Anda di halaman 1dari 2

Pelajari Semua Materi Yang Sudah Diberikan! H.

Kaki mikroskop
Rangkuman Ini Hanya Bersifat Melengkapi! I.
Cermin = memantulkan cahaya
RANGKUMAN MATERI IPA KELAS 7 J.
Diafragma = mengatur banyak sedikitnya cahaya yang masuk
OBJEK IPA DAN PENGAMATANNYA K.
Lengan mikroskop = pegangan
- Penyeledikan ilmiah IPA melibatkan sejumlah proses yang harus L.
Pemutar halus = menggerakan lensa objek terhadap preparat
dikuasai yaitu : secara pelan/ halus
1. Pengamatan M. Pemutar kasar = menggerakan lensa objek terhadap preparat
Pengamatan menggunakan pancaindra menggunakan alat secara cepat
ukur yang sesuai. KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYA
2. Membuat inferensi - Unsur
Merumuskan penjelasan berdasarkan pengamatan serta Contoh gambar unsur
membuat perkiraan.
3. Mengomunikasikan
Mengomunikasikan hasil penyelidikan baik lisan maupun
tulisan. Data dapat disajikan dalam bentuk tabel, grafik,
bagan dan gambar yang relevan.
- Kegunaan mempelajari IPA
1. Meningkatkan kualitas hidup
2. Memahami berbagai hal di sekitar kita
3. Menyelesaikan masalah
4. Berpikir logis dan sistematis
- Objek yang dipelajari dalam IPA - Pemisahan campuran
meliputi seluruh benda di alam baik bumi maupun antariksa Filtrasi = berdasarkan perbedaan
dengan segala interaksinya untuk dipelajari destilasi ukuran partikel (padatan dan cair)
- Pengukuran, besaran dan satuan Sentrifugasi = jika padatan
Mengukur = membandingkan suatu besaran yang diukur dengan berukuran sangat kecil dan jumlah
besaran sejenis yang dipakai sebagai satuan campuran sedikit
Besaran = segala sesuatu yang dapat diukur Destilasi = berdasarkan perbedaan
- Besaran pokok titik didih zat cair
besaran satuan Symbol Kromatografi = perbedaan cepat
panjang meter m rambat partikel pada medium diam
massa kilogram Kg saat dialiri medium gerak.
waktu Second/detik s - Mencari konsentrasi larutan
Kuat arus ampere A K=m:v
Suhu Kelvin K K (konsentrasi)
Intensitas Candela Candela m (massa pelarut)
cahaya v (volume zat pelarut)
Jumlah zat Mol Mol contoh soal :
jika kamu melarutkan 40 gram gula kedalam segelas air 125mL,
- Besaran turunan berapakah larutan gulan yang terjadi dalam satuan g/L?
Besaran satuan Diturunkan dari besaran pokok diketahui : m = 40 gram v= 125mL = 125:1000 = 0,125 L
turunan ditanya = K…..?
luas m2 Panjang jawab =
volume m3 panjang K = m : v = 40 : 0,125 = 320 gram/L
kecepatan m/s Panjang dan waktu SUHU, KALOR DAN PERPINDAHANNYA
Percepatan m/s2 Panjang dan waktu Berikut gambar bagian-bagian dari termos:

 Tutup Sumbat Termos =


KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP Mencegah perpindahan kalor
- Ciri-ciri Makhluk Hidup = bernafas, beradaptasi, bergerak,
secara konduksi.
memerlukan nutrisi, tumbuh dan berkembang, berkembangbiak
 Dinding Dalam Kaca =
(bereproduksi), mengeluarkan zat sisa (eksresi)
- Klasifikasi = mengelompokan makhluk hidup agar mudah Mencegah perpindahan kalor
dipelajari dari air panas agar tidak diserap
- Tingkatan klasifikasi untuk hewan dari yang terbesar ke yang oleh dinding.
terkecil  Dinding Luar Kaca =
Kingdom – Filum – kelas – Ordo – family –genus – spesies Mencegah perpindahan kalor
(king fiko faling ganteng sekali) secara radiasi.
Untuk tingkatan tumbuhan filum diganti devisi Ruang Hampa Udara (Vakum) = Membatasi kemungkinan panas
- Tata cara penulisan nama ilmiah (sistem binomial nomenclature) hilang dari dalam atau masuk ke dalam termos dengan konveksi.
Kata pertama diawali huruf Kapital (huruf besar)  Dinding Pelingdung Kaca = Sebagai isolator antara tabung kaca
Kata kedua diawali huruf kecil dengan udara sekitar.
Penulisan nama ilmiah dicetak miring atau di beri garis bawah ENERGI DALAM KEHIDUPAN
Contoh : Oryza sativa , Zea mays, Plasmodium malariae - energi potensial : semakin tinggi
Oryza kata pertama dan sativa kata kedua letak suatu tempat, maka semakin
- Mikroskop tinggi energi potensialnya. jadi
Lensa okuler = lensa yang di intip energi potensial tertinggi yaitu
Tabung mikroskop = menghubungkan lensa objektif dan okuler pada nomor (3)
Revolver = pemutar yang digunakan untuk mengubah perbesaran - energi kinetik : semakin cepat gerak suatu benda semakin tinggi
lensa objektif energi kinetiknya pada nomor (5)
Lensa objekti perbesaran lemah - reaksi fotosintesis
Lensa objektif perbesaran kuat
F. Meja mikroskop = tempat preparat
(objek pengamatan)
G. Penjepit preparat = menjepit objek
glasss
-Pelajari cara mengukur menggunakan stopwatch
-kingdom fungi
-unsur senyawa dan campuran
-energi
-konversi suhu!

Anda mungkin juga menyukai