Anda di halaman 1dari 2

Kritik sastra

Mengapresiasi karya seni rupa

Kritik dan saran :

foto lukisan tersebut merupakan bagian dari karya seni rupa dua dimensi.
Yang bertemakan keseimbangan ekosistem alam yang sudah mulai tidak
seimbang, karena hutan sudah banyak yang gundul dan jarangnya untuk
melakukan pencegahan seperti reboisasi. Lukisan ini dapat memberi kesadaran
bagi kita. Kritiknya terdapat pada bagian : ukuran pohon dan jalan yang kurang
tepat, dan keselarasan warna yang kurang selaras. Disarankan untuk
mempertimbangkan penyesuaian gambar dengan tepat dan sabar dalam proses
mewarnai agar tercipta keselarasan pada unsur warna.

Anda mungkin juga menyukai