Anda di halaman 1dari 3

Catatan sharing session

Kenalan dengan diri sendiri:

- Kelemahan dan kelebihan. Nggak apa-apa waktu itu ada yang kurang pas, tetapi harus cari lagi
dan aplikasikan. Tunjukkan bahwa kalian bisa menangani kelemahan tsb. Kelebihan jgn terlalu
diumbar berlebihan.
- Goals and ambitions. Jangan hanya personal goals/ambitions, rangkullah goals negara terkait
subjek studi, kaitkan dengan renstra..dll. [exp. Kemandirian farmasi].
- Prinsip dan proses berpikir. Bagaimana bisa survive dg studi, di tempat baru, bisa agile dan
memanfaatkan semua fasilitas yg diberikan untuk kembali ke Indonesia bisa mengabdikan diri.
- Be authentic.

Kenalan dengan lingkungan

- Kenalan dengan masalah di lingkungan (rumah)


- Kenalan dengan masalah di lingkungan institusi
- Kenalan dengan masalah besar negara (exp. Jelaskan ttg polemik UKAI baru-baru ini). Boleh
jelaskan hipotesis terkait masalah tsb. Solusi kecil tapi konkret.

Kenalan dengan kampus

- Apa yg terbaik di kampus itu? Jangan hanya soal ranking


- Bagaimana subjek bisa mendukung rencana negara. Jangan takut kalau di rencana pemerintah
tidak ada kotak khusus untuk field tersebut.
- Hubungan kampus dengan institusi/kontribusi setelah studi

Mas Uji

Persiapan Konten

Siapa kamu? Jangan minder

Tidak ada yg lebih kenal kita ketimbang diri sendiri

Harus tahu tujuan, kenapa milih univ itu?

Mock interview akan membantu mengklarifikasi tujuan yang mungkin masih ngambang

Tidak dibuat-buat. Jangan berbohong

Tahu apa yang akan kamu hadapi

Kenali kampus, tantangan apa yg dihadapi

Tantangan dalam kontribusi nanti

Tahan banting
Apakah kamu benar-benar ingin berkontribusi untuk Indonesia?

Sopan santun sewajarnya

Teknis

Perangkat cadangan harus siap

Persiapan diri (sarapan, minum, keperluan lainnya)

Doa

LPDP sedang berinvestasi pada SDM untuk bisa menyinari sekitar

Keluarga awardee menunggu utk membangun negeri ini

Kenapa LPDP? Konekkan visi LPDP dengan diri sendiri dan dengan institusi

Miliki planning yang jelas untuk menjawabnya

[misal: LPDP bervisi membangun SDM, ini juga sejaland g visi institusi saya utk menghasilkan SDM
profesional di bidang farmasi yg berdaya saing nasional dan global, serta cita-cita saya untuk menekuni
disiplin ilmu pendidikan Farmasi]

Kenali aspek yg dicover LPDP

Kontribusi ASN pasca studi?

Presentasikan hasil studi kepada kepala biro serta usulan-usulan yg bisa dilakukan

Pendekatan ke institusi melalui rencana jangka pendek, jangka menengah, jangka panjang

Durasi jawaban lebih dari 1 menit

Make it concise

Onkologi, pediatric, radio, bagaimana

Masih urgent kah daring?

Komparasi historis, sudah punya catatan jika ada pandemi lagi

Metodologi/paradigma baru ttg belaajr: mana yg bisa dipelajari mandiri, kampus, terbimbing

Mas Edi
Mind map, tiap poin 3

Latihan mewawancarai dan latihan diwawancarai. Latihan mewawancarai

Anda mungkin juga menyukai