Anda di halaman 1dari 2

 

PENCEGAHAN RESIKO PASIEN JATUH DI


IGD DAN RAWAT JALAN

SOP No. Dokumen : 


Tgl Terbit : 
No Revisi : 
Halaman : 

Kepala Klinik PMI Sumbar


Klinik Pratama dr.Yaswir Yasrin
PMI Sumbar
1.    Pengertian Jatuh adalah suatu peristiwa di mana seseorang mengalami jatuh dengan atau tanpa
disaksikan oleh orang lain, tidak disengaja/ tidak direncanakan, dari posisi berdiri,
duduk, atau berbaring ke tingkat yang lebih rendah.
Dikecualikan dari definisi ini adalah perubahan posisi tersebut disebabkan oleh
kekuatan besar (misalnya didorong).
2.    Tujuan Untuk melakukan proses pencegahan pada pasien beresiko jatuh di IGD dan
Rawat Jalan.
3.    Kebijakan SK Kepala Klinik PMI Pratama Sumbar……………….tentang Pencegahan
Resiko Pasien Jatuh Klinik PMI Pratama Sumbar.
4.    Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 11 Tahun 2017 Tentang
Keselamatan Pasien.
5.    Prosedur Alat dan bahan :
- Handrub
- Handscun
- Kursi roda
- Tongkat
- Brosur
Prosedur :
1. Perawat melakukan hand hygiene sebelum kontak dengan pasien.
2. Perawat memperkenalkan diri.
3. Perawat melakukan identifikasi pasien.
4. Perawat melakukan pengisian formulir Pelaksanaan Pencegahan Jatuh pasien
IGD dan Rawat Jalan.
5. Perawat melakukan edukasi jatuh dengan memberikan brosur pada pasien dan
keluarga dan mengangkat pasien ke atas tempat tidur, kemudian handrail
tempat tidur dipasang dan dikunci.
6. Perawat melakukan hand hygiene dan mengucapkan salam.

7.    Bagan Alir -
8.    Unit Terkait Instalasi Gawat Darurat dan Instalasi Rawat Jalan
9.    Dokumen Terkait -
10.  Rekaman Historis No Yang dirubah Isi perubahan Tanggal
Perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai