Anda di halaman 1dari 2

Valentina Ika Murtiyana

NIM 530086635

1. Apakah Anda dapat menyajikan data tersebut dalam bentuk tabel baris-kolom
lain, yang berbeda dengan tampilan pada Modul 2 BMP MPDR5202 Statistika
Pendidikan?

Tabel Data Jumlah Siswa

Kelas Jenis Kelamin Banyaknya Siswa


Laki – laki (orang) Perempuan (Orang)
1 A 12 12 24
B 13 12 25
2 A 11 17 28
B 10 16 26
3 A 12 16 28
B 12 15 27
4 A 18 15 33
B 17 16 33
5 A 14 14 28
B 12 15 27
6 A 10 12 22
B 13 11 24
Jumlah 154 171 325
Keseluruhan

2. Jika Anda menemukan bentuk tabel baris-kolom lain, mengapa data yang
sama dapat disajikan dalam tabel bari-kolom yang berbeda?

Hal ini tentunya di karenakan data yang di sajikan merupakan data tunggal
atau dapat dikategorikan sebagai data yang hanya memiliki satu kategori.
Dalam keterangan soal diatas sudah jelas tampak bahwa datanya sudah
disusun sendiri menurut kelas dan jenis kelaminya masing- masing. Hal ini
menyebabkan data ini tidak perlu di sajikan dalam tabel distribusi frekuensi.

3. Hal penting apa sajakah yang perlu diperhatikan dalam menyajikan data
kategori dalam bentuk tabel baris-kolom?

Jika kita mencermati secara umum dalam penulisan data dalam bentuk tabel
tentunya akan mudah disajikan dan harusnya memperhatika hal berikut :

1. Jenis data yang dimasukan artinya apakah data yang dimasukan


berupa angka atau bukan
2. Karakterisitik data, maksudnya disini jika data yang dimasukan akan
mudah dalam mementuka berap jumlah kolom dalam tabel data
tersebut yang akan kita buat.
3. Mrnyederhanakan data, dalam membuat data kita harus ringkas dan
memudahkan proses penginputan data ke dalam tabel.
4. Memahami isi data sebelum dan setelah menjadi tabel. Seorang
penulis harus mampu menulis tabel dengan pemahaman yang tepat.
Akan menjadi aneh jika seorang penulis sendiri tidak memahami tabel
data yang disusunnya.
5. Menentukan Judul Tabel. Judul tabel akan menjadi hal penting ,
karena tentunya membantu pembaca untuk mengetahui informasi apa
yang disajikan dalam tabel. Dan tentunya saling berkaitan antara abel
yang satu dengan tabel yang lainnya.

Anda mungkin juga menyukai