Anda di halaman 1dari 5

RANGKUMAN

Airin alensky dewi purnama

9J-2

ATOM ,MOLEKUL,ION

a. ATOM
Perkembangan teori atom
1) Jhon Dalton (1766-1844)

Bola pegas yang sangat kecil dan tidak dapat dibagi lagi

2). J.J.Thomas (1900)/model atom roti kismis

Suatu bola pejas yang permukaannya dikelilingi electron dan partikel yang lain
yang bermuatan positif sehingga atom beersifat netral

3).Ernest Rutherford (1910)

Dari percobaan penembakan lempeng emas tipis dengan partikel alpha d


simpulkan bahwaa :

-atom memiliki ruang

-terdiri atas inti atom yang bermuatan positif

-elektron jumlahnya sama dengan proton dan memiliki inti atom

4).Neils Bohe

Elektron mengelilingi inti atom pada lintasan tertentu yang disebut kulit atom dan
dalam keadaan stasioner (tetap)

5). Atom modern

Konsep atom modern menjelaskan bahwa atom tersusun atas inti atom dan
electron yang terletak pada orbital

Lambung atom
Jumlah proton pada neutron

Isotop,Isobar,Isoton

Isotope >Atom –atom dari unsur yang sama ,mempunyai jumlah

Proton yang sama dan massanya berbeda

Contoh : 6 C12 , 6C 13,6C14

Isobar >Atom atom dari unsur yang berbeda mempunyai nomor massa yang
sama.

Contoh : 6C14, dan 7N14,11Na24,dan, 12Mg24

Isoton >Atom atom dari undur yang berbeda mempunyai jumlah neutron yang
sama.

Contoh : 6 C13 , dan 7N14 , 15P31 ,dan, 16S32 .

Jumlah neutron atom X = jumlah neutron atom Y disebut isoton

Struktur atom

-Inti atom ->proton->bermuatan positif (+)

->Neutron ->Tidak bermuatan (netral)

-luar inti ->Elektron -> bermuatan negative (-)

Konfigurasi Elektron
 Konfigurasi electron : kedudukan electron pada kulit terluar
 Elektron valensi : Jumlah electron pada kulit terluar
 Tingkat energy disebut kulit atom
 Bilangan kuantum disimbolkan (n)
 Jumlah electron maksimum pada kulit berbeda beda , dirumuskan sebagai
berikut ;
∑=2(n)2 >∑ = jumlah maksimum electron
>n = nomor kulit
 Pengisian electron sevara berurutan dimiliki dari kulit k kemudian ke kulit
atom yang lebih tinggi ( dari kulit K,L,M, dan seterusnya).
 Misalnya kulit k maksimum hanya dapat ditempati oleh 2 elektron.Apabila
atom tersebut mempunyai electron lebih dari 2 maka electron berikutnya
akan menempati kulit yang lebih tinggi yaitu kuit M dan seterusnya .
>perhatikan konfigurasi electron karbon (c), oksigen (o), dan klor (cl) :

> 6C : 2 4 Elektron valesinnya = 4

>8 D : 2 6 Elektron valesinnya = 6

>17 Cl : 2 8 7 Elektron valesinnya = 7

Contoh soal

Kalium memiliki jumlah proton sebanyak 19 maka konfigurasi dari unsur kalium
adalah …

a.2 8 8 1

b.2 8 8 2

c.2 8 8 4

d.2 8 8 4

(JAWABANNYA A )
MOLEKUL

 Molekul disusun oleh atom atom


 Molekul merupakan partikel netral yang tersusun atas dua atau lebih atom,
baik sejenis maupun berbeda
 Molekul unsur =atom sejenis
Contoh = O2 , H2, P4 , S8
 Molekul senyawa = atom berbeda

Contoh = H2 O, CO2, NaOH,CH4

-Uap air = H2o


Asam cuka atau asam asetat atau asam etanol = CH3COOH
-Gas hydrogen = H2
2 Atom karbon (c)
-Garam dapur = NaCI
4 Atom hydrogen (H)
-Kawat tembaga = Cu
2 atom oksigen (o)

ION

 Ion adalah atom atau kumulan atom yang bermuatan listrik


 Ion negative = anion dan ion positif = kation
 Ion yang terdiri dari satu atom = ion tunggal dan ion lebih dari satu = ion
poliatom

Contoh

-kation tungggal = Na+, K+ , Mg2+ , Fe3+

-kation poliatum = NH4+

-Anion tunggal = CL= ,Br=,O2-=,N3=

-Anion poliatom =So42 =,Po3-= , OH= ,NO3=


Jumlah muatan suatu ion tergantung pada jumlah electron terluarnya.CI dengan
nomor 17 memiliki konfigurasi electron 2 8 7 akan cenderung stabil untuk
memenuhi konfigurasi electron 2 8 8 dengan cara menangkap I electron menjadi
CL=

17 CL: 2 8 7

CL= : 2 8 8

Na dengan nomor atom 11 memiliki konfigurasi elekton 2 8 1 akan cnderung


stabil untuk memenuhi konfigurasi electron 28 dengan cara melepas 1 elektron
menjadi Na+ .

11 Na : 2 8 1

Na : 2 8

Ion ion ini karea berbeda muatan akan aling tertarik untuk menarik membentuk
senyawa CL.

Anda mungkin juga menyukai