Anda di halaman 1dari 47

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Dalam pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 tercantum cita-cita bangsa Indonesia yang
sekaligus merupakan tujuan nasional bangsa Indonesia, yaitu: melindungi segenap bangsa Indonesia
dan seluruh tumpah darah Indonesia, memajukan kesejahteraan umum, mencerdaskan kehidupan
bangsa dan ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan perdamaian abadi
serta keadilan sosial.
Dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab pada bagian Pemeliharaan Sarana Dan
Rumah Tangga, seorang kepala bagian ditujnuk guna mengatur dan memotori semua aktivitas yang
menjadi wewenangnya yang meliputi pengelolaan ruang pertemuan/auditorium, pengelolaan
pemakaian kendaraan dinas, penyediaan alat tulis kantor, penyediaan mebeler, inventarisasi asset,
instalansi listrik, telekomunikasi, air bersih, perawatan gedung, kebersihan lingkungan rumah sakit,
perawatan taman serta kegiatan-kegiatan tertentu. Seorang kepala dalam sebuah organisasi untuk
mewujudkan tanggung jawab dan wewenangnya dibantu oleh jajaran-jajaran yang berada dibawah
instruksinya. Demikian halnya dengan kepala bagian Pemeliharaan Sarana Dan Rumah Tangga,
untuk menjalankan fungsinya dibantu oleh beberapa kepala urusan yang dibagi menjadi delapan
bagian, yaitu: (1) Kepala IPSRS, (2) Kepala Unit CSSD, (3) Kepala Unit Linen, (4) Kepala Unit
Kebersihan Rumah Sakit, (5) Kepala Unit SIMRS, (6) Kepala Unit Logistik, (7) Kepala Unit
Transportasi, (8) Kepala Unit Keamanan. Setiap kepala urusan bersinergi dengan masing-masing
staf untuk menyelesaikan hal-hal yang menjadi tanggung jawabnya masing-masing.

B. Tujuan Umum
Pedoman Pengorganisasian Pemeliharaan Sarana Dan Rumah Tangga dibuat untuk dapat
dijadikan pedoman dalam pembuatan kebijakan di lingkungan RS BaliMéd Buleleng.

C. Tujuan Khusus
1. Memberikan pedoman penyelenggaraan Divisi Pemeliharaan Sarana Dan Rumah
Tangga yang dapat memenuhi Visi dan Misi RS BaliMéd Buleleng.
2. Menyediakan dan memfasilitasi sarana dan prasarana RS BaliMéd Buleleng dalam
menjalankan upaya pelayanan terhadap karyawan yang berkualitas, cepat, profesional,
rasional dan aman.

1
BAB II
GAMBARAN UMUM

1. Sejarah Berdirinya RS BaliMéd Buleleng


Dibentuknya PT Dharma Medika Buleleng bermula dari perbincangan santai dengan
melakukan pertemuan informal di VK Obgyn RSUD. Hal tersebut tindak lanjut dengan dua
kali pertemuan 17 Mei 2015 dan 7 Juni 2015 bertempat di Rumah Makan Ranggon Sunset.
Proses legalisasi pendirian PT DMB dilakukan di kantor Notaris I Putu Candra SH pada
tanggal 19 Juni 2015 (Akta Pendirian PT DMB No 81) dan tanggal 4 Agustus 2015 PT DMB
mendapat pengesahan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia
dengan diterbitkannya Akta Pendirian Perseroan Terbatas nomor : AHU-
49759.AH.01.01.TH.2015. PT DMB didirikan untuk jangka waktu yang lamanya tidak
ditentukan, berkedudukan di Kabupaten Buleleng.
PT Dharma Medika Buleleng memiliki Anggota pendiri Perseroan sebanyak 30 (tiga
puluh) orang yang terdiri dari dokter, dokter Spesialis, dan tenaga kesehatan lain seperti yang
tercantum pada Anggaran Dasar PT DMB Akta Notaris I Putu Chandra, SH No 81 tanggal 19
Juni 2015. PT DMB dibentuk di Ruang Pertemuan Bagian/SMF Obstetri dan Ginekologi
RSUD Buleleng berazaskan kekeluargaan, kebersamaan, dan profesionalisme. Penambahan
anggota biasa sesuai persetujuan RUPS tahun 2018 menjadi 54 anggota.
Setelah PT Dharma Medika Buleleng disahkan di notaris dan Menkumham sesuai
dengan akta pendirian No 81 Tahun 2015, dibentuklah RS BaliMéd Buleleng Buleleng,
dimana Rumah Sakit BaliMéd Buleleng ini berlokasi di Jalan Pahlawan XVI, Br Tegal,
Singaraja yang luas tanahnya sekitar 60 are. Dalam pendirian RS BaliMéd Buleleng Buleleng
ini memiliki Visi “Menjadi Rumah Sakit yang berkualitas dan terdepan dalam pelayanan
kesehatan. Dengan demikian diharapkan akan menambah semangat untuk lebih meningkatkan
kinerja dalam melayani pelayanan kesehatan bagi khalayak ramai khususnya masyarakat
Buleleng. Kami hadir dengan pelayanan kesehatan 24 jam yang didukung oleh dokter
spesialis terpercaya dan fasilitas penunjang yang lengkap dan mendukung program kesehatan
nasional.
Dengan hadirnya Rumah Sakit BaliMéd Buleleng besar harapan kami untuk menjadikan
Rumah Sakit ini menjadi salah satu pilihan pelayanan kesehatan bagi masyarakat Buleleng
yang memberikan pelayanan kesehatan yang cepat, profesional, rasional, dan aman. Serta
mengutamakan kepuasan dan keselamatan pasien berdasarkan motto kami “Care with
Integrity and safety” yang berarti memberikan pelayanan medis dengan integritas yang jujur

2
dan bekerja sepenuh hati dan profesionalisme demi terciptanya pelayanan kesehatan yang
mampu memenuhi kebutuhan masyarakat Buleleng pada khususnya dan Bali pada umumnya.
Dan kami juga akan berusaha mewujudkan Rumah Sakit BaliMéd Buleleng, sebagai
Rumah Sakit yang bertaraf internasional guna menunjang pariwisata mancanegara yang
berkunjung ke Kabupaten Buleleng.
Demikian Sejarah PT Dharma Medika Buleleng hingga terwujudnya Rumah Sakit
BaliMéd Buleleng.

2. Logo dan Makna logo PT. Dharma Medika Buleleng dan RS BaliMéd Buleleng
1. PT Dharma Medika Buleleng mempunyai lambang yang identik dengan kawasan pariwisata
di lovina yaitu Lumba-Lumba.
Arti dari logo PT Dharma Medika adalah sebagai berikut :
a. Palang berwarna biru dongker, artinya lambang dari
kumpulan orang-orang yang berprofesi kedokteran dan
kesehatan, serta profesi lain yang mempunyai komitmen
untuk bekerjasama di bidang kesehatan secara professional
dengan semangat kekeluargaan dan penuh kasih sayang.

b. Lumba-lumba dengan warna biru dan hijau, artinya symbol dari kecerdasan dan bersahaja,
dimana perseroan dikelola secara modern dengan tetap memegang konsep Tri Hita Karana
dan hasilnya untuk kesejahterahan anggota yang ada di dalamnya.
c. Lingkaran yang dibentuk oleh ekor lumba-lumba, artinya kesempurnaan dan
berkesinambungan, dimana perseroan akan memberikan pelayanan yang maksimal dan
tanpa henti untuk masyarakat dan anggotanya.

2. Logo dan Makna Logo RS BaliMéd Buleleng Buleleng


Arti dari logo di atas adalah sebagai berikut :
a. Tiga bulan sabit berputar ke arah kanan artinya usaha yang
senantiasa dilandasi oleh Tri Kaya Parisuda dan hasilnya untuk
kesejahteraan anggota yang ada di dalamnya.
b. Modifikasi swastika berputar ke kanan berwarna biru dan
emas: lambang agama Hindu yang universal, biru : kedamaian
dan emas : kemuliaan.
c. Tanda cross (tambah) artinya organisasi kesehatan BaliMéd.

3
4
BAB III
VISI, MISI, DAN MOTTO RS BALIMÉD BULELENG

A. Visi
Menjadi Rumah Sakit yang Berkualitas dan Terdepan dalam Pelayanan Kesehatan.

B. Misi

a. Memberikan pelayanan kesehatan yang cepat, profesional, rasional, dan aman.


b. Mengutamakan kepuasan dan keselamatan.
c. Meningkatkan kualitas SDM.
d. Mengembangkan Rumah Sakit menjadi pusat studi ilmiah di bidang kesehatan.
e. Menjalin kerjasama vertikal maupun horizontal dengan institusi pelayanan
kesehatan lainnya.

C. Motto
Motto Rumah Sakit BaliMéd Buleleng adalah “Care with Integrity and Safety” yang
berarti memberikan pelayanan medis dengan integritas diri yang jujur dan bekerja
sepenuh nilai profesionalisme di setiap individu yang ada di Rumah Sakit BaliMéd
Buleleng.

D. Fasilitas RS BaliMéd Buleleng


1. Basement
a. Koperasi
b. Ruang gas medis dan panel
c. Ruang teknisi
d. Penitipan jenasah
e. Loker Wanita / Pria
f. Area parkir
2. Lantai Dasar
a. Lobby :Registrasi,Informasi,Administrasi
b. IGD
c. VK

5
d. Laboratorium
e. Radiologi
f. Farmasi
g. OK
h. Kasir
i. CSSD
j. Laundry
k. Gizi
l. Gudang tabung gas
m. Pos security
3. Lantai I
a. Ruang bayi sehat
b. NICU
c. ICU/ICCU/HCU
d. Ruang RM
e. Pendaftaran Poliklinik
f. Klinik Mata
g. Klinik Interna
h. Klinik Paru
i. Klinik fisiotherapi
j. Klinik Jantung
k. Klinik OBSGYN
l. Klinik THT
m. Klinik Saraf
n. Klinik Penyakit Kulit Kelamin
o. Klinik Bedah
p. Klinik Anak
q. Klinik Psikiatri/Klinik Umum/ruang konseling
r. Klinik TB
s. Klinik Gigi
4. Lantai II
a. Nurse Station
b. Kelas 3/Onyk 2 Ruangan/18 Bed
c. Kelas 2/zircon 4 ruangan/ 20 Bed
6
d. Kelas 1/zamrud 3 Ruangan/ 6 Bed
e. VIP /Topas 6 Ruangan/6 bed
f. VVIP/ Saphire 7 Ruangan/7 Bed
g. Ruang Perawatan anak 2 Ruangan/2 Bed
h. Ruang Tindakan
5. Lantai III
a. Nurse Station
b. RuangExecutive/Ruby 10 Ruangan/10 Bed
c. Ruang Suite/Diamond 2 Ruangan/2 Bed
d. Perkantoran
e. Ruang Transit Tamu
f. Ruang Direktur RS
g. Ruang Direktur PT
h. Ruang Sekretaris PT
i. Ruang SDM & Umum
j. Ruang Keuangan
k. Ruang Marketing
l. Ruang logistik
m. Ruang IT

7
BAB IV
STRUKTUR ORGANISASI RS BALIMÉD BULELENG

Rumah Sakit BaliMéd Buleleng memiliki struktur organisasi yang memisahkan


wewenang, tugas dan tanggung jawab setiap bagian yang ada sehingga akan
memudahkan pelaksanaan fungsi-fungsi manajemen seperti planning, organizing,
actuating dan controlling (POAC). Adapun struktur organisasi dari Rumah Sakit
BaliMéd seperti berikut ini:

8
9
BAB V
STRUKTUR ORGANISASI PEMELIHARAAN SARANA
DAN RUMAH TANGGA

STRUKTUR ORGANISASI

Direktur

Sekretaris

Wadir SDM dan UMUM

Kepala Divisi Pemeliharaan Sarana


Dan Rumah Tangga

IPSRS Unit SIM RS

Unit CSSD Unit Logisitik

Unit Linen Unit Transportasi

Unit Kebersihan Unit Keamanan


Rumah Sakit

10
BAB VI
URAIAN JABATAN KEPALA DIVISI PEMELIHARAAN SARANA
DAN RUMAH TANGGA

1. Kepala Divisi Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga


URAIAN TUGAS
KEPALA DIVISI PEMELIHARAAN SARANA DAN
RUMAH TANGGA
Nomor Dokumen :
001/Umum/2019 Tanggal : 30 Maret 2019
No Revisi : 00 Halaman : 1/2
Nama : Komang Ery Wahyu Karkata, S.E
Jabatan : Kepala Divisi Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga
Melapor ke : Wadir SDM & Umum
IPSRS
Unit CSSD
Unit Linen
: Unit Kebersihan RS
Membawahi
Unit SIM RS
Unit Logistik
Unit Transportasi
Unit Keamanan  
IPSRS
Unit CSSD
Unit Linen
: Unit Kebersihan RS
Delegasi tugas terkait
Unit SIM RS
Unit Logistik
Unit Transportasi
Unit Keamanan  
I. TUJUAN
Terselenggaranya program pemeliharaan sarana dan rumah tangga yang efektif dan
efisien.
II. TUGAS POKOK/UTAMA :
1. Merencanakan, mengembangkan, dan mengimplementasikan strategi di bidang
pemeliharaan sarana dan rumah tangga.
2. Memonitor, mengukur, dan melaporkan tentang permasalahan, peluang, rencana
pemeliharaan sarana dan rumah tangga serta pencapaiannya dalam skala waktu dan

11
bentuk / format yang sudah disepakati.
3. Mengelola dan mengendalikan pembelanjaan rumah tangga sesuai anggaran yang
disetujui.
4. Mengevaluasi strategi pengelolaan sumber daya di unit sarana dan rumah tangga
serta kinerjanya.
5. Menyelesaikan tugas yang diinstruksikan atasan.
III. TANGGUNG JAWAB
1. Tersedianya rencana pemeliharaan sarana dan rumah tangga sesuai dengan visi dan
misi perusahaan.
2. Terpenuhinya sarana dan prasarana rumah sakit sesuai dengan kebutuhan
perusahaan.
3. Tersedianya kajian dan evaluasi terhadap efektifitas program bagi perkembangan
perusahaan.
4. Tersedianya laporan kegiatan divisi secara benar dan tepat waktu.
5. Tersusunnya rencana kerja anggaran tahunan divisi pemeliharaan sarana dan rumah
tanggaTerlaksananya kegiatan HK, linen, security, logistik dan transportasi dengan
baik.
IV. WEWENANG
1. Mengusulkan kepada Direktur tentang pengadaan sarana dan prasarana RS.
2. Mengelola pendistribusian sarana dan prasarana secara sesuai.
3. Mengusulkan kepada Direktur terkait vendor pengadaan sarana dan prasana.
V. HASIL KERJA
1. Dokumen perencanaan Divisi Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga dalam kurun
waktu setahun.
2. Tersedianya sarana dan prasarana RS yang sesuai.
3. Kebijakan perencanaan dan pengorganisasian program divisi umum.
4. Laporan tindak lanjut hasil pengadaan dan pemeliharaan sarana RS.
5. Laporan bulanan Divisi Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga ke Wakil Direktur
SDM & Umum.
6. Rencana Kerja Anggaran Tahunan Divisi Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga.

JOB SPECIFICATION
KEPALA DIVISI PEMELIHARAAN SARANA DAN
RUMAH TANGGA
Revisi : Halaman:
Job Specification Tanggal : 30 Maret 2019
00 1/2
Nama : Komang Ery Wahyu Karkata, S.E
Jabatan : Kepala Divisi Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga

12
Bagian/Bidang/Departemen : SDM & Umum
Melapor ke : Wadir SDM & Umum
Disupervisi oleh : Wadir SDM & Umum
Seseorang yang diberi wewenang penuh dan bertanggung
Gambaran singkat
jawab penuh sebagai Kepala Divisi Pemeliharaan Sarana dan
pekerjaan
Rumah Tangga.
1. Memiliki kemampuan kepemimpinan.
2. Pendidikan minimal S1.
3. Pengalaman kerja minimal 3 tahun.
4. Teliti dan cekatan.
5. Rasa tanggung jawab yang tinggi.
Kualifikasi umum 6. Mampu berkomunikasi efektif.
7. Disiplin.
8. Berjiwa melayani.
9. Sehat jasmani dan rohani.
10. Diluar kualifikasi diatas harus ada rekomendasi tertulis
dari Direktur.
Kualifikasi khusus 1. Memiliki perencanaan jangka pendek, menengah, dan
panjang perihal divisi umum (rumah tangga).
2. Memiliki keterampilan dalam pengadministrasian divisi
umum (rumah tangga).
Persyaratan pelatihan 1. Memiliki perencanaan jangka pendek, menengah, dan
panjang perihal divisi umum (rumah tangga).
2. Memiliki keterampilan dalam pengadministrasian divisi
umum (rumah tangga).
NO FUNGSI KEGIATAN SPO INDIKATOR

1 2 3 4 5
Adanya
perencanaan Divisi
a. Menyusun perencanaan
Pemeliharaan
Divisi Pemeliharaan Pedoman Sarana dan Rumah
Sarana dan Rumah
Tangga dalam
I ADMINISTRASI Tangga
kurun waktu
setahun.
b. Menyusun laporan
Adanya laporan
bulanan Divisi Program yang tercapai
Pemeliharaan Sarana
setiap bulannya
dan Rumah Tangga

II KEPEMIMPINAN a. Membuat penilaian Pedoman Adanya penilaian


kinerja tim dibawah anggota Divisi

13
Divisi Pemeliharaan Pemeliharaan
Sarana dan Rumah Sarana dan Rumah
Tangga Tangga

b. Melakukan
Adanya program
pengembangan SDM di
Divisi Pemeliharaan Pedoman pengembangan
Sarana dan Rumah SDM
Tangga

a. Mengkoordinasikan Adanya koordinasi


hasil evaluasi kinerja terkait evaluasi
Divisi Pemeliharaan Pedoman
Sarana dan Rumah
III KOMUNIKASI Tangga
b. Mengkoordinasikan Adanya koordinasi
perihal pengadaan Pedoman perihal pengadaan
barang dengan pihak barang
ketiga

a. Membuat program kerja Ada program kerja


Divisi Pemeliharaan Divisi
Sarana dan Rumah Program Pemeliharaan
Tangga yang sesuai Sarana dan Rumah
dengan amanat Tangga sesuai
IV JAMINAN MUTU akreditasi standar akreditasi
Adanya tindak
b. Memantau pencapaian
lanjut terhadap
indikator mutu Divisi Pedoman
pencapaian
Pemeliharaan Sarana
indikator mutu
dan Rumah Tangga
divisi umum

a. Memantau kedisiplinan Ada evaluasi


V MONITORING karyawan di Divisi Pedoman perihal
Pemeliharaan Sarana kedisiplinan
dan Rumah Tangga karyawan

14
2. Kepala IPSRS

URAIAN TUGAS
KEPALA IPSRS

Nomor Dokumen :
002/SDM/2019 Tanggal : 25 Maret 2019
Nama : Kadek Yulianda Dewi, S.Tr.Kep
No Revisi : 00 Halaman : 1/2
Jabatan : Kepala IPSRS
Melapor ke : Kepala Divisi Pemelihara Sarana dan Rumah Tangga
: Teknisi
Membawahi : Aset Medis
: Sanitarian  
: Teknisi Senior
Delegasi tugas terkait
 
I. TUJUAN
Terselenggaranya Pelayanan Pemeliharaan Aset Medis, Sarana Umum dan Sarana
Vital di RS.
II. TUGAS POKOK/UTAMA :
1. Melakukan identifikasi dan mengusulkan kebutuhan Instalasi , teknologi
pemeliharaan sarana , peralatan, ketenagaan sesuai dengan standar, kepada direktur
RS dalam rangka operasional dan pengembangan Instalasi.
2. Menyusun pola ketenagaan yang dipergunakan untuk rekruitmen yang akan
ditugaskan di Instalasi IPSRS.
3. Melakukan pengawasan sanitasi rumah sakit.
4. Mengkoordinasikan seluruh kegiatan pelayanan dengan profesi dan atau Instalasi
terkait.
III. TANGGUNG JAWAB
1. Menyelenggarakan orientasi bagi semua staf baru mengenai tugas dan tanggung
jawab serta wewenang mereka di Instalasi mereka bekerja. ( materi orientasi
meliputi peningkatan mutu dan keselamatan pasien serta pencegahan dan
pengendalian infeksi).
2. Mempunyai pedoman pelayanan IPSRS yang menguraikan tentang pelayanan saat

15
ini
3. Mempunyai program kerja yang menguraikan tentang pelayanan yang direncanakan.
4. mengatur pengetahuan dan keterampilan staf teknis yang melakukan kegiatan
pemeliharaan sarana umum dan sarana vital.
5. Mengidentifikasi secara tertulis pelayanan yang diberikan oleh Instalasi, serta
mengintegrasikan dan mengkoordinasikan pelayanan tersebut dengan pelayanan
dari Instalasi lain.
6. Meningkatkan mutu dan keselamatan pasien , dengan berpartisipasi dalam program
peningkatan mutu dan keselamatan fasilitas serta melakukan monitoring fasilitas
dan sarana vital secara berkala.
7. Mengusulkan indikator mutu Instalasi IPSRS.
8. Melakukan pengumpulan data dan membuat laporan pemeliharaan sarana
terintegrasi secara berkala.
9. Menjamin kegiatan pemeliharaan yang diberikan Instalasi (monitoring) ,dan
berguna untuk melakukan evaluasi terhadap staf.
10. Menyusun program pengembangan teknis pemeliharaan sarana umum dan sarana
vital
11. Menyusun program pembinaan staf.

IV. WEWENANG
1. Melakukan koordinasi dan integrasi pelayanan pemeliharaan di seluruh RS.
2. Menyediakan data yang digunakan untuk melakukan evaluasi terhadap praktek
kinerja staf IPSRS.

JOB SPECIFICATION
KEPALA IPSRS

Revisi : Halaman:
Job Specification Tanggal : 25 Maret 2019
00 1/4
Jabatan : Kepala IPSRS
Bagian/Bidang/Departemen : IPSRS

16
Melapor ke : Kepala Divisi Pemelihara Sarana dan Rumah Tangga
Disupervisi oleh : Wadir SDM dan Umum
Membuat perencanaan dan melaksanakan bimbingan,
Gambaran singkat pekerjaan monitoring, dan evaluasi kegiatan staf secara obyektif,
komprehensif dan bermutu dalam kegiatan pemeliharaan
sana.
1. Berkewarganegaraan Indonesia.
2. Pendidikan minimal D3 tehnik, D3 Keperawatan.
Kualifikasi umum 3. Memiliki kemampuan menajemen umum,
Kepemimpinan, good skill good persolanity.
4. Sehat jasmani dan rohani.
1. Pengalaman kerja minimal 5 tahun di bidangnya
2. Berpengalaman dan mampu bekerja tanpa supervisi
Kualifikasi khusus 3. Aktif mengikuti seminar dan workshop yang terkait
dibidangnya
4. Memilki rasa tanggung jawab dan loyalitas kepada
organisasi
5. Bersikap ramah,sopan dan berkelakuan baik
6. Diluar kualifikasi diatas harus ada rekomendasi tertulis
dari Direktur.
NO FUNGSI KEGIATAN SPO INDIKATOR

1 2 3 4 5

a.Melakukan Absensi Pedoman Buku Absensi


datang
b. Membuat Jadwal jaga Program Ada jadwal
dinas disetor
c. Membuat sensus Format sensus
Depkes RI harian terisi
aktifitas harian
Dirjen lengkap
I ADMINISTRASI a. Ada arsip
lap kinerja
staf dikirim
d. Membuat lap kinerja
1 bulan
staf setiap 6 bulan sebelum
masa
Yandik jkt berlaku
2005 habis
Ada arsip usulan
perencanaan
e.Membuat RKA IPSRS tenaga alat obat
dan fasilitas
serta follow
upnya
f. Membuat laporan
Pedoman Ada Arsip
17
Laporan &
Bulanan : monitoring
Terkirim tiap
dan laporan mutu tanggal 5 bulan
berikutnya
g. Melakukan
Ada Laporan &
inventarisasi bulanan buku inventaris
alat/fasilitas ,sto
alat/fasilitas,stok
Pedoman k
h. Menyusun program Ada laporan
program
pengembangan dan pengembangan
Bimbingan staf dan Bimbingan
Pedoman staf
i. Membuat dokumentasi
dokumentasi
pemeliharaan sarana pemeliharaan
sarana umu dan
umu dan sarana vital
Pedoman sarana vital
minggu I bln
berikutnya
Adanya
a. Membuat penilaian
penilaian
II KEPEMIMPINAN kinerja tim dibawah Pedoman
anggota tim
Tim Kepegawaian
kepegawaian
Buku
b. Membagi tugas harian
Pedoman pembagian tugas
staf
harian staf
Arsip
c. Mengkoordinir mengkoordinir
Pedoman
pertukaraan jaga staf pertukaraan jaga
staf
Buku
anecdotalnot
d. Membina disiplin dan
Pedoman e terisi
kinerja staf lengkap dan
di ttd oleh
kedua
e. Membuat penilaian
Pedoman
kinerja staf
belah pihak

III KOMUNIKASI a. Mengadakan rapat Pedoman Ada jadwal


notlen &
Instalasi
daftar hadir

18
& staf &
tindak
b. Mengikuti rapat
Morning Briefing,
Pedoman Ada notulen
koordinasi antar materi daftar
hadir dan
Instalasi
tindak lanjut
c. Melaksanakan Ada
sosialisasi hasil notulen,Materi,
rapat,pelatihan, Pedoman daftar hadir dan
kebijakan, standar/SPO tindak lanjut
baru, hasil audit
d. Melaksanakan operan Ada buku
SPO
Jaga setiap shift operan jaga
Ada arsip
e.Melakukan orientasi laporan hasil
Pedoman
staf baru orientasi staf
baru

Ada lap / catatan


a.Melaksankan & feed back
bimbingan coach Pedoman hasil
ketrampilan staf bimbingan/ketra
IV JAMINAN MUTU mpilan
b. Melakukan survey Ada laporan
Kepuasan pelayanan hasil servey dan
Pedoman
pemeliharaan di tindak lanjut
Instalasi pengguna
Ada laporan
c. Melakukan evaluasi Pedoman
sosialisasi hasil
d. Melaksanakan diskusi Pedoman Ada laporan
hasil ronde fasilitas evaluasi hasil
serta evaluasi kegiatan ronde fasilitas
pemeliharaan sarana umum dan
umum dan sarana vital sarana vital

19
Ada materi,
e. Mengikuti pendidikan sertifikasi
Pedoman
dan pelatihan sosialisasi hasil
pelatihan

Ada jadwal,
a. Memantau disiplin hasil kinerja
Pedoman
dan kinerja staf feed back dan
V MONITORING laporan
b. Menerima feed back Ada lap &
(Instalasi lain) scr Pedoman tindak lanjut
langsung/tdk langsung isinya
Ada jadwal
c. Memantau program laporan
pengembangan dan pengemb staf
Pedoman
bimbingan dan hasil
ketrampilan staf bimbingan dan
tindak lanjut
Ada laporan
d. Memantau
hasil
perencanaan
Pedoman perencanaan
kebutuhan tenaga,
kebutuhan dan
Alat, serta stok barang
tindak lanjut
Check list
kebersihan
e. Monitoring kebersihan
Pedoman ruangan terisi
ruangan
lengkap dan
benar

3. Kepala CSSD

20
URAIAN TUGAS
KEPALA CSSD

Nomor Dokumen :
001/CSSD/2019 Tanggal : 11 Maret 2019
No Revisi : 00 Halaman : 21/2
Nama : Ayu Meilyani,S.Kep
Jabatan : Kepala Unit CSSD
Melapor ke : Ka. Div Pemeliharaan Sarana Prasarana Dan Rumah Tangga
Membawahi : Staff Unit CSSD  
Delegasi tugas terkait : Staff Unit CSSD  
I. TUJUAN
Terselenggaranya proses pelayanan Sterilisasi yang tepat waktu, aman dan
bermutu.
II. TUGAS POKOK/UTAMA :
1. Menjaga kelancaran pelayanan Unit CSSD.
2. Menjaga mutu dan profesionalisme sterilisasi.
3. Menjaga kelengkapan sarana dan prasarana Unit CSSD dan peralatan ruangan.
4. Meningkatkan kemampuan SDM Unit CSSD.
5. Menjaga Koordinasi di dalam Unit CSSD dan kerjasama yang baik dengan unit lain
yang terkait.
6. Menjadi mediator atas kebijakan yang dilakukan Direktur BaliMéd Buleleng &
Keperawatan untuk dilaksanakan oleh seluruh Staf Unit CSSD.
7. Memelihara dan mengembangkan SPO atau peraturan lain di Unit CSSD.
8. Melaksanakan efisiensi dalam bidang penggunaan alat-alat dan biaya operasional.
9. Membuat laporan standar mutu pelayanan sterilisasi.
10. Merencanakan kebutuhan tenaga.
11. Mengadakan pertemuan staf.
12. Membina kemampuan staf.
13. Mengorintasi staf baru.
14. Memeriksa absensi.
15. Membuat program kerja.
16. Monitoring program.
III. TANGGUNG JAWAB

21
1. Bertanggung jawab terhadap terselenggaranya pelayanan sterilisasi.
2. Bertanggung jawab terhadap kelengkapan sarana dan prasarana ruangan Sterilisasi.
3. Bertanggung jawab terhadap kebersihan ruangan.
4. Bertanggung jawab terhadap peningkatan mutu dan keselamatan pasien.
5. Bertanggung jawab terhadap sensus indicator mutu Unit CSSD.
6. Bertanggung jawab terhadap pencatatan dan pelaporan hasil sterilisasi.
IV. WEWENANG

1. Berkoordinasi di dalam Unit CSSD serta bekerjasama yang baik dengan Instalasi
yang terkait.
2. Memberikan penilaian kinerja staf Unit CSSD.
3. Melakukan pembinaan disiplin kerja staf.
4. Menyetujui pengajuan cuti dan ijin staf.
5. Menyetujui pemngamprahan BHP medis dan non medis

JOB SPECIFICATION
KEPALA CSSD

Tanggal :
Job Specification Revisi : 00 Halaman: 1/2
11 Maret 2019
Nama :Ayu Meilyani,S.Kep
Jabatan : Ka. Unit CSSD
Bagian/Bidang/Departemen : Divisi Umum
: Ka. Div Pemeliharaan Sarana Prasarana Dan Rumah
Melapor ke
Tangga
Disupervisi oleh : Wadir SDM dan Umum
Seorang tenaga sterilisasi yang diberi tugas tanggung
Gambaran singkat pekerjaan jawab dan wewenang dalam mengelola pelayanan
sterilisasi serta mengkoordinir semua staff sterilisasi.
1. Pendidikan terakhir: S1 Keperawatan
2. Jujur dan dapat dipercaya.
3. Teliti dan cekatan.
4. Rasa tanggung jawab tinggi.
Kualifikasi umum
5. Mampu berkomunikassi efektif.
6. Disiplin.
7. Berjiwa melayani.

22
Kualifikasi khusus Memiliki perencanaan jangka pendek, menengah, dan
panjang perihal cssd.
Persyaratan pelatihan -

NO FUNGSI KEGIATAN SPO INDIKATOR

1 2 3 4 5
Adanya
a.Mencatat alat, kassa
catatan alat,
dan linen keluar masuk SPO
kassa, & linen
Instalasi Sterlisasi
steril
Format sensus
b. Mengisi sensus
SPO harian terisi
indikator mutu harian
I ADMINISTRASI dalam sistem.
Laporan &
buku
c. Mengecek inventaris inventaris
Pedoman
ruangan ruangan
lengkap diisi
bulan.
Terdapat
d. Membuat jadwal staf Pedoman jadwal setiap
bulan
Pedoman
e. Membuat Pedoman
organisasi,
Organisasi, Pedoman
Pedoman pedoman
Pelayanan, SPO
pelayanan, &
pelayanan sterilisasi
SPO

a.Memberi pengarahan
dan motivasi kepada Terjalin
II KEPEMIMPINAN staf pelaksana dalam Pedoman kerjasama tim
meluakan pelyanan yang baik
sterilisasi

23
Ceklist
a. Melakukan pengecekan
masing-masing
proses alat, linen &
SPO sett terisi dan
kassa yang diterima
tertanda
dari instalasi lain
PELAYANAN tangani
III
STERILISASI Buku catatan
penerimaan
b. Melakukan penerimaan
SPO dan serah
dan serah terima alat
terima alat
terisi

a.Melakukan komunikasi Adanya


& koordinasi di dalam laporan
Unit CSSD serta koordinasi &
IV KOMUNIKASI SPO
bekerjasama yang baik catatan di buku
dengan Instalasi yang pelaporan
terkait

Ada jadwal,
a.Melakukan bimbingan/
VI JAMINAN MUTU Program hasil kinerja
coach keterampilan staf
feed back

VII MONITORING Ada jadwal,


a. Memantau validasi
hasil kerja,
data-data Diklat Pedoman
feed back dan
karyawan
loparan
b. Memantau program Pedoman Ada jadwal
dan pengembangan dan laporan
bimbingan pengembangan
keterampilan staf staf dan hasil
bimbingan dan
tindak lanjut

24
Ada laporan
pengenmbanga
c. Memantau perencanaan
n staf dan hasil
kebutuhan tenaga, alat Pedoman
bimbingan dan
dan fasilitas
tindak lanjut
kerja
d. Monitoring kebersihan Ruangan
Pedoman
ruangan bersih & rapi

4. Kepala Unit Linen

URAIAN TUGAS
KEPALA UNIT LINEN

Nomor Dokumen :
003/ Umum//2019 Tanggal : 30 Maret 2019
No Revisi : 00 Halaman : 1/2
Nama Komang Agus Meiliyawan, A.md
Jabatan : Kepala Unit Linen
Melapor ke : Kepala Divisi Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga
Membawahi : Staf Unit Linen  
Delegasi tugas terkait : Staf Unit Linen  
I. TUJUAN
Terselenggaranya kegiatan pelayanan penanganan linen kotor/ laundry rumah sakit..
II. TUGAS POKOK/UTAMA :
1. Melakukan koordinasi kegiatan pelayanan unit dengan staf, memimpin dan
melaksanakan kegiatan rutin harian laundry yang meliputi : pengambilan linen
kotor, pemilahan, penimbangan, pencucian, setrika, pelipatan, pembungkusan,
pencatatan dan distribusi.
2. Melaporkan hasil kegiatan secara langsung dan tidak langsung ke kepala unit
UBS meliputi: pengambilan linen kotor, pemilahan, penimbangan, pencucian,
setrika, pelipatan, pembungkusan, pencatatan dan distribusi.
3. Mengatur dan mengarahkan staf laundry terkait dengan kegiatan pelayanan yang
diutamakan.
4. Melaksanakan program penjaminan mutu.
5. Mengelola alat dan fasilitas.
III. TANGGUNG JAWAB
1. Menjaga kelancaran kegiatan pelayanan laundry yang tepat waktu dan tepat

25
guna.
2. Menjamin hasil pencucian linen sesuai dengan SPO yang berlaku.
3. Menindak lanjuti laporan staf dan mengkoordinasikan masalah ke Ka. Unit
binatu dan sterilisasi.
4. Menjaga kebersihan dan kelengkapan fasilitas ruang linen.
5. Mencatat dan melaporkan kerusakan fasilitas ruangan.
6. Menjadi pengumpul dan penanggung jawab data mutu unit untuk meningkatkan
mutu laundry dan linen.
7. Menjaga ketersediaan BHP unit linen.
8. Melaksanakan arahan dan tanggung jawab yang di berikan oleh Ka.unit Linen.
9. Mengusulkan ketersediaan fasilitas ruangan yang mendukung kelancaran
kegiatan pelayanan linen.
IV. WEWENANG
1. Mengatur kegiatan pelayanan linen.
2. Melaksanakan program mutu.
3. Berwenang terhadap pemeliharaan alat, pengoprasian alat/mesin dan fasilitas di
ruang linen.
V. HASIL KERJA
1. Semua linen yang dicuci tercatat dan ditimbang.
2. Semua linen kotor tercuci.
3. Linen bersih terlipat dengan benar dan rapi.
4. Linen bersih yang di kirimkan tidak lecek dan bernoda.
5. Mutu unit tercapai 100%.
6. Semua sarana tercatat dan terpelihara.

JOB SPECIFICATION
KEPALA UNIT LINEN

Job Specification Tanggal : 30 Maret 2019 Revisi : 00 Halaman: 1/2


Nama : Komang Agus Meliyawan, A.md
Jabatan : Kepala Unit Linen
Bagian/Bidang/Departemen : Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga
: Ka. Div Pemeliharaan Sarana Prasarana Dan Rumah
Melapor ke
Tangga
Disupervisi oleh : Wadir SDM dan Umum
Gambaran singkat pekerjaan Mengatur kegiatan pelayanan unit linen meliputi:

26
pengambilan linen kotor, pemilahan, penimbangan,
pencucian, setrika, pelipatan, pembungkusan, pencatatan
dan distribusi.
1. Berkewarganegaraan Indonesia.
Kualifikasi umum 2. Pendidikan minimal SMU/SMK.
3. Sehat jasmani dan rohani.
1. Pengalaman bekerja 2 tahun dibidangnya.
2. Mampu bekerja sesuai SPO.
Kualifikasi khusus 3. Mampu menghapal jenis linen dan mengoperasikan
mesin cuci rumah sakit.
4. Tersertifikasi pelatihan dasar RS : PPI, BHD, APAR.
5. Tersertifikasi pelatihan/seminar/penyegaran Londri.
6. Bersikap ramah,sopan dan berkelakuan baik.
7. Diluar kualifikasi diatas harus ada rekomendasi
tertulis dari Direktur.
Seseorang yang bertanggung jawab penuh sebagai Kepala
Persyaratan pelatihan
Unit Linen.

NO FUNGSI KEGIATAN SPO INDIKATOR

1 2 3 4 5
Adanya
a.Mengatur jadwal perencanaan
jaga Mengatur linen Pedoman Tim Umum
RS dalam kurun
waktu setahun.
Ada pembagian
I ADMINISTRASI
tugas di
pemrosesan,
b. Mengatur
Pedoman pelipatan, strika,
kegiatan pelayanan
distribusi, dan
penanganan
spotingan.

a.Membuat tugas
II KEPEMIMPINAN Pedoman
harian staf.
b. Membina disiplin
dan kinerja staf.

27
Ada
a.Ada penanganan Panduan laporan/catatan
III JAMINAN MUTU
linen infeksius. Pencucian timbangan linen
kotor.

Ada evaluasi
a.Memantau disiplin
IV MONITORING Pedoman perihal
dan kinerja staf.
kedisiplinan

5. Kepala Unit Kebersihan

URAIAN TUGAS
KEPALA UNIT KEBERSIHAN

Nomor Dokumen :
005/SDM/2019 Tanggal : 12 Maret 2019
No Revisi : 00 Halaman : 1/1
Nama : Kadek Agus Widiarta, A.md
Jabatan : Kepala Unit Kebersihan
Melapor ke : Kepala Divisi Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga

Membawahi : Staf Unit Kebersihan

Delegasi tugas terkait : Staf Unit Kebersihan


I. TUJUAN
Menjaga dan melaksanakan kebersihan lingkungan di Rumah Sakit.
II. TUGAS POKOK/UTAMA :
Menyelenggarakan aktivitas kebersihan, kerapihan dan keindahan di lingkungan
Rumah Sakit BaliMéd Buleleng  baik didalam gedung maupun diluar gedung.

III. TANGGUNG JAWAB


1. Membersihkan lantai, meja, kursi, lemari, hiasan dinding.
2. Menjaga semua alat inventaris kebutuhan HK dengan penuh tanggung jawal dan
melakukan.
3. Membuang sampah sesuai dengan jenis kotorannya dan prosedur pembuangan
sampah.
4. Membersihkan semua ruangan kantor, semua kamar rawat inap, membersihkan

28
pintu, kaca indoor/outdoor, langit-langit gedung, dinding, toilet, closed, wastafel dan
dapur umum.
5. Membersihkan kamar rawat inap setelah pasien pulang.
IV. HASIL KERJA
1. Mencatat setiap pemakaian chemical agar sesuai dengan pemakaian.
2. Menciptakan kebersihan di seluruh ruangan Rumah Sakit.
3. Laporan harian check list kebersihan di setiap lorong dan kamar mandi.

JOB SPECIFICATION
KEPALA UNIT KEBERSIHAN

Revisi :
Job Specification Tanggal : 30 Maret 2019 Halaman: 1/2
00
Nama : Kadek Agus Widiarta, A.md
Jabatan : Anggota Tim Kepegawaian
Bagian/Bidang/Departemen : Divisi Umum
Melapor ke : Kepala Divisi Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga
Disupervisi oleh : Wadir SDM dan Umum
Mengatur kegiatan kebersihan antara lain: Membagi tugas
Gambaran singkat pekerjaan menyapu dan meloby daster setiap ruangan, lorong dan
kamar rawat inap, melakukan pengepelan dan mencheck
list kegiatan yang sudah dikerjakan..
1. Berkewarganegaraan Indonesia.
Kualifikasi umum 2. Pendidikan minimal SMU/SMK.
3. Sehat jasmani dan rohani.
1. Pengalaman bekerja 2 tahun dibidangnya.
2. Teliti dalam hal kebersihan.
3. Mampu bekerja sesuai SPO.
4. Mampu bekerja sama dalam tim.
Kualifikasi khusus 5. Bersikap ramah,sopan dan berkelakuan baik.
6. Tersertifikasi pelatihan dasar RS : PPI, BHD, APAR.
7. Tersertifikasi pelatihan/seminar/penyegaran
Kebersihan.
Seseorang yang diberi wewenang penuh dan bertanggung
Persyaratan pelatihan jawab penuh sebagai Kepala Divisi Pemeliharaan Sarana
dan Rumah Tangga.
NO FUNGSI KEGIATAN SPO INDIKATOR
1 2 3 4 5

29
Absensi sign
a.Mengatur jadwal jaga
dibuat dan
Mengatur kebersihan Pedoman
dilaporkan
RS
oleh Ka.Unit
Ada
pembagian
I ADMINISTRASI
tugas
menyapu,
b. Mengatur kegiatan Pedoman
meloby
daster dan
pengepelan di
setiap lantai..

Ada evaluasi
a. Ada penanganan perihal
II JAMINAN MUTU Program
sampah infeksius. kedisiplinan

Adanya
penilaian
anggota
Divisi
a.Membuat tugas harian Pemeliharaan
III KEPEMIMPINAN Pedoman
staf. Sarana dan
Rumah
Tangga.

Adanya
b.Membina disiplin dan program
kinerja staf. pengembanga
n SDM.

30
Ada evaluasi
a.Memantau disiplin dan
IV MONITORING Pedoman perihal
kinerja staf.
kedisiplinan.

6. Kepala Unit SIMRS

URAIAN TUGAS
KEPALA UNIT SIMRS

Nomor Dokumen :
001/ SIMRS /2019 Tanggal : 9 Maret 2019
No Revisi : 00 Halaman : 1/2
Nama : Dody Setiawan Giri, S.Kom
Jabatan : Anggota Tim Diklat
Melapor ke
: Kepala Divisi Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga
Membawahi : Staf SIMRS
Delegasi tugas terkait : : Staf SIMRS
I. TUJUAN
Menciptakan sistem informasi manajemen rumah sakit yang akurat, tepat waktu,
serta terintegrasi untuk mendukung kegiatan pendidikan, penelitian dan
pemeliharaan (software & hardware) di Rumah Sakit BaliMéd Buleleng.
II. TUGAS POKOK/UTAMA :
1. Bertanggung jawab atas penelitian, perencanaan, pengkoordinasian, dan
merekomendasikan pemilihan perangkat lunak dan sistem yang paling sesuai dengan
kebutuhan organisasi bisnis atau perusahaan
2. Mampu mengoperasikan SIMRS baik front end maupun back end
3. Mampu melaksanakan pengembangan sistem.
4. Mampu melakukan perbaikan atau perancangan suatu sistem
5. Mampu mengidentifikasi masalah dari sistem
6. Mampu merencanakan maupun menerapkan rancangan sistem sesuai dengan apa
yang dikehendaki penggunanya
7. Memiliki keahlian interpersonal akan membantu analis sistem dalam berinteraksi
dengan pengguna akhir sebagaimana halnya dengan analis, programer, dan profesi
sistem lainnya
III. TANGGUNG JAWAB
1. Bertanggung jawab atas terjadinya proses perancangan pada system informasi
2. Bertanggungjawab atas aliran data yang ada pada system
3. Bertanggungjawab atas pengambilan data yang efektif dari sumbernya

31
IV. WEWENANG
1. Melakukan koordinasi dan integrasi dengan unit atau divisi lain untuk
mengembangkan sebuah SIMRS.
2. Melaksanaan penyuluhan dan sosialisasi SIMRS maupun support system external
RS lainnya ke user atau pengguna.
3. Membuat anggaran perancangan pengadaan perangkat keras (hardware) dan
perangkat lunak (software).
4. Mengembangkan SIMRS sesuai dengan kehendak user (user friendly).
5. Mengikuti pelatihan-pelatihan external menunjang mutu sumber daya manusia.
6. Monitoring ke seluruh sub uni dan divisi yang menggunakan SIMRS.

JOB SPECIFICATION
KEPALA UNIT SIMRS

Job Specification Tanggal : 9 Maret 2019 Revisi : 00 Halaman : 1/2


Nama : Dody Setiawan Giri, S.Kom
Jabatan : Kepala Unit SIMRS
Bagian/Bidang/Departemen : Divisi Umum
Melapor ke : Kepala Divisi Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga
Disupervisi oleh : Wadir SDM dan Umum
Bertanggungjawab dengan sistem informasi manajemen
rumah sakit yang akurat, tepat waktu, serta terintegrasi
Gambaran singkat pekerjaan untuk mendukung kegiatan pendidikan, penelitian dan
pemeliharaan (hardware) di Rumah Sakit BaliMéd
Buleleng.
1. Berkewarganegaraan Indonesia.
2. Pendidikan minimal S1, pengalaman kerja
minimal 1 tahun.
Kualifikasi umum 3. Memiliki kemampuan menganalisis kebutuhan
perangkat keras atau hardware RS.
4. Kepemimpinan, good skill good persolanity.
5. Sehat jasmani dan rohani.
Kualifikasi khusus 1. Pernah bertugas sebagai Kepala unit
2. Memiliki pengetahuan perkembangan hardware.
3. Mengetahui perkembangan fitur-fitur perangkat
keras yang bisa diterapkan di RS

32
4. Memiliki rasa tanggungjawab dan loyalitas kepada
organisasi
5. Memiliki kemampuan analisa kebutuhan
perangkat keras sebagai pendukung sistem
6. Bersikap ramah, sopan dan berkelakuan baik
7. Diluar kualifikasi di atas harus ada rekomendasi
tertulis dari direktur
Persyaratan pelatihan -
NO FUNGSI KEGIATAN SPO INDIKATOR
1 2 3 4 5
Melakukan
a. Melakukan absensi datang
Pedoman
Absensi dan pulang pada
mesin absensi
b. Melakukan Memastikan
perencanaan semua
untuk Pedoman perencanaan
pengembangan sesuai dengan
SIMRS kebutuhan
I ADMINISTRASI c. Membuat
laporan Bulanan :
Ada Arsip
1. Laporan
Pedoman Laporan &
progres
Terkirim
pengembanga
n Hardware
d. Melakukan Ada Laporan &
inventarisasi buku inventaris
Pedoman
alat/fasilitas alat/fasilitas
(hardware) lengkap

II KOMUNIKASI Ada
a. Mengadakan jadwal,notulen &
Pedoman
staf meeting daftar hadir staf
& tindak lanjut
b. Mengikuti rapat Pedoman hadir dan tindak

33
lanjut
c. Melaksanakan Ada notulen,
sosialisasi hasil materi, daftar
rapat,pelatihan hadir dan tindak
Pedoman
kebijakan, lanjut
standar /SOP
baru, hasil audit
Ada arsip
d. Melakukan
laporan hasil
orientasi staf Pedoman
orientasi staf
baru
baru

Ada laporan /
a. Melaksanakan
Pedoman catatan & feed
bimbingan
back
b. Melaksanakan Ada laporan
standar di unit Pedoman hasil dan tindak
III JAMINAN MUTU SIMRS lanjut
Ada materi,
c. Mengikuti sertifikasi
pendidikan dan Pedoman sosialisasi hasil
pelatihan pelatihan

IV a. Me Ada jadwal, hasil


mantau kinerja feedback
MONITORING Pedoman
Pengembangan dan laporan
SIMRS
b. Men Pedoman Ada lap & tindak
erima report lanjut isinya
atau laporan
dari user
langsung/tdk

34
langsung

8. Unit Logistik
 
URAIAN TUGAS
KEPALA UNIT LOGISTIK

Nomor Dokumen :
001/ Logistik / 2019 Tanggal: 30 Maret 2019  
No Revisi : Halaman: 1/2  
Nama : Made Mahayani A.Md
Jabatan : Ka. Unit Logistik  
Melapor ke : Ka. Div Pemeliharaan Sarana Dan Rumah Tangga
Ka. Div Pemeliharaan
Membawahi : Sarana Dan Rumah
Tangga  
Delegasi tugas terkait : Staf Unit Logistik  

I. TUJUAN : Melakukan tata usaha atau urusan pencatatan yang


menekankan pada segala proses pengelolaan barang mulai dari
pemindahan, penyimpanan, pengadaan dan pemeliharaan bahkan sampai
dengan pada penghapusan barang-barang (habis pakai atau tahan lama)
agar tercapai tujuan bersama secara lebih efektif dan efisien.
II. TUGAS POKOK/UTAMA : Mencatat barang masuk dan
keluar maupun barang yang habis pakai.
III. TANGGUNG JAWAB:
a. Menjaga kelancaran pelayanan unit logistik.
b. Menjaga mutu dan profesionalisme logistik.
c. Menjaga koordinasi di dalam unit logistik dan kerjasama yang baik dengan unit lain
yang terkait.
d. Melaksanakan efisiensi dalam bidang penggunaan barang habis pakai diluar obat.
e. Membuat laporan stok barang di unit logistik.
f. Membina kemampuan staf
g. Monitoring kerja
h. Memeriksa absensi

IV .WEWENANG

35
a. Memberikan penilaian kinerja staf unit logistik.
b. Membuat SPO unit logistik.
c. Melakukan pembinaan disiplin kerja staf
d. Menyetujui pengajuan cuti dan ijin staf
e. Membuat order barang ke supplier.

V. HASIL KERJA :
1. Laporan stok barang unit logistik per bulan.
2. Daftar jaga di unit logistik.
3. Laporan order barang ke suplayer.
4. Laporan penerimaan / barang masuk ke logistik.
5. Laporan mutasi barang ke unit pemesan

JOB SPECIFICATION
KEPALA UNIT LOGISTIK

Job Specification Tanggal : 30 Maret 2019 Revisi : 00 Halaman : 1/2


Nama : Made Mahayani A.Md
Jabatan : Ka. Unit Logistik
Bagian/Bidang/Departemen : Divisi Umum
Melapor ke : Kepala Divisi Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga
Disupervisi oleh : Wadir SDM dan Umum
Seorang tenaga administrasi yang diberi tugas tanggung
Gambaran singkat pekerjaan jawab dan wewenang dalam mengelola stok Unit Logistik
serta mendistribusikan ke unit untuk memenuhi
kebutuhan operasional rumah sakit.
1. Pendidikan formal D3
2. Jujur dan dapat dipercaya.
3. Teliti dan cekatan.
Kualifikasi umum 4. Rasa tanggung jawab tinggi.
5. Mampu berkomunikassi efektif.
6. Disiplin.
7. Berjiwa melayani.
Persyaratan pelatihan -
NO FUNGSI KEGIATAN SPO INDIKATOR
1 2 3 4 5
a. Mencatat SPO Adanya catatan
barang masuk barang masuk
I ADMINISTRASI
dan barang keluar dan barang
dari logistik keluar.

36
b. Mengisi sensus
Format sensus
indikator mutu Pedoman
harian terisi.
harian
c. Membuat
laporan stok Terdapat laporan
Pedoman
barang di unit stok barang.
logistik.
d. Membuat
Pedoman Pedoman
Organisasi, Pedoman organisasi,
Panduan, SPO panduan, & SPO
unit logistik.)

a. Melakukan Adanya laporan


komunikasi & koordinasi &
koordinasi di catatan di buku
dalam Unit pelaporan .
logistik serta SPO
II KOMUNIKASI bekerjasama
yang baik
dengan Instalasi
yang terkait.
hadir dan tindak
e. Mengikuti rapat Pedoman
lanjut

Ada laporan /
a. Melaksanakan
III JAMINAN MUTU Pedoman catatan & feed
bimbingan
back

MONITORING a. Memantau Ada jadwal, hasil


Pengembangan Pedoman kinerja feedback
SIMRS dan laporan
b. Menerima Pedoman Ada jadwal
laporan

37
report atau pengembangan
staf dan hasil
laporan dari
bimbingan dan
user tindak lanjut .
langsung/tdk
IV langsung
c. Monitoring Ruangan bersih
kebersihan Pedoman & rapi.
ruangan
Ada laporan
d. Memantau
pengenmbangan
perencanaan
staf dan hasil
kebutuhan Pedoman
bimbingan dan
tenaga, alat dan
tindak lanjut
fasilitas .
kerja.

a. Memberi Terjalin
pengarahan dan kerjasama tim
motivasi kepada yang baik.
staf pelaksana
KEPEMIMPINAN Pedoman
V dalam
pelayanan
kegiatan unit
logistik.

VI a. Melakukan Ceklist masing-


pengecekan masing kartu
PELAYANAN
barang yang SPO stok barang.
LOGISTIK
masuk ke
logistik.
b. Melakukan Buku catatan
mutasi ke unit SPO mutasi barang.
pemesan

38
8. Unit Transportasi

URAIAN TUGAS
KEPALA UNIT TRANSPORTASI

Nomor Dokumen :
001/Umum/2019 Tanggal : 30 Maret 2019
No Revisi : 00 Halaman : 39/2
Nama : Kadek Agung Krisma Diva
Jabatan : Kepala Unit Transportasi
Melapor ke : Kepala Divisi Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga
Membawahi : Staf Transportasi  
Delegasi tugas terkait : Staf Transportasi  
I. TUJUAN
Meneyelenggarakan aktivitas mengemudi mobil operasional, ambulance dan motor
untuk keperluan Rumah Sakit.
II. TUGAS POKOK/UTAMA :
1. Melakukan tugas antar jemput karyawan atau pimpinan sesuai dengan perintah
penugasan.
2. Tidak merokok saat melakukan perjalan didalam mobil operasional dan ambulance.
3. Memeriksa kelengkapan kendaraan dengan cara mengecek rem, oli, lampu, air
radiator, aki, tekananan udara ban agar kendaraan dapat dikendarai dengan baik.
4. Memeriksa kelengkapan dan kelayakan peralatan kesehatan di dalam mobil
ambulance secara berkala sesuai standar.
III. TANGGUNG JAWAB
1. Menjaga kelayakan mobil saat akan mau digunakan.
2. Memperbaki kerusakan kecil kendaraan agar kendaraan dapat berfungsi kembali.
3. Bertanggung jawab atas pengeluaran bahan bakar yang dikeluarkan.
4. Merawat kendaraan dengan cara membersihkan mesin, ruangan dalam dan luar
kendaraan agar kendaraan kelihatan bersih.
IV.WEWENANG
1. Berwenang untuk menjaga mobil operasional dan ambulance.
V. HASIL KERJA
1. Mencatat kilometer saat pertama melakukan perjalanan.
2. Mencatat kilometer saat selesai melakukan perjalanan.
3. Mobil operasional dan ambulance bersih bagian dalam dan luar setiap kali
melakukan perjalanan.
4. Semua sarana tercatat dan terpelihara.

JOB SPECIFICATION
KEPALA UNIT TRANSPORTASI

39
Revisi : 0/0 Halaman: 40/2
Job Specification Tanggal : 30 Maret 2019

Nama : Kadek Agung Krisma Diva


Jabatan : Kepala Unit Transportasi
Bagian/Bidang/Departemen : Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga
Melapor ke : Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga
Disupervisi oleh : Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga
Mengatur kegiatan pelayanan unit linen meliputi:
pengambilan linen kotor, pemilahan, penimbangan,
Gambaran singkat pekerjaan
pencucian, setrika, pelipatan, pembungkusan, pencatatan
dan distribusi.
11. Berkewarganegaraan Indonesia.
Kualifikasi umum 12. Pendidikan minimal SMU/SMK.
13. Sehat jasmani dan rohani.
3. Pengalaman bekerja 2 tahun dibidangnya.
4. Memiliki SIM A.
5. Mampu bekerja sesuai SPO.
Kualifikasi khusus 6. Ramah, sopan, rajin, bertanggung jawab dan
berpenampilan menarik.
7. Bersedia lembur pagi/malam, di hari kerja biasa
maupun hari libur nasional.
8. Mengenal jalan dalam kota dan luar kota dengan baik.
9. Mengerti perawatan mesin mobil (diutamakan)
Persyaratan pelatihan Seseorang yang bertanggung jawab penuh sebagai Kepala
Unit Linen.
INDIKATO
NO FUNGSI KEGIATAN SPO
R
1 2 3 4 5
Absensi
sign dibuat
c. Mengatur jadwal jaga dan
transportasi RS dilaporkan
I ADMINISTRASI oleh
Ka.Unit
Ada
d. Mengatur kegiatan pembagian
tugas.

b. Membuat tugas harian


II KEPEMIMPINAN Pedoman
staf.
c. Membina disiplin dan
kinerja staf.

40
III JAMINAN MUTU c. Selamat sampai tujuan. Pedoman

Ada
evaluasi
b. Memantau disiplin dan
IV MONITORING Pedoman perihal
kinerja staf.
kedisiplinan
karyawan
c. Memantau kebersihan
mobil.

9. Kepala Unit Keamanan

URAIAN TUGAS
KEPALA UNIT KEAMANAN

Nomor Dokumen :
001/Umum/2019 Tanggal : 30 Maret 2019
No Revisi : 00 Halaman : 41/2
Nama : Nyoman Merthayasa
Jabatan : Kepala Unit Keamanan
Melapor ke : Kepala Divisi Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga
Membawahi : Staf Unit Keamanan  
Delegasi tugas terkait : Staf Unit Keamanan  
I. TUJUAN
Menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan Perusahaan khususnya Keamanan fisik
aset Perusahaan.
II. TUGAS POKOK/UTAMA :
1. Melaksanakan pengawasan peraturan yang menyangkut keamanan dan ketertiban di
lingkungan Rumah Sakit.
2. Melaksanakan  Patroli di sekitar lingkungan Rumah Sakit menurut rute dan waktu
tertentu dengan maksud mengadakan pemantauan dan pemeriksaan terhadap barang,
orang atau tempat yang mencurigakan yang di perkirakan dapat.
3. Mengambil langkah-langkah dan tindakan sementara bila terjadi suatu pelanggaran
hukum.
4. Memberikan tanda-tanda bahaya atau keadaan darurat, melalui alat alarm atau kode-
kode isyarat  tertentu bila  terjadi kebakaran, bencana alam, atau kejadian lain yang
membahayakan jiwa, badan, atau harta benda maupun aset perusahaan.
5. Melakukan penanggulangan awal, memberi pertolongan, serta bantuan Penyelamatan
terhadap gangguan dan ancaman yang terjadi di lingkungan perusahaan.
III. TANGGUNG JAWAB
1. Menjaga kelancaran kegiatan pelayanan laundry yang tepat waktu dan tepat guna.
2. Menjamin hasil pencucian linen sesuai dengan SPO yang berlaku.
3. Menindak lanjuti laporan staf dan mengkoordinasikan masalah ke Ka. Unit binatu

41
dan sterilisasi.
4. Menjaga kebersihan dan kelengkapan fasilitas ruang linen.
5. Mencatat dan melaporkan kerusakan fasilitas ruangan.
6. Menjadi pengumpul dan penanggung jawab data mutu unit untuk meningkatkan
mutu laundry dan linen.
7. Menjaga ketersediaan BHP unit linen.
8. Melaksanakan arahan dan tanggung jawab yang di berikan oleh Ka.unit Linen.
9. Mengusulkan ketersediaan fasilitas ruangan yang mendukung kelancaran kegiatan
pelayanan linen.
IV. WEWENANG
1. Mengatur parkir pengunjung pasien, tamu dan karyawan.
2. Mencatat setiap tamu yang datang di Rumah Sakit.
3. Melakukan pengawasan di lingkungan Rumah Sakit.
V. HASIL KERJA
1. Semua tamu yang datang tercatat di buku tamu.
2. Mencatat hasil patroli penjagaan di setiap harinya.

42
JOB SPECIFICATION
KEPALA UNIT KEAMANAN

Revisi : Halaman:
Job Specification Tanggal : 30 Maret 2019
00 43/2
Nama : Nyoman Mertayasa
Jabatan : Kepala Unit Keamanan
Bagian/Bidang/Departemen : Pemeliharaan Sarana dan Rumah Tangga
Melapor ke : Staf Unit Keamanan
Disupervisi oleh : Staf Unit Keamanan

Gambaran singkat pekerjaan Keamanan yang memiliki fungsi dan tugas yang sama secara
umum menjaga dan mengamankan semua asset, karyawan, atasan
dan keamanan kerja dilingkungan kerja atau tempat-tempat
tertentu sesuai dengan ketentuan yang diatur oleh Rumah Sakit.
Dan dituntut seorang keamanan yang memiliki tanggung jawab,
kedisiplinan, kejujuran tinggi.
Kualifikasi umum 1. Berkewarganegaraan Indonesia.
2. Pendidikan minimal SMU/SMK.
3. Sehat jasmani dan rohani.
Kualifikasi khusus 1. Pengalaman bekerja 2 tahun dibidangnya.
2. Memiliki sertifikat Security.
3. Mampu bekerja sesuai SPO.
4. Bersikap ramah,sopan dan berkelakuan baik.
5. Memiliki surat kelakuan baik dari kepolisian.
6. Bisa berbahasa inggris pasif/aktif.
Persyaratan pelatihan Seseorang yang bertanggung jawab penuh sebagai Kepala Unit
Keamanan.
NO FUNGSI KEGIATAN SPO INDIKATOR
1 2 3 4 5
Absensi sign
a. Mengatur jadwal jaga dibuat dan
Mengatur keamanan RS. dilaporkan
oleh Ka.Unit.
Ada
I ADMINISTRASI
pembagian
b. Mengatur kegiatan tugas
pelayanan. penjagaan dan
patroli di area
RS.

a. Membuat tugas harian


II KEPEMIMPINAN Pedoman
staf.
b. Membina disiplin dan
kinerja staf.

43
Ada
a. Ada penanganan bila Panduan laporan/catatan
III JAMINAN MUTU
terjadi keributan. Pencucian

Ada evaluasi
a. Memantau disiplin dan perihal
IV MONITORING Pedoman
kinerja staf. kedisiplinan
karyawan
b. Memantau keamanan
lingkungan RS.

44
BAB VII
TATA HUBUNGAN KERJA PEMELIHARAAN SARANA DAN RUMAH TANGGA

Keterkaitan Hubungan Kerja Tata Hubungan Kerja Pemeliharaan Sarana Dan


Rumah Tangga:
1. Seluruh Karyawan RS BaliMéd
Buleleng Pada Pemeliharaan Sarana Dan Rumah Tangga dilakukan pengawasan terhadap
kedisiplinan, upaya taat administrasi, serta pengembangan kemampuan dan keterampilan
karyawan.

BAB VIII
PERTEMUAN / RAPAT

45
A. Pengertian
Rapat merupakan suatu pertemuan yang terdiri dari beberapa orang yang memiliki kepentingan
dan tujuan yang sama untuk membicarakan atau memecahkan suatu masalah tertentu.

B. Tujuan
1. Tujuan Umum :
Untuk meningkatkan kualitas pelayanan di Pemeliharaan Sarana Dan
Rumah Tangga.

2. Tujuan Khusus :
Tergalinya segala permasalahan terkait dengan pelaksanaan program kerja Pemeliharaan
Sarana Dan Rumah Tangga..

C. Kegiatan Rapat
Rapat dilakukan dan diadakan oleh Pemeliharaan Sarana Dan
Rumah Tangga yang diikuti seluruh anggota.
Rapat yang diadakan ada 2 macam yaitu :

1. Rapat Terjadwal :
Rapat terjadwal merupakan rapat yang diadakan oleh Pemeliharaan Sarana Dan
Rumah Tangga dengan perencanaan yang telah dibuat selama 1 tahun dengan agenda rapat
yang telah ditentukan oleh Ka. Pemeliharaan Sarana Dan Rumah Tangga.
2. Rapat Tidak Terjadwal :
Rapat tidak terjadwal merupakan rapat yang sifatnya insidentil dan diadakan oleh Ka.
Pemeliharaan Sarana Dan Rumah Tangga. untuk membahas atau menyelesaikan
permasalahan (bersifat insidentil)

BAB IX
PELAPORAN

A. Pengertian
46
Pelaporan merupakan sistem atau metode yang dilakukan untuk melaporkan segala bentuk kegiatan
yang ada terkait dengan pelaksanaan Pemeliharaan Sarana Dan Rumah Tangga.

B. Jenis Laporan
Laporan dibuat oleh Kepala Pemeliharaan Sarana Dan Rumah Tangga sesuai dengan ketentuan
masing-masing:
1. Laporan Bulanan
Laporan yang dibuat oleh Kepala Tim dalam bentuk tertulis setiap bulannya dan
diserahkan kepada Kepala Pemeliharaan Sarana Dan Rumah Tangga. Adapun hal-hal
yang dilaporkan adalah evaluasi berjalannya kegiatan selama satu bulan.

2. Laporan Triwulan
Laporan yang dibuat oleh Kepala Pemeliharaan Sarana Dan Rumah Tangga dalam
bentuk tertulis setiap tiga bulan dan diserahkan kepada direktur. Adapun yang
dilaporkan adalah laporan pelaksanaan Rencana Kerja Anggaran (RKA) triwulan.

3. Laporan Semester
Laporan yang dibuat oleh Kepala Pemeliharaan Sarana Dan Rumah Tangga dalam
bentuk tertulis setiap enam bulan dan diserahkan kepada direktur. Adapun yang
dilaporkan adalah laporan pelaksanaan Rencana Kerja Anggaran (RKA) Pemeliharaan
Sarana Dan Rumah Tangga dalam 1 semester

4. Laporan Tahunan
Laporan yang dibuat oleh Kepala Pemeliharaan Sarana Dan Rumah Tangga dalam
bentuk tertulis setiap tahun dan diserahkan kepada direktur. Adapun yang dilaporkan
adalah Laporan Pelaksanaan Rencana Kerja Anggaran tahunan Pemeliharaan Sarana
Dan Rumah Tangga.

47

Anda mungkin juga menyukai