Anda di halaman 1dari 10

Filsafat Sebagai Kegiatan Berfikir

Merda Budi Haryono, S.Pd., S.S., S.IP., MM


NIDN: 0417088704

Filsafat Ilmu Pengetahuan #Part 2


Apersepsi Dasar

“Belajar filsafat belum tentu membuat seseorang lebih


cerdas walaupun filsafat merupakan induk dari cabang
ilmu pengetahuan karena kembali lagi kepada orang itu
sendiri dalam memahami filsafat dengan baik atau tidak
karena bila gagal paham maka akan melenceng dari
agama dan kepercayaan yang dianut.”

2
Apersepsi Umum

 Filsafat Ilmu Pengetahuan tidak hanya membahas hal-hal yang secara


eksidental Nampak di permukaan, melainkan perlu membahas secara
radikal (mendalam) untuk dapat memperoleh unsur-unsur hakiki yang
menjadi ciri khas dari ilmu pengetahuan.
 Ilmu Pengetahuan perlu kita pahami sebagai proses, prosedur, dan
produk. Ilmu Pengetahuan merupakan kegiatan kognitif dan rasional
manusia yang berlangsung dalam suatu proses untuk mencapai tujuan
yang diharapkan.
 Kegiatan Ilmu Pengetahuan terutama kita ketahui sebagai kegiatan akal
budi manusia dengan melakukan pengamatan, observasi, penelitian, dan
penalaran untuk memperoleh penjelasan dan kebenaran.

3
Manfaat Belajar Filsafat

1. Filsafat dapat mengasah kemampuan hati dan pikiran untuk


lebih kritis terhadap fenomena yang berkembang;
2. Filsafat mengajarkan kita untuk mengerti tentang diri sendiri
dan dunia;
3. Filsafat membantu kita untuk dapat berfikir dengan lebih
rasional, membangun dengan cara berfikir yang luas dan
mendalam, dengan integral dan koheren, serta dengan
sistematis, metodis, kritis, analitis, dan logis

4
Filsafat Ilmu Pengetahuan Mempelajari Masalah
Kemanusiaan

1. Hubungan manusia dengan keberadaan Tuhan


2. Hubungan manusia dengan Alam Semesta
3. Hubungan manusia baik secara individual maupun
kelompok

5
Penemuan Penting Yang Merubah Dunia
Jenis Penemu Periode
Kompas Dinasti Han Abad Ke-2 SM dan Abad Ke-1 M
Mesin Cetak Johannes Gutenberg 1450
Plastik Alexander Parkes 1862
Pesawat Terbang Orville dan Wilber 1903
Wright
Wi-fi Hedy Lamarr -
Fosil Mary Anning 1799
Wiper Kaca Mary Anderson 1903
Deoxyribo Nucleic Acid Rosalind Franklin 1920
(DNA)
Saksofon Antoine-Joseph Sax 1846
Televisi VK Zworykin 1923
6
Tiga Landasan Untuk Melakukan Pembahasan Filosofis

1. Landasan ontologis: Mempersoalkan tentang ciri khas dari


ilmu pengetahuan (yang mencakup segala jenis ilmu
pengetahuan) bila dibandingkan dengan berbagai macam
pengetahuan dan kegiatan yang dilakukan oleh manusia;
2. Landasan epistermologis: Memberikan dasar pembahasan
tentang cara kerja ilmu pengetahuan dalam usaha
mewujudkan kegiatan ilmiah berupa langkah-langkah, metode
dan sarana yang relevan;
3. Landasan aksiologis: Menjadi dasar pembahasan untuk
menemukan nilai-nilai yang terkait dalam kegiatan ilmiah.
7
Filosofis Logika

1.1+1, 1 Jeruk + 1, 1 Jeruk + 1 Apel, 1 Apel + 1 Apel


2.1 Ayah + 1 Ayah = 2 Anak, 1 Ayah + 2 Ibu = 3 Anak, 1
Ayah + 1 Ibu = 4 Anak
3.Pria + Wanita, Pria + Pria, Wanita + Wanita
4.Rumah - Kendaraan - Pekerjaan, Pekerjaan - Rumah -
Kendaraan, Pekerjaan - Kendaraan – Rumah

8
Cabang-Cabang Filsafat
Cabang Jenis

Filsafat Tentang Pengetahuan Epistemologi, Logika, Kritik Ilmu-


Ilmu
Filsafat Tentang Keseluruhan Metafisika Umum (ontology),
Kenyataan (Metafisika) Metafisika Khusus (Teologi
Metafisik, Antropologi, Kosmologi)

Filsafat Tentang Tindakan Etika, Estetika


Sejarah Filsafat Teori-Teori Filsafat

9
Selesai dan Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai