosistem kewirausahaan yang konkret dan memiliki nilai
keberlanjutan (sustainable) dengan menabrakan gagasan mahasiswa dengan ekspertis bisnis.
2. Menjadi jembatan kerjasama antara mahasiswa yang memiliki bisnis kreatif di UGM dengan
kegiatan (event) yang dilakukan oleh lembaga atau komunitas mahasiswa UGM.
3. Mengembangkan sosial media UGMtrepreneur menjadi suatu sosial media yang dapat
memberikan banyak manfaat bagi mahasiswa.
4. Berkolaborasi dengan kementerian BEM KM UGM lainnya untuk membentuk event dengan
tema hiburan, edukasi, kewirausahaan, dan sosial yang memiliki dampak positif yang
signifikan bagi mahasiswa UGM.
5. Berkolaborasi dengan BEM, LEM, dan Dema Fakultas untuk membuka wadah kewirausahaan
di tempat-tempat strategis yang dikhususkan untuk mahasiswa.
6. Membuka peluang kerja sama dengan usaha kreatif mahasiswa UGM untuk memberikan
keuntungan khusus kepada mahasiswa UGM.

Kondisi Kementerian
Dalam menjalankan sebuah kepengurusan dalam kementerian, diperlukan sebuah jabatan
struktural yang terbagi sesuai dengan tugas dan fungsinya. Struktur kepengurusan Kementerian
Ekonomi Kreatif BEM KM UGM tahun 2021 adalah sebagai berikut:
● Menteri
Menteri Ekonomi Kreatif memiliki tugas untuk mengawasi dan menjalankan seluruh
program kerja di dalam kementerian Ekonomi Kreatif. Seorang menteri juga memiliki
wewenang untuk mengambil keputusan atau kebijakan yang menyangkut hal-hal yang
berhubungan dengan program kerja kementerian.
● Wakil Menteri
Wakil Menteri Ekonomi Kreatif memiliki tugas dan wewenang yang sama dengan
Menteri Ekonomi Kreatif. Wakil menteri bertugas sebagai pemimpin kementerian jika seorang
menteri berhalangan hadir dalam sebuah acara atau rapat kementerian.
● Sekretaris Kementerian
Sekretaris kementerian memiliki tugas untuk mengerjakan hal-hal yang berhubungan
dengan administrasi dalam kementerian. Sekretaris kementerian juga memiliki peran untuk
191

berhubungan langsung dengan sekretaris pembimbing kementerian yang berasal dari


Kementerian Sekretaris Kabinet. Beberapa tugas dan proses administrasi kementerian yang
dikerjakan oleh Sekretaris Kementerian antara lain: membuat surat undangan, membuat nomor
surat, membuat nomor sertifikat peserta kegiatan, notulen rapat kementerian, dan membuat
laporan pertanggungjawaban kementerian.
● Bendahara Kementerian
Bendahara Kementerian bertanggungjawab untuk mengatur arus kas yang terdapat di
dalam Kementerian Ekonomi Kreatif. Selain itu, bendahara kementerian juga memiliki tugas
untuk menarik uang kas anggota kementerian dan menyimpannya dalam kas kementerian.
● Dirjen Creative Relation (CR)
Dirjen Creative Relation bertanggung jawab atas program kerja kedirjenan. Seorang
Dirjen CR bertugas untuk membuat proker yang mampu membangun relasi di bidang
kewirausahaan dengan organisasi mahasiswa lainnya, merancang program kerja yang mampu
membuat Kementerian Ekonomi Kreatif menjadi fasilitator kewirausahaan mahasiswa UGM,
dan melakukan pengawasan terhadap kegiatan dan melaporkan kegiatan kepada Menteri
dan/atau Wakil Menteri Ekonomi Kreatif.
● Dirjen Creativepreneur (CP)
Dirjen Creativepreneur bertanggungjawab atas program kerja kedirjenan. Seorang
Dirjen CP bertugas untuk membuat proker yang mampu menjalin kemitraan dengan instansi-
instansi lain yang strategis, merancang program kerja yang dapat menjadi penyokong dana
BEM KM UGM, merancang Grand Design GME, dan melakukan pengawasan terhadap event
dan melaporkan kegiatan kepada Menteri dan/atau Wakil Menteri Ekonomi Kreatif.
● Dirjen Digital Creative (DC)
Dirjen Digital Creative bertanggungjawab atas program kerja kedirjenan. Seorang
Dirjen DC bertugas untuk mengaktifkan akun instagram ugmtrepreneur dan
mengembangkannya dengan membuat konten kreatif yang berhubungan dengan kewirausahaan
dan ekonomi kreatif, menunjang kebutuhan desain grafis maupun video kedirjenan lain di
Ekraf, dan melaporkan kegiatan kepada Menteri dan/atau Wakil Menteri Ekonomi Kreatif.
● Dirjen Human Resource (HR)
Dirjen Human Resource bertanggungjawab atas program kerja kedirjenan. Seorang
Dirjen HR bertugas untuk menyatukan kekompakan internal Ekraf, melakukan apresiasi dan
evaluasi terhadap SDM di dalam kementerian, melakukan pengembangan skill SDM dengan
melakukan upgrading, dan melaporkan kegiatan kepada Menteri dan/atau Wakil Menteri
Ekonomi Kreatif.
● Wakil Dirjen Creative Relation (CR)
Membantu tugas dan tanggung jawab Dirjen CR dalam menjalankan fungsinya.
● Wakil Dirjen Creativepreneur (CP)
Membantu tugas dan tanggung jawab Dirjen CP dalam menjalankan fungsinya.
● Wakil Dirjen Digital Creative (DC)
Membantu tugas dan tanggung jawab Dirjen DC dalam menjalankan fungsinya.
● Wakil Dirjen Human Resource (HR)
Membantu tugas dan tanggung jawab Dirjen HR dalam menjalankan fungsinya.
Evaluasi
Kementerian Ekonomi Kreatif pada dasarnya telah memiliki program kerja yang sangat baik,
jabatan struktural dan fungsional yang dapat berkolaborasi satu dengan yang lainnya dan saling
melengkapi, memiliki aset yang dapat dipergunakan untuk mendapatkan keuntungan, sistem
pengelolaan kementerian yang baik, namun dalam kabinet ini internal kementerian masih kurang
bonding atau kurang mengenal secara personal antara anggota satu dengan anggota lainnya.
192

Rekomendasi
Sebaiknya di kepengurusan selanjutnya, Kementerian Ekonomi Kreatif lebih bisa
mengedepankan dari sisi SDM dan bonding internal kementerian agar anggota dapat merasakan
kedekatan satu dengan lainnya.
193

Grand Launching Kementerian Ekonomi Kreatif

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Grand Launching Kementerian Ekonomi Kreatif ini merupakan sebuah kegiatan
penyambutan dan selamat datang kepada seluruh kader di lingkungan ekonomi kreatif pada
masa kabinet yang baru. Dalam hal ini grand launching juga menjadi ajang pengenalan arah
gerak kementerian dan pengenalan seluruh anggota antara satu sama lain sebagai ajang
pengakraban. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 27 Februari 2021;

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembentukan • Penyebaran poster • Rilis pengurus • Kegiatan telah


penanggung jawab • Pelaksanaan secara harian dan seluruh berjalan dengan
kegiatan daring anggota di lancar dan telah
• Penentuan konsep • Kegiatan instagram dipost ke
acara (tema dan perkenalan, games, Ugmtrepreneur ugmtrepreneur
kegiatan) dan waktu dokumentasi dengan rapi
pelaksanaan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kegiatan telah berjalan dengan lancar • Program kerja ini baik untuk dilanjutkan
dan telah dipost ke ugmtrepreneur di kabinet selanjutnya.
dengan rapi.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp50.000,00
Pengeluaran Rp50.000,00
194

Birthday Reminder

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan program kerja yang berkaitan dengan pemberian ucapan selamat ulang
tahun kepada setiap anggota Kementerian Ekonomi Kreatif. Program ini dilaksanakan dengan
memberikan ucapan melalui grup besar kementerian ekonomi kreatif yakni platform LINE dan
Email masing-masing anggota yang berulang tahun. Pada Birthday Reminder diberikan ucapan
ulang tahun kepada Anastasya Erica, David Aji Pangestu, Prima Aprilia, Naufal Muafi,
Mellinia Maya Mayjesta, Hanindya Fairuzia Hidayat, Tabita Nathasya N, Yudha S. Program
kerja ini terlaksana pada tanggal Rabu 3 Maret 2021, Jumat 19 Maret 2021, Sabtu 24 April
2021, Sabtu 1 Mei 2021, Kamis 13 Mei 2021, Sabtu 12 Juni 2021, Senin 14 Juni 2021, Sabtu
26 Juni 2021.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Penentuan PJ • Pembuatan desain • Perayaan ulang • Lupa pembuatan


• Pengumpulan data ucapan tahun setiap poster
base tanggal ulang • Pemberian ucapan anggota
tahun dan foto dalam grup • Mempererat rasa
anggota kementrian dan e- kekeluargaan
mail

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Terkadang lupa untuk membuat • Membuat google calendar
poster bersama

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0
Pengeluaran Rp0
195

Upgrading Kementerian

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Upgrading merupakan kegiatan yang akan dilaksanakan 2 kali dengan menghadirkan
narasumber yang telah memiliki pengalaman pada bidangnya, dalam program kerja ini akan
diikuti oleh seluruh anggota dan pengurus harian Kementerian Ekonomi Kreatif. Upgrading
juga menjadi ajang bertukar pikiran dan berdiskusi bersama. Dalam hal ini Upgrading #1
mengusung tema “What's Behind Non-Profit Organization” dengan pembicara berasal dari
Teman Antusias dan dilaksanakan pada 25 April 2021.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pemilihan PJ • Mengundang • Mengundang • Kurang lengkapnya


• Penentuan konsep, pembicara yang pembicara yang jumlah partisipan
tema dan dituju dituju
pembicara • Desain poster • Desain poster
kegiatan kegiatan
• Penyebaran poster • Penyebaran poster
dalam grup dalam grup
• Pelaksanaan via • Pelaksanaan via
Zoom Zoom
• Isi kegiatan sesi • Isi kegiatan sesi
materi dari materi dari
pembicara dan pembicara dan
tanya jawab tanya jawab

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kesulitan untuk mengumpulkan • Membuat list calon pembicara di awal
seluruh anggota agar mau bergabung kepengurusan
• Peserta kurang antusias • Membuat broadcast jauh-jauh hari

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp479.000,00
Pengeluaran Rp479.000,00
196

Forum Keluarga

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Forum Keluarga adalah kegiatan yang akan dilaksanakan rutin dengan tujuan untuk
menyinergikan, berbagi cerita, dan membahas kegiatan Kementerian Ekonomi Kreatif yang
akan atau telah dilaksanakan. Forga menjadi ajang untuk memperkuat kekeluargaan dalam
Kementerian dalam Forga akan diselingi dengan games-games dan kegiatan menyenangkan
lainnya. Dalam hal ini FORGA #1 mengusung tema “Ramadhan Vibes” dan diselenggarakan
pada tanggal 18 April 2021. FORGA #2 Kementerian Ekonomi kreatif melakukan Nonton
Bareng dan diselenggarakan pada tanggal 27 Mei 2021.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

•Penentuan •Penyebaran •Meningkatkan •Kurangnya


konsep acara informasi ke rasa antusias dan
dalam grup kekeluargaan jumlah peserta
kegiatan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Karena kesibukan anggota HR, Forga • Membuat Forga offline dan online agar
terkadang mundur dari jadwal yang lebih menarik
ditentukan
• Kurangnya antusiasme peserta karena
kesibukan masing-masing

Anggaran Kegiatan Link Kegiatan


Pemasukan Rp0,00 -
Pengeluaran Rp0,00
197

SHARING IS CARING

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
SIC merupakan sebuah program kerja yang bertujuan untuk lebih menguatkan lagi sinergi dari
Kementerian Ekonomi Kreatif. SIC akan dilakukan dengan mengajak satu atau dua individu atau
kelompok untuk bercerita bersama, meluapkan keluh kesah, berdiskusi ringan dan juga diselingi dengan
games sebagai ajang ice breaking, kegiatan ini akan diusung santai dan lebih seru. Dalam hal ini
Ekonomi Kreatif telah melakukan 6 kali Sharing is Caring yang terdiri dari SIC #1, Sabtu 13 Maret,
SIC #2, Sabtu 20 Maret, SIC #3, Sabtu 27 Maret, SIC #4, Jumat 30 April, SIC #5, Kamis, 6 Mei, SIC
#6, Minggu, 13 Juni.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pemilihan penanggung • Penyebaran informasi • Peningkatan sinergitas • Jumlah anggota yang


jawab kegiatan dalam grup dan kekeluargaan berpartisipasi tidak pasti
• Penentuan konsep acara • Pelaksanaan kegiatan • Kesulitan dalam
yang berbeda-beda sesuai tema penentuan tema setiap
kegiatan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• SIC tidak bisa sering dilakukann karena • Batas antara SIC dan Forga agak kabur
kesibukan masing-masing anggota sehingga lebih baik dilebur menjadi satu
• Anggota HR memiliki kebingungan
untuk menentukan apa yang akan
dilakukan ketika SIC

Anggaran Kegiatan Link Kegiatan


Pemasukan Rp0,00
-
Pengeluaran Rp0,00
198

Creative Box – Rabu Menginspirasi

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Rames adalah singkatan dari Rabu Menginspirasi. Konten Rames terdiri atas kutipan-
kutipan dari para tokoh sukses dan terkenal. Konten ini diunggah setiap hari Rabu.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Penentuan • Pencarian kutipan • Rilis poster di • Program kerja ini


penanggung jawab tokoh penting instagram telah berjalan
• Pemilihan tokoh terkait ugmtrepreneur dengan baik, namun
penting • Pembuatan desain dalam
• Pengunggahan pembuatannya
poster di instagram cenderung kurang
konsisten
dikarenakan SDM
yang terbatas

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Program kerja ini telah berjalan dengan • Program kerja ini baik untuk dilanjutkan
baik, namun dalam pembuatannya di masa yang akan datang karena dapat
cenderung kurang konsisten mengedukasi banyak teman mahasiswa
dikarenakan SDM yang terbatas

Link Kegiatan
https://www.instagram.com/p/CNocjvcs2Eh/?utm_medium=copy_link
https://www.instagram.com/p/CN7UIHYMqo-/?utm_medium=copy_link
https://www.instagram.com/p/CONKWJesWGB/?utm_medium=copy_link
https://www.instagram.com/p/COxXeZThn-F/?utm_medium=copy_link
https://www.instagram.com/p/CQLonMNhYCt/?utm_medium=copy_link
https://www.instagram.com/p/CQdqLRgBuss/?utm_medium=copy_link

Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
199

Creativebox - Senkanan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Senkanan (Senin Menyenangkan) merupakan konten yang memberikan informasi
mengenai dunia entrepreneurship dan diupload setiap Senin. Program kerja ini terlaksana pada
tanggal 26 April 2021, 3 Mei 2021, 17 Mei 2021, 28 Juni 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pemilihan • Pembuatan materi • Rilis postingan • Program kerja ini


penanggung jawab • Pembuatan desain dalam instagram telah berjalan
• Penentuan tema • Pengunggahan • Penambahan dengan baik, namun
konten dalam informasi bagi para dalam
instagram pengikut instagram pembuatannya
mengenai duinia cenderung kurang
bisnis konsisten
dikarenakan SDM
yang terbatas

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Program kerja ini telah berjalan dengan • Program kerja ini baik untuk dilanjutkan
baik, namun dalam pembuatannya di masa yang akan datang karena dapat
cenderung kurang konsisten mengedukasi banyak teman mahasiswa
dikarenakan SDM yang terbatas

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/p/COH6eews7Xz/ Pemasukan Rp0,00
https://www.instagram.com/p/COZ3ZyBMabo/ Pengeluaran Rp0,00
https://www.instagram.com/p/CO-HEKDhIHh/
https://www.instagram.com/p/CQqo8JfB-XU/
200

Creativebox - Joki

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
JoKi adalah singkatan dari Pojok Kisah. Konten JoKi mengulik kisah-kisah yang
berhubungan dengan perusahaan ataupun topik yang masih relevan dengan entrepreneurship.
Konten ini diunggah setiap hari Sabtu. Program kerja ini telah terlaksana pada tanggal 19 Juni
2021, 4 Juli 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pemilihan • Pembuatan materi • Perilisan konten di • Program kerja ini


penanggung jawab dan desain instagram telah berjalan
• Penentuan tema • Pengunggahan • Penambahan dengan baik, namun
konten informasi dan dalam
motivasi bagi para pembuatannya
pengikut instagram cenderung kurang
ugmtrepreneur konsisten
dikarenakan SDM
yang terbatas

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Program kerja ini telah berjalan dengan • Program kerja ini baik untuk dilanjutkan
baik, namun dalam pembuatannya di masa yang akan datang karena dapat
cenderung kurang konsisten mengedukasi banyak teman mahasiswa
dikarenakan SDM yang terbatas

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/p/CQTRC5zh Pemasukan Rp0,00
Hxr/?utm_medium=copy_link Pengeluaran Rp0,00
https://www.instagram.com/p/CQ5CQGH
Mf3P/?utm_medium=copy_link
201

CreativeBox - Hari Besar

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Program kerja yang dibentuk untuk memperingati hari-hari besar yang berhubungan
dengan kewirausahaan dan ekonomi kreatif. Dalam program kerja ini, akan diperkenalkan hari-
hari penting dan berbagai informasi menarik dari hari penting tersebut. Program kerja ini sudah
terlaksana sebanyak 2 kali.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pemilihan • Pembuatan materi • Perilisan konten di • Program kerja ini


penanggung jawab dan desain instagram telah berjalan
• Penentuan tema • Pengunggahan • Penambahan dengan baik, namun
konten informasi dan dalam
motivasi bagi para pembuatannya
pengikut instagram cenderung kurang
ugmtrepreneur konsisten
dikarenakan SDM
yang terbatas

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Program kerja ini sudah berjalan dengan • Program kerja ini baik untuk dilanjutkan
baik, hanya saja perlu ditingkatkan lagi di masa yang akan datang karena dapat
dengan cara menambah banyak referensi mengedukasi banyak teman mahasiswa
mengenai hari penting mengenai
kewirausahaan

Anggaran Kegiatan Link Kegiatan


Pemasukan Rp0,00 -
Pengeluaran Rp0,00
202

Creative Box – Mahasiswa Wirausaha

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Mahasiswa Wirausaha merupakan suatu program kerja yang bertujuan untuk
memperkenalkan beberapa usaha yang dimiliki oleh mahasiswa UGM. Dalam program kerja
ini, tim Kementerian Ekonomi Kreatif akan mewawancarai pemilik usaha terlebih dahulu
untuk mendapatkan informasi mengenai sejarah usaha, jenis usaha, cara memulai usaha, hingga
motivasi untuk menjalankan usaha yang dimiliki. Program kerja ini telah terlaksana sebanyak
3 kali dan dapat diakses pada instagram @ugmtrepreneur.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

•Pemilihan •Pembuatan •Membantu •Program kerja


penanggung materi dan mempromosikan sudah berjalan
jawab desain usaha mahasiswa dengan baik,
•Penentuan tema •Pengunggahan UGM hanya saja perlu
konten lebih konsisten
dalam
pengerjaannya

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Program kerja ini telah berjalan dengan • Program kerja ini perlu ditingkatkan
baik, namun dalam pembuatannya karena dapat menjadi salah satu bentuk
cenderung kurang konsisten nyata untuk mendukung produk UMKM
dikarenakan SDM yang terbatas milik mahasiswa UGM

Anggaran Kegiatan Link Kegiatan


Pemasukan Rp0,00
-
Pengeluaran Rp0,00
203

Forum Kewirausahaan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Forum Kewirausahaan merupakan sebuah forum yang berisikan perwakilan-
perwakilan bidang ekonomi kreatif yang berasal dari setiap fakultas yang ada di Universitas
Gadjah Mada. Dengan tujuan untuk dapat saling bekerja sama dan dapat untuk bertukar
informasi mengenai hal-hal yang berkaitan dengan kegiatan organisasi, khususnya dalam
bidang ekonomi kreatif. First Gathering Forum Kewirausahaan #1 merupakan pertemuan
pertama perwakilan bidang ekonomi kreatif dari setiap fakultas dan SV dengan perwakilan dari
Kementerian Ekonomi Kreatif BEM KM UGM untuk membahas arah dan bentuk kerja sama
untuk bersinergi membentuk iklim kewirausahaan pada tingkat universitas dan fakultas. Grup
Diskusi (Setiap saat). First Gathering Forum Kewirausahaan #1 (Sabtu, 06 Maret 2021)

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pemilihan penanggung • Pembentukan grup • Membantu penyebaran • Belum semua


jawab berisikan perwakilan informasi kegiatan perwakilan fakultas
• Pengumpulan data base kewirus fakultas terlibat secara aktif
perwakilan • Pelaksanaan first dalam grup
kewirausahaan setiap gathering
fakultas • Pengiriman poster dan
deskripsi kegiatan yang
akan diunggah pada
instagram
ugmtrepreneur
• Dapat berpartisipasi
dalam kegiatan fakultas
yang dilaksanakan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Hanya sebagian besar perwakilan • Program kerja sebaiknya dilanjutkan
fakultas yang terlibat secara aktif dalam dan dikembangkan hingga dapat
grup baik memberikan tanggapan mencakup jurusan-jurusan di UGM agar
maupun membagikan kegiatan ekosistem kewirausahaan kampus bisa
fakultasnya dapat dikembangkan dengan maksimal

Anggaran Kegiatan Link Kegiatan


Pemasukan Rp0,00 -
Pengeluaran Rp0,00
204

Creative Class

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Creative Class merupakan kegiatan mentoring kewirausahaan dengan mendatangkan
mentor yang sudah berpengalaman dalam dunia bisnis untuk memberikan materi, sharing atau
berbagi pengalaman selama menjalankan bisnis, serta mampu memberikan insight atau
pelajaran bagi para mahasiswa. Diharapkan melalui kegiatan ini mahasiswa dapat menyiapkan
bisnisnya dengan lebih matang dan terarah. Creative Class dilaksanakan sebanyak 5 seri yang
difokuskan pada pengembangan digital marketing. Program kerja ini telah terlaksana pada:
Creative Class #1 (Sabtu, 13 Maret 2021), Creative Class #2 (Sabtu, 24 April 2021), Creative
Class # 3 (Minggu, 30 Mei 2021), Creative Class #4 (Sabtu, 17 Juli 2021), dan Creative Class
#5 (Sabtu, 31 Juli 2021).

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembentukan tim • Pembuatan desain • Menambah ilmu bisnis • Terdapat tim yang tidak
• Penysunan konsep poster dan penyebaran bagi para peserta dan mengirimkan
kegiatan, tema dan informasi diharapkan dapat perwakilan dalam seri
mentor setiap seri • Pembukaan membantu dalam webinar
pendaftaran pelaksanaan bisnisnya • Kurang aktifnya peserta
keanggotaan dalam grup
• Pelaksanaan sesi materi
bersama mentor via
Zoom
• Pemberian tambahan
ilmu, ebook dan tugas
melalui grup

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Terdapat tim yang tidak mengirimkan • Dibuat suatu sistem yang dapat
perwakilan dalam seri webinar memudahkan pengelolaan event
• Kurang aktifnya peserta dalam grup inkubasi bisnis, sehingga peserta lebih
• Tidak semua peserta mengerjakan mudah memahami tugas yang diberikan
penugasan
Anggaran Kegiatan Link Kegiatan
Pemasukan Rp2.100.000,00 -
Pengeluaran Rp2.100.000,00
205

Cakap-Cakap Cuan (CCC)

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Cakap-Cakap Cuan atau CCC merupakan kegiatan mini talkshow dengan
mendatangkan pembicara yang sudah berpengalaman dalam dunia bisnis untuk sharing atau
berbagi pengalaman selama menjalankan bisnis serta mampu memberikan insight atau
pelajaran bagi para pemuda khususnya mahasiswa. Diharapkan melalui kegiatan ini mahasiswa
dapat terinspirasi dan termotivasi untuk memulai usaha mereka. Tahun ini, CCC dilaksanakan
sebanyak 3 kali pada tanggal: CCC 1 (Sabtu, 20 Maret 2021), CCC 2 (Sabtu, 29 Mei 2021), dan
CCC 3 (4-5 September 2021).

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembentukan tim • Pembuatan poster dan • Meningkatkan motivasi • Permasalahan teknis


• Kerja sama dengan penyebaran informasi para mahasiswa untuk kegiatan
fakultas terkait • Pembukaan membentuk bisnis • Terkadang mengalami
• Penyusunan konsep pendaftaran sendiri kesulitan koordinasi
kegiatan, tema dan • Mengundang dengan fakultas terkait
pembicara setiap seri perwakilan setiap
hipma, fakultas UGM
dan luar UGM
• Pelaksanaan webinar
• Pemberian give away
bagi peserta

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Adanya permasalahan teknis dalam • Dibuat suatu sistem yang dapat
pelaksanaan kegiatan
memudahkan pengelolaan event
• Terkadang mengalami kesulitan
koordinasi dengan fakultas terkait sehingga tidak terjadi miskomunikasi.

Anggaran Kegiatan
Link Kegiatan
Pemasukan Rp2.110.000,00
Pengeluaran Rp2.110.000,00 -
206

Tour De Faculty (TDF)

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Tour de Faculty merupakan program kerja studi banding yang dilakukan oleh
Kementerian Ekonomi Kreatif dengan organisasi kewirausahaan, baik di dalam maupun di luar
kampus, Tujuan utama dari program kerja ini adalah untuk bertukar pengetahuan mengenai
manajemen keorganisasian, bertukar pengalaman program kerja, dan membangun jejaring
antara kedua organisasi. Tour de Faculty merupakan platform berbagi pengalaman dan
harapannya bisa memberikan wacana akan inovasi-inovasi program kerja bagi divisi terkait.
TDF 1 bersama BEM FKH (16 Januari 2021), TDF 2 bersama FMIPA (20 Januari 2021), TDF
3 bersama Biro Keuangan BEM UI (23 Februari 2021), TDF 4 bersama Semar Preneur (29
Mei 2021), TDF 5 bersama BEM ITERA, TDF 6 bersama BEM UNDIP, TDF 7 bersama BEM
UNPAD, TDF 8 bersama BEM UNS, TDF 9 bersama BEM UB, TDF 10 bersama BEM ITS,
dan TDF 11 bersama BEM POLBAN.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pemilihan penanggung • Kunjungan dengan • Terjalinnya kerja sama • Lebih banyak dikunjungi
jawab kewirausahaan fakultas dengan kewirausahaan dibandingkan
• Koordinasi pelaksanaan UGM dan non UGM fakultas dan luar UGM mengunjungi institusi
kegiatan • Penyampaian informasi lain
dalam grup kementrian • Kurangnya partisipasi
• Presentasi program anggota kementerian
kerja, perkenalan
anggota, dan tanya
jawab terkait program
yang ada

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Lebih banyak dikunjungi dibandingkan • Mengabarkan kegiatan kunjungan jauh
mengunjungi institusi lain
hari sebelum diadakan kunjungan
• Kurangnya partisipasi anggota
kementerian saat kunjungan tersebut dan tidak membuat jadwal
kunjungan secara mendadak

Anggaran Kegiatan Link Kegiatan


Pemasukan Rp0,00 -
Pengeluaran Rp0,00
207

Tryout.In

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Tryoutin merupakan event kolaborasi antara Kementerian Ekonomi Kreatif BEM KM
UGM dengan Widya Edu yang berlangsung selama 2 hari. Rangkaian acara dari event ini terdiri
atas sesi tryout yang berlangsung selama 2 hari dan pada hari kedua terdapat sharing session
bersama Presiden Mahasiswa BEM KM UGM Muhammad Farhan. Program kerja ini
dilaksanakan pada tanggal 20-21 Maret 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Kerja sama dengan • Penyebaran • Membantu siswa • Pelaksanaan try out


Widya Edu informasi melalui dalam berdekatan dengan
• Pembentukan media partner dan mempersiapkan kegiatan Widya Edu
panitia pembukaan SBMPTN sendiri
• Pembuatan time pendaftaran • Jumlah peserta
line • Pelaksanaan try out kurang banyak
• Penyusunan konsep selama 2 hari
promosi dan • Sharing session
pendaftaran

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Susah mendapatkan pendaftar karena • Event dilakukan secara online melalui
terdapat event yang sama dengan Widya aplikasi Widya Education.
Education dimana pada event tersebut
pendaftar tidak dikenakan biaya
pendaftaran

Anggaran Kegiatan
Link Kegiatan
Pemasukan Rp250.000,00
Pengeluaran Rp250.000,00 -
208

KBMI Centre

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
KBMI Centre merupakan program kerja yang bertujuan untuk memberikan informasi
mengenai Kegiatan Berwirausaha Mahasiswa Indonesia (KBMI) yang diselenggarakan oleh
Dikti. Konten dari program kerja ini berisikan mengenai tujuan diadakannya KBMI dan
kategori usaha apa saja yang dapat diikuti dalam kompetisi ini.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

•Pengumpulan •Penyusunan •Perilisan konten •Pentingnya


informasi terkait materi dan melalui untuk
pelaksanaan pembuatan instagram menambah
KBMI desain konten •Memberikan informasi
•Pengunggahan informasi mengenai KBMI,
konten melalui tambahan terkait sehingga
instagram KBMI bagi para mahasiswa lebih
pengikut mengerti info
instagram mengenai KBMI
ini

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Program kerja sudah berjalan dengan • Program kerja ini perlu dilanjutkan agar
baik, namun perubahan jadwal KBMI mahasiswa mengetahui perlombaan
menjadi salah satu hambatan yang kewirausahaan yang diselenggarakan
membuat informasi tidak. oleh pemerintah.

Anggaran Kegiatan Link Kegiatan


Pemasukan Rp0,00 https://www.instagram.com/p/CMrVHnqs3
Pengeluaran Rp0,00 xO/?utm_medium=copy_link
209

IELTS Workshop & Scholarship Talks

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
IELTS Workshop & Scholarship Talks merupakan rangkaian kegiatan pelatihan
persiapan IETLS, simulasi tes IELTS, beserta sharing session bersama penerima beasiswa di
luar negeri. Event ini berkolaborasi dengan IELTSpresso. Program kerja ini telah terlaksana
pada tanggal 20-25 April 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Kerja sama dan • Pembuatan poster • Sebagian • Kegiatan ini telah


pembuatan MoU dan penyebaran keuntungan terlaksana dengan
dengan IELTSpresso informasi melalui disalurkan melalui baik, segala
• Pembentukan tim media partner ACT persiapan telah
kegiatan • Pembukaan • Membantu para matang, hanya saja
• Penyusunan konsep pendaftaran peserta belajar terdapat beberapa
pendaftaran dan peserta IELTS dengan harga pendaftar yang
promosi • Pemberian materi terjangkau membayar dengan
dan simulasi tes harga yang tidak
IELTS sepantasnya
• Sharing session
mengenai beasiswa

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kegiatan ini telah terlaksana dengan • Kerja sama dengan IELTSpreso
baik, segala persiapan telah matang, Walaupun dengan cara bayar
hanya saja terdapat beberapa pendaftar seikhlasnya, usahakan selalu
yang membayar dengan harga yang menggunakan event ini untuk donasi
tidak sepantasnya kepada masyarakat sebagai salah satu
bentuk kepedulian kementerian kepada
warga yang membutuhkan. Perlu adanya
patokan harga bawah untuk pendaftar
Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp5.314.692,00
Pengeluaran Rp4.402.815,00
Link Kegiatan
-
210

Jaket BEM KM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Program kerja Jaket BEM KM UGM bertujuan untuk memproduksi jaket identitas yang
digunakan oleh anggota BEM KM UGM. Program kerja ini dilaksanakan pada 28 Maret 2021-
Juli 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembentukan PJ • Voting desain jaket • Jaket BEM KM • Pelunasan jaket


• Koordinasi dengan oleh seluruh terdistribusi kepada beberapa
PSDM kementerian anggota BEM KM seluruh anggota kementerian cukup
• Pemilihan vendor • Pembayaran DP pemesan tersendat
• Pembuatan desain • Pemesanan dan
jaket proses pembuatan
jaket
• Pelunasan uang
jaket
• Pendistribusian
kepada seluruh
pemesan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Program kerja sudah berjalan dengan • Sebaiknya jaket tidak diberkan kepada
baik, namun dalam penyelenggaraannya smeua anggota kementerian apabila
terdapat beberapa kementerian yang masih ada 1 orang dalam
belum lunas membayar jaket BEM KM kementeriannya yang belum bayar

Anggaran Kegiatan
Link Kegiatan
Pemasukan Rp63.995.386,00
Pengeluaran Rp58.990.000,00 -
211

Financial Talks

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Financial Talks merupakan program kerja yang bertujuan untuk memberikan
pemahaman serta pengetahuan mengenai financial planning, investasi, financial freedom, dan
hal-hal lain yang berkaitan dengan finansial. Kegiatan Financial Talks bekerja sama dengan
beberapa instansi seperti Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Investree, Indo Premier Sekuritas,
Ryan Filbert (Savingsaham.com), dan Fellexandro Ruby (Mentor Gue). Program kerja ini
terlaksana pada 22 Mei 2021, 12 Juni 2021, dan 10 Juli 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembentukan panitia • Menghubungi • Membantu para • Proker baru 2021 yang


• Penyusunan konsep pembicara terkait peserta semakin melek lumayan besar
kegiatan dan tema • Pembuatan poster dan finansial dan paham mendapatkan atensi
• Pemilihan pembicara penyebaran informasi dalam berinvestasi publik soal finansial
sesuai melalui media partner planer dan investasi.
• Pembukaan Program kerja ini sudah
pendaftaran berjalan dengan baik.
• Pelaksanaan sebanyak 3
kali
• Pemberian give away
dan hadiah bagi para
peserta

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Proker baru 2021 yang lumayan besar • Untuk ke depannya, sangat dianjurkan
mendapatkan atensi publik soal untuk melakukan kerja sama dengan
finansial planner dan investasi. Program instansi terkait seperti OJK /BEI
kerja ini sudah berjalan dengan baik. /sekuritas.

Anggaran Kegiatan Link Kegiatan


Pemasukan Rp. 30.500.000,00 -
Pengeluaran Rp. 14.275.400,00
212

Gadjah Mada Entrepreneurship Expo

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kegiatan ini sangat penting diikuti oleh para pengusaha, mahasiswa, dan masyarakat
yang akan memulai usaha atau dalam mengembangkan usahanya, sebagai ajang untuk mencari
strategi jitu untuk mencari pengalaman-pengalaman dan pelatihan-pelatihan. Oleh karena itu,
Kementerian Ekonomi Kreatif BEM KM UGM menyelenggarakan Gadjah Mada
Entrepreneurship Expo sebagai pembuka kesempatan kepada mahasiswa dan pelajar yang
ingin membangun dan mengembangkan jiwa wirausahanya. Harapannya setelah mengikuti
acara ini, peserta dapat mengembangkan jiwa kewirausahaannya untuk membuka wawasan
guna menumbuhkan unit-unit usaha baru.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembentukan panitia • Menghubungi pembicara • Melalui sharing session • Program kerja yang sudah
• Penyusunan konsep kegiatan terkait pengalaman pembicara berjalan selama bertahun-
dan tema • Pembuatan poster dan dapat mengedukasi dan tahun dan mampu
• Pemilihan pembicara sesuai penyebaran informasi memotivasi peserta dalam memberikan inspirasi kepada
melalui media partner membangun bisnisnya banyak mahasiswa baik di
• Perilisan tema dan pembicara dalam maupun luar UGM
di instagram gamaexpo
• Pembukaan pendaftaran
• Pelaksanaan selama 3 hari
berturut-turut dengan 2 sesi
per hari
• Pemberian give away dan
hadiah bagi para peserta

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Program kerja yang sudah berjalan • Untuk ke depannya, sangat dianjurkan
selama bertahun-tahun dan mampu untuk melakukan kerja sama dengan
memberikan inspirasi kepada banyak instansi terkait seperti OJK /BEI
mahasiswa baik di dalam maupun luar /sekuritas.
UGM

Anggaran Kegiatan
Link Kegiatan
Pemasukan Rp8.000.000,00
Pengeluaran Rp13.001.500,00 -
213

Festival Gadjah Mada: Pasar Rakyat

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Pasar Rakyat merupakan salah satu sub-event dari Festival Gadjah Mada 2021 yang
berbentuk virtual market. Acara ini ditujukan sebagai sebuah wadah entrepreneur, baik dari
UMKM umum maupun mahasiswa untuk memasarkan produknya. Pasar Rakyat hadir dengan
tujuan meningkatkan awareness terhadap bisnis-bisnis yang dibangun warganya sendiri serta
sebagai wadah digital branding UMKM di tengah kondisi pandemi covid-19. Festival Gadjah
Mada tahun lalu terselenggara sangat sukses dengan 2.587 pengunjung dan 22 tenants curated
market. Maka dari itu, Pasar Rakyat diharapkan dapat mendukung para pelaku UMKM untuk
terus menjalankan usahanya di tengah kondisi krisis. Dalam pelaksanaannya, Pasar Rakyat
akan menyediakan fasilitas Gallery Web sebagai sarana pameran produk dan konten video
untuk mem-branding UMKM.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembentukan panitia • Menghubungi • Membantu para • Program kerja ini telah


• Penyusunan konsep pembicara terkait peserta semakin melek dikembangkan dari
kegiatan dan tema • Pembuatan poster dan finansial dan paham konsep sebelumnya dan
• Pemilihan pembicara penyebaran informasi dalam berinvestasi telah terlaksana dengan
sesuai melalui media partner baik secara garis
• Pembukaan besarnya
pendaftaran
• Pelaksanaan sebanyak 3
kali
• Pemberian give away
dan hadiah bagi para
peserta

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Program kerja ini telah dikembangkan • Untuk ke depannya perlu dilakukan
dari konsep sebelumnya dan telah kerja sama dengan lebih banyak
terlaksana dengan baik secara garis perusahaan untuk menghasilkan output
besarnya. yang lebih maksimal.

Anggaran Kegiatan Link Kegiatan


Pemasukan Rp600.000,00 Festivalgadjahmada.co.id
Pengeluaran Rp600.000,00
214

Kementerian Pengembangan Potensi dan Karya Mahasiswa

Arahan Umum
Kementerian Pengembangan Potensi dan Karya Mahasiswa (PPKM) merupakan sebuah
kementerian yang bergerak di dalam struktur Kementerian Koordinator Kemahasiswaan yang berperan
sebagai eskalator dan mediator dalam penyaluran potensi, bakat, dan karya dari mahasiswa melalui
kegiatan-kegiatan di dalamnya.

Arahan Khusus
Kementerian PPKM Memberikan kesempatan bagi mahasiswa UGM untuk menggali dan
mengkolaborasikan potensi baik pada bidang keilmuan, kesenian,serta kewirausahaan. Ikilm kerja yang
dibangun yaitu Kreatif, Inovatif, Adaptif, dan Responsif.

Kondisi Kementerian
Kementerian PPKM berperan sebagai akselerator dan mediator potensi dan bakat mahasiswa
UGM melalui penyediaan ruang berkarya. Program kerja kementerian PPKM berbasis sistem dan
kegiatan yang dalam pelaksanaanya dibantu oleh empat kedirjenan yaitu Kedirjenan Apresiasi Seni dan
Karya, Kedirjenan Pengembangan Keilmuan dan Inovasi, Kedirjenan Media dan Informasi, dan
Kedirjenan Pengembangan Sumber Daya Manusia.

Evaluasi
Pelaksanaan program kegiatan Kementerian PPKM di periode 2021 secara umum berjalan
dengan baik sesuai dengan poin-poin KPI yang telah disusun pada awal periode, dengan kata lain KPI
terpenuhi. Seluruh pengurus yang terlibat di kementerian bekerja dengan efektif sesuai dengan porsi
yang ditetapkan oleh kementerian. Namun dalam pelaksanaannya, kementerian PPKM masih terfokus
pada scoop universitas, sementara masih terdapat beberapa scoop yang dapat ditingkatkan, sebagai
contoh advokasi dan penyediaan wadah pengembangan kreativitas mahasiswa di tingkat yang lebih
kecil seperti tingkat departemen.

Rekomendasi
Pertahankan dan kembangkan sistem kerja serta kolaborasi yang telah terlasana dengan baik
dan memberikan dampak besar terhadap pengembangan kreativitas mahasiswa UGM. Eksplorasi
peluang scoop kerja dan inovasi yang sesuai dengan value kementerian. Kembangkan dan maksimalkan
peluang publikasi pada berbagai macam media publikasi untuk program-program kementerian yang
efektif dan berpotensi menarik atensi mahasiswa UGM.
215

Gamatalks

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
GamaTalks mengusung isu-isu kontemporer dan menghadirkan pembicara yang terdiri atas
alumni UGM, mahasiswa UGM dan pakar yang bergerak sesuai pada bidangnya. Acara ini hadir
sebagai wadah kebutuhan mahasiswa UGM dalam menjawab maupun mengeksplorasi isu-isu terkini.
Gamatalks dikemas dalam konsep talkshow dengan pembicara yang terlibat dapat memberikan edukasi
dan berdiskusi dengan peserta terkait isu yang dibahas.
Gamatalks #1 membahas mengenai isu yang hangat dibicarakan yaitu “Women
Empowerment”. Gamatalks #1 dilaksanakan pada tanggal 24 April 2021 melalui zoom meeting dengan
mengundang pembicara yaitu Anggita Veronica Martin yang merupakan Vice President of Knowledge
Management Women Beyond Indonesia, Angeline Eugenia yang merupakan Founder of Girl Up UGM
& Head of Program and Events Girl Up Southeast Asia, dan Suci Hendrina yang merupakan Head of
CSR & Corporate Communication Paragon. Peserta yang mengikuti Gamatalks #1 berjumlah 94 orang.
Gamatalks 2, dilakukan kolaborasi bersama dengan I-Meet UGM yang memiliki tema utama
mengenai start-up. Gamatalks #2 berjudul “START UP: The Opportunity From Digital Space”
dilaksanakan pada tanggal 19 Setember 2021 melalui zoom meeting dan youtube BEM KM dengan
mengundang pembicara Christopher Farrel Millenio Kusumo (CEO & Founder Kecilin.id), Alwy
Herfian Satriatama (Co-Founder at Widya Indonesia Group), dan Lisa Lindawati, S.I.P., M.A. (Director
of Creative Hub Fisipol UGM). Peserta yang mengikuti Gamatalks #2 berjumlah 35 orang.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pematangan konsep • Menghubungi pembicara • Diskusi dan Talkshow • Evaluasi bersama kementerian
• Pembuatan TOR • Publikasi konten • Mendapatkan isight
• Evaluasi bersama MPM
• Pendaftaran peserta
216

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Sinyal operator kadang kurang stabil, • Operator mencari tempat dengan sinyal
• Jumlah peserta berkurang drastis setelah terbaik,
link presensi diberikan, • Link presensi diberikan pada saat akhir
• Acara tidak sesuai rundown awal, materi,
mundur 10 menit. • Ketika mengetahui acara akan meleset dari
• Pencarian venue terlalu mendekati hari rundown, bisa Menyusun rundown baru
pelaksanaan, dan bisa memangkas waktu agar
• Kualitas tampilan siaran langsung selesainya tidak mundur.
kurang baik karena bandwidth internet • Panitia seharusnya mempersiapkan
kecil. penyewaan venue lebih awal,
• Mencari venue yang memiliki bandwidth
internet yang besar, agar kualitas tampilan
siaran langsung lebih baik.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


Gamatalks #2 https://youtu.be/ogFzwbahR-Y Pemasukan Rp3.900.000,00
Pengeluaran Rp3.900.000,00
217

Gigs From Home

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Gigs From Home mengusung tema “Unleash Your Creativity”. Kegiatan ini bermaksud untuk
memberikan apresiasi dengan mewadahi potensi seni mahasiswa Universitas Gadjah Mada. Kegiatan
ini dapat diikuti oleh mahasiswa/i Universitas Gadjah Mada yang berasal dari delapan belas fakultas,
satu sekolah vokasi, dan kementerian BEM KM UGM. Kegiatan Gigs From Home dilaksanakan
sebanyak enam kali dan diunggah di Youtube BEM KM UGM.
Gigs From Home #1 dilaksanakan dimulai pada 24 April 2021. Gigs From Home episode 1
menampilkan performers dari Fakultas Kedokteran Hewan, Fakultas Geografi, Fakultas Ekonomika
dan Bisnis, dan Fakultas Filsafat. Gigs From Home episode 2 dilaksanakan tanggal 29 Mei 2021 dengan
menampilkan performers dari Fakultas Pertanian, Fakultas Ilmu Budaya, Fakultas Kehutanan, dan
Fakultas Hukum. Gigs From Home episode 3 dilaksanakan tanggal 26 Juni 2021 dengan menampilkan
performers dari Fakultas Psikologi, Sekolah Vokasi, dan Fakultas Teknologi Pertanian. Gigs From
Home episode 4 dilaksanakan tanggal 21 Agustus 2021 dengan menampilkan performers dari Fakultas
Isipol, FKKMK, Fakultas Peternakan, dan Fakultas Farmasi. Gigs From Home episode 5 dilaksanakan
tanggal 11 September 2021 dengan menampilkan performers dari Fakultas Biologi, Fakultas Teknik,
Fakultas Kedokteran Gigi, dan Fakultas MIPA. Gigs From Home episode 6 dilaksanakan tanggal 31
Oktober 2021 dengan menampilkan performers dari seluruh Kementerian di BEM KM UGM 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Open • Produksi video • Penayangan •Evaluasi bersama


Submission • Publikasi poster karya kementerian
•Evaluasi bersama MPM
218

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Terdapat kendala teknis seperti mic • Melakukan pengecakan terhadap mic,
tidak berfungsi, kamera, maupun pencahayaan
• Ruang studio tidak kedap suara sehingga • Studio dibuat kedap suara seperti
suara dari luar studio ikut terekam, menggunakan strerofoam di bagian
• Belum semua fakultas berkontribusi dan yang terbuka,
menampilkan karya di GFH, • Lebih aktif menghubungi pihak fakutas-
• Jumlah penonton fluktuatif. fakultas agar mengirimkan karya,
• Melakukan publikasi hingga ke
fakultas-fakultas.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


Episode 1: Pemasukan Rp6.310.001,00
https://youtu.be/JVmbn_wi9aY Pengeluaran Rp6.310.000,00
Episode 2:
https://youtu.be/xphkQCnyVIk
Episode 3:
https://youtu.be/Kjog5-SlFrM
Episode 4:
https://youtu.be/OLzLdOgwIXk
Episode 5:
https://youtu.be/RAdRQpLjVJ8
Episode 6:
https://youtu.be/6qbpeUa91UA
219

Innovator Meeting

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Innovator Meeting atau I-Meet, merupakan program yang bertujuan untuk
mengembangkan potensi dan kemampuan mahasiswa UGM. Acara ini memiliki konsep coaching
class yang akan mempertemukan peserta dengan mentor yang memiliki keahlian dan berkompeten
di bidangnya. I-Meet akan dilaksanakan pada tanggal 4-5, 11-12, dan 18 September 2021 dengan
judul “From Nothing to Something, Be Your Own First Mover Advantage”. Rangkaian I-Meet
akan ditutup dalam puncak acara yang diselenggarakan berkolaborasi dengan Gamatalks #2. Acara
ini akan berisi webinar dan di akhir acara akan dilaksanakan awarding session sebagai wujud
penghargaan terhadap peserta terbaik di masing-masing kelas. Peserta yang menggikuti kegiatan
Innovator Meeting berjumlah 54 orang.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Oprec panitia •Pendaftaran •Sesi Coaching


• Pematangan konsep peserta Class •Evaluasi bersama
• Pembuatan TOR •Menghubungi •Sesi Case Resolve kementerian
• Pembuatan pembicara •Evaluasi bersama
rundowm
•Sesi Pitching Day
MPM
220

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Guide-book untuk peserta kurang • Panitia diharapkan lebih memposisikan
menggambarkan secara jelas mengenai diri sebagai peserta sehingga
kurikulum untuk sesi Coaching Class, mengetahui apakah guide book untuk
• Kesulitan dalam mencari mentor untuk peserta sudah cukup menjelaskan atau
sesi Case Resolve, belum,
• Beberapa peserta mengundurkan diri • Pencarian mentor dilakukan jauh hari
sebelum dimulainya sesi Coaching dan timeline diperjelas agar semua
Class karena merasa kurang percaya target tercapai tepat waktu,
diri, • Panitia mengagendakan sesi untuk
• Salah satu mentor ada yang terlambat mengenal Innovator Meeting UGM
ketika memasuki room Zoom, 2021 lebih dalam supaya peserta
• Waktu selesai lebih lama dari yang mendapatkan gambaran sebelum
diperkirakan, karena tanya jawab dan mendaftar Innovator Meeting UGM
komentar juri pada sesi Pitching Day 2021,
lebih lama dari waktu yang sudah • Panitia yang bertugas memastikan
dialokasikan. mentor sudah masuk ke Zoom Meeting
setengah jam sebelum acara dimulai,
• Panitia diharapkan lebih memposisikan
diri sebagai peserta dan juri saat
Pitching Day, supaya lebih mengetahui
kondisi di hari h dan membuat rundown
lebih sesuai, sehingga molor yang cukup
lama.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/imeetugm/ Pemasukan Rp3.730.000,00
Pengeluaran Rp3.730.000,00
221

Minggu Kreasi

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Minggu kreasi merupakan sebuah platform yang bertujuan untuk memberikan apresiasi karya
seni rupa maupun sastra bagi mahasiswa UGM. Kegiatan ini termasuk ke dalam salah satu segmen di
instagram @ppkm.ugm yang dilangsungan 1 kali dalam kurun waktu 1 bulan.
Minggu Kreasi #1 dilaksanakan dibulan Maret 2021 dan mengangkat tema “Puisi”. Terdapat
dua jenis kegiatan MK#1 yaitu kategori reguler dan kategori kolaborasi. Kategori bebas diikuti oleh 22
karya sedangkan kategori kolaborasi diisi oleh Sanggar Puisi Lincak yang mengirimkan 7 karya.
Minggu Kreasi #2 dilaksanakan dibulan April 2021 dan mengangkat tema “Seni Rupa”.
Terdapat dua jenis kegiatan MK#2 yaitu kategori reguler dan kategori kolaborasi. Kategori bebas diikuti
oleh 24 karya sedangkan kategori kolaborasi diisi oleh UKM Unit Seni Rupa (USER) UGM yang
mengirimkan 13 karya.
Minggu Kreasi #3 dilaksanakan dibulan Juni 2021 dan mengangkat tema “Fotografi”. Terdapat
dua jenis kegiatan MK#3 yaitu kategori reguler dan kategori kolaborasi. Kategori bebas diikuti oleh 10
karya sedangkan kategori kolaborasi diisi oleh UKM Unit Fotografi (UFO) UGM yang mengirimkan
16 karya.
Minggu Kreasi #4 dilaksanakan dibulan Juni 2021 dan mengangkat tema “Komik”. Terdapat
dua jenis kegiatan MK#4 yaitu kategori reguler dan kategori kolaborasi. Kategori bebas diikuti oleh 6
karya sedangkan kategori kolaborasi diisi oleh Himpunan Mahasiswa Jepang (HIMAJE) UGM yang
mengirimkan 3 karya.
Minggu Kreasi #5 dilaksanakan dibulan Agustus 2021 dan mengangkat tema “Makeup”.
Terdapat dua jenis kegiatan MK#5 yaitu kategori reguler dan kategori kolaborasi. Kategori bebas diikuti
oleh 8 karya sedangkan kategori kolaborasi diisi oleh UKM Teater Gadjah Mada (TGM) yang
mengirimkan 6 karya.
Minggu Kreasi #6 dilaksanakan dibulan September 2021 dan mengangkat tema “Cerpen dan
Pantun”. Terdapat dua jenis kegiatan MK#6 yaitu kategori reguler dan kategori kolaborasi yang terbagi
ke dalam dua subtema yaitu Cerpen dan Pantun. Kategori cerpen diikuti oleh 11 karya dan diposting ke
Website BEM KM dan beberapa cerpen favorit dipublikasikan melalui kanal LINE Today, sedangkan
subtema Puisi diikuti oleh beberapa puisi yang dipilih menjadi tiga terbaik dan mendapatkan reward
berupa GoPay.
Minggu Kreasi #7 dilaksanakan dibulan Desember 2021 dan mengangkat tema “Ilustrasi
Grafis”. Terdapat dua jenis kegiatan MK#3 yaitu kategori reguler dan kategori kolaborasi. Kategori
bebas diikuti oleh 7 karya sedangkan kategori kolaborasi diisi oleh output kolaborasi Kementerian
222

PPKM dan Kementerian Sinema bertajuk “Maneka Budhayah” yang mengirimkan 5 karya.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Konsep tema •Kurasi •Postingan • Evaluasi bersama


• Strategic Partner •Editing Instagram Kementerian
• Karya seni/sastra •Postingan • Evaluasi bersama
Website MPM

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Rencananya kegiatan ini dilaksanakan • Kegiatan ini disubstitusi ke dalam
1x sebulan. Namun karena keterbatasan kedirjenan apresiasi karya agar fokus
sumberdaya dan pembagian kerja yang kedirjenan tersebut dapat diarahkan
kurang optimal, hanya bisa 7x. untuk fokus pada apresiasi seni karya
• Masih sering kesulitan untuk mencari • Mengeksplor sampai ke level jurusan
dan mendapatkan kolaborator sehingga memiliki banyak alternatif SP
• Kurang mengeksplor tema kegiatan + tema

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/ppkm.ugm/ Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
223

Wall of Apreciation

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Wall of Appreciation merupakan merupakan sebuah platform yang bertujuan untuk
memberikan apresiasi kepada teman-teman mahasiswa UGM berprestasi atau inovasi ayang dibawa
oleh mereka. Kegiatan ini termasuk ke dalam salah satu segmen di instagram @ppkm.ugm yang
dilangsungan 1 kali dalam kurun waktu 1 bulan. Wall of Appreciation 9 Maret 2021 memberikan ruang
apresiasi kepada Tim A UGM yang merupakan tim debat bahasa inggris yang berhasil meraih top 10
best speakers dalam ajang Asian English Olympics 2021; Tim Bunda yang berhasil mendevelop sebuah
chatbot berupa trivia quiz yang meng-explore the diversity of tourism and cultures in Indonesia; dan
Akuifer Coffe yang merupakan caffe yang diinisisasi mahasiswa Fakultas Geografi. Wall of
Appreciation Juni memberikan ruang apresiasi kepada Ruang Harmonis yang memberikan layanan
edukasi & konsultasi tentang kesehatan mental pada mahasiswa

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pematangan konsep
• Data mahasiswa berprestasi • Menghubungi pembicara • Diskusi dan Talkshow • Evaluasi bersama kementerian
• Jenis prestasi • Publikasi konten • Mendapatkan isight
• latar belakang
• Evaluasi bersama MPM
• Pendaftaran peserta

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Data prestasi sulit ditemukan • Dilakukan skenario kerjasama
• Tidak banyak mahasiswa yang dengan program serupa di lingkup
berkenan untuk di spotlight himpunan sehingga data prestasi
• Kekurangan sumber daya manusia dapat diambil dari program tersebut
untuk mengerjakan • Memfokuskan “WoA” untuk
dikerjakan beberapa orang tertentu
dengan format tim agar lebih mudah
dan terstruktur
224

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/ppkm.ugm/ Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
225

Ruang Adiwarna

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Ruang Adiwarna merupakan wadah untuk memberikan tempat kepada UKM dalam
meningkatkan exposure berbagai macam kegiatan yang diselenggarakan. Ruang Adiwarna bekerja
sama dengan beberapa UKM dan komunitas seperti
1. UKM Teater Gadjah Mada pada penayangan film pendek berjudul “Karma Soetra” (29 Maret
2021);
2. UKM Gadjah Mada Chamber Orchestra pada mini konser “Gemintang” (14 April 2021);
3. Apple Developer Academy dalam acara Webinar berjudul “Empowering you to become World-
Class Developer” (26 Mei 2021);
4. XL Future Leader pada acara workshop bertajuk “ XLFL Doers Festival” (28 Mei 2021);
5. Charity and Cultural Night (CCN) yang diselenggarakan oleh AMSA-UGM 2021 bertajuk
“Gardajita Nan Numusi” (29 Mei 2021);
6. UKM Gadjah Mada Chamber Orchestra pada grand concert bertajuk “Reinkarnasi Omkara” (2
Juni 2021);
7. UKM Teater Gadjah Mada pada studi pentas berjudul “Bidak” (2 Juli 2021).

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Poster dan • Editing • Postingan • Evaluasi


caption dari poster instagram bersama
kolaborator disesuaikan feeds dan kementeri
dengan story an
GSM PPKM • Evaluasi
bersama
MPM
226

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kegiatan sudah disambut baik oleh • Publikasikan lebih jauh tentang
mahasiswa UGM kegiatan ini
• Masih belum banyak yang tau tentang • Bentuk kolaborasi bersama
program ini dengan UKM dan komunitas lain

Link Kegiatan
Ruang Adiwarna x Teater Gadjah Mada
https://www.instagram.com/p/CNAHtOrBQ-_/?utm_medium=copy_link
Ruang Adiwarna X Gadjah Mada Chamber Orchestra
https://www.instagram.com/p/CNpVRLwBn5a/?utm_medium=copy_link
Ruang Adiwarna X Charity and Cultural Night AMSA-UGM 2021
https://www.instagram.com/p/CPcMc-3Av0O/?utm_source=ig_web_copy_link
Ruang Adiwarna x Teater Gadjah Mada
https://www.instagram.com/p/CQ0wtFkAPCm/?utm_source=ig_web_copy_link

Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
227

Podcast Hallo PPKM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Podcast Hallo PPKM merupakan podcast yang dimiliki oleh Kementerian PPKM yang
membahas serba-serbi perkuliahan dan berbagai sudut pandang. Hallo PPKM episode #0 rilis tanggal
13 Maret 2021 dan berisi tentang perkenalan Hallo PPKM. Podcast Hallo PPKM episode #1 rilis tanggal
30 Maret 2021 membahas tentang pengalaman-pengalaman menarik selama menjalani perkuliahan
secara online. Podcast Hallo PPKM Episode #2 dan #3 rilis tanggal 1 Mei 2021 berkolaborasi dengan
Sanggar Puisi Lincak FIB. Pada podcast episode #4 yang rilis tanggal 2 Juli 2021 Hallo PPKM
membahas tentang cara mendevelop bakat/potensi melalui platform media sosial. Podcast Hallo PPKM
Episode #5 rilis tanggal 23 Juli 2021 merupakan video podcast pertama dari rangkaian seri Hallo PPKM
dan membahas dibalik layar PPSMB UGM dari masa ke masa bersama Kak Elsa dan Kak Alvin yang
merupakan panitia PPSMB UGM 2020. Podcast Hallo PPKM episode #6 rilis tanggal 28 November
2021 dengan membahas procrastination.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Ide konspe • Ide konspe • Video Evaluasi


• Naskah • Naskah Podcast bersama
• kolaborator • kolaborator yang kementeria
diposting n
lewat
instagram

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Frekuensi upload tidak stabil • Bentuk tim khusus untuk
• Sumber daya manusia terbatas mengerjakan podcast
228

Link Kegiatan
Episode 0
https://www.instagram.com/tv/CMW6SMqg98h/?utm_medium=copy_link
Episode 1
https://www.instagram.com/tv/CNCsLfshbZT/?utm_medium=copy_link
Episode 2 dan #3
https://www.instagram.com/tv/COVCujhB5cR/?utm_source=ig_web_copy_link
Episode 4
https://www.instagram.com/tv/CQvgT3jA5OQ/?utm_source=ig_web_copy_link
Episode 5
https://www.instagram.com/p/CRq0Q1YDisR/
Episode 6
https://www.instagram.com/p/CW0c-OUDDSe/

Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
229

Smart Training

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Smart training merupakan suatu program internal kementerian yang digunakan mengupgrade
skill dari staff kementerian PPKM sesuai dengan kebutuhan untuk menunjang program kerja
kementerian. Smart Training #1 dilaksanakan tanggal 11 April 2021 dengan judul “Event Preparation
101” yang dibawakan oleh Menteri dan Wakil Menteri PPKM. Smart Training #2 dilaksanakan tanggal
11 Juli 2021 dengan judul “The Power of Time Management” yang dibawakan oleh Rahma Elisa. Smart
Training #3 dilaksanakan tanggal 31 Oktober 2021 berjudul “Optimization Linkedin For Professional
Job” dengan mengundang narasumber Naraya Ahmad Dharmika.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

Pematangan Publikasi acara Pemaparan


konsep materi
Pembuatan TOR Evaluasi
FGD
Pembuatan bersama
rundowm kementerian

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kegiatan sudah berjalan dengan baik • Dipertahankan kegiatan ini
• Disesuaikan dengan kebutuhan
sumber dayaa kementerian

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
231

LAPORAN MENTERI KOORDINATOR ANALISIS

ARAHAN MENTERI KOORDINATOR ANALISIS


Menjadi strategic planner sekaligus menghadirkan nafas intelektual dalam setiap rencana dan
tindakan organisasi yang terukur dan berorientasi pada keberdampakan dengan berlandaskan pada hasil
riset, analisis, kajian terhadap kebutuhan mahasiswa-civitas akademika UGM, masyarakat, dan respon
terhadap dinamika sosial politik di kancah nasional dan internasional. Untuk menghadirkan
perencanaan, hasil kajian, dan respon sikap yang objektif dan kredibel.

REALISASI ARAHAN
1. Merencanakan dan Melaksanakan Skema Pengawalan Isu Strategis Kabinet tentang TPST
Piyungan, Hari Pendidikan (internal dan eksternal UGM), Sahkan RUU PKS, Hari Buruh,
Penindasan Terhadap Papua, PPPKM, KPK, Hackgov UGM, Kekerasan Seksual UGM,
Gelanggang UGM, Last Call For Jokowi, Evaluasi 2 Tahun Jokowi, dan Evaluasi 5 Tahun
Rektor UGM;
2. Membentuk Task Force BEM KM UGM Pengawalan Isu;
3. Menkoordinasi Output Program bersama DKI yang dilakukan Kementerian pada Kemenkoan
Analisis;
4. Melandasi Program Lintas Kemenkoan dan Lintas Lembaga BEM KM UGM dengan Riset dan
Kajian yang terukur dan representatif;
5. Mengkoordinasi Output Program yang dilakukan pada BEM SI;
6. Mengkoordinasi Output Progam yang dilakukan Koordinator Isu Ekonomi BEM SI;
7. Berkoordinasi dan berperan Aktif dengan Forum Keilmuan Mahasiswa UGM
8. Berkoordinasi dengan Forum Ketua Lembaga UGM;
9. Berkoordinasi dengan Aliansi Mahasiswa UGM;
10. Berkoordinasi dengan Komisi MPM KM UGM;
11. Berkoordinasi dan Berperan Aktif dengan Forum Koordinator Isu Ekonomi BEM SI;
12. Berkoordinasi dan Berperan Aktif dengan Forum BEM se-DIY (FBD);
13. Berkoordinasi dengan tim kajian Aliansi Rakyat Bergerak;
14. Berkoordinasi dengan tim kajian Aliansi Cipayung DIY
15. Berkoordinasi dengan Aliansi BEM Seluruh Indonesia;
16. Berkoordinasi dengan Aliansi bersama antara BEM KM UGM dengan BEM UI, KM ITB, BEM,
KEMA UNPAD, EM UB; dan
17. Berkoordinasi dengan lembaga-lembaga eksternal, seperti PUKAT UGM, INDEF, KPK RI, dan
lainnya.

NARASI
BERGERAK DAN BERDAMPAK!
“Salah Bukan Berarti Bodoh dan Benar Bukan Berarti Pintar”
PANJANG UMUR PERJUANGAN!
Puji syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas segala rahmat, karunia,
serta petunjuk-Nya, sehingga saya Marshal Nizar Ismail dapat melaksanakan amanah sebagai Menteri
Koordinator Bidang Analisis, Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga Mahasiswa Universitas Gadjah
Mada (lebih lanjut disebut BEM KM UGM) tahun 2021, dengan mengusung nama kabinet yaitu Arus
Balik. Pada kepengurusan BEM KM UGM tahun 2021 Kabinet Arus Balik, Menteri Koordinator
Bidang Analisis mengampu satu Deputi Koordinator Internal (lebih lanjut disebut DKI) atau saya secara
pribadi menganggap dan memposisikan DKI sebagai Wakil Menteri Koordinator dan tiga kementerian
yaitu Kementerian Analisis Isu Strategis, Kementerian Riset dan Pengembangan, dan Kementerian
232

Analisis Digital sebagai Kementerian yang baru pada BEM KM UGM 2021. Menteri Koordinator
Bidang Analisis, dalam hal menjalankan tugas dan fungsinya, memiliki Grand Design yang disusun
serta disepakati bersama dengan Presiden Mahasiswa BEM KM UGM tahun 2021 Kabinet Arus Balik.
Grand Design tersebut menjadi dasar acuan atau pedoman bagi Menteri Koordinator Bidang Analisis
dan kementerian yang berada di bawah garis koordinasinya, untuk mengaktualisasikan proses-proses
kerja selama satu tahun kepengurusan.
Pada Grand Design BEM KM UGM Tahun 2021 Kabinet Arus Balik, Menteri Koordinator
Bidang Analisis mempunyai arahan khusus, yaitu: (1) Berperan aktif dan sentral dalam menghadirkan
nafas intelektual pada setiap perencanaan dan tindakan organisasi, dengan berlandaskan pada hasil riset
dan analisis yang komperhensif, representatif (Minimal Responden KM), dan Aktual (Digital maupun
Data Lpanagan) terhadap kebutuhan sivitas akademika UGM khususnya dan masyarakat umumnya; (2)
Merespon dan merencanakan skema pengawalan isu strategis bidang Pendidikan, Keadilan, HAM, serta
bidang yang berkaitan di tingkat regional, nasional, dan/atau internasional; (3) Memberikan
perencanaan dalam bentuk skema pengawalan yang terukur dan berorientasi pada keberdampakan
melalui hasil riset, hasil kajian, dan/atau respon sikap yang objektif, kredibel, dan dapat
dipertanggungjawabkan; dan, (4) Membentuk serta memimpin tim Task Force untuk pengawalan isu
yang bersifat strategis maupun insidentil. Secara teknis, arahan tersebut kemudian diawali dengan
penyusunan skema pengawalan secara kolektif pada internal kemenkoan yang kemudian diserap dan
disesuaikan ke masing-masing kementerian di BEM KM UGM dan kemudian diaktualisasikan melalui
tim Task Force dan Mitra. Dalam hal melakukan pengawalan isu-isu strategis, Kementerian
Koordinator Bidang Analisis melakukan penyusunan skema pengawalan yang diawali dengan tahap
Agitasi, tahap Pengawalan, Tahap Eskalasi, dan Eskalasi akhir dengan program turunan disetiap
tahapanya. Kemudian di sampaikan dan di diskusikan bersama tim Task Force untuk membahas
timeline dan eksekusi perencanaan. Sebagaimana Isu Strategis, Kementerian Koordinator Analisis
memastikan skema yang disusun sesuai dan memiliki keterkaitan dengan fokus isu yang sudah
disepakati diawal kabinet. Skema yang disusun juga melandaskan asas Terukur dan orientasi kepada
keberdampakan. Sehingga program turunan yang disusun dan di tawarkan oleh masing-masing
Kementerian pada rapat taskforce dipastikan dapat dilaksanakan, mempunyai keterkaitan, dan dapat
memberikan dampak seminimal mungkin Informasi kepada publik. Selain itu, terdapat juga penentuan
prioritas dalam hal melakukan pengawalan isu, yaitu isu yang sifatnya penting-mendesak, penting-tidak
mendesak, dan tidak penting-tidak mendesak. Dari pembagian cakupan isu dan penentuan prioritas
melakukan pengawalan isu tersebut, Menteri Koordinator Bidang Analisis melakukan komunikasi
bersama pihak lain di dalam internal BEM KM UGM sesuai dengan tugas dan kewenangannya.
Pada pelaksanaanya hingga Laporan Pertanggung Jawaban ini disusun, Kemenkoan Analisis
secara akumulatif telah merealisasikan 7 Pengawalan Isu Strategis (Pengawalan #SampahIstimewa
Isu TPST Piyungan, Hari Pendidikan Nasional dan Mayday, Pengawalan Apa Kabar Pendidikan DIY?,
Pengwalan #SAMPAIKAPANPPKM, Pengawalan #LastCallForJokowi, Pengawalan Pelayanan
Oligarki, dan Pengawalan Evaluasi 5 Tahun Rektor UGM) dan 6+ Pengawalan Isu Insidentil
(Pelemahan KPK, Hari Buruh, Evaluasi 5 Tahun Jokowi, Penindasan KPK, Women’s Day, Penindasan
Papua, dan Isu Insidentil lainya). Pengawalan Isu Strategis yang telah dilakukan secara keseluruhan
memberikan dampak kemasyarakatan, dampak perubahan kebijakan, dan juga dampak perlibatan secara
struktural maupun non-struktural BEM KM UGM. Salah satu dari ke-7 Pengawalan tersebut berhasil
merubah Peraturan Daerah Provinsi DIY tentang Pengelolaan Sampah. Dimana pada pengawalan TPST
Piyungan, Policy Brief yang disusun oleh Aliansi Pengawalan berhasil ditembuskan pada sesi hearing
provinsi yang kemudian di eksekusi pada Prolekda DIY dan pada akhirnya tuntutan untuk dimasukanya
Bantuan Khusus Masyarakat (Dana BKS) berhasil di input pada Perda Pengelolaan Sampah DIY.
Disamping itu model skema pengawalan yang dilakukan oleh BEM KM UGM juga direplikasi pada
spektrum nasional pada berbagai macam daerah melalui forum komunikasi BEM SI Kerakyatan.
233

Menjadi sebuah perubahan besar terhadap pergerakan mahasiswa yang sebelumnya hanya berorientasi
pada “Pergerakan” saja, kini dengan skema pengawalan isu yang disusun oleh Kemenkoan Analisis
menambahkan unsur “Terukur dan Keberdampakan” yang kemudian menjadi standar dalam melakukan
pengawalan isu yang ramah akan SDM penyusunya dan berdampak pada hasil akhirnya. Contoh
kongktit replikasi gerakan terukur dan berdampak selain pada pengawalan TPST Piyungan, juga terjadi
pada pengawalan PPKM dengan aksi becak berbagi sembako yang kemudian narasi
#RakyatBantuRakyat beserta model aksi dan skema pengawalanya direplikasi di nasional melalui BEM
SI Kerakayatan.
Selain merencanakan dan merealisasikan pengawalan Isu Strategis dan Insidentil, Kemenkoan
Analisis secara akumulatif berhasil merilis 107+ Output diluar maupun didalam pengawalan Isu dan 3
Event Partisipatif pada periode ini. Jumlah tersebut belum diakumulasi dengan Output yang dirilis pada
BEM SI Kerakyatan dan platform diluar BEM KM UGM yang kiranya secara akumulatif berkisar
diangka 20 Ouput Kolaboratif. Sebagaimana dijelaskan diawal, bahwa orientasi BEM KM UGM yang
juga menjadi orientasi Kemenkoan Analisis adalah Terukur dan Berdampak, maka angka tersebut
bukan prestasi yang kami kedepankan. Melainkan proses penyusunanya yang melibatkan internal
kementerian secara keseluruhan, harmonisasi antar kemenkoan, kolaborasi dengan teman-teman
lembaga, dan yang terpenting luaran yang tidak berhenti di sosial media, melainkan dapat menjadi
landasan sebuah pergerakan dilevel kampus maupun nasional. Disamping angka tersebut, dampak yang
dihasilkan menjadi hal yang kami utamakan dan kami kedepankan.
Pada proses berjalanya Kemenkoan Analisis, kami mencoba untuk memperluas metode
pengawalan isu dengan dasar terukur dan berdampak melalui Event Kolaboratif yang dieksekusi oleh
Kementerian pada Kemenkoan Analisis. Kementerian Analisis Digital menyelenggarakan HACKGOV
UGM yang mana merupakan perlombaan hackathon berskala nasional yang membawa tema Public
Service at Yogyakarta. Event ini selain menjadi ajang perlombaan partisipatif, juga merupakan bentuk
pengawalan isu regional yang berbasis digital. Luaran akhir dari HACKGOV UGM ini berupa
rekomendasi digital yang disampaikan melalui hearing Provinsi DIY. Kementerian Riset dan
Pengembangan juga menyelenggarakan event GAMAKONKRIT atau Gadjah Mada Kontribusi Kritis.
Event ini didedikasikan untuk menjadi wadah civitas gadjah mada untuk mengimplementasikan
semangat riset untuk kebermanfaatan dan pengembagan desa. Lokasi desa yang dipilih merupakan mitra
desa dari Kementerian PDM BEM KM UGM, sehingga event ini juga merupakan event kolaboratif
lintas kemenkoan. Disamping itu luaran dari GAMAKONKRIT ini adalah rekomendasi atas hasil riset
yang kemudian disampaikan dan diinkubasi pada desa Tamanmartani Sleman, Yogyakarta.
Kementerian Analisis Isu Strategis dalam hal ini bersama Panja Evaluasi 5 Tahun Rektor UGM
mengadakan GADJAH MADA INTELECTUAL CLUB atau GIC yang merupakan eskalasi pengawlan
isu Evaluasi 5 Tahun Rektor UGM yang dikawal oleh seluruh elemn mahasiswa UGM. GIC dalam hal
ini merupakan diskusi interaktif yang serua dengan ILC guna mempertemukan dan mendiskusikan isu
hangat perihal kawasan kerohian. Pada dasarnya ketiga kementerian yang ada pada Kemenkoan
Analisis diarahkan untuk tidak hanya melandasi pergerakan BEM KM UGM, melainkan juga membuka
peluang kolaboratif lintas kemenkoan maupun lintas lembaga. Salah satu inisiasi yang dilakukan
Kemenkoan Analisis untuk mempermudah akses kolaboratif pada tataran kampus adalah dengan
membuat Forum Keilmuan (FORKIL) yang mana menjadi forum integrasi antara forum riset dan
forum kastrat pada tahun sebelumnya. FORKIL berperan aktif dalam menyusun rilis pers, kajian,
maupun riset bersama. Dimana FORKIL pada tahun ini sudah melakukan riset, rilis pers, kajian
bersama, dan policy brief secara akumulaitf sejumlah 10 Output. Besar harapan FORKIL dapat terus
berperan aktif dalam melandasi keilmuan UGM seterusnya.
Terlepas dari apa yang sudah dilakukan Kemenkoan Analisis dalam lingkup BEM KM,
Lembaga UGM, maupun Aliansi BEM SI ditingkat nasional, sebagai Menteri Koordinator Bidang
Analisis BEM KM UGM Tahun 2021 Kabinet Arus Balik, saya memberikan saran kepada
234

kepengurusan berikutnya yaitu melakukan usaha penyeimbangan dalam melaksanakan setiap tugas,
fungsi, maupun tanggung jawab yang dimiliki. Disamping itu bentuk tnaggung jawab setiap elemen
kemenkoan harus diseimbangkan agar tidak memberatkan kemenkoan lain. Selain bertanggungjawab
memimpin kementerian bersama DKI, Menteri Koordinator Bidang Analisis juga harus mampu
memenuhi order atau kebutuhan dari Presiden Mahasiswa atau jajarannya di BEM KM UGM, baik
dalam melakukan pengawalan isu atau hal lainnya yang sifatnya insidentil. Demikian, laporan
pertanggungjawaban ini dibuat oleh saya sebagai Menteri Koordinator Bidang Analisis BEM KM UGM
Tahun 2021 Kabinet Arus Balik. Terhadap berbagai laporan program kerja dan kegiatan yang telah
dilakukan, dapat dilihat pada table di bawah ini. Saya, Marshal Nizar Ismail, mengucapkan terima kasih
kepada seluruh pihak yang telah membantu dan mendukung saya dalam hal menjalankan amanah dan
tanggung jawab saya sebagai Menteri Koordinator Bidang Analisis. Saya juga mengucapkan
permohonan maaf kepada seluruh pihak, apabila dalam hal menjalankan amanah dan tanggung jawab
sebagai Menteri Koordinator Bidang Analisis terdapat berbagai macam kekurangan dan kesalahan.
Semoga laporan ini dapat menjadi bahan evaluasi bagi setiap orang pada kepengurusan BEM KM UGM
berikutnya.

REALISASI OPERATING GOALS KEMENKOAN ANALISIS


1. Menjadikan Dinamika Internal BEM KM UGM Sebagai Organisasi semi-organism
No. Metrics Utama Pelaksana Realisasi Kegiatan
1. Merencanakan dan Melandasi Kemenkoan - Merencanakan Skema Pengawalan
Pergerakan dan Pengawalan Isu Analisis TPST Piyungan, Hari Pendidikan
BEM KM UGM scara terukur (internal dan eksternal UGM),
yang terintegrasi antar Sahkan RUU PKS, Hari Buruh,
Kemenkoan dan berorientasi Penindasan Terhadap Papua,
kepada keberdampakan dari PPPKM, KPK, Hackgov UGM,
Pengawalan Isu Strategis BEM Kekerasan Seksual UGM,
KM UGM. Gelanggang UGM, Last Call For
Jokowi, Evaluasi 2 Tahun Jokowi,
dan Evaluasi 5 Tahun Rektor UGM;
- Merancang cross functional team
dengan model project based di awal
kabinet;
- Membentuk taskforce Internal BEM
KM UGM untuk merespon fokus
isu nasional-regional dan kampus.

2. Meningkatkan Kualitas Akses Layanan Pendidikan & Ragam Aktivisme Mahasiswa


No. Metrics Utama Pelaksana Realisasi Kegiatan
1. Mengidentifikasi dan Kementerian - Rilis Kajian disertai infografis:
memetakan masalah dan Riset dan - Gadjah Mada Strategis
minat yang ada di setiap Pengembangan (GAMASTRA)
elemen mahasiswa
(berdasarkan angkatan,
lembaga/perorangan, dan
fakultas)
235

2. Mempublikasi layanan, Kementerian - Rilis Kajian disertai Infografis:


laporan pengawalan, Analisis Isu - Kritik untuk Kampus (KRIUK)
evaluasi, dan rencana Strategis
kedepan terkait aktivitas
kemahasiswaan BEM KM
UGM

3. Memberikan Pengaruh Pada Proses Pembentukan dan Implementasi Kebijakan Publik


No. Metrics Utama Pelaksana Realisasi Kegiatan
1. Mengidentifikasi - Kementerian Riset Rilis Kajian disertai infografis:
masalah primer sebagai dan - Gadjah Mada Strategis
dasar rangkaian Pengembangan; (GAMASTRA)
program pengawalan - Kementerian - GAMASCOPE (Andal)
isu strategis Analisis Digital - GAMASPACE (Andal)
dan; - GAMATUBE (Andal)
- Kementerian - Opini Dalam Negeri (ONIGIRI)
Analisis Isu - Tulisan Nusantara (TULNUS)
Strategis. - Kritik untuk Kampus (KRIUK)
2. Melibatkan civitas - Kementerian Riset Rilis Kajian disertai infografis:
akademika UGM dan dan - Gadjah Mada Strategis
aliansi dalam proses Pengembangan; (GAMASTRA)
pengawalan isu - Kementerian - GAMASCOPE (Andal)
regional-nasiona Analisis Digital - GAMASPACE (Andal)
dan; - Opini Dalam Negeri
- Kementerian (ONIGIRI)
Analisis Isu - Tulisan Nusantara (TULNUS)
Strategis. - Kritik untuk Kampus
(KRIUK)
- Bem Monthly Review (BMR)
- Policy Brief
Vidio Interaktif dan Informatif disertai
infografis:
- Wacana The Series
- Jelajah Data
Event Kolaboratif:
- HACKGOV UGM
3. Melakukan advokasi - Kementerian Riset Rilis Kajian disertai infografis:
Kebijakan berbasis dan - Gadjah Mada Strategis
pengkajian Pengembangan; (GAMASTRA)
keilmuan, edukasi - Kementerian - GAMASCOPE (Andal)
publik dan hearing Analisis Digital - GAMASPACE (Andal)
dan; - Gadjah Mada Ensiklopedia
- Kementerian (GAMAPEDIA)
Analisis Isu - Opini Dalam Negeri
Strategis. (ONIGIRI)
- Tulisan Nusantara (TULNUS)
- Kritik untuk Kampus
(KRIUK)
236

- Bem Monthly Review (BMR)


- Policy Brief
Vidio Interaktif dan Informatif disertai
infografis:
- Wacana The Series
- Jelajah Data
Event Kolaboratif:
- HACKGOV UGM
4. Meningkatkan - Kementerian Riset Rilis Kajian disertai infografis:
awareness masyarakat dan - Gadjah Mada Strategis
terkait fokus Pengembangan; (GAMASTRA)
isu strategis dan - Kementerian - GAMASCOPE (Andal)
insidental Analisis Digital - GAMASPACE (Andal)
dan; - Opini Dalam Negeri
- Kementerian (ONIGIRI)
Analisis Isu - Tulisan Nusantara (TULNUS)
Strategis. - Kritik untuk Kampus
(KRIUK)
- Kilas Balik (KANAL)
- Press Release dan/atau Rilis
Bersama.
Vidio Interaktif dan Informatif
disertai infografis:
- Wacana The Series
- Jelajah Data

4. Meningkatkan Ketahanan Masyarakat Dalam Konteks Sosial Ekonomi di Masa Pandemi

No. Metrics Utama Pelaksana Realisasi Kegiatan


1. Mengidentifikasi - Kementerian Riset - Gadjah Mada Kontribusi Kritis
fenomena krisis yang dan (GAMAKONKRIT)
ada di Pengembangan; - Tulisan Nusantara (TULNUS)
sekitar, baik masyarakat - Kementerian
desa mitra maupun Analisis Isu
masyarakat secara Strategis
umum
237

TABEL LAPORAN UMUM KETERLAKSANAAN PROGRAM KERJA KEMENKOAN


SESUAI RKAT
No. Keterlaksa Waktu dan
Kementerian Program Kerja Mitra Keterangan
naan Tempat
1. - Forum
Rilis
Kementerian Keilmuan Jumlah Rilis
Per/Bulan
Analisis Isu Opini Dalam Mahasiswa 19x pada
Sepanjang
Strategis Negeri UGM Terlaksana masa
Periode
(ONIGIRI) - BEM Se- pengawalan
2021
Indonesia dan isu
Kerakyatan insidentil
- Forum
Keilmuan
Mahasiswa
UGM
- BEM KM
Teknik
- DEMA Rilis
Justitia Per/Tri Jumlah Rilis
Tulisan
- BEM Wulan 4x pada masa
Nusantara Terlaksana
Biologi Sepanjang pengawalan
(TULNUS)
- BEM FGE Periode
- BEM 2021
Peternakan
- LEM
Kehutanan
- BEM FTP
- KMS
(Sosiologi)

Rilis Pada
Bulan Jumlah Rilis
Kritik untuk
Februari, 8x pada masa
Kampus - Terlaksana
Mei, dan pengawalan
(KRIUK)
November isu kampus
2021

- Forum Jumlah Rilis


Keilmuan 2x pada masa
Mahasiswa Rilis Pada pengawalan
Bem Monthly
UGM Terlaksana Bulan April isu TPST
Review (BMR)
- BEM Se- dan Mei Piyungan
Indonesia dan Hari
Kerakyatan Buruh
238

- Forum
Keilmuan
Mahasiswa
UGM
- BEM KM
Teknik
- DEMA
Justitia
Jumlah Rilis
- BEM
2x pada
Biologi
Rilis Pada Pengawlan
- BEM FGE
Bulan Isu TPST
Policy Brief - BEM Terlaksana
Maret dan Piyungan
Peternakan
Desember dan Evaluasi
- LEM
5 Tahun
Kehutanan
Rektor
- BEM FTP
- KMS
(Sosiologi)
- Panja
Evaluasi 5
Tahun
Rektor
UGM
2. Kementerian - Forum
Riset dan Advokasi
Pengembangan Mahasiswa
Rilis Pada
UGM
Pengawala
Gadjah Mada - DEMA
n Isu Jumlah Rilis
Strategis Justicia Terlaksana
Strategis 4x
(GAMASTRA) - DEMA
Sepanjang
Fisipol
Periode
- BEM Se-
Indonesia
Kerakyatan

Gadjah Mada Rilis


- LM Jumlah Rilis
Populer Terlaksana Sepanjang
Psikologi 4x
(GAMAPOPS) Periode

Gadjah Mada Rilis


- BEM Jumlah Rilis
Ensiklopedia Terlaksana Sepanjang
FKKMK 3x
(GAMAPEDIA) Periode

Terlaksana Keterangan
14 Maret lebih lanjut
GAMABOOST - Terlaksana
2021 secara dijelaskan
Online pada
239

Laporan
Kementerian
Terkait
Keterangan
Terlaksana
lebih lanjut
Pada 18
dijelaskan
Februari
GAMABOND - Terlaksana pada
dan 5 Mei
Laporan
2021 secara
Kementerian
Online
Terkait
- PT.
Perusahaan Terlaksana
Gas secara
Keterangan
Negara berangkai
Gadjah Mada lebih lanjut
Tbk. sejak bulan
Kontribusi dijelaskan
- Ambarukm Februari
Kritis Terlaksana pada
o Plaza dan Di
(GAMAKONK Laporan
Group akhiri pada
RIT) Kementerian
- Hotel Bulan
Terkait
Grand November
Ambarukm 2021
o Plaza
3. Kementerian Terlaksana
Analisis Digital setiap
Pengawala
Jumlah Rilis
GAMASCOPE - Terlaksana n Isu
9x
Strategis
dan Isu
Insidentil
Terlaksana
setiap
Pengawala
Jumlah Rilis
GAMASPACE - HopeHelps Terlaksana n Isu
7x
UGM Strategis
dan Isu
Insidentil
Terlaksana
Secara Keterangan
Bertahap lebih lanjut
sejak bulan dijelaskan
- Hackbiz
HACKGOV Terlaksana Mei dan pada
FEB UGM
diakhiri Laporan
pada Bulan Kementerian
Oktober Terkait
2021
Masih dalam
Belum
DATAGAMA - - proses
Terlaksana
pelaksanaan
240

program
bersama
DSSDI
UGM
Terlaksana
setiap
Pengawala
Jumlah Rilis
GAMATUBE - Terlaksana n Isu
8x
Strategis
dan Isu
Insidentil
- Kementerian Rilis pada
Hubungan Pengawala Jumlah Rilis
Jelajah Data Terlaksana
Luar BEM n Isu 2x
KM UGM Strategis

TABEL LAPORAN PROGRAM KERJA INISIASI KEMENKOAN


Latar Belakang Waktu dan
No. Kementerian Program Kerja Mitra
Kegiatan Tempat
1. Kemenkoan Pengawalan Isu - Kemenkoan Program Strategis Rilis dengan
Analisis Se-BEM KM yang melibatkan Alur Pemantik,
UGM partisipasi lintas Pengawalan,
- Forum Kemenkoan dalam Eskalasi, dan
Keilmuan melakukan Eskalasi Akhir
Mahasiswa Pengawalan Isu pada Blockade
UGM Strategis berdasarkan Feeds Instagram
- Forum skema terukur dan BEM KM UGM
Jaringan Se- berorientasikan setiap Dwi-
UGM kepada dampak Wulan
- Forum Aksi program sepanjang
Se-UGM berlandaskan dasar Periode BEM
- Forum Ketua keilmuan KM UGM 2021
Lembaga sebagaimana Skema
- Lembaga Pengawalan Isu Keterangan
Sosial Kabinet Arus Balik Pengawalan Isu
Masyarakat TPST Piyungan,
- Dsb Hari Pendidikan
(internal dan
eksternal
UGM), Sahkan
RUU PKS, Hari
Buruh,
Penindasan
Terhadap
Papua, PPPKM,
KPK, Hackgov
UGM,
241

Kekerasan
Seksual UGM,
Gelanggang
UGM, Last Call
For Jokowi,
Evaluasi 2
Tahun Jokowi,
dan Evaluasi 5
Tahun Rektor
UGM.
Wacana The - Vidio Interakitf, Rilis Sejumlah
Series Informatif dan 4x Sepanjang
Agitatif yang Periode BEM
memantuk sekaligus KM UGM
merangkum Berjalan
informasi Kajian atau
Riset pada Output
pengawalan dari
Kemenkoan Analisis
Up-Grading Upgrading Dilaksanakan
Intelectual - Forum Kemenkoan Analisis pada 17
Keilmuan dan Kemenkoan September 2021
Mahasiswa Jaringan bersama
UGM Forkil x Forjar UGM
untuk belajar
- Forum bersama terkait Riset,
Jaringan Kajian, dan Public
UGM Communication
secara Online (3
Kelas dalam 1 Hari)
Gadjah Mada Merupakan Diskusi Dilaksanakan
Intelectual Panja Civitas Gadjah Mada pada 22
Club#1 Pengawalan yang Interaktif, November 2021
Evaluasi 5 Informatif, dan dan disusul
Tahun Rektor Dialektis. Pada dengan Rilis
UGM Kesempatan Risalahnya pada
Pertama, membahas 27 November
mengenai Eskalasi 2021
Kawasan Kerohanian
UGM.
Diskusi Publik - Aliansi Diskusi yang Dilaksanakan
UKT mengadvokasikan Pada 13 Maret
Nasional UKT pada setiap 2021
- BEM UI kampus mulai dari
- BEM UB PTN BH hingga
- dsb Swasta guna eskalasi
menuju hari
Pendidikan Nasional
242

Tanggapan - Rilis Sikap yang Rilis Pada


BEM KM UGM disusun bersama September 2021
Terhadap Kabinet Arus Balik
Koalisi guna merespon
Reformasi KM gerakan Reformasi
UGM KM UGM.
Tuntutan - Rilis Pada Bulan
Evaluasi 2 Rilis Sikap yang Oktober 2021
Tahun Jokowi disusun bersama
Kabinet Arus Balik
guna merespon dan
menuntut untuk
Evaluasi 2 Tahun
Kabinet Presiden
Joko Widodo.

2. Kementerian Kilas Balik - Output yang bersifat Rilis 2x pada


Analisis Isu (KANAL) me-review ulang atau masa
Strategis mengingat kembali Pengawalan Isu
fenomena atau isu Strategis
yang pernah terjadi maupun
sebelumnya. Insidentil
sepanjang
periode berjalan.

- Forum Bentuk Respon Rilis Sepanjang


Press Keilmuan Cepat Merespon Isu Insidentil
Release/Rilis Mahasiswa terhadap sebanyak 12x
Bersama UGM isu yang sifatnya sepanjang
- Forum insidentil dan sebagai periode berjalan.
Ketua eskalasi dalam
Lembaga melakukan (diluar rilis pada
- Aliansi pengawalan isu. Aliansi
Mahasiswa Mahasiswa
UGM UGM dan
- BEM Se- Aliansi BEM SI
Indonesia Kerakyatan)
Kerakyatan
243

Rilis dan
Surat Terbuka - Aliansi Tulisan yang Diserahkan
Mahasiswa dimaksudkan untuk Kepada Novel
UGM mendesak Baswedan pada
- Forum Ketua Pemerintah untuk 21 Mei 2021.
Lembaga memulihkan KPK
UGM yang sudah
dilemahkan sejak
2019 dan diberikan
langsung kepada
Novel Baswedan
sebagai salah satu
Penyidik yang pada
saat itu terancam
dipecat akibat
pelemahan KPK.

3. Kementerian Pengen Riset - Forum Program yang Rilis Sejumlah


Riset dan The Series Advokasi diinisiasi untuk 4x Sepanjang
Pengembangan Mahasiswa mengawali Pengawalan Isu
UGM menjaring responden Strategis BEM
- DEMA riset yang kemudian KM UGM.
Justicia akan dikelola
- DEMA menjadi Kajian dan
Fisipol Riset GAMASTRA.
- BEM Se-
Indonesia
Kerakyatan
BARASITAS - Rilis Sejumlah
Output berupa Vidio 3x Pada Bulan
Interaktif yang berisi Juni 2021.
kisah korban
kekerasan seksual
yang sudah
disamarkan dalam
rangka pengawalan
Kekerasan Seksual di
Lingkup Kampus.
Vidio Barasintas
juga merupakan
visualisasi dari
GAMAPOPS yang
mengangkat isu
Kekerasan Seksual.
244

GAMAPROVE Kementerian Rilis Pada


PSDM BEM Program yang Laporan Tengah
KM UGM dimaksudkan untuk Tahun Bulan
mengevaluasi dan Agustus 2021.
memonitor performa
akumulatif kondisi
Internal BEM KM
UGM Kabinet Arus
Balik.

4. Kementerian GENTRIFIKAS - LSF Rilis Sejumlah


Analisis Digital I The Series Cogito Rilis Infografis dan 3x Pada Bulan
- BEM FGE Kajian Singkat November 2021.
- BEM FEB tentang Fenomena
Gentrifikasi yang
kolaboratif dan litas
prespektif keilmuan.

Reportase Udara - Rilis Pada Bulan


Gejayan Bentuk output Oktober 2021.
Memanggil evaluatif yang
#LastCallForJo menyoroti aksi
kowi gejayan menanggil
#LastCallForJokow
i dari prespektif
Udara dan Digital.

TOP-UP - Program Upgrading Dilaksanakan


ANDAL Internal yang sebanyak 3x
dilakukan untuk pada Bulan
menambah skill dan April, Agustus,
memperdalam dan Oktober.
kurikulum Andalisme
bagi anggota
Kementerian
Analisis Digital dan
Umum.
245

LAPORAN DEPUTI KOORDINATOR INTERNAL


KEMENKOAN ANALISIS

NARASI
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Puji syukur kehadirat Allah SWT atas berkat dan rahmat-Nya saya dapat menulis Laporan Pertanggung
Jawaban (LPJ) ini dengan lancar. Terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Marshal Nizar Ismail
selaku Menteri Koordinator Analisis yang selalu memberikan saya arahan dan bimbingan selama satu
kepengurusan ini berjalan. Terima kasih yang sebesar-besarnya juga saya ucapkan kepada para Menteri,
M. Musyaroful Alak, Ignatius Ardhana R, dan Syibly Adam Firmanda yang mana diteruskan oleh
Salman Albir Rijal karena telah melaksanakan tugasnya dengan baik serta terima kasih kepada teman-
teman PH Kabinet Arus Balik yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu. Sebagai pengendali internal
sekaligus wakil Menteri Koordinator Kemenkoan Analisis, amanah ini merupakan tantangan juga
pengalaman berharga bagi saya. Terlepas daripengalaman saya sebelumnya sebagai Inspektorat Jenderal
di Kabinet Ruang Bersama. Namundikarenakan perbedaan sistem dan arah gerak yang diadopsi, saya
pun harus memutar otak bagaimana menjalankan tugas ini sesuai arahan dan operating goals yang
dibawa oleh PresidenMahasiswa. Adapun beberapa dinamika serta lika-liku yang yang dialami selama
berjalannya satu tahun kepengurusan, seperti miskomunikasi internal PH Kemenkoan serta BEM secara
garis besar. Namun, hal demikian dapat dilalui bersama dengan menguatkan pundak satu samalain dan
menjaga pola komunikasi yang baik. Harapan saya kepada seluruh keluarga seperjuangan BEM KM
UGM Kabinet Arus Balik untuk tetap saling bertegur sapa di luar ini dan saling menjaga tali silaturahmi
yang baik. Akhir kata, pamit undur diri !
Wassalamuallakikum Warahmatullahi Wabarakatuh

CAPAIAN BALANCED SCORECARD KEMENKOAN ANALISIS


Tabel 1. Kementrian Analisis Isu Strategis
BALANCED SCORECARD
Skor
Tiap
Realisasi Tiap
Bobot Perspektif Akhir
Bobot Reali (E)=(D)÷( KPI
Persp Persp Target (G) = Pembobo
KPI KPI sasi C)x100% (F)=(E
ektif ektif (C) jumlah (F) tan
(B) (D) (Nilai )x(
(A) dala (H)=(G)x
maks B)÷10
m satu (A)÷100
100%) 0
persp ektif
Diadakan
upgrading
3x per
seluruh staf 20% 3x 100% 20
periode
kementrian

Terdapat 80 24
laporan tiap
80%
rapat lengkap 20% 100 100% 20
rapat
dengan
dokumentasi
246

PIC tiap
pengerjaan
Learni output digilir 70%
20% 80 100% 20
ng & 30% kepada tiap staf
Growth staf

Pengajuan
proposal dan
LPJ kegiatan 20% H-7 H-7 100% 20
sesuai
prosedur

Adanya
evaluasi tiap
outputdengan 20% 12 kali tidak 0 0
diadakan terlak
riset terhadap sana
opini
mahasiswa
Pembentuk
an tim kajian
diadakan H-7
minimal H-7 15% (kumul H-7 100% 15
tiap atif)
pengawalan
isu besar
Pembahasan
output tiap
kajian 90%
25% 85% 94,4% 23.6
melibatkan staf
Internal seluruh staf
30% 94.85 28.45
Process (kumulatif)
Jumlah rilis
tiap output
minimal 80%
30% 80% 70% 87.5% 26.25
dari
rancangan
awal
Pengerjaan
tiap output
minimal 80% 30% 80% 80% 100% 30
tepat waktu
padatimeline
Berhasil Berha
mengundan sil
35% g/bekerja sama 20% menj 100% 20 100 35
dengan aga
organisasi/k pola
247

omunitas komu
eksternal nikasi
dalam yang
Custo menjaring Minimal baik
mer opini dalam 3 lembag antar
Persp pengawalan a per lemb
ective isu periode aga
melal
ui
Foru
m
Keil
muan
yang
digag
as
oleh
BEM
KM
Jumlah liketiap
rilis kajian 300
582.1
melalui 20% (rata- 100% 20
8
Instagram rata)
BEM KM
Berha
sil
meng
adaka
n
Kajian berhasil
heari
memberika n
ng
pengaruh
bersa
kepada policy
3x per ma
maker; 20% 100% 20
periode stake
nasional/reg
holder
ional
terkait
(pembuatan/ev
dala
aluasi)
m tiap
penga
walan
isu
(5x)
TPST
Terlibat dalam
Piyun
proses
3x per gan;
pengawalan 20% 100% 20
periode reko
implementa si
mend
kebijakan
asi
248

berha
sil
memf
ormul
asika
n
kebij
akan
meng
enai
bantu
an
sosial
kepad
a
100%
20
masy
araka
t-
ULT
(Unit
Laya
nan
Kam
pus);
reko
mend
asi
berha
sil
mend
orong
pihak
rektor
at
untuk
mem
benah
i
websi
te
preve
nt &
prote
ct
serta
kerjas
249

ama
dgn
Hope
helps
UGM
- PPK
M;
reko
mend
asi
berha
sil
mem
berik
an
doron
gan
untuk
peme
rintah
lebih
mem
perha
tikan
pedag
ang
kecil
dan
mem
berik
an
kerin
ganan
dala
m
PPK
M
Level
3 di
Yogy
akarta
Kajian berhasil Tiap
mendapatkan penga
media walan
2x per
exposure, baik 20% isu 100% 20
periode
regional berha
maupun sil
nasional mend
250

apatk
an
atensi
media
regio
nal
serta
nasio
nal
mini
mal
5x
Penyerapan
anggaran
Finan
5% minimal 90% 50% 90% 90% 100% 50
cial
dari rancangan
awal
77 3.85
Ketepatan
waktu
membayar dan 50% 90% 50% 56% 27
penyerapan kas
BEM KM

Tabel 2. Kementrian Riset dan Pengembangan


BALANCED SCORECARD
Skor
Tiap
Realisasi Tiap
Bobot Perspektif Akhir
Bobot Reali (E)=(D)÷( KPI
Persp Persp Target (G) = Pembobo
KPI KPI sasi C)x100% (F)=(E
ektif ektif (C) jumlah (F) tan
(B) (D) (Nilai )x(
(A) dala (H)=(G)x
maks B)÷10
m satu (A)÷100
100%) 0
persp ektif
Diadakan
upgrading
3x per
seluruh staf 20% 3x 100% 20
periode
kementrian

Terdapat 96 28.8
laporan tiap
80%
rapat lengkap 20% 90% 100% 20
rapat
dengan
dokumentasi
251

80%
(ada
Pengolahan
Learni beber
data tiap riset
ng & 30% H+7 apa
minimal H+7
Growth 20% (kumul riset 80% 16
setelah riset
atif) yang
telah memenu
telat
hi
diola
h)
Pengajuan
proposal dan
LPJ kegiatan 20% H-7 H-7 100% 20
sesuai
prosedur

PIC tiap
pengerjaan
output digilir
kepada tiap 20% 70% staf 80% 100% 20
staf

Pembentukan
tim pengerja H-7
an tiap riset 15% (Kumul H-7 100% 15
diadakan atif)
minimal H-7
Pembahasan
tiap riset
90%
melibatk an 10% 80% 88.88% 88.88
staf
seluruh staf
(kumulat if)
Jumlah rilistiap
output minimal
20% 80% 85% 100% 20
Internal 80% dari
35% 96.37 33.73
Process rancangan awal
Pengerjaantiap
output minimal
80% tepat 10% 80% 85% 100% 10
waktu pada
timeline
Pembentukan
tim pelaksan a H-30
tiap riset 15% (Kumulat H-25 83.33% 12.49
diadakan if0
minimal H-30
Jumlah 18 Terpen
30% 100% 30%
persebaran fakultas uhi
252

responden tiap- dan 1


tiap fakultas sekolah
Berhasil
mengelu arkan
riset mengenai
min. 4x
tahap
30% per 4x 100% 30
pembuatan
periode
serta evaluasi
suatu kebijakan
publik
Berhasil
mengeluarkan min. 4x
riset mengenai 30% per 7x 100% 30 100 30
isu dalam periode
kampus
Custo
Jumlah like tiap
mer
rilis output 300
Persp 30%
melalui 20% (Rata- 571,7 8 100% 20
ective
Instagram BEM rata)
KM
Jumlah rata -rata
responde n tiap 20% 350 400 100% 20
diadakan riset
Penyerapan
anggaran
minimal 90% 50% 90% 90% 100% 50
dari rancangan
Finan
5% awal 91.6 4.58
cial
Ketepatan waktu
membayar dan
50% 90% 75% 83% 41.6
penyerapan kas
BEM KM
253

Tabel 3. Kementrian Analisis Digita


BALANCED SCORECARD
Skor
Tiap
Realisasi Tiap
Bobot Perspektif Akhir
Bobo Reali (E)=(D)÷( KPI
Persp Persp Target (G) = Pembobo
KPI tKPI sasi C)x100% (F)=(E
ektif ektif (C) jumlah (F) tan
(B) (D) (Nilai )x(
(A) dala (H)=(G)x
maks B)÷10
m satu (A)÷100
100%) 0
persp ektif
Diadakan
upgrading
3x per
seluruh staf 25% 3x 100% 25
periode
kementrian

Terdapat laporan
tiaprapat lengkap 80%
25% 90% 100% 25
dengan rapat
dokumentasi

Pengajuan 100 30
Learni proposal dan
ng & 30% LPJ kegiatan 25% H-7 100% 100% 25
Growth sesuai prosedur

PIC tiap
pengerja an
25% 70% staf 80% 100% 25
output digilir
kepada tiap staf

Pembentukan
H-7
tim pengerjaan
15% (Kumul H-7 100% 15
output diadakan
atif)
minimal H-7
Pembah asan
tiap riset
90%
melibatk an 25% 85% 94.44% 23.61
staf
Internal seluruh staf
30% 98.61 29.58
Process (kumulatif)
Jumlah rilistiap
output minimal
30% 80% 80% 100% 30
80% dari
rancangan awal
Pengerja an tiap
output minimal 30% 80% 80% 100% 30
80% tepat waktu
254

pada timeline
Terlaksa nanya
Hackgovt dan 100%
100%
mengadakan (hingg
(hingga
kompetisi suatu 25% a tahap 100% 25
tahap
solusi hearing
hearing)
permasalahan )
masyarakat
Jumlah like tiap
300
rilis output
15% (Rata- 712.51 100% 15
melalui Instagram
rata)
BEM KM
35% BEM, 100 35
FGE,
COGI
Custo
Berhasil TO,
mer Minimal
melakukan BEM
Persp 2
kerjasama dengan FEB,
ective 10% lembaga 100% 10
pihak eksternal UGM
per
untuk keperlua n F
periode
data program kerja ESS,
BEM
KMF
T
Terlaksananya
riset berbasis Minimal
digital dalam 25% 5x per 7x 100% 25
suatu pengawa lan periode
isu
Terlaksananya
riset berbasis
Minimal
spasial dalam
25% 5x per 8x 100% 25
pemetaan suatu
periode
wilayah dalam
lingkup regional
Penyerapan
anggaran minimal
50% 90% 90% 100% 50
90% dari
Finan rancangan awal
5% 100 5
cial Ketepatan waktu
membayar dan
50% 90% 90% 100% 50
penyera pan kas
BEM KM
255

LAPORAN OPINI HASIL KINERJA KEMENKOAN


Dari awal pembentukan program kerja pada Pra-RKAT, hingga disepakati secara mufakat.
Terdapat beberapa program kerja rancangan hasil brainstorming antar PH. Seiring berjalannya waktu,
beberapa proker yang sudah dicanangkan diawal tidak sepenuhnya terlaksana hingga akhir
kepengurusan. Silahkan lihat tabel yang tersedia untuk penjelasan lebih detail.

PROKER TIDAK TERLAKSANA


Alasan Tidak
Kementerian Program Kerja Evaluasi DKI
Terlaksana
Proker kurang satu
BMR (BEM output untuk
Monthly Review) dipublikasikan
dikarenakan
Analisis Isu miskomunikasi internal
Untuk hasil evaluasi ini jadi
Strategis Proker kurang lima
bahan pertimbangan
output dikarenakan
kepengurusan selanjutnya
arahan dan orientasi
Tulisan Nusantara dalam merumuskan
internal BEM KM lebih
program kerja agar
mengarah ke Onigiri
meminimalisir adanya
(Opini dalam Negeri)
kekurangan.
Proker tidak terlaksana
Gamatube dikarenakan jadwal
Analisis Digital
(Cyberpolice) bertubrukan dengan
agenda Oprec Jagat
Saksana

EVALUASI KINERJA SDM


Secara keseluruhan kinerja tiap anggota kementrian di Kemenkoan Analisis sudah bekerja sesuai
arahan dan tupoksi dari tiap menteri. Adapun beberapa dinamika yang terjadi selama kepengurusan
Kabinet Arus Balik, dimana mempengaruhi kinerja tiap anggota kementrian. Namun setelah diadakan
konsolidasi kemenkoan bersama, hal tersebut dapat diluruskan sehingga tiap anggota dapat tetap
melanjutkan tugas masing-masing. Seiring berjalannya waktu, adapun beberapa anggota yang mulai
menghilang
256

Laporan Kementerian Analisis Isu Strategis

Arahan Umum
Kementerian Analisis Isu dan Strategis merupakan salah satu Kementerian yang berada
dibawah Kemenkoan Analisis yang pada tahun ini berhasil mengeluarkan 46 Output Kementerian.
Selama 1 periode kepengurusan, Kementerian Analisis Isu dan Strategis (Ansrat) telah mengeluarkan
sejumlah 46 kajian yang komprehensif, partisipatif, dan progresif dalam mengkawal isu yang sedang
hangat dibicarakan maupun isu strategis yang sudah dipetakan. Beberapa bentuk kajian yang dikawal
Ansrat dikemas dalam bentuk kajian narasi narasi singkat yang dituangkan dalam bentuk Opini dalam
Negeri (ONIGIRI), Kritik dalam Kampus (KRIUK), Bem Monthly Review (BMR), Tulisan Nusantara
dan Press Release. Selama kepengurusan, Ansrat juga melakukan 3 kali upgrading internal dalam
bentuk Belajar Berdiskusi dan Belajar Kepenulisan sebagai bentuk dari pengembangan diri para
anggotanya. Disetiap bulanya, Kementerian Analisis Isu dan Strategis juga mempunyai program
evaluasi yang terbuka untuk publik. Dimana publik (dalam hal ini mahasiswa UGM) dapat memberikan
evaluasi dan juga metautkan kajian atau tulisan mereka untuk di unggah di kanal akun resmi BEM KM
UGM.

Arahan Khusus
Kementerian Analisis Isu dan Strategis BEM KM UGM 2021 merupakan kementerian yang
menjadi think tank dari setiap pergerakan oleh BEM KM UGM, yang berfokus kepada analisis strategis
terhadap sebuah isu melalui kajian, sikap, maupun diskusi yang merepresentasikan mahasiswa dalam
proses dan output-nya. Selama masa kepengurusan, Kementerian Analisis Isu dan Strategis didasari
oleh nilai-nilai kolektif progresif di mana kebersamaan dan partisipasi dalam kementerian menjadi hal
utama yang harus diperhatikan selain penyusunan kajian. Sehingga, dalam dinamika kerja dalam satu
tahun kepengurusan, Kementerian Analisis Isu Strategis selalu melibatkan setiap anggota kementerian
dalam proses penyusunan kajian.

Kondisi Kementerian
Selama satu tahun kepengurusan, Kementerian Analisis Isu dan Strategis sudah berjalan dengan
sangat baik dan kondusif. Kementerian Ansrat sendiri selalu melakukan rapat rutin untuk membahas
internal dan progres kajian yang sedang digarap. Kelancaran kegiatan ini tidak terlepas dari partisipatif
dari para anggota yang selalu berkomitmen dalam setiap kegiatan kementerian, baik kegiatan eksternal
maupun kegiatan internal.

Evaluasi
Kementerian Analisis Isu dan Strategis sejauh ini telah memberikan yang terbaik selama
kepengurusan. Akan tetapi, terdapat evaluasi yang sekiranya bisa diperbaiki untuk kepengurusan
berikutnya, yaitu penyederhanaan output kajian agar lebih singkat dan substantif.

Rekomendasi
Walaupun dikenal sebagai kementerian yang memegang peran penting dalam mengkawal
sebuah isu terkini, Setiap anggota tetap harus memiliki chemistry yang kuat. Keterikatan antar anggota
juga mempengaruhi kinerja. Untuk memperkuat ikatan ini, ada baiknya setiap pertemuan yang diadakan
oleh kementerian tidak hanya ditujukan untuk membahas progress kerja atau mengkawal isu, namun
bisa diagendakan sebagai sebuah pertemuan keakraban yang bertujuan untuk mendekatkan setiap
anggota kementerian.
257

BEM MONTHLY REVIEW (BMR)

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
BEM Monthly Review (BMR) merupakan salah satu kajian rutin Kementerian Analisis Isu dan
Strategis yang dikeluarkan setiap bulan (monthly activity) yang bertujuan untuk mengkawal isu yang
sedang terjadi di bulan tersebut. Kajian ini disusun oleh anggota Kementerian Anstrat dengan
membentuk tim kajian khusus yang diketuai oleh salah satu direktorat jenderal (dirjen) yang berkaitan
dengan isu yang akan dibahas. BMR mulai disusun setelah mendapatkan insight dari hasil dialog dan
diskusi atau konsolidasi, masuk pada penyusunan draft kajian komprehensif sebagai dasar eskalasi
akhir sebuah pengawalan isu. Selama kepengurusan, Kementerian Ansrat telah mengeluarkan 2 bentuk
kajian BMR.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembentukan Tim Ad-Hoc • Pembagian task-force • Bem Monthly Review • Evaluasi bersama DKI
• Dialog dan Diskusi bersama • Editing dan finalisasi kajian • Evaluasi bersama MPM
mahasiswa dan Ahli
• Analisis Internal

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kegiatan ini berjalan dengan cukup baik. • Selama 1 tahun Periode sudah berhasil
Yang perlu menjadi evaluasi adalah perlu merilis 2 BMR.
nya lebih banyak output BMR yang lebih • Kedepanya diharapkan dapat terus
mendalam dan komprehensif dalam berlanjut karena sudah dikenal public
suatu isu. sebagai tulisan bulanan Anstrat
• Lebih banyak Kolaborasi

Link Kegiatan
Output
No. Tanggal Rilis Link Kegiatan
Kementerian
Titik Pengawalan https://www.instagram.com/p/CN33x08DoM0/?utm_me
1. 20 April 2021
Akhir Piyungan dium=copy_link
258

Opini Dalam Negeri (ONIGIRI)

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
Opini dalam negeri (ONIGIRI) merupakan salah satu kajian Kementerian Analisis Isu dan
Strategis yang bertujuan untuk mengkawal isu yang tengah hangat dalam skala nasional. Kajian ini
disusun oleh anggota Kementerian Ansrat dengan membentuk tim kajian khusus dan diketuai oleh
salah satu dirjen terkait. Kajian ini diawali dengan Agitasi Pergerakan yang diiringi kajian pemantik
(ONIGIRI) bersama output kreatif dari Pergerakan. Selama kepengurusan, Kementerian Ansrat telah
mengeluarkan 22 bentuk kajian ONIGIRI.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembentukan Tim Ad-Hoc • Pembagian task-force • Opini Dalam Negeri • Evaluasi bersama Irjen
• Dialog dan Diskusi bersama • Editing dan finalisasi kajian • Evaluasi bersama MPM
mahasiswa dan Ahli
• Analisis Internal

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kegiatan ini berjalan dengan cukup baik. Yang • Selama 1 tahun periode sudah berhasil
perlu menjadi evaluasi adalah waktu merilis 22 ONIGIRI.
pengerjaan, baik dari kajian itu sendiri maupun • Kedepanya diharapkan dapat terus
desain visual grafis dari Kementerian Medinfo. berlanjut karena sudah dikenal public
Beberapa kali rilisnya ONIGIRI sempat sebagai tulisan Opini Anstrat
tertunda dari waktu rilis seharusnya. • Lebih banyak kolaborasi
Propaganda hamper tidak ada dalam •
pengeluaran ONIGIRI. Sehingga ONIGIRI
berdiri mandiri meski tetap mendapat
engagement tinggi.

Link Kegiatan
No. Output Kementerian Tanggal Rilis Link Kegiatan
Kilas Balik dan Telaah
https://www.instagram.com/p/CLTBeEbj8hv/?ut
1. Kritis Fenomena 15 Februari 2021
m_medium=copy_link
Bubarnya FPI
Kasus Kekerasan
Seksual Naik Terus, https://www.instagram.com/p/CN_2hXWDNgj/?
2. 23 April 2021
RUU PKS Makin Tak utm_medium=copy_link
Terurus
259

Serial Ekonomi : Serba – https://www.instagram.com/p/CPSlkX0jXR_/?ut


3. 25 Mei 2021
Serbi Hari Buruh 1 m_medium=copy_link
4 Serial Ekonomi : Serba https://www.instagram.com/p/CPSlzvljDu0/?utm
4. 25 Mei 2021
– Serbi Hari Buruh 2 _medium=copy_link
Serial Ekonomi : Serba – https://www.instagram.com/p/CPSl-
5. 25 Mei 2021
Serbi Hari Buruh i9Dyu8/?utm_medium=copy_link
Komisi Pemberantasan https://www.instagram.com/p/CPfxVxss9XQ/?ut
6. 30 Mei 2021
Korupsi m_medium=copy_link
Undang – Undang
Minerba, Sebuah
https://www.instagram.com/p/CQ8iprOsK6_/?ut
7. Hambatan Pemenuhan 6 Juli 2021
m_medium=copy_link
Keadilan
Masyarakat
PPKM Darurat, https://www.instagram.com/p/CRdn4TLMYl2/?u
8. 18 Juli 2021
Mengulang Kesalahan? tm_source=ig_web_copy_link
Ekonomi di Atas https://www.instagram.com/tv/CRjKdQYjriP/?ut
9. 20 Juli 2021
Nurani? m_source=ig_web_copy_link
Situasi Darurat, Rakyat https://www.instagram.com/p/CRnl2TkME9_/?u
10. 22 Juli 2021
Kena Pajak tm_source=ig_web_copy_link
Adaptasi Pendidikan
https://www.instagram.com/p/CTWNOOglneQ/?
11. Indonesia di Tengah 3 September 2021
utm_source=ig_web_copy_link
Pandemi
Edisi Tengah Pandemi:
https://www.instagram.com/p/CUMt3kul6bf/?ut
12. Naiknya Harta Pejabat, 24 September 2021
m_source=ig_web_copy_link
Tak Terurusnya Rakyat
Edisi Hari Pertanian:
https://www.instagram.com/p/CUNMqfvPIRH/?
13. Reforma Agraria 24 September 2021
utm_source=ig_web_copy_link
Hanyalah Cita-Cita
Kajian Satu Tahun
https://www.instagram.com/p/CUr71uav8td/?ut
14. Disahkannya 6 Oktober 2021
m_source=ig_web_copy_link
Omnibus(uk) Law
https://www.instagram.com/p/CU__m56PXiR/?u
15. Pelayanan Oligarki 14 Oktober 2021
tm_source=ig_web_copy_link
Digitasi Tanpa
Perlindungan Data https://www.instagram.com/p/CVCx0C2P-
16. 15 Oktober 2021
Pribadi, Sebuah PS/?utm_source=ig_web_copy_link
Blunder?
260

Tulisan Nusantara (TULNUS)

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
Tulisan Nusantara (TULNUS) merupakan salah satu kajian Kementerian Analisis Isu dan
Strategis yang bertujuan untuk menmbawakan isu daerah/lokal yang tengah hangat diperbincangkan.
Kajian juga dapat melihat situasi dan kondisi isu lokal yang berkembang, terutama di wilayah
Yogyakarta. Kajian ini akan melalui finalisasi kajian yang akan dikerjakan oleh internal Ansrat bersama
menteri dan wakil menteri. Selama 1 Periode ini, Anstrat sudah berhasil mengeluarkan 4 Tulisan
Nusantara.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Tugas Kementerian • Memilih salah satu • Tulisan Nusantara • Evaluasi bersama DKI
• Analisa Isu Lokal bersama penugasan Kementerian • Evaluasi bersama MPM
• Editing dan finalisasi
kajian

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kegiatan ini berjalan dengan cukup baik. • Selama 1 tahun periode sudah berhasil
Yang perlu menjadi evaluasi adalah merilis 4 Tulisan Nusantara.
minimnya isu – isu lokal yang tengah • Kedepanya diharapkan dapat tersu
hangat selama satu tahun ini, dan masih berlanjut karena sudah dikenal public
ada isu lokal yang belum mampu ter- sebagai tulisan dengan isu daerah
backup dalam kajian TULNUS, seperti khususnya isu di sekitar wilayah
isu jalan tol Solo – Yogyakarta, masalah Yogyakarta.
UMR yang rendah di wilayah Daerah • Lebih banyak kolaborasi
Istimewa Yogyakarta, dan lain – lain.
261

Link Kegiatan
No. Output Kementerian Tanggal Rilis Link Kegiatan

Menolak Lupa, Rekam


1. Jejak Merapi dan 1 Februari 2021 https://www.instagram.com/p/CKv84KQDNj
Upaya Mitigas x/?utm_medium=copy_link

Ada Apa Dengan https://www.instagram.com/p/CMbb32mDIv2


2. 15 Maret 2021
TPAS Piyungan? /?utm_medium=copy_link

TPAS (Tagih
Pemerintah Atasi
Sampah) Piyungan : https://www.instagram.com/p/CMq7mwgD_B
3. 21 Maret 2021
Ketika -/?utm_medium=copy_link
Pemerintah Tak Lagi
Urus Sampah

NKRI Harga Mati,


https://www.instagram.com/p/CSWnt5ilPCu/?
4. Papua (Tak 9 Agustus 2021
utm_source=ig_web_copy_link
Terkecuali)
262

Press Release

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
Press Release merupakan output genting yang diproses oleh internal Kementerian Anstrat
yang berkoordinasi dengan kementerian lain dan forum embaga terkait guna merespon isu strtageis di
lingkup kampus, nasional, maupun internasional. Selama 1 Periode ini Anstrat sudah berhasil
mengeluarkan 11 Press Release.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Adanya isu genting • Menyusun task-force isu • Press Release • Evaluasi bersama DKI
• Analisis Isu bersama terkait • Evaluasi bersama MPM
• Editing dan finalisasi
press release

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDAS


• Kegiatan ini berjalan dengan cukup baik. • Selama 1 tahun Periode sudah berhasil
Yang perlu menjadi evaluasi adalah merilis 11 Press Release.
urgensi dari kajian ini yang sifatnya • Lebih banyak berkoordinasi dengan
dadakan atau ouput genting seharunya Aliansi Mahasiswa dan Aliansi Lainya
menjadi prioritas dalam perilisannya.
Medinfo harus lebih tanggap guna Anggaran Kegiatan
efektifitas press release ini Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00

Link Kegiatan
No. Output Kementerian Tanggal Rilis Link Kegiatan
Undang – Undang ITE
: Menuntut Revisi, https://www.instagram.com/p/CL_xY0ADCJ8/
1. 4 Maret 2021
Mencegah ?utm_medium=copy_link
Degradasi Demokrasi
International
Women’s Day, https://www.instagram.com/p/CMbb32mDIv2/
2. 8 Maret 2021
Memilih Tanpa ?utm_medium=copy_link
Menyamai
Rilis Sikap Bersama : https://www.instagram.com/p/CP0eemOjfKx/?
3. 7 Juni 2021
Cicak Versus Boyo utm_medium=copy_link
263

Reborn : Upaya
Pelemahan KPK
Jilid 2.
Press Release : Save
Palestine, Tolak https://www.instagram.com/p/CQARe6RjuDL/
4. 12 Juni 2021
Pelanggaran HAM ?utm_medium=copy_link
Berat!
Press Realese:
Mengecam Tindak https://www.instagram.com/p/CSB_0OSpzvp/?
5. 1 Agustus 2021
Kekerasan Terhadap utm_source=ig_web_copy_link
Masyarakat Papua
Press Realease:
Tuntaskan Pandemi https://www.instagram.com/p/CTWNOOglneQ
6. 4 September 2021
atau Adaptasikan /?utm_source=ig_web_copy_link
Pendidikan
Press Realease: Wadas https://www.instagram.com/p/CVuQw7MPWq
7. 1 November 2021
Belum Tuntas w/?utm_source=ig_web_copy_link
264

Kritik Untuk Kampus (KRIUK)

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
Merupakan output Ansrat terhadap isu kampus dalam bentuk tulisan yang telah melalui proses
kajian isu. Kritik untuk Kampus (KRIUK) berisi tulisan/sikap akan isu isu yang muncul dalam kampus.
Tujuan dari tulisan ini adalah untuk menciptakan kepedulian terhadap kampus. Tulisan ini disusun oleh
tujuh sampai delapan anggota Ansrat yang dikoordinir oleh satu Head of Project (HoP). Selama satu
periode ini, Anstrat sudah berhasil mengeluarkan 7 KRIUK.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Isu yang terjadi dalam • Membagi task-force • Kritik untuk Kampus • Evaluasi bersama DKI
kampus kajian • Evaluasi bersama MPM
• Membentuk tim ad-hoc • Editing dan finalisasi
kajian

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kegiatan ini berjalan dengan cukup baik. • Selama 1 tahun periode sudah berhasil
Yang perlu menjadi evaluasi mungkin merilis 7 KRIUK.
dari segi eksplorasi isu dalam kampus • Kedepanya diharapkan dapat terus
yang masih kurang dikarenakan sistem berlanjut karena sudah dikenal public
pembelajaran daring. sebagai tulisan khusus untuk mengkritik
kebijakan kampus oleh Anstrat

Link Kegiatan • Lebih banyak Kolaborasi


No. Output Kementerian Tanggal Rilis• Link Kegiatan
Kriuk 1 : Pandemi Melanda, https://www.instagram.com/tv/CKqx6O4Dn
1. 30 Januari 2021
UKT Buat Apa? c2/?utm_source=ig_web_copy_link
Kekerasan Seksual Tak
https://www.instagram.com/p/COKINHLs
2. Kunjung Reda, ULT Buat 27 April 2021
mJG/?utm_medium=copy_link
Apa?
Menyoal Sosialisasi
Kekerasan Seksual di https://www.instagram.com/p/COKiDR6sp
3. 27 April 2021
Kampus, Inisiasi atau EV/?utm_medium=copy_link
Implikasi?
265

Dari Mahasiswa, Oleh https://www.instagram.com/p/COQEHPYD


4. 29 April 2021
Mahasiswa, Untuk Siapa? w9m/?utm_medium=copy_link
Gadjah Mada, Kampus 28 November https://www.instagram.com/p/CVuQw7MP
5.
Impian? 2021 Wqw/?utm_source=ig_web_copy_link
Gadjah Mada, Lupa Akan https://www.instagram.com/p/CW7ktBHPH
6. 5 Desember 2021
Sumpahnya? NY/?utm_source=ig_web_copy_link
266

Upgrading Kepenulisan

DESKRIPSI KEGIATAN:
Belajar (Training and Development Instrument) merupakan sebuah kanal upgrading
Kementerian Ansrat yang bertujuan sebagai pengenalan awal tentang kementerian dan untuk
membangun konsep berfikir yang kritis, analisis, dan strategis pada para anggotanya. Ansrat
mengundang para ahli di bidangnya dan ahli dalam multi bidang (Tulisan maupun Pemikiran) untuk
pengembangan Internal Kastrat. Selama 1 tahun ini, Anstrat sudah berhasil melakukan 3 kali upgrading
kepenulisan.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Upgrading Internal • BELAJAR • Notulensi Belajar • Evaluasi bersama


• Mengundang • Upgrading Internal • Live report Irjen
pembicara dan • Pengenalan • Evaluasi bersama
membentuk tim Kementerian MPM
pelaksana

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kegiatan ini berjalan dengan cukup baik. • Selama 1 tahun periode sudah berhasil
Yang perlu menjadi evaluasi adalah merilis 3 upgrading kepenulisan.
waktu pelaksanaan yang sempat diundur • Lebih banyak Kolaborasi
karena kegiatan lain yang sifatnya urgent
sehingga pelaksanaan tidak berjalan Anggaran Kegiatan
secara maksimal. Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
267

Kilas Balik dan Surat Terbuka BEM KM UGM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN:
Merupakan output dari Kementerian Anstrat berupa pembahasan suatu isu secara singkat dan
menarik yang dibungkus dengan sebuah infografis yang substantif dan mudah dipahami. Kilas Balik
dan Surat Terbuka ini ditujukan selain untuk membantu memahami suatu isu dengan lebih mudah
melalui infografis yang menarik, tetapi juga untuk melakukan recover suatu isu secara lebih cepat serta
adanya rekomendasi atau saran terhadap suatu isu. Hal ini bertujuan untuk mendapatkan momentum
suatu isu, yang tidak harus menggunakan kepenulisan kajian yang memerlukan waktu lebih Panjang.
Dalam satu tahun kepengurusan, Kementerian Anstrat telah merilis total 5 output dari Kilas Balik dan
Surat Terbuka BEM KM UGM.

Link Kegiatan
No. Output Kementerian Tanggal Rilis Link Kegiatan

Surat Terbuka BEM KM https://www.instagram.com/p/CPH7pzXje1M/?


1. UGM : Menentang Segala 21 Mei 2021 utm_medium=copy_link
Bentuk Pelemahan KPK
Apa Kabar Pendidikan https://www.instagram.com/p/CTRgjAQvfrl/?ut
1 September
2. Indonesia, Dulu Begini, m_source=ig_web_copy_link
2021
Sekarang Gimana?
268

Kementerian Riset dan Pengembangan

Arahan Umum
Kementerian Riset dan Pengembangan BEM KM UGM merupakan kementerian di bawah
Kemenkoan Analisis yang bergerak untuk menyediakan data sebagai dasar berpijak dalam pengawalan
isu strategis. Kementerian Riset dan Pengembangan aktif dan partisipatif dalam berbagai pengawalan
isu BEM KM UGM untuk menunjukkan aspirasi mahasiswa UGM. Lebih lanjut, hasil riset tidak hanya
diolah dalam bentuk infografis tetapi juga kajian akademik. Output inilah yang membedakan
Kementerian Riset dan Pengembangan dengan tahun sebelumnya. Kementerian Riset dan
Pengembangan juga berusaha menjaga kualitas riset dengan pengolahan data menggunakan SPSS dan
Stata. Selain bertugas melakukan riset dalam menyikapi isu-isu tertentu, Kementerian Riset dan
Pengembangan juga mewadahi KM UGM untuk aktif berkontribusi dalam melakukan riset untuk
masyarakat desa. Hal tersebut menjadi ikhtiar bersama untuk melakukan hilirisasi riset di masyarakat
luas.

Arahan Khusus
Terlibat aktif dalam mengawal isu strategis kampus, regional, dan nasional dengan riset yang
berkualitas, progresif, dan produktif guna mendukung pengambilan keputusan berdasarkan prinsip
policy-based evidence yang merepresentasikan KM UGM. Secara lebih praktis, Kementerian Riset dan
Pengembangan bertugas melakukan riset baik menggunakan pendekatan kualitatif, kuantitatif, maupun
campuran. Selain menghasilkan riset, kami juga mewadahi riset untuk pengembangan BEM KM UGM
maupun desa binaan BEM KM UGM.

Kondisi Kementerian
Kementerian Riset dan Pengembangan terdiri dari seorang Menteri yang diwakili oleh dua
wakil menteri yang membidangi urusan internal dan eksternal. Di dalam menjalankan program kerjanya
terdapat pembagian kedirjenan yang terdiri dari Sekbend dan lima kedirjenan yaitu, Kedirjenan Media,
Kedirjenan PSDM, Kedirjenan Isu Populer, Kedirjenan Isu Strategis, dan Kedirjenan Pengolahan Data.
Sekbend atau Sekretaris Bendahara bertugas untuk melakukan urusan administratif, Kedirjenan Media
bertugas memvisualisasikan data, Kedirjenan Pengolahan Data bertugas mengolah data mentah menjadi
data siap saji, Kedirjenan PSDM bertugas mengurusi personalia internal kementerian, Kedirjenan Isu
Strategis bertugas mengawal isu-isu strategis kampus dan luar kampus, serta Kedirjenan Isu Populer
bertugas melakukan riset yang berkembang di kalangan mahasiswa.

Evaluasi
Dalam satu tahun kepengurusan di Kementeria Riset dan Pengembangan tentu jalan terjal selalu
ditemui. Badai datang silih berganti dan ombak tidak berhenti-hentinya menerjang. Namun, selama
layar masih terkembang, pantang untuk diturunkan sebelum sampai ditujuan. Permasalahan yang
menerjang menjadikan setiap orang di dalamnya menjadi kuat dengan segala cobaan. Di bulan-bulan
awal semua anggota kementerian memiliki semangat yang luar biasa. Hal ini dapat dibuktikan project
awal riset BEM SI, dengan target 400 responden dalam waktu 14 hari dapat terkumpul hanya dalam 10
hari. Berikutnya, anggota kementerian semakin semangat dan percaya diri dalam melakukan riset
kuantitatif. Di tengah jalan rasa lelah semakin terasa dan beberapa mengalami penurunan semangat dan
motivasi. Oleh karena itu, kementerian sempat mengadakan bonding offline ke pantai. Namun
sayangnya, hanya setengah dari anggota kementerian yang dapat hadir. Permasalahan personalia di
dalam kementerian sebenarnya menjadi masalah yang sering muncul. Banyak yang mahasiswa baru
yang bergabung di awal kepengurusan tidak merasakan nuansa BEM KM dan sense of belongings. Hal
ini membuat anggota di dalamnya makin luntur semangatnya.
269

Kedepannya, permasalahan personalia ini memerlukan perhatian lebih, khususnya dalam


kondisi pengelolaan organisasi dengan metode online. Perlu memilih komposisi anggota kementerian
yang ada di Jogja dan di luar Jogja. Selain itu, penempatan orang di tempat yang benar dan tepat perlu
menjadi catatan. Dengan tuntutan pekerjaan yang tinggi perlu ada anggota yang memahami riset dengan
berbagai pendekatan. Hal ini menjadi ujung tombak kementerian ke depan. Kementerian Riset dan
Pengembangan juga selalu kesulitan mencari responden, maka tak jarang membutuhkan waktu yang
panjang untuk menyelesaikan output tersebut. Sinergi antar kementerian juga sangat diperlukan agar
batas minimal sample dapat terpenuhi dengan cepat.

Rekomendasi
1. Memastikan anggota kementerian sebanyak 2/3 dari total anggota berada di Yogyakarta;
2. Agendakan pertemuan tatap muka rutin untuk kegiatan refreshing;
3. Membangun jejaring lintas fakultas untuk mempermudah mencari kuesioner;
4. Memberikan pelatihan riset pengolahan data.
270

GAMASTRA

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Gamastra adalah salah satu program riset dengan pendekatan kuantitatif yang diolah
menggunakan SPSS atau Stata. Gamastra dihadirkan untuk menjaring aspirasi mahasiswa UGM
mengenai isu-isu yang sedang berkembang dan hendak dikawal oleh BEM KM UGM. Output dari
Gamastra terdiri dari infografis dan/atau kajian. Isu yang pernah dikawal oleh Gamastra antara lain
Riset BEM SI, Riset Pengelolaan Sampah, Riset PPKS, dan Riset Kawasan Rohani. Kegiatan ini telah
terlaksana selama 4 kali yang dirilis pada tanggal 12 Maret 2021, 28 Maret 2021, 26 April 2021, dan
26 November 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Hasil rapat • Diskusi di • Infografis • Evaluasi Bulanan


pengawalan di kedirjenana • Kajian Kementerian
tataran kemenkoan • Penyusunan desain
atau taskforce riset
• Menyebar dan
mengolah data

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kegiatan ini berjalan dengan cukup baik • Membentuk taskforce pencari data atau
dengan pengolahan data yang kredibel. memberi penanggungjawab tiap fakultas
Evaluasi berada diproses pengumpulan untuk mencari responden.
data. Pengumpulan data perlu
mekanisme dan strategi khusus.

Link Kegiatan
https://www.instagram.com/p/CWuTDZnv1KP/ Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp520.000,00
https://www.instagram.com/p/COIWMO_sNeC/
Pengeluaran Rp520.000,00
https://www.instagram.com/p/CM9i-g8Da2y/
https://www.instagram.com/p/CMT5kEljvf5/
271

GAMAPOPS

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Gamapops adalah program kerja Kementerian Riset dan Pengembangan untuk memberikan
informasi alternatif dari sudut pandang yang berbeda mengenai isu-isu tertentu. Isu yang diangkat
mengenai isu seputar mahasiswa di dalam kampus maupun di luar kampus. Kegiatan ini dilaksanakan
pada tanggal 13 Maret 2021, 2 Juni 2021, 3 Juni 2021, dan 28 November 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Hasil rapat koordinasi • Penyusunan desain riset • Infografis • Evaluasi Bulanan


kementerian • Menyusun pertanyaan • Videografis Kementerian
wawancara
• Wawancara
• Visualisasi data

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kegiatan ini berjalan dengan baik dengan • Memantau diskursus publik di twitter
ide-ide yang fresh. Catatan penting untuk maupun mendengar aspirasi banyak
program kerja ini adalah perlu adaptif orang.
dan kerja cepat agar isu yang
berkembang tidak using ketika output
dikeluarkan

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/p/CMV-edEjee7/ Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
https://www.instagram.com/p/CPnfRnhh02p/
https://www.instagram.com/p/CPnhKZzMDkp/
https://www.instagram.com/p/CPnivPbh5nE/
https://www.instagram.com/p/CPo-S_PjOEM/
https://www.instagram.com/p/CPpL1mbj6zR/
https://www.instagram.com/p/CPpFMLyD5qf/
https://www.instagram.com/p/CW0uJ3mvjwi/
272

GAMAPEDIA

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Gamapedia adalah kegiatan untuk memberikan informasi mengenai keilmuan yang berbeda dan
interdisiplin dalam melihat suatu fenomena tertentu. Output dari kegiatan ini adalah infografis dan
dijalankan dengan kolaborasi dengan lembaga mahasiswa yang ada di UGM untuk menyerap berbagai
pandangan dan keilmuan. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 5 Februari 2021, 9 Mei 2021, 21 Juli
2021, dan 14 September 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Hasil rapat • Diskusi di • Infografis • Evaluasi Bulanan


pengawalan di kedirjenana Kementerian
tataran kementerian • Mengajak kolaborasi
• Studi literatur
• Visualisasi data

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kegiatan ini perlu niat untuk mengajak • Menyiapkan kerangka riset untuk
kolaborasi, sehingga terdapat kelemahan dipurpose ke pihak kolaborator agar
membutuhkan waktu yang lama karena diskusi berjalan dengan cepat
harus saling menyesuaikan jadwal.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/p/CK6PLAgDu5R/Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
https://www.instagram.com/p/COpehA7sydR/
https://www.instagram.com/p/CRlA_aqsbAB/
https://www.instagram.com/p/CTy-LIDP1mu/
273

GAMABOOST

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Gamaboost merupakan kegiatan internal kementerian untuk meningkatkan kompetensi dan
kapabilitas anggota. Di dalam Gamaboost diharapkan anggota kementerian mengalami peningkatan
kemampuan yang signifikan dalam menjalani kegiatan organisasi. Dengan kata lain kegiatan ini
membekali anggota agar dapat mengikuti perkembangan dinamika berorganisasi. Kegiatan ini
dilaksanakan pada tanggal 14 Maret 2021 dan 18 September 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Hasil rapat • Diskusi di • Webinar • Evaluasi Bulanan


pengawalan di kedirjenana Kementerian
tataran • Penyusunan ToR
kementerian • Mengundang
pembicara

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kegiatan ini belum berjalan maksimal • Membuat kurikulum yang jelas
karena sumber daya di kedirjenan PSDM mengenai muatan upgrading internal
tidak komunikatif dalam menjalankan kementerian
program kerja.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp300.000,00
Pengeluaran Rp300.000,00
274

GAMABOND

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Gamabond merupakan kegiatan refreshing sebagai bentuk reward kepada anggota
kementerian. Kegiatan ini juga bertujuan untuk memperkuat hubungan antar anggota. Kegiatan
dilakukan dalam bentuk piknik ke pantai dan rekreasi di tempat wisata. Selama di tempat rekreasi,
anggota kementerian saling bercerita dan berbagi keluh kesah selama menjalani dinamika di kampus.
Kegiatan dilakukan pada tanggal 10 April 2021 dan 14 Juni 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Hasil rapat • Penentuan destinasi • Piknik • Evaluasi Bulanan


pengawalan di • Penentuan tanggal Kementerian
tataran kementerian kegiatan
• Merencanakan
akomodasi

• EVALUASI
Kegiatan KEGIATAN
ini belum berjalan maksimal PROYEKSI / REKOMENDASI
karena tidak banyak yang terlibat dengan • Kedepannya kegiatan ini perlu diadakan
alasan tidak di Jogja dan tugas kuliah dengan memastikan jumlah anggota
menumpuk yang di Jogja memadai dan dianggarkan
untuk subsidi.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
275

WACANA

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Wacana merupakan program kerja kerja kolaboratif yang dilakukan oleh kementerian di bawah
Kemenkoan Analisis. Wacana dibuat dengan konsep videografis yang mencoba menggali perspektif
dari berbagai stakeholders dalam menanggapi suatu permasalahan. Program kerja ini mengandalkan
konten kreatif dengan menempatkan sudut pandang yang baru. Wacana juga masuk ke dalam agenda
pengawalan isu yang sekiranya memungkinkan untuk diliput. Kegiatan dilakukan pada tanggal 23
Maret 2021 dan 15 Oktober 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Hasil rapat pengawalan • Menentukan kolaborator • Video • Evaluasi Bulanan


di tataran kemenkoan • Menyusun konsep Kementerian dan
dan taskforce liputan kemenkoan
pengawalan • Membuat daftar
pertanyaan interview
• Meliput dan editing

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kegiatan ini memerlukan sumber daya • Kolaborasi lebih baik ditujukan pada
yang memiliki kapabilitias editing video. kementerian Medinfo. Sehingga dalam
Selain itu juga memerlukan anggota pelaksanaannya kementerian hanya
kementerian yang memiliki kamera dan menyiapkan konsep dan talent.
fasih mengoperasikan kamera

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/p/CMvxyXqF0aG/Pemasukan Rp250.000,00
https://www.instagram.com/p/CVDVUVajncy/ Pengeluaran Rp250.000,00
276

GAMAKONKRIT

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Gamakonkrit merupakan event Kementerian Riset dan Pengembangan yang berkolaborasi
dengan Kementerian Pengembangan Desa Mitra. Event ini terdiri dari lomba riset dan seminar
pengembangan desa. Lomba riset diadakan untuk mewadahi mahasiswa UGM untuk meriset desa
wisata binaan BEM KM UGM. Hasil dari riset tersebut akan menjadi input pengembangan desa wisata
bagi masyarakat dan Kementerian PDM. Puncak acara adalah seminar pengembangan desa dengan
mempertemukan stakeholders pengembangan desa wisata. Pembicara berasal dari kementerian,
pemerintah daerah, dan praktisi desa wisata. Seminar diadakan pada tanggal 6 November 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Hasil rapat pengawalan • Membentuk panitia • Hasil riset di Desa • Evaluasi Panitia
di tataran kementerian • Menyusun rangkaian Tamanmartani Gamakonkrit
kegiatan • Seminar Pengembangan
• Membuka pendaftaran Desa di Grand
lomba Ambarrukmo
• Penjurian lomba
• Pelaksanaan seminar

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kegiatan ini berjalan dengan sangat baik. • Gamakonkrit perlu dilakukan di tahun
Permasalahan yang sering muncul berikutnya karena sudah memiliki
dikarenakan ketidakpastian pandemi. pengalaman memuasakan dengan pihak
Selain itu, panitia jarang rapat tatap muka Royal Ambarrukmo dan Grand
karena pandemi dan kebanyakan berada Ambarrukmo.
di luar Jogja. Pembagian tugas
kolaborasi yang memadai diantara dua
kementerian sangat penting.
Anggaran Kegiatan
Link Kegiatan Pemasukan Rp12.000.000,00
Pengeluaran Rp12.000.000,00
https://www.youtube.com/watch?v=p6XDZA
Yp1bU&t=2848s&ab_channel=BEMKMUGM
277

Kementerian Analisis Digital

Arahan Umum
Kementerian Analisis Digital atau Andal merupakan kementerian yang bergerak sebagai
student-led digital research team di dalam tubuh BEM KM UGM 2021 melalui metode penelitian
terdigitalisasi dengan skema metodologi digital dan spasial yang tersistematis untuk dapat dijadikan
acuan BEM KM dalam bergerak dan menentukan sikap.
Asas yang dibawa Andal adalah Objektif, Sistematis, dan Aplikatif (OSA) dan harapannya
dapat menjadi Andalan bagi BEM KM 2021. Andal juga ikut andil dalam pembacaan situasi dan
pengawalan isu yang berkembang baik secara digital dan spasial melalui riset-risetnya yang berkala.

Arahan Khusus
Berdasar pada arahan umum proyeksi karakter BEM KM UGM 2021, yakni resilience yang
berarti perencanaan dan eksekusi dari gerak BEM KM didasarkan pada proyeksi dan dinamisasi
urgensi-kondisi satu tahun ke depan, serta berbasis data, yakni proses pengambilan keputusan gerak
organisasi. Maka Andal ikut andil sebagai bentuk pembacaan situasi dan pengawalan atas isu yang
berkembang berbasis pada metodologi riset digital dan riset spasial berdasar pada framework
pengawalan dan arahan kemenkoan baik dalam konteks isu strategis maupun isu dinamis/populer.
Terdapat pula kedirjenan Data Gadjah Mada yang turut andil dalam relasi dan kerja sama
dengan institusi terkait untuk membuat Big Data UGM yang melingkupi banyak aspek, untuk
menunjang pengambilan keputusan organisasi serta mencoba mengintegrasikan dengan platform yang
sudah ada di UGM, untuk mendapatkan lebih banyak menyentuh kehidupan mahasiswa UGM.
Selain itu, Andal juga memiliki satu program besar yakni Hack Government atau HackGov
UGM. HackGov UGM merupakan rangkaian acara yang berisi Bootcamp, Webinar, Hackathon dan
Festival yang diselenggarakan secara berurutan. Keempat mata acara tersebut merupakan satu
rangkaian yang saling berkesinambungan dalam satu kesatuan di HackGov UGM 2021. Untuk Tahun
ini mengusung tema e-governance dan pelayanan publik khususnya di Provinsi DI Yogyakarta.

Kondisi Kementerian
Andal merupakan kementerian baru yang menjadi inovasi di BEM KM Kabinet Arus Balik. Ia
berangkat dari Staf Khusus Analisis Digital (SKAD) pada kabinet tahun lalu. didasarkan pada asas
Objektif, Sistematis, dan Aplikatif (OSA), kehadiran Andal mengisi ruang untuk BEM KM menjadi
lebih terdigitalisasi dan inovatif dalam bergerak . Andal sendiri merupakan salah satu kementerian yang
mampu mengeluarkan inovasi-inovasi yang out of the box dalam hal output, event, hingga pengawalan
isu-isu strategis BEM KM. Selama masa kabinet ini, kementerian yang cenderung paling muda dari
lainnya, memiliki kondisi internal yang cukup stabil dan minim friksi di dalamnya meski dilihat masih
minim keterlibatannya dalam kegiatan-kegiatan yang sifatnya luring karena kerja-kerja kementerian
seringkali dapat dikerjakan secara daring dan kendala pada jarak dan kondisi.
Untuk struktur kementerian, Menteri membidangi riset dan eksternal; Kedirjenan Riset Digital,
Kedirjenan Riset Spasial, dan Kedirjenan Data Gadjah Mada. sedangkan wakil menteri menjadi support
system kementerian dengan membidangi internal; Kedirjenan Administrasi, Kedirjenan PSDM, dan
Kedirjenan Media Visual. Masing-masing kedirjenan diketuai oleh dirjen. Berikut beberapa penjelasan
kedirjenan:

a. Kedirjenan Riset Digital:


Kedirjenan yang bertanggung jawab atas pembuatan output riset berbasis dan bermetode media
digital dalam media sosial dan media massa yang terpublikasi secara sistematik sebagai penentu
sikap BEM KM dalam bergerak. Riset yang dilakukan adalah riset berbasis digital untuk
278

melakukan pembacaan isu baik di dalam berita daring maupun media sosial. Kerja Riset mulai
dari brainstorming isu dan metode, jejaring data-data di media digital, olah data dan analisis.
Berfungsi sebagai penentu sikap BEM KM terkait isu yang berkembang dalam dunia digital serta
menjadi bagian dari pengawalan isu rutin BEM KM.
b. Kedirjenan Riset Spasial:
Kedirjenan yang bertanggung jawab atas pembuatan output riset berbasis dan bermetode spasial
atau geografis dan kajian kewilayahan terkait yang terpublikasi secara sistematik. Riset berbasis
spasial ini bentuknya adalah melakukan pemetaan dan analisis kewilayahan di dalam isu-isu
regional. Kerja Riset mulai dari brainstorming isu dan metode, jejaring data-data di platform SIG
atau lainnya, olah data dan analisis. Berfungsi sebagai penentu sikap BEM KM terkait isu yang
berkembang secara regional serta menjadi bagian dari pengawalan isu rutin BEM KM.
c. Kedirjenan Data Gadjah Mada
Kedirjenan yang menjadi aktor penghubung dan akses pihak eksternal ke kementerian atau
sebaliknya. Kedirjenan ini juga memberikan layanan jasa digital melalui laman web atau aplikasi
untuk menunjang kinerja BEM KM dalam bergerak. Kedirjenan ini juga mengurus satu bentuk
platform pelayanan yang diperuntukan untuk mempermudah kebutuhan, informasi dan akses
mahasiswa UGM. DataGama untuk saat ini masih dalam tahap pengembangan.
d. Kedirjenan Media Visual
Kedirjenan yang membuat reimajinasi hasil produk yang dihasilkan kementerian menjadi sebuah
produk visual serta menerjemahkan hasil riset yang sudah dikerjakan agar dapat didiseminasikan
ke khalayak luas. Kedirjenan Media Visual berkoordinasi dengan Kementerian Medinfo BEM KM
terkait standardisasi dan SOP konten. Visualisasi dapat berupa infografis atau video menarik yang
memuat hasil riset baik dari kedirjenan digital maupun spasial beserta narasi
penjelasannya.Tujuannya agar publik bisa disajikan olahan riset dengan sajian yang lebih menarik
secara visual.
e. Kedirjenan Administrasi
Kedirjenan yang membidangi segala bentuk kegiatan administrasi dan birokrasi di dalam
kementerian. Kedirjenan administrasi berkoordinasi dengan Kementerian Sekkab dan Keuangan
BEM KM perihal kesekretariatan dan kebendaharaan kementerian
f. Kedirjenan PSDM
Kedirjenan yang berperan sebagai support system bagi setiap anggota internal dan kinerja
kementerian. PSDM Andal berhubungan langsung ke Kementerian PSDM BEM KM untuk
keperluan kaderisasi dan pengawasan. Kedirjenan ini juga sebagai penanggung jawab dalam
pengembangan kapasitas sumber daya melalui pelatihan dan forum keluarga (FORGA) anggota
kementerian serta bekerja sama dengan Kementerian PSDM dalam hal kaderisasi dan rekrutmen.

Evaluasi
• Staf terkadang kurang maksimal dalam keterlibatan dalam menjalankan tugasnya sebagai staf
Kementerian Analisis Digital
• Visualisasi dari hasil analisis terkadang masih susah dibaca
• Terkadang hasil analisis terlalu banyak teks dan mengandung banyak istilah yang kompleks
• Hasil diseminasi output perlu lebih membumi agar mudah dipahami publik
• Masih sulitnya menumbuhkan chemistry dan kedekatan kultural yang lebih jauh dalam internal
kementerian yang notabene baru karena terkendala jarak dan wabah
• Belum terintegrasinya program kerja besar kementerian, HackGov ke kedirjenan yang bisa
dikaitkan/masih menjadi tanggung jawab menteri dan wakil menteri

Rekomendasi
279

• Perlu adanya ketegasan dari Dirjen atau Menteri selanjutnya terhadap kedisiplinan para staf
• Perlu adanya kelas visualisasi bagi tim riset agar dapat menyajikan hasilnya dengan baik
• Perlu dibuat standar maksimal teks dan ukuran minimal teks
• Perlu diperkuat kembali kaderisasi dan pelatihan berstandar dan berkurikulum untuk setiap
anggota kementerian
• Perlu lebih banyak kegiatan secara luring dalam hal pembuatan, pengerjaan maupun sekedar
berkumpul di dalam kementerian
• Internalisasi nilai dan visi kementerian perlu ditekankan kembali dalam kerja-kerja praktis
• Sinkronisasi program kerja besar (HackGov) ke internal kementerian
280

HackGov UGM 2021

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kegiatan HackGov UGM 2021 memiliki 4 subacara yang meliputi webinar, bootcamp,
kompetisi Hackathon, dan festival. Webinar berlangsung pada tanggal 19 Juni 2021. Bootcamp
berlangsung pada tanggal 9 sampai dengan 14 Juni 2021. Kompetisi Hackathon berlangsung pada
tanggal 21 Juni sampai dengan 21 Agustus 2021. Sedangkan festival berlangsung selama tujuh hari
yaitu pada tanggal 16 sampai dengan 22 Agustus 2021.

FLOW KEGIATAN
Webinar Bootcamp Webinar Hackathon Festival
#1 #2
19 Juni 9 s.d.14 3 Juli 21 Juni s.d. 16 s.d. 22
Juni 21 Agustus Agustus

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Keterbatasan basecamp membuat panitia • Menentukan satu basecamp untuk menjadi


harus berpindah-pindah tempat dalam menjadi tempat secretariat acara agar koordinasi dapat
host acara maupun operator zoom. dilakukan dengan cepat.
• Terdapat panitia yang kurang aktif dalam • Membentuk satu divisi PSDM agar dapat
menjalanakan tugas. memantau perkembangan panitia dalam
• Beberapa narasumber dan mentor terlalu cepat menjalankan tugasnya.
dalam memaparkan materi. • Melakukan briefing kepada mentor atau
• Pengelolaan berkas arsip kurang baik narasumber sebelum melakukan pemaparan.
sehingga masih terpisah satu sama lain. • Setiap file dikelola dengan baik dan tertata
• Keterbatasan koneksi internet menyebabkan dalam google drive.
acara sesekali mengalami kendala teknis. • Mengalokasikan tempat dengan kondisi internet
• Panitia tidak semua hadir dalam setiap acara baik.
yang terlaksana. • Memastikan seluruh panitia hadir dalam setiap
acara.
Link Kegiatan
Anggaran Kegiatan
https://www.instagram.com/hackgovugm
Pemasukan Rp37,500,000,00
Pengeluaran Rp33,456,000,00
281

Gamascope

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Gamascope adalah program riset berbasis digital untuk melakukan pembacaan isu baik di dalam
berita daring maupun media sosial. Pengerjaan riset mulai dari brainstorming isu dan metode, jejaring
data-data di media digital, olah data dan analisis. Program ini berfungsi sebagai penentu sikap BEM
KM terkait isu yang berkembang dalam dunia digital, tepatnya di sosial media.

FLOW KEGIATAN
Gamascope #1 Gamascope #2 Gamascope #3 Gamascope #4 Gamascope #5

14 Maret 23 April 1 Mei 29 Juni 22 Juli


2021 2021 2021 2021 2021

Gamaspace x
Gamascope
2 September 2021

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Dalam beberapa kajian, tidak semua anggota • Perlu adanya ketegasan dari Dirjen atau Menteri
berpartisipasi aktif selanjutnya terhadap kedisiplinan para staf
• Visualisasi dari hasil analisis terkadang masih • Perlu adanya kelas visualisasi bagi tim riset agar
susah dibaca dapat menyajikan hasilnya dengan baik
• Terkadang hasil analisis terlalu banyak teks • Perlu dibuat standar maksimal teks dan ukuran
dan mengandung banyak istilah yang minimal teks
kompleks

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/bemkm_ugm Pemasukan Rp 0
Pengeluaran Rp 0
282

Gamatube

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Gamatube adalah program riset bertemakan isu populer baik berbasis pembacaan isu baik di
dalam berita daring maupun media sosial maupun spasial untuk melakukan pemetaan dan analisis
kewilayahan. Pengerjaan riset dimulai dari brainstorming isu dan metode, pengumpulan data, olah data,
dan analisis-sintesis. Program ini bertujuan untuk menyajikan fenomena digital ataupun spasial yang
ada dari isu-isu populer yang berkembang di masyarakat.

FLOW KEGIATAN
Gamatube Gamatube Gamatube Gamatube Gamatube
#1 #2 #3 #4 #5
1 Februari 4 Maret 14 April 22 April 20 Juni
2021 2021 2021 2021 2021

Gamatube #7 Gamatube
#6
25 Juli 11 Juli
2021 2021

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Dalam beberapa kajian, tidak semua anggota • Perlu adanya ketegasan dari Dirjen atau Menteri
berpartisipasi aktif selanjutnya terhadap kedisiplinan para staf
• Visualisasi dari hasil analisis terkadang • Perlu adanya kelas visualisasi bagi tim riset agar
masih susah dibaca dapat menyajikan hasilnya dengan baik
• Terkadang hasil analisis terlalu banyak teks • Perlu dibuat standar maksimal teks dan ukuran
dan mengandung banyak istilah yang minimal teks
kompleks
283

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/bemkm_ugm Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
284

Gamaspace

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Gamaspace merupakan riset berbasis spasial untuk melakukan pemetaan dan analisis
kewilayahan di dalam isu-isu kampus, regional, maupun nasional. Pengerjaan riset mulai dari
brainstorming isu dan metode, pencarian dan pengumpulan data spasial, olah data dan analisis
menggunakan aplikasi GIS dan sejenisnya. Riset ini berfungsi sebagai penentu sikap BEM KM UGM
terkait isu yang berkembang secara kampus, regional, maupun nasional. Dalam pengerjaannya,
Gamaspace beberapa kali berkolaborasi dengan mitra di luar BEM KM UGM, seperti BEM FGE UGM,
BEM FEB UGM, hingga LSF Cogito.

FLOW KEGIATAN
Gamaspace #1 Gamaspace #2 Gamaspace #3 Gamaspace #4 Gamaspace x
Gamascope
6 Februari 17 Maret 26 April 18 Juli
2021 2 September
2021 2021 2021 2021

Gamaspace #7
24 Oktober
2021

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Dalam beberapa kajian, tidak semua • Perlu adanya ketegasan dari Dirjen atau
anggota berpartisipasi aktif Menteri selanjutnya terhadap
• Visualisasi dari hasil analisis terkadang kedisiplinan para staf
masih susah dibaca • Perlu adanya kelas visualisasi bagi tim
• Terkadang hasil analisis terlalu banyak teks riset agar dapat menyajikan hasilnya
dan mengandung banyak istilah yang dengan baik
kompleks • Perlu dibuat standar maksimal teks dan
ukuran minimal teks
285

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/bemkm_ugm Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
286

Top Up

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Top Up merupakan program peningkatan kapasitas sumber daya manusia pada kalangan
internal Kementrian Analisis Digital. Program ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan
softskill yang dimiliki oleh anggota kementrian. Program yang telah dilaksanakan sebanyak tiga kali ini
mengundang satu pembicara ahli di bidangnya pada setiap sesinya. Sejalan dengan tujuan awal,
program ini dilakukan agar seluruh anggota kementrian dapat memahami cara meriset data secara
digital maupun spasial terlepas dari latar belakang yang dimilikinya.

FLOW KEGIATAN
Top Up #1 Top Up #2 Top Up #3

10 April 2021 31 Juli 2021 18 September 2021

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Berkoordinasi dari awal mengenai kebutuhan
pembicara sehingga tidak disiapkan secara • Tidak semua anggota dapat hadir pada acara
mendadak. yang ditentukan meskipun publikasi sudah dari
• Memastikan kemampuan kehadiran anggota jauh-jauh hari.
lainnya sebelum acara dimulai • Penugasan yang diberikan tidak terlaksana
• Melakukan briefing kepada mentor atau dengan baik karena kesibukan masing-masing
narasumber sebelum melakukan pemaparan. anggota yang berbeda dan skala prioritas.
• Setiap file dikelola dengan baik dan tertata • Panitia kurang memperhitungkan hal-hal non
dalam google drive. teknis dari acara khususnya terkait administrasi
• Mengalokasikan tempat dengan kondisi internet sehingga kadang mempersiapkannya secara
baik. mendadak.
• Keterbatasan koneksi internet menyebabkan
acara sesekali mengalami kendala teknis.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/andal.isme Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
287

Jelajah Data

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Jelajah Data merupakan program visualisasi hasil riset yang akan dikerjakan bersamaan dengan
kemenkoan analisis berupa video interaktif yang memuat hasil riset baik dari kedirjenan digital maupun
spasial beserta narasi penjelasannya. Hal ini bertujuan agar publik bisa disajikan olahan riset dengan
sajian yang menarik. Dalam pengerjaannya, program ini bekerja sama dengan Kementerian Media dan
Informasi BEM KM UGM.
FLOW KEGIATAN
Jelajah Data #1 Relaks x Jelajah Data

15 Maret 2021 21 April 2021

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Dalam beberapa kajian, tidak semua anggota • Perlu adanya ketegasan dari Dirjen atau
berpartisipasi aktif Menteri selanjutnya terhadap kedisiplinan
• Visualisasi dari hasil analisis terkadang masih para staf
susah dibaca • Perlu adanya kelas visualisasi bagi tim riset
• Terkadang hasil analisis terlalu banyak teks dan agar dapat menyajikan hasilnya dengan baik
mengandung banyak istilah yang kompleks • Perlu dibuat standar maksimal teks dan
ukuran minimal teks

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/p/CMcN9oFj9 Pemasukan Rp0,00
ne/ Pengeluaran Rp0,00
288

Forganya Andal

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Forganya Andal merupakan salah satu sarana untuk berkomunikasi live antar anggota
kementrian Analisis Digital. Kegiatan ini dilakukan setiap dua minggu sekali di hari minggu pukul
20.00 WIB namun waktu ini dapat diganti berdasarkan kesepakatan antar anggota. Ajang komunikasi
ini tidak hanya dilakukan untuk mensosialisasikan progress antar kedirjenan dan brainstorming ide riset
kedepannya namun seringkali juga diisi dengan hiburan yang beragam seperti game show hingga movie
screening.

FLOW KEGIATAN
Pembukaan Penyampaian Penyampaian Games Dokumentasi
progress riset rencana riset
selanjutnya

Anggaran Kegiatan
Link Kegiatan Pemasukan Rp0,00
https://www.instagram.com/andal.isme Pengeluaran Rp0,00
289

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Perbedaan kesibukan yang sangat beragam antar


anggota merupakan faktor utama sulitnya mencari
waktu berkumpul dengan formasi lengkap
sehingga harus memakai waktu akhir pekan.
• Absensi kurang dapat terlacak dan seringkali lupa
mengadakan absensi.
• Anggota forga seringkali telat datang di sesi forga
hingga pada taraf sikap tersebut dimaklumi
anggota lainnya.
• Keterbatasan koneksi internet menyebabkan acara
sesekali mengalami kendala teknis.

• Jalannya forga akan lebih semarak apabila


dilengkapi dengan sesi game di akhir dan
menambah kerekatan antar anggota.
• Absensi hendaknya dilakukan via video
platform agar dapat mendata semua anggota
yang benar masuk.
• Melakukan brainstorming secara rutin antar
anggota dapat meningkatkan kualitas ide
riset yang akan dilakukan sekaligus
kerekatan antar anggota.
292

LAPORAN MENTERI KOORDINATOR KEMASYARAKATAN

ARAHAN MENTERI KOORDINATOR KEMASYARAKAT


Menjadi corong untuk memperbesar roda pergerakan dalam pengabdian kepada masyarakat
yang dapat dikonversi menjadi produk kolaboratif BEM KM UGM yang lebih berdampak bagi
kesejahteraan mahasiswa dan masyarakat kedepannya. Fokus Kegiatan kami adalah melayani
masyarakat dan mahasiswa penuh dengan kasih untuk menciptakan ruang haromonis dan kegiatan yang
keberlanjutan yang akan datang.

REALISASI ARAHAN
Fokus Kemasyarakatan Periode ini adalah :
1. Memaksimalkan Kerja digital marketing di desa mitra
2. Melakukan riset dan pengumpulan potensi desa khususnya Tamanmartani.
3. Memperluas mitra dalam pengembangan potensi desa seperti mitra akademisi, perusahaan,
LSM, perusahaan, maupun pemerintahan.
4. Memperluas branding desa mitra.
5. Membantu desa melakukan resiliensi produk yang terdampak Covid 19
6. Memotivasi KM/HM maupun Lembaga Eksekutif lain untuk membantu desa dalam
melaksanakan pengembangan potensi desa.
7. Pelaksanaan program kerja Kementerian Sosmas BEM KM UGM sesuai dengan grand design
yang berlandaskan pada 17 Point of Sustainable Deveopment Goals
8. Fokus pelaksanaan program adalah kemampuan secara personal atau kelompok untuk
mengenali dan menganalisis isu lokal kemasyarakatan, seperti isu kemiskinan, perubahan
iklim, mitigasi bencana, difabel, pendidikan anak, dan lain-lain.

NARASI
Puji syukur panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa, atas karunia yang dilimpahkan,
sehingga pelaksanaan kegiatan Kemasyarakatan BEM KM UGM 2021 dapat terlaksana dengan baik
dan lancar. Kegiatan Program Kemasyarakatan BEM KM UGM 2021 merupakan kegiatan pembinaan
dan pemberdayaan desa menuju tahap paripurna guna menindaklanjuti beragam hasil kegiatan
pembinaan dan pemberdayaan masyarakat yang telah dilakukan oleh BEM KM UGM di tahun
sebelumnya.
Sebagai program keberlanjutan Kemasyarakatan 2021 dilaksanakan untuk menindaklanjuti
beragam hasil kegiatan pembinaan dan pemberdayaan masyarakat yang telah dilakukan oleh BEM KM
UGM dengan jangkauan yang diperluas. Khususnya program besar kemenkoan kemasyarakatan adalah
Asean Smart Vilagge, P3D dan PHP2D. Kami Kemenkoan Kemasyarakatan secara khusus akan
mendapatkan mentoring persiapan pelaksanaan program dari Andromeda Learning Center dan banyak
pihak berkaitan dalam pelaksanaan progran. Mentoring dilakukan untuk memastikan program yang
dirancang dapat mencapai luaran yang ditargetkan.
Kegiatan Kemenkoaan Kemasyarakatan merupakan program besar BEM KM 2021. Kegiatan
Kemenkoaan Kemasyarakatan didukung oleh DKI kemasyarakatan, Menteri PDM dan Menteri
Sosmas. Saya ucapkan banyaj terimakasih kepada Mba Galuh, Mas Naza dan Mas Rofii atas kerja
kerasnya selama 1 tahun berdinamika di BEM KM UGM 2021 khususnya kemenkoan Kemasyarakatan.
Kemenkoan Kemasyarakatan didukung oleh banyak desa dampingan khususnya Desa Ngargoretno,
Desa Taman martini, Desa Madurejo, dan Desa desa yang di damping oleh Kementerian Sosmas.
Kepada Rektor UGM, pemimpin perguruan tinggi, dosen pendamping BEM KM UGM,
mahasiswa, dan semua pihak yang terlibat dalam kegiatan ini, kami ucapkan terima kasih. Semoga
293

pengabdian kita di bidang kemahasiswaan khususnya program pengabdian kepada masyarakat ini,
mendapat ridho dari Tuhan Yang Maha Kuasa.

REALISASI OPERATING GOALS KEMENKOAN KEMASYARAKATAN


1. Meningkatkan Kualitas Pengabdian Kepada Masyarakat dalam implementasi Kampus
Merdeka
No. Metrics Utama Pelaksana Realisasi Kegiatan
Meningkatan peran mahasiswa
dalam pengabdian masyarakatan PDM • P3D
1. serta aktif dalam pergerakan
Sosmas • PHP2D
pembedayaan masyarakat yang
berkelanjutan

2. Memberikan Pengaruh pada Proses Pembedayaan Masyarakat di lingkungan mahasiswa


dan masyarakat
No. Metrics Utama Pelaksana Realisasi Kegiatan

Melibatkan civitas akademika UGM


aktif dalam membangun PDM
1. Asean Smart Vilage
pemberdayaan masyarakat di Sosmas
tingkat international
Meningkatkan awareness
PDM
2. mahasiswa pentingnnya pengabdia Kunjungan Kemasyarakatan
Sosmas
kepada masyarkat

TABEL LAPORAN UMUM KETERLAKSANAAN PROGRAM KERJA KEMENKOAN


SESUAI RKAT

Program Keterlaksa Waktu dan Kete-


No. Kementerian Mitra
Kerja naan Tempat rangan
Dijelaskan lebih
Tour De 22 Mei
lanjut melalui LPJ Terlaksana
Faculty 2021
Kementerian
DIGITAL
MARKETI Dijelaskan lebih
10 Mei
NG DESA lanjut melalui LPJ Terlaksana
2021
NGARGOR Kementerian
1. PDM ETNO
FESTIVAL
Dijelaskan lebih 6
UMKM dan
lanjut melalui LPJ Terlaksana November
KOPI 2021
Kementerian 2021

Lokakarya Dijelaskan lebih 29


X Bincang lanjut melalui LPJ Terlaksana November
Desa Kementerian 2021
294

Paguyuban 22 Februari
Dijelaskan lebih
Sosmas - 7
lanjut melalui LPJ Terlaksana
UGM September
Kementerian
2021
Paguyuban Dijelaskan lebih
Sosmas DIY lanjut melalui LPJ Terlaksana Tentatif
Kementerian
Konten Susu
Frisian Flag Dijelaskan lebih
dan Berbagi lanjut melalui LPJ Terlaksana Tentatif
Susu Kementerian

Sekolah
Kebencanan Dijelaskan lebih
13 Juni
di Taman lanjut melalui LPJ Terlaksana
2021
Raja Kementerian
Balitung
Dijelaskan lebih
Upgrading Sepanjang
lanjut melalui LPJ Terlaksana
Sosmas Periode
Kementerian
Pelatihan
Dijelaskan lebih 11-12
Kebencanaa
2. SOSMAS lanjut melalui LPJ Terlaksana September
n
Kementerian 2021

Sahabat Dijelaskan lebih


20 Maret
Bumi lanjut melalui LPJ Terlaksana
2021
Kementerian
World
Dijelaskan lebih
Environmen Sepanjang
lanjut melalui LPJ Terlaksana
t Day UGM Periode
Kementerian
2021
Pembuatan
Konten
Dijelaskan lebih
Kreatif Sepanjang
lanjut melalui LPJ Terlaksana
Eksternal Periode
Kementerian
Kedirjenan
Media
Indonesia Dijelaskan lebih
29 – 30 Mei
Melihat lanjut melalui LPJ Terlaksana
2021
Kementerian
Dijelaskan lebih
Etalase Nasi 18 Mei – 16
lanjut melalui LPJ Terlaksana
Juni
Kementerian
Dijelaskan lebih
Berbagi 25 April
lanjut melalui LPJ Terlaksana
Susu 2021
Kementerian
295

Dijelaskan lebih
Berbagi
lanjut melalui LPJ Terlaksana 14 Maret
Sembako
Kementerian 2021
Berbagi Dijelaskan lebih
25 April
Pakaian lanjut melalui LPJ Terlaksana
2021
Kementerian
Dijelaskan lebih Terlaksana
SEKOLAH Sepajang
lanjut melalui LPJ dengan
ALAM Periode
Kementerian catatan

TABEL LAPORAN PROGRAM KERJA INISIASI KEMENKOAN

Program Waktu dan


No. Kementerian Mitra Latar Belakang Kegiatan
Kerja Tempat

Program Pengembangan
Desa
PDM X Pemeberdayaan Desa lanjutan Mei -
1. P3D Ngargoretn
SOSMAS dari PHP2D di danai oleh November
o
KEMENDIKBUD

Desa Program Holistik Pengembangan


PDM X Mei -
2. PHP2D Tamanmart Pemberdayaan Desa di danai
SOSMAS November
ani oleh KEMENDIKBUD
296

LAPORAN DEPUTI KOORDINATOR INTERNAL


KEMENKOAN KEMASYARAKATAN

NARASI
Salam sejahtera bagi semua orang bijak yang sedang membaca! Terima kasih sudah
menyempatkan waktu untuk membaaca narasi kami yang salah satunya dari saya, perwakilan
Kemenkoan Kemasyarakatan BEM KM UGM 2021. Selama satu tahun kebelakang, Kemenkoan
Kemasyarakatan memiliki beberapa fungsi kerja yaitu Menteri Koordinator (Menko), Deputi
Koordinator Internal (DKI), dan jajaran Menteri.
Deputi Koordinator Internal (DKI) adalah salah satu fungsi baru di BEM KM UGM Kabinet
Arus Balik. DKI berperan sebagai wakil menko yang fokus untuk membantu urusan internal kemenkoan
antara kedua kementerian di bawah kemenkoan. Kemenkoan Kemasyarakatan membersamai dua
kementerian, yaitu Kementerian Sosial Masyarakat (Sosmas) dan Kementerian Pengembangan Desa
Mitra (PDM). Selain sebagai jembatan urusan internal antara kedua kementerian, peran DKI
Kemasyarakatan membantu pengawalan rencana program kerja yang telah disusun oleh Menteri
masing-masing dengan menggunakan Balance Scorecard yang dilengkapi dengan Key Performance
Indicator (KPI) sebagai usaha menjaga dan mengukur keberhasilan program kerja yang dilaksanakan
oleh masing-masing kementerian.

CAPAIAN BALANCED SCORECARD KEMENKOAN KEMASYARAKATAN


Tabel 1.1 BSC Kementerian Sosial Masyarakat
Bobot
Persp Target Realisasi Presentasi Subjective Validation
Prespektif KPI
ektif Keberhasilan Comment Tool
(%) Nilai Nilai

Learning 30% Attendance


& form,
Growth dokumentasi
Pelaksanaan kegiatan, dan
Upgrading laporan publik
(10%). melalui
platform
Instagram
@sosmasugm.

a. Kehadiran 60% 60% 100%


staf di
Upgrading
oleh Kabinet
Arus Balik.

b. Upgrading 1x per 2x per 100%


dilaksanakan tahun tahun
oleh
Kementerian
Sosial
Masyarakat.
297

c. Kehadiran 80% 80% 100%


staf di
Upgrading
oleh
Kementerian
Sosial
Masyarakat.

Draft
notulensi,
Proses Rapat
dokumentasi
Internal
kegiatan, dan
Kementerian
validasi
(10%).
melalui
wawancara.

a. Terdapat 100% 100% 100% Draft notulensi


laporan pada drive
kesimpulan kementerian.
rapat
(notulensi) .
lengkap
dokumentasi.

b. Tiap 75% 75% 100% Hasil


partisipan wawancara
rapat Random
mengetahui sampling
pembahasan peserta rapat.
rapat.

Monitoring
DKI serta
Persiapan
pelaporan
dan
sekretaris dan
Pelaksanaan
bendahara tiap
Program
kementerian
Kerja (10%).
(proposal dan
surat).

a.Pemahaman 80% 90% 100% Hasil


staf untuk wawancara
setiap proses Random
dan tata cara sampling staf
pelaksanaan pelaksana
program kerja program kerja.
setiap
kedirjenan.
298

b.Penyusunan 80% 80% 100%


proposal dan
Laporan
Pertanggungja
waban (LPJ)
sesuai
Standard
Operating
Procedure
(SOP).

b.Ketercapaia 80% 79% 98,75% Pelaksanaa Hasil rapat


n program n program persiapan
kerja sesuai kerja program kerja
rencana awal mengalami secara rutin.
(sasaran, keterlambat
timeline). an beberapa
hari karena
pertimbang
an yang
dapat
dipertanggu
ngjawabka
n sehingga
wajar
terjadi.

Proses Attendance
dinamika form,
internal di dokumentasi
Kementeria kegiatan, dan
n Sosmas hasil diskusi
Pelaksanaan memang dalam forum
Rapat terbukti rapat.
Internal dengan
Internal Kementerian profesionali
25% tas internal
Process Sosial
Masyarakat membaur
(Sosmas) dengan
(5%). kekeluarga
an sehingga
mereka bisa
menjaga
stamina
dalam
pelaksanaa
299

n program
kerja.

a. Rapat rutin 3x per 4x per 100%


Pengurus bulan bulan
Harian.

b. Rapat 5x per 18x per 100%


Kementerian tahun 6 bulan
(mengakrabk
an serta
penyampaian
progress dan
evaluasi).

c. Bonding 2x per 3x per 100%


Kementerian. tahun tahun

d. Rapat rutin 2x per 4x per 100%


Kedirjenan. bulan bulan

Partisipasi Attendance
Staf setiap form,
Program dokumentasi,
Kerja story
Kementerian Instagram
Sosial pelaksanaan
Masyarakat program kerja.
(5%)

a. Kehadiran 80% 80% 100%


staf setiap
program
kerja
kedirjenan
masing-
masing.

b. Kehadiran 50% 50% 100%


staf setiap
kedirjenan
dalam
program
kerja lintas
kedirjenan.

Proses Formulir
Pelaksanaan evaluasi,
Program dokumentasi,
Kerja
Kementerian
300

Sosial dan unggahan


Masyarakat Instagram.
(10%)

a. Setiap staf 100% 100% 100%


kedirjenan
memiliki job
desc yang
jelas.

b. Program 60% 80% 100%


kerja
mengadopsi
blended
method.

c. Pembuatan 3x per 9x per 100%


output video tahun tahun
panjang
kementerian.

d. Pelaporan 90% 85% 94,4% Pengumpul Laporan


output an publik output
program dokumenta program kerja
kerja si dan @sosmasugm
maksimal menyusun
h+7 dalam
pelaksanaan. bentuk
laporan
publik
beberapa
kali
terhambat
karena
alasan satu
dan lain hal
sehingga
mengakibat
kan mundur
dari jadwal
pelaporan.

e. Evaluasi
program Setelah
80% 80% 100% pelaksanaa
kerja oleh
staf n program
maksimal kerja
h+2 langsung
pelaksanaan dievaluasi
301

oleh panitia
pelaksana

a. Pemetaan Database
Kementerian jaringan (PIC),
Sosial dokumentasi
Masyarakat kegiatan
terhadap kolaborasi,
stakeholder dan
(5%). sebagainya.

b. Jejaring 19 36 100%
lembaga/ lembaga
komunitas
sosial
internal
UGM.

c. Jejaring 8 lembaga 16 100%


lembaga/
komunitas
sosial
eksternal
UGM.

3 lembaga 4 lembaga 100%


d. Jejaring
(mulai
lembaga
pemerinta
pemerintahan
han desa
berkorelasi
hingga
dengan
kementeria
kementerian.
n nasional)

Customer 35% Memorandum


Perspective Of
Understanding
Kontributor (MoU) dengan
Kementerian pihak
Sosial kontributor
Masyarakat atau
dalam Angka screenshoot
(15%). hasil
kesepakatan,
dokumentasi
barang

a. Minimum
partisipasi
36 100%
lembaga/kom
302

unitas sosial 15
internal lembaga
UGM dalam
program
kerja.

b. Minimum
partisipasi
8 lembaga 16 100%
lembaga/kom
unitas sosial
eksternal
UGM dalam
program
kerja.

c. Minimum
partisipasi
2 lembaga 3 lembaga 100%
lembaga
pemerintahan
dalam
program
kerja.

d. Jumlah 5 5 100%
donatur donatur donatur
sembako/fres
h money
(donation).

e. Jumlah 5 4 80%
donatur donatur donatur
pakaian
layak pakai.

f. Jumlah 5 9 orang 100%


donatur donatur
berbagi nasi.

Customer
Dokumentasi
Kementerian
kegiatan,
Sosial
database calon
Masyarakat
penerima
dalam Angka
program.
(15%).

a.Peningkata 1000 1595 100% Akun


n followers akun akun media
akun media sosial
sosial kementeria
kementerian. n memiliki
303

percabanga
n ke
beberapa
komunitas
yang
dibentuk
dan banyak
mentangka
n masa
sebagai
followers
baru.

b. Jumlah 1000 600 60%


peserta orang orang
tercatat dari
luar
kementerian
mengikuti
program
kerja.

c. Jumlah 10 7 70%
peserta kelompok kelompok
Lomba
Project POC
World
Environment
Day.

d. Jumlah 100 153 100%


penerima orang orang
sembako.

e. Jumlah 100 75 orang 75%


penerima orang
paket
pakaian.

f. Jumlah 200 infinity 100% Berbagai


penerima orang nasi tahun
berbagi nasi. ini dalam
bentuk
etalase nasi
yang
dibuka
untuk
umum
sehingga
304

terbuka
bagi setiap
orang untuk
mengambil
nasi di
etalase
apabila
tersedia,
yang
mengisi
etalase juga
secara
sukarela
sehingga
tidak
dihitung
berapa
jumlah
orang tetap
sebagai
penerima
nasi

g. Jumlah 20 orang 59 orang 100%


penerima
buku
pengajaran

Customer
satisfaction
Formulir
Kementerian
evaluasi,
Sosial
dokumentasi
Masyarakat
(5%).

a. Minimal 80% 85% 100%


persentase
kepuasan
publik/pesert
a dalam
pelaksanaan
program
kerja.

b. Pengadaan 75% 100% 100%


evaluasi
peserta
(kritik dan
saran) setiap
305

program
kerja.

Financial 10% Partisipasi 90% 100% 100%


pembayaran
kas internal
kementerian
2x dalam 1
periode
Laporan
Penyerapan 70% 86% 100%
sekretaris dan
dana dari
bendahara
Ditmawa
serta database
sesuai
anggota/staf.
rencana awal

Penyerapan 70% 80% 100%


dana dari
BEM KM
UGM sesuai
rencana awal

Tabel 1.2 BSC Kementerian Pengembangan Desa Mitra


Bobot
Persp Target Realisasi Presentasi Subjectiv
Prespektif KPI Keberhasi e Validation Tool
ektif
lan Comment
(%) Nilai Nilai

Learning 30% Pelaksanaan Attendance form


& Growth Upgrading dan
(10%). dokumentasi.

a.Kehadiran 60% 60% 100%


staf di
Upgrading
oleh Kabinet
Arus Balik.

b.Upgrading 1x per 1x per 100%


dilaksanakan tahun tahun
oleh
Kementerian
PDM.

c.Kehadiran 80% 70% 87,5%


staf di
Upgrading
oleh
306

Kementerian
PDM

Proses Rapat
Draft notulensi
Internal
dan
Kementerian
dokumentasi
(10%).

a. Terdapat 80% 75% 93,75%


laporan
kesimpulan
rapat
(notulensi)
lengkap
dokumentasi.

b. Tiap 75% 70% 93,3%


partisipan
rapat
mengetahui
pembahasan
rapat

Monitoring DKI
Persiapan dan
serta pelaporan
Pelaksanaan
sekretaris dan
Program Kerja
bendahara
(10%).
kementerian.

a.Pemahaman 80% 70% 87,5%


staf untuk
setiap proses
dan tata cara
pelaksanaan
Program Kerja
setiap
Kedirjenan.

b.Penyusunan 80% 70% 87,5%


proposal dan
Laporan
Pertanggungja
waban (LPJ)
sesuai
Standard
Operating
Procedure
(SOP).
307

c.Ketercapaian 80% 70% 87,5%


program kerja
sesuai rencana
awal (sasaran,
timeline).

Internal 35% Pelaksanaan Attendance


Process Rapat Internal form,
Kementerian dokumentasi,
PDM (5%). dan validasi
menteri

a. Rapat rutin 2x per 3x per 100%


Pengurus bulan bulan
Harian.

b. Rapat 2x per 4x per 100%


Kementerian tahun tahun
(mengakrabka
n,
penyampaian
progres, dan
evaluasi)

c. Bonding 2x per 5x per 100%


Kementerian. tahun tahun

d. Rapat rutin 2x per 2x per 100%


kedirjenan. bulan bulan

Partisipasi Staf
setiap Program Attendance form
Kerja dan
Kementerian dokumentasi.
PDM (5%).

a.Kehadiran 75% 75% 100%


staf setiap
program kerja
kedirjenan
masing-
masing.

b.Kehadiran 50% 50% 100%


staf setiap
kedirjenan
dalam program
kerja lintas
kedirjenan.
308

Proses Formulir
Pelaksanaan evaluasi,
Program Kerja dokumentasi,
Kementerian postingan
PDM (10%). Instagram, dan
validasi menteri

a. Setiap staf 90% 80% 88,89%


Kedirjenan
memiliki job
desc yang jelas

b. Program 50% 80% 100%


kerja
mengadopsi
blended
method.

c. Pelaporan 90% 80% 88,89%


output program
kerja maksimal
h+7
pelaksanaan.

d. Evaluasi 80% 80% 80%


program kerja
oleh staf
maksimal h+2
pelaksanaan.

Database
Pemetaan jaringan (PIC),
Kementerian dokumentasi
PDM terhadap kegiatan
stakeholder kolaborasi,
(5%). proses diskusi
rapat internal

a. Jejaring 15 23 lembaga 100%


lembaga/komu lembaga
nitas
himpunan/faku
ltas internal
UGM.

b. Jejaring 5 12 lembaga 100%


lembaga/komu lembaga
nitas
pengembangan
desa mitra
309

eksternal
UGM.

b. Jejaring 1 2 100%
kementerian kementeri
lain internal an
BEM KM
UGM.

c. Jejaring 3 3 lembaga 100%


lembaga
pemerintahan
berkorelasi
dengan
kementerian.

Customer 25% MoU dengan


Perspective pihak
kontributor, atau
screenshoot
Customer hasil
Kementerian kesepakatan,
PDM dalam dokumentasi
Angka (20%) barang, validasi
Menteri, data
sekretaris atas
surat keluar dan
masuk

a.Pendamping 5 3 lembaga 100%


an lembaga
fakultas/himpu
nan di UGM
oleh PDM
untuk
pemberdayaan
desa mitra atau
UMKM.

b.Kolaborasi 2 2 lembaga 100%


dengan
lembaga/komu
nitas eksternal
UGM.

c.Kolaborasi 2 2 100%
dengan kementerian
Kementerian
310

lain di BEM
KM UGM.

d.Partisipasi 2 3 lembaga 100%


lembaga/perw
akilan
pemerintah
dalam program
kerja.

e. Support 2 2 lembaga 100%


lembaga
pemerintah
dalam program
kerja.

f. Jumlah 200 320 peserta 100%


Jumlah peserta
tercatat dari
luar
kementerian
mengikuti
program kerja.

Customer
Formulir
satisfaction
evaluasi,
Kementerian
dokumentasi
PDM (5%)

a. Minimal 80% 75% 93,75%


persentase
kepuasan
publik/peserta/
mitra dalam
pelaksanaan
program kerja.

b.Pengadaan 75% 75% 100%


evaluasi
peserta (kritik
dan saran)
setiap program
kerja.

Financial 10% Partisipasi 90% 90% 100%


pembayaran
kas internal
kementerian
dalam satu
periode.
311

Penyerapan 80% 85% 100%


dana dari
Laporan
Ditmawa
sekretaris dan
sesuai rencana
bendahara serta
awal.
database
Penyerapan 80% 80% 100% anggota/staf.
dana dari BEM
KM UGM
sesuai rencana
awal.

LAPORAN OPINI HASIL KINERJA KEMENKOAN


Secara keseluruhan isi dari Balance Scorecard setiap kementerian yang telah diisi dengan KPI
dari Kementerian Sosial Masyarakat dan Kementerian Pengembangan Desa Mitra memiliki indikator
dengan keberhasilan 100%. Rata-rata keseluruhan BSC dilihat dari 4 elemen, yaitu Learning & Growth,
Internal Process, Financial, dan Customer Perspective yang mana Kementerian Sosial Masyarakat
mencapai 96,95%, sedangkan Kementerian Pengembangan Desa Mitra memiliki rata-rata nilai
keseluruhan BSC mencapai 96,62%. Hasil tersebut dapat menunjukkan bahwa kinerja Kemenkoan
Kemasyarakatan dilihat dari masing-masing kementeriannya sudah cukup baik, ada beberapa indikator
yang tidak mencapai target karena beberapa hal yang tidak dapat dikendalikan di lapangan ataupun
kendala yang muncul dalam proses perencanaan hingga pelaksanaan program

PROKER TIDAK TERLAKSANA


No. Kementerian Program Alasan Tidak Evaluasi DKI
Kerja Terlaksana
1. Pengembangan Telaah Desa Rencana pelaksanaan Alasan tidak terlaksananya program
Desa Mitra program kerja Telaah tersebut dapat diterima, namun
(PDM) Desa bersamaan untuk tetap memfasilitasi SDM dari
dengan pemberlakuan Kementerian PDM yang sudah
Pemberlakuan menyiapkan Telaah Desa namun
Pembatasan Kegiatan tidak terlaksana maka dialihkan
Masyarakat (PPKM) untuk membantu program kerja
Level 4 di Yogyakarta Gamakonkrit yang dilaksanakan
dan Jawa Tengah. kolaborasi dengan Kementerian
Riset dan Pengembangan.

EVALUASI KINERJA SDM


Masing-masing kementerian di kemasyarakatan memiliki kapasitasnya masing-masing.
Kementerian Sosial Masyarakat dengan jumlah staf paling banyak di kemenkoan, bahkan di Kabinet
Kerja Arus Balik. Dinamika dalam Kementerian Sosial Masyarakat dengan jumlah enam Kedirjenan
berjalan sangat baik, terhitung semua staf memiliki semangat tinggi dan mau berusaha untuk
memberikan yang terbaik. Tercatat dua staf mengundurkan diri secara baik-baik untuk keperluan
individu di kontestasi pemilihan Lembaga mahasiswa selain BEM KM UGM. Selanjutnya, dalam
Kementerian Pengembangan Desa Mitra dinamika yang terjadi cukup unik karena sebagian besar
program kerja dilaksanakan secara luring yang mengharuskan terjun lapangan sehingga keterbatasan
pandemi Covid-19 menjadi penghalang beberapa staf yang belum berada di Kawasan Desa Binaan
312

BEM KM UGM. Tercatat dua staf mengundurkan diri juga secara baik-baik untuk alasan individu.
Untuk kedua kementerian, harus tetap ditingkatkan semangat dalam organisasi untuk selalu berkarya
dan mengabdi bersama masyarakat
313

Kementerian Sosial Masyarakat

Arahan Umum
Kementrian Sosmas merupakan kementrian yang mewadahi keinginan mahasiswa untuk
belajar tentang masyarakat dan juga membantu masyarakat. Dalam kementrian Sosmas sendiri terdapat
6 kedirjenan yang Mana memiliki fokus gerak dan output kerja di masing-masing kedirjenan.
Diharapkan kementrian Sosmas bisa menciptakan insan yang bisa memahami, membantu, serta
mengasihi masyarakat.

Arahan Khusus
Dalam pelaksanaan program kerja Kementerian Sosmas BEM KM UGM sesuai dengan grand
design yang berlandaskan pada 17 Point of Sustainable Deveopment Goals. Fokus pelaksanaan program
adalah kemampuan secara personal atau kelompok untuk mengenali dan menganalisis isu lokal
kemasyarakatan, seperti isu kemiskinan, perubahan iklim, mitigasi bencana, difabel, pendidikan anak,
dan lain-lain. Program yang direncanakan memiliki output penyelesaian permasalahan yang ada dengan
menyelaraskan komponen-komponen terlibat. Output dapat dicapai dengan diskusi terbuka dua arah,
aksi atau kampanye, dan kegiatan langsung di lapangan.

Kondisi Kementerian
Kementrian Sosmas memiliki 6 kedirjenan dengan masing-masing memiliki fokus isu dan
pengembangan inovasi proker-proker baru dibanding sosmas-sosmas tahun sebelumnya. Berikut
keenam kedirjenan tersebut dan fokusnya :
a. Pendidikan yang bergerak dibidang pengajaran anak usia SD. Output dari kedirjenan ini
adalah buku panduan pendidikan karakter.
b. Lingkungan bergerak di bidang kampanye climate change diiringi dengan aksi nyata
membuat pupuk organik cair dan mensosialisasikannya kepada Publik
c. Media bergerak di bidang informasi dan publikasi sosmas
d. Kebencanaan berfokus pada mitigasi bencana, donasi, dan juga pelatihan tentang
kebencanaan
e. Jaringan berfokus menjalin relasi dengan organisasi dan komunitas yang bergerak di bidang
sosmas
f. Rehabilitasi dan Kesejahteraan Sosial (Rekes) bergerak untuk membantu warga miskin Kota
dan mengedukasi agar Publik memahami isu tentang difabel

Evaluasi
Selama satu tahun kepengurusan ini Kementrian Sosial-Masyarakat bergerak menyesuaikan
dengan kondisi Covid-19 sehingga kegiatan sempat terhenti total di bulan Juni-Agustus. Disisi lain,
Kementrian Sosmas juga memiliki internal dan struktur yang terlalu gemuk sehingga membuat kerja-
kerja PH kementrian cukup kelabakan. Kebijakan BEM tahun ini untuk restrukturasi mengakibatkan
pula Kementrian Sosmas tidak bisa menambah kedirjenan PSDM sehingga beban kerja PH semakin
bertambah berat

Rekomendasi
1. Kementrian baru hasil pecahan dari kedirjenan di dalam Sosial Masyarakat
2. Jika kementrian baru dirasa tidak memungkinkan, maka dibentuk kedirjenan PSDM untuk
maksimalisasi internal
3. .Inovasi dan improvisasi proker di bidang sosial masyarakat perlu ditingkatkan terus
menerus.Jaringan
314

Paguyuban Sosmas UGM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Paguyuban merupakan perkumpulan yang bersifat kekeluargaan, didirikan orang-orang yang
sepaham (sedarah) untuk membina persatuan (kerukunan) di antara para anggotanya. Untuk mewadahi
setiap sosmas di UGM dimana memiliki tujuan harmonisasi dan kolaborasi. Paguyuban Sosmas UGM
memiliki beberapa bahasan atau isu yang akan dibahas yaitu awareness mengenai kantin kampus,
donasi satu pintu UGM, pembuatan database jaringan sosmas, difabel kampus, dan berbagi susu #2.
Koordinasi di setiap isu yang diangkat dilaksanakan sebulan sekali pada 22 Februari - 7 September
2021.
Sebagai sarana untuk memudahkan komunikasi dan membentuk sosmas UGM yang harmonis,
Paguyuban Sosmas UGM dilaksanakan. Paguyuban ini terdiri dari menteri/kepala divisi serta wakil
menteri/wakil divisi 18 fakultas dan 1 sekolah di Universitas Gadjah Mada.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

•sebagai wadah •koordinasi isu-isu •pembahasan ke •Intensitas


seluruh sosmas di terkait setiap lembaga pertemuan masih
UGM fakultas kurang sehingga
masih kurang
rekat

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Terdapat beberapa ketua divisi yang sulit • Menyiapkan lebih dari 1 orang untuk bisa
untuk dihubungi back-up ketua divisi tersebut
• Intensitas pertemuan masih kurang • Membuat pertemuan rutin agar
sehinga masih kurang rekat merekatkan anggota di internal
Paguyuban Sosmas

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp600.000,00
Pengeluaran Rp600.000,00
315

Paguyuban Sosmas DIY

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Paguyuban Sosmas DIY merupakan forum gabungan Kementrian Sosmas/Pengabdian
Masyarakat BEM di seluruh Universitas yang ada di Yogyakarta. Terhitung ada 9 Universitas yang
tergabung dalam Paguyuban ini. Kegiatannya meliputi Musyawarah Kerja Wilayah (Muskerwil)
setahun dua kali. Lalu, ada pula proker kolaborasi bertajuk Berbagi Nasi dan Podcast. Berbagi nasi
sendiri dilakukan rutin sebulan 1x dan untuk Podcast kegiatannya digilir berdasarkan undangan. Di
Luar itu, Paguyuban Sosmas DIY juga digunakan sebagai wadah merekatkan jejaring Sosmas di DIY
dengan rutin melakukan pertemuan informal di bilik-bilik Warung Kopi yang ada di Jogja.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

•sebagai wadah • rutin setiap satu bulan • memberikan banyak • Masih kentalnya proker-
sekali membagikan manfaat bagi warga proker seremonial
seluruh sosmas di sekotak nasi untuk sekita • Anggota yang berubah-
DIY masyarakat sekitar rubah
• Intensitas pertemuan
masih kurang

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Masih kentalnya proker-proker seremonial • Mengubah proker seremonial menjadi


di dalam Paguyuban Sosmas DIY proker yang lebih esensial
• Anggota yang berubah-rubah disebabkan • Database anggota dibuat secara lebih rapi
penyesuaian pergantian pengurus di setiap • Membuat pertemuan rutin agar
BEM Universitas merekatkan anggota di internal
• Intensitas pertemuan masih kurang Paguyuban Sosmas DIY
sehingga masih kurang rekat

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp250.000,00
Pengeluaran Rp250.000,00
316

Organisasi Mitra

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Organisasi Mitra merupakan jalinan kerjasama antara Sosmas BEM KM dengan organisasi
sosial pemuda di daerah Bantul dan Gunungkidul. Bentuknya merupakan Kegiatan belajar mengajar
(KBM) anak SD. Dilakukan mulai bulan September-Oktober 2021 setiap Sabtu – Minggu, pukul 09.00-
12.00. Selain itu, kegiatannya juga disisipi pendidikan karakter dalam bentuk games interaktif. Diusung
oleh tim yang berisi Kedirjenan jaringan Sosmas dan Anggota organisasi mitra berjumlah 60 pengajar
yang berasal dari mahasiswa/i. Terdapat 2 daerah yang menjadi tempat mengajar, yaitu Desa Ngeposari,
Gunungkidul dan Desa Sewon, Bantul yang menjadi tempat mengajar Sekolah Alam. Setiap dusun ada
20-50/siswa yang diajar saban akhir pekan.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• bekerja sama dengan • kegiatan ini dilakukan • para murid merasa • Ketertiban Siswa
organisasi mitra dengan dengan mengajar anak terbantu memakai masker masih
membawa manfaat SD kelas 1-6 dan kurang
untuk sekitar mengadakan donasi • Siswa yang kurang fokus
buku • Organisasi mitra pasif

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Ketertiban Siswa dalam memakai • Selalu mengingatkan Siswa dalam
masker masih kurang menerapkan protokol kesehatan
• Siswa yang kurang fokus pada • Metode belajar terus diperbarui agar
kegiatan KBM siswa tertarik mengikuti KBM
• Organisasi mitra yang pasif • Perlu menjalin komunikasi lebih
intens
Anggaran Kegiatan
Link Kegiatan
- Pemasukan Rp2.000.000,00
Pengeluaran Rp2.000.000,00
317

Database Jaringan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Database Jaringan dilakukan pada Mei-Juli 2021 merupakan sarana untuk mempermudah
dalam melaksanakan suatu bantuan sosial bersama dan juga kolaborasi, di dalam Database Jaringan itu
sendiri di dalamnya merupakan data-data dari berbagai komunitas di Yogyakarta yang dilakukan
dengan pendataan dari tahun ke tahun agar data tersebut selalu ter update.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• sarana untuk • memfollow up kontak • mendapatkan data • Sulit menghubungi ketua


mempermudah dalam data-data tahun lalu dan komunitas komunitas
melaksanakan suatu di perbaharui lagi • sedikitnya komunitas
bantuan sosial bersama yang aktif
dan kolaborasi dengan
komunitas yang ada

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Sulitnya menghubungi ketua • Bisa diperbanyak jumlah komunitas
komunitas dikarenakan banyaknya untuk kedepannya agar lebih banyak
nomor yang sudah tidak aktif lagi
• Semakin sedikit komunitas yang
masih aktif

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
318

Konten Susu Frisian Flag dan Berbagi Susu

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Proker Berbagi Susu ini merupakan proker kolaborasi antara Frisian Flag Indonesia, Sosmas
BEM KM UGM, dan dengan kementrian Sosmas di tiap fakultas yang ada di UGM. Bentuk
kolaborasinya sendiri yaitu dengan membuat konten dengan Susu Frisian Flag dan disetiap 1 konten
menghasilkan 2 Susu dari Frisian Flag Indonesia, hasil susu tersebut akan digunakan untuk berdonasi
kepada orang yang membutuhkan.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• bekerjasama dengan • membuat konten dan • hasil konten tersebut • tidak antusias membuat
tujuan yang bermanfaat diunggah di instagram menghasilkan banyak konten
susu lalu dibagikan • tidak semua fakultas
kepada masyarakat yang terlibat
membutuhkan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Tidak meratanya antusias peserta • Untuk selanjutnya bisa mencari
untuk membuat konten solusi agar peserta lebih semangat
• Tidak semua Fakultas mengikuti dan lebih banyak lagi untuk
proker ini mengikuti program ini

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
319

Ekspedisi Nasional

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Ekspedisi Nasional merupakan agenda tahun Forum Sosmas Nasional BEM se-Indonesia yang
bertujuan untuk menjalin silaturahmi dan mengadakan pengabdian di wilayah terpencil di Indonesia.
Tahun 2021 Fornas dilaksanakan di Desa Jonggon, Ulu Watu, Kutai, Kalimantan Timur pada tanggal
24 Oktober- 3 November 2021. Eknas dihadiri oleh 45 peserta dari 30 Universitas yang ada di Indonesia
FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

•Silaturahmi •Diadakan •Pemberdayaan •Musyawarah


Forum Sosmas Ekspedisi masyarakat Kerja Nasional
se-Indonesia nasional

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Tidak ada indikator keberhasilan acara • Perlu adanya standarisasi Ekspedisi
secara rigid Nasional sehingga memiliki tolok ukur
• Panitia kurang sigap dalam menghadapi keberhasilan yang jelas
kendala lapangan

Anggaran Kegiatan
Link Kegiatan
Pemasukan Rp2.500.000,00
Pengeluaran Rp2.500.000,00
320

Kunjungan Kebencanaan GER dan DERU

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kegiatan kunjungan Sosmas ke GER dan DERU adalah untuk menjalin silaturahmi dengan
lembaga internal UGM yang bergerak di bidang kebencanaan. Kunjungan ini dilaksanakan pada 19-20
Maret 2021 yang diisi dengan sesi berbagi ilmu mengenai kebencanaan. Pada sesi tersebut, Sosmas
BEM KM UGM lebih banyak berperan sebagai pendengar disebabkan pengalaman GER dan DERU di
bidang kebencanaan dirasa lebih mumpuni sehingga kami perlu belajar banyak dari mereka. Peserta
yang mengikuti kunjungan berkisar 20-25 anggota Sosmas. Diskusi diiringi dengan banyak pertanyaan
sehingga membuat forum lebih hidup.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Kerja sama • Perencanaan • Kunjungan • Evaluasi bersama


dengan DERU pelaksanaan Online dengan internal
dan GER sebagai kegiatan partisipan kementerian
organisasi internal lembaga • Evaluasi bersama
mahasiswa di DKI
bidang
kerelawanan.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Beberapa anggota Sosmas masih malu • Mengembangkan budaya untuk berani
bertanya dengan on mic dan lebih banyak bertanya dan menjawab ketika berdiskusi.
di kolom chat.
• Lebih massif menyebarkan poster
• Jumlah peserta belum memenuhi 50%
kunjungan ke internal Sosmas.
anggota Sosmas keseluruhan.
• Pada Kunjungan DERU, pembicara • Briefing Materi sebelum Kunjungan
terlihat tidak mempersiapkan materi dimulai.
dengan baik

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


instagram.com/sosmasugm Pemasukan Rp500.000,00
Pengeluaran Rp500.000,00
321

Sekolah Kebencanan di Taman Raja Balitung


(Kunjungan Kebencanaan di Sekolah Alam)

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kegiatan kunjungan Sosmas ke Sekolah adalah untuk menjalin silaturahmi dengan anak-anak
di Sekolah Alam. Proker ini dilaksanakan pada 13 Juni 2021. Kunjungan juga diisi dengan sesi berbagi
ilmu mengenai mitigasi bencana pada anak-anak. Pada sesi tersebut, Sosmas BEM KM UGM lebih
banyak berperan sebagai guru bagi anak-anak agar paham tentang tatacara mitigasi bencana bila
sewaktu-waktu terjadi bencana. Peserta yang mengikuti kunjungan berkisar 25-30 orang. Diskusi
diiringi dengan banyak permainan sehingga membuat forum lebih hidup.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Melihat • Kerja sama • Kegiatan belajar • Evaluasi bersama


kepentingan dan dengan Sekolah mengenai internal
kesadaran anak Alam terkait mitigasi dan kementerian
terhadap bencana murid dan lokasi sarana • Evaluasi bersama
• Penyusunan • Penyusunan kebencanaan DKI
Panitia materi pada anak
pelaksanm

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Beberapa anak-anak susah diatur. • Mengembangkan ilmu tentang cara
• Keterlambatan disebabkan tempat mengatur anak-anak
kunjungan digunakan untuk pertunjukkan • Lebih telaten lagi dalam mengatur
wayang. jadwal kunjungan.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


instagram.com/sosmasugm Pemasukan Rp750.000,00
Pengeluaran Rp750.000,00
322

Upgrading #1

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Upgrading bertujuan untuk memaknai kembali setiap apa yang dilakukan di dalam Sosmas
BEM KM UGM. Disisi lain, juga membahas mengenai manajemen waktu dan manfaat organisasi yang
bisa dipetik dari ikut Sosmas BEM KM UGM. Kegiatan dilaksanakan pada 11-12 April 2021 dan diikuti
oleh 41 peserta dari internal Sosmas. Terdapat 11 peserta tercatat tidak menghadiri upgrading. Pengisi
upgrading ada Mustofa Kamal (Menko Kemasyarakatan BEM KM 2020) dan Kristian (Menteri PDM
BEM KM 2019). Diskusi diselenggarakan secara interaktif dan tidak membosankan.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Melihat dari • Penyusunan materi • Kegiatan Upgrading • Evaluasi bersama


kebutuhan staff dan pencarian Internal internal kementerian
kementerian untuk narasumber Kementerian yang • Evaluasi bersama
saling mengenal dan • Penentuan tanggal dilaksanakan secara DKI
memahami upgrading dan online
kementerian diskusi materi
• Pembentukan selama 2 minggu
panitia pelaksana

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Fokus kegiatan terpecah karena panitia yang • Mengembangkan budaya untuk berani
meng-handle kegiatan upgrading memiliki bertanya dan menjawab ketika berdiskusi.
tanggungjawab di proker kedirjenan. • Lebih massif menyebarkan poster
• Penugasan snapgram masih belum masif, dan upgrading ke internal Sosmas.
terkesan tidak dihiraukan. • Agenda upgrading perlu dilaksanakan
• Small group masih butuh pembenahan ketika proker Sosmas sedang senggang.
supaya seluruh partisipan berperan aktif dan
responsif.
• Masih butuh pembenahan terhadap
konsekuensi dari ketidakhadiran upgrading
dan ketidakaktifan selama berada di grup
kecil, serta penugasan.
• Masih banyak yang belum hadir saat
upgrading dan tidak mengerjakan penugasan.
Link Kegiatan Anggaran Kegiatan
instagram.com/sosmasugm Pemasukan Rp500.000,00
Pengeluaran Rp500.000,00
323

Pelatihan Kebencanaan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Pelatihan Kebencanaan adalah program kolaborasi pelatihan mitigasi bencana dengan 3
lembaga yaitu GER UGM, Sosmas BEM KM UGM dan Repsigama. Acara dilaksanakan secara online
pada tanggal 11-12 September 2021 melalui Zoom Meeting. Topik yang dibahas adalah Psychological
First Aid pada Kebencanaan dan Pertolongan Pertama Gawat Darurat dalam Musibah Massal.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Melihat dari • Penyusunan panitia • Kegiatan Pelatihan • Evaluasi bersama


kebutuhan dan divisi yang Relawan internal kementerian
pengetahuan dasar diperlukan Kebencanaan yang • Evaluasi bersama
kebencanan bagi • Penyusunan tema dilaksanakan selama DKI
relawan dan materi pelatihan dua hari dengan
• Kelanjutan kerja dan penentuan roleplay PFA
sama dengan GER narasumber
dan Repsigama

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Komunikasi antar anggota divisi bersifat • Melakukan evaluasi terhadap komunikasi
pasif dikarenakan terdiri dr beberapa dan bersikap terbuka terkait komunikasi
lembaga sehingga kurang aktif. dan cara kerja sehingga komunikasi di
• Progres perencanaan terkesan lambat tiap divisi bisa diperbaiki.
karena terlalu banyak ekspektasi dan • Melakukan evaluasi dan saran secara
pendapat dari berbagai lembaga sehingga terbuka untuk menandai hal hal yang
perencanaan acara mendekati hari-h tertinggal dan memperbaiki cara kerja
terburu buru. sehingga acara bisa terlaksana dengan
baik.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


instagram.com/sosmasugm Pemasukan Rp1.000.000,00
Pengeluaran Rp1.000.000,00
324

Disaster In News

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Disaster In News adalah program kerja keberlanjutan di Kedirjenan Kebencanaan dalam bentuk
publikasi informasi berita bencana di seluruh Indonesia. Disaster In News dipublikasikan melalui media
sosial Kementerian Sosial Masyarakat.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Informasi dan • Penyusunan tema • Publikasi • Evaluasi bersama


kabar bencana di • Penulisan artikel Disaster In News internal
seluruh Indonesia dan analisa di media sosial kementerian
kedirjenan terkait instagram sosial • Evaluasi bersama
bencana yang masyarakat DKI
terjadi

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Informasi bencana yang tidak dapat • Melihat informasi daerah rawan bencana
diperkirakan mempengaruhi gerak di Indonesia dan lebih aktif dalam
penulisan artikel. mengikuti perkembangan berita
terkhususnya yang terkait bencana di
Indonesia.

Anggaran Kegiatan
Link Kegiatan
Pemasukan Rp0,00
instagram.com/sosmasugm
Pengeluaran Rp0,00
325

Pojok Informasi Kebencanaan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Pojok Informasi Kebencanaan adalah program kerja keberlanjutan di Kedirjenan Kebencanaan
dalam bentuk publikasi infografis terkait materi kebencanaan. Pojok Informasi Kebencanaan
dipublikasikan melalui media sosial Kementerian Sosial Masyarakat dan BEM KM UGM.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Fenomena yang • Penyusunan tema • Publikasi infografis • Evaluasi bersama


sedang terjadi di • Analisa tema dengan di media sosial internal kementerian
masyarakat fenomena yang sosial masyarakat • Evaluasi bersama
terjadi di masyarakat dan BEM KM UGM DKI
• Penulisan materi
infografi

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Fenomena masyarakat terkait bencana • Menggali kembali informasi terkait
sangat jarang terjadi sehingga sulit untuk kebencanaan, khususnya di daerah yang
menentukan tema yang akan diangkat rawan bencana untuk tema penulisan
untuk penulisan infografis.
infografis.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


instagram.com/sosmasugm Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
326

BIDIK (Belajar Mitigasi dan Diskusi Kebencanaan) Desa Glagaharjo

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
BIDIK (Belajar Mitigasi dan Diskusi Kebencanaan) Desa Glagaharjo adalah program kerja
yang dirancang bekerja sama dengan Relawan Merapi Glagaharjo. Tujuan dari pelaksanaan program
kerja ini adalah untuk mengetahui dan melihat langsung terkait kesiapan sebuah desa dalam
menghadapi ancaman bencana (Gunung Meletus). BIDIK Desa Glagaharjo dilaksanakan pada tanggal
14 November 2021 secara offline di Balai Desa Glagaharjo dan dan Teras Merapi, dihadiri 17 peserta
dari internal Kementerian Sosial Masyarakat.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Keberlanjutan dari • Penyusunan materi dan • Kegiatan BIDIK Desa • Evaluasi bersama
pelaksanaan kunjungan rencana pelaksanaan Glagaharjo internal kementerian
dan pelatihan, yaitu kegiatan • Publikasi artikel dan • Evaluasi bersama DKI
melihat dan belajar • Kerja sama dengan video singkat kegiatan
langsung dari relawan Relawan Merapi BIDIK Desa di
merapi. Glgagaharjo Glagaharjo

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Pada perencanaan awal, komunikasi • Komunikasi direncanakan lebih baik lagi
dengan pihak desa tidak berjalan dengan dengan persiapan lebih jauh dari hari h
baik karena kurang koordinasi antar pelaksanaan sehingga masih ada banyak
perangkat yang ada di desa.
waktu untuk komunikais.
• Perencanaan kegiatan kurang
dipersiapkan dengan matang karena • Mempersiapkan acara sebelum hari h
kondisi cuaca yang tidak menentu dengan briefing Materi sebelum kegiatan
menyulitkan panitia dalam melakukan dimulai.
koordinasi langsung dan briefing acara
pada relawan merapi sebagai pembicara.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


instagram.com/sosmasugm Pemasukan Rp1.000.000,00
Pengeluaran Rp1.000.000,00
327

Kelas Iklim Internal

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kelas Iklim Internal merupakan project pengantar/pembekalan materi kepada staf Kedirjenan
Lingkungan untuk memahami lebih awal isu-isu apa yang nantinya dapat diangkat dalam 1 periode
kedepan melaului program kerja yang telah disusun. Kegiatan ini menghadirkan pembicara dan
dilakukan diskusi untuk menambah pemahaman dari para peserta.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Penentuan konsep • Melakukan seminar • Peserta memahami • Evaluasi bersama


acara dan isu online yang dihadiri isu-isu lingkungan kedirjenan
lingkungan yang pembicara dan yang sedang dibahas lingkungan
akan dibawa peserta (khususnya di lingkungan
staf Kedirjenan masyarakat
Lingkungan)

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Acara dimulai dengan konsep yang • Penyusunan konsep yang lebih baik
sederhana dan matang
• Terdapat gangguan sinyal sehingga
beberapa peserta meninggalkan
room meeting

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/weday.ugm/ Pemasukan Rp300.000,00
Pengeluaran Rp300.000,00
328

Sahabat Bumi

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Sahabat bumi merupakan proker Kementerian Sosmas yang dilaksanakan pada 20 Maret 2021
bertujuan untuk mengedukasi anak-anak SD perihal kesadaran akan lingkungan yang mana ini
merupakan kolaborasi antara Kedirjenan Lingkungan dan juga Kedirjenan Pendidikan. Tema yang kami
angkat adalah meningkatkan kesadaran anak-anak melakukan kebiasaan sehari-hari yang dapat
menghindarkan kita dari Perubahan Iklim. Kegiatan ini berlangsung selama dua jam dengan
implementasi kegiatan berupa pembuatan Mading, serta pembagian botol dan tempat makan yang bisa
digunakan berkali-kali. Siswa yang mengikuti kegiatan ini berjumlah 23 anak dan dipandu oleh 12
pengajar yang berasal dari Kedirjenan Lingkungan dan Kedirjenan Pendidikan Sosmas BEM KM UGM
2021. Diharapkan kegiatan ini bisa menumbuhkan pola pikir anak-anak agar sadar pentingnya menjaga
lingkungan.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Perumusan materi yang • Mempersiapkan properti • Anak-anak memahami • Evaluasi bersama


berkaitan dengan isu penunjang untuk materi bahaya plastik, cara pengajar kedirjenan
lingkungan mengenai pengurangan mengurangi penggunaan lingkungan dan
sampah plastik, plastik, serta menjaga pendidikan
penjagaan hutan, dan hutan.
hemat listrik.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Anak-anak susah untuk fokus dan •


Butuh pengajar yang lebih
sering main-main diluar agenda berpengalaman untuk
• Anak-anak yang mengikuti kegiatan mengkondisikan anak-anak
melebihi kuota • Menghitung jumlah anak sebelum
• Botol dan tempat makan yang kegiatan dengan cermat
dibagikan ke anak-anak sempat • Cek logistik lebih teliti lagi
ketinggalan di dusun sebelah • 4. Kegiatan bisa dilakukan rutin
Link Kegiatan
• karena mengubah
Anggaran pola pikir tidak
Kegiatan
https://www.instagram.com/p/CNJXrJDsREm/
bisa hanya satu
Pemasukan atau dua kali
Rp500.000,00
kegiatan
Pengeluaran Rp500.000,00

329

Pembuatan Pupuk Organik Cair Kelompok Ibu PKK TPST Piyungan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Pembuatan pupuk organik cair pada 22 April 2021 disosialisakan kepada kelompok Ibu TPST
Piyungan yang mana bertujuan untuk menyadarkan masyarakat akan pentingnya menjaga bumi salah
satunya adalah dengan mengelola sampah organik menjadi pupuk organik cair. Kegiatan sosialisasi ini
dihadiri oleh 21 orang Ibu PKK TPST Piyungan. Dalam kegiatan tersebut Ibu PKK menadapat 6 alat
POC untuk dapat digunakan dalam mengelola sampah organic menjadi pupuk organik cair.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembuatan alat POC dan • Sosialisai pembuatan • Ibu PKK mendapat ilmu • Evaluasi bersama
persiapan materi pupuk organik cair dan dalam mengelola kedirjenan lingkungan
sosialisasi pembuatan pengenalan alat sampah organik menjadi dan menteri, serta
pupuk organik cair POC serta mendapat alat organisasi mitra.
untuk mengelola sampah
organik menajadi pupuk
organik cair.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Keterlambatan panitia sehingga • Panitia perlu belajar untuk tepat
peserta harus menunggu waktu
• Tempat yang kurang memadai • Mencari tempat yang lebih baik

Link Kegiatan
Anggaran Kegiatan
https://www.instagram.com/p/CN-UtqZsZjq/
Pemasukan Rp300.000,00
Pengeluaran Rp300.000,00
330

Portal Lingkungan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Portal lingkungan merupakan media kampanye digital yang disusun dalam bentuk infografis,
podcast dan media digital sejenis yang bertujuan untuk membagikan informasi terkait isu-isu
lingkungan yang muncul di masyarakat. Informasi didapat melalui riset sederhana dan wawancara
terhadap narasumber terkait. Tema bahasan yang diangkat yaitu, krisis iklim, sampah, banjir, dll.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Menyusun tema dan • Melakukan riset atau • Output yang dihasilkan • Evaluasi bersama staff
draft bahasan yang akan wawancara untuk dalam bentuk Kedirjenan Lingkungan
diangkat mendapatkan informasi infografis/podcast yang berupa kritik dan saran
yang dibutuhkan dan diunggah melalui akun
valid. IG (@bemkm_ugm)

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Respon narasumber saat dihubungi • Lebih responsif dan rajin follow up
lama, sehingga timeline menjadi supaya pihak yang terlibat agar
mundur. timeline sesuai perencanaan.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/p/CWmlsnNvI03/ Pemasukan Rp76.000,00
Pengeluaran Rp76.000,00
331

World Environment Day UGM 2021

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
World Environment Day UGM (WE DAY UGM 2021) merupakan kegiatan peringatan hari
Lingkungan Hidup yang diadakan secara online dan diikuti oleh sekitar 300 peserta dari berbagai
organisasi maupun komunitas. Kegiatan WE DAY UGM diawali dengan kelas iklim bersama
Greenpeace dan Zero Waste Indonesia serta talkshow bersama Robi Navicula yang juga merupakan
pemain dari film "Pulau Plastik". Dalam sesi kelas iklim peserta mendapatkan materi mengenai krisis
iklim dan juga gaya hidup minim sampah. Selanjutnya, peserta mendapatkan kelas workshop
pengelolaan sampah organik menjadi Pupuk Organik Cair (POC) yang diisi oleh Sekolah Tani Mudah
Indonesia. Secara keseluruhan peserta WE DAY UGM 2021 begitu aktif untuk bertanya saat sesi kelas
iklim maupun sesi workshop.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Penentuan konsep • Merumuskan konsep • Peserta memahami • Evaluasi bersama


acara dan isu acara yang terdiri isu lingkungan dan kedirjenan
lingkungan yang dari kelas iklim, mampu mengelola lingkungan dan
akan dibawa workshop, dan sampah organik menteri
lomba pembuatan menjadi pupuk
pupuk organik cair. organik cair

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• 1. Adanya kesalahan teknis pada • 1. Melakukan pengecekan pada
zoom meeting yang hanya room zoom meeting yang akan
berkapasitas 100 orang. digunakan
• 2. Acara dimulai tidak sesuai • 2. Menyiapkan beberapa rundown
rundown awal (adanya perubahan (Plan A dan Plan B)
rundown).
• 3. Saat sesi workshop banyak
peserta yang meninggalkan room.
• Anggaran Kegiatan
Link Kegiatan Pemasukan Rp10.000.000,00
https://www.instagram.com/weday.ugm/ Pengeluaran Rp7.500.000,00
332

Pembuatan Konten Kreatif Internal Kedirjenan Media

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kegiatan pembuatan konten eksternal merupakan kegiatan produksi konten kreatif berupa
videografis, infografis, podcast, dan konten menarik lainnya oleh Kedirjenan Media Kementerian Sosial
Masyarakat BEM KM UGM 2021 mengenai program kerja dan kegiatan yang dilakukan oleh setiap
Kementerian di BEM KM UGM di luar Kementerian Sosial Masyarakat BEM KM UGM 2021. Salah
satunya adalah program pengawalan yang dilakukan bersama dengan beberapa kementerian di BEM
KM UGM.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• program kerja • Merumuskan • videografis, • Evaluasi bersama


BEM KM UGM konsep publikasi infografis, kedirjenan media
oleh beberapa berupa podcast, dan dan menteri
kementerian videografis, konten menarik
yang bekerja infografis, lainnya yang
sama mengawal podcast, dan diposting dalam
isu yang menjadi konten menarik instagram,
fokus BEM KM lainnya. facebook, dan
UGM. • strategi publikasi youtube.
di media sosial
BEM KM UGM

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Peralatan kurang maksimal • Penambahan anggara terutama untuk
dikarenakan keterbatasan anggaran pembuatan konten video jurnalistik

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/tv/CMvxyXqF0aG Pemasukan Rp2.000.000,00
/?utm_source=ig_web_copy_link Pengeluaran Rp2.000.000,00
333

Pembuatan Konten Kreatif Eksternal Kedirjenan Media

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kegiatan pembuatan konten eksternal merupakan kegiatan produksi konten kreatif berupa
videografis, infografis, podcast, dan konten menarik lainnya oleh Kedirjenan Media Kementerian Sosial
Masyarakat BEM KM UGM 2021 mengenai program kerja dan kegiatan yang dilakukan Kedirjenan
Jaringan, Kebencanaan, Lingkungan, Pendidikan dan Rehabilitas Kesehatan Masyarakat Kementerian
Sosial Masyarakat BEM KM UGM 2021. Selain konten mengenai program kerja lima kedirjenan di
luar kedirjenan media, konten mengenai platform baik dan ucapan hari-hari besar juga turut diproduksi
sebagai bentuk kampanye mengenai kegiatan kemasyarakatan.
FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• program kerja • Merumuskan • videografis, • Evaluasi bersama


lima kedirjenan konsep publikasi infografis, kedirjenan media
di kementerian berupa podcast, dan dan menteri
sosial masyarakat videografis, konten menarik
• permintaan infografis, lainnya yang
konten publikasi podcast, dan diposting dalam
konten menarik instagram,
lainnya. facebook, dan
• strategi publikasi youtube
di media sosial
yang dimiliki
kementerian
sosial masyarakat
dan BEM KM
UGM

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Ada permintaan publikasi yang tidak • Melakukan sosialisasi mengenai
mengikuti SOP Kedirjenan Media SOP Kedirjenan Media

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://instagram.com/sosmasugm?utm_mediu Pemasukan Rp1.000.000,00
m=copy_link Pengeluaran Rp1.000.000,00
https://www.instagram.com/p/CQvqI_sMEgH/
?utm_medium=copy_link
334

SEKOLAH ALAM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Sekolah Alam merupakan Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) anak Sekolah Dasar (SD) di Desa
Tamanmartani, Kalasan. Dilakukan mulai bulan Februari-November 2021 setiap Sabtu-Minggu, pukul
09.00-12.00. Selain itu, kegiatannya juga disisipi pendidikan karakter dalam bentuk games interaktif.
Diusung oleh tim Sekolah Alam yang berisi Kedirjenan Pendidikan Sosmas dan Volunteer berjumlah
60 pengajar yang berasal dari mahasiswa asal UGM. Terdapat 8 dusun di Desa Tamanmartani yang
menjadi tempat mengajar Sekolah Alam. Setiap dusun ada 20-50 siswa yang diajar setiap akhir pekan.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pandemi COVID-19 yang • Kegiatan berupa • Terciptanya ruang


tidak kunjung usai tambahan belajar setiap edukasi di alam terbuka • Ketertiban siswa dalam
memberikan dampak pada memakai masker masih
proses pembelajaran anak akhir pekan pukul sebagai upaya kurang.
sekolah. Salah satunya 09.00-11.00 WIB secara memajukan pendidikan • Siswa yang kurang fokus pada
pelaksanaan Pembelajaran tatap muka, dengan tetap anak dengan kegiatan KBM.
Jarak Jauh (PJJ) yang kurang mematuhi protokol menekankan kepedulian • Terdapat beberapa pengajar
maksimal karena tidak adanya kesehatan COVID-19. sosial. yang hilang-hilangan.
pendampingan dari orang tua.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Ketertiban siswa dalam memakai masker • Selalu mengingatkan Siswa dalam
masih kurang menerapkan protokol kesehatan
• Siswa yang kurang fokus pada kegiatan • Metode belajar terus diperbarui agar
KBM siswa tertarik mengikuti KBM
• Terdapat beberapa pengajar yang hilang- • Pemberian reward dan punishment
hilangan terhadap kinerja pengajar SA
• •
Link Kegiatan Anggaran Kegiatan
- Pemasukan Rp2.500.000,00
Pengeluaran Rp2.500.000,00
335

Indonesia Melihat

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Pemeriksaan dan berbagi kacamata gratis bertajuk “Indonesia Melihat”. Dilaksanakan di balai Desa
Tamanmartani pada 29 – 30 Mei 2021 dengan peserta mencapai 100 orang. Program ini bekerjasama
dengan Stikes Dharma Husada Bandung. Setiap peserta akan melalui tiga tahap pemeriksaan, yang
meliputi, skrining atau penafsiran tajam penglihatan jauh, pemeriksaan obyektif dengan
autorefraktometer atau komputer, dan pemeriksaan obyektif (bila tajam penglihatan kurang dari 6/12.
Setelah pemeriksaan tersebut, peserta akan mendapatkan kacamata sesuai dengan hasil pemeriksaan.
Semoga pada kesempatan selanjutnya acara Indonesia Melihat dapat dilaksanakan kembali di desa lain
yang berada di Indonesia, sehingga kesehatan mata dapat merata di seluruh lapisan masyarakat di
Indonesia

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Program • Pemeriksaan • Pemberian • evaluasi bersama


Indonesia Melihat mata untuk setiap kacamata setelah internal
peserta pemeriksaan Kementerian
dilakukan • evaluasi bersama
SKPI

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Peserta tidak tertib jadwal • Mengabarkan jauh-jauh hari agar
• Pembuatan kacamata molor peserta notice jadwal
disebabkan keterbatasan alat • Menambah alat untuk bagi
kacamata

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp500.000,00
Pengeluaran Rp500.000,00
336

Etalase Nasi

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Etalase nasi merupakan kegiatan yang diadakan oleh Kementerian Sosial Masyarakat sebagai
salah satu perwujudan nilai “warga bantu warga”. Kegiatan ini di buka dengan mengadakan donasi pada
tanggal 18 Mei – 16 Juni untuk membeli etalase sekaligus berbagi nasi. Etalase tersebut terletak di
Pogung Kidul (Selokan Mataram Barat Gedung PAU UGM) dan perempatan Gading Mas Jalan
Kaliurang. Kegiatan mengisi nasi pada etalase yang tersedia menjadi salah satu kegiatan rutin yang
dijalankan oleh Kementerian Sosial Masyarakat.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Membantu warga • Open donasi • Pengisian etalase • evaluasi bersama


sekitar selama untuk pembelian nasi secara rutin internal
pandemi etalase Kementerian
• evaluasi bersama
SKPI

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Pembagian tugas yang kurang merata • Menetapkan jobdesk dan timeline yang
sehingga beban kerja penanggung jawab
jelas ke seluruh staff. Disertai dengan
terlalu besar. Namun hal ini terjadi karena
monitoring yang lebih ketat
banyak staff yang masih di luar jogja,
terdapat staff yang terkena Covid-19, dan • Menggunakan metode donasi person to
adanya libur lebaran. person. Menciptakan komunikasi
• Hasil donasi yang terbatas sehingga etalase langsung ke target pendonasi secara
yang dibeli pun tidak bisa sesuai yang personal
direncanakan

Anggaran Kegiatan
Link Kegiatan
Pemasukan Rp1.832.574,00
-
Pengeluaran Rp1.824.574,00
337

Berbagi Susu

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Berbagi susu merupakan sebuah program yang bekerja sama dengan Frisian Flag. Program
dilaksanakan di SLB Bina Siwi, Gardu Action Parangkusumo, dan Sekolah Alam Tamanmartani pada
25 April 2021. Jumlah susu yang dibagikan pada kegiatan ini adalah 200 pcs. Program ini tidak disertai
dengan kegiatan lain dikarenakan persiapan yang kurang matang dan keterbatasan informasi. Meskipun
demikian, susu dapat disalurkan dengan baik.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Kepedulian • Pemberian susu • Pemenuhan gizi • evaluasi bersama


terhadap sesama siap minum seimbang internal
Kementerian
• evaluasi bersama
SKPI

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Waktu kedatangan susu yang tidak bisa • Melakukan follow up lebih lanjut
diprediksi. terhadap pihak Frisian Flag
• Proker yang cukup insidental sehingga • Pemberian informasi yang lebih dini
proses perencanaannya belum agar bisa melalui proses perencanaan
terstruktur dengan rapih. Namun susu yang matang. Karena kegiatan ini
dapat didistribusikan dengan baik. memiliki potensi untuk pengembangan
sehingga tidak hanya terkesan sebagai
penyalur saja

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
338

Berbagi Sembako

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Jumat, 19 Maret 2021 telah dilakukan pembagian sembako dan cek kesehatan gratis bagi
pemulung di TPST Piyungan. Kegiatan ini bertema “Aswono Andaru” yang berarti saling berbagi
kepada masyarakat. Dalam berbagi sembako, kami mengumpulkan donasi dari internal BEM KM UGM
sejumlah 6 sembako/kementrian dan dari eksternal. Khusus cek kesehatan sendiri, kami mengajak
komunitas Global Empowerment Step yang mana memiliki jejaring volunteer kesehatann.
Pengumpulan donasi dilakukan sejak tanggal 2-17 Maret 2021, lalu pembelian alat cek kesehatan
sendiri dilakukan pada 14 Maret 2021. Berbagi sembako berhasil mengumpulkan 153 paket sembako
yang dibagikan kepada Pemulung, sedangkan untuk cek kesehatan gratis dilakukan pada 50 pemulung
saja disebabkan surat satgas menghendaki kerumunan tidak boleh lebih dari 70 orang dalam kegiatan
ini. Peserta kegiatan ini adalah pemulung TPST Piyungan, Komunitas Global Empowerment Step, dan
Kedirjenan Rekes Sosmas BEM KM UGM 2021.
FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Peduli dengan • Melakukan cek • Pemberian • evaluasi bersama


warga sekitar kesehatan sembako serta internal
edukasi tentang Kementerian
kesehatan secara • evaluasi bersama
singkat SKPI

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Waktu kegiatan molor 15 menit dari • Cek keseluruhan komponen
rundown awal disebabkan mobil kegiatan, termasuk kendaraan yang
logistic mogok digunakan untuk transport
• Peserta cek kesehatan gratis masih • Mengadakan kembali kegiatan cek
kurang disebabkan keterbatasan kesehatan gratis dengan peserta
lebih banyak

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp 5.588.000,00
Pengeluaran Rp5.588.000,00
339

Berbagi Pakaian

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Berbagi pakaian layak pakai dilaksanakan di SLB Bina Siwi pada 25 April 2021. Program ini
bekerjasama dengan BEM FMIPA UGM dalam hal pasokan pakaian. Jumlah pakaian yang dibagikan
sebanyak 4 dus. Semoga pada kesempatan selanjutnya acara Berbagi Pakaian dapat dilaksanakan
kembali di SLB di Indonesia, sehingga anak – anak yang membutuhkan akan lebih tercukupi
kebutuhannya.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Kepedulian • Pemberian • Pemenuhan • evaluasi bersama


terhadap pakaian layak kebutuhan internal
penyandang pakai sandang bagi Kementerian
disabilitas yang • evaluasi bersama
membutuhkan SKPI

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Target penerima pakaian masih kurang • Melakukan survey terlebih dahulu
tepat. Pihak penerima dapat sebelum memilih pihak penerima
dikategorikan sebagai yayasan yang • Meletakkan kardus pakaian di salah satu
sudah cukup mampu rumah staf sehingga kebersihannya bisa
• Tempat peletakan kardus pakaian yang terjaga
tidak tepat sehingga pakaiannya ada • Mencuci pakaiannya lagi sebelum
yang sampai berdebu diberikan ke penerima

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
340

Kementerian Pengembangan Desa Mitra

Arahan Umum
Kementerian Pengembangan Desa Mitra (PDM) merupakan kementerian dalam BEM KM UGM yang
membidangi urusan pengembangan dan pemberdayaan di desa.

Arahan Khusus
Fokus PDM Periode ini adalah :
9. Memaksimalkan Kerja digital marketing di desa mitra
10. Melakukan riset dan pengumpulan potensi desa khususnya Tamanmartani.
11. Memperluas mitra dalam pengembangan potensi desa seperti mitra akademisi, perusahaan,
LSM, perusahaan, maupun pemerintahan.
12. Memperluas branding desa mitra.
13. Membantu desa melakukan resiliensi produk yang terdampak Covid 19
14. Memotivasi KM/HM maupun Lembaga Eksekutif lain untuk membantu desa dalam
melaksanakan pengembangan potensi desa.

Kondisi Kementerian
Kementrian Pengembangan Desa Mitra dipimpin oleh seorang menteri dan dua orang Wakil Menteri
yang selanjutnya menjadi satu wakil menteri. Dimana Kementrian PDM dibagi menjadi empat
kedirjenan.
1. Kedirjenan Analisis desa dimana menjadi kedirjenan yang berfokus pada pendataan potensi
serta melakukan riset di desa mitra
2. Kedirjenen Perencanaan dan pengembangan dimana menjadi kedirjenan yang mana membantu
memaksimalkan potensi yang telah di dapat datanya melalui kedirjenan analisis
3. Kedirjenan Jejaring Eksternal dimana menjadi kedirjenan yang mana menjadi penghubung
bilateral dan multilateral antar lembaga pengembangan desa mitra di dalam UGM dan Luar
UGM
4. Kedirjenan Kreatif dimana menjadi kedirjenan yang bertugas sebagai motor media publikasi
dan Design publikasi dari kementrian PDM.
Selain itu, terdapat 2 struktur di bawah Menteri PDM, yakni sekretaris dan bendahara. Sehingga, secara
keseluruhan anggota Kementerian Pengembangan Desa Mitra 2021 berjumlah 44 orang.

Evaluasi
1. Komunikasi secara vertical dan horizontal perlu diperbaiki
2. Menyesuaikan porsi kerja setiap anggota
3. Melakukan bonding yang lebih sering agar lebih akrab.
4. Menko sebagai evaluator dan pemberi solusi lebih aktif memberikan semangat bukan tambahan
tekanan kepada staf bawahannya.
5. Pengarahan menko yang semaunya saja, kurang tertata dan terarah.
6. Pemilihan Menko dan Menteri di dalam Kemasyarakatan yang lebih tepat.
7. Pemilihan SDM di dalam PDM yang lebih tepat sejak awal.
8. Pemerhatian tingkat spikis belum dilakukan secara baik
9. Media Publikasi kurang efektif sehingga dianggap tidak ada kegiatan di dalam PDM
341

Rekomendasi
1. Diperlukan adanya ikatan komitmen dengan anggota Kementerian Pengembangan Desa Mitra
terkait dengan manajemen waktu.
2. Diperlukan adanya perbaikan terkait dengan komposisi anggota kedirjenan Kementerian
Pengembangan Desa Mitra.
3. Diperlukan adanya perbaikan cara komunikasi baik dalam bidang program kerja dan kedekatan
secara mental.
4. Diperlukan adanya penambahan jumlah kegiatan bonding, baik secara daring maupun luring.
5. Diperlukan adanya pertimbangan ulang terkait dengan komposisi program kerja antar
kedirjenan agar lebih seimbang
342

Launching PDM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Sarana pengenalan pengurus harian PDM BEM KM UGM melalui sosial media Instagram
dengan username @pdm_ugm. Kegiatan ini dilaksanakan pada awal kabinet sekitar bulan Januari 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Diskusi • Perancangan • Upload • evaluasi


Internal PDM Desain Instagram bersama
internal
Kementerian

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Launching tidak bersama dengan staf • Dilakukan secara rutin terutama pada
secara keseluruhan saat awal kepengurusan

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/pdm_ugm Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
343

Tour De Faculty

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Bertukar ide dan menjalin silaturahmi dengan desa mitra atau desa binaan dengan KM-HM
yang ada di UGM serta menginisiasi Paguyuban. Kegiatan ini dilaksanakan sepanjang periode
kepengurusan.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Diskusi • Menghubungi • Tukar ide dan • evaluasi


Internal PDM KM dan HIMA paguyuban bersama
PDM internal
Kementerian

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Antusias internal kurang. • Mengaktifkan paguyuban sebagai
• Paguyuban belum aktif. sarana belajar pengabdian bersama.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
344

Buletin PDM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan kegiatan pembuatan fun fact untuk meramaikan dan mengisi feeds sosial media
Instagram @pdm_ugm. Kegiatan ini dilaksanakan sepanjang periode kepengurusan.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Diskusi • Perancangan • Feed Instagram • evaluasi


Internal PDM konten dan bersama
desain internal
publikasi Kementerian

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Time line kurang disiplin • Lebih banyak dan lebih sering untuk
• Output sedikit menaikkan branding PDM.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/pdm_ugm Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
345

Bincang Desa 1

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Atensi Kementerian Pengembangan Desa Mitra BEM KM UGM terhadap problematika
tersebut kemudian menjadikan dasar pemrakarsa ide dilaksanakannya program kerja Bincang Desa I
yang bertemakan ‘Yang Muda Yang Membangun Desa’. Kementerian Pengembangan Desa Mitra yang
memang berfokus pada pemberdayaan masyarakat mengharapkan adanya output yang jelas dari
kegiatan dilaksanakannya Bincang Desa ini. Harapannya, makin banyak generasi milenial baik di dalam
maupun di luar UGM yang dapat saling berbagi ilmu dan mengembangkan desa di kemudian hari.
Kedirjenan Jejaring Eksternal kemudian menjadi fasilitator pencetus serta pelaksana acara ini
karena sesuai dengan tugas pokok dan fungsi kedirjenan ini, yaitu untuk memperluas jejaring
Kementerian Pengembangan Desa Mitra BEM KM UGM di ranah umum. Yang dilaksanakan pada 22
Mei 2021 melalui zoom meeting. Peserta dari kegiatan ini merupakan perwakilan Lembaga Mahasiswa
di ranah fakultas dan departemen di UGM, perwakilan anggota Kementerian Pengabdian Desa di BEM
seluruh Indonesia, serta masyarakat umum yang berminat untuk mengikuti diskusi ini yang berjumlah
120 orang.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Diskusi Internal • Diskusi internal • Webinar bincang • evaluasi bersama


PDM PDM dan desa internal
paguyuban desa Kementerian
mitra dan binaan
serta publikasi
346

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Koordinasi dengan pembicara dan • Koordinsai yang lebih jelas dan intensif.
panitia yang tidak berjalan dengan baik • Pemilihan pembicara yang lebih matang
• Koordinasi dengan Sekretaris yang
kurang intensif
• Salah satu pembicara terlalu
menjanjikan sesuatu, ketika dihbungi
Kembali sangat susah
• Pembagian tugas panitia terlalu timpang
pada saat realisasi

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp750.000,00
Pengeluaran Rp765.000,00
347

Digital Marketing Desa Ngargoretno

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
BEM KM UGM berkolaborasi dengan Tim Marketing Desa Ngargoretno telah berhasil
mengadakan pelatihan digital marketing. Pelatihan digital marketing ini memiliki output berupa
pembentukan tim marketing, pembuatan akun E-commerce (Shopee), dan jadwal konten. Pelaksanaan
kegiatan digital marketing berada di Desa Ngargoretno, Kecamatan Salaman, Kabupaten Magelang,
Jawa Tengah. Waktu pelaksanaan program mulai dari bulan juli hingga september.
Tujuan dari program ini adalah upaya Tim Marketing Desa Ngargoretno dapat berkelanjutan
dan bertumbuh secara mandiri, maka dibutuhkan suatu tools sebagai arah dan panduan tim marketing
untuk dapat melaksanakan tugas-tugasnya pada setiap divisi dan memiliki output digital marketing
secara berkelanjutan, materi yang dicetak menjadi buku, supaya dapat menjadi arah dan panduan Tim
Marketing Desa Ngargoretno secara berkelanjutan.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Diskusi PDM dan • Penyudunan • Buku digital • evaluasi bersama


stakeholder kurikulum digital marketing internal
terkait dari Desa marketing Kementerian
Ngargoretno

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Pengerjaan yang tidak tepat waktu. • Kurikulum digital marketing berguna
• Kurangnya koordinasi dengan tim lama untuk pengembangan digital marketing
dan P3D.

Link Kegiatan
Anggaran Kegiatan
https://drive.google.com/drive/fo
Pemasukan Rp920.000,00
lders/17mEcFSh9O2uZGaKON-
Pengeluaran Rp938.000,00
UClnJVMAV5xfMG?usp=sharing
348

Festival UMKM dan Kopi 2021

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Produk lokal dari desa merupakan salah satu tombak perekonomian Indonesia untuk dapat
membantu pertumbuhan ekonomi. Namun sayangnya, produk lokal desa belum memiliki kesempatan
untuk lebih mengembangkan produknya karena keterbatasan dari beberapa aspek, seperti modal,
produksi, dan pemasaran. Masalah tersebut menjadi kendala bagi produk lokal dapat bersaing.
Atensi Kementerian Pengembangan Desa Mitra BEM KM UGM terhadap problematika
tersebut kemudian menjadikan dasar pemrakarsa ide dilaksanakannya program kerja Festival UMKM
dan Kopi yang bertemakan ‘UMKM Desa untuk Kita’. Kementerian Pengembangan Desa Mitra yang
memang berfokus pada pemberdayaan masyarakat mengharapkan adanya output yang jelas dari
kegiatan dilaksanakannya Festival UMKM dan Kopi ini. Harapannya, makin banyak masyarakat umum
yang sadar dalam mengembangkan UMKM dan membeli produk dalam negeri. Adanya Festival
UMKM dan Kopi yang berlokasi di Royal Ambarukmo pada tanggal 6 November 2021 secara Luring,
akan membantu dalam mengenalkan produk-produk UMKM dari desa dapat dikenal oleh masyarakat
umum.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Diskusi • Diskusi panitia • Pelaksanaan • evaluasi


Internal PDM gamakonkrit festival bersama
dan andromeda dan panitia UMKM dan internal
festival kopi Kopi Kementerian

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Menjelang pelaksanaan acara, beberapa • Sebaiknya panitia dapat meluangkan
panitia tidak dapat hadir rapat, sehingga waktu menjelang pelaksanaan acara
menyulitkan koordinasi antar divisi. supaya memudahkan koordinasi.
• Festival Kopi pada sub acara Pemaparan
Materi Pengenalan Desa Mitra BEM Anggaran Kegiatan
KM UGM tidak dapat dilaksanakan Pemasukan Rp5.980.000,00
karena keterbatasan waktu, sehingga Pengeluaran Rp5.982.000,00
menggunakan
Link Kegiatan
-
349

Etalase Produk

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan suatu pengadaan Etalase yang mana bertujuan untuk sarana pengenalan produk
desa dan lebih lanjut sarana branding dan marketing dari produk desa. Kegiatan ini mulai dilaksanakan
pada bulan September 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Diskusi internal • Perancangan • Etalase produk • evaluasi


PDM dan desain dan UMKM bersama
andromeda instalasi internal
Kementerian

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kegiatan tidak sesuai dengan timeline • Etalase digunakan sebagai sarana
karena dana belum turun. branding dan membantu marketing
produk desa.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp1.500.000,00
Pengeluaran Rp1.500.000,00
350

Lokakarya x Bincang Desa #2

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Produk unggulan yang dikembangkan di Desa Tamanmartani adalah produk aloe vera. Produk
tersebut kini tengah dijalankan dan dikembangkan oleh kelompok ibu PKK dan bekerjasama dengan
Kementrian Desa Mitra BEM KM UGM. Berbagai upaya pengembangan produk yang tengah dilakukan
meliputi peningkatan mutu dan varian produk, pengemasan, branding, serta pemasaran produk.
Sebagai upaya untuk mengenalkan produk Desa Tamanmartani, Kementrian Desa Mitra BEM KM
UGM mengadakan kegiatan Loka Karya X Bincang Desa 2. Tema yang diusung dalam kegiatan ini
adalah “Pengembangan Inovasi Produk UMKM Sebagai Strategi Resiliensi Masyarakat Dalam Era
Pandemi”. Selain mengenalkan produk Desa Tamanmartani, kegiatan Lokakarya X Bincang Desa 2 ini
juga turut mengundang berbagai pembicara yang ahli dalam bidangnya guna memberikan wawasan
kepada masyarakat mengenai berbagai upaya dalam pengembangan produk UMKM.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Diskusi internal • Menentukan • Webinar • evaluasi


PDM dan tim topik dan UMKM bersama
PHP2D mencari internal
pembicara Kementerian

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Susahnya sinyal di desa. • Perlu ada persiapan yang maksimal agar
• Pelaksanaan kegiatan yang terlalu dapat menjangkau banyak peserta.
mendadak.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://drive.google.com/file/d/1lmB4otlj9UO Pemasukan Rp3.000.000,00
2JUy1TMZBPTqCr5zZ9_7g/view?usp=sharing Pengeluaran Rp3.000.000,00
352

LAPORAN MENTERI KOORDINATOR PERGERAKAN

ARAHAN MENTERI KOORDINATOR PERGERAKAN


Menghadirkan metode dan tren baru dalam pengawalan isu internal kampus, regional, dan
nasional yang berorientasi pada keterukuran dampak, konsep yang terencana (specific, measureable,
achievable, realistic, and time bond), dan pengembangan pada produk-produk pergerakan digital.

REALISASI ARAHAN
Merencanakan, melakukan mitigasi risiko, dan melakukan aksi kreatif dalam pengawalan isu yang telah
disepakati oleh BEM KM UGM.
1. Membawa pembaharuan cara aksi dengan menggunakan atribut kreatif dan menjamin adanya
simpati publik atas isu yang sedang dikawal.
2. Melakukan jejaring dengan komponen mahasiswa dan masyarakat yang menunjang berjalannya
setiap aksi yang akan dilakukan.
3. Memperluas jejaring dengan LSM, ORMAS, Komunitas, dan Lembaga Kemasyarakatan lain,
dengan melakukan kunjungan formal maupun informal.
4. Menggandeng sebanyak mungkin komponen dalam setiap aksi untuk meningkatkan multiplier
effect.
5. Membuat aksi simpatik-simbolis dalam merespon sebuah isu, terutama untuk menghadirkan
dampak langsung kepada publik dan masyarakat.
6. Berperan untuk mengawal isu-isu alternatif (lingkungan, disabilitas, kekerasan seksual,
diskriminasi gender, dan toleransi antar agama) secara kreatif dan berkelanjutan agar awareness
mahasiswa dan masyarakat secara luas dapat meningkat.
7. Memproduksi konten dan produk digital yang memantik wacana public organic dari masyarakat
8. Berkolaborasi dengan institusi, komunitas, dan individu, untuk membentuk tulisan/video/diskusi
yang terdiri atas berbagai perspektif pihak
9. Mengawal isu kemasyarakatan dalam skala regional, dan ikut terjun langsung ke masyarakat
untuk mengadvokasikan serta mengawal permasalahan kepada stakeholder pemerintahan terkait.
10. Ikut aktif berpartisipasi dalam agenda kemasyarakatan skala regional, sebagai representasi
mahasiswa UGM yang peduli dan mau turut serta dalam agenda masyarakat.

NARASI
Hidup Mahasiswa Indonesia!
Hidup Mahasiswa Gadjah Mada!
Hidup Rakyat Indonesia!
Panjang Umur Perjuangan!

Puji syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena berkat rahmat serta karunia-
Nya saya dapat menjalankan menyelesaikan amanah yang diberikan sebagai Menteri Koordinator
Pergerakan selama satu periode kepengurusan BEM KM UGM 2021. Berangkat dari semangat untuk
membalik sebuah arus dalam besarnya ombak yang menerjang, akhirnya pun kapal besar dapat berlabuh
hingga akhir dari pengarungannya. BEM KM UGM yang memang perlu kita sadari sebagai salah satu
bentuk dari perjuangan dan perlawanan memiliki marwah untuk melanjutkan napas perjuangan
tersebut.
Kondisi dan keadaan yang masih belum sepenuhnya pulih karena pandemi yang melanda bumi
ini maka perlu adanya banyak penyesuaian dari perjalanan BEM KM tahun sebelumnya yang
sepenuhnya beradaptasi. Tahun ini, walaupun masih dalam keadaan beradaptasi dengan keadaan dan
kondisi tidak menghalangi perjuangan serta perlawanan karena ketidakadilan, penindasan, serta krisis
353

sosial terjadi sepanjang tahun. Sehingga tantangan untuk terus beradaptasi dalam berjuang menjadi
sebuah pegangan baru yang perlu ditanamkan dalam menjalankan kepengurusan BEM KM UGM 2021.
Pada kepengurusan BEM KM UGM tahun 2021 Kabinet Arus Balik, Menteri Koordinator
Bidang Pergerakan memayungi tiga kementerian dan satu Deputi Koordinator Internal yaitu
Kementerian Advokasi dan Jejaring Masyarakat, Kementerian Sosial Kreatif, Kementerian Hubungan
Luar, Kementerian Aksi dan Propaganda. Oleh karena itu, saya selaku Menteri Koordinator Bidang
Pergerakan BEM KM UGM 2021 memberikan laporan pertanggungjawaban saya. Laporan
pertanggungjawaban ini saya susun sebagai bentuk tanggung jawab saya kepada Presiden Mahasiswa
BEM KM UGM 2021 yang telah mengamanahi saya menjadi salah satu menteri koordinator serta
kepada seluruh Barisan Pergerakan Arus Balik yang sudah membersamai dalam berdinamika sepanjang
perjalanan dengan memberikan seluruh waktu, tenaga, serta semangatnya untuk memperjuangkan
keadilan serta memberantas penindasan melalui Lembaga Pergerakan BEM KM UGM 2021.
Berangkat dari nilai kabinet “Arus Balik” yang memiliki Jargon “Kembali Bermakna,
Mengarus Bersama” maka sebagai Menteri Koordinatoor Pergerakan memiliki semangat yang sama
dalam berjuang dengan menitikberatkan sebuah perjuangan kepada makna serta melibatkan seluruh
elemen serta entitas dalam mengarus bersama. Hal tersebut memunculkan adanya semangat bahwa
perjuangan yang diberikan selama satu tahun harus berbasis tujuan yang jelas dan makna yang tepa.
Selanjutnya, pemilihan nama kabinet Arus Balik pun memiliki sebuah nilai yang diamini oleh seluruh
anggota BEM KM 2021 yaitu BEM KM UGM sebagai salah satu wadah dalam bergerak memiliki
sebuah niat untuk tidak terbawa oleh “arus” yang sudah ada dilapangan sehingga memberikan sebuah
perspektif serta gerakan berbasis nilai serta tujuan sehingga segala bentuk gerakan yang dilakukan
memiliki tujuan yang jelas. Diambil dari buku Pramudya Ananta Toer yang menceritakan tentang arus
yang berbalik bukan dari selatan ke utara melainkan dari utara ke selatan yang kemudian menimbulkan
perpecahan, hal tersebut memberikan sebuah arti dari nama kabinet dengan memberikan sebuah arus
baru dan membalikannya dengan segala ombang-ambing yang terjadi di UGM dan menimbulkan
sebuah pertanyaan “Masih dapatkah Arus Balik membalik lagi?”
Demikian laporan pertanggungjawaban saya, Afif Hanif Fakhruddin selaku Menteri
Koordinator Bidang Pergerakan selama setahun kepengurusan di BEM KM UGM 2021. Ucapan
terimakasih sebesar-besarnya bagi semua pihak yang telah memberikan dukungan kepada saya.
Laporan pertanggungjawaban ini dibuat dengan harapan tidak hanya pertanggungjawaban terkait
transparansi kepada publik sebagai upaya menggugurkan amanah, tetapi menjadi suatu catatan refleksi
kritis dalam berdinamika dan berkembang untuk generasi penerus BEM KM UGM kedepannya.
Harapan saya, segala hal yang terjadi pada tahun ini menjadi pelajaran serta perbaikan berharga bagi
BEM KM UGM kedepannya dengan segala seluruh dinamika dan proses didalamnya. BEM KM UGM
sewajarnya lebih terbuka dengan pandangan baru dan terus mengupayakan perubahan-perubahan besar.
Saya meyakini bahwa tiap zaman memiliki pahlawan dan medan juangnya masing-masing. Tak lupa
dengan segala kerendahan hati, saya sadar penuh, bahwa setahun kepengurusan ini, begitu banyak
kekurangan dan target yang belum terlaksana. Saya menyampaikan permohonan maaf sebesar-besarnya
kepada semua pihak atas kinerja yang diemban oleh kemenkoan ini. Semoga medium perjuangan ini
dapat terus diperbaiki sehingga mencapai titik optimum yang bermanfaat bagi seluruh elemen
masyarakat.
Perjuangan akan mati pada masanya, namun akan menjadi dosa besar apabila mati pada masa kita!
354

REALISASI OPERATING GOALS KEMENKOAN PERGERAKAN


Meningkatkan Kualitas Akses Layanan Pendidikan & Ragam Aktivisme Mahasiswa
No. Metrics Utama Pelaksana Realisasi Kegiatan

Melibatkan Civitas Akademika - Warung Politik


UGM dan Aliansi dalam Proses - Akspro - Kelas Advokasi Kamisan (9 Series)
1. Pengawalan Isu Regional- - Gadjah Mada Paper Fest
- Ajarmas
Nasional - Safari Akspro

Melakukan Advokasi - Audiensi dan Diskusi Publik


Kebijakan berbasis Perngkajian - Jaring Masyarakat (Riset Kualitatif
2. - Ajarmas
Keilamn, edukasi Publik dan Masyarakat) (8 Series)
Hearing
Meningkatkan Awareness - Exposition (Pameran Seni Agitatif)
Masyarakat Terkait Fokus Isu - Lasak
Strategis dan Insidental - Akspro - Human Right Festival
3. - Ajarmas - Desah Desus
- Soskre - Propaganda Asa
- Laman Advokasi Masyarakat

Membuat Kemenangan Kecil - Aksi


berupa Perebutan Ruang Publik - Akspro - Bara Alunan Propaganda
4. atas Sikap dan Isu yang - Ajarmas - Soscreativelab
dikawal oleh BEM KM - Soskre - Daulat Tani

Melakukan Evaluasi atas - Catatan Perjuangan


5. Pengawalan Isu demi - Akspro - Modul Pergerakan
Keberlangsungan Gerakan

TABEL LAPORAN UMUM KETERLAKSANAAN PROGRAM KERJA KEMENKOAN


SESUAI RKAT
Program Keterlaksa
No. Kementerian Mitra Waktu dan Tempat Ket.
Kerja naan
Warung Tidak -
1.
Politik
- Terlaksana
2. Safari Akspro Foraks UGM Sepanjang Periode

3. Desah Desus Sinema 13 Maret 2021

Human Right 24 Oktober 2021


4. Soskre
Festival
1. Foraks UGM 1. Aksi Musik Video
2. Aliansi “Negeri Istimewa”
Aksi dan Rakyat TPST Piyungan 21
Propaganda Bergerak Terlaksana Maret 2021
(ARB) 2. Aksi Mural
3. BEM Seluruh Piyungan Jembatan
5. Aksi Indonesia
Kewek 19 Maret
4. Front
Perjuangan 2021
Rakyat 3. Aksi Internasional
5. Aliansi Womens Day 2021
Mahasiswa 8 Maret 2021
UGM Gejayan
355

6. Aliansi 4. Aksi May Day


Kolektif 2021 1 Mei 2021
Feminis UGM Patung Kuda
7. FORKOM Jakarta
UGM 5. Aksi Festival
8. BK MWA Pendidikan
UM UGM
Balairung UGM 4
Mei 2021
6. Aksi KPK
Nyalakan Tanda
Bahaya Juni 2021
Bunderan UGM
7. Aksi Hari Tani
Nasional 24
September 2021
Bunderan UGM
8. Aksi RUU TPKS
30 September 2021
Bunderan UGM
9. Aksi #Rakyat
Bantu Rakyat 24
Juli 2021 Pasar
Kranggan
10. Aksi Selamat kan
Jogjakarta 9
Oktober 2021
Gejayan
11. Aksi #G30STWK
30 September 2021
Titik 0 KM
Yogyakarta
12. Aksi Surat untuk
Bapak “Apa Kabar
Pendidikan di
Indonesia?” 4
September 2021
13. Aksi Last Call For
Jokowi 23
November 2021
Bunderan UGM
14. Aksi Kebun Raya
Gelanggang, 28
Oktober 2021
Gelanggang
Mahasiswa UGM
15. Aksi Geger Geden
Gadjah Mada 10
Desember 2021
Balairung UGM
356

Bara Alunan
6. Sepanjang Periode
Propaganda
7. Iris Tipis-Tipis Sepanjang Periode

Tidak -
6. Daulat Tani -
Terlaksana
Catatan Refomasi Dikorupsi
7. Terlaksana 25 Mei 2021
Perjuangan
Modul Tidak -
8. -
Pergerakan terlaksana
1. #1: Pemberdayaan
dan Perlawanan
Kaum Perempuan
Semasa Pandemi, 4
Maret 2021
2. #2: Darurat TPST
Piyungan, 18
Maret 2021
3. #3: Manifestasi
Zero Waste
Management, 8
April 2021
4. #4: Perlindungan
Korban Kekerasan
Seksual, 28 Mei
2021
5. #5: KPK, Lembaga
Kelas Pasca reformasi
1. Advokasi yang Dibredeli, 29
Advokasi dan Kamisan Mei 2021
Jejaring Terlaksana 6. #6: Dari PSBB
Masyarakat Hingga PPKM
Darurat, Tepatkah,
17 Juli 2021
7. #7: Kelas Bahasa
Isyarat: Mengenal
BISINDO, 28-29
Agustus 2021
8. #8: Menilik
Perspektif Agraria:
‘Tanah Untuk
Siapa’, 23
September 2021
9. #9: Vaksinasi
Indonesia Pilih
Impor atau Lokal?,
30 September 2021

1. Hearing Piyungan
Audiensi dan
2. Pemprov
Diskusi Publik
“Menjawab
357

Piyungan” 24
Maret 2021 Kantor
Gubernur DIY
2. Hearing Pelayanan
Publik P”Seruan
Hasil Hack
Government
(HACKGOV) 15
Oktober 2021
Kantor Gubernur
DIY
3. Diskusi “Inisiasi
Pembentukan
Kelompok Pusat
Informasi
Konseling Remaja
(PIKR)” 17 Juni
2021, DP3AP2"
4. Diskusi “Pra-
Putusan:
Perkembangan
Proses Peradilan
dalam
TuntutanWadas 29
Agustus 2021

1. Jaring Pendapat
tentang
Pembubaran Front
Pembela Islam
(FPI) 15 Februari
2021
2. Teaser OverHeard:
Jaring Pendapat
Masalah Kekerasan
Seksual 24 April
2021
Jejaring 3. Jaring Pendapat
3. Pendapat Konflik antara
Masyarakat Palestina dan Israel
11 Juni 2021
4. Jaring Pendapat
Kaum Marginal
dan Pandemi yang
Mencekik 21 Juli
2021
5. Jaring Pendapat
Penyandang
Disabilitas Korban
Kekerasan Aparat
8 Agustus 2021
358

6. Jaring Pendapat
tentang
Problematika
Pendidikan di Kota
Pelajar 2
September 2021
7. Jaring Pendapat
Satu Tahun
Disahkannya UU
Cipta Kerja 10
Oktober 2021

1. #1: WALHI
Yogyakarta, 16
Maret 2021
2. #2: ICEL
Indonesian Center
for a
Environtmental
Law, 22 Maret
2021
3. #3: DP3AP2 DIY
April 2021
Srawung 4. #4: BAPPEDA
4. DIY, 27 Mei 2021
Komunitas
5. #5: Biro Organisasi
SETDA
Yogyakarta, 28
Mei 2021
6. #6: LBH
Yogyakarta, 28 Juli
2021
7. #7: Forum
Masyarakat
Yogyakarta, 21
September 2021

Gadjah Mada 31 Oktober 2021


5.
Paper Festival
Laman
Advokasi Sepanjang Periode
6.
Kemasyarakat
an
1. Lasak 30 April 2021

2. Exposition 24 Oktober 2021

Propaganda 25 Oktober 2021


3. Sosial Kreatif Terlaksana
Asa
4. Soscreativelab Sepanjang Tahun 2021

Episode 1: Pilih yang


Berkompromi
Mana? Februari 2021
359

Episode 2: Sintas
Realita April 2021

TABEL LAPORAN PROGRAM KERJA INISIASI KEMENKOAN


Kementeria Latar Belakang Waktu dan
No. Program Kerja Mitra
n Kegiatan Tempat
Akan dijelaskan lebih
Kemenkoan Menolak Lupa:
1. lanjut pada LPJ
Pergerakan Supersemar
Kementerian terkait

Sugeng Ambal
Akan dijelaskan lebih
Kemenkoan Warsa Bapak Kemenkoan
2. lanjut pada LPJ
Pergerakan Presiden Orde Analisis Kementerian terkait
(Paling) Baru
- BEM SI
Akan dijelaskan lebih
Kemenkoan Nobar KPK End DIY
3. lanjut pada LPJ
Pergerakan Game - Kinekom Kementerian terkait

Akan dijelaskan lebih


Berbagi Kemenkoan
4. Ajarmas lanjut pada LPJ
Perspektif Jaringan
Kementerian terkait

Akan dijelaskan lebih


Berani Jujur,
5. Akspro
Pecat!
Medinfo lanjut pada LPJ
Kementerian terkait

Akan dijelaskan lebih


6. Akspro Fake Aksi lanjut pada LPJ
Kementerian terkait

Akan dijelaskan lebih


Democracy New
7. Akspro
Patch
Soskre lanjut pada LPJ
Kementerian terkait

Akan dijelaskan lebih


8. Akspo Drama Elit Politik lanjut pada LPJ
Kementerian terkait

Pernah Perhatian Akan dijelaskan lebih


9. Akspro Kemudian lanjut pada LPJ
Meninggalkan Kementerian terkait

Akan dijelaskan lebih


10 Akspro Reformusika lanjut pada LPJ
Kementerian Terkait
360

Akan dijelaskan lebih


MAYDAY: Hari
11. Akspro lanjut pada LPJ
Buruh Sejahtera
Kementerian Terkait

Akan dijelaskan lebih


Tak Seindah Kata
12. Soskre lanjut pada LPJ
Media
Kementerian terkait

Akan dijelaskan lebih


Mendengar: PH BEM KM
13. Soskre lanjut pada LPJ
Perempuan UGM 2021 Kementerian terkait

Akan dijelaskan lebih


PH BEM KM
14. Soskre Bersuara Bersama lanjut pada LPJ
UGM 2021 Kementerian terkait

Akan dijelaskan lebih


Presma dan
15. Soskre Berjarak Lagi lanjut pada LPJ
Menko Kementerian terkait

Akan dijelaskan lebih


16. Soskre Giveaway Laptop lanjut pada LPJ
Kementerian

The Act of Public


Service Akan dijelaskan lebih
17. Soskre ”Sudahkah lanjut pada LPJ
Pelayanan Publik Kementerian
Melayani?”
361

LAPORAN DEPUTI KOORDINATOR INTERNAL


KEMENKOAN PERGERAKAN

NARASI
Selama satu periode kepengurusan BEM KM UGM 2021, Kemenkoan Pergerakan sudah
menjalani program kerja masing-masing kementerian yang terdiri dari Kementerian Advokasi dan
Jejaring Masyarakat (Ajarmas), Kementerian Aksi dan Propaganda (Akspro), serta Kementerian Sosial
Kreatif (Soskre). Program kerja yang dilaksanakan tidak lepas dari fokus pada advokasi, pengabdian,
serta sosialisasi kepada masyarakat mengenai isu-isu yang berkembang di D.I. Yogyakarta maupun
Indonesia secara umum melalui berbagai saluran.
Untuk melihat perkembangan serta dinamika masing-masing kementerian selama
keberlangsungan kepengurusan BEM KM UGM 2021, Deputi Koordinator Internal dalam Kemenkoan
Pergerakan diposisikan tidak hanya sebagai monitor atau evaluator, tetapi seseorang yang dapat
dijadikan tempat untuk berdiskusi serta menyampaikan keluh kesah dalam merancang sebuah ide untuk
program kerja masing-masing kementerian. Selama satu periode ini, DKI Kemenkoan Pergerakan
bersama dengan Menko Pergerakan mampu membantu masing-masing kementerian dalam
merealisasikan ide dan inovasi mereka melalui program-program kerja yang sudah direncanakan sejak
awal.

CAPAIAN BALANCED SCORECARD KEMENKOAN PERGERAKAN


Tabel 1. BSC Kementerian Ajarmas
Persentas Subject
Bobot
Perspe Realisa e ive Validation
Perspe KPI Target
ktif si Keberhas Comm Tool
ktif
ilan ent
3 kali Upgrad - Dokumentasi
Pelaksanaan Upgrading per ing #1 -
1 33%
Learnin Kementerian periode (11 Notulensi/MO
g& 30% April) U
Growth Feedback kepuasaan staf 1 kali
selama berdinamika di per 3 Google Form
kementerian bulan
Kehadiran staf dalam Attendance
90%
Upgrading Kementerian form
Kehadiran staf dalam Attendance
90%
Rapat Kementerian form
Kesesuaian pelaksanaan
program kerja dengan
Terpen
timeline, e.g., pembuatan
uhi
Internal dan pembagian TOR ke
(Februr
Procces 30% lembaga kerja sama Terpen - Kalender
ari -
s uhi 100% PSDM
Maret)
(Kelas Advokasi (100%) Adjarmas
Kamisan, Srawung
(Apri-
Komunitas, Hack Govt!,
Mei)
GAMATEER, Gadjah
Mada Paper Festival)
Keterlibatan dirjen dalam 3 kali
- Kalender
program kerja lintas progra
PSDM
kedirjenan m kerja
362

Adjarmas
- Notulensi
2 kali -
Maret -
1 kali per Notulensi/Moni
Pelaksanan Kelas TPA
per 3 bulan 100% toring
Advokasi Kamisan Piyung
minggu (Maret - Unggahan
an
) Acara
- Attendance
Kehadiran staf dalam
80% form
Kelas Advokasi Kamisan
- Notulensi
Terpen
Rilis konten program Terpen
uhi - Post
kerja sesuai uhi 100%
(Maret- Instagram
dengan timeline (100%)
April)
(berapa
Feedback kepuasaan kali
audiens terkait program mau Google Form
kerja diadaka
n?)
Jumlah likes untuk konten 250
Instagram post
di Instagram Adjarmas likes
2 kali Release hasil
Kunjungan komunitas 1 kali per kunjungan di
atau lembaga kerjasama per bulan 100% Instagram &
(Februari-November) bulan (Maret website
) Adjarmas
Kehadiran peserta Gadjah
15 Attendance
Mada Volunteer
peserta form
(GAMATEER)
Custom Kehadiran peserta Gadjah 30 Attendance
er Mada Paper Festival peserta form
20%
Perspec Kehadiran peserta Kelas 50 Attendance
tive Advokasi Kamisan peserta form
Kehadiran influencer (dos
en, akademis, atau 1
- MOU
individu peserta
- Attendance
dengan followers Instagra per
form
m >5K) dalam Kelas diskusi
Advokasi Kamisan
Kehadiran lembaga kerja
5
sama dalam program
lembag Poster program
kerja
a per kerja
(Kelas Advokasi Kamisan
diskusi
dan Srawung Komunitas)
Publikasi Hasil Kelas - Instagram
1 kali 2 kali
Advokasi Kamisan post
per 3 (Maret 100%
(Apa peran mahasiswa - Dokumen
minggu )
dalam proses advokasi?) publikasi
363

1 kali
Realisasi public 1 kali (TPA - MOU
hearing mengenai isu per Piyung 100% - Notulensi
yang sudah ditentukan periode an- - Dokumentasi
Maret)
Pemasukan kas Laporan
kementerian 90% keuangan
70%
dari
Penyerapan dana dari Laporan
total
Ditmawa keuangan
pengaju
an
Penjaringan sponsorship (
uang/jasa) untuk 3 acara 25%
besar dari Screenshot
Financi (Gadjah Mada Paper total email/chat
20%
al Festival, Gadjah Mada pengaju dengan sponsor
Volunteer, dan Hack! an
Govt)
Pemungutan dana dari
pendaftaran
5% dari - Google Form
(Gadjah Mada Paper
total - Laporan
Festival, Gadjah Mada
peserta keuangan
Volunteer, dan Hack!
Govt)
Laporan
Pengeluaran dana 100%
keuangan

Tabel 2. Kementerian Aksi dan Propaganda


Persentas
Bobot Subjectiv
Perspe Realisas e Validation
Perspe KPI Target e
ktif i Keberhas Tool
ktif Comment
ilan
Pelaksanaan 3 kali Upgrading
- Dokumentasi
Upgrading per 1 33.33% #1 - 23
- Notulensi/MOU
Kementerian periode April
Feedback
1 kali
kepuasaan staf
per 3 Google Form
selama berdinamika
bulan
di kementerian
Learnin Peningkatan
g& 15% kapasitas diri
Growth melalui sharing anta
3 kali Akspro
r lembaga Akspro - Dokumentasi
per 1 33.33% Unpad (17
fakultas dan - Notulensi/MOU
periode April)
universitas
(Upgrading Ekstern
al)
Output konten oleh 3
- Joe - Instagram post
staf kementerian anggot 1 33.33%
Pramudio - Link konten
(informal) a
364

(Psikologi
'20)
75%
12
Kehadiran staf (15 Upgradin
anggota
dalam Upgrading dari 20 g #1 - 12 Attendance form
(Upgrad
Kementerian anggot anggota
ing #1)
a)
75%
Kehadiran staf (15
dalam Rapat dari 20 Attendance form
Kementerian anggot
a)
75%
Laporan
Sharing output (15
informal
kementerian oleh dari 20
Internal dari setiap
anggota anggot
Procces 50% kedirjenan
a)
s
Pendataan aspirasi
anggota mengenai 4 staf
isu yang diangkat per Notulensi
dalam program rapat
kerja
4
Pengadaan Swara KM
progra - Post Instagram
kolaborasi antar #2
m kerja 1 33% - Notulensi/MOU
kementerian untuk (dengan
per - Dokumentasi
pengawalan isu Sinema)
periode
Pelaksanaan riset 2 kali
- Post Instagram
isu-isu secara per
- Story Instagram
kualitatif bulan
-
Kebebasan
Berpendap
at -
Februari
Kebebas
(Video
an
Fake
Berpend - Post Instagram
Rilis konten Aksi)
2 apat (1 - Story Instagram
propaganda kreatif
konten konten) 100% - Thread Twitter
Custom dan unik secara - TPA
per isu TPA @aliansimahasis
er berkala Piyungan -
30% Piyunga waugm
Perspect Maret
n (2
ive (Aksi
konten)
Mural +
Music
Video
Negeri
Istimewa)
Februari
Data
Jumlah likes rilis - Iris Tipis
500 >500 100% insights Instagra
konten di Instagram #1: 1,394
m
- Fake
365

Aksi:
1,614

Maret
- Swara
KM #2:
339
-
Proapanda
Piyungan:
902
- IGTV
Aksi
Mural:
1,052
- MV
Negeri
Istimewa:
4,995
Februari
- Iris
Tipis-
Tipis #1:
- Fake
Aksi:

Maret
Jumlah comment rili - Swara
s konten di 20 KM #2:
Instagram -
Proapanda
Piyungan:
- IGTV
Aksi
Mural:
- MV
Negeri
Istimewa:
Jumlah share konte
150
n di Instagram
TPA
Pengiriman Piyungan
konten/kajian 1 konten - MV
kepada influncer (d 2 per isu Negeri
osen, akademis, konten (TPA 33% Istimewa Screenshot chat
atau individu per isu Piyunga (Tuantigab
dengan followers In n) elas dan
stagram >5K) band
Noise)
- Screenshot
Pengiriman 3
email
konten/kajian konten
- Screenshot DM
kepada public per isu
Instagram
366

officials (dinas,
pemda, dsb)
Safari
Pengadaan forum 5 kali
Akspro
akspro dengan per 1 33% Foto dokumentasi
#1 (DEM
pendekatan kultural periode
A Fisipol)
TPA
Piyungan
2 (Aksi
Pengadaan
3 lembaga Mural
kolaborasi dengan
lembag per isu oleh - MOU
lembaga atau 67%
a per (TPA DEMA - Dokumentasi
komunitas untuk
isu Piyunga Justicia
pengawalan isu
n) dan ISI
Yogyakart
a)
Pengadaan
penjaringan dengan 3
berbagai aliansi aliansi - Dokumentasi
pergerakan per - Screenshot chat
(mahasiswa dan periode
masyarakat)
Pengadaan
mobilisasi massa
Dokumentasi
atau aksi
(situsional)
Pemasukan kas Laporan
90%
kementerian keuangan
Terpen - Laporan
Financi Pemasukan dana uhi keuangan
5%
al (100%) - LPJ
Terpen
- Laporan kas
Pengeluaran dana uhi
- LPJ
(100%)

Tabel 3. BSC Kementerian Sosial Kreatif


Persentas Subjecti
Bobot
Perspek Realis e ve Validation
Perspek KPI Target
tif asi Keberhasi Comme Tool
tif
lan nt
-
Pelaksanaan Dokumentasi
3 kali per
upgrading -
periode
Learning kementerian Notulensi/MO
& 25% U
Growth Feedback kepuasaan
staf selama 1 kali per 3
Google Form
berdinamika di bulan
kementerian
367

Kehadiran staf dalam


Attendance
Upgrading 90%
Form
Kementerian
Kehadiran staf dalam Terpenuhi Attendance
Rapat Kementerian (100%) Form
Pendataan aspirasi
- Google
staf mengenai isu Terpenuhi
Form
yang diangkat dalam (100%)
Internal - Notulensi
45% program kerja
Proccess
Melakukan riset dan Spreadsheet
1 kali /
survey mengenai Progress
minggu
program kerja secara Program
(H-1 bulan)
berkala Kerja
- Notulensi
Konsistensi alur
Terpenuhi Rapat
skema produksi dan
(100%) - Google
publikasi
Drive
Pelaksanaan riset Data
2 kali per
penilaian insight insights Insta
periode
audience gram
Pengadaan
kolaborasi - MOU
2 stakehold
dengan stakeholders - Screenshot
ers
(komunitas pelukis, chat
komunitas film, dll)
- Post
Rilis produksi konten Instagram
kreatif (sesuai 2 konten - Story
dengan pengawalan per isu Instagram
isu) - Video
Youtube
Pengiriman konten
Custome kepada influncer (dos
Screenshot
r en, akademis, atau 2 konten
25% DM
Perspect individu per isu
Instagram
ive dengan followers Inst
agram >5K)
- Screenshot
Pengiriman konten
email
kepada public 3 konten
- Screenshot
officials (dinas, per isu
DM
pemda, dsb)
Instagram
Jumlah peserta
program kerja Prosa 50
(Propaganda Asa) - Google
Jumlah peserta Form
50
program kerja Lasak pendaftaran
Jumlah peserta - Attendance
program kerja Form
50
Exposition: Human
Rights Festival
368

Pemasukan kas Laporan


90%
kementerian keuangan
- Proposal
Penggunaan dana
Terpenuhi pengajuan
(DITMAWA,
Financia (100%) dana
5% Sponsorship)
l - LPJ
- Proposal
Pemasukan dana
Terpenuhi pengajuan
(DITMAWA,
(100%) dana
Sponsorship)
- LPJ

LAPORAN OPINI HASIL KINERJA KEMENKOAN


Secara keseluruhan, Kemenkoan Pergerakan sudah menjalankan program kerja dari masing-
masing kementerian dengan cukup baik. Selama satu periode kepengurusan BEM KM UGM 2021,
Kemenkoan Pergerakan sudah melaksanakan program kerja yang tidak hanya bersifat daring–melihat
kondisi pandemi saat ini dimana setiap kementerian harus beradaptasi dengan kegiatan–tetapi juga
hybrid sehingga harus mengerahkan lebih banyak tenaga dan sumber daya dalam pelaksanaan program
kerja hybrid. Walaupun demikian, hal tersebut justru berjalan dengan baik, bahkan sukses. Tidak hanya
itu saja, program-program kerja yang sudah dilaksanakan oleh masing-masing kementerian dalam
Kemenkoan Pergerakan mampu memberikan dampak kepada masyarakat umum serta civitas
akademika Universitas Gadjah Mada, baik langsung maupun tidak langsung. Sebagai contoh,
Kementerian Advokasi dan Jejaring Masyarakat melalui salah satu Kelas Advokasi Kamisan yang
memberikan pengajaran mengenai Bahasa Indonesia Isyarat kepada masyarakat umum, Kementerian
Aksi dan Propaganda dengan aksi mural Piyungan yang diperlihatkan secara langsung ke masyarakat
luas, serta Kementerian Sosial Kreatif dengan program kerjanya Lasak yang mengangkat isu tentang
pentingnya awareness mengenai isu-isu berbasis gender seperti kekerasan seksual.
Sementara itu, tidak dapat dipungkiri ada beberapa momen di mana para anggota Kemenkoan
Pergerakan mengalami demotivasi di awal periode karena jumlah program kerja yang banyak dan cukup
berat di masing-masing kementerian. Meskipun demikian, setiap anggota di setiap kementerian juga
terkadang ikut membantu program kerja yang diadakan oleh kementerian lain atau melakukan
kolaborasi dalam satu kemenkoan (cross ministries collaboration).

PROKER TIDAK TERLAKSANA


Berdasarkan data yang sudah direkap oleh DKI Pergerakan, kementerian yang sudah
melaksanakan seluruh program kerja yang terdaftar adalah Kementerian Advokasi dan Jejaring
Masyarakat (Ajarmas). Sementara itu, kedua kementerian lainnya, yakni Kementerian Aksi dan
Propaganda (Akspro) dan Kementerian Sosial Kreatif (Soskre) masih memiliki beberapa program kerja
yang belum dijalankan selama satu periode ini. Rincian program kerja tidak terlaksana dapat dilihat
sebagai berikut.

No. Kementerian Program Kerja Alasan Tidak Terlaksana Evaluasi DKI


1 Akspro Daulat Tani Acara ini secara tidak Karena proker ini
langsung sudah “diambil awalnya direncanakan
alih” oleh Kementerian untuk dilaksanakan di
Desa Mitra BEM KM,
Ajarmas melalui Kelas
seharusnya
Advokasi Kamisan dengan kementerian Akspro
tajuk “Menilik Perspektif sudah membuat plan
Agraria: ‘Tanah Milik terlebih dahulu dengan
369

Siapa?”. Selain itu, Akspro Kemenkoan


juga sedang fokus dengan Kemasyarakatan agar
isu-isu lain. sudah masuk dalam
jadwal rangkaian
proker selama satu
periode.
2 Akspro Modul Pergerakan Karena banyaknya aksi Sayangnya, program
insidentil dan isu-isu kerja ini tidak
lainnya, kementerian terlaksana melihat arus
proker dari isu
Akspro kemudian fokus
insidental yang muncul
pada isu-isu tersebut dengan selama satu periode.
mengedepankan program Diharapkan untuk
kerja yang dapat kabinet selanjutnya
menyampaikan keluh kesah dapat menjalankan
berdasarkan isu-isu tersebut proker ini melihat
bagaimana output yang
akan dikeluarkan dapat
membantu mahasiswa
dan masyarakat umum
secara luas.
3 Soskre Prosa (Propaganda Asa) Sub-acara dari Exposition: Tidak ada masalah
Human Rights Festival ini terkait pergantian
sudah diganti dan diisi program kerja/sub-
acara ini karena proker
dengan acara seni berupa
utamanya (Exposition)
pertunjukkan musik virtual sudah terlaksanakan.
dan bukan lagi pembacaan
puisi, prosa, atau syair
seperti yang direncanakan
pada awal.
4 Soskre Upgrading Internal Adanya permasalahan Upgrading internal
internal sehingga kinerja lebih baik dilakukan
kementerian hanya fokus pada 3 bulan pertama
periode agar para
pada proker-proker yang
anggota kementerian
sudah ada. dapat lebih kenal satu
sama lain. Namun,
kementerian Soskre
belum mampu
melaksanakan program
kerja ini.

EVALUASI KINERJA SDM


1. Kementerian Advokasi dan Jejaring Masyarakat
Secara keseluruhan, dinamika pergerakan anggota Kementerian Advokasi dan Jejaring
Masyarakat relatif stabil sejak awal hingga akhir kepengurusan BEM KM UGM 2021. Selama
berjalannya pembagian tugas dalam kementerian yang didasari oleh sistem project-based yang
dilaksanakan oleh masing-masing kedirjenan, ada beberapa situasi di mana adanya campuran
anggota dari masing-masing kedirjenan. Hal ini justru menunjukkan bahwa adanya unsur sense of
belonging dalam kementerian secara keseluruhan sehingga setiap program kerja yang sedang
dilaksanakan justru dapat diberi lift up oleh setiap anggota kementerian.
Walaupun demikian, ada beberapa tindakan pemberhentian anggota yang dilakukan dalam
kementerian sebagai bentuk contoh ketegasan organisasi bagi para anggota yang tidak
370

berkomitmen serta menunjukkan keseriusan sejak awal keberlangsungan kepengurusan BEM KM


UGM 2021.

2. Kementerian Aksi dan Propaganda


Secara keseluruhan, dinamika keanggotaan Kementerian Aksi dan Propaganda selama
satu periode kepengurusan BEM KM UGM 2021 dapat dikatakan cenderung stabil. Pada awal
periode, Kementerian Aksi dan Propaganda terlihat lebih bersemangat dalam pembawaan isu
Piyungan dengan membawakan beberapa program kerja inovatif dan kreatif seperti lagu Negeri
Istimewa dan aksi mural. Walaupun sempat ada beberapa kasus demotivasi, namun Kementerian
Aksi dan Propaganda mampu bangkit lagi dan menjaga unsur-unsur sense of belonging para
anggotanya.
Selain itu, para anggota Kementerian Aksi dan Propaganda juga berhasil beradaptasi
dengan kondisi pandemi saat ini selama pelaksanaan program-program kerja masing-masing
kedirjenan.

3. Kementerian Sosial Kreatif


Secara keseluruhan, dinamika keanggotaan Kementerian Sosial Kreatif mengalami pasang
surut selama satu periode kepengurusan BEM KM UGM 2021. Konflik antar anggota dan menteri
yang terjadi di dalam kementerian beberapa diantaranya muncul karena adanya miskomunikasi
dalam pelaksanaan program kerja serta sulitnya kontak dengan beberapa anggota. Selain itu,
Kementerian Sosial Kreatif mengalami beberapa kasus dimana anggota kementerian melaporkan
untuk tidak melanjutkan kepengurusannya di Kementerian Sosial Kreatif.
Meskipun demikian, sebagian besar program kerja utama oleh Kementerian Sosial Kreatif
(Exposition dan Lasak) serta program kerja pembuatan alunan propaganda visual (Berkompromi,
Tak Seindah Kata Media, serta Bersuara Bersama) masih tetap berjalan dengan baik seperti yang
direncanakan sejak awal periode kepengurusan.
371

Laporan Kementerian Advokasi dan Jejaring Masyarakat

Arahan Umum
Proses berkembang dan bergeraknya Kementerian Advokasi dan Jejaring Masyarakat
sepanjang tahun 2021 tidak terlepas dari pengabdian dan pelaksanaan program kerja yang berdasar dari
isu-isu sosial dan kemasyarakatan yang berkembangan di D.I. Yogyakarta secara khusus dan Indonesia
secara umum. Apabila melihat dari strukturalnya, Kementerian dipimpin oleh seorang Menteri bersama
Wakil Menteri, yang mana masing-masing bertanggungjawab atas tiga kedirjenan. Kementerian
Advokasi dan Jejaring Masyarakat terdiri dari 6 (enam) kedirjenan yang dalam pelaksanaannya saling
memiliki keterkaitan baik dalam pelaksanaan program kerja dan pembentukan output kementerian.
Kedirjenan-kedirjenan ini kemudian dibagi dalam 2 (dua) arah pertanggung jawaban, yakni Kedirjenan
Eksternal yang secara langsung bertanggung jawab kepada Menteri, dan Kedirjenan Internal yang
secara langsung bertanggung jawab kepada Wakil Menteri. Pembagian Kedirjenan Eksternal terdiri
dari: (1) Kedirjenan Advokasi Publik, (2) Kedirjenan Riset, dan (3) Kedirjenan Jejaring Masyarakat.
Kedirjenan Internal terdiri dari (1) Kedirjenan Pengembangan Sumber Daya Manusia, (2) Kedirjenan
Sekretaris dan Bendahara, serta (3) Kedirjenan Media dan Informasi.
Melalui kerja sama yang baik antar kedirjenan, seluruh program yang dirancang untuk
dihadirkan pada awal tahun berhasil dilaksanakan tepat waktu. Program-program ini adalah Kelas
Advokasi Kamisan, Srawung Komunitas, Gadjah Mada Volunteering, Gadjah Mada Paper Festival
Volume II, serta Upgrading Kementerian. Pada kabinet BEM KM UGM 2021, Kementerian Advokasi
dan Jejaring Masyarakat mulai perlahan berangkat dari kegiatan online yang pada tahun lalu terpaku
pada kondisi rawan pandemi Covid-19 menjadi kegiatan hybrid dan offline. Hal ini dikarenakan kondisi
yang semakin membaik dan tuntutan arah gerak yang kian membutuhkan penyesuaian.

Arahan Khusus
Kementerian Advokasi & Jejaring Masyarakat adalah Kementerian yang bertugas untuk
melakukan penjaringan isu, pelaksanaan propaganda pemantik, pengagitasian, serta secara focus
melakukan pendampingan kepada individu, komunitas dan kelompok masyarakat yang sedang
menghadapi permasalahan dan konflik baik bersifat horizontal maupun vertikal. Di sisi lain,
Kementerian ini juga memiliki tugas pokok untuk menjaring sebanyak-banyaknya kerjama dengan
komunitas maupun Lembaga masyarakat sebagai bagian dari pemberdayaan dan pencerdasan kepada
masyarakat kampus maupun masyarakat luar kampus terutama di wilayah Daerah Istimewa
Yogyakarta. Sehingga diharapkan pada periode sebelumnya kementerian advokasi dan jejaring bisa
mengimplementasikan peran penting seperti yang disebutkan diatas.

Kondisi Kementerian
Sejak awal tahun hingga akhir kepengurusan BEM KM UGM 2021, Kementerian Advokasi
dan Jejaring Masyarakat memiliki dinamika pergerakan anggota yang cenderung stabil. Meskipun tidak
dapat dipungkiri ada beberapa tindakan pemberhentian anggota yang dilakukan selama kabinet
berlangsung sebagai upaya pemberian contoh ketegasan organisasi bagi para anggota yang tidak
menunjukkan keseriusan dan melaksanakan komitmen awal yang diperjanjikan.
Pembagian tugas di dalam Kementerian Advokasi dan Jejaring Masyarakat dilakukan
berdasarkan system project-based yang dibebankan pada masing-masing kedirjenan melalui penetapan
Project Manager. Namun tidak menutup kemungkinan adanya campuran anggota kedirjenan dalam
masing-masing projek yang dijalankan. Hal ini bertujuan untung memberikan sense of belonging bagi
masing-masing anggota yang terlibat dalam program kerja yang tidak terpaku dari kedirjenannya saja.
372

Evaluasi
Ada beberapa catatan evaluasi untuk membawa Kementerian Advokasi & Jejaring Masyarakat
agar lebih baik lagi di periode mendatang yaitu:
1. Memastikan keberlanjutan kegiatan dan mitra kerjasama pada LSM, Instansi Pemerintah,
Komunitas yang telah berlangsung tahun ini ke kabinet ke depannya.
2. Mempertahankan Gadjah Mada Paper Festival, Gadjah Mada Volunteering sebagai kegiatan
tahunan kementerian yang disusun sejak awal tahun kepengurusan.
3. Visi antar pengurus inti kementerian belum sama, dimana terdapat pihak yang ingin sekadar
menyelesaikan program kerja dan ada pula yang ingin berkarya melalui program kerja yang
ada.
4. Banyak Pengurus kementerian yang berproses di tempat lain, sehingga dalam melaksanakan
tugasnya di Kementerian Advokasi dan Jejaring Masyarakat menjadi kurang maksimal dan
kurang fokus.

Rekomendasi
Pengurus Kementerian Advokasi dan Jejaring Masyarakat Kabinet 2021 menaruh harapan
besar pada kabinet tahun-tahun selanjutnya. Besar harapan kami pengurus selanjutnya dapat
mempertahankan dan mengembangkan mitra kerjasama yang telah terjalin di kabinet 2021. Kemudian,
diharapkan dalam pelaksanaan program kerja di periode selanjutnya dapat tetap memperhatikan
evaluasi dari setiap program kerja kabinet 2021. Hal lainnya, dalam pemilihan pengurus inti,
diutamakan yang tidak sedang berproses di tempat lain, mengingat fokus yang terpecah menjadi kendala
utama dalam pelaksanaan program-program kerja di kabinet 2021. Pengembangan internal dengan
mengutamakan pemahaman advokasi dasar melalui pelatihan advokasi rutih juga menjadi rekomendasi
kabinet 2021, mengingat semangat juang yang tinggi tidak dapat menghasilkan program kerja yang
stabil apabila tidak diiringi dengan pemahaman dasar isu-isu kemasyarakatan. Seluruh doa dan harapan
kami menyertai kabinet tahun-tahun selanjutnya.
373

Kelas Advokasi Kamisan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kementerian Advokasi dan Jejaring Masyarakat BEM KM UGM berupaya menginventarisir,
meneliti, dan menganalisis isu yang dilakukan bersama dengan Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM),
komunitas dan paguyuban masyarakat yang ada di Yogyakarta berkaitan isu-isu lokal yang
berkembang. Kelas Advokasi Kamisan ini kami hadirkan sebagai media implementasi pengawalan isu
dan juga sebagai media publikasi dan pembelajaran bagi masyarakat, khususnya mahasiswa.
Diharapkan dengan adanya kelas advokasi ini dapat menambah wawasan serta perspektif masyarakat
khususnya mahasiswa dalam isu-isu regional maupun nasional.
Kegiatan Kelas Advokasi Kamisan merupakan kegiatan diskusi rutin untuk masyarakat umum.
Kegiatan ini menghadirkan berbagai narasumber/pembicara yang fokus dalam bidang advokasi
masyarakat. Selain itu, diskusi ini juga digunakan sebagai wadah diskusi untuk menemukan solusi atas
suatu isu masyarakat. Tema diskusi mencakup banyak hal, bisa dalam bidang hukum, politik, sosial,
dan sebagainya.
No. Waktu Pelaksanaan Tempat
1. 4 Maret 2021 ZOOM Meetings
2. 18 Maret 2021 ZOOM Meetings
3. 8 April 2021 ZOOM Meetings
4. 28 April 2021 ZOOM Meetings
5. 28 Mei 2021 ZOOM Meetings
6. 29 Mei 2021 ZOOM Meetings
7. 27 Juni 2021 ZOOM Meetings
8. 17 Juli 2021 ZOOM Meetings
9. 28-29 Agustus 2021 ZOOM Meetings
10. 23 September 2021 ZOOM Meetings
11. 30 September 2021 ZOOM Meetings

FLOW KEGIATAN
[Perumusan Kegiatan] [Pelaksanaan Kegiatan] [Hasil] [Evaluasi]

• Pembentukan Term • Promosi Acara • Penerbitan Risalah • Evaluasi Pasca


of Reference melalui Media Sosial Diskusi melalui Acara bersama
• Pemilihan Pembicara • Pelaksanaan Diskusi Medium Panitia Diskusi
dan Topik Kelas Advokasi Kementerian
Pembahasan Kamisan
374

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Flow sertifikat peserta dan pembicara • Dapat mengintensifkan promosi melalui
masih belum lancer mengingat banyak media sosial serta promosi internal yang
diskusi yang diadakan mendadak dalam disebarkan lebih intensif melalui grup
tujuan mengejar momentum tema diskusi BEM KM UGM.
• Jumlah peserta diskusi dapat • Konfirmasi dan follow up secara rutin
ditingkatkan mengenai kelanjutan sertifikat agar
• Peserta diskusi masih bisa lebih aktif peserta dan narasumber tidak menunggu
terlalu lama.
Link Kegiatan
• Dapat mencantumkan “pertanyaan yang
https://www.instagram.com/p/CUZmzG2vMHy/ ingin ditanyakan” dalam formular iskusi
sehingga dapat dijadikan dasar acuan
pertanyaan kepada narasumber.

Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp5.400.000,00
Pengeluaran Rp5.400.000,00
375

Srawung Komunitas

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Srawung Komunitas merupakan program rutin bulanan Kementerian Advokasi dan Jejaring
Masyarakat BEM KM UGM dalam rangka mengkomunikasikan dan mencari solusi mengenai isu-isu
permasalahan sampah yang dianggap sebagai masalah klasik di masyarakat bersama dengan komunitas
dan Lembaga masyarakat di wilayah D.I. Yogyakarta secara umum dan komunitas nasional di
Indonesia.
No. Waktu Pelaksanaan Tempat
1. 16 Maret 2021 ZOOM Meetings
2. 22 Maret 2021 ZOOM Meetings
3. 16 April 2021 ZOOM Meetings
4. 20 April 2021 ZOOM Meetings
5. 22 April 2021 ZOOM Meetings
6. 27 Mei 2021 ZOOM Meetings
7. 28 Mei 2021 ZOOM Meetings
8. 28 Juli 2021 ZOOM Meetings
9. 29 Agustus 2021 ZOOM Meetings

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembentukan Term • Pengiriman • Press Rilis Hasil • Evaluasi Pasca


of Reference Undangan kepada Kunjungan Acara bersama
• Pemilihan LSM/Komunitas Panitia Diskusi
Pembicara dan • Pelaksanaan
Topik Pembahasan Kunjungan Srawung
Komunitas

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Acara belum mulai sesuai dengan waktu • Mengadakan rapat teknis pada setiap
yang ditentukan program kerja untuk memantapkan run
• Peserta yang kurang partisipatif dalam down acara
sesi diskusi • Mempersiapkan pertanyaan terkait isu
‘ yang ingin dibahas bersama
LSM/Komunitas agar tidak perlu
menunggu pertanyaan peserta diskusi.
376

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/p/CPsVXR9hdnM/ Pemasukan Rp875.000,00
Pengeluaran Rp875.000,00
377

Gadjah Mada Volunteering

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Gadjah Mada Volunteering merupakan salah satu wujud partisipasi langsung mahasiswa
khususnya mahasiswa Yogyakarta dalam pengawalan isu dengan langsung turun ke lapangan
berdinamika bersama masyarakat terdampak. Kegiatan ini menjadi wadah belajar bagi mahasiswa
untuk memahami persoalan dengan lebih mendalam dengan memahami permasalahan serta karakter
masyarakat setempat.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembentukan Term • Pelaksanaan • Tulisan Naratif per • Evaluasi Pasca


of Reference Volunteering Desa Acara bersama
• Survey Lokasi dan • Pengambilan Data • Output Digital di IG Panitia Diskusi
Pemilihan Tempat Sumber Tulisan BEM KM UGM
• Open Recruitment
Peserta

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Koordinasi dengan LBH Yogyakarta • Persiapan dilakukan lebih lama terutama
yang memakan banyak waktu dengan kolaborator (LBH Yogyakarta)
• Jumlah peserta terbatas karena • Penambahan tempat penerjunan
menyesuaikan tempat penempatan dan • Penyewaan kendaraan umum untuk
kondisi pandemi. penerjunan
• Kendaraan menggunakan kendaraan • Pembawaan penangkap sinyal untuk
pribadi masing-masing peserta setiap tempat
• Koordinasi antar tempat terkendala • Pembawaan penangkap sinyal untuk
sinyal yang sulit di masing-masing setiap tempat
tempat penempatan.
• Live report terkendala sinyal.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/p/CTObxLOv_0d/ Pemasukan Rp2.563.000,00
Pengeluaran Rp2.563.000,00
378

Upgrading Kementerian

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Upgrading merupakan kegiatan guna meningkatkan mutu, pengetahuan, dan ilmu berorganisasi
anggota Kementerian Advokasi dan Jejaring Masyarakat BEM-KM UGM. Dalam rangka
melaksanakan kegiatan tersebut, dihadirkan topik-topik yang dapat meningkatkan mutu anggota baik
yang berkaitan dengan soft skills maupun hard skills dengan menghadirkan pembicara yang sesuai
dengan bidangnya. Kegiatan Upgrading ini dilaksanakan 3 (tiga) kali dalam periode ini.
Pertama, bersama Faiz Abdullah Wafi, dengan tema “Peningkatan Analytical Skills dalam
Organisasi dan Advokasi” yang dilangsungkan pada 13 April 2021. Kedua, bersama dengan Riska Dian
Nurmalitasari upgrading dilangsungkan dengan tema “Fundamentals of Graphic Design” pada 14
Agustus 2021. Ketiga, bersama dengan Sulthan Farras kegiatan Upgrading dilangsungkan dengan tema
“Team Building and Its Urgency in an Organization”.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembentukan Term • Pelaksanaan • Rilis Notulensi • Evaluasi Pasca


of Reference Upgrading Upgrading Acara bersama
• Pemilihan Pembicara Kementerian Kementerian Panitia Diskusi
dan Topik
Pembahasan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Narasumber yang dihadirkan sesuai • Sebaiknya menghadirkan narasumber
namun masih berasal dari internal KM- dari eksternal UGM, harapannya supaya
UGM atau KAGAMA. dapat diperoleh pandangan baru dari
• Peserta hadir dengan tanpa diberi materi narasumber luar.
sebelumnya, sehingga ketika acara • Sebaiknya sebelum acara peserta diberi
berlangsung sesi tanya jawab kurang materi pengantar supaya memiliki
maksimal dan peserta cenderung pasif. gambaran mengenai materi yang
disampaikan.
Link Kegiatan Anggaran Kegiatan

https://www.instagram.com/s/aGlnaGxpZ2h0O Pemasukan Rp900.00,00
jE3ODg1OTExMDE5MTU2NjU3?story_medi Pengeluaran Rp900.000,00
a_id=2550775723199865080_29210554588&u
tm_medium=share_sheet
379

Gadjah Mada Paper Festival Vol. II

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
BEM KM UGM melalui Kementrian Advokasi dan Jejaring Masyarakat mengadakan lomba
menulis paper dengan judul acara Gadjah Mada Paper Festival (GMPF) Vol.2 yang pada dasarnya
membahas mengenai problematika pandemi di Yogyakarta. Problematika pandemi di Yogyakarta
secara konteks memang mempersoalkan isu laju penyebaran virus yang menyebakan kelumpuhan
berbagai sektor sehingga memunculkan berbagai dinamika kebijakan dan regulasi, tetapi perlu
diperhatikan bahwa pandemi ini tidak hanya dapat dipahami secara taktis melainkan banyak sekali
fenomena sosial, hukum, politik, ekonomi, dan budaya dibalik itu semua sebagai intrik di tengah situasi
seperti sekarang ini. Sehingga diharapkan karya-karya yang dihasilkan dapat memberikan pandangan
baru dan solusi bagi pemerintah dalam menghadapi pandemi COVID-19.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembentukan Term of • Penyebaran Proposal • Buku Kumpulan Karya Tulis


Reference Sponsorship Ilmiah Pemenang GMPF Vol. • Evaluasi Pasca Acara
• Pembentukan Teknis • Open Submission Naskah II bersama Panitia Diskusi
Perlombaan Perlombaan
• Pembentukan Proposal • Pelaksanaan Perlombaan
Sponsorship dan Acara (Presentasi, Penilaian Juri)
• Pelaksanaan Penutupan Acara
dan Diskusi Akbar
380

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Divisi Humas tidak berjalan dengan baik • Memperbaiki kinerja Divisi Humas.
sehingga koordinasi dengan peserta tidak • Memperbaiki komunikasi antara Divisi
lancar. Acara dan Divisi Humas.
• Miskomunikasi antar Divisi Acara dan • Menambah jumlah panitia terutama
Divisi Humas terkait kewajiban peserta Divisi Acara.
mengikuti webinar. • Berlatih untuk acara webinar terlebih
• Divisi Acara beban kerjanya terlalu berat dahulu.
karena jumlah anggota Divisi Acara sangat • Apa saja yang harus dikerjakan oleh
terbatas. setiap divisi, baiknya dicatat semua
• Rundown acara webinar tidak berjalan terlebih dahulu di awal dan diberikan
seperti yang sudah direncanakan. deadline dari jauh-jauh hari sehingga
• Sedikitnya peserta yang mengikuti acara masih tersisa waktu untuk revisi.
ini dikarenakan tema acara yang terbatas • Mencari narasumber webinar minimal 1
pada wilayah kota Yogyakarta saja dan (satu) bulan sebelum webinar
adanya biaya pendaftaran. berlangsung.
• Beban kerja Divisi Media dan Publikasi • Semua to-do-list yang sudah disepakati
terlalu berat karena sering kali kerja saat rapat langsung dikerjakan dan
mendadak. jangan ditunda-tunda.
• Kesulitan mencari narasumber untuk
mengisi materi pada webinar.

Link Kegiatan
Anggaran Kegiatan
www.instagram.com/gmpf-ugm/
Pemasukan Rp4.610.000,00
Pengeluaran Rp3.550.000,00
381

Public Hearing

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
BEM KM UGM khususnya dari Kementerian Advokasi dan Jejaring Masyarakat memiliki
tujuan untuk membantu pemerintah khususnya dalam hal ini Pemerintah Provinsi DIY untuk
menyediakan pelayanan publik yang baik serta menyelesaikan problematika yang dihadapi oleh
masyarakat di Yogyakarta. Hal ini dilakukan dengan mengupayakan kegiatan hearing Bersama dengan
Pemerintah Provinsi DIY.
No. Waktu Pelaksanaan Tempat
1. 24 Maret 2021 ZOOM Meetings
2. 15 Oktober 2021 ZOOM Meetings

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Pembentukan Term • Penyebaran TOR • Risalah Public


of Reference Kepada Instansi Hearing • Evaluasi Pasca
Terkait Acara bersama
• Persiapan Teknis Panitia Diskusi
Hearing
• Pelaksanaan Acara

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Beberapa kegiatan mundur dari • Beberapa kegiatan mundur dari
waktu yang telah ditentukan waktu yang telah ditentukan
• Suara kurang terdengar dalam Zoom • Suara kurang terdengar dalam Zoom
Meetings Meetings

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


www.instagram.com/gmpf-ugm/ Pemasukan Rp150.000,00
Pengeluaran Rp150.000,00
382

Kementerian Aksi dan Propaganda

Arahan Umum
Kementerian Aksi dan Propaganda merupakan ujung tombak dan garda terdepan dalam
pergerakan BEM KM UGM karena fungsinya sebagai eksekutor dan koordinator dalam melakukan
pengawalan isu dalam hal melakukan manajemen opini publik dan mobilisasi massa. Dimana dalam
melakukan tugas pokok dan fungsinya Kementerian Aksi dan Propaganda tidak hanya berjalan sendiri,
namun juga menjadi bagian integral bersama kementerian lain baik dalam lingkup internal Kemenkoan
Pergerakan maupun lintas Kemenkoan. Secara keseluruhan Kementrian Aksi dan Propaganda memiliki
fungsi menjadi motor penggerak di lingkungan UGM. Kementrian Aksi dan Propaganda melakukan
pengawalan isu dengan cara yang kreatif dan berlandaskan keilmuan.

Arahan Khusus
Berdasarkan grand desain BEM KM UGM Kabinet Arus Balik dan tugas pokok dan fungsi
kementerian maka aran gerak dari Kementerian Aksi dan Propaganda adalah
1. Manajemen opini publik melalui penyebaran informasi perihal suatu isu dengan berbasis pada
substansi keilmuan dan narasi pemantik simpati maupun emosi sehingga dapat mendapatkan
perhatian publik secara luas.
2. Manajemen aksi sebagai bagian eskalasi isu dengan molakukan mobilisasi massa dan
penekanan tuntutan terhadap suatu isu sehingga dapat memberikan daya tekan kepada pihak
pembuat kebijakan dan dapat mengintervensi suatu kebijakan.
3. Konsolidasi massa dengan membangun jejaring baik dalam internal kampus maupun eksternal
kampus.
4. Keberdampakan menjadi kekuatan yang penting dalam Kabinet Arus Balik. Kementrian Aksi
dan Propaganda wajib mempertimbangkan aspek keberdampakan, empati, dan cinta. Sehingga
masyarkat dapat merasakan kehadiran kita sebagai penyambung lidah rakyat.

Kondisi Kementerian
Dalam menjalankan tugas pokok dan fungsinya Kementeran Aksi dan Propaganda didukung
dengan SDM, iklim kerja dan kondisi internal kementerian yang dinamis yakni:
1. Aspek sumber daya manusia, Kementerian Aksi dan Propaganda memiliki SDM yang baik dan
mampu bekerja sesuai dengan jobdesc yang diberikan dan timeline yang ditentukan Hal ini
terwujud berkat tiap SDM memiliki kualifikasi pada bidang-bidang khusus yang dibina Hal ini
terwujud berkat tiap SDM memiliki kualifikasi pada bidang-bidang khusus yang dibina oleh
tiap kedirjenan yakni Kedirjenan Aksi, Media Propaganda, Manajemen Isu dan Personalia.
Sehingga tiap orang memiliki kekhususan pada bidang kerjanya naman tetap memiliki
kemampuan dan kualifikasi kerja secara keseluruhan tugas pokok dan fungsi kementerian
2. Melihat iklim kerja, Kementerian Aksi dan Propaganda menerapkan iklim kerja yang bersifat
dinamis, inklusif dan demokratis Dalam hal sistematika dan struktur kerja kementerian
menerapkan model yang dinamis dalam artian memiliki beberapa sistematika kerja yang dapat
diterapkan tergantung pada isu yang dihadapi, serta struktur kerja yang melibatkan tiap anggota
dengan kesempatan bagi tlap anggota untuk dapat memiliki tanggung jawab. Kemudian dalam
hal pengambilan keputusan kementerian dilakukan dengan demokratis dengan adanya hak dan
kesempatan yang sama dan terbuka bagi tiap anggota kementerian.
3. Pada bidang kondisi internal, kementerian memiliki nilai persaudaraan dan persahabatan yang
dijunjung sehingga timbul adanya rasa saling memiliki tanggung jawab antar sesama rasa
tanggung jawab terhadap kementerian.
383

4. Aspek sosial politik yang terkendala pandemi, setiap orang di kementrian wajib beradaptasi
dengan kondisi yang ada. Pertemuan secara luring sangat jarang dilakukan, sehingga pertemuan
daring menjadi suatu alternatif. Disamping itu, program kerja yang disusun juga harus
menyesuaikan kondisi yang ada.

Evaluasi
Perihal evaluasi yang dapat disampaikan adalah terkait koordinasi, dimana dalam melakukan
tugas pokok dan fungsinya Kementerian Aksi dan Propaganda belum dapat melakukan koordinasi yang
intens dan optimal dalam lingkup internal kemenkoan maupun dengan kementerian lain dalam ranah
lintas kemenkoan.

Rekomendasi
Agar Kementerian Aksi dan Propaganda kedepannya memiliki kinerja yang lebih baik dan mampu
mengimplementasikan nilai-nilai pergerakan secara lebih optimal dan mencapai tujuann maka beberapa
poin rekomendasi yang perlu diperhatikan yakni
1. Pemilihan right man on the right place dalam upaya memastikan tiap orang yang dapat
menempati posisi yang paling tepat agar organ kementerian berjalan optimal
2. Perbaikan tata kelola administrasi dalam lingkup internal agar dalam melaksanakan tugasnya
dapat lebih efektif dalam hal administrasi dan setiap kegiatan dapat terarsipkan secara baik dan
dapat digunakan sebagai acuan program kerja maupun eskalasi kedepan.
3. Konsistensi dalam pelaksanaan pembinaan anggota melalui upgrading secara berkala dan
384

Iris Tipis-Tipis

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Iris Tipis-Tipis merupakan sebuah tulisan yang mengulas sedikit banyak tentang masalah yang
terjadi dalam tubuh kepolisian. Konten yang termuat dalam produk Iris Tipis-Tipis, bersifat faktual, up
to date, dan berlandaskan nilai keilmuan. Pembuatan Iris Tipis-Tipis selalu melalui diskusi,
instrumentasi, analisis, dan visualisasi.

FLOW KEGIATAN

[Diskusi] [Instrumentasi] [Analisis] [Visualisasi]

• Melakukan • Merumuskan • Analisis kasus • Tahap desain


pemetaan sudut pandang dan fenomena
masalah pemrmasalahan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Topik selalu berpaku pada Kepolisian. • Meringkas tulisan dan menggantinya
• Flow kegiatan tidak selalu baku seperti dengan ilustrasi menarik
began diatas. • Desain harus simpel tetapi menarik
• Tulisan terlalu banyak, jadi pembaca • Coba gunakan video
gampang bosan.

Link Kegiatan
Iris Tipis 1
https://www.instagram.com/p/CLT-OnsDG5H/?utm_source=ig_web_copy_link
Iris Tipis 2
https://www.instagram.com/p/CPN5_NIjoL8/?utm_source=ig_web_copy_link
Iris Tipis 3
https://www.instagram.com/p/CR_bGh_J9iT/?utm_source=ig_web_copy_link
Iris Tipis 4
https://www.instagram.com/p/CTcPEnnF9Xo/?utm_source=ig_web_copy_link
Iris Tipis 5
https://www.instagram.com/p/CVhnCTtvnaZ/?utm_source=ig_web_copy_link
385

Desah Desus

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Desah Desus merupakan sebuah produk audio berbentuk podcast yang membahas mengenai
fenomena dan masalah sosial yang terjadi di dalam negeri, khususnya dalam kerangka demokrasi.
Desah Desus mengundang akademisi, aktivis, mahasiswa untuk membicarakan topik yang sedang hype
di masyarakat.

FLOW KEGIATAN
Diskusi [Pembuatan [Menghubungi [Rekaman dan
TOR] Pembicara] Editing]

• Melakukan • Merumuskan • Mengajukan • Tahap desain


pemetaan topik dan permohonan
masalah pertanyaan dan konfirmasi

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Konsistensi Desah Desus perlu • Desah Desus perlu di branding ulang
ditingkatkan lagi supaya lebih mendapatkan atensi public
• Durasi podcast yang lama membuat • Desah Desus perlu menggunakan video
pendengar malas supaya lebih menarik untuk dilihat
• Topik yang diangkat harus menarik • Menarik ketika bisa menghadirkan
politisi

Link Kegiatan
https://www.instagram.com/p/CMWMMqvDYF3/?utm_source=ig_web_copy_link

Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
386

Bara Alunan Propaganda

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Desah Desus merupakan sebuah produk audio berbentuk podcast yang membahas mengenai
fenomena dan masalah sosial yang terjadi di dalam negeri, khususnya dalam kerangka demokrasi.
Desah Desus mengundang akademisi, aktivis, mahasiswa untuk membicarakan topik yang sedang
hype di masyarakat.

FLOW KEGIATAN
Diskusi [Pembuatan [Menghubungi [Rekaman dan
TOR] Pembicara] Editing]

• Melakukan • Merumuskan • Mengajukan • Tahap desain


pemetaan topik dan permohonan
masalah pertanyaan dan konfirmasi

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Konsistensi Desah Desus perlu • Desah Desus perlu di branding ulang
ditingkatkan lagi supaya lebih mendapatkan atensi public
• Durasi podcast yang lama membuat • Desah Desus perlu menggunakan video
pendengar malas supaya lebih menarik untuk dilihat
• Topik yang diangkat harus menarik • Menarik ketika bisa menghadirkan
politisi

Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
387

Link Kegiatan
BAP: Jogja Darurat Sampah
https://www.instagram.com/p/CMZMTIOjSw7/?utm_source=ig_web_copy_link
BAP: Cicak vs Buaya Jilid 2
https://www.instagram.com/p/CPH8oHtj_j-/?utm_source=ig_web_copy_link
BAP: PPKM Pernah Perhatian Kemudian Meninggalkan
https://www.instagram.com/p/CRV_-FlsELm/?utm_source=ig_web_copy_link
BAP: Ban(tuan) Rakyat
https://www.instagram.com/p/CRlcgeejKQK/?utm_source=ig_web_copy_link
BAP: Drama Elit Politik
https://www.instagram.com/p/CSg4hf2lKA3/?utm_source=ig_web_copy_link
BAP: Last Call For Jokowi
https://www.instagram.com/p/CUpoeZ-PJa1/?utm_source=ig_web_copy_link
BAP: No System is Safe
https://www.instagram.com/p/CVAnm0NPFSi/?utm_source=ig_web_copy_link
BAP: Surat Cinta Untuk Bapak
https://www.instagram.com/p/CTThrJPPRpE/?utm_source=ig_web_copy_link
BAP: Menuju Peluit Panjang Pak Rektor
https://www.instagram.com/p/CWyEcySvmVH/?utm_source=ig_web_copy_link
BAP: Jalan Panjang Perjuangan
https://www.instagram.com/p/CW4zZ4QPADp/?utm_source=ig_web_copy_link
BAP: Kampus Impian Semua Orang “Katanya”
https://www.instagram.com/p/COXzbgVMoxV/?utm_source=ig_web_copy_link
388

Project Negeri Istimewa

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Project Negeri Istimewa merupakan lagu yang dibuat untuk mempropagandakan dan
mengkampanyekan kepedulian terhadap penanganan sampah di TPST Piyungan. Project lagu Negeri
Istimewa menjadi pemantik dari pengawalan sampah yang dilakukan BEM KM UGM.

FLOW KEGIATAN
Diskusi [Pembuatan lagu] [Finalisasi] Publikasi

• Pembuatan • Mencari talent, • Proses editing • Penyebaran


konsep, lirik, recording, dan finalisasi video melalui
dan beat pembuatan beat berbagai
footage platform

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Beat dan lirik dianggap mirip dengan • Project lagu harus dipertahankan di
lagu lain. kemudian hari.
• Lebih banyak melibatkan anggota • Propaganda lagu sangat efektif di
kementrian dan BEM KM UGM. masyarakat.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


Official Music Video Negeri Istimewa Pemasukan Rp0,00
https://youtu.be/VJH386kflj8 Pengeluaran Rp0,00
389

POP-AGANDA

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
POP-AGANDA merupakan program baru yang dinilai perlu ada dalam kepengurusan kali ini.
Program ini mengangkat isu mengenai fenomena sosial yang sedang hype. Pembuatan POP-AGanda
didorong dengan banyaknya isu yang saling berkaitan dan sangat cepat untuk naik namun cepat untuk
turun hypenya. Bentuk dari POP-AGANDA juga sangat beragam, mengikuti trend yang sedang naik.

FLOW KEGIATAN

[Diskusi] [Instrumentasi] [Analisis] [Visualisasi]

• Melakukan • Merumuskan • Analisis kasus • Tahap desain


pemetaan sudut pandang dan fenomena
masalah pemrmasalahan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Karena ini program baru, branding harus • POP-AGANDA perlu diberlakukan lagi
mulai diperlihatkan. untuk tahun depan dengan menuliskan
• Keterlibatan staff kurang merata dalam tagline POP-AGANDA dengan lebih
setiap output. tegas.
• Distribusi staff sebaiknya menggunakan
satgas.

Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00

Link Kegiatan
Reformusika
https://www.instagram.com/p/CPIddyHjUR1/?utm_source=ig_web_copy_link
Komik: Berani Jujur Pecat
https://www.instagram.com/p/CPdMsTGjZO1/?utm_source=ig_web_copy_link
390

Catatan Perjuangan: Reformasi Dikorupsi


https://www.instagram.com/tv/CPS4aWEjamd/?utm_source=ig_web_copy_link
Democration New Patch
https://www.instagram.com/p/CSHPkmnlXyz/?utm_source=ig_web_copy_link
Video Last Call For Jokowi
https://www.instagram.com/reel/CUpijTDDGQ-
/?utm_source=ig_web_copy_link
Video COD RUU Ciptakerja
https://www.instagram.com/tv/CUxCBtZjTt2/?utm_source=ig_web_copy_link
Nafas Panjang Pemberantasan Korupsi
https://www.instagram.com/p/CViCMgdPLAm/?utm_source=ig_web_copy_link
Delusi Demokrasi
https://www.instagram.com/tv/CViJlu7jcIA/?utm_source=ig_web_copy_link
391

Diskusi Politik

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Diskusi Politik ini bertujuan untuk membudayakan kembali ruang diskursus yang sudah lama
hilang semenjak pandemi. Topik yang diangkat seputar isu yang sedang dikawal oleh BEM KM UGM.
Selain itu, bentuk diskusi dimodifikasi dengan adanya nonton bareng di café-café dekat UGM.

FLOW KEGIATAN
Diskusi [Pembuatan [Menghubungi [Rekaman dan
TOR] Pembicara] Editing]

• Melakukan • Merumuskan • Mengajukan • Tahap desain


pemetaan topik dan permohonan
masalah pertanyaan dan konfirmasi

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Desain poster kurang menarik. • Diskusi seperti ini perlu dibangun pelan
• Strategi penyebaran perlu diperluas pelan di tahun depan.
kembali • Karena kemarin kampus ditutup, jadi
• Cari pembicara yang lebih kompeten menggunakan café untuk diskusi. Karena
seperti dosen. kampus sudah mulai dibuka, ruang
diskusi sebaiknya di kampus.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp600.000,00
Pengeluaran Rp607.500,00
392

Makrab Kementerian

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kegiatan ini bertujuan untuk membangun hubungan emosional dan mempererat hubungan
antar anggota kementerian guna memperlancar komunikasi antar anggota kementerian agar
menghasilkan iklim kerja yang sehat di dalam kementerian. Kegiatan ini juga digunakan sebagai sarana
penyambutan staff kementerian baru.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• pembahasan • Pelaksanaan • Terjalinnya • Kehadiran staff


mengenai hal-hal kegiatan makrab hubungan yang belum 100%
teknis selama 2 hari 1 baik antar dikarenakan
malam anggota masih di dalam
kementerian situasi pandemi

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kehadiran staff belum bisa 100% • Kegiatan bisa ditingkatkan lagi apabila
dikarenakan masi di dalam situasi sudah berada pada kondisi normal
pandemi
• Persiapan belum bisa maksimal
dikarenakan keterbatasan anggaran

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp1.300.000,00
Pengeluaran Rp1.300.000,00
393

Upgrading Kementerian

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kegiatan upgrading ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan seluruh anggota
kementerian baik ph maupun staff, pada kegiatan ini mengundang pembara dari luar yang memiliki
kemampuan di bidangnya. Upgrading dilaksanakan 3x dengan tema yang berbeda-beda.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Menentukan topik • Penyampaian materi • Adanya pengetahuan • Agenda ini belum


upgrading oleh pembicara baru bagi selutuh bisa dilaksanakan
• Menentukan • Sesi diskusi antara anggota kementerian secara rutin setiap
pembicara yang pembicara dan baik staff maupun ph bulan dikarenakan
tepat audience padatnya program
kerja

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Agenda belum bisa terlaksana secara • Kegiatan ini akan baik jika dilakukan
rutin diakibatkan padatnya program kerja secara rutin dan terjadwal sedari awal
yang harus dilaksanakan
• Persiapan belum bisa maksimal
dikarenakan keterbatasan waktu

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
394

Aksi

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Aksi sendiri terbagi menjadi dua yaitu aksi terencana dan aksi tidak terencana, aksi terencana
merupakan aksi-aksi pada hari besar yang rutin diperingati seperti hari buruh, hari tani,hari anti
korupsi,hari HAM, dan lain sebagainya. Sedangkan aksi tidak terencana merupakan aksi yang
dilakukan sebagai respon atas isu-isu terkini baik itu isu internal kampus, isu regional, maupun isu
nasional. Bentuk aksipun ada yang secara konvensional (turun ke jalan) maupun secara digital.
FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Melakukan konsolidasi • Melakukan • tersampaikannya • Jumlah masa aksi belum


dengan pihak-pihak penyampaian pendapat aspirasi mengenai isu bisa maksimal
yang terkait dengan aksi mengenai isu yang yang dibahas dikarenakan masi di
yang dilakukan baik dihadapi • tercapainya tujuan dalam situasi pandemi
pihak internal maupun • Memastikan berjalannya penyampaian isu-isu • beberapa aksi memiliki
eksternal aksi dengan aman dan terkini kepada persiapan yang kurang
• Mengadakan Teklap damai masyarakat matang dikarenakan
(Teknis Lapangan) keterbatasan waktu
setelah agenda
konsolidasi

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Jumlah masa aksi belum bisa • Perencanaan aksi harus disiapkan dengan
maksimal dikarenakan masi di dalam sangat matang mulai dari penyebaran isu
situasi pandemi hingga hari H aksi
• beberapa aksi memiliki persiapan
yang kurang matang dikarenakan
keterbatasan waktu

Link Kegiatan
• https://www.instagram.com/p/CRV_-FlsELm/?utm_source=ig_web_copy_link
• https://www.instagram.com/p/CPdMsTGjZO1/?utm_source=ig_web_copy_link
• https://www.instagram.com/p/CMmGlJuM3BN/?utm_source=ig_web_copy_link
395

Aksi Mural

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Salah satu tujuan Kementerian Aksi dan Propaganda yakni dapat membawa pembaharuan cara
aksi, dengan menggunakan atribut kreatif dan mendorong adanya simpati publik atas isu yang sedang
dikawal. Untuk mewujudkan hal tersebut, diadakan kegiatan Aksi Mural #JOGJAUNDERCOVER
yang bertempat di bawah Jembatan Abu Bakar Ali. Aksi Mural melibatkan beberapa partisipan dengan
menggambar atau melukis di atas media dinding yang bertempat di bawah Jembatan Abu Bakar Ali.
Partisipan yang melaksanakan merupakan mahasiswa BEM KM UGM yang berkolaborasi dengan
mahasiswa ISI Yogyakarta.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Melakukan • beberapa partisipan • tersampaikannya • Tidak


konsolidasi dengan menggambar mural aspirasi mengenai mempertimbangkan
pihak-pihak yang di atas media isu yang dibahas gesekan antar
terkait dengan aksi dinding yang • tercapainya kritisi elemen masyarakat
yang dilakukan baik bertempat di bawah bagi pemerintah khususnya Ormas
pihak internal Jembatan Abu DIY terkait • beberapa aksi
maupun eksternal Bakar Ali. pengelolaan sampah memiliki persiapan
• Pembelian alat-alat TPST Piyungan. yang kurang matang
aksi mural dikarenakan
keterbatasan waktu

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Pengiriman surat ke Polresta terlalu • Benturan dengan kondisi yang tidak


mepet diinginkan sangat mungkin terjadi
• Tidak mempertimbangkan gesekan seperti cuaca, ormas, cat habis, agenda
antar elemen masyarakat khususnya lain sehingga perlu diantisipasi sejak
Ormas awal.
• Pembagian tugas antara BEM KM
UGM dan Dema Justicia masih bias
• Waktu yang dijadwalkan mundur 3 hari
dikarenakan cuaca

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
396

Kementerian Sosial Kreatif

Arahan Umum
Kementerian Sosial Kreatif merupakan salah satu kementerian yang berada di bawah
Kemenkoan Pergerakan BEM KM UGM Kabinet Arus Balik 2021 dengan tujuan utama untuk dapat
mengemas aktivisme serta dunia pergerakan dengan cara yang lebih kreatif dan lebih dapat diterima
oleh lingkup masyarakat yang lebih luas. Kementerian Sosial Kreatif dirancang sedemikian rupa mulai
dari adanya restrukturisasi dari kabinet sebelumnya, seleksi staff internal dengan menyesuaikan target
pasar atas isu dan bentuk-bentuk output yang akan diproduksi oleh Kementerian Sosial Kreatif

Arahan Khusus
Kementerian Sosial Kreatif berfungsi sebagai salah satu elemen penting dalam pergerakan
yang menyediakan perspektif alternatif dalam aktivitasnya dengan pembawaan yang lebih adaptif dan
fleksibel dalam rangka membantu menyampaikan pesan yang ingin disampaikan kepada target
audiens. Selain itu, adapun beberapa tugas pokok Kementerian Sosial Kreatif, yaitu :
1. Memproduksi segala bentuk propaganda kreatif berbentuk konten visual, dapat berupa poster
maupun berbagai macam bentuk video (short movie, hyperlapse, dst.);
2. Mengadakan aksi kreatif sebagai bentuk alternatif demonstrasi demi menyesuaikan new
normal dan evalosi situasi kondisi; dan
3. Mengelaborasikan seni dan pergerakan sebagai salah satu cara untuk membuat aktivisme
dapat diterima dan dekat dengan berbagai kalangan masyarakat

Kondisi Kementerian
Kondisi Kementerian Sosial Kreatif dapat dikatakan cukup ringkas dan efektif dengan
bertumpu kepada dua puluh dua anggota yang dibagi dalam empat Kedirjenan. Adapun
restrukturisasi Kedirjenan yang dilakukan dengan tambahan Kedirjenan Personalia untuk membantu
Kementerian dalam melakukan proses monitoring internal, baik secara formal dari Kementerian
PSDM maupun secara mandiri. Berikut penjabaran tugas, pokok, dan fungsi dari setiap jabatan dalam
struktur Kementerian Sosial Kreatif:
1. Menteri Sosial Kreatif berperan sebagai salah satu elemen Kemenkoan Pergerakan yang
bertanggung jawab kepada Menko Pergerakan, Presiden Mahasiswa, serta KM UGM dalam
setiap pelaksanaan produksi output dan berbagai kegiatan mengenai Pergerakan yang
dilaksanakan;
2. Wakil Menteri Sosial Kreatif memiliki peran untuk bersama menyatukan elemen-elemen dalam
Kementerian Sosial Kreatif serta saling bahu-membahu bersama dengan Menteri Sosial Kreatif
dalam memenuhi tanggung jawab selama satu periode;
3. Kedirjenan Personalia yang memiliki fokus pada pengelolaan sumber daya manusia (internal,
staff) Kementerian serta menjadi penanggung jawab monitoring bulanan dari Kementerian
PSDM;
4. Kedirjenan Manifestasi Isu yang berperan sebagai pengolah informasi mengenai isu yang akan
dikawal oleh BEM KM UGM dalam dwi wulan pengawalan isu dan isu alternatif yang akan
diangkat untuk output Kementerian;
5. Kedirjenan Kampanye dan Media Kreatif yang menjadi corong utama dalam proses produksi
output Kementerian; dan
6. Kedirjenan Administrasi yang menjadi jembatan antara Kementerian Sosial Kreatif,
Kementerian Sekretaris Kabinet, dan Kementerian Keuangan dalam penyelarasan laporan
anggaran dan pengarsipan dokumen
Evaluasi
Secara garis besar, Kementerian Sosial Kreatif telah bergerak dan berdinamika secara baik.
Hanya saja, layaknya dinamika di berbagai organisasi, ada beberapa hal yang dapat ditingkatkan,
seperti kestabilan internal dan pembagian tugas serta sistem kerja. Menanggapi beberapa persoalan
397

tersebut, terdapat beberapa evaluasi Kementerian Sosial Kreatif, yaitu:


1. Kestabilan Internal
Dalam menjaga kestabilan internal, diperlukan adanya penjaringan anggota yang lebih ketat dan
berlapis sejak awal periode. Selanjutnya, diperlukan adanya Rules of The Game (ROTG)
Kementerian yang disepakati bersama dari awal hingga akhir periode bagi seluruh anggota
Kementerian tanpa terkecuali.
2. Pembagian Tugas dan Sistem Kerja
Mengenai hal ini, sering kali terdapat tumpang tindih dalam cakupan tugas yang dikerjakan
disesuaikan dengan fungsi kedirjenan dan peran masing-masing anggota. Hal ini dapat
dimaklumi karena terkadang hal-hal seperti defisit SDM dan berpacu dengan waktu sering
memaksa untuk melakukannya, sehingga persiapan di awal periode dan proses pengawasan
terhadap sistem kerja dapat terus ditingkatkan kedepannya.

Rekomendasi
Kepada kabinet selanjutnya harus dapat adaptif terlebih dahulu dengan trend pergerakan,
utamanya pasca pandemi melanda. Berikut beberapa rekomendasi yang dapat kami berikan, antara lain:
1. Memperbanyak variasi bentuk propaganda kreatif beserta isu dan detail konten yang
akan diangkat.
2. Pendekatan kultural baik kepada anggota internal serta terhadap pihak-pihak eksternal
terkait harus senantiasa dilakukan dan ditingkatkan demi menjamin tujuan mulia
pergerakan.
Kestabilan, kekompakan, dan keharmonisan tim harus selalu dijaga dengan menjaga sistem kerja, rasa
kekeluargaan, rasa kemanusiaan, dan kewajiban untuk saling menghargai satu sama lain yang baik di
dalam kementerian. Isu-isu yang bersifat eksternal dan mengancam keutuhan internal sebaiknya
didiskusikan bersama dalam rangka mencari solusi yang tepat.
398

Lasak Vol. 2

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Lasak merupakan event besar kementerian dengan agenda utama adalah screeningfilm dan
kegiatan diskusi. Pada tahun 2021, Lasak berfokus pada isu kekerasan seksual dengan bertemakan
Selaksa Karsa Wanita Indonesia. Kegiatan ini sendiri diadakan pada tanggal 30 April 2021 di Hotel
Royal Ambarukmo Yogyakarta. Event yang dihadiri ratusan peserta ini mengundang Kak Rayya
Makarim sebagai pembicara utama yang sekaligus sebagai script writer dari film yang diputar berjudul
‘27 Steps of May’. Hadirnya Lasak diharapkan dapat menjadi sarana edukasi sekaligus penyadaran bagi
masyarakat luas terkait isu kekerasan seksual.

FLOW KEGIATAN

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Audiens yang hadir tidak sesuai dengan • Acara harus tetap diselenggarakan
target. dengan konsep yang senantiasa baru,
unik, dan mengundang perhatian orang
untuk berpartisipasi.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp19.457.752,00
Pengeluaran Rp19.457.752,00
399

Soscreativelab

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Merupakan inisiatif baru untuk meluncurkan kanal khusus kementerian di sosial media
Instagram dalam rangka menyediakan ruang kreasi dan berekspresi kepada segenap insan kementerian
sosial kreatif secara bebas. Di dalamnya pun, segala kegiatan yang berkaitan dengan kementerian akan
diupdate dan tentunya menjadi track record yang dapatdimanfaatkan oleh kepengurusan kementerian
sosial kreatif pada masa mendatang. Program kerja ini dimulai pada tanggal 5 April 2021.

FLOW KEGIATAN

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Jadwal upload konten hanya terpaku • Kanal ini harus tetap dipertahankan
saat ada kegiatan. dengan jadwal update konten yang
regular serta inovasi baru dalam konten-
konten yang diproduksi.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/soscreativelab Pemasukan Rp280.000,00
Pengeluaran Rp100.000,00
400

Exposition: Human Right Festival

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Festival seni berbentuk rangkaian acara pameran seni berupa lukisan, fotografi, dan/atau
instalasi seni yang disemarakkan dengan pertunjukan teater musikal. Exposition diadakan sebagai
manifestasi atas nilai kolaborasi dengan komunitas, pekerja seni, dan kementerian yang beririsan untuk
mengiringi pengawalan isu hak asasi manusia. Dengan besarnya partisipasi publik dalam bidang seni,
Exposition hadir sebagai medium yang tepat dalam mengawal isu hak asasi manusia selaras dengan
tujuan HumanRight Festival yang sebelumnya diinisiasi oleh Kementerian Aksi dan Propaganda.

FLOW KEGIATAN

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI

• Secara konsep, exposition sudah sangat • Diberlakukan Rules Of The Game


baik. Mulai dari tema hingga metode (ROTG) komunikasi yang mengikat
pelaksanaan, seluruh pelaksana berhasil kepada setiap pelaksana untuk update
memahami konteks acara namun dalam kondisi dan progress setiap divisi secara
proses eksekusi, terdapat berbagai berkala untuk kelancaran acara dan agar
miskomunikasi dan unability dari tidak menghambat kinerja divisi lain.
beberapa pihak untk berkomunikasi
yang menyebabkan proses eksekusi
terhambat dan kurang matang dalam
pelaksanaannya.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


Exposition.id/ Pemasukan Rp4.603.000,00
Pengeluaran Rp4.603.000,00
402

LAPORAN MENTERI KOORDINATOR JARINGAN

ARAHAN MENTERI KOORDINATOR JARINGAN


Menjadi corong untuk memperbesar penyerapan aspirasi dan kerjasama yang dapat dikonversi
menjadi produk kolaboratif BEM KM UGM yang lebih berdampak bagi kesejahteraan mahasiswa dan
pergerakan mahasiswa kedepannya. Fokus pada pembentukan micro – macro project dengan eksternal
pengurus.

REALISASI ARAHAN
1. Meningkatkan coverage and branding terkait aktivitas BEM KM UGM, dengan menjalin kerja
sama resmi dengan berbagai media dan instansi dalam skala regional dan nasional, juga
menerima kunjungan instansi eksternal dengan persiapan yang baik.
2. Melakukan kunjungan formal dan kultural ke Lembaga, Komunitas, UKM serta Institusi dalam
lingkup KM UGM juga dalam rangka membangun hubungan yang baik dan bersinergi dengan
baik untuk kemudian menjalin komunikasi dua arah dan saling mengadvokasikan program
masing-masing (organsisi kelengkapan KM UGM, Forkom UGM dan Gelanggang Mahasiswa
serta MWA-UM UGM)
3. Mempersiapkan digital conference KM UGM untuk kulonuwun, berbagi perspektif dan
perwujudan program kerja sama kolaboratif antar elemen di KM UGM.
4. Mengadakan sekolah desain internal BEM KM UGM demi mengurangi ketergantungan dalam
kebutuhan visual serta agar terjadi distribusi beban kerja, juga SOP perihal standarisasi bahan
konten dalam mempublikasikan output kerja.
5. Membuat kanalisasi informasi agar informasi dapat terdistribusi dengan optimal serta reportase
untuk agenda, sikap, dan rilis yang dikeluarkan oleh BEM KM di official account BEM KM
UGM (Instagram, Twitter, Line, Website, YouTube, dll)

NARASI
Assalamualaikum Wr. Wb
Bismillahirrahmanirrahim.

Izinkan saya mengucap syukur kepada Allah SWT karena atas rahmat serta karunianya saya
dapat menyelesaikan periode kepengurusan BEM KM UGM 2021 Kabinet Arus Balik sebagai Menteri
Koordinator Jaringan serta menyelesaikan Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) ini. Tentu bukan hal
mudah untuk mengemban amanah ini, namun setelah menyelesaikan satu periode ini mendapati banyak
pelajaran dan bekal untuk saya pribadi.
Pandemi Covid-19 yang tak kunjung usai juga naik turunnya tren ini kemudian menjadi suatu
tantangan tersendiri. Rindu akan kegiatan luring dan batasan kondisi ini menjadi suatu challenge bagi
saya pribadi selaku Menteri Koordinator Jaringan, pun bagi organasasi seperti BEM KM UGM secara
umum, dan rekan-rekan kerja di Kemenkoan Jaringan secara khusus. Semangat, kemauan, dan harapan
selalu menjadi kobaran api bagi kami di Kemenkoan Jaringan untuk terus berupaya beradaptasi dan
mencoba mengadopsi sistem baru sebagaimana arahan dari Presiden Mahasiswa juga justifikasi
Kemenkoan baru sebagaimana inovasi dari BEM KM UGM kabinet ini.
Sebagai bagian dari inovasi tahun ini, saya banyak bersyukur bahwasannya banyak rancangan
dari program kerja organisasi dapat terlaksana dengan baik, pun ketika banyak improvement di tengah
dinamika panjang perjalanan Kabinet Arus Balik. Kesalahan Kemenkoaan Jaringan, miss
communication, bahkan kesalahan dalam menjankan fungsinya sebagai corong dan suar menjadi warna
dan evaluasi dalam dinamika BEM KM UGM periode ini.
403

Teruntuk Michella Tamara Chelsea, Dwi Hesti Akmaliza, Ardi Muhammad Rifqi, Kevin
Pasquella, serta PH Kementerian masing-masing dan seluruh bagian Kemenkoan Jaringan saya ucapkan
banyak-banyak terimakasih. Setiap diri dari kalian akan selalu menjadi warna tersendiri bagi
Kemenkoan Jaringan secara historis, pun juga bagi saya pribadi. Semoga bekal dan pelajaran yang kita
dapati selama satu periode ini akan selalu membersamai kita dalam proses-proses lain ke depan, semoga
semakin baik dan terus meingkatkan performa! We’re all a great team!
Pada akhirnya semua cerita dan dinamika di BEM KM UGM Kabinet Arus Balik tahun 2021
harus disudahi. Sekian yang bisa saya sampaikan, kiranya ada perihal yang perlu dikomunikasikan, sila
hubungi saya lewat direct message Instagram @zakaria_mr14
Semoga senantiasa selalu diberkahi, sehat, dan terus semangat!
Kembali Bermakna, Mengarus Bersama!
Wassalamualaikum Wr. Wb

REALISASI OPERATING GOALS KEMENKOAN JARINGAN


1. Meningkatkan Kualitas Akses Layanan Pendidikan & Ragam Aktivisme Mahasiswa
No. Metrics Utama Pelaksana Realisasi Kegiatan
Mengidentifikasi dan memetakan
• Konfernsi Digital KM
masalah dan minat yang ada di
UGM (Digital
1 setiap elemen mahasiswa Sinema
Conference KM UGM)
(berdasarkan angkatan,
• Arsip Informasi
lembaga/perorangan, dan fakultas)
Memperbaiki proses advokasi
perorangan dan layanan • Kalender KM UGM
2 Sinema
kemahasiswaan (responsivitas dan • Arsip Inspirasi
aktualisasi data)
Meningkatkan agenda co creation
dengan elemen mahasiswa dalam • SwaraKM
rangka pengembangan kualitas • Lawatan Sinergi
3 Sinema
kegiatan intrakulikuler dan • Comedy Night
ekstrakulikuler (minat bakat dan (MeanFess)
kewirausahaan)
Mempublikasi layanan, laporan • Grand Launching
Sinema
pengawalan, evaluasi, dan rencana • Rekan UGM
4 Hublu
kedepan terkait aktivitas • Website BEM KM
Medinfo
kemahasiswaan BEM KM UGM UGM

2. Memberikan Pengaruh pada Proses Pembentukan dan Implementasi Kebijakan Publik


No. Metrics Utama Pelaksana Realisasi Kegiatan

Melibatkan civitas akademika


1 UGM dan aliansi dalam proses Sinema SwaraKM
pengawalan isu regional-nasional
Meningkatkan awareness
2 masyarakat terkait fokus isu Hublu Wacana (Video investigatif)
strategis dan insidental
404

TABEL LAPORAN UMUM KETERLAKSANAAN PROGRAM KERJA KEMENKOAN


SESUAI RKAT
Program Keterlaks Waktu dan Kete-
No. Kementerian Mitra
Kerja anaan Tempat rangan
1. SINEMA Dijelaskan lebih
Grand Terlaksan 19 Februari
lanjut melalui LPJ
Launching a 2021
Kementerian
Arsip
Dijelaskan lebih
Informasi Terlaksan 10 Mei
lanjut melalui LPJ
(Arsip a 2021
Kementerian
Inspirasi)
Tidak
terlaksana
karena
padatnya
jadwal
Kementeria
n Sinergitas
Mahasiswa
pasca
terselesaika
nnya Arsip
Dijelaskan lebih Tidak
Kalender Inspirasi
lanjut melalui LPJ Terlaksan -
KM UGM dan adanya
Kementerian a
keterbatasa
n pengurus
terhadap
pelaksanaa
n program
kerja
tersebut
sehingga
program
kerja tidak
terlaksana
#4 Maret #Ep. 1:
2021 Vaksin
#13 Maret Corona,
2021 Perlukah?
Dijelaskan lebih
Terlaksan #10 April #Ep. 2:
SwaraKM lanjut melalui LPJ
a 2021 Desah-
Kementerian
#24 April Desus
2021 Demokrasi
#7 Mei dan
2021 Kebebasan
405

#15 Mei Dalam


2021 Negeri
#9 Juli #Ep. 3:
2021 What is
#5 Agustus Happening
2021 with Asian
#7 Americans
September ?
2021 #Ep. 4:
#20 Upaya
September Penangana
2021 n
#29 Kekerasan
September di
2021 Kampus:
#31 Solutif
Oktober atau
2021 Problemati
k?
#Ep. 5:
Neoliberali
sme dalam
Dunia
Pendidika
n: Positif
atau
Negatif?
#Ep. 6:
Menjadi
Perempua
n dalam
Dunia Seni
Bela Diri
#Ep. 7:
Urban
Legend
UGM:
Merinding
!
#Ep. 8:
Pemanfaat
an
Teknologi
dalam
Mengatasi
Isu
Masyarak
406

at Lokal
oleh
Mahasiswa
#Ep. 9:
Mengenal
Fenomena
FoMO di
Kalangan
Mahasiswa
Selama
Pandemi
#Ep. 10:
Narkoba
[katanya]
Enak, Tapi
Jahat?
#Ep. 11:
Darurat
Kemanusi
aan
Konflik
Israel-
Palestina
#Ep. 12:
Crypto,
Saham,
dan Judi
Bola; Apa
Bedanya?
Dijelaskan lebih
Lawatan Terlaksan Sepanjang
lanjut melalui LPJ
Sinergi a Periode
Kementerian
Comedy Dijelaskan lebih 9
Terlaksan
Night lanjut melalui LPJ September
a
(MeanFess) Kementerian 2021
Dijelaskan lebih 27-29
BEM On Terlaksan
lanjut melalui LPJ Agustus
Gelex a
Kementerian 2021
2. HUBLU World Press Dijelaskan lebih
Terlaksan 9 Februari
Freedom lanjut melalui LPJ
a 2021
Day Kementerian
#26 Maret #Terpeson
2021 a
Dijelaskan lebih
Terlaksan #21 April #Senandik
Rekan lanjut melalui LPJ
a 2021 a
Kementerian
#3 Juni #Horizont
2021 al
407

Re-
launching
website
dengan
tampilan
Website Dijelaskan lebih
Terlaksan 20 April dan
BEM KM lanjut melalui LPJ
a 2021 pengalama
UGM Kementerian
n baru
pasca
kepengurus
an
sebelumnya
Dijelaskan lebih
Terlaksan Sepanjang
Terjun lanjut melalui LPJ
a Periode
Kementerian
Dijelaskan lebih
Terlaksan Sepanjang
Pesan Yuk! lanjut melalui LPJ
a Periode
Kementerian
#22 Maret
#Piyungan
2021
#Pendidik
#4 Mei
an dan
Dijelaskan lebih 2021
Press Terlaksan PPKS
lanjut melalui LPJ #22 Juli
Conference a #PPKM
Kementerian 2021
#Pelayana
#16
n Oligarki
Oktober
2021
#Indonesia
#21 April
Dijelaskan lebih , Negara
Terlaksan 2021
Relaks lanjut melalui LPJ Ramah?
a #5 Oktober
Kementerian #Suara
2021
Sangihe
#Myanmar
: Coup E’
#28 Maret
Dijelaskan lebih Lotta
Terlaksan 2021
Berinteraksi lanjut melalui LPJ #La
a #11 Juni
Kementerian Conquista
2021
De
Jerusalem
Waktu
bentrok
dengan
Dijelaskan lebih Tidak
Workshop event lain
lanjut melalui LPJ Terlaksan -
Jurnalistik dan
Kementerian a
pembicara
tidak
bersedia
408

3. MEDINFO Workshop Dijelaskan lebih 26


Terlaksan
Media lanjut melalui LPJ November
a
(Wikimedia) Kementerian 2021
CCC
berjalan
sepanjang
periode dan
terbagi
dalam:
Creative Dijelaskan lebih
Terlaksan Sepanjang #Wikigam
Content lanjut melalui LPJ
a Periode a
Campaign Kementerian
#On This
Day
#Hari
Besar
#Dailygam
a
SS bejalan
sepanjang
periode dan
terbagi
dalam:
#Graphic
Standard
Manual
Dijelaskan lebih
Support Terlaksan Sepanjang #Sistem
lanjut melalui LPJ
System a Periode Order
Kementerian
#Arsip
Digital
#Sekolah
Design
#Maintena
nce
Official
Account

#14 - 26
Maret 2021
#28 April
Dijelaskan lebih 2021 – 10
BEM KM Terlaksan
lanjut melalui LPJ Juni 2021
Kit a
Kementerian #12
Agustus
2021 – 28
September
2021
409

Dijelaskan lebih
Internal Terlaksan Sepanjang
lanjut melalui LPJ
Encourage a Periode
Kementerian

Catatan:
secara
administrati
f tidak ada
proposal
27 Penutupan
Dijelaskan lebih Terlaksan November Kabinet.
Penutupan
lanjut melalui LPJ a dengan 2021 – 31 Namun
Kabinet
Kementerian catatan Desember kemudian
2021 diintegrasik
an program
CCC
(Creative
Content
Campaign)

TABEL LAPORAN PROGRAM KERJA INISIASI KEMENKOAN


Program Waktu dan
No. Kementerian Mitra Latar Belakang Kegiatan
Kerja Tempat
1. HUBLU Dijelaskan
BEM KM Sowan dan kunjungan sekaligus
lebih lanjut
UGM diskusi ringan dengan 11 – 14
melalui
Mudik stakeholder yang kiranya ke Januari
LPJ
Saraseha depan akan jadi mitra kerja sama 2021
Kementeria
n ataupun mitra kritis
n
2. SINEMA Dijelaskan
lebih lanjut Kerja kolaborasi dengan UKM
Dialog
melalui Kerohanian dalam menilik 12 Juni
Lintas
LPJ kembali relevansi Pancasila 2021
Agama
Kementeria sebagai Ideologi Negara
n
3. KEMENKOA
Up-
N JARINGAN 17
Grade Forjar x
X September
Intelektu Forkil
KEMENKOA 2021
al
N ANALISIS
4. Medinfo – Permintaan pengadaan
Adkesma –
Adkesma – sosialisasi, BEM KM sebagai 6–7
Grebeg PSDM –
PSDM mitra daripada Dirjen Dikti dan Agustus
MBKM Ditmawa
Ditmawa sebagaimana peran 2021
UGM
advokasi. Mensosialisasikan
410

MBKM dengan mengajak dan


melibatkan stakeholder dari 15
Fakultas dengan target peserta
dari seluruh fakultas
5. HUBLU Dijelaskan
Banyaknya permintaan
ABC lebih lanjut
kerjasama pun juga untuk
(Arus melalui Sepanjang
menjawab kebutuhan BEM KM
Balik LPJ Periode
ketika membutuhkan rekan
Collabs) Kementeria
kerjasama
n
6. SINEMA Komunitas Ormada dengan
berbagai latar belakang
kebudayaan perlu untuk
28 Oktober
Maneka kemudian diperkenalkan,
Komunitas 2021 – 24
Buddaya berangkat dari itu, Maneka
Ormada November
h Buddayah menjadi panggung
2021
perkenalan budaya bagi
mahasiswa dengan berbagai latar
belakang budaya
7. HUBLU Dijelaskan Banyak agenda, kegiatan,
lebih lanjut maupun aksi yang diikuti oleh
Live melalui BEM KM, sehingga program ini Sepanjang
Report LPJ dijalankan demi menjawab Periode
Kementeria kebutuhan yang fleksibel dan
n fluit
8. HUBLU Dijelaskan Permintaan dan ajakan maupun
lebih lanjut usulan dari BEM KM ke pihak
Media
melalui eksternal menjadi satu bentuk Sepanjang
Collabor
LPJ pemenuhan demi amplifikasi dan Periode
ation
Kementeria askalasi lanjutan daripada suatu
n kegiatan
411

LAPORAN DEPUTI KOORDINATOR INTERNAL


KEMENKOAN JARINGAN

NARASI
Shalom Sahabat Arus Balik!
Saya tak dapat berhenti bersyukur kepada Tuhan atas banyak kesempatan yang Ia berikan untuk saya
berproses dan berkembang lebih jauh kedepan. Puji Tuhan, salah satu amanah yang dipercayakan
kepada saya sudah hampir selesai dengan baik dan hormat.

Tak terasa saya sudah ada di ujung proses perjalanan saya bersama BEM KM UGM Kabinet Arus balik.
Total sudah hampir 2 tahun saya berada di BEM KM, tetap saya akui bahwa saya sangat banyak belajar
di kabinet ini.

Saya mengucapkan banyak terima kasih kepada Pak Presiden, Mas Farhan. Diawal saya tidak
menyangka bahwa saya akan dipercayakan banyak hal dalam kabinetnya.

Terima kasih saya ucapkan kepada sahabat saya dalam kabinet ini, orang yang selalu mendengarkan
keluh kesah dan berbagi cerita, Pak Menko Analisis, Mas Mail. Saya hanya berdoa supaya paru-parumu
tetap kuat dan dilancarkan dalam merealisasikan segala mimpi yang sudah direncanakan (selamat
sebentar lagi kamu kehilangan “aman” mu). Terima kasih pada abang-abanganku, Mas Afif, yang sejak
hari pertama selalu bersedia untuk saya ganggui sepanjang kabinet. Semoga lancar dan mendapat gelar
SH ya!

Terima kasih kepada teman-teman PH, orang-orang hebat yang saya kenal. Saya yakin bahwa kalian
akan menjadi sesorang yang berdampak dan berguna bagi sesama.

Terima kasih juga saya ucapkan kepada keluarga Kemenkoan Jaringan. Sebuah kehormatan besar
dipercayakan untuk memimpin teman-teman semua. Kepada partner kerja, Mas Jaka, walaupun kita
banyak berselisih paham, sensian dan perbedaan perspektif, namun terima kasih untuk selalu ada untuk
kemenkoan jaringan. Terima kasih untuk Mas Ardi, bapak sinema yang selalu all out dengan proker-
proker besar nan progresif, semoga tercapai mimpinya menjadi bupati sleman. Untuk Mas Kevin, terima
kasih sudah bertahan untuk kabinet ini walaupun dalam perjalanannya ada proses besar yang
menghampiri hidupmu. Untuk sahabatku di jaringan, Mba Hesti, terima kasih ya sudah mau sabar
menghadapi kita semua, bekerja pagi sampai malam mengurus feeds BEM KM selama satu tahun.
Terima kasih juga untuk kerja keras teman-teman Wamen, Dirjen dan Staff atas kerja keras dan
dedikasinya untuk kemenkoan jaringan. Saya harap segala hal baik yang sudah teman-teman berikan
dapat berbuah dan berdampak besar.

Walaupun waktu kita bertemu hanya satu tahun, tapi percayalah bahwa kalian punya ruang tersendiri
di hati saya. Permohonan maaf sebesar besarnya saya ucapkan jika dalam perjalanannya saya
melakukan banyak kesalahan. Saya sadar saya tidak sempurna dibersamai dengan sifat-sifat buruk yang
saya miliki. Saya minta maaf, saya minta maaf. Semoga kehadiran saya dapat memberikan memori baik
untuk teman-teman semua.
412

CAPAIAN BALANCED SCORECARD KEMENKOAN JARINGAN


Tabel 1. Kementerian Media dan Informasi
Prespek Bobot KPI Persentase Target Realisasi Subjective Validatio
tif Perspek Keberhasi Comment n Tool
tif lan
Learning 25% Tersedianya 100% Terlaksana Terlaksana kelas sudah Dokument
& sarana Kelas media (3x) pada berjalan asi
Growth pengemban Media tanggal 25 Febuari dengan Kegiatan
gan skill (3x) 2021, 10 April baik dan
dan 2021 dan 26 pelaksanaa
kapasitas November 2021 n kegiatan
setiap staff sudah
dalam berjalan
kementerian sesuai
dengan
rencana
awal
Staff 100% 28 28 staff sudah Random
merasa Anggota terpuaskan berjalan interview
nyaman dan kementeri dengan staff
puas dalam an aktif baik setiap
kementerian kedirjenan
dua bulan
sekali
Staff aktif 90% 28 terlaksananya terkadang Presensi
berkontribu Anggota #BincangRutinMe ada kehadiran
si dalam kementeri dinfo setiap bulan beberapa dan
kementerian an hadir anggota Dokument
dalam yang asi
rapat rutin memiliki
kementeri prioritas
an agenda
lain,
namun
biasanya
hanya 1/2
orang yang
berhalanga
n hadir,
bahkan tak
jarang juga
hadir
seluruhnya
. Bincang
rutin
online
413

tidak
terlaksana
di bulan
juli-
september
dan
digantikan
bonding
offline
seperti
makrab
dan proker
bersama
Evaluasi 100% Rapat telaksana setiap sudah -
kinerja evaluasi selesai program berjalan Dokument
setiap staff maksimal kerja langsung dengan asi rapat
dan H+3 dari melaksanakan baik evaluasi -
keberhasila pelaksanaa rapat evaluasi Notulensi
n proker n acara rapat
sesuai
dengan
rencana
Internal 25% Adanya 75% Ada PIC Terdapat 12 orang sudah Group
Proccess Person In support yang bertugas berjalan support
Charge system di menjadi support dengan system
(PIC) media setiap system di baik medinfo
kepada kementeri kementerian - walaupun dan
setiap an kementerian BEM dikarenaka kementeri
kementerian KM n an lain
keterbatasa
n SDM
sehingga
satu orang
harus
menghandl
e dua
kementeria
n
Adanya 100% Minimal 1 Terdapat 3 admin sudah gatau
Person In orang PIC untuk instagram berjalan
Charge pada @bemkm_ugm, 2 dengan
(PIC) pada setiap admin setiap kanal baik dan
setiap kanal kanal twitter, youtube, jarang
media resmi media line official dan terjadi
BEM KM spotify miskoordi
nasi antar
admin
414

Kementeria 100% Semua semua output semua Database


n lain output kementerian lain konten medinfo
paham dan konten sudah sesuai sudah
melaksanak dari setiap dengan GSM sangat
an kementeri rapih, di
pembuatan an tidak double
konten menyalahi check
sesuai GSM GSM sebelum di
post dan
terupload
sesuai
dengan
jadwal
yang sudah
direncanak
an
Membuat 100% Konten semua output semua Database
konten sesuai kementerian konten medinfo
sesuai dengan medinfo sudah sudah
dengan GSM sesuai dengan sangat
GSM yang GSM rapih dan
telah dipost
ditetapkan sesuai
dengan
plan
Terlaksanan 90% Order Order system BEM Cuan Gant
ya program system berjalan dengan kit sempat Chart
kontiniu (Per baik, BEM Cuan mengalami
secara konten Kit berjalan 3x kendala
mandiri kementeri (Piyungan, Merch peminat
perkemente an), BEM BEM KM dan jika terlalu
rian Cuan Kit Merch UGM), sering
5x, creative content sehingga
Creative campaign dibuat digabungk
Content sebulan 3x bahkan an menjadi
Campaign lebih 3x
(6x) sehingga
banyak
peminat
Koordinasi 75% Adanya beberapa konten Dokument
setiap staff rapat kementerian sudah tetap asi
kementerian koordinasi banyak yang terupload Kegiatan
dalam max H-7 mengikuti SOP sesuai
pelaksanaan sebelum pembuatan konten timeline
pembuatan rilis namun tidak yang sudah
konten konten jarang diminta direncanak
an
415

(TOLONG tolong secara


MEDINFO) mendadak
Custome 45% Rata-rata 100% Likes : Rata-rata setiap rata-rata Data
r insights 300, postingan Likes : sudah insights
Perspecti instagram comment : 672, Comment melebihi instagram
ve BEM KM 10, Reach: :10, Reach: 8877, target BEM KM
setiap post 5000, Share : 35, save : namun ada
Share: 30, 57 beberapa
Save : 30 postingan
yang
dibawah
target
Rata-rata 100% Likes : Rata-rata setiap sudah Data
insights 500, postingan Likes : melebihi insights
post block Comment 908, Comment: target dan instagram
pengawalan : 10, 28, Reach: 10.171, exposure BEM KM
isu Reach: Share: 112, Save: lumayan
instagram 10000, 35 baik saat
BEM KM Share : sedang
100, Save melakukan
: 20 blokade
pengawala
n isu
Jumlah 100% 70 Terjadi kenaikan sudah Data
followers followers melebihi insights
baru sejumlah 4.500 target instagram
instagram sepanjang kabinet BEM KM
BEM KM sehinga jika di
setiap bulan rata-rata setiap
bulan followers
naik 375
Rata-rata 80% Likes : 15, Jumlah rata-rata insights Data
insights retweet : 5 insights twitter twitter insights
twitter setiap lost adalah masih twitter
setiap post Likes : 14 dan dibawah BEM KM
Retweet : 2 target
Rata-rata 95% Likes : 50, Jumlah rata-rata insights Data
insights retweet : insights twitter rata-rata insights
twitter 40 setiap lost adalah twitter twitter
setiap post Likes : 87 dan hampir BEM KM
pengawalan Retweet : 39 memenuhi
isu target
namun hal
ini dibantu
dengan
beberapa
post yang
416

memiliki
insights
sangat
besar
Jumlah 100% 25 Jumlah followers sudah jauh Data
followers sebanyak 2800 melebihi insights
baru twitter followers target twitter
BEM KM sepanjang kabinet, BEM KM
UGM sehingga dalam
sebulan
mengalami
peningkatan 233
followers
Jumlah 100% Likes : 30, Rata-rata views: Insights Data
insights Views : 420, Likes :87 youtube insights
video 300 sudah youtube
Youtube melebihi BEM KM
target
Jumlah 100% Likes : 50, Rata-rata Views : Insights Data
insights Views : 180k, Likes : 19K Youtube insights
video 1000 sangat jauh youtube
pengawalan diatas BEM KM
isu Youtube target
terlebih
karena
konten
MV
Negeri
Istimewa
(akspro)
yang
mencapai
192K
views
dengan
20K likes
Jumlah 70% 5000 Rata-rata terdapat Pengunjun Data
pengunjung pengunjun 3500 pengunjung g website insights
website g setiap bulannya BEM KM website
BEM KM bertambah BEM KM
setiap bulan pesat
ketika ada
acara yang
mengguna
kan
website
BEM KM
417

seperti
Jagat
Saksana
Financia 5% Penggunaan 100% 80% Dana digunakan Dana Laporan
l dana yang semua sudah keuangan
diajukan turun
pada semua dan
ditmawa dipergunak
an
Terpenuhin 97% Seluruh Satu staff belum Seluruh Data
ya staff membayar kas staff sudah kementeri
kewajiban membayar membayar an
kementerian kas uang kas keuangan
dalam kecuali
pembayaran satu staff
kas yang
belum
membayar
kas paruh
waktu
kedua

Tabel 2. Kementerian Hubungan Luar


Prespekt Bobot KPI Persentase Target Realisasi Subjective Validation
if Perspek Keberhasil Comment Tool
tif an
Learning 25% Tersedianya 100% Terlaksan Terlaksana Upgrading Dokumenta
& sarana a upgrading 3x terlaksana si Kegiatan
Growth pengembang Upgrading tanggal 30 dengan baik
an skill dan (3x) Oktober, 5 dan sesuai
kapasitas juni, 18 dengan
setiap staff September, timeline
dalam
kementerian
Staff merasa 91% 22 Terdapat 2 Adanya Random
nyaman dan Anggota anggota satu dirjen interview
puas dalam kementeri kementerian yang tidak staff setiap
kementerian an aktif yang tidak aktif dan kedirjenan
aktif di dalam sekretaris dua bulan
kementerian kementerian sekali
yang
mengundur
kan diiri
dikarenakan
mencalonka
n diri dalam
418

kontestasi
pemilwa
(MPM)
Staff aktif 90% 22 Adanya rapat Rapat Presensi
berkontribusi Anggota setiap bulan seluruh kehadiran
dalam kementeri kementerian dan
kementerian an hadir terjadi 2x Dokumenta
dalam dibulan si
rapat rutin Februari
kementeri dan
an Oktober,
sisa rapat
terjadi per-
kedirjenan
Evaluasi 100% Rapat telaksana terlaksana -
kinerja setiap evaluasi setiap selesai rapat Dokumenta
staff dan maksimal program kerja evaluasi si rapat
keberhasilan H+3 dari langsung langsung evaluasi -
proker sesuai pelaksana melaksanakan setelah Notulensi
dengan an acara rapat evaluasi melakukan rapat
rencana program
kerja
Internal 25% Adanya 95% Pelaksana Satu program Program Proposal
Proccess keseusuaian an sesuai kerja tidak kerja dan LPJ
antara dengan terlaksana Workshop
timeline Proposal Jurnalistik
dengan yang tidak
realisasinya sudah berjalan
untuk setiap dipersiapk dikarenakan
program an waktu
kerja pelaksanann
ya
bertabrakan
dengan
proker-
proker
kementerian
lain dan
terdapat
kendala
dalam
menyesuaik
an waktu
dengan
pembicara
419

Adanya 85% Project Semua proker Terkadang Notulensi


Project Officer memiliki satu beberapa dan
Officer yang terpilih penanggungja kali dokumenta
bertanggung maksimal wab pemilihan si Rapat
jawab dalam H-30 PO dibawah
suatu proker sebelum 30 hari,
acara namun
dilaksanak proker tetap
an terlaksana
dengan
baik.
Kesiapan 100% Rapat Semua proker Pelaksanaan Dokumenta
kementerian persiapan melaksanakan rapat si rapat
dalam dan rapat persiapan
menjalankan planning persiapan dilaksanaka
proker yang n sesuai
matang jadwal
dalam sesuai
pelaksana dengan
an proker SOP yang
maksimal ada
H-15
sebelum
proker
Terlaksanany 85% Arus Arus Balik Ada Rekap data
a program Balik Collabs (5), beberapa secara
kontiniu Collabs, Pesan Yuk program periodik
secara Pesan (Selalu kerja yang
mandiri Yuks!, terbuka), Press tidak
perkementeri Press Conference terlaksana
an conferenc (5), secara
e, Berinteraksi kontiniu,
Berinterak (2), Akrilik namun tetap
si, Rekan (2), Rekan (3) diusahan
dengan
output
kualitas
yang baik
Membuat 100% Konten semua output semua Database
konten sesuai sesuai kementerian konten medinfo
dengan GSM dengan Hublu sudah sudah
yang telah GSM sesuai dengan sangat rapih
ditetapkan GSM dan dipost
oleh sesuai
kementerian dengan plan
media dan
informasi
420

Jumlah 100% Pembagia Terdapat 5x Pembagian Rekap data


pemberian n delegasi kerjasama delegasi pendelegas
delegasi sesuai melalui sudah ian
kepada pihak dengan program Arus sesuai baik
luar yang perjanjian Balik Collabs melalui
bekerjasama kerjasama jumlah
sampai
porsi staff
dalam
kementerian
Kunjungan 100% sesuai Sudah sesuai Sudah fokus isu
dan dengan Fokus terlaksana bem km
kerjasama Isu BEM KM dengan baik
sesuai dan
dengan disarankan
urgensi dan untuk
fokus isu memperdeta
BEM KM il kerjasama
yang
berbasis
dengan
fokus isu
Adanya 100% saat acara Terlaksana Sudah screenshot
pembuatan berlangsu sebanyak 16x terlaksana live report
live report ng live report dengan
saat selama kabinet baik, para
dilaksanakan berlangsung reporter
nya Kegiatan ditraining
BEM KM dengan baik
dan percaya
diri. Namun
diperlukan
variasi lain
dalam Live
Report
seperti lebih
banyak
fokus pada
keadaan
yang
terjadi,
tidak hanya
pada
presenterny
a saja
421

Responsif 100% H+3 Terlaksana Disarankan Dokumenta


ketika setelah sebanyak 5x untuk lebih si kegiatan
pelaksanaan peristiwa press lagi dalam
press conference melakukan
conference dalam selama publikasi
saat situasi kabinet pelaksanaan
mendesak berlangsung presscon
dalam dan
pengawalan dilaksanakan
isu pada akhir
pengawalan
isu
Kementerian 100% Semua Kementerian Banyak Database
lain paham output lain sudah kementerian website
dan konten paham dengan yang
melaksanaka dari setiap SOP website menggunak
n SOP kementeri an website
konten an tidak BEM KM
website menyalahi dalam
SOP pelaksanaan
program
kerjanya
dengan
output yang
sesuai SOP
Pembaharuan 70% Sebulan Pembaharuan Dilaksanaka Screenshot
website BEM 2x dilaksanakan n ketika
KM 1-2x dalam adanya
sebulan output
ataupun
program
kerja
kementerian
BEM KM
yang
diupload,
dipromosik
an ataupun
dilaksanaka
n dalam
Website
BEMKM
Custome 45% Pemahaman 100% tidak Seluruh pihak SOP yang kata jaka
r pihak luar mempersu yang sudah detail kosongin
Perspecti terhadap lit kedua bekerjsama dan jelas
ve SOP belah ataupun yang sehingga
kunjungan pihak berkunjung
422

dan dengan BEM memudahka


kerjasama KM n
yang telah melaksanakan
dibuat sesuai SOP
yang dimiliki
BEM KM
Jumlah 100% minimal 1 Terdapat Sudah MoU
kesepakatan setiap sekitar lebih terlaksana
kerjasama bulan dari 3 dengan baik
dengan pihak kerjasama
luar yang baik dalam
terjalin setiap bentuk media
bulannya partner
maupun event
collabs
Jumlah 90% minimal 1 Terlaksana Dalam dokumenta
kunjungan setiap sebanyak 12 pelaksanaan si kegiatan
dengan pihak bulan kunjungan ada bulan
luar yang dalam negeri dimana
terjalin setiap (9 online+3 tidak ada
bulannya Offline) dan 1 kunjungan
Kunjungan sama sekali,
Internasional tetapi ada
bulan
dimana
banyak
kunjungan
Kehadiran 90% 75% dari Lebih dari Sudah Presensi
dan keaktifan undangan 75% hadir terlaksana kehadiran
peserta dalam forum dengan baik dan
dalam forum namun tidak Dokumenta
dan kegiatan semua aktif si
yang dalam forum
diselenggara
kan oleh
kementerian
hublu
Penggunaan 100% sesuai sudah sesuai Sudah dokumenta
protokol dengan dengan terlaksana si
kesehatan SOP protokol dengan baik
dalam setiap prokes kesehatan
kunjungan seperti
dan berjagajarak
kerjasama dan memakai
masker
Insights 90% Likes : Rata-rata Untuk likes data
konten 500, Share insights masih insights
423

postingan : 20, Save konten selama dibawah instagram


kementerian : 15 masa kabinet, targer BEM KM
Hublu di Likes : 447, namun
instagram Share : 22, share
BEM KM Save 16 publikasi
UGM sudah
melebihi
target
Isi dalam 100% Kegiatan Kegiatan Sudah data isi dari
Rekan UGM seluruh dalam setiap berjalan rekan
memuat kemenkoa kementerian dengan baik UGM
kegiatan n terekam sudah terekap
seluruh secara adil dengan baik
kemenkoan dan adil dalam
Rekan UGM
Financial 5% Penggunaan 100% 80% Terdapat satu Sudah Laporan
dana yang proker yang berjalan Keuangan
diajukan tidak dengan baik
pada terlaksana
ditmawa sehingga dana
tidak dicairkan
Terpenuhiny 80% semua Terdapat Disarankan Laporan
a kewajiban staff beberapa staff untuk Keuangan
kementerian membayar yang belum membayar
dalam kas membayar kas kas
pembayaran
kas

Tabel 3. Kementerian Sinergitas Mahasiswa


Prespek Bobot KPI Persentase Target Realisasi Subjective Validatio
tif Perspek Keberhasil Comment n Tool
tif an
Learning 25% Tersedianya 100% Terlaksan Terlaksana Upgrading Dokument
& sarana a Upgrading terlaksana asi
Growth pengemban upgrading pada tanggal dengan baik Kegiatan
gan skill (3x) 26 Februari, 5 dan memenuhi
dan Juni dan 14 timeline
kapasitas November
setiap staff
dalam
kementerian
Staff merasa 100% 19 Sudah Terkadang, Random
nyaman dan Anggota berjalan ada beberapa interview
puas dalam kementeri dengan baik staff yang staff
kementerian an aktif memiliki setiap
kesibukan lain kedirjenan
di luar BEM
424

namun dua bulan


dilakukan sekali
pembagian
kerja yang
cukup baik
Staff aktif 100% 19 Terlaksana Terlaksana Presensi
berkontribus Anggota rapat bulanan rapat bulanan kehadiran
i dalam kementeri sesuai dengan dan
kementerian an hadir jadwal Dokument
dalam asi
rapat rutin
kementeri
an
Evaluasi 90% Rapat telaksana terlaksana -
kinerja evaluasi setiap selesai rapat evaluasi Dokument
setiap staff maksimal program kerja langsung asi rapat
dan H+3 dari langsung setelah evaluasi -
keberhasilan pelaksana melaksanakan melakukan Notulensi
proker an acara rapat evaluasi program kerja, rapat
sesuai namun
dengan terkadang
rencana tidak semua
anggota yang
ikut serta
dalam rapat
tersebut
Internal 25% Adanya 100% Pelaksana Seluruh Terlaksana Proposal
Proccess keseusuaian an sesuai program kerja sesuai jadwal dan LPJ
antara dengan kementerian
timeline Proposal sesuai dengan
dengan yang proposal
realisasinya sudah
untuk setiap dipersiapk
program an
kerja
Adanya 100% Project Semua proker Semua Notulensi
Project Officer memiliki satu penanggungja dan
Officer yang terpilih penanggungja wab dibagi dokument
bertanggung maksimal wab adil bagi asi Rapat
jawab dalam H-30 seluruh staff
suatu proker sebelum
acara
dilaksana
kan
Kesiapan 100% Rapat Semua proker Pelaksanaan Dokument
kementerian persiapan melaksanakan rapat asi rapat
dalam dan persiapan
425

menjalanka planning rapat dilaksanakan


n proker yang persiapan sesuai jadwal
matang sesuai dengan
dalam SOP yang ada
pelaksana
an proker
maksimal
H-15
sebelum
proker
Terlaksanan 100% Swara Terlaksana sudah rekap data
ya program KM, secara terlaksana secara
kontiniu Lawatan kontiniu dengan baik periodik
secara sinergi, sesuai dengan
mandiri Forum jadwal yang
perkementer Ketua sistematis
ian Lembaga
Membuat 100% Konten semua output semua konten Database
konten sesuai kementerian sudah sangat medinfo
sesuai dengan sinema sudah rapih dan
dengan GSM sesuai dengan dipost sesuai
GSM yang GSM dengan plan
telah
ditetapkan
oleh
kementerian
media dan
informasi
Share 85% Dipost Sebagian sudah Screensho
unggahan hari H besar program terlaksana t hasil
program (live kerja dengan baik unggahan
kerja yang report) dipublikasi
telah dalam ig dalam kanal
terlaksana di story media BEM
media sosial KM
resmi BEM
KM
Custome 45% Jumlah 100% 75% 84 organisasi Sudah Daftar
r keterlibatan fakultas dan melaksanakan presesensi
Perspecti BEM/LEM jurusan di kerjasama forum
ve LM dalam UGM terlibat dengan baik
program
kerja
kementerian
sinema
426

Jumlah 100% 75% 42 Ormada di Sudah Daftar


keterlibatan UGM terlibat melaksanakan presesensi
ORMADA kerjasama forum
dalam dengan baik
program
kerja
kementerian
sinema
Jumlah 100% 75% 53 UKM Sudah Daftar
keterlibatan terlibat melaksanakan presesensi
UKM dalam kerjasama forum
program dengan baik
kerja
kementerian
sinema
Insights 90% Likes : Rata-rata Likes masih Data
konten 500, insights belum insights
postingan Share : selama memenuhi instagram
kementerian 30, Save : kabinet target namun BEM KM
Sinema di 20 berlangsung share
instagram Likes: 404 publikasi
BEM KM Share: 41 program kerja
UGM Save: 18 sudah sangat
baik dan jauh
diatas target
Jumlah 100% 2000 Rata-rata sudah Data
pendengar pendengar pendengar terpublikasi insights
Swara KM dalam masa dan terdengar instagram,
setiap bulan kepengurusan para spotify,
kabinet pendengar dan
sebanyak dengan baik website
2825 BEM KM
pendengar
setiap
episodenya
Financial 5% Penggunaan 100% 80% seluruh dana Sudah Laporan
dana yang digunakan terlaksana dan Keuangan
diajukan dana cair
pada dengan baik
ditmawa dan sesuai
Terpenuhin 100% Semua Seluruh staff sudah Laporan
ya staff sudah terlaksana Keuangan
kewajiban membayar membayar kas dengan baik
kementerian kas
dalam
pembayaran
kas
427

PROKER TIDAK TERLAKSANA


No. Kementerian Program Alasan Tidak Evaluasi DKI
Kerja Terlaksana
1. Sinergitas Kalender KM Padatnya jadwal Melakukan penjadwalan
Mahasiswa kementerian sinema di awal kabinet dan
pasca selesainya proker evaluasi setiap bulan
arsip aspirasi dan adanya disesuaikan dengan
keterbatasan pengurus kondisi setiap individu
terhadap pelaksanaan dalam kementerian
proker tersebut
2. Hubungan Luar Workshop Waktu pelaksanaan Melakukan koordinasi
Jurnalistik bentrok dengan acara- dengan kementerian-
acara BEM KM lainnya kementerian lain melalui
dan pembicara tidak forum Rapat PH sehingga
dapat mengisi acara menemukan jadwal yang
pas. Disarankan juga
menghubungi pembicara
dari jauh hari sehingga
mendapatkan jadwal
pembicara
3. Media dan Video akhir Proker tetap terlaksana Memperbaiki komunikasi
Informasi kabinet namun dimasukkan dengan pihak-pihak
dalam salah satu administratif
program kerja dari
Creative Campaign

EVALUASI KINERJA SDM


1. Kementerian Media dan Informasi
Merupakan salah satu kementerian yang memiliki work load yang besar terlebih dalam
pandemic Covid-19 dimana semua hal terfokus pada publikasi digital. Kementerian Medinfo
tidak memiliki kendala yang melelahkan untuk urusan internal. Seringnya bonding dalam
kementerian membuat hubungan menjadi hangat dan rekat. Walaupun pekerjaan kementerian
ini melelahkan, namun dengan semangat internal yang kuat membuat segalanya terasa lebih
ringan. Kedekatan teman-teman medinfo bahkan sudah lebih dari sekedar kedekatan
professional bahkan sampai kedekatan personal dan ada untuk satu dengan yang lain. Terlebih
dikarenakan memiliki focus dan tantangan Bersama sehingga kementerian ini menjadi rumah
tempat berkeluh-kesah bagi internalnya.
2. Kementerian Sinergitas Mahasiswa
Di dalam tiga bulan kepengurusan pertama saat menyebarkan form evaluasi DKI, beberapa
staff banyak mengeluhkan mengenai kelelahan mereka dalam melaksanakan program kerja dan
hambatan-hambatan dalam hal komunikasi. Setelah evaluasi dan rekomendasi dki disampaikan,
terjadi sebuah perubahan dimana keadaan kementerian menjadi lebih baik lagi. Alur
komunikasi sudah berjalan dengan baik ditambah juga sering diadakannya kumpul offline yang
membuat setiap orang dalam internal lebih bonding dan kenal satu sama lain. Dapat dibilang
dari seluruh kementerian di kemenkoan jaringan, kementerian sinema salah satu yang paling
sering berkumpul tidak hanya untuk melaksanakan proker saja namun melakukan kegiatan-
kegiatan lain non proker Bersama.
428

3. Kementerian Hubungan Luar


Kementerian hubungan luar sedikit memiliki hambatan dalam menjaga internalnya. Diawali
dengan salah satu dirjen yang membuat keributan lalu hilang. Hubungan yang dilakukan dalam
kementerian ini masih banyak menitikberatkan hubungan professional saja. Terlebih juga
hubungan professional yang dilaksanakan merupakan hubungan yang kedirjenan sentris dan
jarang rapat ataupun berkumpul seluruh kementerian. Diperlukan pembenahan internal dan
system kerja untuk membuat hubungan dalam kementerian lebih baik lagi.
429

Kementerian Sinergitas Mahasiswa

Arahan Umum
Kementerian Sinergitas Mahasiswa (SINEMA) merupakan kementerian yang bertugas untuk
mengolaborasikan pergerakan mahasiswa dalam ruang lingkup internal KM UGM. Kementerian
Sinema menjadi ujung tombak BEM KM UGM dalam berjejaring, menerima aspirasi, dan
menyampaikan informasi kepada mahasiswa melalui forum-forum komunikasi. Dalam tubuh
Kementerian Sinergitas Mahasiswa didesain untuk mampu menjangkau seluruh lapisan yang ada di KM
UGM dengan kedirjenan yang sesuai dengan masing-masing entitas lembaga baik di tingkat universitas,
fakultas dan jurusan/departemen yang ada guna berkoordinasi, berkomunikasi, dan berkolaborasi.

Arahan Khusus
Kementerian Sinergitas Mahasiswa mempunyai tugas untuk menyelenggarakan urusan
kelembagaan dengan menjaga stabilitas hubungan dan politik antar lembaga yang ada di KM UGM
supaya terciptanya ekosistem yang harmonis, sinergis, dan kolaboratif dalam internal KM UGM.
Kementerian Sinergitas Mahasiswa mempunyai beberapa fungsi dalam menjalankan tugasnya, yakni:
a. Kepanjangan tangan BEM KM UGM dalam berkomunikasi, berkoordinasi, dan berkolaborasi
dengan lembaga yang ada di KM UGM;
b. Perumusan dan penetapan program kerja di bidang kegiatan kemahasiswaan antar lembaga;
c. Merencanakan serta menjalankan setiap program kerja untuk mewujudkan KM UGM yang
harmonis, sinergis dan kolaboratif;
d. Pelaksanaan kegiatan program kerja yang dapat menjaga hubungan baik antar lembaga;
e. Koordinasi, komunikasi, dan kolaborasi dengan seluruh entitas lembaga yang ada di KM UGM.

Kondisi Kementerian
Kondisi internal Kementerian Sinergitas Mahasiswa BEM KM UGM 2021 sedikit berbeda
dengan kepengurusan sebelumnya. Terdapat penambahan 2 kedirjenan dalam tubuh kementerian yakni
Kedirjenan Sumber Daya Manusia dan Kedirjenan Kreatif, yang mana kedua kedirjenan tersebut
melengkapi kekurangan dari struktur kementerian pada kabinet sebelumnya. Urgensi penambahan dua
kedirjenan ini yang pertama karena pada kabinet sebelumnya peran pengelolaan internal atau sumber
daya manusia dilimpahkan kepada Wakil Menteri yang dirasa beban kerjanya terlalu berat sehingga
pada Kabinet Arus Balik ditambahkan Kedirjenan Sumber Daya Manusia. Lalu yang kedua,
penambahan Kedirjenan Kreatif dikarenakan butuh dapur media kreatif dalam tubuh Kementerian
Sinergitas Mahasiswa untuk mengolah konten serta ide-ide kreatif sebelum dijadikan konten publik.
Pada Kabinet Arus Balik terdapat beberapa struktur pengurus dalam Kementerian Sinergitas
Mahasiswa, yakni sebagai berikut:
1. Menteri Sinergitas Mahasiswa
Menteri Sinergitas Mahasiswa memiliki tugas untuk memenuhi fungsi dari Kementerian
Sinergitas Mahasiswa serta bertanggung jawab langsung kepada Presiden Mahasiswa BEM
KM UGM atas menyelenggarakan urusan di bidang kegiatan kemahasiswaan antar lembaga.
2. Wakil Menteri Sinergitas Mahasiswa
Wakil Menteri Sinergitas Mahasiswa memiliki tugas untuk memenuhi fungsi dari Kementerian
Sinergitas Mahasiswa serta bertanggung jawab langsung kepada Menteri dan Presiden
Mahasiswa BEM KM UGM atas menyelenggarakan urusan di bidang kegiatan kemahasiswaan
antar lembaga.
3. Sekretaris dan Bendahara
Sekretaris dan Bendahara Kementerian Sinergitas Mahasiswa bertanggung jawab atas kegiatan
administrasi dan keuangan Kementerian Sinergitas Mahasiswa.
430

4. Kedirjenan Sumber Daya Manusia


Kedirjenan Sumber Daya Manusia yang dikepalai oleh Dirjen Sumber Daya Manusia
bertanggung jawab langsung kepada menteri dalam melakukan perumusan pelaksanaan
kebijakan, standarisasi teknis, dan pemberian bimbingan teknis, serta evaluasi di bidang sumber
daya manusia Kementerian Sinergitas Mahasiswa.
5. Kedirjenan Sayap Timur
Kedirjenan Sayap Timur yang dikepalai oleh Dirjen Sayap Timur bertanggung jawab langsung
kepada menteri dalam melakukan koordinasi dan menjamin keberlangsungan komunikasi
Kementerian Sinergitas Mahasiswa selaku representatif BEM KM UGM dengan lembaga
fakultas yang berada pada sisi timur Universitas Gadjah Mada.
6. Kedirjenan Sayap Barat
Kedirjenan Sayap Barat yang dikepalai oleh Dirjen Sayap Barat bertanggung jawab langsung
kepada menteri dalam melakukan koordinasi dan menjamin keberlangsungan komunikasi
Kementerian Sinergitas Mahasiswa selaku representatif BEM KM UGM dengan lembaga
fakultas yang berada pada sisi barat Universitas Gadjah Mada.
7. Kedirjenan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM)
Kedirjenan UKM yang dikepalai oleh Dirjen UKM bertanggung jawab langsung kepada
menteri dalam melakukan koordinasi dan menjamin keberlangsungan komunikasi kementerian
Sinergitas Mahasiswa selaku representatif BEM KM UGM dengan Unit Kegiatan Mahasiswa
(UKM).
8. Kedirjenan Organisasi Mahasiswa Daerah (ORMADA)
Kedirjenan ORMADA yang dikepalai oleh Dirjen ORMADA bertanggung jawab langsung
kepada menteri dalam melakukan koordinasi dan menjamin keberlangsungan komunikasi
Kementerian Sinergitas Mahasiswa selaku representatif BEM KM UGM dengan Organisasi
Mahasiswa Daerah (ORMADA).
9. Kedirjenan Kreatif
Kedirjenan Kreatif Dirjen Kreatif bertanggung jawab langsung kepada menteri dalam
menyusun konten digital yang dijalankan melalui program-program kerja yang sudah
ditentukan dalam rapat kementerian untuk mengkomunikasikan dengan stakeholders terkait
dan menjamin keberlangsungan kedirjenan kreatif Kementerian Sinergitas Mahasiswa selaku
representatif BEM KM UGM.
Gambar 1.1 Bagan Struktur Kementerian Sinergitas Mahasiswa BEM KM UGM 2021
431

Evaluasi
Dalam berlangsungnya satu tahun kepengurusan Kementerian Sinergitas Mahasiswa Kabinet
Arus Balik 2021 terdapat beberapa evaluasi kementerian yakni sebagai berikut:
1. Terdapat satu program kerja yang tidak terlaksana yakni Kalender KM UGM. Kalender KM
UGM sendiri merupakan eskalasi dari program kerja Arsip Inspirasi yang kemudian dibentuk
dan dirangkum menjadi kalender setahun KM UGM. Program Kerja Kalender KM UGM
sendiri tidak terlaksana karena padatnya jadwal Kementerian Sinergitas Mahasiswa pasca
terselesaikannya Arsip Inspirasi dan adanya keterbatasan pengurus terhadap program kerja
tersebut sehingga program kerja tidak terlaksana. Oleh karena itu, evaluasi saya sebagai
Menteri Sinergitas Mahasiswa terhadap tidak terlaksanakannya salah satu program
kerja ini adalah diperlukannya timeline kementerian dalam satu kepengurusan yang
rasional untuk bisa dikerjakan selama satu tahun dengan mempertimbangkan sumber
daya manusia, kegiatan akademik dan kegiatan-kegiatan lainnya.
2. Terdapat program kerja yang tambahan yang ditambah di luar penyusunan Rencana Kerja dan
Anggaran Tahunan (RKAT) Kementerian Sinergitas Mahasiswa, yakni Manekah Buddayah
dan Dialog Lintas Agama. Dalam proses terlaksananya program kerja Manekah Buddayah
sempat mengalami beberapa kendala mulai dari timeline, finansial serta kondisi eksternal
(peserta lomba). Sehingga dalam pelaksanaannya dirasa kurang mendapatkan value yang
diharapkan. Evaluasi saya sebagai menteri berkaca pada program kerja Manekah
Buddayah diperlukannya analisis mendalam serta pemetaan stakeholders sebelum
menjalankan program kerja tambahan, sehingga dalam pelaksanaannya dapat
meminimalisir hal-hal fundamental yang miss serta dapat mencapai goals serta values
yang diinginkan.
3. Dalam kondisi internal Kementerian Sinergitas Mahasiswa tidak ada yang bermasalah dalam
hal koordinasi, komunikasi, dan partisipasi. Tentunya dalam setaun kepengurusan ini sudah
terbangun keterikatan keluarga besar Kementerian Sinergitas Mahasiswa BEM KM UGM
2021. Memang, dalam berjalannya terdapat beberapa anggota yang menghilang lalu kembali
lagi dalam urusan Kementerian Sinergitas Mahasiswa baik itu karena urusan akademik,
keluarga atau urusan-urusan yang lain dan semuanya sudah terekap dengan baik oleh
Kedirjenan Sumber Daya Manusia. Dalam hal ini sudah teratasi dengan adanya rotasi anggota
dalam setiap pelaksanaan program kerja, sehingga setiap program kerja tidak terdapat adanya
kekurangan sumber daya.
4. Dalam urusan administrasi dan keuangan tidak ada kendala berarti di tubuh Kementerian
Sinergitas Mahasiswa. Sekretaris dan Bendahara kementerian sudah bekerja sesuai dengan
tupoksinya dengan kinerja yang baik dengan mengacu pada tertibnya kementerian dalam
urusan administrasi dan keuangan.
5. Kedirjenan Kreatif yang baru dibentuk periode ini dirasa perlu mendapatkan perhatian khusus
terutama pada ekosistem kerja serta tugas pokok dan fungsi. Salah satu kendala terbesarnya
adalah sumber daya di dalam Kedirjenan Kreatif tidak ada yang secara khusus mempunyai
skills dalam bidang editing, sehingga dalam berjalannya program kerja masih dirasa terbebani
pada produk design visual dan kebanyakan masih bergantung pada Kementerian Media dan
Informasi. Dalam kasus ini evaluasi saya sebagai menteri diharuskan pada setiap sumber
daya manusia di Kedirjenan Kreatif untuk bisa setidaknya menguasai satu skills dalam
bidang media editing baik visual, audio ataupun audiovisual.

Rekomendasi
Rekomendasi bagi kepengurusan di kabinet selanjutnya mengenai hal ihwal yang bersangkutan
dengan Kementerian Sinergitas Mahasiswa adalah sebagai berikut:
432

1. Dileburnya Kedirjenan Sayap Barat dan Sayap Timur menjadi satu kedirjenan
Dalam proses berjalannya tugas pokok dan fungsi Kedirjenan Sayap Barat dan Sayap
Timur dirasa banyak hal yang bersinggungan dikarenakan lokus koordinasi, komunikasi dan
koordinasi sama yakni pada lembaga fakultas. Nomenklatur sayap barat dan sayap timur
diinisiasi sejak Kabinet Ruang Bersama karena pada saat itu dirasa beban tugas untuk satu
kedirjenan yang mengurusi alur koordinasi, komunikasi, dan kolaborasi lembaga fakultas serta
himpunan mahasiswa jurusan/departemen, oleh karena itu dibagi menjadi 2 kedirjenan. Namun,
seiring berjalannya waktu pembagian komando dalam satu lokus yang sama dalam dua
kedirjenan dirasa kurang efektif dan efisien. Maka dari itu rekomendasi saya sebagai Menteri
Sinergitas Mahasiswa untuk periode tahun depan adalah peleburan Kedirjenan Sayap Barat dan
Sayap Timur menjadi satu kedirjenan yang khusus mengurus hubungan antar lembaga yang ada
di tingkat fakultas dan himpunan mahasiswa jurusan/departemen.
2. Dibentuk kedirjenan baru khusus untuk berkoordinasi, berkomunikasi dan
berkolaborasi dengan komunitas-komunitas yang ada di UGM
Urgensi penambahan kedirjenan baru khusus untuk berkoordinasi, berkomunikasi dan
berkolaborasi dengan komunitas di UGM adalah dikarenakan banyaknya komunitas yang ada.
Pintu-pintu kolaborasi sangatlah banyak yang bisa dikerjakan bersama komunitas-komunitas
untuk menunjang pelaksanaan program kerja BEM KM UGM serta membangun hubungan
timbal balik yang saling menguntungkan dan bermanfaat bagi khayalak umum.
433

GRAND LAUNCHING KABINET ARUS BALIK 2021

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga Mahasiswa Gadjah Mada (BEM KM UGM) merupakan
organisasi kemahasiswaan di lingkungan Universitas Gadjah Mada yang berdasarkan atas Anggaran
Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Keluarga Mahasiswa Gadjah Mada yang merupakan wadah
pembinaan mahasiswa/i Universitas Gadjah Mada yang akan menghasilkan intelektual muda untuk
menjadi insani unggul dan menjadi motor dalam pergerakkan pemberdayaan mahasiswa secara khusus
dan masyarakat luas, bangsa dan Negara secara umum. Tahun ini, BEM KM UGM memulai awal yang
baru dengan nama Kabinet Arus Balik dan jargonnya “Kembali Bermakna, Mengarus Bersama”. Yang
nantinya diharapkan dapat menjadi ruang aktif penuh cinta antar elemen mahasiswa untuk bergerak dan
berkarya dengan semangat gotong royong, berbasis data, dan berlandaskan nilai-nilai ke-UGM-an.
Grand Launching Kabinet sendiri merupakan kegiatan rilis kabinet BEM KM UGM 2021 kepada
publik. Memperkenalkan jajaran pengurus harian BEM KM UGM 2021 Kabinet Arus Balik, arah gerak
dan grand design satu tahun kedepan. Kegiatan ini dilaksanakan pada Senin, 15 Maret 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Evaluasi grand • Proses perumusan • Kegiatan Grand • Kurangnya


launching tahun lalu pelaksanaan Grand Launching Kabinet komunikasi dan
• Inovasi grand Launching Arus Balik 2021 koordinasi antar
launching secara dilaksanakan selama berlangsung pada divisi dalam
online kurang lebih 3-4 Jum’at, 19 Februari kepanitiaan
• Referensi kegiatan minggu 2021. Diawali • Konsep Grand
online dari lembaga • Dalam prosesnya dengan Live melalui Launching
lain juga berkolaborasi Instagram pada hari ditetapkan sangat
dengan Kementerian itu juga, dilanjutkan berdekatan dengan
Medinfo untuk dengan acara inti hari pelaksanaan
order video dan yang dilaksanakan kegiatan.
desain Grand melalui Zoom dan • Kurangnya biaya
Launching. disiarkan langsung untuk
melalui Youtube mengakomodasi
BEM KM UGM kegiatan
• Kurangnya inisiatif
anggota untuk
membantu anggota
lain dalam
mengerjakan
jobdesk-nya
434

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kurangnya komunikasi dan koordinasi • Meningkatkan komunikasi dan
antar divisi dalam kepanitiaan memperjelas alur koordinasi antar divisi
• Konsep Grand Launching ditetapkan dalam kepanitiaan
sangat berdekatan dengan hari • Sudah menetapkan konsep jauh-jauh hari
pelaksanaan kegiatan sebelum pelaksanaan kegiatan
• Kurangnya biaya untuk mengakomodasi • Dapat dipikirkan kemungkinan-
kegiatan kemungkinan terburuk terkait dengan
• Kurangnya inisiatif anggota untuk rancangan anggaran yang akan
membantu anggota lain dalam digunakan
mengerjakan jobdesc-nya

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


• Pelaksanaan https://youtu.be/SBroJ33OaaI Pemasukan Rp1.865.000,00
• Publikasi Pengeluaran Rp1.975.100,00
https://www.instagram.com/p/CLeWOxm
DCu-/?utm_medium=copy_link
435

DIGITAL CONFERENCE KM UGM 2021

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Hadirnya berbagai Lembaga dalam lingkup universitas menjadi tanggung jawab BEM KM agar
saling bersinergi. Oleh karenanya, diperlukan adanya penyampaian pengarahan agar menghasilkan
output yang selaras. Agar terciptanya komunikasi antar banyak pihak, maka kegiatan dilaksanakan
dalam bentuk konferensi utama dan disediakan beberapa panel isu. Isu yang dipilih harus sesuai dengan
fenomena dan realita yang terjadi di tengah-tengah mahasiswa. Digital Conference KM UGM
merupakan sebuah kegiatan yang mewadahi mahasiswa aktif Universitas Gadjah Mada untuk berunding
secara daring mengenai isu internal kampus. Konferensi ini dilaksanakan berdasarkan isu yang sedang
berkembang dalam internal UGM, dilakukan secara kelembagaan maupun individu yang kemudian
akan menghasilkan output yang dapat dikawal bersama. Kegiatan ini berlangsung selama tiga hari, 17
s.d. 19 April 2021, berisi tiga kegiatan yaitu (Keynote speech) Webinar KM UGM, konferensi utama,
dan ditutup dengan pemaparan hasil diskusi konferensi kepada publik.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Permasalahan- • Proses perumusan • Kegiatan Digital • Anggota kurang


permasalahn yang pelaksanaan Digital Conference 2021 aktif dan tanggap
hadir di internal Conference berlangsung pada dalam menangani
UGM dilaksanakan selama Sabtu-Senin, 17-19 masalah di jobdesk
• Keresahan- kurang lebih 6-7 April 2021 nya
keresahan yang minggu • Peserta Digital • Kurangnya
dirasakan oleh • Dalam prosesnya Conference KM komunikasi antar
mahasiswa atas juga berkolaborasi UGM isu PPKS divisi sehingga
problematika dengan stakeholders sebanyak 11 menyebabkan
kampus lainnya yakni delegasi, isu miskomunikasi
• Masukan dari Kementerian MBKM sebayak 8 • Tidak
kabinet sebelumnya Adkesma dan delegasi, isu mempersiapkan
• Semangat dan nilai FORKOM UKM. fasilitas penunjang rencana B, sehingga
perubahan dan kampus sebanyak kebingungan di
kebaikan dalam 11 delegasi, dan isu hari-h saat
internal KM UGM UKT sebanyak 7 mengalami kendala
delegasi. Sehingga • Konsep seringkali
total terdapat 37 berubah-ubah dan
delegasi. cenderung dadakan
436

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Anggota kurang aktif dan tanggap dalam • Meningkatkan pemahaman panitia
menangani masalah di jobdesc nya terkait dengan jobdesc divisinya
• Kurangnya komunikasi antar divisi • Meningkatkan komunikasi dan
sehingga menyebabkan miskomunikasi memperjelas alur koordinasi antar divisi
• Tidak mempersiapkan rencana B, dalam kepanitiaan
sehingga kebingungan di hari-h saat • Dapat dipikirkan kemungkinan-
mengalami kendala kemungkinan terburuk acara yang akan
• Konsep seringkali berubah-ubah dan dilaksanakan
cenderung dadakan • Sudah menetapkan konsep jauh-jauh hari
sebelum pelaksanaan kegiatan

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


• Pelaksanaan hari ke-1 Pemasukan Rp2.000.000,00
https://youtu.be/oya9NdOWgSg Pengeluaran Rp2.000.000,00
• Pelaksanaan hari ke-2
https://youtu.be/pK7xyHELAoA
• Pelaksanaan hari ke-3
https://youtu.be/QeebvLj86TE
• Publikasi
https://www.instagram.com/tv/CNNB-
Z7jmot/?utm_medium=copy_link
• After Report
https://www.instagram.com/p/CN7d16c
MLc6/?utm_medium=copy_link
437

DIALOG LINTAS AGAMA

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Melihat perkembangan penerapan Pancasila pada saat ini, khususnya yang berkaitan dengan
agama, hal tersebut justru tidak selaras atau berbanding terbalik terhadap amanat dari Pasal 29 UUD
1945 dan Pancasila. Hal ini dapat kita lihat masih banyak terjadi kasus yang berkaitan dengan agama
khususnya kasus intoleransi antar umat beragama. Kasus intoleransi terjadi akibat kurangnya
pengetahuan dan rendahnya rasa saling menghargai perbedaan antar umat beragama. Padahal kebebasan
tersebut sudah dijelaskan dalam sila kelima Pancasila yaitu “Keadilan sosial bagi seluruh rakyat
Indonesia” dan Pasal 29 UUD 1945 yang menjamin kemerdekaan tiap-tiap penduduk untuk memeluk
agamanya masing-masing dan untuk beribadah menurut agamanya dan kepercayaannya itu. Pancasila
dan agama seringkali dianggap sebagai hal yang saling bertentangan, mengingat pancasila merupakan
dasar dalam bernegara dan agama sebagai dasar dalam berkehidupan. Selama ini, masih ada kelompok
yang menganggap adanya perbedaan antar keduanya dan disalah tafsirkan oleh kelompok yang
memiliki pemikiran sempit terhadap agama, bahkan sering dieksploitasi untuk kepentingan tertentu
dalam menentang nilai-nilai dalam Pancasila tersebut. Padahal jika kita perhatikan kembali sila
Pancasila, sila Pancasila tersebut hasil dari rangkuman nilai-nilai yang ada dalam agama sehingga
keduanya saling berkesinambungan dan tidak ada sila yang bertentangan dengan agama.
Berdasarkan pemaparan diatas, BEM KM UGM melihat perlu diadakannya kegiatan “Dialog
Lintas Agama” yang bertemakan “Relevansi Ideologi Pancasila dalam Perspektif tiap Agama di
Indonesia”. Kegiatan ini dilaksanakan dengan model dialog antar pemuka agama dari keenam agama
yang diakui di Indonesia yaitu Islam, Kristen, Katolik, Hindu, Buddha, dan Konghucu, kemudian
dilanjutkan dengan sesi tanya jawab oleh peserta sehingga terjadi komunikasi dua arah untuk
menambah pemahaman dari para peserta mengenai relevansi ideologi pancasila dalam perspektif agama
di Indonesia. Kegiatan ini dilaksanakan pada Sabtu, 12 Juni 2021.
438

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Keberadaan Unit • Proses perumusan • Kegiatan Dialog • Konsep Dialog


Kegiatan pelaksanaan Dialog Lintas Agama 2021 Lintas Agama
Mahasiswa Lintas Agama yang bertema ditetapkan sangat
Kerohanian di UGM dilaksanakan selama “Relevansi Ideologi berdekatan dengan
• Momentum Hari kurang lebih 4-5 Pancasila dalam hari pelaksanaan
Pancasila minggu Perspektif tiap kegiatan.
• Permasalahan • Dalam prosesnya Agama di • Anggota kurang
bangsa yang juga berkolaborasi Indonesia” aktif dan tanggap
berkaitan dengan dengan stakeholders berlangsung pada dalam menangani
ideologi, toleransi lainnya yakni UKM Sabtu, 12 Juni 2021. masalah di jobdesc-
dan agama KEROHANIAN Diawali dengan nya
UGM dan opening ceremony • Kurangnya
FORKOM UKM. dan keynote speech komunikasi dan
oleh Bp. Yaqut koordinasi antar
Cholil Qoumas divisi dalam
selaku Menteri kepanitiaan
Agama RI Kabinet
Maju
• Turut mengundang
5 pemuka agama
dalam
menyampaikan
pandangan
keagamaan dalam
lingkup Pancasila.
• Total peserta
kegiatan kurang
lebih sejumlah 120
peserta

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Konsep Dialog Lintas Agama ditetapkan • Meningkatkan pemahaman panitia
sangat berdekatan dengan hari Sudah menetapkan konsep jauh-jauh hari
pelaksanaan kegiatan. sebelum pelaksanaan kegiatan.
• Anggota kurang aktif dan tanggap dalam • Meningkatkan rasa empati dan
menangani masalah di jobdesc-nya komunikasi antar anggota.
• Kurangnya komunikasi dan koordinasi • Meningkatkan komunikasi dan
antar divisi dalam kepanitiaan memperjelas alur koordinasi antar divisi
dalam kepanitiaan

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


• Pelaksanaan Pemasukan Rp1.278.000,00
https://youtu.be/5nGGnASSIB4 Pengeluaran Rp1.278.000,00
• Publikasi
https://www.instagram.com/p/CP5GD50
M2hT/?utm_medium=copy_link
439

LAWATAN SINERGI

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Lawatan sinergi merupakan kunjungan formal dan informal ke setiap lembaga di KM UGM
yang dilakukan oleh Kementerian Sinema sebagai kepanjangan tangan BEM KM UGM. Konsep dari
lawatan sinergi adalah co-creation, dimana akan ada beberapa langkah sebelum melakukan kunjungan
formal yang akan disetujui bersama dengan lembaga terkait. Kegiatan ini dilakukan untuk menarik
aspirasi, kritik, saran maupun keresahan dari mahasiswa atau lembaga terkait dan diharapkan
membuahkan kolaborasi dengan lembaga terkait. Sebuah organisasi akan berjalan sesuai dengan
rencana yang diharapkan apabila setiap elemen bekerja secara profesional dan terjadi interaksi serta
kerjasama yang baik antar anggotanya. Humas sebagai wajah dari sebuah organisasi sudah seharusnya
memberikan citra yang baik dan membangun relasi dengan pihak-pihak terkait guna menjaga sebuah
dinamika, eksistensi, dan kualitas sebuah organisasi. Berbagai cara dapat dilakukan, salah satunya
dengan diadakannya Lawatan Sinergi. Lawatan Sinergi diharapkan dapat menjadi wadah yang dapat
mempertemukan BEM KM UGM dengan Lembaga KM yang hadir. Selain itu, Lawatan Sinergi
diharapkan dapat memperluas dan mempererat relasi dengan lembaga yang ada di KM UGM.
Dalam satu tahun kepengurusan BEM KM UGM 2021 program kerja Lawatan Sinergi sudah
terlaksana sebanyak 13x dengan total lebih dari 50 lembaga yang dikunjungi, yakni antara lain:

Waktu Pelaksanaan Kegiatan


Sabtu, 20 Maret 2021 Lawatan UKM Sepakbola dan Futsal
Jumat, 26 Maret 2021 Lawatan BEM KM Fakultas Farmasi
Sabtu, 27 April 2021 Lawatan ORMADA
Kamis, 6 Mei 2021 Lawatan SekBer Kerohanian
Sabtu, 8 Mei 2021 Lawatan BEM KM Sekolah Vokasi
Jumat, 28 Mei 2021 Lawatan BEM Fakultas Peternakan
Jumat, 30 Juli 2021 Lawatan BEM Fakultas Geografi
Minggu, 5 September 2021 Lawatan UKM Gadjah Mada Basketball
Sabtu, 18 September 2021 Lawatan DEMA Fakultas Pertanian
Sabtu, 25 September 2021 Lawatan ORMADA
Selasa, 9 November 2021 Lawatan UKM Satuan Resimen Mahasiswa
Selasa, 16 November 2021 Lawatan UKM Peduli Difabel
Jumat, 26 November 2021 Lawatan LEM Fakultas Ilmu Budaya
440

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Banyaknya • Proses • Dalam satu tahun • Peserta terkadang


lembaga yang perumusan kepengurusan melebihi
ada di KM UGM pelaksanaan Lawatan Sinergi kapasitas,
• Perbedaan latar setiap Lawatan telah terlaksana terkadang kurang
belakang serta Sinergi sebanyak 13x, dari target
pengawalan isu dilaksanakan dengan rincian • Kekurangan
setiap lembaga selama kurang lembaga fakultas informasi terkait
yang menjadi lebih 2 s.d. 4 6x, UKM 5x dan dengan kontak
daya tawar serta minggu ORMADA 2x ORMADA yang
kemajemukan di • Dalam prosesnya • Dengan total bisa dihubungi
lingkungan KM juga lembaga yang • Tidak semua
UGM berkolaborasi dikunjungi lebih lawatan
• Pembangunan dengan dari 50 (Terdapat menghasilkan
hubungan stakeholders beberapa output bersama
sinergis antar yang ada di KM lembaga yang • Dalam beberapa
lembaga yang UGM baik hadir dalam satu kali Lawatan
ada di KM UGM lembaga tingkat kali Lawatan Sinergi waktu
fakultas, UKM, Sinergi) pelaksanaan pada
ORMADA dan surat
lain-lain permohonan dan
pada poster
berbeda

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Peserta terkadang melebihi kapasitas, • Menginisiasikan kegiatan baru yang
dan terkadang kurang dari target lebih menarik, khususnya bagi peserta
• Kekurangan informasi terkait dengan yang tidak bisa secara langsung terlibat
kontak ORMADA yang bisa dihubungi • Koordinasi antara panitia lebih
• Tidak semua lawatan menghasilkan ditingkatkan lagi
output bersama • Lebih aktif dan terbuka dengan konsep
• Dalam beberapa kali Lawatan Sinergi lawatan yang baru agar tidak terkesan
waktu pelaksanaan pada surat monoton
permohonan dan pada poster berbeda

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp1.000.000,00
Pengeluaran Rp1.000.000,00
441

SWARA KM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Pada era modern ini, penyampaian informasi tidak perlu dilakukan secara konvensional lagi.
Saat ini, upaya penyampaian informasi sudah berkembang dan memanfaatkan teknologi yang ada.
Sebagai generasi yang dinamis dan memiliki intelektual diperlukan sarana yang memadai untuk
menyampaikan buah pemikirannya. Beruntungnya, teknologi media sekarang ini sudah sangat
mumpuni dalam memenuhi tuntutan zaman. Munculnya media sosial dan media dokumentasi menjadi
faktor pendukung utama dalam menyampaikan ide-ide dan pemikiran. Melihat alasan yang mendalam
tersebut, BEM KM UGM 2021 mengadakan program SWARA KM sebagai wadah pemenuhan tuntutan
jiwa muda dalam bersuara. Program kerja SWARA KM merupakan sebuah ajang komunikasi bagi
lembaga-lembaga KM UGM tidak hanya BEM saja, yang dibalut dalam bentuk podcast. Kegiatan ini
dilaksanakan untuk memberikan exposure terhadap beberapa lembaga yang ada di UGM. SWARA KM
dirilis satu hingga dua kali dalam sebulan.
Dalam satu tahun kepengurusan BEM KM UGM 2021 proram kerja SWARA KM telah
terlaksana sebanyak 14x dengan rincian sebagai berikut:

Jadwal Pelaksanaan Kegiatan


4 Maret 2021 SWARA KM EP. 1: Vaksin Corona, Perlukah?
13 Maret 2021 SWARA KM EP. 2: Desah – Desus Demokrasi dan Kebebasan Dalam
Negeri
10 April 2021 SWARA KM EP. 3: What Is Happening With Asian Americans?
24 April 2021 SWARA KM EP. 4: Upaya Penanganan Kekerasan Seksual di Kampus:
Solutif atau Problematik?
7 Mei 2021 SWARA KM EP. 5: Neoliberalisme Dalam Dunia Pendidikan: Positif
atau Negatif?
15 Mei 2021 SWARA KM EP. 6: Menjadi Perempuan Dalam Dunia Seni Bela Diri
9 Juli 2021 SWARA KM EP. 7: Urban Legend UGM: Merinding!
5 Agustus 2021 SWARA KM EP. 8: Pemanfaatan Teknologi Dalam Mengatasi Isu
Masyarakat Lokal Oleh Mahasiswa
7 September 2021 SWARA KM EP. 9: Mengenal Fenomena FoMO di Kalangan
Mahasiswa Selama Pandemi
20 September 2021 SWARA KM EP. 10: Narkoba [katanya] enak, tapi jahat?
29 September 2021 SWARA KM EP. 11: Darurat Kemanusiaan Konflik Israel-Palestina
31 Oktober 2021 SWARA KM EP. 12: Crypto, Saham, dan Judi Bola: Apa Bedanya?
12 Desember 2021 SWARA KM EP. 13 Menwa?
442

12 Desember 2021 SWARA KM EP. 14: Mulai Perencanaan Karier Sejak Kuliah? Gimana
Caranya?

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Berbagai isu • Proses • Dalam satu tahun • Rencana


yang sedang perumusan kepengurusan pelaksanaan
berkembang baik pelaksanaan SWARA KM tidak sesuai
di dalam kampus, setiap episode telah merilis 14 dengan
masyarakat luas SWARA KM episode yang realisasinya
dan dunia dilaksanakan berkolaborasi • Standarisasi
internasional selama kurang dengan berbagai output pada
• Keberadaan lebih 1-3 minggu lembaga dan platform spotify
lembaga dan • Proses komunitas yang berbeda dengan
komunitas yang pengerjaan ada di KM UGM platform
ada di KM UGM dilaksanakan sesuai dengan isu instagram
secara daring yang sedang • Perlunya evaluasi
hangat. jumlah
pendengar
sebagai landasan
untuk program
kerja berikutnya
• Perlunya
memahami lebih
jauh terkait cara
menarik banyak
pendengar

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Rencana pelaksanaan tidak sesuai • Sebaiknya event disebarkan lebih luas
dengan realisasinya lagi, agar partisipan tertarik mengikuti
• Standarisasi output pada platform spotify acara.
berbeda dengan platform instagram • Untuk menarik audiens lebih luas bisa
• Perlunya evaluasi jumlah pendengar dilakukan pemberian giveaway.
sebagai landasan untuk program kerja
berikutnya
• Perlunya memahami lebih jauh terkait
cara menarik banyak pendengar

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://open.spotify.com/show/5rFGgAsqiuk Pemasukan Rp375.000,00
XrRxMViQcKg?si=3MYYKCYiRH-Y5x- Pengeluaran Rp375.000,00
69KGJ3w
443

ARSIP INSPIRASI

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kegiatan ini merupakan pengumpulan data narahubung dari lembaga-lembaga serta program
kerja skala universitas atau lebih yang ada di UGM. Data yang dikumpulkan terdiri dari empat jenis
lembaga yaitu, Lembaga eksekutif di tingkat fakultas, Himpunan/Keluarga mahasiswa tingkat
prodi/departemen, UKM, dan Organisasi Mahasiswa Daerah (ORMADA). Data yang telah terhimpun
dapat diakses oleh seluruh mahasiswa aktif KM UGM dengan menggunakan email UGM. Penyajian
database ini sendiri melalui excel serta infografis singkat.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Eksistensi lembaga • Proses pengumpulan • Terhimpunnya • Pemgumpulan data


yang ada di KM data Arsip Inspirasi database kontak dan terlambat 2 minggu
UGM baik dalam dilaksanakan selama program kerja setiap dari target yang
tingkat fakultas, kurang lebih 5-7 dari lembaga telah ditentukan
himpunan minggu fakultas, himpunan • Keterlambatan
mahasiswa • Proses pengerjaan mahasiswa diakibatkan
jurusan/departemen, dilaksanakan secara jurusan/departemen, beberapa kendala
UKM dan daring UKM dan seperti pihak
ORMADA. ORMADA lembaga yang
• Tersaji dalam slowrespon dan
bentuk excel serta terdapat beberapa
infografis singkat lembaga belum
transisi ke pengurus
baru

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Pemgumpulan data terlambat 2 minggu • Dalam proses pengumpulannya
dari target yang telah ditentukan menggunakan Google Form yang
• Keterlambatan diakibatkan beberapa didalamnya tercantum secara detail apa
kendala seperti pihak lembaga yang saja data yang dibutuhkan sehingga lebih
slowrespon dan terdapat beberapa efektif dan efisien
lembaga belum transisi ke pengurus baru

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


bit.ly/ArsipInspirasiBEMKMUGM2021 Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
444

MEANFESS

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Menilik siklus perkembangan dari Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga Mahasiswa yang
hingga saat ini sarat akan kritik dari berbagai kalangan, baik lingkup internal maupun eksternal. Dengan
demikian, Kementerian Sinergitas Mahasiswa BEM KM UGM 2021 ingin membuat cara unik dalam
memberikan aspirasi, kritik, dan saran yang ditujukan kepada BEM KM UGM sendiri maupun
Lembaga KM lainnya, namun dengan medium yang berbeda, yaitu dengan konsep komedi namun tidak
meninggalkan intensinya. Meanfess ini adalah salah satu event yang diadakan oleh Kementerian
Sinergitas Mahasiswa BEM KM UGM untuk menjawab keresahan dan uneg-uneg mahasiswa UGM.
Berupa kritik dan saran yang diberikan kepada BEM KM UGM dari rekan-rekan secara anonim dan
langsung ditanggapi oleh Pengurus Harian BEM KM UGM. Kegiatan Meanfess 2021 dilaksanakan
dengan tujuan untuk mengevaluasi kinerja BEM KM UGM secara satire dan sebagai sarana melepas
penat dari hiruk pikuk organisasi. Kegiatan ini dilaksanakan pada 9 September 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Kegiatan • Proses • Meanfess • Kurangnya


organisasi yang perumusan merupakan partisipasi dari
dirasa terlalu pelaksanaan wadah bagi anggota BEM
saklek Meanfess masyarakat KM UGM,
• Ramainya isu dilaksanakan umum sebagai mahasiswa UGM
yang sedang selama kurang ajang memberi dan masyarakat
berkembang lebih 4 s.d. 5 kritik dan saran luas
mengenai kinerja minggu bagi lembaga- • Timeline tidak
BEM KM UGM • Dalam proses lembaga KM sesuai yang
• Inovasi baru pengerjaannya UGM tidak direncanakan
dalam dengan order di hanya BEM saja,
menyampaikan Kementerian yang dibalut
keresahan dan Medinfo untuk dalam acara
evaluasi bagi produk visual komedi. Kritik
BEM KM UGM dan audio dan saran
visualnya kemudian
direspon
langsung oleh
yang
bersangkutan
dalam bentuk
video yang telah
tayang di
Instagram dan
Youtube BEM
KM UGM pada
09 September
2021
445

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kurangnya partisipasi dari anggota BEM • Sebaiknya event disebarkan lebih luas
KM UGM, mahasiswa UGM dan lagi, agar partisipan tertarik mengikuti
masyarakat luas acara dengan cara optimalisasi platform
• Timeline tidak sesuai yang direncanakan media sosial resmi yang dimiliki oleh
BEM KM UGM.
• Sebaiknya acara direncanakan kembali
dengan matang dengan analisis dan
pemetaan audiens.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://www.instagram.com/tv/CTmFjYHJ Pemasukan Rp1.000.000,00
4kU/?utm_medium=copy_link Pengeluaran Rp1.000.000,00
446

MANEKAH BUDDAYAH

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Pergeseran pendanaan kegiatan Forum Ketua Lembaga ke Manekah Buddayah dikarenakan
adanya perubahan dalam RAB Kementerian Sinergitas Mahasiswa yang sebelumnya Forum Ketua
Lembaga masuk ke dalam sebagai program kerja namun di tengah jalan terjadi perubahan sehingga
ditiadakan. Bersandingan dengan itu juga, teman-teman Kedirjenan ORMADA di akhir periode
melaksanakan event besar bersama teman-teman ORMADA yang pada awalnya tidak masuk kedalam
RAB Kementerian Sinema. Oleh karena itu terjadi realokasi anggaran yakni digesernya pendanaan
Forum Ketua Lembaga ke Manekah Buddayah.
Hadirnya berbagai macam kebudayaan di lingkup Universitas Gadjah Mada merupakan suatu
anugerah yang patut disyukuri. Dengan adanya berbagai macam kebudayaan tersebut, tentunya menjadi
suatu tantangan bagi kita untuk menjaga dan melestarikan agar ragam kebudayaan tersebut menjadi
wadah persatuan dan kesatuan. Oleh karenanya, diperlukan adanya suatu selaras dengan tujuan. Maka
dari itu, kegiatan ini dipilih dengan membawa ciri khas budaya daerah masing-masing sekaligus untuk
memperkenalkan budayanya tersebut. Manékah Buddayah merupakan bagian dari kegiatan Lawatan
Sinergi dimana kegiatan ini merupakan kolaborasi antara BEM KM UGM dengan KORMAD UGM
dan melibatkan seluruh ORMADA yang ada di UGM. Kegiatan ini dilaksanakan pada 25 Oktober s.d.
25 November 2021.
447

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Eksistensi • Proses perumusan • Terselenggaranya • Tidak semua panitia


ORMADA yang ada pelaksanaan Manekah Buddayah paham terhadap
di UGM Manekah Buddayah dengan bentuk jobdesc-nya masing-
• Kemajemukan dari dilaksanakan selama lomba poster masing, sehingga
budaya-budaya yang kurang lebih 7 s.d. 8 dengan tema beberapa divisi
ada dari setiap minggu mengenalkan kerjanya terhambat
daerah • Dalam proses budaya yang ada di • Tidak semua panitia
• Upaya mengenalkan pengerjaannya setiap daerah aktif berpartisipasi
dan melestarikan dengan order di ormada. dalam program
budaya dari masing- Kementerian Mekanisme dari kerja ini
masing daerah Medinfo untuk kegiatan ini sendiri • Banyak konsep
produk visualnya adalah acara yang belum
dan Kementerian mengumumkan matang dan sering
Hublu untuk adanya lomba dan kali berubah-ubah
maintenance meminta partisipasi
website BEM KM setiap perwakilan
UGM ORMADA untuk
mengikuti. Dalam
prosesnya poster
yang sudah
diserahkan akan di
upload pada
instagram BEM
KM dan website
resmi milik BEM
KM. Kegiatan ini
dilaksanakan pada
25 Oktober s.d. 25
November dan
didapatkan
pemenang yaitu
Gadjah Lampung,
WAKGAMA,
Jawaragama.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Tidak semua panitia paham terhadap • Sebaiknya event disebarkan lebih luas.
jobdesc-nya masing-masing, sehingga Sebaiknya dipastikan kembali bahwa
beberapa divisi kerjanya terhambat panitia memahami jobdesc-nya masing-
• Tidak semua panitia aktif berpartisipasi masing, sehingga tidak menitikberatkan
dalam program kerja ini pada satu orang saja
• Banyak konsep acara yang belum matang • Sebaiknya panitia lebih aktif dan
dan sering kali berubah-ubah komunikatif, serta memperbaiki
teamwork
• Sebaiknya acara direncanakan kembali
dengan matang

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://bemkm.ugm.ac.id/manekah-buddayah/ Pemasukan Rp1.000.000,00
Pengeluaran Rp1.000.000,00
448

SINEMA STORY’S

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Sinema’s Story merupakan Kegiatan mengakrabkan antar pengurus serta meningkatkan mutu,
pengetahuan, serta ilmu berorganisasi bagi seluruh masyarakat Kementerian Sinergitas Mahasiswa.
Kegiatan ini berbentuk upgrading internal serta makrab bagi seluruh anggota Kementerian Sinergitas
Mahasiswa. Dalam satu tahun kepengurusan Sinema’s Story sudah terlaksana sebanyak 3x yakni:
1. Kamis, 25 Februari 2021 dengan mengundang pemateri Dianty Annisa dengan tema Self Branding
2. Sabtu, 5 Juni 2021 dengan mengundang pemateri Helmi Hafiyyan dengan tema Manajemen
Organisasi
3. Minggu, 14 November 2021 dengan mengundang pemateri Sulthan Farras dengan tema
Leadership and Decision Making

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Kebutuhan untuk • Proses perumusan • Dalam satu tahun • Saat upgrading


mengupgrade soft pelaksanaan setiap kepengurusan sudah terdapat beberapa
skills dari setiap upgrading Sinema's terlaksana kegiatan anggota yang tidak
anggota Story dilaksanakan upgrading sebanyak ikut ataupun tidak
kementerian selama kurang lebih 3x dengan aktif selama materi
• Kewajiban dari 2 s.d. 4 minggu mengundang Dianty yang diberikan
Kementerian PSDM • Dalam proses Annisa, Helmi • Terdapat masukan
untuk melaksanakan pengerjaannya Hafiyyan dan bahwa materi yang
upgrading minimal dikomandoi oleh Sulthan Farras diberikan pada
3x dalam satu tahun Kedirjenan Sumber sebagai pemateri upgrading terakhir
kepengrusan Daya Manusia dan 1x makrab. terlalu berat
dengan selalu sehingga beberap
berkomunikasi anggota tidak bisa
dalam penetapan mengikuti flow
tanggal dan tema materi
upgrading

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Saat upgrading terdapat beberapa • Kedepannya diharapkan dalam
anggota yang tidak ikut ataupun tidak menjalankan makrab disusun acaranya
aktif selama materi yang diberikan sedemikian mungkit yang bisa benar-
• Terdapat masukan bahwa materi yang benar merekatkan hubungan
diberikan pada upgrading terakhir terlalu • Dalam pemilihan tema upgrading
berat sehingga beberapa anggota tidak diharapkan yang sesuai dengan
bisa mengikuti flow materi kebutuhan dari setiap anggota dengan
melakukan voting atau survey terlebih
dahulu
449

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp1.300.000,00
Pengeluaran Rp1.300.000,00
450

KALENDER KM UGM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kalender KM UGM merupakan eskalasi dari program kerja Arsip Inspirasi yang dibalut dalam
bentuk kalender. Kalender tersebut nanti ada pada website BEM KM UGM dan akan terus di
maintenance sesuai update yang dilakukan.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Merapihkan • Proses pengumpulan • Program Kerja •-


visualisasi dari data Arsip Inspirasi Kalender KM UGM
Arsip Inspirasi dilaksanakan selama sendiri tidak
dalam bentuk kurang lebih 5-7 terlaksana karena
kalender minggu padatnya jadwal
• Proses pengerjaan Kementerian
dilaksanakan secara Sinergitas
daring Mahasiswa pasca
• Seharusnya terselesaikannya
pelaksanaan Arsip Inspirasi dan
pembuatan Kalender adanya keterbatasan
KM UGM pengurus terhadap
dilaksanakan setelah pelaksanaan
selesainya Arsip program kerja
Inspirasi tersebut sehingga
program kerja tidak
terlaksana

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


- -

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
451

Kementerian Hubungan Luar

Arahan Umum
Kementerian Hubungan Luar memiliki fokus pada pembangunan hubungan bilateral dan
multilateral antara BEM KM UGM dengan lembaga lain di tingkat regional, nasional, hingga
internasional guna menciptakan kebermanfaatan. Serta, pengembangan dalam bidang komunikasi,
informasi, dan pers untuk menyebarluaskan kegiatan dan produk BEM KM UGM agar dapat diketahui
oleh masyarakat kampus.

Arahan Khusus
Kementerian Hubungan Luar memiliki tugas dan fungsi sebagai berikut.
1. Melakukan kerja sama dengan berbagai lembaga, instansi, stakeholder, serta alumni dalam hal
pengadaan acara, penyebaran informasi, dan lain sebagainya.
2. Mengurus administrasi, serta menjadi jembatan kehumasan dalam urusan kunjungan.
3. Media informasi kegiatan BEM KM UGM kepada pihak luar atau lembaga terkait.
4. Menjalin kerja sama dengan berbagai media, baik itu media cetak maupun daring.
5. Sebagai media transparansi dari berbagai kegiatan yang sudah dilaksanakan sebelumnya.
6. Membantu pengelolaan website BEM KM UGM.
7. Membuat konten-konten Kementerian Hubungan Luar baik secara visual maupun audio visual.

Kondisi Kementerian
Kementerian Hubungan Luar dipimpin oleh seorang Menteri Hubungan Luar yang didampingi oleh
dua wakil menteri, yaitu Wakil Menteri Kedutaan Besar dan Wakil Menteri Komunikasi Informasi.
Wakil Menteri Kedutaan Besar membawahi Kedirjenan DPDK dan Mistra. Sementara, Wakil Menteri
Komunikasi Informasi membawahi Kedirjenan PPTK dan IKAP. Penjelasan lebih lanjut mengenai
empat kedirjenan tersebut adalah sebagai berikut.
- Kedirjenan DPDK adalah sebuah kedirjenan yang bergerak di bidang kehumasan dan
mengurusi kunjungan yang ada.
- Kedirjenan Mistra adalah sebuah kedirjenan yang bertugas untuk menjalin dan menjembatani
kemitraan.
- Kedirjenan PPTK adalah sebuah kedirjenan yang bergerak di bidang media komunikasi dan
informasi BEM KM UGM kepada pihak luar baik dalam bentuk tulisan maupun audio-visual.
- Kedirjenan IKAP adalah sebuah kedirjenan yang bertanggung jawab terhadap konstruksi
website BEM KM UGM, serta publikasi informasi visual dalam Kementerian Hubungan Luar.

Selain itu, terdapat tiga struktur di bawah Menteri Hubungan Luar, yakni sekretaris, bendahara, dan
Kedirjenan PSDM. Sehingga, secara keseluruhan anggota Kementerian Hubungan Luar Tahun 2021
berjumlah 32 orang.

Evaluasi
- Alur koordinasi dalam Kementerian Hubungan Luar terkesan kurang efektif.
- Pemilihan sumber daya manusia dalam Kementerian Hubungan Luar masih kurang tepat. Hal
tersebut disebabkan banyaknya anggota yang sibuk karena kurang mampu melakukan
manajemen waktu dalam menjalankan tugasnya.
- Kementerian Hubungan Luar masih kekurangan sumber daya manusia yang memiliki
kemampuan desain.
- Kementerian Hubungan Luar masih kekurangan kegiatan bonding untuk mempererat hubungan
antar anggota kementerian.
452

- Komunikasi Kementerian Hubungan Luar terkendala dan mengalami kesulitan karena kondisi
Pandemi COVID-19 yang menuntut komunikasi secara daring.
- Penyelenggaraan timeline program kerja Kementerian Hubungan Luar kurang efisien.

Rekomendasi
- Diperlukan adanya pertimbangan ulang terhadap jumlah wakil menteri untuk memperbaiki
koordinasi dalam Kementerian Hubungan Luar.
- Diperlukan adanya penambahan jumlah anggota Kedirjenan PSDM Kementerian Hubungan
Luar.
- Diperlukan adanya ikatan komitmen dengan anggota Kementerian Hubungan Luar terkait
dengan manajemen waktu.
- Diperlukan adanya perbaikan terkait dengan komposisi anggota kedirjenan Kementerian
Hubungan Luar.
- Diperlukan adanya penambahan jumlah kegiatan bonding, baik secara daring maupun luring.
- Diperlukan adanya pertimbangan ulang terkait dengan komposisi program kerja antar
kedirjenan agar lebih seimbang.
453

Berinteraksi

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Berinteraksi (Berita Internasional dan Redaksi) adalah salah satu produk Kementerian
Hubungan Luar yang memberikan informasi seputar isu hangat yang sedang diperbincangkan di tingkat
internasional. Produk Berinteraksi disuguhkan dalam bentuk video naratif yang bertujuan untuk
menyampaikan informasi dengan baik. Berinteraksi dilaksanakan sebanyak dua kali selama periode
2021 dengan keterangan sebagai berikut.
1. Berinteraksi 1: La Conquista de Jerusalem (28 Maret)
2. Berinteraksi 2: Myanmar Coup e’ Lotta (11 Juni)

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Berita dan penelitian • Mengolah berita dan • Video Berinteraksi: • Video kurang
terkini mengenai isu penelitian ke dalam Coup E' LOTTA dan interaktif dan
internasional sebuah bentuk narasi Berinteraksi: La dinamis dalam
visual Conquista de penyampaian narasi
Jerusalem

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Video kurang interaktif • Diperlukan adanya evaluasi ulang
• Video kurang dinamis dalam terkait dengan konsep video
menyampaikan narasi Berinteraksi sehingga dapat
• Belum terdapat signifikansi spesifik menghasilkan video yang lebih
terkait pemaparan isu internasional yang interaktif dan dinamis
diusung • Diperlukan adanya spesifikasi
signifikansi terhadap topik yang diusung

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


s.id/Berinteraksi1 Pemasukan Rp0,00
s.id/Berinteraksi2 Pengeluaran Rp0,00
454

Pesan Yuk!

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Pesan Yuk! (Pendamping Kehumasan) merupakan salah satu program kerja Kementerian
Hubungan Luar untuk mengkonstruksi konsep menarik terkait prosedur kerja sama dan komunikasi
terhadap pihak luar. Pesan Yuk! memanfaatkan situs linktr.ee untuk merealisasikannya.
Hingga saat ini Kementerian Hubungan Luar telah membantu beberapa program kerja
kementerian lain di BEM KM UGM, dibidang kehumasan seperti LO maupun Humas. Beberapa
program yang dibantu pesan yuk, adalah : Gamakonkrit, Lokakarya, Wikimedia, Hack Government,
dsb.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Situs dan jaringan • Mengolah situs dan • Situs link.tree milik • Belum ada
komunikasi jaringan komunikasi Kementerian pemasaran yang baik
Kementerian tersebut Hubungan Luar terkait dengan situs
Hubungan Luar menggunakan BEM KM UGM link.tree ini
BEM KM UGM link.tree

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Belum ada pemasaran yang baik terkait • Diperlukan adanya pemasaran yang lebih
dengan situs linktr.ee milik Kementerian baik terkait dengan situs linktr.ee milik
Hubungan Luar BEM KM UGM 2021 Kementerian Hubungan Luar BEM KM
UGM 2021

Anggaran Kegiatan
Link Kegiatan
Pemasukan Rp 0,00
linktr.ee/hublubemkm21 Pengeluaran Rp 0,00
455

BEM KM UGM Mudik Sarasehan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Mudik Sarasehan merupakan kegiatan internal BEM KM UGM, yakni mengenai kunjungan-
kunjungan ke beberapa Kementerian Republik Indonesia maupun instansi pemerintah dan swasta.
Kunjungan ini dilakukan untuk mendapatkan ilmu melalui sharing session mengenai kinerja dan
struktur yang ada pada tiap-tiap kementerian, serta melakukan pembahasan lainnya sesuai dengan
kebutuhan. Daftar Kunjungan yang dilakukan adalah : Kementerian Ketenagakerjaan, Kementerian
Desa, Komnas HAM, Komnas Perempuan, DPR RI, Kagama PP, dan KontraS. Kegiatan ini dilakukan
pada tanggal 11 – 14 Januari 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Hasil diskusi • Kunjungan dan • Rilis Kunjungan • Jumlah


internal BEM KM sharing session BEM KM UGM penyelenggaraan
UGM bersama instansi
Kementerian RI

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Jumlah penyelenggaraan kerja sama • Diperlukan penambahan jumlah
dengan instansi lain eksternal penyelenggaraan Mudik Sarasehan.
Universitas Gadjah Mada melalui Mudik Sehingga, kerja sama yang terjalin lebih
Sarasehan masih kurang. luas adanya.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


bit.ly/KunjunganBEMKMUGM Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
456

Media Collaboration

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
BEM KM UGM menerima media collaboration sesuai dengan kebutuhan dan kebermanfaatan,
berikut daftar media collaboration BEM KM UGM selama satu periode :
1. PPI Edufest ( 2 Maret, 15 Maret, 31 Maret, dan 14 April )
2. Aiesec Impact Circle ( 2 April, 10 April, 12 April, dan 15 April )
3. IMSA UGM ( 12 Mei )
4. Podium ( 23 Juni dan 16 Juli )
5. Roomansa Talks ( 12 Juli dan 18 Juli )
6. AIESEC UGM Project Plan Competition ( 17 Juli )
7. Internship Fair StudentxCEOs ( 30 Juli )
8. Persepsi Nasional by Dema Justicia ( 14 Agustus dan 19 Agustus )
9. AEAC UGM ( 18 Agustus )
10. LatihID ( 22 Agustus dan 23 Agustus )
11. AIESEC Virtual Art Exhibition ( 25 Agustus )
12. Fosmapet Photo Competition ( 15 September )
13. Play Cinema Film by Narasi.TV ( 3 Oktober dan 4 Oktober )
14. School Goes To Psychology ( 12 Oktober )
15. Going Aboard And Beyond UGM ( 19 Oktober dan 21 Oktober )
16. Sekolah Pertanian 2021 (24 Oktober )
17. IELTS Webinar and Simulation Test by Lister ( 26 Oktober )
18. Playfest by Narasi.TV (30 Oktober )
19. Sekolah Media Fosmapet (5 November )
20. 16HAKTP Talkshow ( 2 Desember )

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Hasil diskusi • Kunjungan dan • Rilis Kunjungan • Peninjauan ulang


internal diskusi bersama BEM KM UGM terhadap alur
Kementerian instansi internal pemesanan
Hubungan Luar Universitas
Gadjah Mada
457

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Alur pemesanan masih banyak tidak • Memberikan spesifikasi informasi dan
diketahui karena kurangnya promosi dan promosi berkaitan dengan alur
pengenalan pemesanan sehingga lebih banyak
diketahui dan mempermudah alur
kolaborasi

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


www.instagram.com/bemkm_ugm Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
458

Arus Balik Collabs

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Melalui program kerja Arus Balik Collabs (ABC) , BEM KM UGM melakukan kerja sama dengan
berbagai event partner yang merupakan lembaga atau instansi internal Universitas Gadjah Mada.
Program kerja ini bertujuan untuk membagikan pengetahuan kepada mahasiswa UGM, khususnya
mengenai kepemimpinan, studi di luar negeri, iklim, dan kompetisi. Berikut daftar ABC yang
berlangsung :
1. Bersama Bergerak Akhiri Era Energi Fossil bersama 350id (24 April 2021)
2. PPI Edufest Special Talk (19 Mei 2021)
3. PPI Edufest bersama PPI Dunia (22 s.d. 23 Mei 2021)
4. Podium Winner Talks bersama Podium (26 Juni dan 10 Juli 2021)
5. Roomansa Talks Season 1 (24 Juli 2021)

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Hasil diskusi internal • Diskusi kerja sama • Rilis kerja sama • Teknis pra-acara
Kementerian bersama dengan melalui kanal
Hubungan Luar media partner Instagram BEM KM
BEM KM UGM internal UGM UGM
2021

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Teknis pra-acara seperti gladi dan • Diperlukan lebih banyak teknis pra-
technical meeting masih kurang. acara, seperti gladi dan technical
meeting. Sehingga, acara dapat berjalan
dengan baik tanpa kendala teknis.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


s.id/ArusBalikCollabs2 Pemasukan Rp 0,00
s.id/ArusBalikCollabs3 Pengeluaran Rp 0,00
459

Terima Kunjungan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Terjun (Terima Kunjungan) ini merupakan sebuah kegiatan yang dilaksanakan oleh kedirjenan
DPDK yaitu penerimaan kunjungan BEM KM universitas di Indonesia. Program Terima Kunjungan
pada tahun ini menerima 13 Kunjungan, yang terdiri atas:
a. 12 Kunjungan Dalam Negeri (9 Online + 3 Offline), yang terdiri atas:
2) Kementerian Hubungan Luar Politeknik Negeri Lampung (Online);
3) Universitas Kristen Petra (Online);
4) Universtitas Brawijaya (Online);
5) KM ITERA (Online);
6) Universitas Padjajaran (Online);
7) Universitas diponegoro (Online);
8) Institut Teknologi Sepuluh November (Online);
9) Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (Online);
10) Kementerian Hubungan Luar UPN Veteran Jawa Timur (Offline);
11) UPN Veteran Yogyakarta (Ofline);
12) Untidar (Offline);
13) UPN Veteran Jawa Timur (Online);
b. International (Online)
a. Virtual Student Cultural Exchange with Malaysia and Vietnam.
Tujuan dari kunjungan ini untuk menjalin koneksi dengan universitas terkait serta saling
bertukar arah gerak setiap BEM KM UGM. Kegiatan ini juga berisikan diskusi antar lembaga dan
kementerian terkait tugas dan fungsi BEM KM UGM di Universitas Gadjah Mada dan kampus-kampus
eksternal yang telah mengadakan kunjungan ke BEM KM UGM.
Manfaat dari kunjungan ini agar tiap lembaga dapat terjalin diskusi dua arah untuk dapat
menambah ilmu baru dan tentunya dari kedua belah pihak berharap dapat tetap terjalin silaturahmi yang
baik sehingga dapat berkolaborasi lagi ke depannya di lain kesempatan.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Filterisasi • Koordinasi • Rilis kunjungan • Kendala teknis,


kunjungan dengan pihak di kanal efektivitas waktu,
eksternal terkait Instagram BEM dan kehadiran
pelaksanaan KM UGM dalam
kunjungan penyelenggaraan
460

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Evaluasi dari kegiatan ini diperlukannya • Rekomendasi untuk kegiatan kunjungan
persiapan jika terjadi kendala teknis ini diperlukannya kunjungan yang
seperti jaringan atau hambatan dalam bersifat banyak universitas di sebuah
share screen, perlu juga memastikan wilayah sehingga lebih efektif bagi
kehadiran pengisi acara. Lalu perlunya BEM KM UGM.
ketepatan waktu di setiap rundown
acara. Serta alangkah lebih baiknya jika
adanya keseragaman virtual background
dalam acara kunjungan tersebut. Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp0,00
Link Kegiatan Pengeluaran Rp0,00
-
461

Webinar BEM KM UGM x OIA UGM 2021

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Program kerja Webinar BEM KM UGM x OIA UGM 2021 merupakan seminar daring yang
diadakan oleh BEM KM UGM dan OIA UGM dengan mengangkat tema “How to maximize your
potential to achieve scholarship during pandemic era”. Program kerja ini diselenggarakan untuk
memberi wadah kepada seluruh mahasiswa Universitas Gadjah Mada dalam mendapatkan informasi
terkait dengan scholarship beserta pembekalannya. Webinar BEM KM UGM x OIA UGM
dilaksanakan sebanyak satu kali, yakni pada tanggal 15 Agustus 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Konsep acara oleh • Koordinasi dan • Rilis Webinar BEM • Ketidaksesuaian


pihak Kementerian diskusi antara dua KM UGM x OIA jumlah pendaftar dan
Hubungan Luar pihak terkait dengan UGM 2021 di kehadiran
BEM KM UGM dan pelaksanaan acara masing-masing kanal
OIA UGM

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Terdapat ketimpangan yang besar di • Meningkatkan kuota pendaftar untuk
antara jumlah pendaftar dan kehadiran. acara.
• Meningkatkan koordinasi antara pihak
panitia dan peserta.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp 0,00
Pengeluaran Rp 0,00
462

Akrilik

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Akrilik merupakan salah satu produk Kementerian Hubungan Luar BEM KM UGM dalam
bentuk video naratif mengenai rangkuman segala kegiatan dan produk BEM KM UGM dalam periode
waktu tertentu. Akrilik bertujuan untuk memberikan informasi terkait isu-isu BEM KM UGM sehingga
lebih mudah diterima dan dipahami oleh kalangan umum. Akrilik dilaksanakan sebanyak dua kali
selama periode 2021 dengan keterangan sebagai berikut.
1. Akrilik 1 (19 April)
2. Akrilik 2 (21 Juni)

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Kegiatan dan • Pengolahan • Rilis video • Timeline


produk BEM KM produk video Akrilik di kanal pengerjaan
UGM Akrilik Instagram BEM produk Akrilik
KM UGM

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Terdapat ketidaksesuaian dan • Diperlukan koordinasi yang lebih efektif
inefektivitas pada timeline pengerjaan dan efisien dalam pengerjaan produk
produk Akrilik sehingga menyebabkan Akrilik. Sehingga, timeline yang telah
hambatan terhadap timeline lain yang disusun dapat berjalan sebagaimana
sedang berjalan. mestinya.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


s.id/Akrilik1 Pemasukan Rp0,00
s.id/Akrilik2 Pengeluaran Rp0,00
463

Redaksi Kanal UGM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Redaksi Kanal (Rekan) UGM merupakan output branding BEM KM UGM yang berupa majalah dan
terbit dalam beberapa edisi. Setiap edisinya, Rekan UGM merangkum perjalanan pengawalan isu oleh
BEM KM UGM. Judul-judul edisi Rekan yang telah terbit antara lain yakni: Terpesona, Senandika,
Horizontal, dan Berontak. Redaksi Kanal UGM dipublikasikan sebanyak tiga kali selama periode 2021
dengan keterangan sebagai berikut.
1. Rekan 1 (26 Maret 2021)
2. Rekan 2 (21 April 2021)
3. Rekan 3 (3 Juni 2021)

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Data mengenai • Proses pembuatan • Rilis Redaksi • Inefektivitas


isu-isu yang Redaksi Kanal Kanal UGM timeline waktu
dikawal oleh UGM melalui kanal pengerjaan
BEM KM UGM sosial media
BEM KM UGM

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Pengolahan dan penyusunan data konten • Meningkatkan kesadaran dan semangat
membutuhkan waktu yang lebih lama para penyusun Rekan sehingga timeline
dari timeline awal sehingga terjadi Redaksi Kanal UGM yang telah
perubahan tenggat waktu pada proses tersusun sebelumnya dapat terlaksana
desain dan jadwal rilis. dengan efektif dan selesai tepat waktu.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://issuu.com/bemkmugm2021 Pemasukan Rp3.500.000,00
Pengeluaran Rp3.500.000,00
464

Press Conference

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Konferensi pers diadakan sebagai puncak eskalasi dari pengawalan isu BEM KM UGM.
Beberapa isu yang diangkat menjadi topik dalam konferensi pers ini antara lain: TPST Piyungan (25
Maret 2021), Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual (PPKS), Akademik, dan Kebijakan Uang
Kuliah Tunggal (4 Mei 2021), isu PPKM ( 22 Juli 2021), serta Pelayanan Oligarki (16 Oktober 2021).
Kegiatan ini biasanya diselenggarakan sehari setelah public hearing mengenai isu terkait, dengan
dihadiri oleh 30-40 peserta yang terdiri dari panitia, pembicara, perwakilan lembaga eksekutif
mahasiswa, dan juga beberapa awak media.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Hasil pengawalan • Penyelenggaraan • Rilis pers • Koordinasi,


isu BEM KM konferensi pers Kementerian lokasi,
UGM Kementerian Hubungan Luar administrasi, dan
Hubungan Luar BEM KM UGM teknis
BEM KM UGM penyelenggaraan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Koordinasi dengan Media Partner masih • Memperjelas alur koordinasi dengan
kurang baik. antar panita.
• Perubahan tempat yang mendadak. • Menghubungi Media Partner jauh
• Revisi surat undangan dan perizinan sebelum hari pelaksanan.
beberapa kali. • Segala peralatan harus sudah siap
• Suara dalam live streaming terdengar sebelum hari pelaksanaan.
kurang jelas.
Link Kegiatan Anggaran Kegiatan
https://www.instagram.com/p/CVKQoYdPY5 Pemasukan Rp 0,00
H/ Pengeluaran Rp 0,00
465

Relaks

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Relaks (Realita Ekspetasi) merupakan salah satu program kerja gabungan antara Kementerian
Hubungan Luar dan Kementerian Analisis Digital BEM KM UGM. Program kerja ini memberikan
informasi seputar isu terkini yang dikemas dalam bentuk video serta terdapat referensi mengenai data-
data yang telah diolah dan dianalisis. Relaks dilaksanakan sebanyak dua kali selama periode 2021
dengan keterangan sebagai berikut.
1. Relaks 1 (21 April 2021)
2. Relaks 2 (5 Oktober 2021)

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Hasil analisis • Proses pembuatan • Rilis video Relaks • Presenter dalam


data-data seputar video Relaks di kanal video kurang
isu yang diangkat Instagram BEM interaktif
KM UGM

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Presenter dalam video Relaks masih • Diperlukan lebih banyak praktik oleh
kurang interaktif dalam menyampaikan presenter Relaks sehingga
narasi. penyampainnya dapat lebih interaktif.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


s.id/RelaksXJelajahData Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
466

Launching Website BEM KM UGM

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kegiatan Launching Website BEM KM UGM bertujuan sebagai wadah baru bagi BEM KM UGM
untuk menampung segala produk dan kegiatan BEM KM UGM secara digital. Dengan website ini,
BEM KM UGM berusaha untuk mendapatkan atensi yang lebih mahasiswa agar dapat menciptakan
transparansi dalam setiap kegiatan yang dilaksanakan. Launching Website BEM KM UGM
dilaksanakan pada tanggal 20 April 2021.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Seluruh data yang • Proses pembuatan • Rilis website • Jumlah SDM dan
berkaitan dengan dan penyusunan BEM KM UGM pembaharuan
BEM KM UGM website BEM KM informasi melalui
UGM website

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Terdapat kekurangan pada jumlah • Diperlukan adanya penambahan jumlah
sumber daya manusia yang sumber daya manusia yang
berkompetensi untuk mendesain website berkompetensi untuk mendesain website
BEM KM UGM. BEM KM UGM.
• Kurangnya pembaharuan informasi • Informasi website BEM KM UGM perlu
melalui website BEM KM UGM. diperbaharui bersamaan dengan
pembaharuan melalui kanal Instagram
Link Kegiatan Anggaran Kegiatan
https://bemkm.ugm.ac.id Pemasukan Rp2.500.000,00
Pengeluaran Rp2.500.000,00
467

Live Report

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Live Report merupakan sebuah program yang bertujuan untuk menginformasikan berita
kegiatan yang sedang berlangsung dalam bentuk video singkat sebagai bentuk transparansi informasi
yang factual dan aktual.
1. Live Report #1 International Woman Day ( 8 Maret )
2. Live Report #2 Pemeriksaan Kesehatan dan Pembagian Sembako di TPST Piyungan ( 19 Maret )
3. Live Report #3 Aksi Mural ( 22 Maret )
4. Live Report #4 Hearing TPST Piyungan ( 24 Maret )
5. Live Report #5 Press Conference TPST Piyungan ( 25 Maret )
6. Live Report #6 Festival Ramadhan(G) ( 3 Mei )
7. Live Report #7 Press Conference PPKS, UKT, dan Akademik ( 4 Mei )
8. Live Report #8 Aksi Simbolik Upaya Pelemahan KPK ( 21 Mei )
9. Live Report #9 PPKM ( 22 Juli )
10. Live Report #10 Aksi Simbolik #30STWK ( 30 September )
11. Live Report #11 Aksi #SelamatkanWargaJogja ( 9 Oktober )
12. Live Report #12 Hearing Bappeda ( 15 Oktober )
13. Live Report #13 Press Conference Pelayanan Digital ( 16 Oktober )
14. Live Report #14 Aksi Last Call For Jokowi ( 23 Oktober )
15. Live Report #15 Gamakonkrit 2021 ( 6 November )
16. Live Report #16 GIC 2021 ( 22 November )

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Kondisi terkini • Perekaman video • Video singkat • Pembagian tugas


yang terjadi singkat terkait (live report) dan teknis pra-
dengan kondisi melalui kanal acara
terkini Instagram BEM
KM UGM
468

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kurangnya pembagian tugas sehingga • Diperlukan adanya pembagian tugas
hanya beberapa orang saja yang yang lebih jelas
menjalankan tugas live report • Diperlukan lebih banyak teknis pra-acara
• Kurangnya teknis pra-acara bagi reporter bagi reporter sehingga pengambilan
sehingga pengambilan video kurang video dapat lebih efisien
efisien

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


www.instagram.com/bemkm_ugm Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
469

BEM KM UGM Sowan

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Sowan merupakan program kerja Kementerian Hubungan Luar BEM KM UGM yang bertujuan
untuk menjalin kerja sama yang lebih baik antara BEM KM UGM dan instansi internal lain di
Universitas Gadjah Mada. Sowan dilaksanakan sebanyak dua kali selama periode 2021, yakni bersama
dengan PK4L dan OIA UGM.
1. Sowan#1 PK4L ( 27 Januari )
2. Sowan#2 OIA UGM ( 26 Maret )

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Hasil diskusi • Diskusi dan • Jalinan kerja • Jumlah


internal koordinasi antara sama antara pihak penyelenggaraan
Kementerian pihak BEM KM BEM KM UGM
Hubungan Luar UGM dan dan instansi lain
BEM KM UGM instansi lain

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Jumlah penyelenggaraan kerja sama • Diperlukan penambahan jumlah
dengan instansi lain internal Universitas penyelenggaraan Sowan. Sehingga, kerja
Gadjah Mada melalui Sowan masih sama yang terjalin lebih luas adanya.
kurang.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
470

Bonbint: Bonding dan Bedah Internal

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Bonbint atau Bonding dan Bedah Internal merupakan program kerja Kementerian Hubungan
Luar BEM KM UGM yang bertujuan untuk menjalin dan menjaga hubungan antara anggota internal
Kementerian Hubungan Luar BEM KM UGM. Program kerja ini juga bertujuan untuk menghindari
burnout pada masing-masing anggota.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• Hasil diskusi internal • Penyelenggaraan • Jalinan hubungan kerja • Jumlah penyelenggaraan


Kementerian Hubungan Bonbint sesuai yang baik antara anggota
Luar BEM KM UGM keputusan diskusi internal Kementerian
Hubungan Luar BEM
KM UGM

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Jumlah penyelenggaraan Bonbint masih • Diperlukan penambahan jumlah
kurang. penyelenggaraan Bonbint. Sehingga,
hubungan yang terjalin lebih erat adanya.

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp 0,00
Pengeluaran Rp 0,00
471

Kementerian Media dan Informasi

Arahan Umum
Kementerian Media dan Informasi berfokus pada publikasi terkait dengan hasil kinerja dari
seluruh kementerian, membangun opini publik atas dasar nalar dan intelektualitas, serta
mengembangkan kreativitas mahasiswa dalam bidang pengetahuan media, narasi, dan desain visual.
Kementerian Media dan Informasi juga bertanggung jawab menjaga integritas dari BEM KM UGM
dalam menyajikan informasi yang sesuai dengan fakta yang sebenar-benarnya.

Arahan Khusus
Fungsi:
1. Kementerian Media dan Informasi memiliki fungsi menjaga kondusifitas persebaran informasi
melalui publikasi dengan platform digital serta membersamai pengawalan isu yang bergulir.
2. Bertanggung jawab pada pelaporan kinerja BEM KM UGM kepada publik.
3. Memfasilitasi keseluruhan kebutuhan media bagi Kabinet.
Tugas:
1. Membuat laporan publik secara periodik terkait kinerja, pencapaian, dan keuangan organisasi
dalam visual yang interaktif.
2. Melakukan kajian dan penyikapan isu bersama dengan berbagai lembaga dan institusi. Dengan
menentukan standing position yang jelas dalam memberikan suatu penyikapan isu dalam
mewujudkan BEM KM yang lebih representatif.
3. Terciptanya sistem informasi administrasi dokumen dan keuangan yang dapat diakses lewat
platform digital, dengan mewajibkan setiap kementerian melakukan pengarsipan secara fisik
dan digital.
4. Meningkatkan kreativitas dan kualitas publikasi prestasi, potensi, aktivitas, mahasiswa UGM
dari berbagai komponen.
5. Membuat konten kreatif untuk menjaga kondusifitas manajemen publikasi media sosial BEM
KM UGM,
6. Membangun support system media bagi keseluruhan kabinet.

Kondisi Kementerian
Kementerian Media dan Informasi menjalankan tupoksi sebagai fasilitator media dan
penanggung jawab publikasi Kabinet Arus Balik BEM KM UGM 2021 dengan structural yang terbagi
menjadi tiga kedirjenan yakni kedirjenan desain komunikasi visual, kedirjenan nalar publik dan
publikasi, serta kedirjenan pengembangan sumber daya manusia. Ketiga kedirjenan tersebut
memiliki fungsi sebagai berikut.
- Kedirjenan Desain Komunikasi Visual
Memiliki fungsi utama sebagai fasilitator produk-produk visual kabinet baik berupa desain
maupun video. Kedirjenan ini juga bertanggung jawab pada quality control produk visual dari
seluruh kabinet.
- Kedirjenan Nalar Publik dan Publikasi
Memiliki fungsi utama sebagai pengelola publikasi seluruh konten media sosial kabinet.
Kedirjenan ini mengelola seluruh platform digital BEM KM UGM dan bertugas melakukan
quality control konten publikasi dari seluruh kementerian.
- Kedirjenan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Kerdirjenan PSDM berfungsi untuk menjaga kualitas sumber daya manusia kementerian
dengan pelaksanaan kegiatan-kegiatan bonding serta menjalankan kegiatan peningkatan skill
472

sumber daya kementerian. Kedirjenan ini juga bertugas menjaga assessment kinerja seluruh
sumber daya manusia di dalam kementerian.

(Gambar 1. Berikut merupakan bagan structural Kementerian Media dan Informasi)


Pada Kabinet Arus Balik, Kementerian Media dan Informasi tidak mengubah struktural namun
memiliki manajemen program kerja yang berbeda yaitu terdapat beberapa program kerja tambahan yang
terlaksana seperti internal encourage, workshop media, video profil, video akhir kabinet, creative
campaign. Tahun ini sistem order produk visual maupun publikasi serta fasilitas media lainnya
dimanajemen dengan sistem yang berbeda dari tahun sebelumnya sehingga memberikan efisiensi dan
efektivitas yang lebih baik.

Evaluasi
- Pengelolaan jumlah sumber daya manusia strategis yang lebih mumpuni di setiap bidang
keahliannya.
- Peningkatan budaya berpikir kritis kementerian terhadap setiap isu yang dikawal sehingga
dapat menghasilkan output konten eskalasi isu yang menjangkau luas masyarakat.
- Pelatihan media bagi setiap kementerian yang dilakukan lebih rutin dan mendetail serta
penciptaan kultur mentoring kementerian mengenai media dan publikasi yang lebih dekat
dimulai dari penguatan kemampuan anggota internal kementerian.
- Manajemen program kerja kedirjenan serta lintas kedirjenan yang lebih terarah
- Manajemen pengelolaan media sosial yang sesuai dengan algoritma media sosial yang terus
berkembang.
- Kurangnya sumber daya manusia di bidang IT dalam mengelola kegiatan-kegiatan
livestreaming dan website kabinet.
- Menciptakan kultur kerja yang responsive dan akrab mengingat workload kerja kementerian
yang rutin dan berkala.
- Penganggaran yang masih kurang terarah.
- Kurangnya manajemen branding kabinet maupun kementerian yang lebih kuat.

Rekomendasi
- Menambah dan memilih sumber daya manusia yang sesuai dengan bidang keahliannya dengan
jumlah yang disesuaikan pula dengan kebutuhan kerja.
- Pelatihan kemampuan berpikir kritis anggota kementerian yang responsive terhadap isu-isu
yang dikawal oleh BEM KM UGM secara berkala sehingga menciptakan kultur tanggap kritis
di dalam kementerian.
- Pelaksanaan pelatihan media yang dilakukan berkala dan mendetail sesuai dengan kebutuhan
media yang berkembang, pematangan kemampuan anggota kementerian serta mentorship
kementerian terkait yang lebih dekat.
473

- Persiapan program kerja di awal kabinet yang lebih terarah dan disepakati bersama.
- Peningkatan kemampuan anggota dalam manajemen engagemet dan algoritma media sosial
sehingga manajemen publikasi dapat terus mengikuti perkembangan zaman.
- Penambahan sumber daya manusia di bidang IT dalam mengelola kegiatan-kegiatan live
streaming dan website kabinet.
- Pembiasaan kultur kerja responsif di dalam kementerian sejak awal kabinet.
- Manajemen penganggaran yang lebih matang dan sesuai dengan kebutuhan.
- Manajemen branding kabinet maupun kementerian yang lebih kuat.
474

DIGITAL CREATIVE CAMPAIGN

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kegiatan Creative Content Campaign ini merupakan kegiatan yang terkait dalam
meningkatkan performa media sosial BEM KM UGM dengan membuat konten secara berkala,
kampanye kreatif untuk menggiring opini publik terkait pergerakan isu, dan melakukan analisis berkala
terkait seberapa tertarik mahasiswa dalam mengikuti pergerakan isu yang dibawa oleh BEM KM UGM.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• pelatihan anggota • produksi konten • publikasi konten • menjaga kondusifitas


dengan tim melalui media sosial tim dalam terus
berinovasi dan
dispilin timeline
kerja.

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kurangnya persiapan dalam • Mempersiapkan lebih awal segala
pembuatan konten, kebutuhan yang berhubungan
• Keterbatasan kemampuan SDM dengan pembuatan konten,
dalam membuat konten, • Meningkatkan kemampuan SDM
• Kurang displinnya tim terhadap dalam membuat konten dengan
jadwal yang sudah ditetapkan. adanya pelatihan dan
• memperbanyak brainstorming,
• Menetapkan dan
Anggaran Kegiatan mensosialisasikan jadwal yang
Pemasukan Rp1.493.420,00 sudah ditetapkan pada tim.
Pengeluaran Rp1.493.420,00 •

Link Kegiatan

https://www.instagram.com/p/CWilHQ5PjDz/?utm_source=ig_web_copy_link
https://www.instagram.com/p/CUj_sVNvhBX/?utm_source=ig_web_copy_link
475

WORKSHOP WIKIMEDIA

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kegiatan Workshop Media merupakan kegiatan yang ditujukan untuk masyarakat umum mengenai
pentingnya digitalisasi informasi sebagai kontribusi nyata BEM KM UGM terhadap edukasi secara
langsung mengenai pengelolaan media di era digital.
Kegiatan ini dilaksanakan dengan mengundang tokoh yang memiliki kiprah baik di bidang
digitalisasi informasi terutama dalam bidang pengeloalaan media sosial, pembuatan konten, serta
produser desain komunikasi visual yang menarik. Penyampaian materi oleh tokoh dilakukan secara
interaktif sehingga audiens dapat berinteraksi secara leluasa dalam pembekalan kegiatan.
Tingginya kebutuhan akan wawasan mengenai digitalisasi informasi saat ini menjadi daya tarik
yang kuat dari kegiatan ini. kegiatan ini pun merupakan langkah pewadahan dan perwujudan digitalisasi
media dan informasi yang relevan dengan perkembangan zaman sehingga memiliki dampak yang
positif dan signifikan bagi masyarakat.

FLOW KEGIATAN
[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• pembentukan • persiapan acara • kegiatan • menjaga


kepanitiaan secara workshop kondusifitas
• pitching keseluruhan media dengan tim dalam
kerjasama total 150 terus menjaga
peserta kultur kerja
yang akrab dan
persiapan lebih
matang
terutama dalam
penentuan
pemateri

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Kurangnya persiapan yang matang untuk • Mempersiapkan acara dengan timeline yang
acara karena kesulitan dalam lebih matang,
mempersiapkan pembicara ; • Melakukan briefing pada pembicara agar
• Terjadi miskoordinasi dan kurangnya jalannya acara dapat berjalan lebih lancar,
briefing terhadap pembicara; • Membuat suasana acara lebih interaktif saat
• Kurangnya keaktifan peserta dalam sesi tanya jawab,
bertanya pada saat sesi tanya jawab; • Memilih koordinator acara yang lebih
berpengalaman.
476

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


https://youtu.be/p39fWr_gA30 Pemasukan Rp2.947.000,00
Pengeluaran Rp2.947.000,00
477

SUPPORT SYSTEM TOOLS

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Dalam pelaksanaannya, progam kerja support system tools bagi kabinet ini dilakukan melalui
empat fokus kerja, yaitu:
1. Pembuatan Graphic Standard Manual (GSM) yaitu merupakan pembuatan segala asset yang
dibutuhkan bagi produksi editing, visualisasi informasi, dan publikasi media. Dilaksanakan secara
berkala dalam satu tahun kabinet.
2. Sekolah Media merupakan kegiatan pelatihan media baik visualisasi informasi maupun
pembuatan konten yang tepat untuk dipublikasikan bagi seluruh kedirjenan Media dan Informasi
di setiap kementerian. Dilaksanakan sebanyak 3-5 kali dalam satu tahun kabinet.
3. Mentorship, merupakan pengadaan penanggung jawab di setiap kementerian yang menjalankan
fungsi quality control serta pendampingan dalam setiap produksi konten di setiap kementerian di
luar Kementerian Media dan Informasi. Dilaksanakan penuh selama satu tahun kabinet.
4. Pembuatan Pers Card sebagai penanda serta perlindungan pers bagi anggota Kementerian Media
dan Informasi di setiap liputan kegiatan yang dilakukan.

FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• pembentukan • persiapan acara • fasilitas media • menjaga


kepanitiaan secara bagi seluruh kondusifitas
• pelatihan keseluruhan kebinet tim dalam
internal • acarapelatihan terus menjaga
media bagi kultur kerja
seluruh kabinet yang akrab dan
persiapan lebih
matang

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Waktu persiapan yang terlalu singkat; - Mempersiapkan acara dengan timeline yang
• Teknis acara yang masih kurang matang lebih matang,
sehingga masih diperlukan - Menyusun rangkaian acara yang lebih matang
pengembangan rangkaian acara; yang berdasarkan pada kritik dan saran dari
• Materi dikirim sebelum dimulainya seluruh kementerian BEM KM UGM,
acara; - Materi akan dibagikan lebih awal sebelum
• Adanya miskoordinasi karena kondisi dimulainya acara agar peserta dapat
internal ketua; mempersiapkan pertanyaan yang ingin diajukan,
• Kontribusi PIC Kementerian Media dan - Memperbaiki manajemen komunikasi antar
Informasi dalam melakukan tugasnya tim,
sebagai mentor bagi Kedirjenan Media - Melakukan briefieng pada PIC secara lebih
Kementerian lain. mendalam.
478

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


@medinfo21 | Linktree Pemasukan Rp1.233.085,00
Pengeluaran Rp1.233.085,00
479

BEM KM Kit

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
BEM KM Kit merupakan official merchandise dari BEM KM UGM yang dapat dibeli oleh umum.
FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

• pembentukan • persiapan acara • fasilitas media • menjaga


kepanitiaan secara bagi seluruh kondusifitas
• pelatihan keseluruhan kebinet tim dalam
internal • acarapelatihan terus menjaga
media bagi kultur kerja
seluruh kabinet yang akrab dan
persiapan lebih
matang

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Waktu persiapan yang terlalu singkat; - Mempersiapkan acara dengan timeline
• Teknis acara yang masih kurang matang yang lebih matang,
sehingga masih diperlukan - Menyusun rangkaian acara yang lebih
pengembangan rangkaian acara; matang yang berdasarkan pada kritik dan
• Materi dikirim sebelum dimulainya saran dari seluruh kementerian BEM KM
acara; UGM,
• Adanya miskoordinasi karena kondisi - Materi akan dibagikan lebih awal sebelum
internal ketua; dimulainya acara agar peserta dapat
• Kontribusi PIC Kementerian Media dan mempersiapkan pertanyaan yang ingin
Informasi dalam melakukan tugasnya diajukan,
sebagai mentor bagi Kedirjenan Media - Memperbaiki manajemen komunikasi antar
Kementerian lain. tim,
- Melakukan briefieng pada PIC secara lebih
mendalam.
Anggaran Kegiatan
Pemasukan Rp1.874.514,00
Pengeluaran Rp0,00

Link Kegiatan
https://www.instagram.com/p/CSeWgG0Fifk/?utm_source=ig_web_copy_link
480

KELAS MEDIA

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kelas Media merupakan kegiatan pelatihan yang ditujukan untuk staff internal Kementerian
Media dan Informasi guna meningkatkan kreativitas dalam editing atau desain. Kegiatan ini dilakukan
3 kali selama periode kepengurusan dengan mengundang trainer yang kompeten di bidang editing dan
desain. Sedangkan kegiatan bonding merupakan kegiatan yang dilakukan sebagai sarana mempererat
komunikasi dan kekeluargaan antar anggota.
FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

•persiapan •persiapan •Pelatihan •kurangnya


kegiatan acara secara upgrading partisipasi
oleh keseluruhan kedirjenan anggota
kedirjenan •assesment yang
PSDM seluruh konsisten
anggota dari tiap
kegiatan

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Koordinasi antar panitia kurang baik, • Meningkatkan koordinasi antar panitia
• Kurangnya fasilitas yang memadai • Menyiapkan fasilitas yang lebih
untuk menyelenggarakan acara, memadai, seperti memakai platform
seperti platform, yang dimiliki BEM KM,
• Waktu persiapan yang terlalu • Menyiapkan kegiatan lebih awal,
singkat, • Lebih mengajak anggota kementerian
• Kurangnya partisipasi dari anggota untuk ikut berpartisipasi,
kementerian, • Membuat kegiatan dan suasana yang
• Kurangnya tingkat keaktifan dari lebih interaktif.
peserta,

Anggaran Kegiatan Link Kegiatan


Pemasukan Rp1.384.576,00 Kedirjenan PSDM - Google Drive
Pengeluaran Rp1.384.576,00
481

PENUTUP KABINET

DOKUMENTASI KEGIATAN

DESKRIPSI KEGIATAN
Kegiatan Penutup kabinet merupakan kegiatan untuk mengapresiasi masa kepengurusan BEM
KM UGM 2021. Kegiatan ini diisi dengan pembuatan after movie yang nantinya akan diunggah pada
akun media sosial BEM KM UGM dan pembuatan video persembahan yang akan ditayangkan pada
acara penutupan kabinet.
FLOW KEGIATAN

[Input] [Process] [Output] [Evaluasi]

•pembentukan •concepting •video akhir •persiapan


panitia •shooting kabinet yang terlalu
•persiapan •editing mepet
shooting dan •waktu yang
editing bentrok
•sewa alay dengan
jadwal
akademik
(UAS)

EVALUASI KEGIATAN PROYEKSI / REKOMENDASI


• Persiapan yang kurang matang dan • Mempersiapkan kegiatan jauh dari
terlalu mepet tanggal unggah sehingga lebih matang
• Kedisiplinan tim akan manajemen • Meningkatkan kedisiplinan tim dengan
waktu yang masih kurang kesepakatan komitmen yang baik antar
• Kurangnya fasilitas yang memadai anggota
untuk menyelenggarakan acara, • Menganggarkan pengadaan fasilitas alat
seperti alat shooting yang kurang

Link Kegiatan Anggaran Kegiatan


- Pemasukan Rp0,00
Pengeluaran Rp0,00
482

KONTEK KABINET

Nama Jabatan Fakultas WA/Line


Presiden Mahasiswa BEM Ekonomika dan Ekonomika dan
Muhammad Farhan
KM UGM Bisnis Bisnis
Menteri Koordinator Ilmu Sosial dan Ilmu Sosial dan
Wildan Wahid Pramana
Bidang Kemahasiswaan Ilmu Politik Ilmu Politik
Menteri Koordinator Ilmu Sosial dan Ilmu Sosial dan
Marshal Nizar Ismail
Bidang Analisis Politik Politik
Deputi Koordinator
Pangeran Nandivo Satria Sekolah Vokasi Sekolah Vokasi
Internal Bidang Analisis
Menteri Koordinator
Timothy Rhema Peternakan Peternakan
Bidang Kemasyarakatan
Deputi Koordinator
Galuh Widiasih
Internal Bidang Pertanian Pertanian
Mustikasari
Kemasyarakatan
Menteri Koordinator
Afif Hanif Fakhruddin Hukum Hukum
Bidang Pergerakan
Deputi Koordinator
Rizka Khairunnisa Ilmu Sosial dan Ilmu Sosial dan
Internal Bidang
Herdiani Ilmu Politik Ilmu Politik
Pergerakan
Menteri Koordinator Ilmu Sosial dan Ilmu Sosial dan
Mochamad Rizqi Zakaria
Bidang Jaringan Ilmu Politik Ilmu Politik
Deputi Koordinator
Michelle Tamara Chelsea Hukum Hukum
Internal Bidang Jaringan
Ramadanti Nanda
Menteri Sekretaris Kabinet Hukum Hukum
Ardianzah
Ratih Kurnia Wardani Menteri Keuangan Farmasi Farmasi
Menteri Pengembangan Teknologi
Melkior Aryuda Teknologi Pertanian
Sumber Daya Manusia Pertanian
Menteri Media dan
Dwi Hesti Akmaliza Sekolah Vokasi Sekolah Vokasi
Informasi
Menteri Advokasi dan
Sandhito Abrar Teknik Teknik
Kesejahteraan Mahasiswa
Menteri Sinergitas Ilmu Sosial dan Ilmu Sosial dan
Ardi Muhammad Rifqi
Mahasiswa Ilmu Politik Ilmu Politik
Teknologi
Franciskus Ionaka Moses Menteri Ekonomi Kreatif Teknologi Pertanian
Pertanian
Menteri Pengembangan
Teknologi
Bayu Arga Putra Pratama Potensi dan Karya Teknologi Pertanian
Pertanian
Mahasiswa
Muhammad Musyarroful Menteri Analisis Isu Ilmu Sosial dan Ilmu Sosial dan
A’la Strategis Politik Politik
Menteri Riset dan Ilmu Sosial dan Ilmu Sosial dan
Ignatius Ardhana Reswara
Pengembangan Politik Politik
Menteri Pengembangan
Benigno Budi Kameswara Peternakan Peternakan
Desa Mitra
Ilmu Sosial dan Ilmu Sosial dan
Rofi'I Zuhdi Kurniawan Menteri Sosial Masyarakat
Ilmu Politik Ilmu Politik
Menteri Advokasi dan
Rizka Nabilah Hukum Hukum
Jejaring Masyarakat
Adryani Kinasih Hendarto Menteri Sosial Kreatif Hukum Hukum
483

Thomas Tatag Yana Menteri Aksi dan Ilmu Sosial dan Ilmu Sosial dan
Kriswantoro Propaganda Politik Politik
Kevin Pasquella H. Menteri Hubungan Luar Psikologi Psikologi
Salman Albir Rijal Menteri Analisis Digital Teknik Teknik

Anda mungkin juga menyukai