Anda di halaman 1dari 1

1.

Menurut Al-Alusi bahagia adalah perasaan senang dan gembira karena bisa memcapai
keinginan/cita-cita yang dituju dan diimpikan. Pendapat lain menyatakan bahwa bahagia
atau kebahagiaan adalah tetap dalam kebaikan, atau masuk ke dalam kesuksesan dan
kebahagiaan.
Kebahagiaan secara hakiki dalam perspektif islam, kebahagiaan yang hakiki dapat diraih
saat manusia mengenali dirinya sendiri, dan mengenali tuhannya, mengenali dunia dan
mengenali akhirat. Adapun puncak kebahagiaan manusia akan didapatkan ketika
manusia tersebut mampu mengenali Tuhannya.

Anda mungkin juga menyukai