Anda di halaman 1dari 3

LIST PERTANYAAN WAWANCARA PABRIK ROTI SELERA BARU

Target informasi dari dosen:

 Sejarah singkat perusahaan (H)


o Kapan berdirinya perusahaan
 Deskripsi perusahaan (I)
o Identitas perusahaan
 Struktur organisasi (S)
o Pimpinan
o Pengelola
 Produk perusahaan (P)
o Harga
o Target pasar
 Gambar produk
o Dokumentasi

LIST PERTANYAAN NARASUMBER:

Nama, alamat, riwayat pendidikan owner/narasumber informasi

1. Sudah berapa lama bapak membuka usaha ini? (H)


2. Bagaimana awal mula usaha bapak menjadi seorang pengusaha roti hingga sukses seperti
ini? (H)
3. Sebelum nama selera baru untuk roti bapak ini, adakah sejarah penamaan lain
sebelumnya? (H)
4. Logo dari produk
5. Apakah ada cabang lain dari pabrik ini pak? (I)
6. Sebelum menjadi perusahaan roti, pekerjaan apa yang bapak jalani? (I)
7. Apa yang mendorong atau menjadikan motivasi untuk bapa membangun usaha ini? (I)
8. Berapa banyak roti yang dibuat perharinya pak? (P)
9. Berapa jumlah karyawan di pabrik ini pak? (S)
10. Apa sajakah tugas karyawan yang ada di pabrik ini pak? (S)
11. Apa sajakah bahan dasar yang digunakan untuk pembuatan roti ini pak? (P)
12. Apakah ada bahan atau teknisi khusus yang menjadi cirikhas produksi roti bapak ini? (P)
13. Jenis roti apa saja yang diproduksi di pabrik ini? (P)
14. Bagaimana proses nya pak? (P)
15. Kemana saja roti itu di distribusikan? (P)
16. Berapakah harga yang dipasok untuk penjualan roti ini pak? (P)
17. Berapa omset rata – rata penjualan perhari nya pak? (P)
18. Strategi apa yang pernah digunakan dalam meningkatkan omset dan pelanggan
19. Apakah ada kendala dan nfaktor yang penyebabkan omset penjualan turun?
20. Bagaimana cara anda dalam mengatasi hal tersebut?
21. Apakah pangsa pasar roti ini sudah sampai ke luar kuningan? (P)
22. Bagaimana stategi bersaing anda dengan produk produk lain yang mirip dengan produk
anda?
23. Pencapaian apa saja yang pernah bapak raih dari hasil produksi roti selama ini ?
PERTANYAAN ANALISIS SWOT

Strength

1. Apa yang menjadikan produk anda lebih unggul dari produk pesaing?

Weakness

1. Faktor apa saja yang menghambat usaha anda dalam meraih target yang telah di
tentukan?

Opportunities

1. Peluang atau potensi apa yang dimiliki target pasar anda?


2. Apakah dalam jangka waktu tertentu aana da pertumbuhan pasar

Treat

1. Apakah ada tren pasar yang dapat menyebabkan kerugian pada bisnis anda?
2. Apakah ada kenaikan biaya terkait bahan baku yang digunakan?
PERTANYAAN KARYAWAN:

Tergantung posisi atau jobdesk mereka masing – masing

1. Nama kegiatan
2. Fungsi kegiatan
3. Tujuan kegiatan
4. Langkah – langkah kegiatan
5. Kendala kegiatan
6. Resiko kegiatan
7. Hasil kegiatan
8. Jam kerja
9. Rotasi pekerjaan

Anda mungkin juga menyukai