Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI PENULISAN SOAL IPA

PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) KELAS 7 TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Jumlah Soal : 40 PG dan 5 uraian Penyusun : Farikhahtin, S.Pd


BENTU NOMO
NO. URAIAN MATERI INDIKATOR K R
SOAL SOAL
1 Teori sel Disajikan pernyataan tentang teori sel, siswa dapat PG 1
menentukan arti dari teori sel tersebut dengan benar.
2 Sel prokaryotik Disajikan pernyataan tentang ciri-ciri sel, siswa dapat PG 2
dan eukaryotik menentukan jenis sel sesuai ciri-cirinya dengan benar
3 Organisasi Disajikan bagan organisasi kehidupan, siswa dapat PG 3
kehidupan menentukan urutan organisasi kehidupan tersebut dengan
benar
4 Bagian - bagian Disajikan gambar sel, siswa dapat menjelaskan fungsi PG 4
sel bagian sel yang ditunjuk dengan benar
5 Ciri-ciri bagian- Disajikan ciri-ciri organella sel, Siswa dapat menganalisis PG 5
bagian sel organella sel berdasarkan ciri-cirinya dengan benar.
6 Sel hewan dan Disajikan tabel perbedaan sel hewan dan sel tumbuhan, PG 6
sel tumbuhan siswa dapat menganalisis perbedaan kedua sel tersebu
dengan benar

Siswa dapat membedakan antara sel hewan dan sel Uraia 1


tumbuhan dengan benar n
7 Ciri-ciri jaringan Disajikan pernyataan tentang ciri-ciri jaringan, siswa dapat PG 7
menyebutkan jaringan yang dimaksud dengan benar
8 Organ Disajikan gambar beberapa organ, siswa dapat PG 8
menentukan organ penyusun system organ dengan benar
9 Komponen Disajikan data komponen ekosistem, siswa dapat PG 9
Ekosistem mengidentifikasi komponen ekosistem tersebut dengan
benar
10 Interaksi dalam Disajikan narasi tentang interaksi dalam ekosistem, siswa PG 10
ekosistem dapat menganalisis jenis interaksi yang terjadi dengan
benar
11 Saling Disajikan narasai sebuah kegiatan praktikum, siswa dapat PG 11
ketergantungan menyimpulkan hasil kegiatan praktikum tersebut dengan
antara komponen benar
ekosistem
12 simbiosis Disajikan gambar interaksi makhluk hidup, siswa dapat PG 12
menunjukan contoh jenis interaksi tersebut dengan benar
13 Piramida Disajikan data hasil pengamatan pada ekosistem, siswa PG 13
makanan dapat menentukan organisme dalam tingkatan trofik
dengan benar
14 Jaring-jaring Disajikan skema jaring-jaring makanan, siswa dapat PG 14
makanan menentukan jumlah rantai makanan yang menyusunnya
dengan benar
15 Jaring-jaring Disajikan skema jaring-jaring makanan, siswa dapat PG 15
makanan menentukan peranan makhluk hidup dalam ekosistem
dengan benar

Disajikan skema Jaring-jaring makanan, siswa dapat Uraia 2


membuat rantai makanan yang menyusun jaring-jaring n
makan dengan benar
16 Satuan makhluk Siswa dapat mengurutkan satuan makhluk hidup dalam PG 16
hidup dalam ekositem dengan benar
ekosistem
17 Polusi Disajikan data tentang polusi, siswa dapat menentukan PG 17
suatu zat tertentu dinyatakan sebagai polutan dengan
benar
18 Faktor Disajikan narasi tentang kerusakan lingkungan, siswa PG 18
penyebab dapat menentukan factor yang menyebabkan kerusakan
pencemaran lingkungan tersebut dengan benar
19 Usaha Disajikan gambar kerusakan lingkungan, PG 19
penanggulanga siswa dapat menentukan cara penanggulangan kerusakan
n pencemaran lingkungan dengan benar
Siswa dapat menjelaskan usaha yang dilakukan untuk
mengatasi kerusakan lingkungan Uraia 3
n
20 Dampak Disajikan pernyataan tentang dampak pencemaran PG 20
kerusakan lingkungan, siswa dapat menganalisis dampak dari
lingkungan pencemaran yang dimaksud dengan benar
21. Pemanasan Disajikan data, siswa dapat menentukan upaya untuk PG 21
Global mengurangi pemanasan global.
22. Pemanasan Disajikan dua grafik yang menggambarkan fenomena PG 22
Global alam sebagai dampak efek rumah kaca, siswa dapat
menentukan hubungan antara emisi gas polutan dengan
rata-rata suhu atmosfer.
23. Pemanasan Siswa dapat menentukan alasan dari mekanisme efek PG 23
Global rumah kaca yang normal bagi kehidupan.
24. Pemanasan Siswa dapat menentukan gas-gas yang paling berperan PG 24
Global dalam efek rumah kaca.
25. Pemanasan Siswa dapat menentukan dampak negatif penggunaan PG 25
Global lemari es dan AC.
26. Pemanasan Disajikan gambar peta, siswa dapat menentukan yang PG 26
Global terjadi jika seluruh es meleleh.
27. Pemanasan Siswa dapat menentukan cara pengolahan sampah PG 27
Global dengan tindakan 3R.
28. Lapisan Bumi Disebutkan beberapa peristiwa alam yang sering terjadi, PG 28
siswa dapat menentukan jenis lapisan pada aspek
geosfer.
29. Lapisan Bumi Siswa dapat menentukan identifikasi lapisan stratosfer. PG 29
30. Lapisan Bumi Siswa dapat menentukan lapisan pada atmosfer sebagai PG 30
tempat terbakarnya meteor.
31. Lapisan Bumi Siswa dapat menentukan alat pencatat gelombang PG 31
seismik.
32. Lapisan Bumi Siswa dapat menentukan kenaikan energi gempa tiap PG 32
kenaikan 1 Skala Richter
33. Lapisan Bumi Disajikan gambar aliran konveksi yang mengakibatkan PG 33
pergerakan lempeng bumi. Siswa dapat menentukan
pergerakan lempeng dari suatu titik.
34. Lapisan Bumi Disajikan gambar gunung berapi meletus, siswa dapat PG 34
menentukan istilah untuk material gunung meletus.
35. Tata Surya Siswa dapat menentukan benda-benda yang termasuk PG 35
tata surya.
36. Tata Surya Siswa dapat menentukan alasan kenapa permukaan PG 36
bulan yang menghadap bumi selalu sama.
37. Tata Surya Disajikan data, siswa dapat menentukan akibat dari PG 37
perputaran bumi pada porosnya.
38. Tata Surya Siswa dapat menentukan alasan bulan dapat bercahaya PG 38
pada malam hari.
39. Tata Surya Siswa dapat menentukan kelompok planet terestrial. PG 39
40. Tata Surya Disajikan gambar macam gerhana, siswa dapat PG 40
menentukan fenomena alam yang tampak pada gambar
tersebut.
41. Pemanasan Siswa dapat menjelaskan alasan pemanasan global dapat Essay 4
Global menyebabkan kepunahan spesies.
42. Tata Surya Siswa dapat menyebutkan 4 macam ciri-ciri planet bumi. Essay 5

Anda mungkin juga menyukai