Anda di halaman 1dari 1

NASKAH MEDIA GAMBAR

Di suatu ketika saat hari senin, anak-anak TK Nusa Bangsa datang ke sekolah untuk
belajar. Anak-anak datang dengan gembira menyambut senin mereka, guru-guru pun menyambut
mereka dengan senang dan gembira. Di saat jam makan, Adit tiba –tiba membawa makanan
cepat saji yang terlihat kotor karna hanya di bungkus oleh plastik. Budi yang melihat itu,
langsung berkata kepada Adit

Budi : “heyy Adit, bukannya itu makanan kotor dan juga cepat saji??,,bukannya ibu guru sudah
pernah bilang kalau kita tidak boleh membawa makanan cepat saji seperti itu?”

Adit yang mendengar perkataan dari Budi hanya menjawab

Adit : “ hallahh kan cuman ini doang, lagian ini juga makanan dan bersih juga bukan?”

Budi yang mendengar perkataan Adit hanya menggeleng-gelengkan kepalannya. Besok


harinnya, Adit tidak masuk ke sekolah dikarenakan sakit, Budi yang mendengar kabar tersebut
lalu datang kerumah Adit dan mengatakan bahwasannnya makanan yang kotor dan cepat saji
bukanlah makanan yang sehat dan mengandung banyak penyakit.

Oleh karena itu, kita tidak boleh makan sembarangan apalagi dengan makanan yang
cepat saji (junk food) dan terlihat tidak bersih. Makanan yang tidak bersih dan kotor akan
menyebabkan kita menjadi sakit diare bahkan bisa masuk ke rumah sakit.jhgfg

Anda mungkin juga menyukai