Anda di halaman 1dari 12

Laporan Produk

"Sistem Tata
Surya"

Disusun Oleh :
Muh. Fathir Ramadhan. H
Kelas 6.2

SDIT Wahdah Islamiyah Gowa


2023
KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah


Subhana Wata'ala karena atas berkat, rahmat,
dan karunia-Nyalah sehingga kita masih bisa
bersama-sama seperti sekarang ini.

Salam dan salawat senantiasa kita kirimkan


kepada junjungan besar kita Nabi Muhammad
Sallallahu Alaihi Wassalam, juga kepada
keluarga, sahabat, dan para pengikutnya
sampai akhir zaman.

Laporan produk ini disusun dalam rangka


mengikuti ujian akhir di kelas VI SDIT Wahdah
Islamiyah Gowa, dengan judul "Sistem Tata
Surya".

Baik produk maupun laporan produk ini masih


jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu,
kritik dan saran dari ustadzah dan teman-
teman sangat diharapkan.
Syukron
Penulis
BIODATA PENULIS

Nama : Muh. Fathir Ramadhan. H


Kelas : 6.2
Selolah : SDIT Wahdah Islamiyah
Alamat : Jln. Beringin 3 No. 3
Alat Yang
Digunakan
Bahan Yang
Digunakan
Cara Membuat
"Sistem Tata Surya"

Buatlah garis edar atau lintasan planet


(orbit) di styrofoam hitam sebanyak 8
garis edar menggunakan tali dan pensil
agar hasil lintasan yang dibuat rapi dan
seimbang. Kemudian, berilah warna putih
menggunakan cat air pada lintasan yang
telah dibuat.
Buatlah beberapa persegi dengan beberapa ukuran
yang berbeda-beda untuk membuat 9 planet mulai
dari matahari, merkurius, bumi, yupiter, neptunus,
mars, uranus, saturnus, dan venus.

Persegi yang sudah dibuat


dan memiliki ukuran yang
sama kemudian disusun
sebanyak 4 lapis
menggunakan lem fox. Persegi
yang sudah disusun sebanyak
4 lapis, kemudian dibentuk
menyerupai bola dengan
menggunakan bantuan cutter.
Styrofoam yang sudah dibentuk menyerupai bola
kemudian dihaluskan menggunakan kertas gosok
agar semakin rapi dan bentuknya semakin bagus.

Berilah warna pada styrofoam


yang sudah berbentuk seperti
bola menggunakan cat air dan
kuas lukis secara merata, lalu
biarkan beberapa menit hingga
catnya benar-benar kering.
Styrofoam yang sudah dicat dan sudah
mengering, kemudian mulai ditata di garis
edar atau lintasan planet (Orbit) sesuai posisi
planet menggunakan tusuk gigi.

Planet yang sudah disusun di


garis edar (Lintasan Planet)
berdasarkan posisinya,
kemudian diberikan
keterangan nama
menggunakan kertas sticker.
Tentang
Produk
Produk yang saya buat ini adalah
Sistem Tata Surya yang bahan
utamanya adalah menggunakan
styrofoam dalam membuat planet-
planetnya. Pembuatan produk ini
memberikan manfaat kepada saya
yaitu kreativitas dalam berkarya
semakin terasah, saya bisa
mengidentifikasi karakteristik
planet dalam sistem tata surya
dengan benar, serta lebih
memahami sistem kerja tata surya
dengan benar.
Manfaat
Produk
Manfaat dari produk "Sistem Tata
Surya" yang saya buat ini adalah :
Bisa mempelajari karakteristik
planet dalam sistem tata
surya.
Bisa mempelajari gerakan
benda langit.
Bisa mempelajari komponen
penyusun atmosfer lainnya.
Bisa mengetahui letak dan
bagaimana bentuk setiap
benda langit.
Bisa memahami sistem kerja
tata surya dengan benar.
PENUTUP

Di akhir laporan ini, saya ingin


mengucapkan Syukron Wa
Jazakumullah Khairan kepada kedua
orang tua saya yang telah
mendampingi saya dalam membuat
produk "Sistem Tata Surya" sederhana
ini.

Syukron Wa Jazakumullah Khairan


kepada ustadzah yang sudah
memberikan arahan dalam pembuatan
produk dan dalam penyusunan laporan
produk ini.

Syukron Wa Jazakumullah
Khairan kepada teman-temanku
yang sudah membersamai
selama 6 tahun di sekolah kita
tercinta.

Semoga kelak kita


semua dipertemukan
kembali di jannah-Nya,
Aamiin...

Anda mungkin juga menyukai