Anda di halaman 1dari 22

Modul 2

Menguasai Dasar Membaca Cepat


Sekilas Modul 2
• Menghilangkan
Kebiasaan Buruk
Membaca
• Membaca Aktif dan
Kritis
• Strategi Membaca
Cepat
• Membaca Beberapa
Kata Sekaligus
Modul 2
Bagian 1
Hambatan Membaca Cepat dan
Cara Mengatasinya
Hambatan Dalam Membaca Cepat
• Sulit Konsentrasi
• Motivasi Rendah
• Khawatir Tidak Paham
• Masih Membawa Kebiasaan Buruk
Dalam Membaca
Konsentrasi

Membaca + Konsentrasi

Pemahaman

Kenali Apa Yang Mengganggu


Konsentrasi Anda
Faktor Pengganggu Konsentrasi
• Kelelahan
– Fisik
– Mental
• Banyak Fikiran/Stress
• Bosan
• Gangguan
– Suara
– Online
Tips Untuk Konsentrasi
• Hindari gangguan
• Tutup mata Anda
• Tarif nafas dalam-dalam
• Keluarkan nafas secara perlahan
• Rasakan pikiran Anda rileks
• Bayangkan sesuatu yang indah, luas,
nyaman
Latihan Fokus dan Meningkatkan
Konsentrasi

Awal

Akhir
Awal

Akhir
Latihan Benang Kusut
Latihan Menghitung Titik
Mengapa Orang Tahan Membaca
Novel Berjam-jam sementara
tertidur ketika membaca buku teks?
Motivasi Membaca
• Motivasi penting agar menikmati apa yang
dibaca
• Motivasi harus datang dari diri sendiri
• Anda harus termotivasi atau kesulitan
membaca dengan berkualitas
Menciptakan Motivasi
• What Is In It for Me?
• Apa pentingnya buat saya?
• Temukan mengapa Anda harus membaca
• Lakukan Preview
– Dapatkan gambaran besar
– Ciptakan rasa ingin tahu dan ketertarikan
– Buat pertanyaan yang ingin Anda ketahui
jawabannya
Tiga Pilar Membaca Cepat
Membantu Anda selesai lebih awal dan
Kecepatan lebih cepat

Membantu Anda fokus dan menguasai


Konsentrasi materi dengan baik

Membantu Anda menikmati bahan


Motivasi bacaan dan menemukan aplikasinya
dalam kehidupan
Khawatir Tidak Paham
• Tekanan sebelum ujian
• Tuntutan untuk menguasai materi
• Waktu yang terbatas
Mengatasi Kekhawatiran
• Baca sejak awal
• Cicil materi yang Anda perlukan
• Nikmati proses membaca
• Temukan “What Is In It For Me”
• Yakinkan bahwa Anda bisa memahaminya
dengan baik
Kebiasaan Buruk Dalam Membaca
• Bersuara
• Gerak Bibir
• Gerakan Kepala
• Mundur ke belakang
• Membaca Dalam Hati
Cara Mengatasi Kebiasaan Buruk
Bersuara dan Letakkan
Gerak Bibir pensil di bibir

Gerakan Tahan pipi


Kepala Anda

Mundur ke Tutup dan baca


belakang secepat mungkin

Membaca Berhitung
dalam hati dalam hati
Pastikan Kebiasaan Buruk Hilang
• Kebiasaan buruk menghambat kecepatan
• Perlu waktu 2 minggu – 4 minggu untuk
menghilangkannya
• Jangan berhenti sampai benar-benar
hilang
• Anda akan mulai memasuki kecepatan dan
produktivitas baca yang lebih tinggi
Ringkasan
• Kenali pengganggu konsentrasi Anda dan
hilangkan
• Ciptakan motivasi dengan menemukan
apa manfaat bacaan buat Anda
• Hilangkan rasa khawatir dengan persiapan
dan keyakinan
• Latih untuk menghilangkan kebiasaan
buruk Anda sampai hilang
Berikutnya…
Membaca Aktif dan Kritis

Anda mungkin juga menyukai