Anda di halaman 1dari 2

Lampiran 3

Definisi Komponen Penilaian OSCE NERVUS CRANIALES IX, X, XI dan XII KASUS PERTAMA

A. Penilaian Menurut Komponen


1. Kemampuan pemeriksaan fisik
Kemampuan peserta ujian melakukan pemeriksaan fisik sesuai masalah klinik pasien dengan menggunakan teknik pemeriksaan yang logis, sistematik/runut dan efisien PADA KASUS GANGGUAN BICARA,
MENELAN DAN MASSA PADA LEHER. Tanggap terhadap kenyamanan pasien dan memberikan penjelasan ke pasien

2. Perilaku Profesional
Kemampuan peserta ujian menunjukkan aspek profesionalisme dengan baik diantaranya meminta informed consent, melakukan setiap tindakan dengan berhati-hati dan teliti sehingga tidak membahayakan
pasien, memperhatikan kenyamanan pasien, melakukan tindakan sesuai prioritas dan menunjukan rasa hormat kepada pasien. Menyadari keterbatasan.

B. Penilaian akhir peserta ujian secara keseluruhan


Aspek ini merupakan impresi penguji setelah melihat kemampuan peserta ujian secara keseluruhan apakah peserta ujian mampu menjadi dokter dengan kemampuan yang ada. Aspek kelulusan ditentukan
oleh capaian skor nilai peserta ujian, yakni nilai 6 untuk Pemeriksaan Fisik dan nilai 3 untuk penilaian perilaku profesional. Skor Nilai dijumlah kemudian dibagi 9 dan disajikan dalam nilai persentase. Dengan
catatan masing-masing skor pemeriksaan fisik dikalikan 2 (dua).
DINYATAKAN LULUS BILA NILAI AKHIR YANG DICAPAI LEBIH DARI 65 (ENAM PULUH LIMA) PERSEN
C. Template Form Penilaian OSCE MUSKULOSKELETAL I (sesuaikan form penilaian dengan kasus pertama)
Rubrik Nervus Craniales IX, X, XI dan XII
Kompetensi 0 1 2 3 Skor
Peserta ujian tidak melakukan Peserta ujian TIDAK melakukan SEMUA Peserta ujian melakukan pemeriksaan Peserta ujian melakukan pemeriksaan
1.Pemeriksaan Fisik
pemeriksaan fisik yang sesuai PEMERIKSAAN NERVUS CRANIALES IX, X, XI dan NERVUS CRANIALES IX, X, XI dan XII NERVUS CRANIALES IX, X, XI dan XII
dengan masalah klinik pasien XII sesuai masalah klinik pasien dengan sesuai masalah klinik pasien dengan
menerapkan prinsip sebagai berikut: menerapkan prinsip sebagai berikut:
Menggunakan teknik pemeriksaan yang  Menggunakan teknik pemeriksaan
benar MINIMAL DUA PEMERIKSAAN dari yang benar PADA SEMUA NERVUS tsb
N IX, X, XI dan XII  Melakukan pemeriksaan secara
SISTEMATIS/URUT
Peserta ujian tidak meminta izin Meminta izin secara lisan dan 1-2 poin berikut : Meminta izin secara lisan dan 3 poin Meminta izin secara lisan dan
2. Perilaku profesional
secara lisan dan sama sekali 1. melakukan setiap tindakan dengan berikut: melakukan di bawah ini secara lengkap:
tidak melakukan poin berikut: berhati-hati dan teliti sehingga tidak 1. melakukan setiap tindakan 1. melakukan setiap tindakan
1. melakukan setiap tindakan membahayakan pasien dan diri sendiri dengan berhati-hati dan teliti dengan berhati-hati dan teliti
dengan berhati-hati dan teliti 2. memperhatikan kenyamanan pasien sehingga tidak membahayakan sehingga tidak membahayakan
sehingga tidak 3. melakukan tindakan sesuai prioritas pasien dan diri sendiri pasien dan diri sendiri
membahayakan pasien dan 4. menunjukan rasa hormat kepada 2. memperhatikan kenyamanan 2. memperhatikan kenyamanan
diri sendiri pasien pasien pasien
2. memperhatikan kenyamanan 5. mengetahui keterbatasan dengan 3. melakukan tindakan sesuai 3. melakukan tindakan sesuai
pasien merujuk atau melakukan konsultasi prioritas prioritas
3. melakukan tindakan sesuai bila diperlukan 4. menunjukan rasa hormat 4. menunjukan rasa hormat
prioritas kepada pasien kepada pasien

1
4. menunjukan rasa hormat 5. mengetahui keterbatasan 5. mengetahui keterbatasan
kepada pasien dengan merujuk atau dengan merujuk atau
5. mengetahui keterbatasan melakukan konsultasi bila melakukan konsultasi bila
dengan merujuk atau diperlukan diperlukan
melakukan konsultasi bila
diperlukan
TOTAL

PENGHITUNGAN NILAI AKHIR (NA) NA = ( SKOR PEMERIKSAAN


9
FISIK SKOR PERILAKU PROFESIONAL
+
9 ) ×100 %
CATATAN:
1. Skor maksimalpemeriksaan fisik 6 dan perilaku profesional 3
2. Masing-masing skor pemeriksaan fisik dikalikan 2 (dua).
3. Dinyatakan lulus bila nilai akhir yang dicapai minimal 65 (enam puluh lima)

Anda mungkin juga menyukai